METODE RISET (TMK602)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "METODE RISET (TMK602)"

Transkripsi

1 METODE RISET (TMK602) PENULISAN TA / SKRIPSI (LAPORAN PENELITIAN) 5/7/2011 Anrinal - ITP 1

2 Komponen Laporan Penelitian : 1. BAB I : Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian 2. BAB II : Tinjauan Pustaka 3. BAB III : Metode Penelitian 4. BAB IV : Hasil dan Pembahasan 5. BAB V : PENUTUP Kesimpulan Saran Daftar Pustaka 5/7/2011 Anrinal - ITP 2

3 BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Permasalahan Rumusan Permasalahan Tujuan dan Kegunaan Penelitian 5/7/2011 Anrinal - ITP 3

4 Latar Belakang Permasalahan Latar Belakang Permasalahan rupakan me penjelasan fenomena yang diama ti dan menarik perhatian peneliti dan bukan erupakan m alasan pemilihan judul. Latar Belakang Penelitian apab ila memungkinkan dapat didukung oleh data penun jang, yang dapat digali dari sumber utama dan/a tau sumber kedua seperti Biro Pusat Statistik, hasil penelitian terdahulu, jurnal dan internet Latar Belakang Penelitian memuat hasil penelitian terdahulu (dari jurnal) dengan menyebutkan sumber jurnal yang dipakai sebagai referensi. 5/7/2011 Anrinal - ITP 4

5 Rumusan Permasalahan Rumusan permasalahan disajikan secara singkat dalam bentuk kalimat tanya, yang isinya mencerminkan adanya permasalahan yang perlu dipecahkan atau adanya permasalahan yang perlu untuk dijawab. Rumusan permasalahan merupakan inti penelitian, sehingga bisa dipakai pertimbangan menyusun judul dan hipotesis 5/7/2011 Anrinal - ITP 5

6 Tujuan dan Kegunaan Penelitian Tujuan penelitian merupakan sasaran yang hendak dicapai oleh peneliti sebelum melakukan penelitian dan mengacu pada permasalahan. Kegunaan Penelitian: Kegunaan penelitian, menguraikan kontribusi yang diharapkan dari hasil penelitian itu sendiri. 5/7/2011 Anrinal - ITP 6

7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Kerangka teori sebaiknya menggunakan acuan yang berhubungan dengan : Permasalahan yg diteliti Acuan-2 yg berupa hasil penelitian terdahulu (bisa disajikan di Bab II atau dibuat sub-bab tersendiri) 5/7/2011 Anrinal - ITP 7

8 BAB III METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Variabel dan Pengukuran Populasi dan Sampel Metode Pengumpulan Data Metode Analisis 5/7/2011 Anrinal - ITP 8

9 JENIS PENELITIAN Penelitian bisa bersifat kuantitatif maupun kualitatif, misalnya: Historis; Deskriptif; Perkembangan; Kasus dan penelitian lapangan; Korelasional; Kausal komparatif; Eksperimen murni; Eksperimen semu; Kaji tindak. 5/7/2011 Anrinal - ITP 9

10 Variabel dan Pengukuran Perubah (Variable) merupakan suatu atribut atau sifat atau nilai dari orang, objek atau kegiatan yang mempunyai variasi tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan ditarik kesimpulannya. ( Sugiyono, 2003, 32) Peubah harus terukur 5/7/2011 Anrinal - ITP 10

11 Populasi dan Sampel Populasi merupakan sekumpulan orang atau objek yang memiliki kesamaan dalam satu atau beberapa hal dan yang membentuk masalah pokok dalam suatu riset khusus. Populasi yang akan diteliti harus didefinisikan dengan as jel sebelum penelitian dilakukan. (Santoso & Tjiptono, 2002, 79) Sampel adalah semacam miniatur(mikrokosmos) dari populasinya (Santoso & Tjiptono, 2002, 80) 5/7/2011 Anrinal - ITP 11

12 Metode Pengumpulan Data Wawancara dapat dilakukan secara terstruktur maupun tidak terstruktur, dan dapat dilakukan melalui tatap muka (face to face) maupun dengan menggunakan telpon. Kuesioner (angket) dapat dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaanatau pertanyaan tertulis kepada ponden res untuk dijawabnya. Observasi merupakan suatu proses yang komplek, suatu proses yang tersusun dari pelbagai proses biologis dan psikologis. Dua di antara yang terpenting adalah proses-proses pengamatan dan ingatan. (Sugiyono, 2003, ) 5/7/2011 Anrinal - ITP 12

13 Metode Analisis Metode analisis disesuaikan ngan d Rumusan Permasalahan pada Bab I Jika metode analisis menggunak an regresi dengan Ordinary Least Square (OLS) Estimators, maka uji asumsi klasik harus dilakukan. Lihat buku trika "Ekonome Dasar" oleh Damodar Gujarati lih a bahasa Sumarno Zain, /7/2011 Anrinal - ITP 13

14 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN BAHASAN a. Penyajian Data Pada sub bab ini dipaparkan data yang ada relevansinya dengan topik skripsi. b. Analisis Data dan Interpretasi 5/7/2011 Anrinal - ITP 14

15 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 1. Kesimpulan Kesimpulan menjelaskan -butir butir temuan (hasil penelitian dan ahasan) b yang disajikan secara singkat dan jelas. 2. Saran Saran-saran merupakan himb kepada instansi terkait maupunpeneliti berikutnya yang berdasarkan pada hasil temuan. Saran sebaiknya s s dengan topik penelitian 5/7/2011 Anrinal - ITP 15

16 Daftar Pustaka Lihat penjelasan Modul sebelumnya Lampiran: Lampiran: memuat hal-hal atau informasi yang mendukung -bab sebelumnya, misalnya: data (hasil Questionaire, datatime series), Laporan Keuangan perusahaan eraca, (N R/L dsb), informasi yang terkait engan d hasil (misal: olahan komputer, diskr ipsi, hasil uji validitas dan reliabilitas) dsb. 5/7/2011 Anrinal - ITP 16

17 METODE RISET (TMK602) PUBLIKASI PENELITIAN 5/7/2011 Anrinal - ITP 17

18 Mengapa PUBLIKASI? Alasan Praktis : nilai kredit Alasan Ideal : kontribusi pada ipteks Alasan Teknis : -.sebagai dasar penelitian selanjutnya -.mengatasi kelemahan komunikasi lisan -.melaporkan hasil kerja ilmiah -.sarana promosi diri 5/7/2011 Anrinal - ITP 18

19 Sumber Naskah Publikasi Hasil penelitian Hasil pengabdian kepada masyarakat Gagasan asli 5/7/2011 Anrinal - ITP 19

20 Makna dan Ciri Jurnal Ilmiah Sumber acuan primer Mengandung informasi baru Mudah ditelusur melalui cara2 normal Biasanya bgtg pd pakar yang membantu Penerbit apakah artikel dapat dimuat Ada standar penulisan 5/7/2011 Anrinal - ITP 20

21 Ragam Jurnal Umum terspesialisasi Internasional lokal Lembaga nirlaba perusahaan komersial Subsidi swadana Mingguan tahunan taktentu Mitra bestari keputusan editor semata 5/7/2011 Anrinal - ITP 21

22 Kode Etik Penulis 1. Menjaga kebenaran hakiki 2. Naskah dengan keterbacaan tinggi 3. Naskah ringkas.biaya murah 4. Menyadari hak penyunting 5. Mentaati petunjuk bagi penulis 6. Jangan menutupi kelemahan penelitian 7. Jangan mencuri gagasan orang lain 8. Menghindari plagiarisme 9. Menyerahkan hak penerbitan kepada satu jurnal 10. Menyadari kesalahan isi tanggung jawab penulis 11. Wajib merevisi sesuai dengan saran mitra bestari 12. Membantu biaya penerbitan 5/7/2011 Anrinal - ITP 22

23 Panduan Umum Anatomi Artikel.Judul.Nama Pengarang.Abstrak.Pendahuluan.Bahan & Metode.Hasil.Pembahasan.Kesimpulan.Daftar Pustaka.Ucapan Terima Kasih 5/7/2011 Anrinal - ITP 23

24 Tahapan Menulis.dari bagian yang paling mudah.judul mungkin yang paling akhir. endapkan.baca ulang.sunting sendiri.first reader.surat pengantar ke redaksi 5/7/2011 Anrinal - ITP 24

25 Abstrak ABSTRAK MERUPAKAN RINGKASAN PENTING KESELURUHAN PENELITIAN YANG MELIPUTI : TUJUAN, METODOLOGI, HASIL DAN KESIMPULAN, DITULIS DALAM BENTU SINGKAT NAMUN JELAS.~ 200 kata; ~ 1 paragraf.permasalahan, metode, hasil.abstrak indikatif vs. informatif.jangan mengacu pustaka, tabel, gambar.abstrak berbahasa Inggris 5/7/2011 Anrinal - ITP 25

26 Bahan dan Metoda Kesahihan hasil ditentukan oleh Bahan rujukan dan Metoda yang digunakan Bahan Rujukan.pustaka primer vs. sekunder.pustaka mutakhir.relevan.hindari self citation.jangan mengutip dari kutipan Metoda terperinci menjamin keterulangan hasil beragam menurut bidang ilmu Prosedur dan Analisis 5/7/2011 Anrinal - ITP 26

27 Hasil.hanya memaparkan hasil sendiri.sajikan dengan cara yang mudah dilihat, mudah dicerna.ilustrasi berupa tabel dan gambar sangat membantu.sebutkan ilustrasi di dalam teks.pisahkan ilustrasi dari teks 5/7/2011 Anrinal - ITP 27

28 Pembahasan.bagian tersulit.kaitkan dengan tujuan/hipotesis.jangan hanya menarasikan hasil.bandingkan dengan temuan penelitian lain.buatlah argumen yang logis.kemaslah argumen dalam paragraf.akhiri argumen dengan simpulan 5/7/2011 Anrinal - ITP 28

29 Lanjutan.nyatakan situasi yang ditemukan.apa kemungkinan penyebab situasi tsb..efek yang mungkin timbul dari situasi itu?.apa tindakan untuk mengatasi situasi buruk atau untuk meningkatkan situasi baik.nyatakan badan atau bidang terkait yang terpengaruhi 5/7/2011 Anrinal - ITP 29

30 Kesimpulan 1. Diperoleh dari analisa data dan pembahasan, dan tidak boleh diambil yang tidak ada kaitan dengannya dengan masalah kajian 2. Ditulis dalam bentuk butir-butir yang telah terarah untuk menjawab hipotesa 3. Bukan pendapat pribadi, tetapi merupakan rumusan hasil pembahasan dengan bantuan tinjauan pustaka 4. Dapat berisi alasan-alasan atau kajian sebab-sebab terjadinya kesalahan dalam melakukan penelitian, dan uraian agar kesalahan tersebut dapat diperbaiki dan tidak terulang lagi 5. Diharuskan berisi saran, baik yang ada hubungan dengan penelitian, maupun yang berkaitan dengan kesejahteraan masyarakat 5/7/2011 Anrinal - ITP 30

31 Kesimpulan.inferens, deduksi, abstraksi, implikasi, interpretasi, pernyataan umum, generalisasi.menjawab pertanyaan penelitian.dibuat berdasar fakta, bukan yang tersirat.pernyataan tegas.simpulan mungkin hanya berlaku untuk populasi, tempat, atau subjek tertentu 5/7/2011 Anrinal - ITP 31

32 Saran.tidak selalu harus ada.ditujukan untuk mengatasi masalah yang diselidiki.berkait dengan hal-hal yang dibahas.harus dapat dikerjakan, praktis.dapat ditujukan kepada orang, lembaga.apa-apa yang harus dilanjutkan 5/7/2011 Anrinal - ITP 32

33 Daftar Pustaka.lihat petunjuk bagi penulis jurnal yg. dituju.susunan nama-tahun vs. nomor.nama tanpa gelar apapun.taati cara menulis nama pengarang.jumlah pengarang vs. state of the art 5/7/2011 Anrinal - ITP 33

34 Ucapan Terima Kasih.kepada sponsor.atas bantuan profesional.sampaikan dengan wajar.mintakan izin bila ingin menuliskan nama orang 5/7/2011 Anrinal - ITP 34

35 Catatan untuk Publikasi.taati ketentuan dari jurnal yg. dituju: jumlah halaman, jumlah salinan, ketentuan, pengetikan.cepat perbaiki sesuai komentar penelaah.bantu dana penerbitan 5/7/2011 Anrinal - ITP 35

36 Without publication, science is dead (Gerard Piel) SELAMAT BERKARYA TERIMA KASIH TERIMA KASIH TERIMAKASIH 5/7/2011 Anrinal - ITP 36

Metode penelitian. Penulisan Skripsi

Metode penelitian. Penulisan Skripsi Metode penelitian Penulisan Skripsi Penulisan skripsi untuk semua jenis penelitian di sajikan dalam lima bab sebagai berikut: Bab I : Pendahuluan Bab II : Tinjauan Pustaka Bab III : Metode Penelitian Bab
