Lectura Volume 04, Nomor 01, Februari 2013

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Lectura Volume 04, Nomor 01, Februari 2013"

Transkripsi

1 PENGGUNAAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI KELAS VII SMPN 23 SIAK *Martala Sari **Yarmaina *Dosen Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan- Universitas Lancang Kuning **Alumni Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan- Universitas Lancang Kuning ABSTRACK: This research has purpose to know the influence of using Contextual Teaching and Learning (CTL) in improving students learning outcome about biodiversity. The research design was quasi-experimental research with pretest-postest control group. The sample was all the students on grade VII1 as the control class and VII2 as the experimental class. They were 27 students for each class which was chosen by using purposive random sampling. Technique of data analysis was t-test and U Mann Whitney test. This improvement was obtained from the result of U Mann Whitney test N- Gain which was different significantly between the two classes. It can be inferred that there was an improvement in students learning outcomes about biodiversity preservation by using CTL approach on the grade VII of SMPN 23 Siak academic year 2011/2012. Key words: Contextual Teaching and Learning (CTL), Students Learning Outcome, Biodiversity Preservation ABSTRAK: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan pendekatan pembelajaran contextual teaching and learning (CTL) untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada materi pelestarian keanekaragaman hayati. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei 2012 di SMPN 23 Siak. Desain penelitian yang digunakan adalah kuasi eksperimen pretestposttest control group design. Sampel penelitian adalah siswa kelas VII 1 kelas control dan VII 5 eksperimen dengan jumlah siswa masing-masing kelas 27 orang yang diambil dengan teknik purposive random sampling. Teknik analisis data yang digunakan berupa t-test dan U Mann Whitney. Peningkatan ini dapat dilihat dari hasil uji statistik U Mann Whitney Test N-Gain yang berbeda signifikan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar siswa pada materi pelestarian keanekaragaman hayati dengan menggunakan pendekatan pembelajaran CTL kelas VII SMPN 23 Siak Tahun Ajaran 2011/2012. Kata kunci : contextual teaching and learning, hasil belajar,keanekaragaman hayati 81

2 PENDAHULUAN Pendidikan merupakan usaha untuk mengembangkan dan membina potensi sumber daya manusia melalui berbagai kegiatan belajar mengajar yang diselenggarakan pada semua jenjang pendidikan dari tingkat dasar, menengah dan perguruan tinggi. Salah satu tujuan pendidikan adalah menyelenggarakan proses belajar mengajar. Pendidikan di sekolah mempunyai tujuan untuk mengubah agar dapat memiliki pengetahuan, keterampilan dan sikap belajar sebagai bentuk perubahan perilaku stabil belajar (Hamalik, 1993). Berdasarkan hasil wawancara dengan guru biologi kelas VII hal ini disebabkan karena cara mengajar yang dilakukan masih kurang bervariasi, guru lebih banyak menggunakan metode ceramah dan memberikan tugas, dan guru jarang sekali menerapkan modelmodel pembelajaran seperti kooperatif sehingga kelas selalu pasif dan banyak didominasi oleh guru, sementara siswa hanya sebagai pendengar. Padahal seharusnya dalam pembelajaran biologi siswa harus dilibatkan secara aktif untuk membuktikan sendiri tentang kebenaran dari teori-teori yang telah dipelajari. Dengan memperhatikan kondisi di atas, maka dilakukan perbaikan model pembelajaran yang memungkinkan siswa dapat terlibat secara aktif dalam belajar, sehingga dapat meningkatkan hasil belajar dan sikap siswa. Salah satu alternatifnya adalah dengan menerapkan pendekatan pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL). Pendekatan pembelajaran CTL merupakan proses pembelajaran yang holistik dan bertujuan membantu siswa untuk memahami makna materi ajar dengan mengaitkannya terhadap konteks kehidupan mereka sehari-hari (konteks pribadi, sosial dan kultural), sehingga siswa memiliki pengetahuan atau keterampilan yang dinamis dan fleksibel untuk mengkonstruksi sendiri secara aktif pemahamannya. CTL disebut pendekatan kontektual karena konsep belajar yang membantu guru mengaitkan antara materi yang diajarkannya dengan situasi dunia nyata siswa dan mendorong siswa membuat hubungan antara pengetahuan yang dimilikinya dengan penerapannya dalam kehidupan mereka sebagai anggota masyarakat. Pembelajaran kooperatif adalah menempatkan siswa bekerja sama dalam kelompok-kelompok kecil, saling menyumbangkan pikiran dan bertanggung jawab terhadap pencapaian hasil belajar secara individu maupun kelompok (Slavin, 1995). Dalam pembelajaran kooperatif ada beberapa tipe, salah satunya adalah pembelajaran kooperatif Contextual Teaching and Learning (CTL). merupakan konsep belajar yang membantu guru mengaitkan antara materi yang diajarkannya dengan situasi dunia nyata siswa dan mendorong siswa untuk membuat hubungan antara pengetahuan yang dimilikinya dengan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. METODE PENELITIAN Penelitian ini merupakan quasi eksperimen. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei 2012 di SMPN 23 Siak. Desain penelitian yang digunakan adalah kuasi eksperimen pretest-posttest control group design. Sampel penelitian adalah siswa kelas VII 1 kelas kontrol dan VII 5 82

3 eksperimen dengan jumlah siswa masingmasing kelas 27 orang yang diambil dengan teknik purposive random sampling. Prosedur Penelitian Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan langkah-langkah sebagai berikut : 1. Persiapan Peneliti megajar dikelas VII dengan merancang pembelajaran yang digunakan pendekatan pembelajaran CTL pada materi pelestarian keanekaragaman hayati. 2. Pelaksanaan Guru terlebih dahulu memberikan pretest sebelum memulai pembelajaran kepada kedua kelas tersebut baik kelas eksperimen maupun kelas kontrol. Guru melaksanakan 3 kegiatan pembelajaran dari 7 komponen CTL yaitu inkuiri, bertanya dan masyarakat belajar pada kelas eksperimen dan kemudian guru melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan menggunakan pembelajaran konvensional pada kelas kontrol. Setelah selesai proses belajar berakhir, guru memberikan posttest kepada kedua kelas tersebut, baik kelas eksperimen maupun kelas kontrol. 3. Penyusunan laporan Data hasil pretest dan posttest yang telah terkumpul, kemudian dilaporkan selanjutnya dianalisis dengan menggunakan statistik uji t untuk parametrik jika data berdistribusi normal dan homogen untuk non parametrik jika data berdistribusi normal atau tidak homogen (Sugiyono, 2007). Teknik Analisa Data Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari dua jenis, yaitu secara kuantitatif dan secara kualitatif. Analisa data dilakukan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa pada pelestarian keanekaragaman hayati SMP kelas VII Tahun Ajaran 2011/2012. Data utama yang dipakai untuk melihat peningkatan hasil belajar, adalah data hasil Pretest maupun posttest. Data tersebut dianalisis untuk melihat skor hasil tes. Selanjutnya hasil tes tersebut dihitung rata-ratanya. Serta menghitung N-gain antara tes awal dan tes akhir. Untuk menghitung N-gain dapat digunakan rumus Hake (Meltzer, 2009). N- gain = S post S pre S maks S pre Keterangan : S post : Skor posttest S pre : Skor pretest S maks : Skor maksimum ideal Kriteria perolehan skor N-Gain dapat dilihat pada Tabel 1 Tabel 1 Kategori Perolehan Skor N-Gain Batasan Kategori g > 0,7 Tinggi 0,3 < g Sedang 0,7 g 0,3 Rendah Sumber (Meltzer, 2009) Selanjutnya dilakukan pengolahan data tes awal, tes akhir dan N-Gain dengan menggunakan Software Statistical Package for Sosial Science (SPSS) for windows versi Sebelum dilakukan uji hipotesis, terlebih dahulu 83

4 dilakukan uji normalitas distribusi data dan homogenitas varians data kedua kelompok. Pengujian normalitas distribusi data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan uji kolmogorov-smirnov (KS-21) pada program SPSS versi 17.0, sedangkan uji homogenitas varians data dilakukan dengan Levene Test. Setelah dilakukan uji normalitas dan homogenitas dilanjutkan dengan pengujian hipotesis komparatif. Sugiyono, (2008) mengatakan bahwa hipotesis komparatif adalah pernyataan yang menunjukkan hasil dugaan nilai dalam satu variabel atau lebih pada sampel yang berbeda. Untuk menguji hipotesis komparatif digunakan Uji-t untuk parametrik (jika data berdistribusi normal dan homogen) atau U Mann Whitney untuk non parametrik (jika data tidak berdistribusi normal atau tidak homogen) atau U Mann-Whitney test Uji normalitas Uji normalitas diperlukan untuk mengetahui distribusi data. Kenormalan data diketahui melalui sebaran regresi yang merata disetiap nilai (Kriswanto, 2008). Salah satu metode yang digunakan untuk menguji kenormalan data adalah metode Kolmogorov Smirnov (KS 21). Rumus uji Kolmogorov Smirnov menurut Steel dalam Wulandari (2010) : KS = Fn (Yi-1) Fo (Yi) Keterangan : KS : Nilai KS hitung Fn (Yi-1) : Frekuensi persentase kumulatif pada waktu sebelum i Fo (Yi) : Frekuensi data sebaran normal pada saat i Nilai KS hitung yang diperoleh selanjutnya dibandingkan dengan nilai KS tabel. Jika nilai KS hitung < KS tabel maka Ho diterima artinya data model regresi sederhana atau regresi berganda mengikuti sebaran normal. Dan sebaliknya jika nilai KS hitung > KS tabel maka Ho ditolak, artinya data model regresi sederhana atau regresi berganda tidak mengikuti sebaran normal (Wulandari, 2010) Uji homogenitas Pengujian homogenitas dilakukan untuk mengetahui keseragaman data penelitian. Dalam analisis regresi data penelitian yang baik harus mempunyai sebaran data yang homogen dan metode yang digunakan untuk mengujinya adalah uji Levene (Levene Test). Rumus uji Leven (Levene Test) dalam Sugiyono (2005) adalah sebagai berikut: ( N k) ni( Vi Vk) L 2 ( k 1) ( Vij Vi) Vij = Xij Keterangan : L : Nilai Levene hitung X : Nilai data residual : Rata-rata data Residual N : Jumlah sampel K : Jumlah kelompok Nilai Levene hitung yang diperoleh kemudian dibandingkan dengan Levene tabel atau dapat juga menggunakan nilai perbandingan signifikansi dengan alpha 5 %. Jika nilai Levene hitung < Levene tabel atau P Value > 5 % maka data regresi sederhana atau regresi berganda 2 84

5 mempunyai ragam yang homogen. Dan sebaliknya jika nilai Levene besar Levene tabel atau P Value < 5 % maka data regresi sederhana atau regresi berganda mempunyai ragam yang tidak homogen. Dalam penelitian ini analisis perbedaan menggunakan uji t untuk melihat apakah ada perbedaan hasil siswa dengan menggunakan pembelajaran kooperatif tipe CTL dengan menggunakan metode konvensional. Shavelon dalam Surbakti (2006) menyatakan menguji Hipotesis dengan rumus uji t seperti dibawah ini: t = Keterangan : :Rata-rata posttest kelompok eksperimen : Rata-rata posttest kelompok control : Varians posttest kelompok eksperimen : Varians posttest kelompok control : Jumlah sampel homogen maka dianalisis dengan menggunakan statistik uji t dan U Mann-Whitney untuk non parametrik jika data tidak terdistribusi normal atau tidak homogen. U Mann-Whitney test merupakan alternatif lain untuk beda dari sampel. Uji U ini tidak memerlukan asumsi distribusi normal dan homogen yang diperlukan hanya data kontiniu dan mempunyai skala ordinal. Rumus U Mann-Whitney adalah : n2 ( n2 1) R2 U1 = n1.n2+ 2 n1 ( n1 1) R1 U2 = n1.n2+ 2 Keterangan : U1 : Nilai Uji Mann-Whitney n1 : Sampel 1 n2 : Sampel 2 R1 : Jumlah Rangking untuk sampel 1 R2 : Jumlah Rangking untuk sampel 2 (Sumber : Nazir, 2005 ) HASIL DAN PEMBAHASAN Berdasarkan hasil penelitian didapatkan hasil hasil N-Gain pada kelas eksperimen dan kelas kontrol adalah sebagai berikut : Dari data hasil pretest dan posttest jika data terdistribusi normal dan Tabel 2 Rekapitulasi Hasil N-Gain Pada Kelas Kontrol Dan Kelas Eksperimen Kelas n Hasil Belajar Rerata Nilai Nilai Nilai Ideal Minimum Maksimum Kontrol Eksperimen

6 Pada Tabel di atas dapat dilihat nilai maksimum, nilai minimum dan rerata N-Gain kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol. Dimana nilai minimum pada kelas eksperimen adalah 0.12 sedangkan pada kelas kontrol adalah Nilai maksimum pada kelas eksperimen adalah 1.00, sedangkan pada kelas kontrol adalah Kemudian rerata N- Gain pada kelas eksperimen adalah 0.61 sedangkan pada kelas kontrol adalah Maka dapat dikatakan bahwa N-Gain kelas kontrol lebih rendah dibandingkan dengan N-Gain kelas eksperimen. Perbandingan hasil N-Gain pada kelas eksperimen dan kelas kontrol dapat dilihat pada diagram batang di bawah ini; N-Gain 1 0,8 0,6 0,4 0,36 0,61 Kontrol Eksperimen 0,2 0 Kontrol Eksperimen Gambar 1 Perbandingan N-Gain kelas eksperimen dan kelas kontrol Gambar diagram batang di atas, dapat dilihat rerata N-Gain kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan dengan rerata N-Gain kelas kontrol. Rerata N-Gain untuk kelas eksperimen adalah 0.61 sedangkan rerata N-Gain kelas kontrol adalah Berikut ini merupakan data hasil persiswa pada kelas eksperimen dan kelas kontrol yang ditunjukkan oleh diagram garis di bawah ini : 86

7 1 0,9 0,8 0,7 0,6 0,5 0,4 0,3 0,2 0,1 0 0,91 1,00 0,94 0,83 0,87 0,87 0,88 0,81 0,82 0,85 0,79 0,72 0,64 0,64 0,65 0,630,62 0,55 0,59 0,53 0,53 0,53 0,45 0,45 0,45 0,46 0,420,44 0,45 0,42 0,39 0,38 0,36 0,38 0,38 0,38 0,38 0,33 0,31 0,33 0,29 0,29 0,29 0,29 0,28 0,21 0,2 0,2 0,22 0,17 0,13 0,15 0,12 0, Kontrol Eksperimen Gambar 2 Perbandingan N-Gain persiswa pada kelas eksperimen dan kelas kontrol Dari diagram garis di atas dapat homogenitas dan uji lanjutan. Jika data dilihat nilai N-Gain masing-masing berdistribusi normal dan homogen maka siswa, pada kelas eksperimen dan kelas uji hipotesis komparatif menggunakan kontrol. Pada kelas kontrol N-Gain statistik parametrik yaitu dengan minimum adalah 0.08 sedangkan N- Gain minimum pada kelas eksperimen menggunakan uji-t, tetapi apabila data tidak berdistribusi normal dan homogen, adalah 0.12, pada kelas eksperimen N- maka digunakan statistik non Gain maksimumnya adalah 1.00 parametrik, yaitu salah satunya dengan sedangkan N-Gain maksimumnya kelas kontrol adalah Secara keseluruhan menggunakan U Mann-Whitney test. Uji Normalitas ini dilakukan terlihat nilai N-Gain persiswa pada untuk mengetahui apakah data kelas eksperimen lebih tinggi berdistribusi normal atau tidak. Hasil uji dibandingkan dengan kelas kontrol. normalitas data N-Gain kelas Data N-Gain kelas kontrol dan kelas eksperimen kemudian dianalisis eksperimen dan kelas kontrol dapat dilihat pada tabel di bawah ini : dengan menggunakan uji normalitas, uji Tabel 3 Rekapitulasi Hasil Uji Normalitas N-Gain Kelas Asymp. Sig.(2-tailed) α Keputusan Keterangan Kontrol Terima Ho Normal Eksperimen Terima Ho Normal 87

8 Pada Tabel di atas uji normalitas Selanjutnya dilakukan Uji N-Gain dengan α (taraf signifikan) 0.05 homogenitas untuk menentukan diperoleh nilai Asym. Sig (2-tailed) kehomogenan sampel, apabila untuk kelas eksperimen adalah kesimpulan menunjukkan homogen sedangkan pada kelas kontrol maka dapat diuji dengan menggunakan Untuk kelas kontrol diperoleh keputusan statistik parametrik dengan terima H 0 karena nilai Asym. Sig (2- tailed) > 0.05 dan untuk kelas eksperimen juga diperoleh keputusan terima H 0 karena Asymp. Sig (2-tailed) > Hal ini berarti data pada kelas kontrol dan kelas eksperimen berdistribusi normal. membandingkan nilai Based on trimmed mean dengan taraf kepercayaan Analisis data uji homogenitas ini dengan menggunakan uji Levene. Berdasarkan hasil uji homogenitas N-Gain kelas eksperimen dan kelas kontrol diperoleh data sebagai berikut : Tabel 4 Rekapitulasi Hasil Uji Homogenitas N-Gain Jenis Data Based on trimmed mean α Keputusan Keterangan N-Gain Tolak Ho Tidak Homogen Berdasarkan Tabel 4 di atas diperoleh nilai Based on trimmed mean yaitu dengan taraf signifikan 0.05 maka dapat disimpulkan bahwa N-Gain pada kelas eksperimen dan kelas kontrol berasal dari varian yang tidak homogen dimana nilai Based on trimmed mean yaitu < 0.05 yang artinya tolak Ho data N-Gain pada kelas kontrol dan kelas eksperimen berasal dari varian yang tidak homogen. Setelah diketahui data N-Gain kelas eksperimen dan kelas kontrol berdistribusi normal dan tidak homogen maka dapat dilakukan uji lanjut parametrik yaitu dengan menggunakan uji U Mann Whitney, dimana uji lanjut yang disebut dengan U Mann Whitney ini yang dilihat adalah nilai Sig. (2- tailled) dibandingkan dengan taraf signifikan 0.05 dimana jika nilai Sig. (2- tailled) < 0.05 maka berbeda signifikan begitu juga sebaliknya. Berikut merupakan data hasil U Mann Whitney N-Gain : Tabel 5 Rekapitulasi Hasil Uji U Mann-Whitney N-Gain Jenis Data Sig.(2-tailed) α Keputusan Keterangan N-Gain Terima Ho Berbeda Signifikan Dari Tabel di atas dapat dikatakan bahwa uji U Mann Whitney N-Gain pada kelas eksperimen dan kelas kontrol berbeda signifikan dimana 88

9 niliai Sig. (2-tailled) 0.00 < 0.05 yang artinya Terima H 0 yaitu adanya perbedaan hasil belajar siswa kelas eksperimen dengan kelas kontrol pada materi keanekaragaman hayati. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa penggunaan pendekatan pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi pelestarian keanekaragaman hayati kelas VII SMPN 23 Siak Tahun Ajaran 2011/2012. Peningkatan ini dapat dilihat dari hasil uji statistik U Mann Whitney Test N-Gain yang berbeda signifikan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Selain itu penggunaan pendekatan pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) ini juga dapat meningkatkan aktifitas siswa dan guru dalam proses belajar mengajar atau pembelajaran sehingga pendekatan ini efektif digunakan pada materi pelestarian keanekaragaman hayati. Saran Berdasarkan kesimpulan di atas penulis menyarankan kepada guru biologi agar pendekatan pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif dalam kegiatan belajar mengajar khususnya pada materi pelestarian keanekaragaman hayati. Dengan menggunakan Contextual Teaching and Learning (CTL) ini proses pembelajaran tidak akan menoton dan membosankan, akan tetapi siswa akan lebih bersemangat dan termotivasi dalam mengikuti proses pembelajaran berlangsung. DAFTAR PUSTAKA Azizah, N Keaktifan dan Penggunaan Model Pembelajaran. Universitas Negeri Semarang. Semarang. Apriyani, Pembelajaran menggunakan Constekstual Teaching And Learning (CTL) dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada SMP N 25 Pekanbaru Tahun Ajaran 2008/2009. Skripsi UNRI. (tidak diterbitkan) Cartono Metode dan Pendekatan dalam Pembelajaran Sains. Program Doktor Pendidikan IPA Sekolah Pasca Sarjana Universitas Pendidikan Indonesia. Tidak diterbitkan. Depdiknas Pendekatan Kontekstual (Contextual Teaching and Learning). Departemen Pendidikan Nasional. Depdiknas Materi Pelatihan Terintegrasi oleh Dirjen Dikdasmen. Jakarta Depdiknas Pengelolaan Kurikulum Berbasis sekolah, Pusat Kurikulum, Balitbang Depdiknas, Jakarta. Dimyati & Mudjiono Belajar dan Pembelajaran. Rineka cipta. Jakarta. 89

10 Djamarah, Bahri, S & Zain, A Strategi Belajar Mengajar. Jakarta. PT. Rineka Cipta. Fitria, R Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Pendekatan Struktur NHT. Universitas Riau, Pekanbaru. Hamalik, U Metode Belajar dan Kesulitan-kesulitan Belajar. Tarsito. Bandung. Ibrahim, M, Nur, Rahmadiarti, Ismono Pembelajaran Kooperatif. Universitas Negeri Surabaya. Surabaya. Ishaq Mengajar Efektif. UNRI Press. Pekanbaru. Jonhson, Elaine B Contextual Teaching and Learning. Mizan Learning Center (MLC). Bandung. Kriswanto, J Uji Normalitas dengan Kolmogorov Smirnov [online], tersedia Kriswanto.blogsport.com/2008/ 10/uji-Normalitas-dengan kolmogorov.html.akses[01 September 2011] Meltzer, DE The Relevionsip Between Matematics Preparation and Conceptual Learning Gains in physic: A possible hidden variable in diagnostic pretest score. American Journal of Physicn Nazir, M Metode Penelitian. Ghalia Indonesia. Bogor. Nurhadi Pendekatan Kontekstual (Contextual Teaching and Learning (CTL). Departemen Pendidikan Nasional, Dirjen Dikdasmen, Dit. PLP. Jakarta. Rustana, C, E Pembelajaran dan Pengajaran Kontekstual. Direktorat Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta. Sugiyono Metode Statistika Untuk PendidikanAlfabeta: Bandung. Sardiman Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. PT. Raja Grafindo. Jakarta Slavin Cooperative Learning, Theory Research and praktisce. Ailin and Bocan. Boston Sugiarto, T, Eny, I IPA Kelas VII. Departemen Pendidikan Nasional. Jakarta. Sudjana, N Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar Remaja. Rosdakarya. Bandung. Stiggins, R. J Student-Centered Classroom Assesment. Macmillan College Publishing Company, Inc. New York Surbakti, A Pengaruh Metode Inkuiri Pada Pokok Bahasan Lingkungan Dalam Matematika Terhadap Hasil Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII SMP HKBP Perdamaian 90

11 Medan Tahun Ajaran 2005/2006. Skripsi Universitas Medan. Tidak Diterbitkan. Trianto Model- Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivitisme. Prestasi Pustaka Publisher. Jakarta. Wulandari, A Metode Penelitian [online]. Tersedia enis-uji-statistik.html. Akses [ 20 Mei Yarniati Penerapan Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (Ctl) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Ekosistem Kelas VII Smp Negeri 4 Siak. Skripsi UNILAK. (tidak diterbitkan) Yustini Pembelajaran Constekstual Teaching And Learning (CTL) pada pokok bahasan Ciri-Ciri Makhluk Hidup Dapat Meningkatkan Kemampuan pemecahan masalah dan penguasaan konsep siswa dalam pelajaran IPA Biologi. Skripsi UNRI. (tidak diterbitkan). 91

*Mariana **Hayati *Dosen FKIP Universitas Lancang Kuning *Alumni FKIP Universitas Lancang Kuning

*Mariana **Hayati *Dosen FKIP Universitas Lancang Kuning *Alumni FKIP Universitas Lancang Kuning PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE WRITE- PAIR-SQUARE (WPS) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP GERAK TUMBUHAN DI KELAS VIII SMPN 19 PEKANBARU T. A. 2013/2014) *Mariana **Hayati
