PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS (Studi pada BPR Syariah di Indonesia)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS (Studi pada BPR Syariah di Indonesia)"

Transkripsi

1 ISSN Pages pp PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS (Studi pada BPR Syariah di Indonesia) 1) Muslim, 2) Dr. Muhammad Arfan. SE, M.Si, Ak, CA, 3) Julimursyida. Ph. D. 1) Magister Akuntansi Pascasarjana Universyitas Syiah Kuala Banda Aceh 2,3) Staff Pengajar Magister Akuntansi Pascasarjana Universyitas Syiah Kuala Banda Aceh Abstract: This research aims to; (1) examine the effect of murabaha financing and Musharaka jointly to profitability BPR Syariah in Indonesia (2) test the effect on the profitability of financing murabaha Islamic rural banks in Indonesia. and (3) test the effect on profitability Musharaka financing BPR Syariah services in Indonesia. This research is a census. The population in this study is listed in BPR Syariah Bank Indonesia website and publishes quarterly financial reports (as of December) during in a row. The data used in this study include primary data and secondary data. While research data collection techniques done with documentation techniques. The analytical method used is the Multiple Linear Regression Analysis. The results showed that; (1) financing Murabaha and Musharaka together (simultaneously) influence on the profitability of BPR Syariah services in Indonesia. (2) financing Murabaha positive effect on the profitability of BPR Syariah in Indonesia. and (3) Musharaka financing negatively affect the profitability of BPR Syariah in Indonesia. Keyword: Murabaha Financing, Musharaka Financing, Profitability. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk; (1) menguji pengaruh pembiayaan murabahah dan musyarakah secara bersama-sama terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia (2) menguji pengaruh pembiayaan murabahah terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. dan (3) menguji pengaruh pembiayaan musyarakah terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian sensus. Populasi dalam penelitian ini adalah BPR Syariah yang terdaftar di website Bank Indonesia dan mempublikasikan laporan keuangan triwulan (per Desember) selama tahun berturut-turut. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi data primer dan data sekunder. Sedangkan teknik pengumpulan data penelitian dilakukan dengan teknik dokumentasi. Metode analisis yang digunakan yaitu Analisis Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; (1) pembiayaan murabahah dan musyarakah berpengaruh secara bersama-sama terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. (2) pembiayaan murabahah berpengaruh positif terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. dan (3) pembiayaan musyarakah berpengaruh negatif terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. Kata kunci: Pembiayaan Murabahah, Pembiayaan Musyarakah, Profitabilitas. PENDAHULUAN Industri perbankan syariah secara umum terus berkembang selama tahun Volume usaha perbankan syariah dalam kurun waktu satu tahun terakhir khususnya Bank Umum Syariah (BUS) dan Unit Usaha Syariah (UUS) mengalami pertumbuhan yang sangat pesat. Meskipun bank syariah memiliki motivasi lebih daripada sekedar bisnis, kemampuan bank syariah dalam menghasilkan profit menjadi indikator penting keberlanjutan entitas bisnis. Profitabilitas merupakan suatu angka yang menunjukkan kemampuan suatu entitas usaha untuk menghasilkan laba. Fenomena terkait 85 - Volume 3, No. 4, November 2014

2 profitabilitas perbankan syariah yang ada berdasarkan laporan BI (Bank Indonesia) pada akhir tahun 2005, profitabilitas perbankan syariah mencapai tingkat keuntungan sebesar Rp238,6 milliar, meningkat sebesar Rp76,3 miliar (47%) dari tahun Jumlah bank syariah juga semakin banyak dari waktu ke waktu ( Profitabilitas bank sangat ditentukan oleh berapa banyak keuntungan yang diterima dari pembiyaan yang disalurkan. Terdapat dua pola utama yang saat ini dijalankan oleh bank syariah dalam penyaluran pembiayaan, yakni pembiayaan dengan prinsip jual beli dan pembiayaan dengan prinsip bagi hasil. Harahap, Wiroso, dan Yusuf (2005:94) menyebutkan bahwa akad yang banyak digunakan dalam pembiayaan pada prinsip jual beli adalah murabahah, sedangkan pada prinsip bagi hasil, akad yang banyak digunakan adalah musyarakah. Penelitian ini bertujuan untuk; (1) menguji pengaruh pembiayaan murabahah dan musyarakah secara bersama-sama terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia (2) menguji pengaruh pembiayaan murabahah terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. dan (3) menguji pengaruh pembiayaan musyarakah terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. KAJIAN KEPUSTAKAAN Bank Syariah Berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia No. 21 tahun 2008 tentang Perbankan Syariah, definisi bank syariah adalah bank yang menjalankan kegiatan usahanya berdasarkan prinsip syariah. Fungsi dari bank syariah sesuai dengan UU No. 21 Tahun 2008 adalah fungsi sosial dalam bentuk lembaga baitul mal, fungsi jasa keuangan perbankan dengan menghimpun dan menyalurkan dana masyarakat sesuai dengan prinsip-prinsip syariah, fungsi sebagai manajer investasi atas dana yang dihimpun dari pemiliki dana, serta fungsi sebagai investor dalam penyaluran dana baik dalam prinsip bagi hasil, prinsip ujroh, maupun prinsip jual beli. UU No. 21/2008 dalam Pasal 3 disebutkan tujuan bank syariah adalah menunjang pelaksanaan pembangunan nasional dalam rangka meningkatkan keadilan, kebersamaan, dan pemerataan kesejahteraan rakyat. Profitabilitas Profitabilitas menurut Sartono (2001:120) adalah kemampuan perusahaan memperoleh laba dalam hubungannnya dengan penjualan, total aktiva maupun modal sendiri. Menurut Mahmoed (2004:20) profitabilitas adalah kemampuan suatu bank untuk mendapatkan keuntungan. Selanjutnya menurut Weygandt et al. (2008:389) rasio profitabilitas adalah rasio yang digunakan untuk mengukur efektivitas manajemen perusahaan secara keseluruhan, yang ditunjukkan dengan besarnya laba yang diperoleh perusahaan. Pembiayaan Murabahah Karim (2010:98) mendefinisikan murabahah berarti suatu penjualan barang seharga barang tersebut ditambah keuntungan yang disepakati. Volume 3, No. 4, November

3 Misalnya, seseorang membeli barang kemudian menjualnya kembali dengan keuntungan tertentu. Berapa besar keuntungan tersebut dapat dinyatakan dalam nominal rupiah tertentu atau dalam bentuk persentase dari harga pembeliannya, misalnya 10% atau 20%. Murabahah adalah perjanjian jual beli antara bank dan nasabah di mana bank syariah membeli barang yang diperlukan oleh nasabah dan kemudian menjualnya kepada nasabah yang bersangkutan sebesar harga perolehan ditambah dengan margin/keuntungan yang disepakati antara bank syariah dan nasabah (Muhammad, 2002:189). Melalui pembiayaan murabahah, bank syariah akan memperoleh profit berupa pendapatan penjualan dari harga pokok yang telah ditetapkan pihak bank. Penelitian yang meneliti pengaruh pembiayaan murabahah terhadap profitabilitas pernah dilakukan oleh Oktriani (2011). Hasil penelitiannya membuktikan bahwa pembiayaan murabahah secara parsial berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas bank syariah. Namun hasil penelitian Oktriani berbeda dengan hasil penelitian Kusumawati (2010) yang membuktikan tidak terdapat adanya pengaruh pembiayaan murabahah terhadap profitabilitas bank syariah. Pembiayaan Musyarakah Menurut Sjahdeini (1999:57) pengertian musyarakah adalah kemitraan antara pihak bank dan pihak nasabah untuk bersama sama memberikan modal dengan cara membeli saham untuk membiayai investasi. Menurut Harahap, Wiroso dan Yusuf (2010:475), musyarakah adalah akad kerja sama diantara para pemilik modal yang mencampurkan modal mereka untuk tujuan mencari keuntungan. Melalui pembiayaan musyarakah yang disalurkan, bank syariah akan memperoleh profit berupa bagi hasil yang menjadi bagian bank. Dari pengelolaan pembiayaan bagi hasil, bank syariah memperoleh pendapatan bagi hasil sesuai dengan nisbah yang telah disepakati dengan nasabah (Muhammad, 2005:13). Pengaruh pembiayaan musyarakah terhadap profitabilitas pernah diteliti sebelumnya oleh Fiswara (2008) yang memberikan hasil bahwa risiko pembiayaan musyarakah berpengaruh terhadap tingkat profitabilitas bank syariah. Namun berbeda dengan hasil penelitian Oktriani (2011) yang membuktikan bahwa tidak terdapat pengaruh antara pembiayaan musyarakah dengan profitabilitas bank syariah. METODE PENELITIAN Penelitian ini bersifat kausalitas, yaitu tipe penelitian yang menyatakan adanya hubungan sebab akibat antara variabel independen yaitu pembiayaan murabahah dan musyarakah terhadap variabel dependen yaitu profitabilitas Unit analisis yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah laporan keuangan triwulan (per Desember) BPR Syariah yang terdaftar di BI dan mempublikasikan laporan keuangan selama periode Horizon waktu penelitian ini bersifat gabungan antara Cross-sectional studies dengan longitudinal 87 - Volume 3, No. 4, November 2014

4 (time series) yang disebut dengan panel data atau pooled data (Gujarati, 2003:637). Penelitian ini merupakan penelitian sensus. Populasi dalam penelitian ini adalah BPR Syariah yang terdaftar di website Bank Indonesia dan mempublikasikan laporan keuangan triwulan (per Desember) selama tahun berturut-turut. Pada penelitian ini sumber data yang digunakan adalah data sekunder, dimana data yang digunakan peneliti berupa laporan keuangan triwulan Bank Syariah selama tahun Sedangkan teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi. Operasionalisasi Variabel Profitabilitas (Y) Menurut Sartono (2001:120), profitabilitas adalah kemampuan perusahaan memperoleh laba dalam hubungannnya dengan penjualan, total aktiva maupun modal sendiri. Tingkat profitabilitas ini diukur dengan menggunakan rasio keuangan Return on Asset (ROA) Pengukuran yang digunakan adalah perbandingan antara laba bersih sebelum pajak dengan total aktiva. Skala yang digunakan adalah rasio. Pembiayaan Murabahah (X 1) Menurut Karim (2008:113) murabahah adalah akad jual beli barang dengan menyatakan harga perolehan dan keuntungan (margin) yang disepakati oleh penjual dan pembeli. Pengukuran yang digunakan adalah perbandingan antara pembiayaan murabahah dengan total pembiayaan. Skala yang digunakan adalah rasio. Pembiayaan Musyarakah (X 2) Menurut Antonio (2002:90) pengertian musyarakah adalah akad kerja sama antara dua pihak atau lebih untuk suatu usaha tertentu dimana masing masing pihak memberikan kontribusi dana (atau amal/expertise) dengan kesepakatan bahwa keuntungan dan resiko akan ditanggung bersama sesuai dengan kesepakatan. Pengukuran yang digunakan adalah perbandingan antara pembiayaan musyarakah dengan total pembiayaan. Skala yang digunakan adalah rasio. Metode Analisis Pada penelitian ini pendekatan analisis yang dilakukan dengan analisis regresi linear berganda. Model persamaan regresi linear berganda untuk pengaruh pembiayaan murabahah dan musyarakah terhadap profitabilitas Bank Syariah di Indonesia adalah sebagai berikut: Yit = αit + β 1X 1it + β 2X 2it + εit Keterangan: Yit = Profitabilitas pada bank i tahun t α = Konstanta β 1 β 2 = Koefisien regresi Pembiayaan Murabahah = Koefisien regresi Pembiayaan Musyarakah X 1it = Pembiayaan Murabahah pada bank i tahun t X 2it = Pembiayaan Musyarakah pada bank i tahun t εit = Error (variabel pengganggu). Volume 3, No. 4, November

5 Rancangan Pengujian Hipotesis Untuk menguji pengaruh pembiayaan murabahah dan musyarakah terhadap profitabilitas Bank Syariah dilakukan dengan pengujian secara bersama-sama dan pengujian secara terpisah. HASIL PENELITIAN Gambaran Umum Observasi Penelitian Penelitian ini mengambil populasi pada laporan keuangan triwulan (per Desember) Badan Perkreditan Rakyat Syariah (BPRS) yang terdaftar di Bank Indonesia (BI) dan mempublikasikan laporan keuangan selama periode secara berturut-turut. Berdasarkan hasil pengamatan data yang diperlukan dalam laporan keuangan, maka diperoleh jumlah keseluruhan BPRS yang menyediakan data tersebut selama 5 tahun berturut-turut berjumlah 12 BPRS di Indonesia sehingga total keseluruhan pengamatan sebanyak 60 emiten. Hasil Deskriptif Data Penelitian Statistik deskriptif yang digunakan dalam penelitian ini adalah nilai rata-rata (mean), standar deviasi (standard deviation), nilai terendah (minimum), dan nilai tertinggi (maximum). Hasil deskriptif data penelitian untuk total pembiayaan murabahah, total pembiayaan musyarakah, total pembiayaan keseluruhan, total laba bersih sebelum pajak dan total aktiva berdasarkan 60 emiten selama periode diperoleh pembiayaan murabahah dengan nilai persentase terendah (minimum) selama 5 tahun yaitu 5,36%, nilai persentase tertinggi (maximum) selama 5 tahun yaitu 99,24%, nilai persentase rata-rata (mean) selama 5 tahun yaitu 76,58%, dan nilai standar deviasi (standard deviation) selama 5 tahun yaitu 16,71. Pembiayaan musyarakah diperoleh nilai persentase terendah (minimum) selama 5 tahun yaitu 0,76%, nilai persentase tertinggi (maximum) selama 5 tahun yaitu 29,45%, nilai persentase rata-rata (mean) selama 5 tahun yaitu 9,95%, dan nilai standar deviasi (standard deviation) selama 5 tahun yaitu 7,37. Selanjutnya untuk profitabilitas diperoleh nilai persentase terendah (minimum) selama 5 tahun yaitu -25,63%, nilai persentase tertinggi (maximum) selama 5 tahun yaitu 10,04%, nilai rata-rata (mean) selama 5 tahun yaitu 1,53%, dan nilai standar deviasi (standard deviation) selama 5 tahun yaitu 4,87. Hasil Pengujian Hipotesis Hasil pengujian hipotesis dengan menggunakan regresi linear berganda dari pengaruh pembiayaan murabahah dan pembiayaan musyarakah terhadap profitabilitas dalam penelitian ini diperoleh persamaan sebagai berikut: Yit = 0, ,024 X 1it - 0,127 X 2it + εit Hasil pengujian bersama dari regresi linear berganda pertama menunjukkan nilai koefisien regresi (β) masing-masing variabel adalah, 0,024 untuk variabel pembiayaan murabahah 87 - Volume 3, No. 4, November 2014

6 (β 1), dan -0,127 untuk variabel pembiayaan musyarakah (β 2). Penentuan hipotesis menyebutkan jika paling sedikit ada satu βi 0 (i=1,2) : Ha1 diterima, artinya pembiayaan murabahah dan musyarakah berpengaruh secara bersama-sama terhadap profitabilitas. Hasil pengujian secara parsial dalam penelitian ini ditentukan dengan melihat nilai koefisien regresi (β) masing-masing variabel independen terhadap variabel dependennya. Hasil pengujian regresi linear berganda pertama menunjukkan bahwa nilai koefisien regresi β 1 = 0,024 dan β 2 = -0,127. Penentuan hipotesis menyebutkan jika βi (i=1,2) 0 : Ha2, Ha3 diterima. Pembahasan Pengaruh Pembiayaan Murabahah dan Pembiayaan Musyarakah terhadap Profitabilitas Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembiayaan murabahah dan pembiayaan musyarakah berpengaruh terhadap profitabilitas. Derajat hubungan (korelasi) yang dapat dilihat dari nilai Koefisien Determinasi (R 2 ) untuk pembiayaan murabahah dan pembiayaan musyarakah terhadap profitabilitas juga dinilai lemah yaitu hanya memperoleh hasil 5,5%. Walaupun pengaruh kedua variabel pembiayaan tersebut dinilai lemah, namun profitabilitas Bank Syariah tetap dapat dipengaruhi oleh penyaluran kedua pembiayaan tersebut yaitu murabahah dan musyarakah. Pembiayaan murabahah dan musyarakah dalam jumlah besar dapat membawa hasil yang menguntungkan bagi pihak bank, jika penyaluran pembiayaan tersebut dalam pengembaliannya berjalan dengan lancar. Dengan demikian profitabilitas menjadi faktor penting dalam penilaian aktivitas perbankan syariah dalam kegiatannya. Kemampuan bank dalam menghasilkan profit tersebut akan bergantung pada kemampuan manajemen bank yang bersangkutan dalam mengelola asset dan liabilities yang ada, dan secara kuantitatif dapat dinilai dengan menggunakan Return on Asset (ROA). Pengaruh Pembiayaan Murabahah terhadap Profitabilitas Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembiayaan murabahah berpengaruh terhadap profitabilitas. Diperoleh hubungan yang positif antara pembiayaan murabahah dengan profitabilitas pada BPRS di Indonesia. Artinya bila pembiayaan murabahah meningkat 1% dari total pembiayaan, maka profitabilitas akan naik sebesar 2,4%. Pembiayaan dengan prinsip jual beli pada bank syariah dilakukan salah satunya melalui akad murabahah. Muhammad (2005:132) salah satu akad dari pembiayaan jual beli yaitu akad murabahah merupakan produk yang paling populer dalam industri perbankan syariah. Pengaruh Pembiayaan Musyarakah terhadap Profitabilitas Volume 3, No. 4, November

7 Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembiayaan musyarakah berpengaruh terhadap profitabilitas. Diperoleh hubungan yang negatif antara pembiayaan musyarakah dengan profitabilitas pada BPRS di Indonesia. Artinya bila pembiayaan musyarakah meningkat 1% dari total pembiayaan, maka profitabilitas akan turun sebesar 12,7%. Namun, hasil penelitian ini menujukkan bahwa pengaruh yang dihasilkan pembiayaan musyarakah terhadap profitabilitas adalah negatif. Hal tersebut diduga karena pembiayaan musyarakah yang disalurkan oleh Bank Syariah selama 5 tahun ( ) sangat kecil. Pengaruh negatif juga dapat dikarenakan usaha yang dijalankan nasabah dari pembiayaan musyarakah tidak berjalan lancar atau mengalami kerugian, sehingga bagi hasil yang diperoleh Bank Syariah sebagai pendapatan juga menurun. Hal tersebut sesuai dengan teori yang dikemukakan oleh Firdaus dan Ariyanti (2009:2) bahwa pendapatan bagi hasil yang diperoleh akan mempengaruhi besarnya profit bank. Sehingga besarnya profit yang diperoleh akan mampu mempengaruhi tingkat profitabilitas yang dicapai Bank Syariah. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Kesimpulan dalam penelitian adalah sebagai berikut:: 1. Pembiayaan murabahah dan musyarakah berpengaruh secara bersama-sama terhadap 87 - Volume 3, No. 4, November 2014 profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. 2. Pembiayaan murabahah berpengaruh positif terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. 3. Pembiayaan musyarakah berpengaruh negatif terhadap profitabilitas BPR Syariah di Indonesia. Saran Saran yang dapat diberikan dari penelitian ini dapat disimpulkan dalam beberapa hal yaitu: Bagi peneliti selanjutnya: 1. Melihat hasil R 2 yang sangat kecil (5,5%), sebaiknya peneliti selanjutnya menambah variabel independen penelitian yang diperkirakan dapat mempengaruhi profitabilitas Bank Syariah. Variabel lainnya seperti pembiayaan mudharabah, pembiayaan istishna, pembiayaan salam, pembiayaan ijarah maupun pembiayaan multijasa lainnya. 2. Peneliti selanjutnya juga dapat mengganti variabel pembiayaan dengan variabel rasio seperti Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Operational Efficiency Ratio (OER) dan Non-Performing Financing (NPF) untuk menilai pengaruhnya terhadap profitabilitas bank Syariah. Bagi Pihak Bank Syariah: 1. Pihak Bank Syariah diharapakan lebih berhati-hati dalam memilih nasabah yang akan bekerjasama dengan menggunakan pembiayaan murabahah dan musyarakah.

8 Hal tersebut bertujuan untuk meminimalisasikan risiko pembiayaan yang dapat merugikan pihak bank sendiri. 2. Pihak Bank Syariah juga perlu meningkatkan kualitas pengelolaan pembiayaan melalui penyusunan kebijakan penyaluran pembiayaan yang lebih terintegrasi dengan memperhitungkan berbagai macam faktor dan kriteria yang menentukan mutu kebijaksanaan tersebut. DAFTAR KEPUSTAKAAN Antonio, Muhammad Syafi i Bank Syariah; dari Teori ke Praktik. Jakarta: Gema Insani Press. Bank Indonesia Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2008 Tentang Perbankan Syariah. Jakarta: Bank Indonesia. ( diakses 9 Oktober 2011). Firdaus, H Rachmat dan Maya Ariyanti Manajemen Perkreditan Bank Umum. Bandung: Alfabetta. Fiswara B, Reki Pengaruh Tingkat Non Performing Loan Pembiayaan Mudharabah dan Pembiayaan Musyarakah terhadap Tingkat Profitabilitas (Return on Assets) pada Bank Syariah. Artikel online melalui Diakses pada 04 Mei Gujarati, Damodar Jakarta: Erlangga. Econometrics. Harahap, Sofyan S., Wiroso dan Muhammad Yusuf Akuntansi Perbankan Syariah. Jakarta: LPFE- Usakti. Karim, Adiwarman A Bank Islam: Analisis Fiqih dan Keuangan Edisi 3. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Kusumawati, Hutami Pengaruh Tingkat Risiko Mudharabah dan Murabahah terhadap Tingkat Profitabilitas Bank Syariah. Artikel online melalui ejournal.uinmalang.ac.id. Diakses pada 2/05/2014. Mahmoed Melacak Kredit Bermasalah. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan. Muhammad Manajemen Pembiayaan Bank Syariah. Yogyakarta: UPP AMP YKPN Manajemen Bank Syari ah. Yogyakarta: UPP AMP YKPN. Oktriani, Yesi Pengaruh Pembiayaan Musyarakah, Mudharabah dan Murabahah terhadap Profitabilitas. Artikel online melalui journal.unsil.ac.id. Diakses pada 1/05/2013. Sartono, Agus Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: BPEF. Sjahdeini, Sutan Remy Perbankan Syariah. Jakarta: Pustaka Utama Grafiti. Weygandt et, al Accounting Principles. New Jersey: John wiley & Sons.Inc. Volume 3, No. 4, November

9 Wicaksana, Dwi Fany Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah dan Murabahah terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah di Indonesia. Artikel online melalui diakses pada 13/02/ Volume 3, No. 4, November 2014

BAB I PENDAHULUAN. yang ada di Indonesia. Terbukti dengan bermunculannya bank umum syariah lainnya

BAB I PENDAHULUAN. yang ada di Indonesia. Terbukti dengan bermunculannya bank umum syariah lainnya 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perkembangan bank syariah dalam beberapa tahun belakangan mengakibatkan persaingan diantara lembaga keuangan dengan basis syariah maupun konvensional. Bank
