HUBUNGAN KESULITAN MAKAN DENGAN TINGKAT PERTUMBUHAN ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) DI TK-PAUD DESA BINANGUN KECAMATAN BINANGUN KABUPATEN CILACAP

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN FAKTOR PREDISPOSING (Tingkat Pengetahuan, Pendidikan, Sikap, Pekerjaan) KADER DENGAN KEAKTIFAN KADER PADA KEGIATAN POSYANDU DI DESA RAKIT

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi SebagaiSyarat Mencapai Derajat Skripsi. Disusun oleh : SAMPURNO TRI UTOMO

HUBUNGAN ANTARA PENJADWALAN SHIFT, BEBAN KERJA DAN MANAJEMEN WAKTU DENGAN KELELAHAN KERJA DI RUANG RAWAT KHUSUS RSUD BANYUMAS

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN PERILAKU IBU DENGAN KEJADIAN SIBLING RIVALRY PADA ANAK USIA 3-6 TAHUN DI DESA KARANGDUREN KECAMATAN SOKARAJA

PERBEDAAN KECEMASAN ANAK SAAT DIPASANG INFUS YANG MENDAPAT DUKUNGAN EMOSIONAL DARI KELUARGA INTI DAN BUKAN DARI KELUARGA INTI

HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN KOMUNIKASI, KEPERCAYAAN DIRI DAN SELF EFFICACY

HUBUNGAN RIWAYAT BAYI BERAT LAHIR RENDAH (BBLR) DENGAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN ANAK USIA 6-24 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS II CILONGOK

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh: ADITYA ANANG JATMIKO

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN GIZI SEIMBANG DAN PERILAKU DIET DENGAN STATUS GIZI PADA REMAJA PUTRI DI SMK BAKTI PURWOKERTO KABUPATEN BANYUMAS

PENGARUH MENTORING PERAWAT BARU TERHADAP PERILAKU CARING DI RUANG VIP RSUD BANYUMAS

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMANDIRIAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) PADA LANSIA DI DESA RAKIT KABUPATEN BANJARNEGARA

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERILAKU ASERTIF MAHASISWA KEPERAWATAN S1 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO ANGKATAN 2014

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh: DEWI LESTARI

HUBUNGAN SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PRESTASI MAHASISWA SEMESTER IV DI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO TAHUN 2016

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES DAN INSOMNIA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA KEPERAWATAN

EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE TERHADAP PENGETAHUAN CARA PENANGANAN DISMENORE PADA SISWI KELAS VIII DI SMP NEGERI 02 NUSAWUNGU TAHUN 2014

HUBUNGAN ANTARA BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN PERILAKU CARING DI RUANG IGD RSUD PROF.DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

HUBUNGAN ANTARA ENABLING FACTOR DAN REINFORCING FACTOR TERHADAP MINAT BEROBAT MASYARAKAT DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 2 BANJARNEGARA

HUBUNGAN POLA MAKAN, GENETIK DAN KEBIASAAN OLAHRAGA DENGAN KEJADIAN OVERWEIGHT PADA MAHASISWA KEPERAWATAN S1 DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

: PAMBUDI EKO PRASETYO

Oleh: SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana HERU DHIYANTO

HUBUNGAN POLA HIDUP SEHAT LANSIA DENGAN HIPERTENSI TERHADAP STATUS TEKANAN DARAH DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS I BATURRADEN KECAMATAN BATURRADEN

ANALISA FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMBERIAN MP-ASI SEBELUM USIA 6 BULAN DI DESA SEMINGKIR KECAMATAN RANDUDONGKAL

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU, POLA PEMBERIAN MAKAN, DAN PENDAPATAN KELUARGA TERHADAP STATUS GIZI BALITA DI DESA PAJERUKAN KECAMATAN KALIBAGOR

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RAWAT INAP PUSKESMAS KARANGANYAR KABUPATEN PURBALINGGA

PENGARUH TERAPI MUSIK MOZART TERHADAP GANGGUAN POLA TIDUR PADA PASIEN ANAK PRESCHOOL DI RSUD PROF.DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

HUBUNGAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN SIKAP SEKSUAL PRA NIKAH SISWA DI SMK MPU TANTULAR KEMRANJEN, BANYUMAS

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Oleh : UMIIROH EKA NARWANTI

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI PUSKESMAS 1 DAYEUHLUHUR TAHUN 2016

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES, TEMAN SEBAYA DAN KEPRIBADIAN DENGAN PENYALAHGUNAAN ALKOHOL PADA REMAJA KOMUNITAS MOTOR DI PURWOKERTO 2016

HUBUNGAN KEJENUHAN KERJA DAN BEBAN KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DALAM PEMBERIAN PELAYANAN KEPERAWATAN DI IGD DAN ICU RSUD

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat. Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: ADIT YADIANTO PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

PENGARUH TERAPI MUROTAL TERHADAP TINGKAT STRES PADA MAHASISWA KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA SEMESTER II DI FAKULTAS ILMU KESEHATAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Sebagai Derajat Sarjana. Oleh: RENI DWI ASTUTI

HUBUNGAN TOIL ET TRAINING DENGAN KEJADIAN ENURESIS PADA ANAK USIA 1-3 TAHUN DI DESA JATI KECAMATAN BINANGUN KABUPATEN CILACAP

HUBUNGAN KEBIASAAN MEROKOK ORANG TUA DAN TEMAN SEBAYA TERHADAP PERILAKU MEROKOK REMAJA KELAS VIII DI SMP PGRI BATURRADEN

HUBUNGAN TINDAKAN MENGGOSOK GIGI DENGAN TINGKAT KEPARAHAN KARIES GIGI PADA ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI SD NEGERI KEMBARAN KECAMATAN KEMBARAN

HUBUNGAN PEKERJAAN, PENGETAHUAN, PENDIDIKAN DAN USIA BALITA DENGAN KEAKTIFAN IBU BERKUNJUNG KE POSYANDU

PERBEDAAN TINGKAT KECEMASAN PADA PRIMIPARA DAN MULTIPARA TERHADAP TINDAKAN CURRATAGE DI RUANG TERATAI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUBAHAN POLA TIDUR PADA ANAK USIA PRASEKOLAH (3-6 TAHUN) DI RSUD BANJARNEGARA

HUBUNGAN PEMBERIAN TABLET FE DENGAN KADAR HB PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS BANYUMAS TAHUN 2013

HUBUNGAN PERSEPSI REMAJA DAN STRES DENGAN KECERDASAN EMOSIONAL REMAJA PADA SMA 1 BAWANG KABUPATEN BANJARNEGARA

PENGARUH SENAM LANSIA TERHADAP TINGKAT INSOMNIA PADA LANSIA DI DESA GUNUNG KARANG KECAMATAN BOBOTSARI KABUPATEN PURBALINGGA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Keperawatan. Oleh: DEDE SETIAWAN

PERBEDAAN PERKEMBANGAN SOSIAL ANAK PRASEKOLAH YANG MENGIKUTI TK HALF DAY DAN TK FULL DAY DI KECAMATAN SOKARAJA

HUBUNGAN PELAYANAN DAN KINERJA KADER TERHADAP MOTIVASI KUNJUNGAN IBU BALITA KE POSYANDU DESA KARANGMANGU KECAMATAN BATURADEN

PERBEDAAN TINGKAT KUALITAS HIDUP PASIEN KANKER PAYUDARA DITINJAU DARI TINGKAT PENDIDIKAN DI RUANG BUGENVIL RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

HUBUNGAN SIKAP DAN PERSEPSI GAMBAR DAMPAK KESEHATAN TERHADAP PERILAKU MEROKOK DI SMA NEGERI 1 BANTARBOLANG

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA DENGAN TINGKAT KECEMASAN MENGHADAPI MENOPAUSE PADA IBU DI DESA LEDUG KABUPATEN BANYUMAS

HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP KELAS III RSUD PURBALINGGA

HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAAN IBU DENGAN KEBERHASILAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI DESA KLAPA GADING KECAMATAN WANGON KABUPATEN BANYUMAS

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KADAR GULA DARAH PASIEN DIABETES MELLITUS RAWAT JALAN DI RSUD BANJARNEGARA

HUBUNGAN TINGKAT STRES DENGAN KEJADIAN EMESIS GRAVIDARUM PADA IBU HAMIL TRIMESTER 1 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 1 CILONGOK KABUPATEN BANYUMAS

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Skripsi. Disusun oleh : IMAN NUR KHASAN

HUBUNGAN ANTARA PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN KELENGKAPAN PENDOKUMENTASIAN ASKEP DI RUANG RAWAT INAP RSUD

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Disusun Oleh: PUTRI FARAH PRAMUNDA

ANALISIS KEKAMBUHAN PADA PASIEN CONGESTIVE HEART FAILURE SELAMA SATU TAHUN DI RSUD BANYUMAS

HUBUNGAN PERSEPSI PASIEN TENTANG MUTU PELAYANAN TENAGA KESEHATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN DI IGD PAVILIUN ABIYASA RSUD PROF. DR

HUBUNGAN KECERDASAN SPIRITUAL DAN TINGKAT PENDIDIKAN DENGAN KUALITAS PELAYANAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DI IRNA I RSUD PROF. DR

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN YANG DILAKUKAN TINDAKAN ENDOSKOPI DI IRNA I RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN REUMATHOID ARTHRITIS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS REMBANG

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN GIZI KURANG PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PURWOKERTO SELATAN KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2012

GOETENG TAROENADIBRATA PURBALINGGA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEIKUTSERTAAN BERORGANISASI MAHASISWA FIKES UMP

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BERHENTINYA PENGOBATAN (DROP OUT) PADA PENDERITA TUBERKULOSIS PARU DI PUSKESMAS JATILAWANG KABUPATEN BANYUMAS

HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERILAKU ASERTIF SISWA SMA NEGERI 1 SALEM KABUPATEN BREBES TAHUN 2016

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN MOTIVASI TERHADAP KEPATUHAN DIET PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE II DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 1 CILONGOK KAB.

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagian syarat Mencapai derajat Sarjana. Oleh: RIRIN FARINA

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh : ANI RIYANI

PENGARUH MENGUNYAH PERMEN KARET UNTUK MENGURANGI JUMLAH KONSUMSI ROKOK PADA MAHASISWA PRODI KEPERAWATAN DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU CARING PERAWAT PADA PASIEN DI IRNA RSUD AJIBARANG

HUBUNGAN PERAWATAN KESEHATAN KELUARGA DALAM PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK (PSN) DENGAN KEJADIAN DEMAM BERDARAH DENGUE

HUBUNGAN KONSUMSI MINUMAN BERALKOHOL DENGAN PERILAKU KEKERASAN PADA REMAJA DI SMK X PURWOKERTO

FEBRIANA WAHYUNINGTYAS

HUBUNGAN KEMAMPUAN KELUARGA DALAM PERAWATAN TERHADAP KEKAMBUHAN KLIEN GANGGUAN JIWA HALUSINASI DI DESA KARANGSARI CILACAP

PENGARUH PERAN AYAH DALAM PENGASUHAN TERHADAP KONSEP DIRI REMAJA DI SMK MUHAMMADIYAH 01 PAGUYANGANKABUPATEN BREBES

HUBUNGAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE DENGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG RESIKO TINGGI KEHAMILAN DI PUSKESMAS I KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh : META FINTARI

HUBUNGAN DIMENSI KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN PADA PELAYANAN GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANYUMAS

EFEKTIFITAS PEMBERIAN INFORMASI TENTANG TOILET TRAINING TERHADAP PENGETAHUAN IBU YANG MEMILIKI ANAK USIA TODDLER

PERBEDAAN KINERJA PERAWAT YANG DILAKUKAN MUTASI ROTASI DENGAN YANG TIDAK DILAKUKAN MUTASI ROTASI DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AJIBARANG

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh : TONI ADI PRATAMA

ANALISIS PERBANDINGAN BRAND EQUITY PADA PRODUK HANDPHONE MEREK SAMSUNG ANDROID

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh: PRIYANTORO

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG PENYAKIT ISPA PADA PENGRAJIN BATU BATA DI DESA DAWUHAN, KECAMATAN PADAMARA, KABUPATEN PURBALINGGA TAHUN

DWI OKTAVIA ABRIANTI PRISILIA

GAMBARAN MEKANISME KOPING DAN KEMAMPUAN ADAPTASI PADA SANTRI BARU DIPESANTREN AL-IKHLAS DESAMAJAPURA KECAMATAN BOBOTSARI

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN KETERAMPILAN REMAJA TENTANG BANTUAN HIDUP DASAR (BHD)

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN, PAPARAN MEDIA MASA DAN PERAN ORANG TUA DENGAN PERSEPSI TENTANG PERILAKU SEKSUAL REMAJA DI SMA X PURWOKERTO

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN KANKER PAYUDARA DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh ESA YULIANTO

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT PERAWAT MELANJUTKAN PENDIDIKAN KEPERAWATAN DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

HUBUNGAN POLA ASUH IBU DENGAN TINGKAT PERKEMBANGAN PERSONAL SOSIAL PADA ANAK USIA PRA SEKOLAH DI TK PDHI BANGUNTAPAN BANTUL YOGYAKARTA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN AKSEPTOR TERHADAP METODE KONTRASEPSI VASEKTOMI DI KECAMATAN PAGUYANGAN KABUPATEN BREBES

GAMBARAN SISTEM SENSORI PADA LANSIA DI BALAI PELAYANAN SOSIAL LANJUT USIA DEWANATA CILACAP TAHUN 2016

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh : NINDY NURAENI

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KUALITAS HIDUP PADA PASIEN TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PAGUYANGAN KABUPATEN BREBES

HUBUNGAN ANTARA JARAK TEMPUH TRANSPORTASI RUJUKAN DENGAN TRAUMA SKOR PASIEN TRAUMA KEPALA DIRUANG IGD RSU SIAGA MEDIKA BANYUMAS

HUBUNGAN ANTARA PERAN AYAH DAN KEPRIBADIAN DENGAN PERILAKU MEROKOK SISWA KELAS XI SMK KARYA TEKNOLOGI JATILAWANG

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MASYARAKAT DESA JURANGBAHAS DALAM PEMANFAATAN PUSKESMAS DI PUSKESMAS II WANGON KECAMATAN WANGON KABUPATEN BANYUMAS

Transkripsi:

HUBUNGAN KESULITAN MAKAN DENGAN TINGKAT PERTUMBUHAN ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) DI TK-PAUD DESA BINANGUN KECAMATAN BINANGUN KABUPATEN CILACAP SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Oleh: MUTIARA IRMAYA PUTRI 1111020119 PROGRAM STUDI KEPERAWATAN S1 FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2015

2 HALAMAN PERSETUJUAN HUBUNGAN KESULITAN MAKAN DENGAN TINGKAT PERTUMBUHAN ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) DI TK-PAUD DESA BINANGUN KECAMATAN BINANGUN KABUPATEN CILACAP MUTIARA IRMAYA PUTRI 1111020119 Diperiksa dan disetujui : Pembimbing I Pembimbing II Ns. Diyah Yulistika H, S.Kep.,M. Kep M.Kep Kris Linggardini, S.Kp., NIK. 2160201 NIK. 2160195

3 HALAMAN PENGESAHAN HUBUNGAN KESULITAN MAKAN DENGAN TINGKAT PERTUMBUHAN ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) DI TK-PAUD DESA BINANGUN KECAMATAN BINANGUN KABUPATEN CILACAP MUTIARA IRMAYA PUTRI 1111020119 Telah dipertahankan di depan Panitia Ujian Skripsi Pada hari... tanggal...juli 2015 SUSUNAN PANITIA UJIAN Ketua Sekertaris Ns. Diyah Yulistika H, S.Kep.,M. Kep M.Kep NIK. 2160201 Kris Linggardini, S.Kp., Penguji I Penguji II Ragil Setiyabudi, S.KM, M.Kes (Epid), NIK. 2160199 Sodikin, M.Kes NIK.2160181 NIK. 2160195 Mengetahui, Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto Ns. Jebul Suroso, S.Kp.,M.Kep NIP.197703052005011001

4 SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini, saya: Nama : Mutiara Irmaya Putri NIM : 1111020119 Program Studi : Sarjana Keperawatan Fakultas/Universitas : Ilmu Kesehatan/Universitas Muhammadiyah Purwokerto Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya dan bukan hasil penjiplakan hasil karya orang lain. Demikian pernyataan ini, dan apabila kelak di kemudian hari terbukti ada unsur penjiplakan, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Purwokerto, Maret 2015 Yang menyatakan, MUTIARA IRMAYA PUTRI NIM. 1111020119

5 Halaman Persembahan Skripsi ini saya persembahkan kepada : Allah SWT Tuhanku yang telah memberikan rahmat dan karunia-nya sampai saat ini sehingga aku bisa menjalani hidup sampai detik ini. Kedua orang tua yang aku sayangi Bpk. Irmadi dan Ibu Mujiarti yang selalu memberikan do a dan support moril maupun material kepadaku, maafkan anakmu ini yang sudah banyak menghabiskan uang untuk kuliah, suatu saat aku pasti akan membuat Ibu bahagia dan bangga padaku, amiennnn. Kepada Ibu Diyah Yulistika H dan Ibu Kris Linggardini terima kasih atas jasa-jasa yang telah diberikan dan selalu sabar dalam membimbingku. My Brother Aditya Bude Robingah, bude Marti, bude Sirus, pade Edi,pade Darwin, Repi, mas Uji dan Ari kalian semua yang selalu memberikan support dalam kuliahku. Untuk kakaku Dwi Apriyono terima kasih. Untuk SAHABAT-SAHABATKU Eka, Ika, Nia, Lita, Findri, Irma, dan cupa. Terima kasih untuk kalian semua yang selalu memberikan semangat, senyuman, dan kasih sayang, tetaplah menjadi sahabat2 terbaikku. Untuk semua teman-teman kelas A terima kasih selama 4 tahun ini kalian telah memberikan warna-warni kecerian dalam hidupku dan teman-teman yang tidak bisa saya sebutkan satu-satu terima kasih sudah memberikan semangat. v

6 HUBUNGAN KESULITAN MAKAN DENGAN TINGKAT PERTUMBUHAN ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) DI TK-PAUD DESA BINANGUN KECAMATAN BINANGUN KABUPATEN CILACAP Mutiara Irmaya Putri 1), Diyah Yulistika H 2), Kris Linggardini 3) ABSTRAK Latar belakang : Anak usia 3-5 tahun adalah anak usia prasekolah, yang mengalami tumbuh kembang dan digolongkan dalam konsumen aktif. Biasanya anak menjadi sulit makan karena semakin bertambahnya aktivitas mereka seperti bermain dan berlari sehingga kadang mereka menjadi malas untuk makan. sulit makan akan menyebabkan terhambatnya pertumbuhan dan perkembangan Tujuan : penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kesulitan makan dengan tingkat pertumbuhan anak usia prasekolah (3-5 tahun) di TK-PAUD Desa Binangun Kecamatan Binangun Kabupaten Cilacap. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian yang bersifat deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua anak usia prasekolah (3-5 tahun) di TK-PAUD Desa Binangun Kecamatan Binangun Kabupaten Cilacap berjumlah 52 responden, dengan menggunakan metode total sampling. Analisis dalam penelitian ini menggunakan uji chi square. Hasil : Hasil statistik chi square menunjukan terdapat hubungan antara kesulitan makan dengan tingkat pertumbuhan pada usia prasekolah (3-5 tahun) di TK-PAUD Desa Binangun Kecamatan Binangun Kabupaten Cilacap (p value= 0,0001). Kesimpulan : Terdapat hubungan antara kesulitan makan dengan tingkat pertumbuhan pada usia prasekolah (3-5 tahun) di TK-PAUD Desa Binangun Kecamatan Binangun Kabupaten Cilacap. Kata kunci : kesulitan makan, pertumbuhan, anak prasekolah 1. Mahasiswa Sarjana Keperawatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto 2. Staf pengajar Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto 3. Staf pengajar Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto vi

7 THE CORRELATION BETWEEN LESS APPETITE AND PRESCHOOL CHILDREN GROWTH LEVEL (3-5 YEARS OLD) IN TK-PAUD BINANGUN VILLAGE BINANGUN SUBDISTRICT CILACAP REGENCY Mutiara Irmaya Putri 1), Diyah Yulistika H 2), Kris Linggardini 3) ABSTRACT The background study : 3-5 years old is the age for preschool children who grow and belong to be active consumers. Generally, the children have low appetite because they have more activities like playing and running. Therefore, they will have less appetite. It will be resulted in blocking children growth. The objective : The research was aimed at knowing the correlation between less appetite and preschool children growth level (3-5 years old) in TK-PAUD Binangun village Binangun subdistrict Cilacap regency. The method : It was descriptive analytical research using cross sectional approach. The population were all children in preschool age (3-5 years old) in TK-PAUD Binangun village Binangun subdistrict Cilacap regency that consisted of 52 respondents. They were taken by using total sampling. The data were analyzed by using chi square test The result : The result of the test showed that there was correlation between less appetite and preschool children growth level (3-5 years old) in TK-PAUD Binangun village Binangun subdistrict Cilacap regency with (p value = 0,0001). Conclusion : There was correlation between less appetite and preschool children growth level (3-5 years old) in TK-PAUD Binangun village Binangun subdistrict Cilacap regency. Key words : less appetite, growth, preschool children 1. The students of Nursing of Muhammadiyah University of Purwokerto 2. The lecturers of Health Science Faculty of Muhammadiyah University of Purwokerto 3. The lecturers of Health Science Faculty of Muhammadiyah University of Purwokerto vi

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadiran Allah SWT, berkat rahmat dan karunia-nya Penulis Dapat Menyelesaikan Skripsi Dengan Judul Hubungan Kesulitan Makan dengan Tingkat Pertumbuhan Anak Usia Prasekolah (3-5 Tahun) di TK-PAUD Desa Binangun Kecamatan Binangun Kabupaten Cilacap. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian syarat memperoleh gelar Sarjana. Program Studi S1 Ilmu Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, skripsi penelitian ini tidak mungkin dapat terselesaikan. Oleh karena, penulis menyampaikan terima kasih kepada : 1. Dr. H. Syamsuhardi Irsyad, M.H., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah membuat keputusan dalam penulisan skripsi ini. 2. Ns. Jebul Suroso, S.Kp., M.Kep, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah menyetujui penulisan skripsi ini. 3. Kris Linggardini, S. Kp., M. Kep, selaku Ketua Program Studi Ilmu Keperawatan S1 Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto dan selaku Pembimbing II terima kasih atas bimbingannya selama ini sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 4. Ns. Diyah Yulistika H, S.Kep.,M. Kep, selaku Pembimbing I, terima kasih atas bimbingannya selama ini sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. vii

9 5. Sodikin, M.Kes, selaku Penguji I. 6. Ragil Setiyabudi, S.KM, M.Kes (Epid), selaku Penguji II. 7. Seluruh Dosen dan Staf Akademik Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto, terima kasih atas ilmu pengetahuan yang telah disalurkan selama ini. 8. Para responden yang telah bersedia berpartisipasi selama proses penelitian berlangsung serta ikut mendukung penelitian ini. 9. Kedua orang tua saya Bapak dan Ibu terima kasih atas do a semangat dan dukungan yang sudah diberikan. 10. Saudara-saudara yang telah memberikan semangat dan dukungannya selama ini. 11. Sahabat-sahabat saya Tika, Eka, Nia, Ika, Findri, Irma, dan Lita yang telah memberi semangat dan selalu membuat saya bahagia. 12. Dwi Apriyono yang selalu ada dan memberi semangat dalam mengerjakan skripsi. 13. Yang saya sayangi dan saya banggakan teman-teman dan almamaterku, Terima Kasih atas dukungan tiada henti sampai terselesaikannya skripsi ini. 14. Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan yang turut membantu terselesaikannya skripsi ini. Semoga Allah SWT memberikan limpahan rahmatnya kepada mereka dan kelak mendapatkan balasan yang lebih baik dan lebih banyak dari-nya. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna karena faktor keterbatasan yang ada dalam diri penulis. Maka dengan kerendahan hati, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan untuk kesempurnaan skripsi viii

10 ini. Harapan penulis semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan khususnya yang tertarik dengan bidang tema skripsi ini. Purwokerto, April 2015 Penulis, Mutiara Irmaya Putri ix

11 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN... HALAMAN PERSEMBAHAN... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi vii viii xi xiv xv xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Penelitian Terkait... 8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 11 A. Kesulitan Makan... 11 1. Definisi Kesulitan Makan... 11 x

12 2. Gejala Kesulitan Makan... 12 3. Penyebab Kesulitan Makan... 14 4. Dampak Kesulitan Makan... 19 5. Penanganan Kesulitan Makan... 20 B. Pertumbuhan... 20 1. Definisi Pertumbuhan... 20 2. Tahap Tumbuh Kembang... 21 3. Faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan... 22 4. Ciri-ciri Pertumbuhan... 25 5. Penilaian Pertumbuhan... 27 C. Anak Usia Prasekolah... 29 1. Definisi Anak Usia Prasekolah... 29 2. Ciri-ciri Anak Usia Prasekolah... 31 3. Ciri Emosi Anak Usia Prasekolah... 32 4. Pola Makan Anak Usia Prasekolah... 33 5. Perilaku Makan Anak Usia Prasekolah... 34 6. Kecukupan Gizi yang Dianjurkan... 35 D. Kerangka Teori Penelitian... 36 E. Kerangka Konsep Penelitian... 37 F. Hipotesis Penelitian... 37 BAB III METODOLOGI PENELITIAN... 38 A. Desain Penelitian... 38 B. Populasi dan Sampel... 38 C. Waktu dan Tempat Penelitian... 40 D. Variabel Penelitian... 40 E. Definisi Operasional... 41 F. Metode Pengumpulan Data... 42 G. Pengumpulan Data... 42 H. Alat Pengumpulan Data... 43 I. Validitas dan Reabilitas... 44 xi

13 J. Etika Penelitian... 46 K. Pengolahan Data... 48 L. Analisis... 50 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 53 A. Hasil Penelitian... 53 1. Karakteristik, kesulitan makan, penyebab kesulitan makan, dan Pertumbuhan... 53 2. Hubungan kesulitan makan dengan pertumbuhan... 55 B. Pembahasan... 56 1. Karakteristik responden... 56 2. Kesulitan makan, penyebab kesulitan makan... 58 3. Pertumbuhan... 58 4. Hubungan kesulitan makan dengan tingkat pertumbuhan... 59 C. Keterbatasan Penelitian... 61 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 63 A. Kesimpulan... 63 B. Saran... 64 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Kategori dan ambang batas status gizi anak... 28 Tabel 2.2 Contoh AKG... 36 Tabel 3.1 Definisi Operasional... 41 Tabel 3.2 Kisi-kisi kuesioner... 43 Tabel 3.3 Teknik perhitungan faktor resiko... 51 Tabel 4.1 Distribusi frekuensi karakteristik, kesulitan makan, penyebab kesulitan makan, dan pertumbuhan... 53 Tabel 4.2 Hubungan kesulitan makan dengan tingkat pertumbuhan anak... 55 xiii

15 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Kerangka Teori Penelitian... 36 Gambar 2.2 Kerangka Konsep Penelitian... 37 xiv

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Lampiran 7 Lampiran 8 Lampiran 9 Surat Izin Penelitian Surat Izin Validitas Surat Permohonan Menjadi Responden Surat Persetujuan Menjadi Responden Lembar Kuesioner Penelitian Lembar Penilaian BB/U Anak Usia Prasekolah Tabel Status Gizi BB/U Anak Uji Validitas Lembar Konsultasi Skripsi xv