BAB 1 PENDAHULUAN. penting dalam semua aspek kehidupan manusia. Pada dasarnya teknologi mampu

dokumen-dokumen yang mirip
PERANAN SOCIAL MEDIA (TWITTER) DALAM MENINGKATKAN CITRA EVENT ORGANIZER EAST CONSPIRACY (STUDI KASUS: EVENT JALAN DARAT TOUR 2012)

BAB 1 PENDAHULUAN. jasa public relations. Banyak nya kesuksesan dari perusahaan adalah salah satu

BAB I PENDAHULUAN. Event merupakan salah satu instrumen komunikasi yang banyak dimanfaatkan

BAB I PENDAHULUAN. Masyarakat (Humas) sangat berkembang di masyarakat. Pesatnya perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. untuk membantu dalam membentuk citra positiif dan mencapai tujuan yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Di era globalisasi ini, kebutuhan manusia terhadap teknologi informasi

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Musik adalah suatu bentuk ungkapan seni yang berhubungan dengan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Komunikasi menjadi salah satu kegiatan penting dalam suatu

BAB I PENDAHULUAN PENDAHULUAN. Setidaknya kondisi ini bisa dilihat dari konvergensi media yang tidak

BAB 1 PENDAHULUAN. promosi adalah bagaimana cara mengkomunikasian suatu pesan (produk) kepada publik.

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi informasi dan komunikasi (TIK) saat ini sudah menjadi elemen

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan media audio visual yang lebih dikenal dengan video klip.

MENGAPA MEDIA SOSIAL. Selamat Datang di Era Generasi Y

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan zaman, kebutuhan manusia akan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. adanya berbagai media (channel) yang berguna dalam menyampaikan pesan.

BAB 1 PENDAHULUAN. organisasi, sehingga peran dan fungsinya semakin maksimal. perusahaan salah satunya melalui kegiatan media relations.

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan manusia sehari-hari. Segala interaksi yang terjadi merupakan hasil dari

BAB V PENUTUP. konsumen sasaran, menentukan peranan periklanan dan bauran promosi, menunjukkan tujuan dan besarnya anggaran promosi, memilih strategi

BAB I PENDAHULUAN. Pada masa informasi seperti sekarang, perkembangan dunia komunikasi

BAB I PENDAHULUAN. Hotel adalah suatu badan usaha yang bergerak di bidang jasa akomodasi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. namun juga di negara berkembang salah satunya Indonesia. internet. Internet (singkatan dari interconnected networking)

BAB I PENDAHULUAN. modern diawali ketika Johannes Gutenberg menemukan mesin cetak pada abad

BAB I PENDAHULUAN. Seiring berkembangnya teknologi informasi sekarang ini membuat

Teknologi sudah bukan merupakan hal yang tabu atau hanya orang tertentu saja yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

DAFTAR ISI. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Konteks Masalah Fokus Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Peneltian...

BAB I PENDAHULUAN. yang dapat dipadukan dengan adanya perkembangan bidang multimedia

BAB I PENDAHULUAN. jumlah wisatawan yang datang ke Indonesia, maka kebutuhuhan jasa

BAB I PENDAHULUAN. pada umumnya yaitu dalam bentuk media poster, spanduk, baliho, billboard dan

2.2.2 Promotion Mix Penelitian Sebelumnya BAB III. METODE PENELITIAN Metode Penelitian Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. yang hanya dapat dilihat sepintas, juga sangat mempengaruhi cara-cara penyampaian

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. bukan merupakan hal yang asing bagi setiap orang. Penggunaan teknologi

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian. Dari tahun ke tahun penggunaan internet semakin penting dan menjadi

BAB I PENDAHULUAN. hubungan baik dengan media atau sering juga disebut dengan media relations.

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat dipermudah dalam segala hal, termasuk melakukan kegiatan sehari-hari. Hal

BAB I PENDAHULUAN. dikatakan juga dapat membawa budaya baru bagi penggunanya.

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi seperti sekarang ini perkembangan teknologi informasi

BAB I PENDAHULUAN. radio sangat penting karena radio memberikan informasi berupa berita (News),

BAB I PENDAHULUAN. dipungkiri telah berkembang secara pesat seiring dengan perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. massa di indonesia. Dalam kehidupan manusia, informasi menjadi hal yang

BAB I PENDAHULUAN. berbagai aspek kehidupan. Salah satu aspek yang mengalami perubahan

BAB I PENDAHULUAAN. publiknya baik internal maupun publik eksternal. Dengan pengayatan unit Public

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan perbankan di Indonesia mengalami kemajuan yang pesat saat

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Deskripsi Latar, Sumber Data, Satuan Kajian. Peneliti melakukan pengamatan secara langsung di PT.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. di rumah tangga, tempat kerja, masyarakat atau di manapun manusia berada. menggunakan bahasa verbal maupun non verbal.

BAB 1 PENDAHULUAN. baik secara perorangan maupun antar kelompok. Komunikasi juga terbagi menjadi

BAB I PENDAHULUAN. operasional perusahaan. Hal ini dapat dilakukan, jika perusahaan dapat

BAB I PENDAHULUAN. Semenjak lahir, kita tidak dapat hidup sendiri untuk mempertahankan

BAB I PENDAHULUAN Visi dan Misi A. Visi 1. Dalam jangka panjang, TRANS7 menjadi stasiun televisi terbaik di Indonesia dan di ASEAN.

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi telah mengakibatkan dampak pada aspek

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. (mobil, komputer, handycraft), sampai wedding pun tersedia. Event Organizer

Contoh Proposal Kegiatan Dan Sponsorship Lengkap

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. akurat yang diperlukan, melakukan wawancara mendalam dengan key informan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. mengakibatkan kebutuhan masyarakat akan informasi semakin besar. Dan informasi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Seiring dengan perkembangan zaman, segala sesuatu yang ada di

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Media cetak dan elektronik dewasa ini sangat berkembang di dunia

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. (berkomunikasi) sudah dianggap sebagai suatu kepentingan bagi public relations. Dalam

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan ilmu pengetahuan membawa dampak yang signifikan bagi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Tingginya tingkat persaingan antar artis semakin hari semakin terlihat

BAB I PENDAHULUAN. dinamis, dan maju di berbagai bidang, menuntut seseorang harus selalu up to date

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Kemajuan ilmu pengetahuan di zaman sekarang dan teknologi saat ini

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. media. Media itu sendiri sebagai alat humas yang berguna dalam

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Konteks Penelitian. Pada hakikatnya manusia membutuhkan sebuah media massa untuk

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. dilakukan seseorang untuk membangkitkan response orang lain. Komunikasi

BAB 1 PENDAHULUAN. menjadi portal berita untuk menyampaikan informasi terbaru secara cepat

BAB I PENDAHULUAN. berlangsung proses komunikasi. Proses komunikasi tersebut untuk

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan yang cukup menakjubkan. Khususnya pada perkembangan media

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Dalam era globalisasi ini komunikasi sangat berperan penting dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini media bukan hanya cetak dan elektronik tetapi muncul sebuah

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi. Website sangat membantu pekerjaan Public Relations menjadi lebih

BAB I PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. biasa disebut dengan media massa. Pesatnya perkembangan industri media

besar mencari berbagai cara yang lebih tepat untuk berkomunikasi secara efektif

BAB 7 PELAKSANAAN KOMUNIKASI PEMASARAN AGROWISATA KEBUN RAYA BOGOR

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. bentuk sarananya (alat) maupun kegunaanya, hal tersebut dapat dilihat dari

BAB I PENDAHULUAN. dalam mendapatkan informasi. Berita mengenai sesuatu yang terjadi di

BAB I PENDAHULUAN. baru, baik yang bergabung dalam major label maupun indie label. Indie label dan

BAB IV ANALISIS DATA. berguna untuk menelaah data yang telah diperoleh peneliti dari informan

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Radio merupakan salah satu media yang efektif bagi masyarakat karena

BAB I PENDAHULUAN. Dalam lingkup pendidikan suatu pembelajaran materi yang diajarkan

BAB I PENDAHULUAN. Pemasaran modern seperti saat sekarang ini membutuhkan lebih dari

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang. Seiring dengan meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia,

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Teknologi informasi dan komunikasi merupakan faktor yang sangat berperan penting dalam semua aspek kehidupan manusia. Pada dasarnya teknologi mampu memberikan kemudahan untuk membantu aktivitas manusia. Kebutuhan akan teknologi informasi dan komunikasi saat ini menuntut para penggunanya untuk mengembangkan teknologi tersebut diberbagai aspek kehidupan manusia, diberbagai belahan dunia baik di Negara maju mapupun Negara berkembang. Internet merupakan sumber informasi elektronik, dengan semakin majunya perkembangan teknologi semakin membuat masyarakat dengan mudah mendapatkan informasi dan hubungan dalam social media. Akibat kemajuan teknologi tersebut membuat media informasi yang bersifat media cetak sudah mulai ditinggalkan, selain itu juga penggunaan media elektronik seperti televisi dan radio sudah mulai berkurang, dikarenakan media internet lebih bervariasi. Dengan internet kita dapat memperoleh hiburan dan mengakses segala informasi yang dahulu sulit untuk diperoleh, sekarang sudah mudah diperoleh hanya dalam beberapa saat saja dan memperoleh segala informasi sesuai dengan apa yang kita inginkan. Internet sangat mudah untuk diakses, kapan saja dan dimana saja, tidak terbatasi jarak ruang dan waktu. Internet juga membantu segala hal yang ingin kita ketahui karena hampir semua aspek dalam kehidupan kita menggunakan internet. Seiring perkembangan internet, munculah layanan social media yang mampu menarik perhatian khalayak untuk bertukar informasi dan berkomunikasi. Social media telah menjadi bagian penting dalam kehidupan pribadi maupun kelompok 1

2 untuk bersosialisasi dan berbisnis, karena social media mampu merubah tingkah laku dan pola pikir para penggunannya. Social media merupakan aktivitas dua arah yang biasa diterapkan dalam pertukaran segala macam informasi pada komunitas, dan perkenalan sesama pengguna dalam bentuk tulisan, visual, maupun audio visual. Seiring dengan hadirnya layanan social media, mulailah berembang jejaring sosial seperti friendster, myspace, facebook dan juga layanan blog gratis, seperti blogspot serta wordpress, dan salah satu mikroblog yang saat ini banyak digunakan oleh masyarakat seluruh dunia yaitu twitter. Mikroblog merupakan sebuah layanan blog dimana penggunanya bisa melakukan pembaharuan status secara singkat, untuk dinikmati oleh diri sendiri, kelompok dan pengguna lainnya. Hal yang membedakan layanan blog biasa dengan mikroblog adalah berdasarkan jumlah karakter yang ditulisnya. Mikroblog bisa ditulis dalam karakter yang terbatas, sedangkan blog bisa ditulis dengan karakter yang tidak terbatas. Twitter mulai berkembang pada bulan Maret 2006 oleh Jack Dorsey, Kaca Nuh, Biz Stone, dan Evan Williams. Twitter menggunakan istilah what happening yang dalam bahasa Indonesia berarti apa yang terjadi. Dalam twitter kita bisa menuliskan aktivitas yang sedang terjadi, tetapi fungsi twitter tidak hanya itu saja, kita juga bisa menggunakan twitter sebagai media untung bertukar video, lagu dan gambar. Penggunaan twitter bermanfaat juga untuk meningkatkan citra suatu perusahaan karena dengan adanya twitter, maka Event Organizer dapat menjalin hubungan dengan follower (pengikut twitter), berbagai informasi seputar event-event

3 yang diselenggarakan dan melihat animo serta pemikiran masyarakat akan event yang ada yang akan berdampak bagi eksistensi perusahaan dan peningkatan citra perusahaan di antara Event Organizer lainnya. Citra merupakan sebuah penilaian seseorang atau pemahaman seseorang terhadap perusahaan, kelompok maupun individu. Pemahaman tersebut bisa didapat dari pengalaman tidak langsung seperti cerita, berita yang didapat dari orang lain atau dari pengalaman sendiri. Citra yang terbentuk dalam diri individu bisa positif atau negatif, tergantung pada nilai-nilai yang ada pada dirinya maupun sebagai hasil interaksi dengan individu lain. Citra bisa berjalan dengan positif jika suatu public relations bisa menjalankan dengan baik sesuai dengan tugasnya dan fungsinya. Event merupakan serangkain kegiatan penting yang dengan sengaja dibuat oleh individu atau sekelompok orang untuk menyampaikan pesan atau tujuan yang ingin disampaikan. Event biasanya dibuat untuk mempromosikan suatu produk dan untuk mempringati peringatan hari-hari besar, serta memperingati kelahiran seseorang. Event dibagi menjadi bermacam jenis, salah satunya Special event. Special event merupakan event khusus yang satu kali saja terjadi dan mempunyai makna tersendiri. Semakin banyaknya event dan semakin banyak kegiatan individu atau kelompok yang ingin mengadakan event, keadaan seperti ini menghasilkan suatu peluang bisnis dengan munculnya suatu pelaksana acara yang disebut Event Organizer atau bisa disebut dengan EO. Event Organizer menawarkan kemudahan kepada masyarakat untuk menangani event yang diinginkan oleh individu atau kelompok dalam menyelenggarakan event tersebut, dengan menawarkan sebuah

4 konsep, tempat, desain, pemasaran event, instrumen-instrumen yang akan ditampilakan, dan elemen-elemen kebutuh event lainnya. Pertumbuhan bisnis Event Organizer di Indonesia mulai marak seiring dengan berkembangnya dunia hiburan, oleh karena itu jasa Event Organizer sangat dibutuhkan oleh masyarakat dan perusahaan dalam menunjang promosi pemasaran dan hiburan yang akhirnya menempatkan bisnis dan profesi Event Organizer menjadi sebuah industri jasa yang sangat menjanjikan. East Conspiracy merupakan Event Organizer dibawah naungan Worktown Creativity (PT.RIMANO TAMA KREATIF) yang bergerak di bidang jasa Multimedia Production House dan Event Organizer. Event Organizer East Conspirancy didirikan di Jakarta Timur pada tahun 2007 oleh Ary Setiyawan. East Conspiracy juga bergerak di bidang periklanan, manajemen band, label rekaman dan merchandise. Dengan adanya perkembangan teknologi, Event Organizer East Conspiracy melakukan inovasi pada bagian publisitas yang lebih memudahkan penyebaran informasi sehingga mudah untuk didapat dan diakses yaitu, dengan menggunakan social media twitter. Adanya publikasi melalui social media twitter, Event Organizer East Conspiracy bisa melakukan komunikasi dimana saja dan kapan saja. Penggunaan twitter tersebut bukan hanya untuk publisitas event saja, namun juga dapat meningkatkan citra perusahaan akan eksistensi Event Organizer tersebut dalam event-event yang diselenggarakan, khususnya event Jalan Darat Tour 2012. Jalan Darat Tour 2012 adalah sebuah event musik yang di kemas secara unik. Perjalanan event tour musik menggunakan tiga band indie Indonesia yang sedang hangat dibicarakan yaitu Morfem, Jude, dan The Experience Brothers. Jalan Darat

5 Tour 2012 berlokasi mengadakan konser tour melewati Solo, Semarang, Malang dan kota terakhir Bali, dengan menggunakan bus. Kejadian-kejadian pada event ini juga akan didokumentasikan, dimulai dari perjalanan, suasana konser hingga backstage direkam dan akan dirilis dalam format DVD. Publisitas yang dilakukan oleh Event Organizer East Conspiracy dalam twitter sangatlah terlihat, berikut akun Event Organizer East Conspiracy: @eastconspiracy (www.twitter.com) 1.2 Ruang Lingkup 1. Peneliti hanya membahas mengenai peranan social media twitter dalam event Jalan Darat Tour 2012 dalam meningkatkan citra Event Organizer East Conspiracy. 2. Peneliti hanya meneliti social media twitter yang dilakukan oleh Event Organizer East Conpiracy. 1.3 Perumusan Masalah 1. Bagaimana peranan social media twitter pada Event Oranizer East Conspiracy? 2. Bagaimana peranan social media twitter pada event Jalan Darat Tour 2012 dalam meningkatkan citra Event Organizer East Conspiracy? 1.4 Tujuan Dan Manfaat Penelitian 1.4.1 Tujuan Penelitian : 1. Mengetahui peranan social media twitter yang digunakan oleh Event Organizer East Conspiracy melalui event Jalan Darat Tour 2012.

6 2. Mengetahui peranan social media twitter dalam event Jalan Darat Tour 2012 dalam meningkatan citra Event Organizer East Conpiracy. 1.4.2 Manfaat akademis: 1. Penelitian ini dapat dijadikan sebagai perkembangan penelitian selanjutnya dalam hal penggunaan twitter terhadap event Jalan Darat Tour 2012. 2. Untuk meningkatkan pengetahuan mengenai event, karena termasuk bagian Event Management yang merupakan salah satu mata kuliah dalam ilmu komunikasi. 1.4.3 Manfaat Praktis: 1. Bermanfaat bagi kemajuan Event Organizer East Conspiracy pada event-event berikutnya. 2. Sebagai bahan evaluasi bagi Event Organizer East Conpiracy dalam publisitas melalui social media twitter. 1.5 Metodelogi Penelitian Metodologi penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif. Metode deskriptif kualitatif adalah menitikberatkan pada observasi dan suasana ilmiah (natural setting). Peneliti terjun langsung ke lapangan, bertindak sebagai pengamat. Peneliti membuat kategori perilaku, mengamati gejala, dan mencatat dalam buku observasi (Elvinaro Ardianto, 2010 : 60). Alasan, teknik pengumpulan data yang dilakukan berdasarkan :

7 1. Observasi yang digunkaan yaitu observasi partisipan, karena penulis dalam meneliti ikut terlibat dalam kegiatan. 2. Wawancara yang mendalam (In-Depth Interview) dalam pembahasan ini mewawancarai key informan yaitu public relations, founder Event Organizer East Conspiracy dan informan pengunjung yang mengikuti akun twitter Event Organizer East Conspiracy. Wawancara yang dilakukan melalui tatap muka langsung dengan narasumber. 3. Dokumentasi 4. Study pustaka dan Literatur yaitu buku-buku dan jurnal. 1.6 Sistematika Penulisan BAB I PENDAHULUAN Pada bab ini peneliti mengulas latar belakang, ruang lingkup, perumusan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, metedeologi penelitian, dan sistematika penulisan. BAB 2 LANDASAN TEORI Pada bab ini peneliti mengulas mengenai landasan teori yang digunakan selama penelitian berlangsung. Teori tersebut menjadi dasar pemikiran selama penelitian yang dilakukan. Peneliti teruji untuk menuangkan kerangka teori dan kerangka berfikir sehingga menghasilkan penelitian yang berkualitas. BAB 3 OBJEK PENELITIAN

8 Pada bab ini peneliti mengulas sejarah perusahaan, stuktur organisasi, kinerja, profil perusahaan, logo perusaan, visi dan misi perusahaan, prosedur yang berlaku, metode penelitian, teknik pengumpulan data, teknik validitas data, teknik analisis data. BAB 4 HASIL PENELITIAN Pada bab ini peneliti menjabarkan hasil penelitian yang telah dilakukan peneliti dan menjawab perumusan masalah yang ada. Berisikan penyajian data, pengelolaan data, dan pembahasan. Dalam hal ini seluruh data data yang diperoleh dalam penelitian akan diolah sebagai bahan dasar penelitian. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Pada bab ini peneliti memberikan simpulan dari bab-bab sebelumnya yang telah dibahas oleh peneliti dan saran yang diberikan oleh penelitian dengan tujuan dapat membantu pada penyelenggaraan event berikutnya.