KAJIAN POLA TANAM DAERAH IRIGASI BATANG ANAI SUMATERA BARAT TESIS. REFDIZAL NIM : Program Studi Magister Profesional PSDA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KAJIAN POLA TANAM DAERAH IRIGASI BATANG ANAI SUMATERA BARAT TESIS. REFDIZAL NIM : Program Studi Magister Profesional PSDA"

Transkripsi

1 KAJIAN POLA TANAM DAERAH IRIGASI BATANG ANAI SUMATERA BARAT TESIS Karya tulis sebagai salah satu syarat Untuk memperoleh gelar Magister dari Institut Teknologi Bandung Oleh REFDIZAL NIM : Program Studi Magister Profesional PSDA INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2005

2 KAJIAN POLA TANAM DAERAH IRIGASI BATANG ANAI SUMATERA BARAT Oleh : R e f d i z a l NIM : Program Magister Profesional PSDA Institut Teknologi Bandung Menyetujui Tim Pembimbing Tanggal... Pembimbing I Pembimbing II Dr. Ir. SOEBAGIYO SOEKARNEN Ir. WINSKAYATI, Sp.

3 ABSTRAK KAJIAN POLA TANAM DAERAH IRIGASI BATANG ANAI SUMATERA BARAT Oleh Refdizal NIM : Pola tanam adalah suatu urutan pola tanam pada sebidang lahan dalam satu tahun, termasuk didalamnya masa pengolahan tanah. Pelaksanaan pola tanam dari suatu daerah irigasi teknis dalam satu tahun, biasanya dilaksanakan berdasarkan Surat Keputusan Kepala Daerah setempat. Disamping pertimbangan untuk mendukung kebijakan pangan nasonal, penentuan pola tanam tersebut juga dibuat berdasarkan faktor ketersediaan air dan aspirasi petani. Daerah irigasi Batang Anai yang mempunyai luas fungsional Ha memiliki potensi air cukup memadai, memiliki petani mayoritas mempunyai karakter dengan melaksanakan pola tanam padi-padi, sehingga produksifitas pertanian di daerah irigasi Batang Anai dirasakan berkurang. Dari karakter petani yang demikian, diperlukan suatu bentuk pola tanam yang dapat meningkatkan produksi pertanian dan penggunaan air yang efisien serta sesuai dengan aspirasi petani. Maka untuk itu perlu dilakukan kajian tentang pola tanam agar dapat dijadikan rekomendasi untuk pengelolaan daerah irigasi Batang Anai. Dalam kajian ini dibahas antara lain; identifikasi pola tanam dan kebutuhan air yang ada, perhitungan debit andalan, perhitungan kebutuhan air yang ada, analisa tenaga kerja, alat-alat pertanian dan harga gabah serta kondisi sosial petani pada daerah irigasi Batang Anai. Dari analisa tentang pola tanam yang ada menunjukan bahwa pola tanam yang dilaksanakan sekarang ini (padi-padi) disebabkan oleh kurangnya tenaga kerja dan alat-alat pertanian serta kondisi sosial yaitu petani mempunyai kebiasaan pada bulan Ramadhan tidak turun kesawah. Untuk mengatasi permasalahan tersebut diatas diperlukan adanya mekanisasi pertanian sebagai upaya mengantisipasi kurangnya tenaga kerja. Disamping itu juga perlu adanya penyuluhan-penyuluhan dan pelatihan-pelatihan untuk meningkatkan sumber daya manusia pada daerah irigasi Batang Anai. Kata kunci : pola tanam, ketersediaan air, tenaga kerja

4 ABSTRACT A STUDY OF CROPPING PATTERN IN THE IRRIGATION AREA OF BATANG ANAI WEST SUMATERA By Refdizal NIM : The cropping pattern is a copping pattern on a farming area in a year, including the period of the land cultivation. The implementation of the cropping pattern of a technical irrigation area in a year is usually performed based on Decree of local Regional Head. In addition to the consideration to support the national food policy, the determination of the cropping pattern is also made based on the water availability factor and farmer s aspiration. The irrigation area of Batang Anai, which has a functional area by 4,874 Ha, has adequate water potency and majority farmers possessing a character og performing the paddy-paddy cropping patern, so that the agricultural productivity in the irrigation area of Batang Anai is perceived to be decreased. From such farmer s aspiration. Hence, it is necessarily conducted a study of cropping patern in order that it can be made as a recommendation for the cultivation of Batang Anai irrigation area. This study is dealing with the identification of available copping patern and water need, the analyzing of reliable discharge, the analyzing of the available water need, the analyzing of the manpower, agricultural equipment and unhulled paddy price, as well as farmer s social condition in the irrigation area of Batang Anai. From the analyzing of the analyzing of the available cropping pattern, it indicates that the cropping pattern performed currently (paddy-paddy) is due to the lack of manpower and agricultural equipment as well as social condition, that is the farmer has a custom not to work in the rice field during fasting month. In order to overcome the question above, it is required an agricultural mechanization as an attempt to anticipate the lack of manpower. In addition, it is also required some information and training for improving the human resources in the irrigation area of Batang Anai. Keywords : Cropping pattern, water availability and manpower.

5 PEDOMAN PENGGUNAAN TESIS Tesis S2 yang tidak dipublikasikan terdaftar dan tersedia di Perpustakaan Institut Teknologi Bandung, dan terbuka untuk umum dengan ketentuan bahwa hak cipta ada pada pengarang dengan mengikuti aturan HaKI yang berlaku di Instit ut Teknologi Bandung. Referensi kepustakaan diperkenankan dicatat, tetapi pengutipan atau peringkasan hanya dapat dilakukan seizin pengarang dan harus disertai dengan kebiasaan ilmiah untuk menyebutkan sumbernya. Memperbanyak atau menerbitkan sebagian atau seluruh tesis haruslah seizin Direktur Program Pascasarjana, Institut Teknologi Bandung. iii

6 UCAPAN TERIMA KASIH Segala puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya, sehingga Tesis ini dapat diselesaikan dengan lancar tanpa menemui hambatan yang berarti. Dalam penulisan Tesis ini penulis banyak sekali mendapatkan masukan, arahan, bimbingan, petunjuk, dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih setulus-tulusnya kepada : 1. Bp. Prof. Dr. Ir. Hang Tuah, M.Oc.E, selaku Ketua Program Magister PSDA ITB Departemen Pekerjaan Umum, 2. Bp. Dr. Ir. Sri Legowo, selaku koordinator pembimbing Tesis, dan sekaligus Wakil Ketua Program Magister PSDA ITB Departemen Pekerjaan Umum, 3. Bp. Dr. Ir. Soebagiyo Soekarnen, selaku Dosen Pembimbing I yang telah banyak memberikan arahan dan masukan selama proses penulisan Tesis ini, 4. Ibu Ir. Winskayati, Sp. selaku Dosen Pembimbing II yang juga telah banyak memberikan arahan dan masukan selama proses penulisan Tesis ini, 5. Bp. Ir. Rastihat, M.Sc dan Bp. Ir. Soekadaryanto, Dipl. HE selaku para dosen penguji pada saat sidang / ujian Tesis, 6. Bp. Ir. Djumpono, M.Eng, selaku Kepala Balai Kerjasama Pendidikan Magister PSDA Pusdiktek Departemen Pekerjaan Umum, 7. Seluruh karyawan / karyawati Program Magister PSDA ITB dan Balai Kerjasama Pendidikan Magister PSDA Pusdiktek Departemen Pekerjaan Umum, 8. Rekan-rekan karyasiswa Program Magister PSDA Angkatan III dan semua pihak yang telah membantu dalam proses penyelesaian Tesis ini. Akhirnya, semoga Tesis ini dapat memberikan manfaat, terutama bagi penulis sendiri dalam mengaplikasikan materi perkuliahan dalam bentuk penelitian, serta bagi pihak-pihak lain yang membutuhkannya. Segala kritik dan saran membangun akan penulis terima dengan hati terbuka. Terima Kasih. iv Bandung, Juni 2005 Penulis

7 DAFTAR ISI ABSTRAK... i ABSTRACK... ii PEDOMAN PENGGUNAAN TESIS... iii UCAPAN TERIMA KASIH... iv DAFTAR ISI... v DAFTAR LAMPIRAN... viii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR TABEL... xv DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG... xvii Bab I Pendahuluan... 1 I.1 Latar Belakang... 1 I.2 Lingkup Kajian... 2 I.3 Lokasi kegiatan... 3 Bab II Tinjauan Pustaka... 6 II.1 Neraca Air... 6 II.1.1 Debit Andalan... 6 II.1.2 Kebutuhan Air Irigasi... 6 II.2 Pola Tanam II.1.1 Padi-Padi-Palawija II.1.2 Padi-Padi-Padi II.3 Hubungan Perubahan Pola Tanam terhadap Kebutuhan Air II.4 Jadwal Tanam II.5 Intensitas Tanam II.6 Sistim Golongan II.7 Sistim Pemberian Air v

8 II.7.1 Sistim Pemberian Air secara terus-menerus II.7.2 Sistim Pemberian Air dengan giliran II.7.3 Dasar-dasar yang dipakai untuk menentukan sistim pemberian air II.8 Teknik Sampling II.9 Bagan Alir Bab III Data dan Analisa III.1 Sumber Data III..2 Ketersediaan Data III.2.1 Data Debit Sungai III.2.2 Data Curah Hujan III.2.3 Data Klimatologi III.3 Identifikasi Pola Tanam, Jadwal Tanam dan Curah Hujan III.4 Identifikasi Pemberian Air III.5 Analisa Kebutuhan Air Irigasi III.5.1 Perhitungan Kebutuhan Air untuk Penyiapan Lahan III.5.2 Perhitungan Evapotranspirasi III.5.3 Perkolasi III.5.3 Penggantian Lapisan Air III.5.4 Perhitungan Hujan Efektif III.5.6 Perhitungan Air Irigasi III.6 Analisa Pola Tanam III.6.1 Padi-padi III.6.2 Padi-Padi-Palawija III.6.3 Padi-Padi-Padi III.7 Identifikasi Tenaga Kerja, Alsintan dan Harga Gabah III.7.1 Tenaga Kerja III.7.2 Alsintan III.7.3 Harga Gabah vi

9 III.8 Identifikasi Kondisi Sosial yang berhubungan dg Pola Tanam III.8.1 Data Kondisi Petani secara Sampling III.8.2 Distribusi Responden menurut Kelompok Umur III.8.3 Distribusi Responden menurut Tingkat Pendidikan III.8.4 Distribusi responden menurut jenis dan luas lahan yg dimiliki III.8.5 Permasalahan yang berhubungan dengan pola tanam Bab IV Pembahasan IV.1 Pola tanam IV.1.1 Padi-padi IV.1.2 Padi-Padi-Palawija IV.1.3 Padi-Padi-Padi IV.2 Sistim Golongan IV.3 Sistim Giliran IV.4 Intensitas Tanam IV.5 Tenaga Kerja, Alsintan dan Harga Gabah IV.6 Kondisi Sosial yang berhubungan dengan Pola Tanam IV.6.1 Kelompok Umur IV.6.2 Pendidikan IV.6.3 Status dan Luas Lahan IV.6.4 Masalah yang berhubungan dengan pola tanam Bab V Kesimpulan dan Saran V.1 Kesimpulan V.2 Saran DAFTAR PUSTAKA vii

10 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A Data debit Batang Anai A1. Data debit Batang Anai A2. Debit andalan Batang Anai Lampiran B Data curah hujan stasiun Kasang Lampiran C Data Klimatologi stasiun Sicincin C1. Data temperatur C2. Data Sinar matahari C3. Data kecepatan angin C4. Data kelembaban udara Lampiran D Besar debit andalan dan kebutuhan air irigasi D1. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi dengan 5 golongan alternatif I D2. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi dengan 5 golongan alternatif II D3. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi dengan 5 golongan kondisi ekstrim D4. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi dengan 2 golongan alternatif I D5. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi dengan 2 golongan alternatif II D6. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi tanpa golongan D7. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-palawija dengan 5 golongan alternatif I D8. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-palawija dengan 5 golongan alternatif II viii

11 D9. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-palawija dengan 2 golongan alternatif I D10. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-palawija dengan 2 golongan alternatif D11. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-palawija tanpa golongan D12. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-padi dengan 5 golongan alternatif I D13. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-padi dengan 5 golongan alternatif II D14. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-padi dengan 2 golongan alternatif I D15. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-palawija dengan 2 golongan alternatif II D16. Besar debit andalan dan kebutuhan air pola tanam Padi-padi-padi tanpa golongan D17. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Desember D18. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 1 Januari D19. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Januari D20. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 1 Pebruari ix

12 D21. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Pebruari D22. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 1 Maret D23. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Oktober D24. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 1 Nopember D25. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Nopember D26. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 1 Desember D27. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Desember D28. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 1 Januari D29. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Januari D30. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam 15 Desember x

13 D31. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi-palawija dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 1 Januari D32. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi-palawija dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 15 Januari D33. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi-palawija dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 1 Pebruari D34. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi-palawija dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 15 Pebruari D35. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi-palawija dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 1 Maret D36. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi-palawija dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 15 Maret D37. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi-padi dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 1 Januari D38. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi padi dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 15 Januari D39. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi padi dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 1 Pebruari D40. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi padi dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 15 Pebruari xi

14 D41. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi padi dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 1 Maret D42. Perhitungan kebutuhan air irigasi untuk pola tanam Padi-padi padi dengan LP= 15 hari dengan mulai tanam 15 Maret Lampiran E Tabel Penman Tabel A. Saturation vapour pressure (ea) Tabel B. Values of weighting factor (1-w) Tabel C. Values of weighting factor (w) Tabel D. Extra terrestrial radiation (Ra) Tabel E. Mean daily duration of maximum possible sunshine hours (N) Tabel F. (1- ) ( n/n) Tabel G. f (T) Lampiran F Foto Dokumentasi Lampiran G Lembaran Asistensi xii

15 DAFTAR GAMBAR Gambar I.1 Peta lokasi kajian... 4 Gambar I.2 Peta D.I. Batang Anai... 5 Gambar II.1 Pola tanam padi-padi-palawija Gambar II.2 Pola tanam-padi-padi-padi Gambar II.3 Bagan alir kajian Gambar III.1 Grafik curah hujan (R50) pada D.I. Batang Anai Gambar III.2 Grafik neraca air kondisi eksisting Gambar III.3 Skema jaringan D.I. Batang Anai Gambar III.4 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi dengan 5 golongan alternatif I Gambar III.5 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi dengan 5 golongan alternatif II Gambar III.6 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi dengan 5 golongan kondisi ekstrim Gambar III.7 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi dengan 2 golongan alternatif I Gambar III.8 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi dengan 2 golongan alternatif II Gambar III.9 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi tanpa golongan alternatif I Gambar III.10 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi tanpa golongan alternatif II Gambar III.11 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-palawija dengan 5 golongan alternatif I Gambar III.12 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-palawija dengan 5 golongan alternatif II Gambar III.13 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-palawija dengan 2 golongan alternatif I xiii

16 Gambar III.14 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-palawija dengan 2 golongan alternatif II Gambar III.15 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-palawija tanpa golongan alternatif I Gambar III.16 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-palawija tanpa golongan alternatif II Gambar III.17 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-padi dengan 5 golongan alternatif I Gambar III.18 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-padi dengan 5 golongan alternatif II Gambar III.19 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-padi dengan 2 golongan alternatif I Gambar III.20 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-padi dengan 2 golongan alternatif II Gambar III.21 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-padi tanpa golongan alternatif I Gambar III.22 Grafik perbandingan debit andalan dengan kebutuhan air pola tanam padi-padi-padi tanpa golongan alternatif II Gambar III.23 Grafik perbandingan tenaga kerja Gambar III.24 Grafik perbandingan alat traktor LP 15 hari Gambar III.25 Grafik perbandingan alat traktor LP 30 hari Gambar III.26 Grafik perbandingan alat traktor LP 45 hari Gambar III.27 Grafik perbandingan harga jual gabah xiv

17 DAFTAR TABEL Tabel II.1 Harga koefisien tanaman untuk padi menurut Fao... 9 Tabel II.2 Harga Koefisien tanaman untuk palawija menurut Fao... 9 Tabel II.3 Nilai rata-rata koefisien tanaman Tabel II.4 Nilai rata-rata WLR Tabel III.1 Pola tanam dan jadwal tanam pada tahun Tabel III.2 Areal potensial dan fungsional D.I. Batang Anai Tabel III.3 Pembagian petak terssier menurut golongan eksisting Tabel III.4 Rekapitulasi pemberian air pola tanam padi-padi Tabel III.5 Kebutuhan air untuk penyiapan lahan 30 hari Tabel III.6 Kebutuhan air untuk penyiapan lahan 15 hari Tabel III.7 Evapotranspirasi metode penman Tabel III.8 Hujan efektif untuk tanaman padi Tabel III.9 Hujan efektif untuk tanaman palawija Tabel III.10 Pola tanam padi-padi dengan 5 golongan Tabel III.11 Pola tanam padi-padi-palawija dengan 5 golongan Tabel III.12 Pola tanam padi-padi-palawija dengan 2 golongan Tabel III.13 Jumlah penduduk menurut kelompok umur kec. L. Alung Tabel III.14 Jumlah penduduk menurut kelompok umur kec. B. Anai Tabel III.15 Jumlah penduduk menurut kelompok umur kec. B. Sintuk TGP Tabel III.16 Jumlah penduduk menurut kelompok umur kec. B. Ulakan T Tabel III.17 Rekapitulasi jumlah tenaga kerja umur tahun Tabel III.18 Rekapitulasi jumlah tenaga kerja utk mengolah sawah dlm 1 Ha Tabel III.19 Kebutuhan tenaga kerja untuk golongan I Tabel III.20 Kebutuhan tenaga kerja untuk golongan II Tabel III.21 Kebutuhan tenaga kerja untuk golongan III Tabel III.22 Kebutuhan tenaga kerja untuk golongan IV Tabel III.23 Kebutuhan tenaga kerja untuk golongan V Tabel III.24 Jumlah traktor roda dua pada D.I. Batang Anai xv

18 Tabel III.25 Jumlah traktor roda dua LP = 15 hari Tabel III.26 Jumlah traktor roda dua LP = 30 hari Tabel III.27 Jumlah traktor roda dua LP = 45 hari Tabel III.28 Harga gabah kering panen Tabel III.29 Harga gabah kering giling Tabel III.30 Jumlah responden daerah hulu Tabel III.31 Jumlah responden daerah tengah Tabel III.32 Jumlah responden daerah hilir Tabel III.33 Jumlah responden berdasarkan kelompok umur Tabel III.34 Jumlah responden berdasarkan tingkat pendidikan Tabel III.35 Jumlah responden berdasarkan status dan luas lahan xvi

19 DAFTAR SINGAKATAN DAN LAMBANG Singkatan Nama Pemakaian Pertama kali pada halaman N Jumlah Data 6 m Urutan data dari kecil ke besar 6 NFR Netto Field Requirement 6 Etc Evapotranspirasi 6 P Perkolasi 6 Re Rainfall Efektif 6 WLR Water Level Requirement 6 IR Irrigation Requirement 7 M Kebutuhan air untuk mengganti kehilangan akibat evaporasi dan perkolasi 7 Eo Evaporasi air terbuka 7 T Jangka waktu penyiapan lahan 8 S Kebutuhan air untuk penjenuhan 8 Eto Evapotranspirasi tanaman acuan 8 W Weight factor 8 Rn Net Radiasi 8 F(u) Fungsi kecepatan angin 8 ea-ed Perbedaan antara tekanan uap jenuh pada temperatur rata-rata dan tekanan uap di udara 8 KP Kriteria Perencanaan 9 AP Angka Pembanding 12 MT Musim Tanam 13 K Faktor perbandingan debit yang tersedia dengan Debit yang dibutuhkan 16 xvii

20 P Populasi jumlah petani 17 KCD Kepala Cabang Dinas 19 BPS Badan Pusat Statistik 19 LP Land Preparation 20 O&P Operasi dan Pemeliharaan 29 GKP Gabah Kering Panen 55 GKG Gabah Kering Giling 55 xviii

21 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN V.1 Kesimpulan (1) Pola tanam yang dilakukan pada Daerah Irigasi Batang Anai dengan luas fungsional Ha sekarang ini, yaitu padi-padi (2 kali dalam setahun) dengan 5 golongan dikarenakan kurangnya tenaga kerja dan alat-alat mesin pertanian, seperti sebagai berikut : a. Kecamatan Sintuk TGP dengan luas Ha mempunyai tenaga kerja sebanyak orang sedangkan yang dibutuhkan untuk 1 hari kerja adalah orang. Dan untuk alsintan yang tersedia adalah 18 buah sedangkan yang dibutuhkan untuk masa pengolahan lahan 15 hari adalah 156 buah. b. Kecamatan Lubuk Alung dengan luas Ha mempunyai tenaga kerja sebanyak orang sedangkan yang dibutuhkan untuk 1 hari kerja adalah orang. Dan untuk alsintan yang tersedia adalah 45 buah sedangkan yang dibutuhkan untuk masa pengolahan lahan 15 hari adalah 136 buah. c. Kecamatan Batang Anai dengan luas Ha mempunyai tenaga kerja sebanyak orang sedangkan yang dibutuhkan untuk 1 hari kerja adalah orang. Dan untuk alsintan yang tersedia adalah 22 buah sedangkan yang dibutuhkan untuk masa pengolahan lahan 15 hari adalah 205 buah. d. Kecamatan Ulakan Tapakis dengan luas Ha mempunyai tenaga kerja sebanyak Ha sedangkan yang dibutuhkan untuk 1 hari kerja adalah orang. Dan untuk alsintan yang tersedia adalah 16 buah sedangkan yang dibutuhkan untuk masa pengolahan lahan 15 hari adalah 151 buah. 70

22 (2) Tingkat pendidikan petani pada D.I. Batang Anai termasuk bagus karena yang berpendidikan SD kecil dari 40 %, sehingga petani didaerah ini akan cenderung aktif mengikuti pendidikan non formal dan cepat menerima teknologi baru. Seperti hasil dari kuesioner yaitu SD/SR 36,67 % dan SLTP 43,33 % serta SLTA 20,00 %. (3) Luas kepemilikan lahan D.I. Batang Anai cukup rendah karena lebih kurang 80 % petani mempunyai lahan dibawah 1 Ha yang dapat mempengaruhi kepada pendapatan petani V.2 Saran (1) Untuk D.I. Batang Anai saat ini diperlukan adanya mekanisasi pertanian untuk mengantisipasi kurangnya tenaga kerja serta untuk menjalankan mekanisasi pertanian tersebut perlu adanya penyuluhan dan pelatihan (pemberdayaan petani). (2) Apabila mekanisasi pertanian sudah berjalan dengan baik ditinjau dari segi ketersediaan air pola tanam padi-padi-palawija disarankan menjadi 2 golongan karena dengan 5 golongan memerlukan waktu yang lama untuk pengolahan tanah, sehingga tidak menganggu kebiasaan petani pada bulan Ramadhan. (3) Guna meningkatkan hasil produksi, petani dapat tetap menggunakan varietas unggul tetapi ditinjau dari peningkatan pendapatan petani diberi kebebasan untuk menggunakan varietas yang mempunyai harga jauh lebih tinggi atau jenis tanaman lainnya atau meningkatkan intensitas tanam. (4) Rencana pengembangan areal pertanian dianjurkan untuk mulai disiapkan, tetapi perlu dukungan dengan mekanisasi pertanian untuk menghindari kurangnya tenaga kerja. 71

23 (5) Penanaman palawija pada musim tanam ketiga (MT III) juga dimaksudkan adalah karena melihat produksi gabah di Kabupaten Padang Pariaman telah mencukupi. Dari data statistik Kabupaten Padang Pariaman produksi gabah pada tahun 2003 adalah ,75 ton, sedangkan kebutuhan penduduk hanya ,35 ton. Dan juga untuk menjaga kestabilan harga gabah khususnya di kabupaten Padang Pariaman. 72

24 DAFTAR PUSTAKA 1. Andi Nuhung, Iskandar. (2003), Membangun Pertanian Masa Depan, Aneka Ilmu, Semarang 2. Anonim (2003), Alat-alat pertanian Kabupetan Padang Pariaman, Badan Pusat Statistik Kabupaten Padang Pariaman, Pariaman 3. Anonim (2003), Kabupaten Padang Pariaman dalam angka, Badan Pusat Statistik Kabupaten Padang Pariaman, Pariaman 4. Anonim (2003), Kecamatan Batang Anai dalam angka, Badan Pusat Statistik Kabupaten Padang Pariaman, Pariaman 5. Anonim (2003), Kecamatan Lubuk Alung dalam angka, Badan Pusat Statistik Kabupaten Padang Pariaman, Pariaman 6. Anonim (2003), Kecamatan Sintuk TGP dalam angka, Badan Pusat Statistik Kabupaten Padang Pariaman, Pariaman 7. Anonim (2003), Kecamatan Ulakan Tapakis dalam angka, Badan Pusat Statistik Kabupaten Padang Pariaman, Pariaman 8. Anonim (2003), Kecamatan Ulakan Tapakis dalam angka, Badan Pusat Statistik Kabupaten Padang Pariaman, Pariaman 9. Anonim. (1886), Standar Perencanaan Irigasi (KP-01), Dep.PU Ditjen Pengairan, Jakarta 10. Anonim. (1886), Standar Perencanaan Irigasi (KP-03), Dep.PU Ditjen Pengairan, Jakarta 11. Anonim. (1986), Standar Perencanaan Irigasi Bagian Penunjang, Dep.PU Ditjen Pengairan, Jakarta 12. Harto, Sri. (1985), Hidrologi Terapan, Yogyakarta 13. Ibrahim, Jabal Tarik. (2003), Sosiologi Pedesaan Universitas Muhammadiyah, Malang 14. Intimulya Multikencana, PT. (1998), Desain Irigasi Kecil (PIK) Daerah Irigasi Cibongas, Proyek Irigasi Andalan Jawa Barat, Bandung 72

25 15. Kurnia, Ganjar (Editor). (1997), Hemat air irigasi, kebijakan, teknik pengelolaan dan sosial budaya, Pusat Dinamika Pembangunan Unpad, Bandung 16. Puspotardjo, Suprojo. (2001), Pengembangan Irigasi, Usaha Tani berkelanjutan dan Gerakan Hemat Air, Depdiknas, Jakarta 17. Soekanto, Soerjono. (1990), Sosiologi Suatu Pengantar, Raja Grafindo Persada, Jakarta 18. Sukirno, Sadono. (1985), Beberapa Aspek dalam Persoalan Pembangunan Daerah, Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, Jakarta 19. Wangsadipura, Mulyana. (2003), Diktat Hidrologi, Institut Teknologi Bandung, Bandung 73

DAFTAR ISI. Halaman JUDUL PENGESAHAN PERSEMBAHAN ABSTRAK KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI. Halaman JUDUL PENGESAHAN PERSEMBAHAN ABSTRAK KATA PENGANTAR ix DAFTAR ISI Halaman JUDUL i PENGESAHAN iii MOTTO iv PERSEMBAHAN v ABSTRAK vi KATA PENGANTAR viii DAFTAR ISI ix DAFTAR TABEL xiii DAFTAR GAMBAR xvi DAFTAR LAMPIRAN xvii DAFTAR NOTASI xviii BAB 1 PENDAHULUAN
