BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan Coffee Shop Kopi Progo merupakan unit bisnis strategis di bidang cafe dan resto yang berdiri pada tahun 2009 di Jl. Progo, Bandung. Kopi Progo didirikan dengan tujuan untuk mempopulerkan kopi nusantara dengan menggunakan konsep tempat ngopi yang mengedepankan kopi Indonesia dengan kemasan internasional. Selain itu Kopi Progo juga menawarkan berbagai produk makanan baik ringan maupun berat dengan kemasan internasional. Melihat antusias, minat dan respon dari masyarakat Bandung kemudian pada tahun 2011, perusahaan menambah cabang Kopi Progo di Jl. Sumatra, Bandung. Di tahun 2014 ini Kopi Progo merambah kota Jakarta dengan membuka cabang baru di Jl. Ciputat Raya kawasan Kebayoran Lama Jakarta Selatan. Diharapkan di tahun-tahun berikutnya Kopi Progo sudah dapat dibuka di beberapa kota besar di Indonesia dan telah siap menawarkan bisnis franchise kepada masyarakat Indonesia. (Sumber : Kopiprogo.com, 2015) 1

2 1.1.2 Logo Perusahaan Adapun Logo Kopi Progo dapat dilihat pada gambar 1.1 sebagai berikut : GAMBAR 1.1 Logo Kopi Progo Sumber : Kopiprogo.com, Visi dan Misi Kopi Progo 1. Visi Menjadi Coffee Shop terkemuka di Bandung dan mempopulerkan kopi nusantara ke masyarakat luas. 2. Misi 1. Meningkatkan kesadaran masyarakat akan beragamnya kopi nusantara dan kelebihan yang dimiliki kopi nusantara dibanding dengan kopi-kopi yang berasal dari luar negeri. 2. Memenuhi kebutuhan masyarakat akan restoran yang nyaman dan berkualitas dengan menyediakan fasilitas-fasilitas lengkap yang dibutuhkan oleh konsumen baik yang berhubungan dengan sosial maupun teknologi. 3. Meningkatkan manajemen, sumber daya, dan kinerja pelaksanaan program restoran Kopi Progo. 4. Meningkatkan kerjasama dengan para pengusaha kuliner di Bandung, promosi pariwisata kota Bandung, serta kerjasama antar pengusaha di bidang pariwisata di kota Bandung. 2

3 1.1.4 Struktur Organisasi GAMBAR 1.2 Struktur Organisasi Kopi Progo Sumber : Kopi Progo, Latar Belakang Penelitian Bandung menjadi tempat wisata yang paling diminati oleh para wisatawan. Sasaran wisatawan selama mengunjungi Bandung adalah mendatangi lokasi wisata kuliner, fashion, belanja, rekreasi keluarga dan wisata alam (sumber : ). Menurut Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kota Bandung Herry M Djauhari, jumlah estimasi kunjungan wisata domestik atau pun mancanegara pada tahun 2013 sebesar 7 juta orang atau naik 15% dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang mencapai 6 juta orang (sumber : Bandung.bisnis.com, 2015). Berikut merupakan jumlah kunjungan wisatawan yang berkunjung ke kota Bandung berdasarkan data dari Dinas Kebudayaaan dan Pariwisata Kota Bandung pada tahun : 3

4 TABEL 1.1 Data Kunjungan Wisatawan ke Kota Bandung Tahun Tahun Wisatawan Domestik Sumber : Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Bandung (2014) Berdasarkan Tabel 1.1 dapat dilihat bahwa jumlah kunjungan wisatawan domestik ke kota Bandung pada tahun mengalami trend meningkat, sedangkan pada tahun 2012 jumlah kunjungan wisatawan menurun dan meningkat lagi pada tahun Peningkatan tersebut tidak lepas dari peran pemerintah daerah yang gencar mempromosikan potensi wisata kota Bandung. Menurut Dedie selaku Ketua Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Jabar Bidang Kafe dan Restoran sampai dengan tahun 2013 jumlah resto dan cafe di kota Bandung berjumlah 627 (Sumber : ). Dulu kebiasaan orang minum kopi di luar rumah hanya bisa dinikmati di warung kopi atau disingkat warkop. Warung-warung kopi ini sering terlihat di pinggir-pinggir jalan raya. Meminum kopi ketika itu hanya ada kopi berwarna hitam pekat, rasanya pahit selalu disajikan panas-panas. Para penikmatnya didominasi oleh orang tua. Kemudian memasuki zaman modernisasi, yang juga meng-influence gaya hidup masyarakatnya, membuat tempat-tempat minum kopi naik pangkat. Lantas munculah istilah baru untuk warung kopi dengan sebutan Coffee Shop. Apalagi masing-masing Coffee Shop memasang kelebihan sedemikian rupa sebagai daya tarik para penikmat kopi untuk nongkrong disana. (Sumber : mebisnisdaily.com),

5 Penulis melakukan pra kuesioner dengan membagikan kuesioner kepada 30 orang responden. Responden yang penulis pilih adalah mahasiswa yang kuliah di kota Bandung karena sesuai dengan target pasar dari Kopi Progo yaitu mahasiswa. Pra kuesioner ini digunakan untuk mengetahui Coffee Shop yang sering dikunjungi di Kota Bandung. Berikut hasil yang diperoleh oleh penulis : TABEL 1.2 Kunjungan Konsumen ke Coffee Shop Konsumen Yang Pernah Mengunjungi Coffee Shop Konsumen Yang Belum Pernah Mengunjungi Coffee Shop 90% 10% (Sumber : Hasil Olah Data Penulis), 2015 TABEL Coffee Shop yang Sering Dikunjungi Di Kota Bandung NO Nama Coffee Shop Presentase 1 Ngopi Doeloe 43,3% 2 Kopi Progo 30% 3 Kopi Ireng 13,3% 4 Kopi Aroma 3,3% 5 Kopi Selasar 0% (Sumber : Hasil Olah Data Penulis),

6 Berdasarkan pra kuesioner yang telah penulis lakukan, dari tabel 1.2 mengenai kunjungan ke Coffee Shop diperoleh hasil 90% responden pernah mengunjungi Coffee Shop dan 10% belum pernah mengunjungi Coffee Shop. Kemudian dari tabel 1.3 mengenai Café yang paling sering dikunjungi di Kota Bandung diperoleh hasil bahwa Ngopi Doeloe 43,3%, Kopi Progo 30%, Kopi Ireng 13,3%, Kopi Aroma 3,3%, dan Kopi Selasar 0%. Salah satu cafe yang ramai dikunjungi adalah Kopi Progo yang menghadirkan puluhan sajian kopi yang semuanya berasal dari Indonesia seperti dari Mandailing, Toraja dan Wamena (sendokgarpu.com, 2015). Roy Radyut Qadha selaku manager di Kopi Progo Cabang jalan Sumatera, Bandung menambahkan bahwa Kopi Progo menyuguhkan atmosfer melalui desain dari ruangan Kopi Progo yang dibuat semenarik mungkin seperti memberikan kesan homey yang membuat pelanggan merasa seperti berada di rumah. Pewarnaan lantai, sofa, dan pajangan yang diatur agar serasi satu sama lain dengan warna dasar orange ciri khas dari Kopi Progo. Terdapat banyak sofa yang ditata tidak terlalu berdekatan satu sama lain dengan pencahayaan yang tidak terlalu terang sehingga membuat pengunjung merasa nyaman dan ingin berlama-lama berada di Kopi Progo. Atmosfer yang nyaman semakin lengkap dengan pelayanan yang baik dari karyawan Kopi Progo yang melayani pelanggan dengan ramah dan sopan. Namun Roy mengatakan bahwa penurunan secara siknifikan terjadi pada tahun Menurut pendapatnya penurunan itu terjadi karena persaingan di bisnis Cafe yang berkembang sangat pesat. Dengan pelayanan dan atmosfer yang dibuat di Kopi progo, maka Kopi Progo menetapkan segmen pasar pada kalangan menengah ke atas dengan target pasarnya adalah kalangan pelajar atau mahasiswa. Oleh karena itu harga yang ditetapkan untuk makanan dan minumannya pun lebih terjangkau. Menurut Utami (2010:279) menyatakan bahwa Store Atmosphere adalah penciptaan suasana berarti rancangan lingkungan melalui komunikasi visual, pencahayaan, warna, music, dan wangi-wangian untuk merancang 6

7 respon emosional dan perseptual pelanggan dan untuk memengaruhi pelanggan dalam membeli barang. Menurut Kotler dan Armstrong (2012:176), tahapan dalam proses pengambilan keputusan pembelian terdiri dari lima tahap, yaitu : pengenalan kebutuhan, pencarian informasi, Evaluasi Alternatif, Keputusan Pembelian, dan Perilaku Pasca Pembelian. Dalam menghadapi persaingan di bisnis cafe, yang harus dilakukan perusahaan adalah memberikan sesuatu yang menarik konsumen agar mau mengunjungi toko, melakukan pembelian, merasa puas, dan pada akhirnya melakukan pembelian ulang. Salah satunya adalah dengan cara menampilkan Store Atmosphere yang kuat dan kreatif yang merupakan perpaduan unsurunsur tampilan di dalam maupun di luar toko dengan segala suasananya. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Store Atmosphere yang dilaksanakan dengan baik akan memberikan pengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen sebesar 70,9% (Sumber : Dessyana, 2013). Berdasarkan paparan diatas, maka judul yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah: Pengaruh Store Atmosphere terhadap Keputusan Pembelian Pada Coffee Shop Kopi Progo (Studi Kasus Kopi Progo Cabang Jalan Sumatera, Bandung) Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang permasalahan yang ada, maka perumusan masalah dapat diidentifikasikan sebagai berikut : 1. Bagaimana penerapan Store Atmosphere yang dilakukan oleh Kopi Progo Cabang Jalan Sumatera, Bandung pada tahun 2015? 2. Bagaimana keputusan pembelian oleh konsumen Kopi Progo Cabang Jalan Sumatera, Bandung pada tahun 2015? 3. Seberapa besar pengaruh Store Atmosphere terhadap keputusan pembelian Kopi Progo pada tahun 2015? 7

8 1.4 Tujuan Observasi Berdasarkan perumusan masalah di atas maka tujuan observasi penulis dalam melakukan penelitian ini, yaitu : 1. Untuk mengetahui bagaimana penerapan Store Atmosphere yang dilakukan oleh Kopi Progo Cabang Jalan Sumatera, Bandung pada tahun Untuk mengetahui bagaimana keputusan pembelian oleh konsumen Kopi Progo Cabang Jalan Sumatera, Bandung pada tahun Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Store Atmosphere terhadap keputusan pembelian Kopi Progo pada tahun Kegunaan Observasi Kegunaan yang ingin dicapai dalam observasi ini adalah sebagai berikut: 1. Bagi Perusahaan Penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai sumber informasi dan masukan bagi Kopi Progo untuk mengetahui pengaruh Store Atmosphere terhadap keputusan pembelian konsumen di Kopi Progo Cabang jalan sumatera, Bandung. 2. Bagi Penulis Penelitian ini diharapkan bisa menjadi sarana untuk mengaplikasikan ilmu yang telah dipelajari selama kuliah di D3 Manajemen dan menambah pengetahuan penulis mengenai Store Atmosphere dimana penulis mencoba untuk mengukur pengaruh Store Atmosphere terhadap keputusan pembelian konsumen. 3. Bagi Pembaca Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi kepada para pembaca dalam bidang pemasaran khususnya pengaruh Store Atmosphere terhadap keputusan pembelian dan memberikan referensi untuk penulis yang lainnya. 8

9 1.6 Sistematika Penulisan Laporan Tugas Akhir Untuk memberikan gambaran yang jelas mengenai penelitian yang dilakukan, maka disusunlah suatu sistematika penulisan yang berisi informasi mengenai materi dan hal yang dibahas dalam tiap-tiap bab. Adapun sistematika penulisan penelitian inia dalah sebagai berikut : 1. BAB I PENDAHULUAN Bab ini merupakan penjelasan secara umum mengenai obyek studi penelitian, latar belakang masalah, perumusan masalah, tujuan dan kegunaan diadakannya penelitian, ruang lingkup penelitian, serta sistematika penulisan. 2. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Dalam bab ini dikemukakan dengan jelas mengenai hasil kajian kepustakaan yang terkait dengan masalah yang akan diteliti. Bab ini meliputi uraian tentang landasan teori yang digunakan sebagai dasar dari analisis penelitian, penelitian terdahulu, dan kerangka pemikiran. 3. BAB III METODOLOGI PENELITIAN Bab ini menguraikan tentang pendekatan, metode, dan teknik yang digunakan untuk mengumpulkan dan menganalisis data sehingga dapat menjawab atau menjelaskan masalah penelitian. 4. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Bab ini menjelaskan mengenai deskripsi objek penelitian, hasil analisis dan pengolahan data beserta pembahasannya, yang disajikan secara kronologis dan sistematis sesuai dengan lingkup penelitian serta konsisten dengan tujuan penelitian. 5. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Pada bab ini berisi tentang kesimpulan dari penelitian yang telah dilakukan serta saran maupun rekomendasi yang dapat diberikan kepada perusahaan dan pihak lain yang membutuhkan. 9

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi 1.1.1 Profil Perusahaan Dalam era globalisasi ini, persaingan bisnis akan menjadi sangat ketat. Hal ini disebabkan oleh adanya perkembangan ekonomi global
