Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian Pada Kantor Kecamatan Medan Marelan Berbasis Web

dokumen-dokumen yang mirip
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PRODUK KOPI PADA UD. TIARA GLOBAL COFFEE BERBASIS WEB

Perancangan Website Ujian. Teknik Elektro UNDIP Berbasis HTML

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x

BAB I PENDAHULUAN. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Bandung adalah salah

SISTEM INFORMASI BANK DATA DAN PENELUSURAN TUGAS AKHIR DAN SKRIPSI BERBASIS WEB ( STUDY KASUS STMIK PRINGSEWU)

PENGEMBANGAN APLIKASI LAYANAN PERTANAHAN BERBASIS WEB PADA KANTOR BPN (BADAN PERTANAHAN NASIONAL) KABUPATEN BADUNG

BAB 1 PENDAHULUAN. sering disebut dengan e-commerce (Electronic Commerce). E-Commerce

SISTEM INFORMASI SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA KANTOR REGIONAL VI BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI E_LEARNING UNTUK PEMBELAJARAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

Bab 3. Metode Perancangan

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i. ABSTRACT... ii. KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR ISI... v. DAFTAR GAMBAR... xi. DAFTAR TABEL... xiv. DAFTAR SIMBOL...

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

Kata Kunci :Sistem Informasi Akademik, SMA, Waterfall, PHP, MySql

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.4 Latar Belakang. Dalam kondisi administrasi Dinas Komunikasi dan Informatika sekarang sangat

SISTEM INFORMASI PENYELESAIAN SKRIPSI MAHASISWA S1 MATEMATIKA FMIPA USU TUGAS AKHIR HANDY YOHANES SEMBIRING

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Analisis sistem adalah penguraian dari suatu sistem informasi yang utuh kedalam

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE TOKO ALAT MUSIK ONLINE TUGAS AKHIR

BAB II ANALISA DAN PERANCANGAN. basis data, struktur tabel, serta desain input dan output program.

BAB III PERANCANGAN SISTEM. Pada bab ini akan di bahas perancangan database, perancangan website, dan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Hal LANDASAN TEORI

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. Untuk membangun suatu sistem yang berupa Sistem Informasi Peminjaman

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA YAYASAN PONDOK PESANTREN HIDAYATULLAH

BAB I PENDAHULUAN. Monitoring server menjadi suatu hal yang membuat sibuk administrator

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB I PENDAHULUAN. pesat terutama perkembangan internet. Dengan adanya internet dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. yang benar-benar mempunyai skill atau kemampuan dalam bidang Teknologi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

VOLUME 3. No.1 (Maret-2016) JURNAL MIHB ISSN :

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Dalam merancang sebuah sistem, analisis adalah hal yang harus dilakukan. Dengan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN BERKAS USUL KENAIKAN PANGKAT PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS WEB DENGAN FITUR SMS GATEWAY DI SMK KETINTANG SURABAYA SKRIPSI. Disusun oleh :

BAB I PENDAHULUAN. Ashiim Bird Farm bergerak dibidang penjualan burung kicau online. Dengan

Jurnal Ilmiah Sains, Teknologi, Ekonomi, Sosial dan Budaya Vol. 1 No. 2 Mei 2017

BAB IV HASIL PRAKTEK KERJA DAN ANALISIS

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi berkembang dengan sangat pesat, merambat ke

BAB II LANDASAN TEORI...

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. tidak lepas dari pesatnya perkembangan teknologi komputer, karena komputer


SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE SEPATU PADA TOKO STARS SHOP MEDAN

Jurnal Ilmiah d ComPutarE Volume 2 Juni 2012

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ALUMNI POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

APLIKASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA SMA NEGERI 5 BINJAI TUGAS AKHIR FATIMAH

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 1 PENDAHULUAN. Sekretariat Badan Geologi adalah divisi yang bergerak melaksanakan

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGOLAHAN NILAI SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH DASAR NEGERI

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. Analisis Masalah. masih secara manual. Hal ini menyebabkan instansi mengalami kesulitan dalam

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Perancangan Aplikasi Pengolahan Nilai Mahasiswa Berbasis Web Pada Politeknik Ganesha Medan

SISTEM INFORMASI PEGAWAI BERBASIS WEB DENGAN METODE WATERFALL PADA SMA AISYIYAH 1 PALEMBANG

BAB I PERSYARATAN PRODUK

PEMBUATAN DAN PERANCANGAN APLIKASI NILAI MATA PELAJARAN SISWA BERBASIS CLIENT SERVER PADA SMP N 1 SAWIT BOYOLALI

PEMBERDAYAAN SISTEM PEMERINTAHAN DAN POTENSI DESA PADA KABAPUTEN PRINGSEWU BERBASIS WEB

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. ditentukan dengan nilai angka kredit yang dimiliki oleh seorang peneliti. Angka

BAB III METODE PENELITIAN. penulisan dan penyusunan dalam laporan ini, metode tersebut adalah :

PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE DI PT PLN (PERSERO) P3B REGION JAWA BARAT

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

Analisa Pengembangan Penjadwalan Convention Center STIKOM Bali berbasis web

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 2 ANALISIS DAN PERANCANGAN. Sistem perangkat lunak (software) merupakan programprogram. pendukung dalam menjalankan perangkat keras.

BAB II LANDASAN TEORI...

5 BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERANCANGAN APLIKASI E-LEARNING BERBASIS WEB PADA YAYASAN PENDIDIKAN R.A. KARTINI TUGAS AKHIR AHMAD HUMAIDI

SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SMP AL-HUSNA KEMBANGAN DENGAN MENGGUNAKAN RFID SEBAGAI ABSENSI SISWA SKRIPSI. Irpan Rambe PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

II Diagram Konteks II DFD (Data Flow Diagram) II Kamus Data II.2.8 Perangkat Lunak yang Digunakan II.2.8.

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH (SISWA) BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY DENGAN PHP DAN GAMMU (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Pakis)

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

SISTEM INFORMASI PELAYANAN PASIEN RAWAT INAP PADA RUMAH SAKIT Dr. H. KUMPULAN PANE TEBING TINGGI TUGAS AKHIR NIN IKA DEWI

WEBSITE PT. LUMENINDO GILANG CAHAYA MENGGUNAKAN METODE WATERFALL

SISTEM INFORMASI RESERVATION KAMAR HOTEL BERBASIS WEB PADA MESRA BUSINESS & RESORT HOTEL

Bab 4. Hasil dan Pembahasan

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

DESAIN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI DAN ADMINISTRASI PADA SMA NEGERI 12 PALEMBANG MENGGUNAKAN WEBSITE DESIGN METHOD (WSDM)

E-LEARNING PADA JURUSAN MATEMATIKA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR AISYAH KARTIKA SIREGAR

PENDAHULUAN 1 BAB I. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENDATAAN SISWA SMA NEGERI BERBASIS WEB PADA DINAS PENDIDIKAN KOTA BINJAI

BAB 1 PENDAHULUAN. dilakukan dengan tulis tangan belum komputerisasi, sehingga kurang

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB I PENDAHULUAN. hal proses pengolahan data, baik itu data siswa, guru, administrasi sekolah maupun data

BAB 1 PENDAHULUAN. PT. Daya Anugrah Mandiri cabang Arjawinangun merupakan cabang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi terutama internet merupakan faktor

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam satu sekolah ada ratusan bahkan lebih siswa yang masing-masing mempunyai

Transkripsi:

Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian Pada Kantor Kecamatan Medan Marelan Berbasis Web Romindo, M.Kom 1 Politeknik Ganesha Medan Jl. Veteran No. 190 Pasar VI Manunggal Medan, Sumatera Utara Email : romindo4@gmail.com Ety Debora Hondro, Amd.Kom 2 Politeknik Ganesha Medan Jl. Veteran No. 190 Pasar VI Manunggal Medan, Sumatera Utara Email : etydebora867@gmail.com Abstrak Seluruh kegiatan kepegawaian tidak jauh dari pengolahan data pegawai. Pada bagian kepegawaian kantor kecamatan medan marelan proses pengolahan data masih menggunakan microsoft excel atau secara manual dalam memasukan data dan pencarian data, sehingga dalam pengolahan data butuh waktu yang lama dan tidak efisien dalam pengerjaannya. Setelah melakukan observasi ke lokasi serta pengumpulan data, maka dibutuhkan sebuah sistem informasi dengan konsep pengolahan data pegawai lengkap dengan fitur-fitur pengolahan data pegawai, data jabatan, data golongan, data cuti, data pengajuan ijin, data absensi, serta laporan absensi. Dengan adanya sistem informasi kepegawaian akan dapat memudahkan dalam menyediakan informasi tentang data pegawai secara cepat dan tepat. Sistem ini meliputi modul-modul masukan data meliputi data yang berkaitan dengan kepegawaian yang dikembangkan dengan bahasa pemrograman PHP (Hypertext Preprocessor), Adobe Dreamweaver, dan MySQL yang bertujuan untuk menampilkan informasi kepegawaian pada Kantor Kecamatan Medan Marelan Berbasis Web. Kata Kunci : Sistem Informasi, Web, PHP (Hypertext Preprocessor), MySQL. I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Web merupakan suatu kebutuhan bagi masyarakat modern sekarang ini, baik itu digunakan untuk melakukan transaksi, penyebaran informasi, maupun pencarian informasi. Website yang memiliki mesin pencari informasi seperti google atau yahoo kini telah menjadi alternatif utama bagi masyarakat modern dalam mencari berita atau informasi. Pada dasarnya, web adalah sebuah database jalinan Komputer diseluruh dunia yang menggunakan sebuah arsitektur pengambilan informasi yang umum. Komputer yang sekarang ini memiliki kemampuan yang lebih dari sekedar perhitungan maupun pencatatan, tetapi telah berkembang pada bidang informasi dan komunikasi. Pada peneliti terdahulu yaitu Wahyuni Dewi (2016) yang berjudul Pengembangan Portal Database Berbasis Web Pada Kampus Politeknik Ganesha. Penelitian yang dilakukannya adalah membahas detail tentang bagian data tugas akhir, mahasiswa dan dosen. Sedangkan dalam pembuatan data pegawai, absensi, data cuti, maupun data laporan tidak diteliti, oleh karena itu dalam rancangan ini peneliti membuat suatu laporan data pegawai untuk mempermudah bagian administrasi dalam membuat laporan pegawai, maupun laporan absensi. Kantor Kecamatan Medan Marelan memiliki 28 orang pegawai. Proses pengolahan data pegawai masih menggunakan Microsoft Excel sehingga dalam pencarian data pegawai sulit untuk dilakukan oleh karena itu dibutuhkan konsep pengolahan data pegawai lengkap dengan fitur-fitur pengolahan data pegawai, data jabatan, data golongan, data cuti, data pengajuan ijin, data absensi, serta laporan absensi. Dengan adanya Sistem Informasi Kepegawaian Kecamatan Medan Marelan, diharapkan dapat memudahkan pegawai Kecamatan Medan Marelan dalam mendapatkan infomasi Kepegawain dengan mudah dan cepat. 260

II. LANDASAN TEORI 2.1 Sistem Sistem adalah kumpulan komponen yang saling berhubungan dengan batasan yang jelas, dan bekerja sama untuk mencapai tujuan dengan menerima input dan menghasilkan output dalam suatu proses transformasi yang terorganisasi (O Brien & Marakas, 2009). Tugas dan tanggung jawab jabatan, serta wawancara dengan pihak pegawai Kecamatan Medan Marelan. 3.3.2 Data Sekunder Data sekunder adalah dimana peneliti mengumpulkan data yang telah diberikan oleh pihak Kecamatan Medan Marelan untuk menjadi acuan informasi penelitian serta mempelajari sistem pendataan pegawai pada Kecamatan Medan Marelan. 2.2 Informasi Informasi adalah jumlah ketidakpastian yang dikurangi ketika sebuah pesan diterima. Artinya, dengan adanya informasi, tingkat kepastian menjadi meningkat (Abdul Kadir 2010). 2.3 Sistem Informasi Sistem informasi adalah komponen-komponen yang saling berhubungan dan bekerja sama untuk mengumpulkan, memproses, menyimpan, dan mendistribusikan informasi terkait untuk mendukung proses pengambilan keputusan, koordinasi, dan pengendalian (Eddy Prahasta, 2001). 2.4 Hypertext Tansfer Protocol ( HTTP ) HyperText Transfer Protocol (HTTP) adalah protokol agar client dan server dapat berkomunikasi dengan gaya request-response. HTTP menentukan bagaimana format pesan dan bagaimana format pesan dan bagaimana cara pengirimannya, serta bagaimana web server dan browser beraksi dan bereaksi terhadap berbagai perintah (Priyanto Hidayatullah dan Jauhari Khairul Kawistara, 2014). 2.5 Basis Data (database) Basis data (database) adalah suatu pengorganisasian sekumpulan data yang saling terkait sehingga memudahkan aktivitas untuk memperoleh informasi. Basis data dimaksudkan untuk mengatasi problem pada sistem yang memakai pendekatan berbasis berkas (Abdul Kadir, 2010). III. METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Jenis dan Sumber Data 3.3.1 Data Primer Data primer adalah dimana peneliti mengumpulkan informasi mengenai sejarah singkat Kecamatan Medan Marelan dan informasi Struktur Organisasi beserta 261 3.3.3 Sumber Data Sumber data adalah subjek dari data penelitian. Adapun sumber data yang digunakan penulis dalam melakukan penelitian ini adalah : 1. Data Internal Data internal diambil dari kantor Kecamatan Medan Marelan seperti data pegawai yaitu (nama pegawai, nip, jabatan, golongan, agama), sejarah Kantor Kecamatan Medan Marelan, struktur organisasi, dan juga visi dan misi Kecamatan Medan Marelan. 2. Data Eksternal Data eksternal diambil dari luar Kantor camat yang berupa buku seperti buku Sistem Informasi, PHP dan MySQLdan buku lainnya, Jurnal mengenai simpeg dan website, maupun tugas akhir. 3.2 Metode Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang digunakan adalah dengan memadukan jenis data yang menunjang kepada tujuan dan sasaran studi. Untuk lebih jelasnya diuraikan secara berikut : a. Metode Pengamatan (Observasi) Penulis mengidentifikasi dan mengamati data-data kepegawaian dan proses-proses kepegawaian yang ada pada kantor Kecamatan Medan Marelan, sehingga tidak ada data penting yang terlewatkan berkenaan dengan perancangan dan pembuatan website sistem informasi kepegawaian berbasis web di Kecamatan Medan Marelan. b. Wawancara Selain melakukan pengumpulan data dengan metode observasi, penulis juga melakukan wawancara kepada pihak yang nantinya akan berhubungan dengan sistem yang akan dirancang. Penulis melakukan wawancara langsung kepada bapak Bambang Edi Winarto,SE selaku bagian Umum yang mengelola data-data pegawai di Kantor Kecamatan Medan Marelan dan

mendapatkan informasi mengenai sistem informasi pendataan yang digunakan yang masih melakukan pendataan pegawai dengan Microsoft Excel. c. Penelusuran Kepustakaan Menggunakan beberapa buku sebagai referensi seperti buku TA yang mengenai Sistem Informasi Kepegawain oleh peneliti sebelumya maupun buku Sistem Informasi dan buku-buku lainnya untuk memperoleh penjelasan yang bersifat teori yang berhubungan dengan masalah yang diteliti. 3.3 Metode Analisis Data Metodologi penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif, yaitu data yang meliputi data jabatan, data golongan, data cuti, data pengajuan ijin, data absensi, serta laporan absensi. IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Perancangan Sistem Setelah melakukan analisis sistem, maka yang dilakukan berikutnya adalah melakukan perancangan sistem, seperti telah dibahas sebelumnya, maka perancangannya adalah sebagai berikut : 4.1.1 Perancangan Sistem Baru Perancangan adalah langkah pertama dalam fase pengembangan rekayasa analisa atau sistem. Perancangan proses penerapan berbagai teknik dan prinsip yang bertujuan untuk mendefinisikan sebuah program, satu proses atau satu sistem secara detail yang membolehkan dilakukan realisasi fisik. Fase ini adalah initi teknis dari proses rekayasa perangkat lunak. Fase perancangan akan menghasilkan perancangan DFD (Data Flow Diagram), perancangan Antar muka, Desain dan Flowchart sampai kepembuatan program. a. Konteks Diagram (level 0) Gambar 4.1 Konteks Diagram (level 0) b. Data Flow Diagram Level 1 Gambar 4.2 Data Flow Diagram Level 1 c. Diagram Level 2 Proses 1 Gambar 4.3 Diagram Level 2 Proses 1 4.2 Perancangan Database Perancangan database adalah salah satu langkah untuk menentukan file database, table, tipe data dan ukuran dari data yang digunakan. Tahap ini merupakan tahap yang paling penting dalam perancangan sistem. Pada tahap ini dipersiapkan tempat untuk menampung data di server, data tersebut nantinya akan diproses oleh program yang kita buat 262

pada tahap pemograman, baik penambahan, pengeditan, penghapusan dan menempilkan isi database kehalaman web. Tabel 4.1 Tabel Pegawai PNS Nip Varchar Nip pegawai Tempat Lahir Varchar Tempat Lahir Tanggal Lahir Date/Time Tanggal Lahir Agama Varchar Agama Jenis Kelamin Varchar Jenis Kelamin Golongan Varchar Golongan Alamat Varchar Alamat No Telepon Varchar No Telepon Jabatan Varchar Jabatan Jumlah Keluarga Varchar Jumlah Keluarga Jabatan Varchar Jabatan Tgl Mulai Cuti Date/Time Tgl Mulai Cuti Sampai Tanggal Date/Time Sampai Tanggal Keterangan Varchar Keterangan Tabel 4.6 Tabel Absen Tanggal Date/Time Tanggal Jam Masuk Varchar Jam Masuk Jam Keluar Varchar Jam Keluar Tabel 4.7 Tabel Login User Name Varchar User name Password Varchar Password Tabel 4.2 Tabel Pegawai Honor Tempat Lahir Varchar Tempat Lahir Tanggal Lahir Date/Time Tanggal Lahir Jenis Kelamin Varchar Jenis Kelamin Agama Varchar Agama Alamat Varchar Alamat No Telepon Integer No Telepon Tabel 4.3 Tabel Pegawai Pensiun Tempat Lahir Varchar Tempat Lahir Tanggal Lahir Date/Time Tanggal Lahir Jenis Kelamin Varchar Jenis Kelamin Agama Varchar Agama Alamat Varchar Alamat No Telepon Integer No Telepon Gambar 4.4 Bagan Aliran Program Modul Utama 4.3 Rancangan Tampilan Input dan Output 1. Nama Masukkan : Tampilan utama Fungi : untuk tampilan utama sebelum mulai Tabel 4.4 Tabel Jabatan Pegawai Golongan Varchar Golongan Jabatan Varchar Jabatan Tabel 4.5 Tabel Cuti Pegawai Tanggal Date/Time Tanggal Status Pegawai Varchar Status Pegawai Gambar 4.5 Tampilan Utama 2. Nama Masukkan : Login User 263

Fungsi : Untuk masuk kedalam system Gambar 4.6 Login 3. Nama Masukkan : Data Pegawai Fungsi : Menjelaskan Data-data pegawai Gambar 4.9 Registrasi Cuti 10. Nama Masukkan : Laporan Absensi Pegawai Fungsi : Menjelaskan tentang laporan absensi pegawai Gambar 4.7 Data Pegawai 4. Nama Masukkan : Absensi Pegawai Fungsi :Menjelaskan pegawai mengisi Absensi pegawai Gambar 4.10 Laporan Absensi Pegawai Gambar 4.8 Absensi Pegawai 4.4 Implementasi Tujuan dari pengujian aplikasi adalah untuk mengetahui bahwa komponen-komponen sistem telah berfungsi dengan baik. Desain perancangan aplikasi yang dibuat adalah sebagai berikut 1. Tampilan Utama 5. Nama Masukkan : Registrasi Cuti Pegawai Fungsi : Menjelaskan isi data cuti pegawai 264

2. Tampilan Login Gambar 4.11 Tampilan Utama Gambar 4.14 Tampilan Cuti 5. Tampilan Data Laporan Gambar 4.12 Tampilan Login 3. Tampilan Data Pegawai Gambar 4.13 Tampilan Data Pegawai PNS 4. Tampilan Tambah Data Pegawai Gambar 4.15 Tampilan Laporan V. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Pembahasan mengenai Rancang Bangun Sistem informasi Kepegawaian Pada Kantor Kecamatan Medan Marelan Berbasis Web, maka penulis menyimpulkan bahwa : 1. Dengan adanya sistem kepegawaian berbasis web ini, dapat membuat sistem yang masih manual mempunyai penyimpanan dengan database. 2. Sistem ini membantu bagian kepegawaian dalam mengelola data pegawai. 5.2 Saran 1. Komputer yang digunakan dalam membuat suatu aplikasi web sebaiknya memiliki spesifikasi dengan level menengah karena penggunaan software yang banyak memakan sumber daya komputer seperti memori dan kapasitas hardisk. 2. Diharapkan Kantor Kecamatan Medan Marelan melakukan back up dan maintenance secaraberkala untuk mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan seperti kehilangan data. DAFTAR PUSTAKA 265

[1] Abdul Kadir, (2010), Pengenalan Sistem Informasi, Yogyakarta. [2] Prianto Hidayatullah, Jauhari Khairul, (2014), Pemograman Web, Bandung. [3] O Brien & Marakas. (2009). Management Information Systems. Ninth Edition. New York: McGraw-Hill/Irwin. [4] Wahyuni Dewi (2016). Pengembangan Portal Database Berbasis Web Pada Kampus Politeknik Ganesha, Medan [5] Eddy, Prahasta, Ir, MT. (2001) Konsep-konsep Dasar Sistem Informasi Geografis, Bandung, Informatika Bandung. 266