Universitas Andalas SOP Penghapusan Barang Milik Negara

dokumen-dokumen yang mirip
TATA CARA PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA. Dr. Ahmad Yusuf Sobri, S.Sos., M.Pd Imam Gunawan, S.Pd., M.Pd

DESKRIPSI : PROSEDUR PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR A. PENERIMAAN DAN PENGELOLAAN SURAT MASUK

PERATURAN MENTERI PEKERJAAN UMUM NOMOR : 02/PRT/M/2009

PENGADILAN TINGGI MAKASSAR Jl. Jend. Urip Sumoharjo KM. 4 Telp. (0411) M A K A S S A R 90232

PENGADILAN AGAMA KELAS 1A BANJARMASIN

NSPK PENGHAPUSAN BMN. Bagian Umum Direktorat Jenderal PAUDNI

PENGADILAN AGAMA MAGELANG

MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA KEPUTUSAN MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 137 / HUK / 2011 TENTANG

Jln. Hanoman No. 18 Telp. (024) Fax. (024) Semarang Website :

SURAT EDARAN. NOMOR: SEK-08.PL Tahun 2014

PENDELEGASIAN KEWENANGAN DAN TANGGUNGJAWAB PENGELOLAAN BMN JAKARTA, 23 MARET 2017

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PENGADILAN TATA USAHA NEGARA PEKANBARU

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA,

SOP SUB. BAG. UMUM TATA PERSURATAN ( SURAT MASUK )

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN NEGARA

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) PENGHAPUSAN BARANG MILIK/KEKAYAAN NEGARA

DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI,

Prosedur Mutu Penghapusan PM-SARPRAS-06

2 c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia

PROSEDUR MUTU PENGHAPUSAN BARANG

PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN TENTANG

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN : PERATURAN DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI

KEMENTERIAN PERTAHANAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI PERTAHANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 18 TAHUN 2017 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN MENTERI KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : P.48/MENHUT-II/2012 TENTANG

STANDAR PROSEDUR OPERASI (STANDARD OPERATING PROCEDURE) LAYANAN UNGGULAN BIDANG KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG KEMENTERIAN KEUANGAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA,

PEMINDAHTANGANAN BMN POLRI. Modul JP (450 menit) PENGANTAR

: serta Kepala BNNI( Kota untuk. Tahun Nomor

KEMENTERIAN RISET DAN TEKNOLOGI KEPUTUSAN SEKRETARIS MENTERI RISET DAN TEKNOLOGI REPUBLIK INDONESIA. Nomor 03/SM/Kp/II/2010 T E N T A N G

2017, No Milik Negara Selain Tanah dan/atau Bangunan di Lingkungan Kementerian Pertahanan dan Tentara Nasional Indonesia; Mengingat : 1. Undan

2. Undang Undang Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.460, 2009 DEPARTEMEN KEUANGAN. Penghapusan. Barang Milik Negara. Provinsi Sumatera Barat. Provinsi Jambi.

Bagian Keuangan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara. Kementerian Perhubungan

PEMINDAHTANGANAN BARANG MILIK NEGARA DENGAN PENJUALAN, TUKAR MENUKAR SERTA HIBAH PADA KEMENTERIAN KEUANGAN

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 244/PMK.06/2012 TENTANG

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 244/PMK.06/2012 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 01 / HUK / 2015 TENTANG

Penghapusan Sarana dan Prasarana a. Pengertian Penghapusan Sarana dan prasarana yang sudah habis masa pakainya atau karena sudah ketinggalan

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 244/PMK.06/2012 TENTANG

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA NOMOR /UN40/HK/2017 TENTANG PENGHAPUSAN BARANG MILIK UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 102/PMK.01/2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat Jenderal Kekayaan Negara; 13.

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA NOMOR /UN40/HK//2017 TENTANG PENGELOLAAN BARANG MILIK UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 123/PMK.06/2013 TENTANG PENGELOLAAN BARANG MILIK NEGARA YANG BERASAL DARI ASET LAIN-LAIN

2017, No c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Menteri Keuangan tentang

SOP SURAT MASUK. Buku Agenda. Pelaksana. Menerima, meneliti dan mensortir 1 5 menit surat yang masuk

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 123/PMK.06/2013 TENTANG PENGELOLAAN BARANG MILIK NEGARA YANG BERASAL DARI ASET LAIN-LAIN

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.1343, 2012 KEMENTERIAN KEHUTANAN. Persediaan. Penatausahaan. Pencabutan.

2017, No kementerian/lembaga tanpa pernyataan dirampas, serta relevansi harga wajar benda sitaan Rp300,00 (tiga ratus rupiah) yang dapat dijual

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 63/PMK.06/2014 TENTANG

TATA CARA PELAKSANAAN PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 1306 / MENKES/SK/VI/2011 T E N T A N G

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 123/PMK.06/2013 TENTANG

1 of 5 21/12/ :57

2017, No Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembara

KEPALA BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN,

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 240/PMK.06/2012 TENTANG

Format Surat Persetujuan Penjualan untuk Penghapusan BMN selain Tanah dan/atau Bangunan KOP

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN SEKRETARIS JENDERAL BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 74/K/X-XIII.2/2/2009 TENTANG

2017, No Tahun 2013 Nomor 1617) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 215/PMK.05/2016 tentang Perubahan atas Peratu

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA NOMOR : KP.015 TAHUN 2017 TENTANG PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA PADA KANTOR

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 240/PMK.06/2012 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 6 TAHUN 2014

2016, No Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); 3. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 tentang Pengelolaan

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA,

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 50/PMK.06/2014 TENTANG TATA CARA PELAKSANAAN PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA

KEPUTUSAN KEPALA BADAN PENGKAJIAN DAN PENERAPAN TEKNOLOGI NOMOR 001 TAHUN 2011 TENTANG

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 15/PERMEN-KP/2013 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

SUB BAGIAN UMUM& KEUANGAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

1. Prosedur Penerimaan Berkas Perkara Dan Surat Masuk

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 171/PMK.05/2007 tentang Sistem Akuntansi Dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat;

PENGADILAN AGAMA PEKALONGAN

PERATURAN MENTERI KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : P.45/Menhut-II/2013 T E N T A N G

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 250/PMK.06/2011 TENTANG

Menimbang : a. Mengingat : Peraturan...

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN KOORDINASI PENANAMAN MODAL REPUBLIK INDONESIA,

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

2016, No Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2015 tentang Organisasi Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 8

SOP WAKIL SEKERTARIS

2015, No Independen Pemilihan Aceh atau Komisi Pemilihan Umum/KomisiIndependen Pemilihan Kabupaten/Kota; b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan

MENTERI RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI REPUBLIK INDONESIA

BAB IV PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH

No.1406, 2014 KEMENHAN. Barang Milik Negara. Tanah. Bangunan. Sewa. Tata cara. Pencabutan.

PERATURAN MENTERI KEHUTANAN NOMOR : P.45/Menhut-II/2008 TENTANG PENATAUSAHAAN BARANG MILIK NEGARA LINGKUP DEPARTEMEN KEHUTANAN

2 Utara telah diserahkan kepada unit-unit terkait di lingkungan Kementerian Keuangan berdasarkan Keputusan Menteri Keuangan Nomor 59/KMK.06/2013 tenta

P - 36/BC/2007 TATALAKSANA AUDIT KEPABEANAN

MENTERI NEGARA BADAN USAHA MILIK NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 169/PMK.06/2010 TENTANG TATA CARA PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA PADA PERWAKILAN REPUBLIK INDONESIA DI LUAR NEGERI

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 50/PMK.06/2014 TENTANG TATA CARA PELAKSANAAN PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA

PERATURAN MENTERI KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : P.2/MENHUT-II/2012 TENTANG

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 122 / PMK.06 / 2007 TENTANG KEANGGOTAAN DAN TATA KERJA PANITIA URUSAN PIUTANG NEGARA MENTERI KEUANGAN,

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 239/PMK.03/2014 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

- 1 - KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA PERATURAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

PROSEDUR TETAP NOMOR 02/RTK/12/2009

Transkripsi:

DESKRIPSI KEGIATAN POKOK Penghapusan Barang Milik Negara merupakan tindakan menghapus barang milik negara dari daftar barang dengan menerbitkan surat keputusan dari pejabat yang berwenang untuk membebaskan Pengguna Barang dan/ atau Kuasa Pengguna Barang dan/ atau Pengelola Barang dari tanggung jawab administrasi dan fisik atas barang yang berada dalam penguasaannya (PMK RI No. 50/PMK.06/2014). Penghapusan meliputi peralihan kepemilikan, pemusnahan, dan sebab-sebab lain. Yang termasuk kedalam barang milik negara adalah semua jenis barang inventaris, baik berupa gedung, peralatan kantor, kendaraan roda dua, empat dan enam. FUNGSI TERKAIT Adapun fungsi yang terkait dalam penghapusan BMN di Unand adalah : a. Unit Kerja/Fakultas i. Mengajukan surat usulan penghapusan BMN kepada Rektor. ii. Menerima tembusan BAP penghapusan. iii. Menerima SK Penghapusan BMN dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. iv. Menghapusbukukan BMN di dalam aplikasi SIMAK BMN. b. Rektor i. Menerima surat usulan penghapusan BMN dari Unit Kerja/Fakultas. ii. Mendisposisi surat usulan penghapusan BMN ke WR II. iii. Menyetujui dan menanda tangani Surat Keputusan Pembentukan Panitia Penghapusan BMN. iv. Menyetujui dan menandatangani surat permohonan penghapusan ke KPKNL. v. Menerima laporan hasil pelaksanaan lelang. vi. Menyetujui dan mendandatangani surat permohonan penghapusan ke Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk diterbitkan SK Penghapusan. c. Wakil Rektor II i. Menerima surat usulan penghapusan BMN dari Rektor. ii. Mendisposisi dan menyerahkan surat usulan penghapusan BMN kepada Biro Umum dan Sumber Daya (BUSD). d. Kepala Biro Umum dan sumber Daya i. Menerima surat usulan penghapusan BMN dari WR II. ii. Mendisposisikan surat ke Kepala Bagian BMN.

e. Kepala Bagian BMN i. Menerima surat usulan penghapusan BMN dari BUSD. ii. Mengumpulkan usulan penghapusan BMN dari Unit Kerja/ Fakultas. iii. Mengajukan usulan pembentukan Panitia Penghapusan Barang Milik Negara dengan melampirkan nama-nama panitia yang diusulkan kepada Rektor. iv. Meminta persetujuan Rektor terkait pembentukan panitia penghapusan BMN. v. Membuat Surat Keputusan untuk ditandatangani Rektor dan sebelumnya diparaf oleh BUSD dan WR II. vi. Menyerahkan SK Rektor tersebut kepada panitia Penghapusan BMN. vii. Menerima Berita Acara Penilaian/ Pemeriksaan BMN yang akan dihapuskan dari Panitia Penghapusan BMN. viii. Mengajukan usulan penghapusan BMN dengan membuat surat pengantar yang ditanda tangani oleh Kuasa Pengguna Barang dalam hal ini dapat diwakili oleh Wakil Rektor II. ix. Menyampaikan usulan permohonan penghapusan BMN terhadap barang yang dimaksud, selanjutnya dikirimkan ke Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL)/ Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) sebagaimana kewenangannya sesuai nilai BMN yang akan dihapuskan. x. Menerima Persetujuan Penghapusan BMN dari KPKNL/ Kanwil DJKN. xi. Mengajukan permohonan jadwal penghapusan kepada KPKNL. xii. Menerima persetujuan jadwal penghapusan dari KPKNL melalui Rektor. xiii. Melaksanakan penghapusan (Pemindahan kepemilikan, Pemusnahan, atau Sebabsebab lain) yang disaksikan oleh pejabat yang berwenang dari KPKNL. xiv. Membuat Berita Acara Penghapusan BMN dan mengirimkan kepada KPKNL dan Kanwil DJKN. Tembusannya dikirim kepada Unit Kerja/Fakultas. xv. Setelah menerima Risalah Penghapusan dari KPKNL, mengajukan permohonan penghapusan kepada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk diterbitkan SK Penghapusan BMN yang ditandatangan oleh Rektor. xvi. Menerima SK Penghapusan BMN dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. xvii. Mengirimkan salinan SK Penghapusan BMN dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan kepada Unit/Fakultas. xviii. Melakukan penghapusbukuan BMN pada Aplikasi SIMAK BMN. f. Panitia Penghapusan BMN i. Menerima SK Rektor tentang Pembentukan Panitia Penghapusan BMN. ii. Menginventarisir dan meneliti barang yang akan dihapus. iii. Menilai kondisi fisik barang yang akan dihapus.

iv. Menetapkan perkiraan nilai limit terendah penjualan barang yang akan dihapus. v. Membuat Berita Acara Penilaian/ Pemeriksaan BMN yang akan dihapuskan. vi. Mengirimkan Berita Acara Penilaian/ Pemeriksaan BMN kepada Kepala Bagian BMN. vii. Jika BMN untuk dilelang, Panitia Penghapusan membuat surat permohonan tindak lanjut persetujuan penjualan berupa lelang dan dikirim kepada KPKNL. viii. Menyelesaikan kelengkapan administrasi usulan penghapusan. LAPORAN YANG DIHASILKAN 1) Laporan Hasil Penelitian/ Pemeriksaan BMN 2) Laporan Barang Kuasa Pengguna Semesteran 3) Laporan Barang Kuasa Pengguna Tahunan DOKUMEN DAN BUKU YANG DIGUNAKAN Dokumen yang digunakan dalam penghapusan BMN di Unand adalah : a. Untuk penghapusan peralatan kantor/ meubelair : 1) Alasan/ Pertimbangan penghapusan BMN; 2) Surat Persetujuan Penjualan dari KPKNL atau sesuai dengan pelimpahan wewenang; 3) Surat Keputusan Pembentukan Panitia Penghapusan BMN; 4) Berita Acara Penelitian/ Pemeriksaan oleh Panitia Penghapusan BMN; 5) Kartu Inventaris Barang yang akan dihapus; 6) Laporan semester/ saldo awal barang milik negara (Daftar Inventaris Barang); 7) Foto-foto barang yang akan dihapus (tampak depan, samping dan belakang); 8) Daftar Barang yang akan dihapus beserta harga limit dan harga taksiran yang nantinya 9) Surat Pernyataan Pertanggungjawaban Nilai Limit Penjualan BMN yang akan dihapus. b. Untuk Penghapusan Gedung dan Bangunan untuk dibangun kembali : 1) Alasan/ Pertimbangan penghapusan BMN; 2) Salinan DIPA tahun yang bersangkutan; 3) Surat Keputusan Pembentukan Panitia Penghapusan BMN; 4) Laporan Hasil Pemeriksaan dan Penilaian Harga Taksiran Bangunan oleh Dinas Pekerjaan Umum setempat; 5) Berita Acara Penelitian/ Pemeriksaan oleh Panitia Penghapusan BMN; 6) Kartu Inventaris Barang yang akan dihapus; 7) Laporan semester/ saldo awal barang milik negara (Daftar Inventaris Barang); 8) Foto-foto barang yang akan dihapus (tampak depan, samping dan belakang);

9) Daftar Barang yang akan dihapus beserta harga limit dan harga taksiran yang nantinya 10) Surat Pernyataan Pertanggungjawaban Nilai Limit Penjualan BMN yang akan dihapus. c. Untuk Penghapusan Kendaraan Bermotor : 1) Alasan/ Pertimbangan penghapusan BMN; 2) Surat Pernyataan tidak akan mengganggu tugas dan fungsi kedinasan. 3) Surat Keputusan Pembentukan Panitia Penghapusan BMN; 4) Berita Acara Penelitian/ Pemeriksaan oleh Panitia Penghapusan BMN ; 5) Surat dari Dinas Perhubungan tentang Berita Acara Pemeriksaan Kendaraan yang akan dihapus; 6) Kartu Inventaris Barang yang akan dihapus; 7) Laporan semester/ saldo awal barang milik negara (Daftar Inventaris Barang); 8) Foto-foto kendaraan yang akan dihapus (tampak depan, samping dan belakang); 9) Salinan Surat Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (STNK) dan Buku Kepemilikan Kendaraan Bermotor (BPKB); 10) Lampiran Daftar Barang yang akan dihapus beserta harga limit dan harga taksiran yang nantinya 11) Surat Pernyataan Pertanggungjawaban Nilai Limit Penjualan BMN yang akan dihapus; 12) Surat Pernyataan tidak akan mengganggu tugas pokok dan fungsi kedinasan; 13) Khusuas kendaraan dinas bermotor yang hilang/ terbakar/ rusak berat karena kecelakaan lalu lintas harus disertai surat keterangan dari kepolisian dengan lampiran Berita Acara Penyidikan di TKP dan Berita Acara Tim Pemeriksa kepada Penanggung Jawab/ Pengguna Kendaraan. PROSEDUR Dalam prosedur penghapusan barang milik negara terdiri dari beberapa langkah teknis yaitu : 1) Menerima usulan penghapusan BMN dari Unit Kerja/ Fakultas. 2) Mengumpulkan usulan penghapusan BMN dari Unit Kerja/ Fakultas. 3) Mengajukan usulan pembentukan Panitia Penghapusan Barang Milik Negara dengan melampirkan nama-nama panitia yang diusulkan kepada Rektor Universitas Andalas 4) Meminta persetujuan Rektor Unand terkait pembentukan panitia penghapusan BMN. 5) Memberi nomor Surat Keputusan pada SK yang telah ditandatangani oleh Rektor Universitas Andalas. 6) Menyerahkan SK Rektor tersebut kepada panitia Penghapusan BMN.

7) Menerima Berita Acara Penilaian/ Pemeriksaan BMN yang akan dihapuskan dari Panitia Penghapusan BMN. 8) Mengajukan usulan penghapusan BMN dengan membuat surat pengantar yang ditanda tangani oleh Kuasa Pengguna Barang dalam hal ini dapat diwakili oleh Wakil Rektor II. 9) Menyampaikan usulan permohonan penghapusan BMN terhadap barang yang dimaksud, selanjutnya dikirimkan ke KPKNL/ Kanwil DJKN sebagaimana kewenangannya sesuai nilai BMN yang akan dihapuskan denngan melampirkan : a. Untuk penghapusan peralatan kantor : Alasan/ Pertimbangan penghapusan BMN; Surat Persetujuan Penjualan dari KPKNL atau sesuai dengan pelimpahan wewenang; Surat Keputusan Pembentukan Panitia Penghapusan BMN; Berita Acara Penelitian/ Pemeriksaan oleh Panitia Penghapusan BMN; Kartu Inventaris Barang yang akan dihapus; Laporan semester/ saldo awal barang milik negara (Daftar Inventaris Barang); Foto-foto barang yang akan dihapus (tampak depan, samping dan belakang); Daftar Barang yang akan dihapus beserta harga limit dan harga taksiran yang nantinya Surat Pernyataan Pertanggungjawaban Nilai Limit Penjualan BMN yang akan dihapus. b. Untuk Penghapusan Gedung dan Bangunan untuk dibangun kembali : Alasan/ Pertimbangan penghapusan BMN; Salinan DIPA tahun yang bersangkutan; Surat Keputusan Pembentukan Panitia Penghapusan BMN; Laporan Hasil Pemeriksaan dan Penilaian Harga Taksiran Bangunan oleh Dinas Pekerjaan Umum setempat; Berita Acara Penelitian/ Pemeriksaan oleh Panitia Penghapusan BMN; Kartu Inventaris Barang yang akan dihapus; Laporan semester/ saldo awal barang milik negara (Daftar Inventaris Barang); Foto-foto barang yang akan dihapus (tampak depan, samping dan belakang); Daftar Barang yang akan dihapus beserta harga limit dan harga taksiran yang nantinya Surat Pernyataan Pertanggungjawaban Nilai Limit Penjualan BMN yang akan dihapus. c. Untuk Penghapusan Kendaraan Bermotor : Alasan/ Pertimbangan penghapusan BMN; Surat Pernyataan tidak akan mengganggu tugas dan fungsi kedinasan. Surat Keputusan Pembentukan Panitia Penghapusan BMN;

Berita Acara Penelitian/ Pemeriksaan oleh Panitia Penghapusan BMN ; Surat dari Dinas Perhubungan tentang Berita Acara Pemeriksaan Kendaraan yang akan dihapus; Kartu Inventaris Barang yang akan dihapus; Laporan semester/ saldo awal barang milik negara (Daftar Inventaris Barang); Foto-foto kendaraan yang akan dihapus (tampak depan, samping dan belakang); Salinan Surat Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (STNK) dan Buku Kepemilikan Kendaraan Bermotor (BPKB); Lampiran Daftar Barang yang akan dihapus beserta harga limit dan harga taksiran yang nantinya Surat Pernyataan Pertanggungjawaban Nilai Limit Penjualan BMN yang akan dihapus; Surat Pernyataan tidak akan mengganggu tugas pokok dan fungsi kedinasan; Khusuas kendaraan dinas bermotor yang hilang/ terbakar/ rusak berat karena kecelakaan lalu lintas harus disertai surat keterangan dari kepolisian dengan lampiran Berita Acara Penyidikan di TKP dan Berita Acara Tim Pemeriksa kepada Penanggung Jawab/ Pengguna Kendaraan. 10) Setelah menerima Persetujuan Penjualan BMN dari KPKNL/ Kanwil DJKN, Panitia Penghapusan membuat pengantar permohonan tindak lanjut persetujuan penjualan berupa lelang. 11) Selanjutnya mengajukan permohonan jadwal penghapusan kepada KPKNL. 12) Melaporkan hasil penghapusan kepada pimpinan. 13) Setelah menerima Risalah Lelang dari KPKNL, panitia mengajukan permohonan penghapusan kepada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk diterbitkan SK Penghapusan BMN. 14) Setelah SK diterbitkan, selanjutnya dilakukan tindak lanjut berupa penghapusan BMN dari daftar inventaris Universitas Andalas.