TINJAUAN HUKUM PENANGANAN UNJUK RASA OLEH ANGGOTA UNIT DALMAS SATSABHARA POLRESTABES SEMARANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINJAUAN HUKUM PENANGANAN UNJUK RASA OLEH ANGGOTA UNIT DALMAS SATSABHARA POLRESTABES SEMARANG"

Transkripsi

1 TINJAUAN HUKUM PENANGANAN UNJUK RASA OLEH ANGGOTA UNIT DALMAS SATSABHARA POLRESTABES SEMARANG PENULISAN HUKUM Diajukan untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi syarat-syarat guna menyelesaikan program Sarjana (S1) Ilmu Hukum Oleh : AJI NUGROHO NIM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG TH 2015

2 M O T T O : 1. Pandai tapi tidak menggurui, Tajam tapi tidak melukai, Cepat tapi tidak mendahului 2. kegagalan adalah keberhasilan yang tertunda Dan janganlah terlena pada mimpi-mimpi yang indah 3. jangan berhenti sebelum kamu mendapatkan 4. Jangan pandang siapa yang berbicara, Tapi dengarlah apa yang diucapkan 5. Kekayaan yang paling besar adalah Meninggalkan banyak keinginan Teruntuk istriku yang aku cintai KRISTINA MAHARANI, S.ST.Keb Dan Anak yang aku sayangi Blessvano Mahanugroho

3 PERSEMBAHAN Puji Syukur Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa... Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak, sehingga kegiatan belajar kami di Universitas Wahid Hasyim Semarang, tugas belajar dapat kami laksanakan dengan sebaikbaiknya, kami sangat berterima kasih kepada yang terhormat Dekan Unwahas kami sekaligus juga sebagai Dosen pembimbing kami Bapak Dr. Suparmin, SH, MH., Dosen wali kami Bapak Prof.Dr.H. Mahmutarom HR, SH, MH yang senantiasa selalu membimbing hingga skripsi kami sampai dengan selesai. Dan tidak lupa juga kami akan memberikan penghormatan penghargaan yang sebesarbesarnya kepada : Kapolda Jawa Tengah, Irwasda Polda Jateng, Karo SDM Polda Jateng dan Irbid Bin Itwasda Polda Jateng yang telah memberi kesempatan kepada saya untuk mengikuti Kuliah di Unwahas Semarang. Seluruh staf Sat Sabhara Polrestabes Semarang yang banyak memberikan bantuan kepada saya. Rekan-rekan kami di Itwasda Polda Jateng yang turut mendukung saya. Ibu Kandung tercinta Ibu Marpiah, yang selalu mendukung dan mengarahkan saya Teruntuk Istri tercinta Kristina Maharani, S.ST.Keb yang selalu mendampingi dan memberi semangat. Anak tercinta Blessvano Mahanugroho yang menjadikan saya selalu semangat.

4 KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan Puji Syukur Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena rahmatnya sehingga Skripsi ini dapat kami selesaikan dengan lancar sebagai syarat untuk memperoleh gelar Kesarjanaan Strata I, Fakultas Hukum Universitas Wahid Hasyim Semarang, dengan judul TINJAUAN HUKUM PENANGANAN UNJUK RASA OLEH ANGGOTA UNIT DALMAS SATUAN SABHARA POLRESTABES SEMARANG Kami telah berusaha semaksimal mungkin, namun kami sadar bahwa Skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan mengingat sangat terbatasnya pengetahuan kami. Dengan telah selesainya Skripsi kami banyak menerima bantuan dan saran dari berbagai pihak-pihak untuk itu kami mengucapkan banyak terima kasih sebanyak-banyaknya kepada : 1. Bapak Dr. Suparmin, SH, MH Dekan Unwahas Semarang, juga Dosen pembimbing II kami, 2. Kombes Pol Baharudin, S.I.K Kapolrestabes Semarang, 3. Bapak Prof.Dr.H. Mahmutarom HR,SH, Dosen Pembimbing I, 4. AKBP Drs. Basuki, M.M. Kasat Sabhara selaku pembimbing dalam riset di Satsabhara Polrestabes Semarangg, 5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Unwahas Semarang, 6. rekan-rekan mahasiswa Unwahas Semarang. Sebagai akhir kata penulis memohon kepada Tuhan Yang Maha Esa untuk semua pihak yang ikut berjasa atas terselesainya Skripsi ini, semoga senantiasa diberkati dan dalam lindungannya. Semarang, Juni 2015 Penulis AJI NUGROHO

5 ABSTRAK Unjuk rasa telah diatur dalam UU No 9 Tahun 1998 tentang kemerdekaan menyampaikan pendapat di muka umum, disini peran Polri sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat sebagaimana telah diatur dalam UU No 2 Tahun 2002, serta sebagai pengaman kegiatan unjuk rasa dengan memegang pedoman Peraturan Kapolri No 16 Tahun 2006 tentang Pedoman pengendalian massa dan pelaksanaannya juga mengacu pada etika profesi hukum Polri agar tidak melanggar Hak Asasi Manusia. Adapun perumusan masalah adalah cara penanganan unjuk rasa oleh Unit Dalmas Satuan Sabhara Polrestabes Semarang di wilayah hukumnya, Penyelesaian hukum terhadap pelaku tindak anarkhis massa dan kendala / hambatan serta solusi dalam penanganan unjuk rasa yang sering dihadapi oleh anggota Unit Dalmas Satuan Sabhara Polrestabes Semarang. Metode penelitian yang digunakan adalah tipe penelitian engan hukum yuridis normatif. Spesifikasi penelitian dalam penulisan ini adalah deskriptif analisis. Sumber data yang dipakai dalam penelitian ini adalah sumber data primer dan sumber data sekunder. Metode pengumpulan data menggunakan metode kepustakaan dan wawancara. Metode penyajian data menggunakan cara deskriptif dan metode analisis datanya menggunakan metode deskriptif kualitatif dan reduksi data untuk memilah sumber data yang digunakan. Hasil penelitian menjelaskan bahwa cara penanganan unjuk rasa di depan Kantor Gubernuran Semarang dilakukan dengan pentahapan tindakan preventif yaitu pengamanan serta dilakukan tindakan represif yaitu penangkapan kepada pelaku kerusuhan massa. Penyelesaian hukum terhadap pelaku selebihnya akan diteruskan kepada Fungsi Reskrim guna pemeriksaan. Terdapat kendala internal yaitu belum adanya Protap yang baku untuk mengatur keseragaman penanganan unjuk rasa dan kendala eksternal seperti belum adanya pemberitahuan dari pihak pengunjuk rasa kepada Kepolisian dan masih minimnya Sumber daya masyarakat memahami aturan yang mengatur unjuk rasa. Solusi untuk kendala internal adalah perlu adanya Rapat koordinasi berjenjang tentang Protap penanganan unjuk rasa dan solusi untuk kendala Eksternal diadakan upaya himbauan kepada masyarakat agar melakukan pemberitahuan kepada Kepolisian bila akan mengadakan unjuk rasa serta diadakan kegiatan Pemolisian Masyarakat agar masyarakat bisa lebih mentaati aturan aturan unjuk rasa. Kata Kunci : Penanganan Unjuk Rasa, dan Unit Dalmas.

6 DAFTAR PUSTAKA WJS Pureodarminto Dkk, Kamus Bahasa Inggris Indonesia, Hasna, Jakarta, Suparmin, Revitalisasi Hukum Kepolisian Dari Perspektif Analisa, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang, 2014 Djoko Prakoso, Polisi sebagai Penyidik dalam Penegakkan Hukum, Bima Aksara, Jakarta, 1987 Momo Kelana, Hukum Kepolisian, PTIK, Jakarta, 1991 Ronny Hanitijo Soemitro, Penelitian Hukum dan Jurimetri, Ghalia Indonesia, Jakarta, 1994 Wahyu Bram, Prosedur Penanganan Aksi Demonstrasi, Powered by Blogger, 2009 Batam Pos, Aturan Kegiatan Unjuk Rasa, edisi minggu 10 Februari 2009, Batam Pos. Co. Id 2003 Wikipedia Bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas id. Wikipedia.org Kepolisian Negara Republik Indonesia Iyazz, Pemerintah akan memperketat aturan, 03 Januari 2009, Mxforever.blogspot.com All Right Reserved Hosted, Tugas Pokok Dalmas Fungsi Samapta, Indo data Network, 04 November 2009 Undang undang No 9 Tahun 1998 tentang Kemerdekaan menyampaikan pendapat dimuka umum Undang undang No 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia Peraturan Kapolri No 16 tahun 2006 tentang Pedoman Pengendalian Massa Peraturan Kapolri No 8 Tahun 2010 Tentang Tata Cara Lintas Ganti Dan Cara Bertindak Dalam Penanggulangan Huru-Hara Peraturan Kapolri No 23 tahun 2010 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Pada Tingkat Polres dan Polsek Buku Petunjuk Kegiatan Tugas Fungsi Polri, 21 April 2004

PENYITAAN BARANG BUKTI TINDAK PIDANA PERJUDIAN SABUNG AYAM DI POLRESTABES SEMARANG

PENYITAAN BARANG BUKTI TINDAK PIDANA PERJUDIAN SABUNG AYAM DI POLRESTABES SEMARANG PENYITAAN BARANG BUKTI TINDAK PIDANA PERJUDIAN SABUNG AYAM DI POLRESTABES SEMARANG SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi tugas-tugas dan Memenuhi syarat-syarat guna menyelesaikan Program Studi S1 Ilmu Hukum
