LAPORAN PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG"

Transkripsi

1 LAPORAN PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG 10 Juni 07 Juli 2012 Yayasan Pembinaan dan Pelayanan Alumni Kristen (YPPAK) Perwakilan Kupang Jln. Meranti No. 9 Kupang-NTT ppak_kpg@yahoo.com

2 Yayasan Pembinaan dan Pelayanan Alumni Kristen (YPPAK) PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK)KUPANG Jln. Meranti No. 9 Kupang-NTT HP: (Liky) ppak_kpg@yahoo.com I. LATAR BELAKANG SESUAI dengan panggilan gereja, pelayanan kaum muda di setiap gereja berkembang dengan baik. banyak pemuda yang terlibat aktif dan terpanggil melayani Tuhan. pemuda sebagai bagian tubuh Kristus memainkan perannya dengan baik sebagai mata rantai pelayanan anak hingga dewasa. semangat pelayanan pemuda yang berkobar ini umumnya terlihat pada saat mereka sewaktu SMA dan kuliah saja. setelah masuk ke dunia kerja dan berkeluarga, semangat pelayanan itu makin menurun. visi pelayanan untuk menjadi garam dan terang dunia mulai memudar. wadah pertumbuhan rohani yang sesuai kebutuhan para dewasa muda ini pun sedikit sekali. PPAK (Program Pembinaan Alumni Kristen) merupakan bagian dari program Pembinaan Yayasan Pembinaan dan Pelayanan Alumni Kristen (YPPAK) Bandung yang didirikan oleh Bapak dan Ibu Chambers sejak tahun PPAK membina para sarjana dari berbagai daerah di Indonesia. sejak tahun 1996 pertama kalinya Kupang mengirim 1 alumni yaitu Non Toelle pada angkatan ke 8. hingga saat ini kupang dan beberapa daerah sekitranya (alor dan soe) telah mengirimkan 52 alumni untuk dibina dan mereka telah tersebar di berbagai daerah di NTT melayani di berbagai pelayanan terutama di gereja GMIT baik sebagai pendeta, majelis dan aktif di pelayanan pemuda hingga sekolah minggu. dengan banyaknya alumni yang merasakan manfaat dari PPAK ini maka kami melihat kesempatan untuk menghadirkannya di Kupang. berbagai persiapan dilakukan baik itu reuni alumni, retreat, mini PPAK hingga Training of Trainer (Diajar Mengajar- DM) untuk mempersiapkan para alumni. Akhirnya PPAK dilaksanakan untuk pertama kalinya di Kupang yang disebut dengan PPAK Kupang. II. TUJUAN Tujuan dari Program Pembinaan Alumni Kristen Kupang yaitu: 1. Membina watak Kristiani melalui kehidupan dalam keluarga yang berdasarkan pada prinsip-prinsip alkitab. 2. Menumbuhkan kebiasaan mendalami isi Alkitab serta penerapannya dalam aspekaspek kehidupan. 3. Menyadarkan akan panggilan untuk melaksanakan Amanat Agung Yesus Kristus.

3 4. Membuka wawasan tentang dunia profesi serta tantangannya. 5. Melatih kemampuan (skill) pelayanan baik di gereja maupun di masyarakat. III. NAMA KEGIATAN PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG IV. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN a. Waktu Waktu pelaksanan tanggal 10 Juni s.d 07 Juli 2012 b. Tempat Tempat Pelaksanaan di Rumah Sarlotha (Non) Toelle, Jl. Meranti No. 9 Kel. Oetete, Kota Kupang-NTT V. KURIKULUM 1. Mata Kuliah Pokok Kuliah pokok diadakan setiap hari (Senin s/d Jumat, pagi s/d sore) dengan mata kuliah antara lain: Menggali Alkitab/Eksposisi; Pengenalan Perjanjian Lama dan Baru; Apologetika; Misi Dunia dan Penginjilan Pribadi; Gereja dan Pelayanan Masa Kini 2. Seminar dan Workshop Seminar dan Workshop diadakan dengan topik yang bervariasi, misalnya: Berkhotbah dan Membuat Bahan PA Etika Kristen dalam Dunia Profesi dan tantangannya Kepemimpinan Kristen Keluarga Kristen Wirausaha Pemberdayaan Masyarakat Pedesaan 3. Bina Watak Bina Watak diadakan dalam bentuk dinamika kelompok, ibadah malam, mentoring, dan interaksi sehari-hari di antara Peserta dan Pengurus.

4 4. Kegiatan lainnya : Kegiatan-kegiatan lain, misalnya: Sharing dengan keluarga profesional Kristen; Rekreasi bersama (Jadwal Terlampir) VI. PENGAJAR Terdiri dari para Profesional Kristen, Misionaris, Gembala Sidang dan pakar Teologia: 1. Jhon Chambers (Misionaris dan Pendiri PPAK Bandung) 2. Dr.Ir. Budi Hartono Setiamarga (Dosen, pengajar PPAK Bandung) 3. Ibu Alice (Pengajar PPAK Bandung) 4. Pdt. Maria Litelnoni-J STh, MA (Pendeta GMIT) 5. Pdt Doddy Oematan S.Th (Penderta GMIT) 6. Immanuel Meok S.Pd. M.Div (Staf Perkantas NTT) 7. dr. Sangguana M.J Koamesah (Dokter, Dosen dan Wirausaha) 8. Hilman Sunarya (Kepala cabang Nokia Siemens Networks Indonesia) 9. Dance Dengak SP. M.Div (staf Perkantas NTT) 10. Alpino Singgalingging (Dosen, Pengajar PPAK Bandung) 11. Xandra Singgalingging (Pengajar PPAK Bandung) 12. Ni Wayan Lestyawati (Penyuluh Pertanian, Pengajar PPAK) 13. Mariana Nendissa-L (Dosen, Psikolog) 14. Alumni PPAK Bandung VII. PESERTA Jumlah Peserta sebanyak 8 (delapan) orang yaitu: 1. Elsa Narulita Sodirin, SP (Kupang) 2. Jimmy Ariyanto Foeh, SKM (Kupang) 3. Saptarina Selfina Sulla, SP (Kupang) 4. Yosefat Paulus Benu, S.Si (Kupang) 5. Yostan A. Labola, S.Pd (TTS) 6. Maksi Missa, S.Pd (Manggarai Timur) 7. Omri Nomleni, A. Md (TTS) 8. Weliams Septeanus Koro, SKM (Kupang)

5 VIII. PANITIA Ketua : Liky Ledoh,S.Pi Sekretaris : Elsy E. Bengu,ST Bendahara : Ade Nalle,ST Sie Acara : Arnold Adoe,ST, Niakku I. Magang,ST Hendrawati,S.Si Sie Dana : Niakku I. Magang,ST Gamal Buifena, A.Md Sie Konsumsi dan Akomodasi : Yanti Snae,SP Hendrawai S.Si Sie Rumah Tangga : Santhy Chamdra, SP Nikson Fallo, M.Eng Sie Konseling dan Mentoring : Butje Fanggi, M.Eng & Linda Fanggi-Moata, MSc, Ricky Francis ST & Ria Pellokila, SP Sie Kesehatan : Elim Djohoeki, SP, Berna Gurning, S.Kep IX. ANGGARAN DANA Pemasukan : Rp Pengeluaran : Rp Sisa : Rp (rincian terlampir) X. PENUTUP 1. Kesimpulan a. kegiatan PPAK Kupang pertama kali ini berjalan dengan baik dengan dukungan para alumni, Pengurus PPAK Bandung dan gereja lokal b. peserta yang mengikuti sebanyak 8 orang dengan dana sebesar Rp ,- 2. Saran Sambutan baik dari peserta dan gereja lokal, kami merekomendasikan program ini tetap dilaksanakan pada waktu-waktu yang akan datang

6 Demikianlah Laporan kegiatan Program Pembinaan Alumni Kristen Kupang ini kami susun. Terima kasih atas dukungan doa, moral dan dana demi suksesnya kegiatan ini. Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama. PANITIA PELAKSANA KUPANG, September 2012 KEGIATAN PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN KUPANG Liky Y. Ledoh, S.Pi Ketua Elsy E. Bengu, ST Sekretaris

7 LAMPIRAN LAPORAN KEUANGAN KEGIATAN PPAK 2012 A. PEMASUKAN JUMLAH PEMASUKAN Rp B. PENGELUARAN NO MINGGU JENIS BIAYA/ JUMLAH BON KODE AKUN JUMLAH 1 IV Biaya PPAK Acara BP 100 Rp Biaya PPAK Sekretariat BP 200 Rp Biaya PPAK Transport peserta BP 300 Rp Biaya PPAK Konsumsi BP 400 Rp Biaya PPAK Rumah Tangga BP 500 Rp Biaya PPAK Extra cur. program BP 600 Rp Biaya PPAK Lain-lain BP 700 Rp JUMLAH PENGELUARAN Rp SALDO Rp

8 PERIODE : SEPTEMBER JUNI 2012 LAPORAN PENERIMAAN PANITIA PPAK 2012 A. DAFTAR PERSEMBAHAN ALUMNI PERSEMBAHAN ALUMNI (RP.) NO TANDA TERIMA SEPT OKT NOV DES JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL JUMLAH a c d e TOTAL PERSEMBAHAN Rp ,00 b. PERSEMBAHAN ALUMNI (BARANG) NO UCAPAN TERIMAKASIH JENIS PERSEMBAHAN SAT JUMLAH HARGA (Rp.) a b c d e A KURSI KULIAH BH B BUKU BACAAN (CHOOSE THE LIFE) BH C KONSUMSI LS JUMLAH HARGA (Rp.) f BUNGA BANK Rp ,00 TOTAL SUB (a) Rp ,00 TOTAL SUB (b) Rp ,00 TOTAL PEMASUKAN (a + b) Rp ,00

9 MINGGU KE 4 MINGGU KE 3 MINGGU KE 2 MINGGU KE 1 DRAFT IV JADWAL PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG ANGKATAN I MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU Jam 10-Jun Jun Jun Jun Jun Jun Jun *Visi, Misi PPAK (BHS) (Yansen Tuan) (Ody Selan) (Amin M) (Berna Gurning) (Ady Maggang) Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Exposisi I Exposisi III Exposisi VI Exposisi VIII Alkitab-PL-PB TAWG (1)(sabtu) (JC) (JC) (BHS) (BHS) (TPLPB) (BHS) Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Exposisi II Exposisi IV Exposisi VII Exposisi IX Exposisi VIII Alkitab-PL-PB (JC) (JC) (BHS) (BHS) (BHS) (TPLPB) Makan Siang/Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang &Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Sharing dgn Piter Pers.Pribadi Dgn Tuhan (Elimelech) Jaminan Keselamatan Exposisi V Bina Watak (4) Bina Watak (3) Alkitab-PL-PB Alkitab-PL-PB (Alice) (JC) (Alice & BHS) (Alice & TBW) (BHS & TPLPB) (TPLPB) 17-Jun Jun Jun Jun Jun Jun Jun Membuat Bahan PA Gereja (2) Apologetika (2) TAWG (2) Gereja (3) Eksposisi Alkitab (HS) (Liky Ledoh) (Immanuel Meok) (Dance Dengak) (TBW) (Maria Yohanis) Attitude (HS) Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Leadership & Integrity Bina Watak (5) Kepemimpinan Kristen (1) Bina Watak (7) Manajemen Waktu (1) Attitude (HS) (Hilman Sunarya) (TBW) (Bobby Koamesah) (TBW) (Hilman Sunarya) Memb. Tim Work (HS) Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Temperamen (X) Apologetika (1) Bina Watak (6) Kepemimpinan Kristen (2) Manajemen Waktu (2) Pengembangan Jemaat (Mariana Nendissa - L) (Peserta 1 & 2) (Dance Dengak) (Peserta 3 & 4) (TBW) (Peserta 5 & 6) (Bobby Koamesah) (Peserta 7 & 8) (Hilman Sunarya) (Peserta 9 & 10) (Bobby Koamesah) 24-Jun Jan Jun Jun Jun Jun Jun Keluarga Kristen Dunia Profesi Manajemen Pelayanan Studi Kasus (1) TAWG (3) Komunikasi Injil (Alpino & Xandra) (Alpino & Xandra) (Pdt.Doddy Oematan) (TSK) (TBW) (Ni Wayan Leestyaw ati) Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Keluarga Kristen Pelayanan Konseling Manajemen Pelayanan Studi Kasus (2) Bina Watak (9) Komunikasi Injil (Alpino & Xandra) (Alpino & Xandra) (Pdt.Doddy Oematan) (TSK) (TBW) (Ni Wayan Leestyaw ati) Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Panel Keluarga Kristen Dinamika Kelompok (1) Pelayanan Konseling Bina Watak (8) Studi Kasus (3) Mengembangkn Tim Work Komunikasi Injil (x) (Alpino & Xandra) (Sie Acara) (Alpino & Xandra) (Peserta 1) (TBW) (Peserta 2) (TSK) (Peserta 3) (Hilman Sunarya) (Peserta 4) (Ni Wayan Leestyaw ati) (Peserta 5) (Ni Wayan Leestyaw ati) 01-Jul Jul Jul Jul Jul Jul Jul Perkunjungan Desa Cara Berkhotbah Studi Kasus (4) Praktek khotbah Visi Pemuridan (TPD) (Imanuel Meok) (TSK) (Sie Acara) (Elimelech) Perkunjungan Desa Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat Istirahat (TPD) Cara Berkhotbah Studi Kasus (5) Praktek khotbah TAWG (4) Perkunjungan Desa (Imanuel Meok) (TSK) (Sie Acara) (TBW) (TPD) Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Makan Siang & Istirahat Bina Watak (10) Studi Kasus (6) Gereja (1) Dinamika Kelompok (2) PEMILIHAN (TBW) (Peserta 6) (TSK) (Peserta 7) (Bpk.Pdt. A.Telnoni)) (Peserta 8) (Sie Acara) (Peserta 9) (Peserta 10) KING & Queen Catatan : JADWAL HARIAN : TPLB : Ady,Arnold,Santy - Minggu, Tanggal 10 Juni 2012 Pk WIB acara "PEMBUKAAN PPAK I Kupang" di G. A Sarapan Pagi TBW : Elim,Elsy,Yanti,Nixon oleh: JC (Penatalayanan Tim SoE) Sesi 3 + Studi Mandiri TSK : Mery,Hendra,Boty - Sabtu, Tanggal 9 Juni 2012 Pk WIB acara "Welcome Ceremony", di Jln. Meranti Makan Malam (40') TPD : Halen,Kostan,Mimin - Penutupan PPAK I Kupang tanggal 8 Juli 2011, Pk WIB, di Jln. Meranti Ibadah Malam (20') TPA : Liky & Ria dilayani oleh : Ibu Pdt. Yudith (confirm ) Studi Mandiri 20

10 Pembukaan PPAK Kupang di Gereja GMIT Anugerah Pelaksanaan Kuliah hari pertama oleh Ibu Alice Sharing oleh Pieter Lakapu (Alumni PPAK Bandung 18)

11 Bersama ibu Ni Wayan Lestyawati Bersama Pak Alpino dan Ibu Xandra Kunjungan ke Desa

12 Peserta PPAK Kupang sedang mengikuti kuliah Mengambil gambar dengan bapak Jhon Chambers Games di sela-sela kegiatan

13 Penghargaan dan Pemilihan King and Queen Penutupan PPAK Kupang Peserta PPAK Kupang bersama Ibu Non Toelle

PROPOSAL PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG KE-3

PROPOSAL PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG KE-3 PROPOSAL PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG KE-3 01 Juni 12 Juli 2014 Yayasan Pembinaan dan Pelayanan Alumni Kristen (YPPAK) Perwakilan Kupang Jln. Meranti No. 9 Kupang-NTT www.yppak.org ppakkpg.wordpress.com
