BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Kota Bandung kini sudah menjadi salah satu wisata kota populer di Indonesia. Kota

BAB I. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Perancangan

DAFTAR ISI LEMBAR PERNYATAAN LEMBAR PENGESAHAN PRAKATA ABSTRACT ABSTRAK DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL BAB I PENDAHULUAN 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. di perkotaan-perkotaan salah satunya adalah kota Yogyakarta. Ini

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Pemerintah Indonesia sedang mengembangkan sektor wisata yang terdapat di alam

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Perancangan

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN DESAIN INTERIOR RESTORAN ALAS DAUN DI HOTEL CROWN, JAKARTA SELATAN/RANI AGUSTINA R

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Perancangan

LATAR BELAKANG MASALAH

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. wisata alam, wisata fashion, namun juga wisata kuliner semakin menarik banyak

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Profile Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UKDW BAB I. Pendahuluan Latar Belakang Masalah. Dunia bisnis retail saat ini mengalami persaingan yang sangat ketat, dimana

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. berbagai tempat. Pemerintah sedang giat-giatnya untuk mengembangkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

-BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Senin, 2 Maret 2015, WIB)

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. tinggal, seperti ruang tidur, ruang makan, dan kamar mandi. Karena bersifat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Objek Penelitian Profil Perusahaan Sejarah Perusahaan 1.2 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Restoran aneka bali boga di Denpasar

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tuntutan atau permintaan pihak pemberi tugas. Tahapan perencanaan yang. kebudayaan Indonesia serta pengaruh asing.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Perencanaan & Perancangan Interior Gallery Coffee & Café di Jakarta 1

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Wisatawan Di Cikole Jayagiri Resort Bandung

BAB IV. KONSEP PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PRAMBANAN HERITAGE HOTEL AND CONVENTION

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

PUSAT RESTORAN MASAKAN TRADISIONAL YOGYAKARTA DENGAN KONSEP TROPIS MODERN BAB I PENDAHULUAN

I. PENDAHULUAN. Jenis Wisatawan Domestik Asing Jumlah Domestik Asing Jumlah Domestik Asing

BAB I PENDAHULUAN. interior sampai menawarkan menu makanan yang unik. Harga yang. Badan Pusat Statistik Jawa Tengah tahun 2012 diketahui bahwa sektor

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Tengah berasal dari sebuah kota kecil yang banyak menyimpan peninggalan. situs-situs kepurbakalaan dalam bentuk bangunan-bangunan candi pada masa

BAB I PENDAHULUAN. pesat. Dengan semakin meningkatnya penyelenggaraan pariwisata yang

BAB 1 PENDAHULUAN. tradisi dan sopan serta memiliki berbagai kelebihan. Hal ini menimbulkan kesan

BAB I PENDAHULUAN. memiliki teknologi yang bagus. Jenis mainan di bedakan menjadi 2 yaitu

BAB 1 PENDAHULUAN. MALL BAKERY & CAFE DI SURAKARTA SEBAGAI WADAH PENDIDIKAN,PENJUALAN DAN REKREASI, dapat diartikan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. merilekskan pikiran dan tubuh dari kesibukan mereka sehari-hari seperti tempat

BAB I PENDAHULUAN. food terbaik. Richeese Factory adalah QSR (Quick Service Restaurant) di

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan usaha yang sangat pesat mendorong setiap pengusaha untuk membuat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek penelitian Sejarah Resto Rumah Soto Padang Gambar 1. 1 Logo Resto Rumah Soto Padang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. menjadi ciri khas Yogjakarta. Di Yogjakarta kurang lebih terdapat 116

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. konsumen. Perusahaan dituntut bekerja keras untuk memberikan barang atau jasa

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang LATAR BELAKANG TUJUAN LATAR BELAKANG. Eksistensi kebudayaan Sunda 4 daya hidup dalam kebudayaan Sunda

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan industri jasa sangatlah pesat di negara-negara maju begitu pula,

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pariwisata di Indonesia telah tumbuh dan berkembang dari waktu ke waktu. Bandung

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Latar Belakang Pemilihan Project

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. kepuasaan pelanggan untuk memaksimalkan laba dan menjaga. keberlangsungan perusahaanya. Hal ini juga untuk memberikan kepuasan

BAB 1 PENDAHULUAN. Secara universal, seni pertunjukan adalah karya seni yang melibatkan aksi

BAB I PENDAHULUAN. Sektor pariwisata merupakan usaha yang pada umumnya menjanjikan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I. 1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. agama dan lain lain. Bila hal tersebut dikaji lebih jauh, akan mengandung ajaran dan

PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Profil Congo Café and Resto

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan zaman, kehidupan manusia semakin. berkembang dan semakin majunya juga perkembangan teknologi yang

Jumlah Restoran dan Kafe

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. makanannya, dan kawasan perbelanjaannya. Kota Bandung berkembang dengan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan jaman di era globalisasi ini menuntut aktivitas-aktivitas sosial yang

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kota Bandung kini telah menjadi salah satu wisata kota terpopuler di Indonesia. Kota yang dikenal sebagai Paris Van Java ini berhasil menarik para wisatawan domestik dan mancanegara untuk menikmati ragam wisata belanja dan kuliner. Perpaduan unik gedung tua, factory outlet, restoran, wisata alam, dan akses yang mudah menjadikan Bandung sebagai tempat ideal untuk liburan. Potensi potensi inilah yang membuat industri pariwisata, wisata kuliner, dan fashion di Bandung berkembang pesat dibandingkan dengan daerah daerah lain di sekitarnya. Bisnis restoran di Bandung sekarang ini berkembang pesat. Warga Bandung dan sekitarnya tertarik terhadap restoran baru yang memiliki interior yang baik, hal itu disebabkan oleh keinginan untuk mencari pengalaman baru 1

dari setiap restoran. Bukan hanya makanannya saja tetapi dari interior ruangan yang juga berperan sangat penting. Suasana yang didukung oleh interior ruangan yang baik akan memberikan kenyamanan bagi pengunjung. Menurut Clayton W Barrows & Tom Powers (2009:164) Kata restoran mencakup operasi layanan. Istilah berasal dari restoran kata Perancis, yang berarti memulihkan energi istilah ini digunakan pada awal 1700-an pertengahan untuk menggambarkan tempat umum yang menawarkan sup dan roti. Menurut John Walker (20011:13) Fine Dining restoran ini lebih mengarah akan jenis makanan dan juga jenis pelayanan restoran dimana makanan, minuman, dan pelayanan biasanya lebih mengarah pada kemewahan. Dalam pengoperasian restoran ini juga mempunyai chef yang berkualitas tinggi serta karyawan lain yang mempunyai pelatihan yang sangat bagus. Alat alat peralatan makan pun mempunyai kualitas yang tinggi dan berkualitas impor. Mereka juga mengutamakan garnish dalam presentasi makanan dan juga rasa dari makanan yang disakjikan pun menyertai penampilan yang disuguhkan. Fine Dining juga lebih mengarah pada pengalaman visual dan juga Psychology dari tamu sendiri. Seperti Maxi s Resto merupakan restoran khusus yang menyajikan makanan khas Amerika. Cara penyajiannya pun unik, biasanya restoran amerika menggunakan penyajian dengan pelayanan yang dilayani dengan lebih eksklusif namun di Maxi s Resto pelayanan yang dilakukan tidak eksklusif, yaitu pelayan dapat melayani lebih 1 meja dan pakaiannya juga tidak perlu terlalu formal. Tetapi dengan beriringnya waktu, semakin banyak restoran amerika yang tidak kalah baiknya dengan Maxi s Resto, baik dari pelayanan ataupun desain interiornya. Maxi s Resto memiliki pelayanan dan suasana yang cukup bagus dan nyaman. Semua disesuaikan dengan suasana bandung yang sejuk dan karakter dari orang bandung itu sendiri. 2

Orang asing yang memiliki bisnis di Indonesia seperti jakarta kadang ingin datang ke bandung hanya ingin menyegarkan diri dari aktivitas yang cukup padat dilakukan sehari hari. Ketertarikan dengan kota bandung karena memang tekenal dengan kulinernya selain juga antara Bandung-Jakarta jaraknya membutuhkan 2 jam sehingga suatu tempat yang nyaman dan lebih eksklusif yang dapat memuaskan pengunjung dalam saling berkomunikasi dengan rekan sesama kerja atau pasangan tetapi fasilitas yang tersedia masih belum mencukupi. Oleh karena itu perancang ingin membuat fasilitas ini untuk mewadahi kebutuhan konsumen, misalnya terdapat ruang VIP yang dibuat terpisah dengan ruang makan reguler artinya bahwa eksklusif menjadi salah satu solusi yang tepat untuk menyelesaikan permasalahan 1.2 Ide/Gagasan Perancangan Penulis akan merancang restoran fine dining karena masi belum banyak yang menyediakan tipe restoran fine dining dan dapat membuat pengunjung merasakan suasana yang modren dan restoran yang berkualitas high class yang dilayani dengan pelayanan yang berkualitas. Oleh karena itu penulis akan memadukan antara indonesia dan amerika dari segi material penulis akan menggunakan material lokal sedangkan dari segi suasana penulis akan mengacu pada suasana modern di Amerika agar memberikan suasana yang baru bagi pengunjung. Ada juga fasilitas fasilitas pendukung seperti area karyawan, ruang manajer, dan ruang utilitas. Ruang ruang tersebut dibuat untuk mendukung kegiatan kegiatan karyawan yang juga memiliki ruang privasi masing masing. 3

1.3 Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang maka ditemukan identifikasi masalah sebagai berikut : 1. Bagaimana susunan peletakan dan besaran sirkulasi meja kursi yang sesuai untuk restoran Fine Dining ala amerika? 2. Bagaimana penerapan tema dan konsep Warm Elegance yang sesuai pada desain America Fine Dining Restaurant? 1.4 Tujuan Perancangan Dilihat dari pokok pokok masalah yang ada di atas, maka dapat dipaparkan hasil hasil yang ingin diperoleh, yaitu sebagai berikut : 1. Mendesain interior restoran agar menciptakan kenyamanan dan efisiensi sebuah restoran yang dapat dinikmati pengunjung. 2. Mendesain interior dengan tema dan konsep Warm Elegance yang sesuai dan fungsional sehingga membuat pengunjung merasa nyaman. 1.5 Manfaat Perancangan Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi : Bagi mahasiswa, menambah wawasan dalam proses desain interior pada kasus soal restoran fine dining. Bagi masyarakat, sebagai bahan masukan agar dunia interior dan kontribusinya dapat dikenal luas secara rill oleh masyarakat umum. Bagi penulis, desain ini diharapkan mampu memberikan/menambahkan refrensi baru yang berkembang di 4

masyarakat untuk melengkapi refrensi yang sudah ada sehubungan dengan kasus yang diangkat. 1.6 Ruang Lingkup Perencanaan Sasaran pada perancangan ini difokuskan pada pembagian/pengaturan area makan dan ruang ruang pendukung lainnya seperti Area makan reguler, area VIP dan restroom yang merupakan tempat yang sering dikunjungi oleh konsumen. Area VIP yang merupakan ruang eksklusif bagi konsumen yang ingin berkumpul. Area restoran yang merupakan ruang inti restoran yang mengundang pengunjung untuk ingin menikmati hidangan. Area lobby and receptionist yang merupakan tempat pengunjung untuk konfirmasi tempat duduk yang telah dipesan oleh pengujung sebelumnya. 1.7 Sistematika Penulisan Laporan pengantar Tugas Akhir ini meliputi hal hal seperti berikut : Bab I PENDAHULUAN, Bab ini teori menjelaskan/menjabarkan tentang latar belakang masalah, ide gagasan, identifikasi masalah, tujuang perancangan, manfaat perancangan, ruang lingkup, dan sistematika penulisan Bab II RESTORAN AMERIKA, Bab ini teori menjelaskan/menjabarkan tentang deskripsi umum restoran, standar dapur pada restoran, tradisi Amerika yang dikhususkan pada berbagai jenis masakan Amerika dan survey fungsi sejenis tentang restoran. 5

Bab III DESKRIPSI PROYEK, Bab ini menjabarkan tentang deskripsi perancangan interior pada America Fine Dining Restaurant, site analysis, dan building analysis Bab IV KONSEP PERANCANGAN, Bab ini menjelaskan tentang keputusan desain, penerapan konsep dan gambar kerja Bab V KESIMPULAN DAN SARAN, Bab ini akan mencantumkan tulisan berupa simpulan dan saran yang diambil selama proses Tugas Akhir dilaksanakan hingga selesainya laporam pengantar Tugas Akhir ini dan hasil karya perancangan 6