Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi"

Transkripsi

1 Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Panduan Pengguna Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi produktivitas.ristekdikti.go.id 2016 C O P Y R I G H T K E M E N R I S T E K D I K T I

2 Pengantar Dalam rangka mengukur produktivitas perguruan tinggi, Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi menyelenggarakan penelitian produktivitas perguruan tinggi dengan melibatkan 441 perguruan tinggi negeri maupun swasta terpilih di seluruh Indonesia (daftar terlampir). Penelitian produktivitas perguruan tinggi dilakukan dengan tujuan mencari model pengukuran produktivitas perguruan tinggi yang paling sesuai dengan konteks perguruan tinggi Indonesia. Data produktivitas perguruan tinggi yang diperlukan adalah data terhitung mulai tahun 2006 sampai dengan Hasil penelitian ini akan digunakan sebagai masukan bagi perbaikan Pangkalan Data Pendidikan Tinggi, penyusunan kebijakan dan perencanaan penyelenggaraan perguruan tinggi bagi Kemenristekdikti, serta masukan bagi institusi perguruan tinggi dan pemangku kepentingan dalam perbaikan dan penyempurnaan penyelenggaraan pendidikan tinggi di perguruan tinggi masing-masing. Frequently Asked Question 1. Bagaimana memulai menggunakan Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi? Anda dapat memulai menggunakan aplikasi ini pada web browser Anda dengan mengetikkan alamat produktivitas.ristekdikti.go.id. pada address bar. Setelah itu, masukkan username dan password sesuai akun perguruan tinggi yang telah diberikan. (jika mengalami gagal login silakan kontak administrator kami dengan mengirim ke dan jangan lupa berikan keterangan nama perguruan tinggi pada badan ). 2. Bagaimana mendapatkan username dan password untuk login ke Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi? Anda dapat meminta username dan password dengan mengirimkan administrator kami ke dan 3. Apa saja instrumen penelitian yang harus diisi pada Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi? 1 P a g e

3 Terdapat 25 instrumen penelitian yang harus diisi pada Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi ini. 25 instrumen penelitian tersebut dibagi menjadi empat kelompok: outcome pendidikan, input pendidikan, outcome penelitian, dan input penelitian. Panduan lebih rinci tentang instrumen penelitian dapat dibaca pada file Panduan Pengguna.pdf di halaman Home (beranda) Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi. 4. Bagaimana cara mengisi instrumen penelitian pada Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi? Terdapat dua cara untuk mengisi instrumen penelitian pada Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi: Pengisian instrumen penelitian melalui Aplikasi Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDIKTI) Pengisian instrumen penelitian melalui fungsi unggah data. Pengisian instrumen penelitian melalui Aplikasi PDDIKTI dilakukan untuk kode instrumen penelitian A1, A2, A3 dan B1. Jika terdapat tanda, artinya data telah terisi melalui servis dari aplikasi PDDIKTI. Tugas Anda adalah melakukan verifikasi kelengkapan data yang diminta dan juga validasi terhadap data yang telah terisi. Jika terdapat data yang tidak valid ataupun tidak lengkap, Anda dapat memperbaikinya langsung melalui aplikasi PDDIKTI. Hal ini dimaksudkan agar data pada PDDIKTI dapat sama-sama kita jadikan pangkalan data rujukan utama. Pengisian instrumen penelitian melalui fungsi unggah data dilakukan untuk selain kode instrumen A1, A2, A3 dan B1. Untuk mengunggah data, silakan unduh format data terlebih dahulu pada tombol Unduh Format xls. Kemudian, isikan data sesuai instrumen yang diminta. Demi kelancaran pengisian data, disarankan untuk mengisi data dengan menggunakan Microsoft Office Data yang harus Anda isi ditandai dengan warna cell jingga (orange). Jika unggah data berhasil, akan muncul tanda di setiap instrumen yang Anda isikan. Jika terdapat masalah dengan file template yang diberikan, silakan kontak administrator kami dengan mengirim ke dan jangan lupa berikan keterangan nama perguruan tinggi pada badan . 2 P a g e

4 Gambar 1. Halaman Utama Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi dapat diakses di halaman web produktivitas.ristekdikti.go.id Pada halaman ini pengguna dapat menginputkan username dan password yang sudah dimiliki oleh perguruan tinggi untuk mengunggah data yang berkaitan dengan indikator pendidikan dan penelitian. 3 P a g e

5 Gambar 2. Dashboard Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi Pada halaman ini berisikan pengenalan aplikasi dan petunjuk pengunggahan data indikator pengukuran perguruan tinggi. 1 4 P a g e

6 1 3 2 Gambar 3. Halaman Detail Indikator Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi Terdiri dari 4 jenis indikator, yaitu: 1. Outcome Pendidikan 2. Input Pendidikan 3. Outcome Penelitian 4. Input Penelitian 5 P a g e

7 2 Gambar 4. Fitur Lihat Data 6 P a g e

8 Fitur lihat data disediakan untuk melihat hasil data yang telah diunggah oleh pengguna mencakup detail pada setiap indikator pengukuran produktivitas perguruan tinggi. 3 Unduh Format.xls merupakan fitur yang disediakan untuk mengunduh detail indikator pengukuran produktivitas perguruan tinggi mulai tauhun 2006 sampai tahun Apabila data tersebut tidak ada cukup mengisi dengan 0 atau tidak diisi dalam cell terkait. Diatas merupakan contoh excel indikator Outcome Pendidikan berupa kualitas lulusan dari tahun 2006 sampai tahun P a g e

9 No. Dimensi /Variabel Outcome: Education 1. Coursework completions: Kode Definisi A1 jumlah lulusan per jenjang pendidikan (D1 + D2 +D3 + D4 +Sarjana, S2 + Spesialist 1 + Profesi) Deskripsi Data Data yang diperlukan adalah data summary jumlah lulusan mahasiswa dari tahun pada setiap jenjang pendidikan. Contoh: jenjang D1 tahun 2006 sebanyak 200 lulusan sehingga di template excel yang diunduh cukup tuliskan jumlah lulusan pada cell jenjang D1 dan tahun 2006 sebanyak A2 Jumlah mahasiswa per jenjang pendidikan (D1 + D2 +D3 + D4 +Sarjana, S2 + Spesialist 1 + Profesi) Data yang diperlukan adalah data summary jumlah mahasiswa dari tahun pada setiap jenjang pendidikan. Contoh: jenjang D1 tahun 2006 sebanyak 200 mahasiswa sehingga di template excel yang diunduh cukup tuliskan jumlah lulusan pada cell jenjang D1 dan tahun 2006 sebanyak P a g e

10 3. A3 kualitas lulusan (rata-rata IPK nasional dan IPK per kelompok untuk D1 + D2 +D3 + D4 +Sarjana, S2 + Spesialist 1 + Profesi) Data yang diperlukan adalah data summary rata-rata IPK mahasiswa dari tahun pada setiap jenjang pendidikan dan rata-rata keseluruhan pada tahun tertentu. Contoh: Contoh: jenjang S1 tahun 2006 rata-rata IPK lulusan S1 tahun 2006 adalah 3,5 sehingga di template excel yang diisi adalah pada cell S1 dan2006 diisi dengan rata-rata IPK sebesar 3,5 9 P a g e

11 4. A4 jumlah sks yang diselesaikan mhs per jenjang studi Jumlah sks per tahun yang ditempuh semua mhs Data diatas adalah rata-rata ipk per jenjang dari tahun tertentu dan penghitungan rata-rata keseluruhan IPK pada tahun tertentu. Data yang diperlukan adalah data summary jumlah SKS yang diselesaikan mahasiswa per jenjang studi dan akumulasi dari tahun tertentu Lulusan 5. Graduate employment: B1 rasio lulusan yang dapat berkarya pertama (first job) (kerja & wirausaha) terhadap jumlah lulusan dalam 0-3, 4-9, 10-17, >18 bulan Data yang diperlukan adalah data summary lulusan mahasiswa yang lulus dan dapat berkarya pertama dalam kurun waktu tertentu mulai tahun pada setiap jenjang pendidikan dan rata-rata keseluruhan jumlah SKS pada tahun tertentu. Dalam file excel yang diunduh terdapat kode a3 = lulusan mendapat pekerjaan pertama dalam kurun waktu antara 0-3 bulan a9 = lulusan mendapat pekerjaan pertama dalam kurun waktu antara 4-9 bulan a17 = lulusan mendapat pekerjaan pertama dalam kurun waktu antara bulan a18 = lulusan mendapat pekerjaan pertama dalam kurun waktu lebih dari 18 bulan pengisian pada excel dihitung dari jumlah lulusan yang mendapat pekerjaan di selang waktu tertentu dibagi dengan jumlah lulusan mahasiswa keseluruhan 10 P a g e

12 6. B2 jumlah lulusan yang uji kompetensi, Data yang diperlukan adalah data summary mahasiswa yang mengikuti uji B2 yang lulus uji kompetensi kompetensi pada dalam rentang waktu tahun , misal: Dalam satu perguruan tinggi mengambil uji kompetensi SAP, Oracle, dll untuk satu angkatan 2006 sebanyak Sehingga pada cell tahun 2006 dan mengikuti uji kompetensi dituliskan angka Kemudian dihitung jumlah mahasiswa yang lulus uji kompetensi tersebut pada tahun tertentu Contoh: 11 P a g e

13 Input Education 7. Labour (dosen) Asumsi 75%: C1 Jumlah dosen per kualifikasi Data yang diperlukan adalah summary dari kualifikasi dosen pada perguruan tinggi terkait dihitung dari per tahun mulai dari tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input jumlah kualifikasi dosen: 12 P a g e

14 8. C2 Jumlah Dosen per Jenjang Data yang diperlukan adalah summary dari jenjang pendidikan dosen pada perguruan tinggi terkait dihitung dari per tahun mulai dari tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input jumlah jenjang pendidikan dosen 9. C3 masa tugas dosen, Data yang diperlukan adalah summary C3 Rasio dosen C3 beban kerja per semester, C3 serdos, Rasio dosen dan mahasiswa: dihitung dari jumlah keseluruhan dosen dibagi jumlah keseluruhan mahasiswa pada tahun tertentu, dengan rentang waktu dari tahun 2006 sampai tahun P a g e

15 C3 nilai tambah (sertifikat keterampilan/pelati han) Rata-rata masa tugas dosen (tahun): dihitung dari jumlah keseluruhan masa tugas dosen dibagi jumlah dosen pada perguruan tinggi terkait dalam satuan tahun tertentu dan diinputkan dalan kurun waktu antara tahun 2006 sampai tahun Rata-rata beban kerja per semester: dihitung dari Beban Kerja Dosen (BKD) secara keseluruhan dibagi dengan seluruh dosen pada perguruan tinggi terkait pada satuan tahun tertentu yang diinputkan dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun Serdos: dihitung dari jumlah keseluruhan serdos dalam perguruan tinggi terkait diinputkan pada satuan tahun tertentu dimulai dari tahun 2006 sampai tahun 2015 Jumlah sertifikat/pelatihan: dihitung dari total sertifikat/ pelatihan yang diikuti oleh keseluruhan dosen pada perguruan tinggi terkait diinputkan dala satuan waktu tertentu dalam dimulai tahun 2006 sampai tahun C4 jenjang pendidikan Tenaga Penunjang Akademik (Non Dosen), Data yang diperlukan adalah summary dari jenjang pendidikan tenaga penunjang akademik (non dosen) yang diinputkan dengan rentang tahun 2006 sampai tahun 2015 Tampilan form input jumlah pegawai (Non Dosen) pada jenjang pendidikan tetrtentu: 14 P a g e

16 11. Labour (non dosen) C5 Rasio Rasio: merupakan jumlah keseluruhan pegawai (non dosen) dibagi dengan C5 Masa Tugas julah keseluruhan mahasiswa selama satu tahun dalam rentang waktu antara C5 beban kerja per tahun 2006 sampai tahun 2015 pegawai, jumlah Masa tugas : jumlah keseluruhan masa tugas pegawai (non dosen) dibagi jam kerja jumlah keseluruhan pegawai (non dosen) C5 nilai tambah Beban kerja per pegawai: jumlah rata-rata jam kerja pegawai dalam kurun (sertifikat waktu satu tahun dihitung dari jumlah jam kerja dalam sehari X hari kerja keterampilan/pelati selama satu bulan X 12 ( 1 tahun) han), Jumlah sertifikat/pelatihan: jumlah sertifikat/pelatihan yang diperoleh pegawai (non dosen) dalam kurun waktu satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input: 15 P a g e

17 12. Capital: C6 modal (budget + aset) Modal (budget dan asset) merupakan keseluruhan jumlah modal yang dimiliki oleh perguruan tinggi meliputi tanah, bangunan dan isi bangunan untuk mendukung dan melayani kegiatan pendidikan dengan kurun waktu satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input: 13. Intermediaries /Opex C7 recurrent cost/operasional/lab Reccurrent Cost/operational/lab merupakan keseluruhan dana yang dikeluarkan oleh perguruan tinggi yang meliputi biaya operasional untuk mendukung dan melayani kegiatan pendidikan dan pengajaran dengan kurun waktu satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun Dana yang dipergunakan untuk kegiatan pendidikan per tahun. Untuk PTS: data yang digunakan adalah data yang sudah dipublikasikan (teraudit atau dalam laporan tahunan). Tampilan form input: 16 P a g e

18 Outcome: Research 14. Patents (+ royalty dll.): D1 paten yang sedang dalam proses, D1 paten terdaftar (granted), D1 paten terkomersialisasi. D1 paten yang dipelihara D1 revenue gained from research results Data yang diperlukan adalah data summary seluruh civitas akademik pada perguruan tinggi terkait yang mendaftarkan patennya (hak kekayaan intelektual) yang sedang dalam proses, yang telah terdaftar, yang patennya telah terkomersialisasi, yang patennya selalu terpelihara serta mendapatkan penghasilan dari hasil penelitian tersebut dalam rentang waktu tahun , misal: Pengisian excel dapat dilihat dalam contoh dibawah ini setiap jenis paten di kelompokkan dan mengisi total paten tersebut sesuai kelompoknya pada rentang tahun antara Tampilan form input: 15. Research completions: D2 number of research (research results), 17 P a g e

19 D2 prototype teknologi (TRL), D2 commercialized research results (IRL): D2 social engineering model (abdimas) D2 impact factor to public (TTG) (abdimas). Data yang diperlukan adalah data summary seluruh civitas akademik pada perguruan tinggi terkait yang mengikuti penelitian. Data yang harus diunggah di sistem ini adalah data jumlah penelitian, prototype technology yang dihasilkan, jumlah penelitian yang telah terkomersilkan serta jumlah pengabdian masyarakat yang telah dilaksanakan oleh perguruan tinggi terkait yang dihitung pada rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input: 16. Research funds: D3 amount of funds gained from outside funding for research, Data yang diperlukan adalah data summary dari penelitian yang dilakukan oleh seluruh civitas akademik. Jumlah dana riset yang diperoleh dari Simlitabmas, insinas, dan Non Simlitabmas mulai tahun 2006 sampai tahun Publications: D4 jumlah seluruhnya (total document vs total article), D4 impact factor jurnal, D4 collaborative publication Jumlah seluruhnya (document dan artikel): jumlah keseluruhan publikasi dari perguruan tinggi terkait baik yang berupa dokumen maupun aritkel pada satuan tahun tertentu dengan rentang tahun 2006 sampai Impact factor jurnal: jumlah keseluruhan impact factor journal yang diperoleh oleh perguruan tinggi terkait pada satuan tahun tertentu dengan rentang tahun antara tahun 2006 sampai tahun P a g e

20 Collaborative publication: jumlah keseluruhan collaborative publication yang dilakukan oleh perguruan tinggi terkait selama satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun 2015 Jumlah publikasi nasional: jumlah publikasi nasional yang dilakukan oleh perguruan tinggi terkait selama kurun waktu satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun 2015 Jumlah publikasi internasional: jumlah publikasi internasional yang dilakukan oleh perguruan tinggi terkait selama kurun waktu satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun 2015 Tampilan form input: 18. D5 jumlah per bidang ilmu, wilayah publikasi (nasional, internasional, dll), Jumlah publikasi per bidang: yaitu jumlah keseluruhan publikasi dari tahun 2006 sampai tahun 2015 yang terdiri dari bidang energy baru dan terbarukan, pertanian dan pangan, kesehatan dan obat, informasi dan komunikasi, transportasi, pertahanan dan keamanan, material maju, maritim, kebencanaan dan lingkungan, sosial humaniora yang merupakan summary dari seluruh penelitian di perguruan tinggi terkait. 19 P a g e

21 19. Citations: D6 jumlah sitasi Data yang diperlukan adalah data summary seluruh dosen pada perguruan tinggi terkait yang mempunyai sitasi di hitung dari rentang tahun 2006 sampai tahun 2015 yang mencakup sitasi seluruh fakultas dalam institusi terkait. Tampilan form input: Input Research 20. Labour (dosen) Asumsi 20% E1 Jumlah dosen yang melakukan penelitian berdasarkan jenjang, Data yang diperlukan adalah summary dari kualifikasi dosen pada perguruan tinggi terkait yang melakukan penelitian dihitung dari per tahun mulai dari tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input jumlah kualifikasi dosen : 20 P a g e

22 21. E2 Jumlah dosen yang melakukan penelitian berdasarkan kualifikasi Data yang diperlukan adalah summary dari jabatan fungsional dosen pada perguruan tinggi terkait yang melakukan penelitian dihitung dari per tahun mulai dari tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input jumlah jabatan fungsional 21 P a g e

23 22. E3 rasio, Data yang diperlukan adalah summary E3 beban kerja per semester, E3 nilai tambah (sertifikat keterampilan/pelati han) Rasio dosen dan jumlah penelitian: dihitung dari jumlah keseluruhan dosen dibagi jumlah keseluruhan penelitian pada tahun tertentu, dengan rentang waktu dari tahun 2006 sampai tahun 2015 Rata-rata beban kerja per semester: dihitung dari Beban Kerja Dosen (BKD) secara keseluruhan dibagi dengan seluruh penelitian pada perguruan tinggi terkait pada satuan tahun tertentu yang diinputkan dalam rentan waktu antara tahun 2006 sampai tahun Jumlah sertifikat/pelatihan: dihitung dari total sertifikat/ pelatihan penelitian yang diikuti oleh keseluruhan dosen pada perguruan tinggi terkait diinputkan dalam satuan waktu tertentu dimulai dari tahun 2006 sampai tahun P a g e

24 23. Labour (non dosen) Asumsi 20% E4 Jumlah tenaga pendidikan ikut penelitian E4 masa tugas, E4 beban kerja per semester, E4 Jumlah mahasiswa ikut penelitian Rasio jumlah penelitian dan tenaga kependidikan ikut pelatihan Data yang diperlukan adalah summary jumlah tenaga pendidikan yang melakukan penelitian Rasio jumlah penelitian dan mahasiswa yang ikut penelitian: merupakan jumlah mahasiswa yang ikut penelitian dibagi dengan jumlah keseluruhan penelitian. Jumlah mahasiswa ikut penelitian merupakan jumlah keseluruhan mahasiswa yang ikut penelitian pada rentang tahun Rasio jumlah penelitian dan tenaga kependidikan adalah jumlah dari keseluruhan tenaga kependidikan yang ikut penelitian dibagi dengan jumlah keseluruhan hasil penelitian. Tampilan form input: 24. Capital dana riset E6 modal (budget + aset) Modal (budget dan asset) merupakan keseluruhan jumlah modal yang dimiliki oleh perguruan tinggi meliputi tanah, bangunan dan isi bangunan untuk mendukung dan melayani kegiatan penelitian dengan kurun waktu satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun Tampilan form input: 23 P a g e

25 25. Intermediaries/o pex E7 Anggaran untuk penelitian Anggaran untuk penelitian merupakan keseluruhan dana yang dikeluarkan oleh perguruan tinggi yang meliputi biaya operasional untuk mendukung dan melayani kegiatan penelitian dengan kurun waktu satu tahun dalam rentang waktu antara tahun 2006 sampai tahun 2015 Tampilan form input: 24 P a g e

Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi

Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Aplikasi Pengukuran Produktivitas Perguruan Tinggi produktivitas.ristekdikti.go.id Pengenalan bertujuan mencari model pengukuran produktivitas
