YOGA PRATAMA ERLANGGA J310

dokumen-dokumen yang mirip
BUDI FAJAR SIDIQ J310

: YOGA PRATAMA ERLANGGA J

Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh Ijazah S1 Gizi

SKRIPSI. Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun Oleh : RATNA MALITASARI J PROGRAM STUDI S1 GIZI

RADITYA WAHYUNINGSIH PUSPITASARI J310

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PENDIDIKAN GIZI SEIMBANG DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENGETAHUAN SISWA SD NEGERI PAJANG III SURAKARTA

HUBUNGAN STATUS DEPRESI DAN STATUS GIZI DENGAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA DI PANTI WREDHA DHARMA BHAKTI SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN MAKAN PAGI DENGAN TINGKAT KESEGARAN JASMANI PADA SISWA SD NEGERI DI KELURAHAN TRANGSAN KECAMATAN GATAK KABUPATEN SUKOHARJO

SKRIPSI PERBEDAAN ASUPAN KARBOHIDRAT DAN KEBIASAAN SARAPAN ANTARA STATUS GIZI SISWA OVERWEIGHT DAN NON-OVERWEIGHT DI SMK 2 MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI. Skripsi ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun oleh : EDO YULIANTO WICAKSONO J

PERBEDAAN TINGKAT PENDIDIKAN IBU, PENGETAHUAN GIZI IBU, PENGELUARAN PANGAN DAN NON

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Sarjana (S1) Kesehatan Bidang Gizi. Diajukan Oleh: DINA PUSPITA ANDARBENI

HUBUNGAN SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PRESTASI MAHASISWA SEMESTER IV DI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO TAHUN 2016

HUBUNGAN PEKERJAAN, PENGETAHUAN, PENDIDIKAN DAN USIA BALITA DENGAN KEAKTIFAN IBU BERKUNJUNG KE POSYANDU

PENGARUH FREKUENSI KONSUMSI MAKANAN JAJANAN TERHADAP KEJADIAN DIARE PADA ANAK SEKOLAH DI SD MUHAMMADIYAH WONOREJO KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN KUALITAS KEBUGARAN JASMANI DAN KEBIASAAN SARAPAN PAGI DENGAN PRESTASI BELAJAR ANAK SEKOLAH DASAR SD MUHAMMADIYAH 10 TIPES SURAKARTA

SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA PENAMPILAN DAN RASA MAKANAN DENGAN SISA MAKANAN BIASA PADA PASIEN RAWAT INAP DI RSU AMINAH BLITAR

HUBUNGAN ANTARA PENDAPATAN KELUARGA DAN PENGETAHUAN GIZI IBU DENGAN STATUS GIZI BALITA DI DESA SELODOKO KECAMATAN AMPEL KABUPATEN BOYOLALI

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DENGAN TEKANAN DARAH PADA LANJUT USIA DI DESA BLULUKAN KECAMATAN COLOMADU KABUPATEN KARANGANYAR

HUBUNGAN KADAR YODIUM URIN DAN KADAR HEMOGLOBIN IBU HAMIL DENGAN BERAT BADAN LAHIR BAYI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MUSUK I KABUPATEN BOYOLALI

SKRIPSI HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU DENGAN STATUS GIZI ANAK BALITA YANG MEMILIKI JAMKESMAS DI DESA TEGAL GIRI KECAMATAN NOGOSARI KABUPATEN BOYOLALI

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN PENGETAHUAN GIZI SEIMBANG DENGAN STATUS GIZI SISWA-SISWI DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PENGGUNAAN TEPUNG DAUN KELOR SEBAGAI BAHAN PENSUBTITUSI TEPUNG TAPIOKA TERHADAP TINGKAT KEKENYALAN DAN DAYA TERIMA CILOK

HUBUNGAN FAKTOR PREDISPOSING (Tingkat Pengetahuan, Pendidikan, Sikap, Pekerjaan) KADER DENGAN KEAKTIFAN KADER PADA KEGIATAN POSYANDU DI DESA RAKIT

Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah D III Gizi. Disusun Oleh: RAISITA ENDAH DWI NOVIYANI J

HUBUNGAN KAPASITAS MEMORI KERJA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI KLECO I SURAKARTA SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES DAN INSOMNIA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA KEPERAWATAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh: DEWI LESTARI

DisusunOleh WAHYU NINGRUM J FAKULTAS

HUBUNGAN PENGETAHUAN GIZI DAN KONSUMSI WESTERN FAST FOOD (FREKUENSI DAN SUMBANGAN ENERGI) DENGAN STATUS GIZI REMAJA DI SMP MUHAMMADIYAH 10 SURAKARTA

HUBUNGAN SIKAP DAN PERSEPSI GAMBAR DAMPAK KESEHATAN TERHADAP PERILAKU MEROKOK DI SMA NEGERI 1 BANTARBOLANG

HUBUNGAN PENGETAHUAN JAJANAN SEHAT DENGAN STATUS GIZI ANAK DI SD N 80 NGORESAN SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU, POLA PEMBERIAN MAKAN, DAN PENDAPATAN KELUARGA TERHADAP STATUS GIZI BALITA DI DESA PAJERUKAN KECAMATAN KALIBAGOR

KARYA TULIS ILMIAH. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Saint Terapan. Oleh : SUSANTI EKA SARI NIM : R

PERBEDAAN HASIL BELAJAR PSIKOMOTORIK PADA METODE DEMONSTRASI DAN AUDIOVISUAL-FLOWCHART DALAM PEMASANGAN IUD KARYA TULIS ILMIAH

SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN GIZI DAN PERILAKU HIGIENE SANITASI TERHADAP KEJADIAN STUNTED PADA BALITA USIA 7-24 BULAN DI DESA HARGOREJO KULON PROGO

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Akhir dan Melengkapi Persyaratan dalam Menempuh Program Ahli Madya Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan.

HUBUNGAN ASUPAN SERAT, Fe DAN Mg DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II RAWAT JALAN RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KARANGANYAR SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU DAN USIA AWAL PEMBERIAN MP ASI DENGAN LAMA KEJADIAN DIARE PADA BAYI USIA 8-12 BULAN DI

TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI S-1. Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi. Disusun Oleh: CINTIA OKTA LESTARINING YUSKA A

PERBEDAAN KECEMASAN ANAK SAAT DIPASANG INFUS YANG MENDAPAT DUKUNGAN EMOSIONAL DARI KELUARGA INTI DAN BUKAN DARI KELUARGA INTI

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI PUSKESMAS 1 DAYEUHLUHUR TAHUN 2016

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES, TEMAN SEBAYA DAN KEPRIBADIAN DENGAN PENYALAHGUNAAN ALKOHOL PADA REMAJA KOMUNITAS MOTOR DI PURWOKERTO 2016

HUBUNGAN BERAT BADAN BERLEBIH DENGAN PERUBAHAN MEDIAL LONGITUDINAL ARCH DAN FOOT ALIGNMENT DI KECAMATAN KARTASURA

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP IBU TENTANG KADARZI (KELUARGA SADAR GIZI) DENGAN STATUS GIZI BALITA DI DESA KARANGSARI, KECAMATAN KEBUMEN SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi SebagaiSyarat Mencapai Derajat Skripsi. Disusun oleh : SAMPURNO TRI UTOMO

OPTIMASI KONSENTRASI PENGEMULSI TERHADAP TINGKAT PENGEMBANGAN DAN DAYA TERIMA ROTI TAWAR BERBAHAN DASAR TEPUNG SINGKONG

SKRIPSI. Oleh : RINI J Disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh. ijazah S1 Ilmu Gizi

HUBUNGAN ANTARA ESTIMASI KAPASITAS CRANIUM DENGAN PRESTASI AKADEMIK PADA SISWA LAKI-LAKI DI SMP NEGERI 19 SURAKARTA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI MENYUSUI DENGAN KENAIKAN BERAT BADAN BAYI USIA 0-6 BULAN DI KELURAHAN JOYOSURAN SURAKARTA

PERBEDAAN STATUS GIZI, AKTIVITAS FISIK DAN PRESTASI BELAJAR SISWA YANG MENGIKUTI DAN TIDAK MENGIKUTI KEGIATAN

HUBUNGAN PELAYANAN DAN KINERJA KADER TERHADAP MOTIVASI KUNJUNGAN IBU BALITA KE POSYANDU DESA KARANGMANGU KECAMATAN BATURADEN

HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN TINGKAT SUGESTIBILITAS PADA MAHASISWA KEDOKTERAN TAHUN PERTAMA LAPORAN HASIL AKHIR KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN ANTARA AKSES KE GERAI FAST FOOD DENGAN KONSUMSI FAST FOOD PADA SISWA KELAS XI DAN XII DI MAN 2 SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN TINGKAT KECUKUPAN ENERGI, PROTEIN, LEMAK DAN KARBOHIDRAT DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II RAWAT JALAN DI RSUD

HUBUNGAN PERSEPSI PASIEN DENGAN KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN GIZI PADA RSUD dr. SOEDIRAN MS. WONOGIRI

HUBUNGAN TINDAKAN MENGGOSOK GIGI DENGAN TINGKAT KEPARAHAN KARIES GIGI PADA ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI SD NEGERI KEMBARAN KECAMATAN KEMBARAN

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDAPATAN DAN PENGELUARAN PANGAN-NON PANGAN KELUARGA DENGAN STATUS GIZI ANAK PRASEKOLAHDI KELURAHAN SEMANGGI

HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN KOMUNIKASI, KEPERCAYAAN DIRI DAN SELF EFFICACY

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU DAN POLA ASUH GIZI DENGAN STATUS GIZI BALITA DI DESA NGEBUNG KECAMATAN KALIJAMBE KABUPATEN SRAGEN

PERBEDAAN PENGARUH MODEL JIGSAW

KARYA TULIS ILMIAH. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan ERLIAN AWAL SETIANI R

HUBUNGAN ANTARA ASFIKSIA NEONATORUM DENGAN DAYA REFLEK SUCKING PADA BAYI BARU LAHIR UMUR 0 HARI DI RSUD KARANGANYAR KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PERBEDAAN AKTIVITAS FISIK DAN KONSUMSI SERAT PADA SISWA OVERWEIGHT DAN TIDAK OVERWEIGHT DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA

Skripsi ini Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijaah S1 Gizi. Disusun Oleh: Bayu Adi Prakoso J PROGRAM STUDI GIZI

HUBUNGAN ANTARA LAMA PAPARAN ASAP ROKOK DENGAN FREKUENSI KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI PUSKESMAS GAMBIRSARI SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERSONAL HYGIENE GENETALIA DENGAN MOTIVASI MERAWAT ORGAN GENETALIA PADA SISWI MTs TA MIRUL ISLAM SURAKARTA

HUBUNGAN TINGKAT KONSUMSI ENERGI DAN PROTEIN DENGAN KEJADIAN KURANG ENERGI KRONIS (KEK) PADA SISWA PUTRI DI SMA MUHAMMADIYAH 6 SURAKARTA

HUBUNGAN INDEKS MASA TUBUH (IMT) DENGAN KECEPATAN BERJALAN PADA REMAJA DI SMA NEGERI 1 BLORA

Diajukan Oleh: Fitri Lestari A

STUDI KOMPARATIF PRESTASI BELAJAR SISWA DARI KELUARGA DENGAN POLA ASUH OTORITER DAN DEMOKRATIS ( Penelitian Pada Siswa SMA Negeri I Wonosari )

HUBUNGAN RIWAYAT BAYI BERAT LAHIR RENDAH (BBLR) DENGAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN ANAK USIA 6-24 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS II CILONGOK

AGRIVIN ROSELIA NUGRAHA J

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN MEDIA VIDEO DAN MOTIVASI

HUBUNGAN KENAIKAN BERAT BADAN IBU HAMIL DENGAN BERAT BAYI BARU LAHIR DI BPM R JATISRONO KARYA TULIS ILMIAH

SIKA NURINDAH ZULIAN J

HUBUNGAN POLA ASUH IBU DENGAN TINGKAT PERKEMBANGAN PERSONAL SOSIAL PADA ANAK USIA PRA SEKOLAH DI TK PDHI BANGUNTAPAN BANTUL YOGYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH. Yunita Dwiningtyas R

PERBEDAAN FREKUENSI MORBIDITAS ANTARA ANAK STUNTED DAN NON STUNTED DI LINGKUNGAN KUMUH PERKOTAAN DI WILAYAH SURAKARTA

GALIH PRIAMBADA NIM K

KARYA TULIS ILMIAH. Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah D III Gizi. Disusun Oleh :

HUBUNGAN KONSUMSI LEMAK DAN SERAT DENGAN PROFIL LIPID PADA WANITA USIA SUBUR (WUS) DI DAERAH ENDEMIK GAKY KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN

PERBEDAAN PERILAKU BULLYING DI TINJAU DARI JENIS KELAMIN SKRIPSI. Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Psikologi

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RAWAT INAP PUSKESMAS KARANGANYAR KABUPATEN PURBALINGGA

Oleh : Danny Adam Kurniawan D SKRIPSI

KARAKTERISTIK PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH PUSKESMAS II KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERILAKU ASERTIF MAHASISWA KEPERAWATAN S1 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO ANGKATAN 2014

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan

Skripsi ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Oleh : GULIT DANAN PRASETYO UTOMO J

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PEKERJA TENTANG APD TERHADAP PENGGUNAANNYA DI CV. UNGGUL FARM NGUTER

HUBUNGAN ASUPAN VITAMIN A, SENG DAN PENDIDIKAN IBU DENGAN KEJADIAN PNEUMONIA PADA BALITA DI PUSKESMAS TAWANGSARI SUKOHARJO

HUBUNGAN TINGKAT STRES DENGAN KEJADIAN EMESIS GRAVIDARUM PADA IBU HAMIL TRIMESTER 1 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 1 CILONGOK KABUPATEN BANYUMAS

HUBUNGAN MUTU PELAYANAN GIZI DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT PANTI WALUYO SURAKARTA SKRIPSI

HUBUNGAN RIWAYAT ATOPIK ORANG TUA DAN KEJADIAN ASMA PADA ANAK USIA TAHUN DI SEMARANG LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN STUNTING DAN GIZI KURANG DENGAN SKOR IQ ANAK SEKOLAH DASAR UMUR 8 TAHUN DI KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG TESIS

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KUALITAS ASUHAN IBU NIFAS DAN KEPUASAN PASIEN DI RSUD SURAKARTA

HUBUNGAN FUNGSI PERAWATAN KESEHATAN KELUARGA DENGAN KEKAMBUHAN PADA PASIEN GANGGUAN JIWA DI RUMAH SAKIT JIWA H. MUSTAJAB PURBALINGGA

HUBUNGAN CITA RASA MAKANAN DAN KONSUMSI MAKANAN DARI LUAR RUMAH SAKIT DENGAN SISA MAKANAN BIASA PADA PASIEN DI RUMAH SAKIT ORTHOPEDI PROF.DR.

Transkripsi:

HUBUNGAN FREKUENSI KONSUMSI BAHAN MAKANAN SUMBER YODIUM DENGAN FUNGSI KOGNITIF DAN PRESTASI BELAJAR ANAK SEKOLAH DASAR PENDERITA GAKY DI SD NEGERI NGARGOYOSO 2 KABUPATEN KARANGANYAR Skripsi ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi Disusun Oleh: YOGA PRATAMA ERLANGGA J310 090 046 PROGRAM STUDI S1 GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 i

HUBUNGAN FREKUENSI KONSUMSI BAHAN MAKANAN SUMBER YODIUM DENGAN FUNGSI KOGNITIF DAN PRESTASI BELAJAR ANAK SEKOLAH DASAR PENDERITA GAKY DI SD NEGERI NGARGOYOSO 2 KABUPATEN KARANGANYAR Skripsi ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi Disusun Oleh: YOGA PRATAMA ERLANGGA J310 090 046 PROGRAM STUDI S1 GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 ii

iii

iv

v

HALAMAN PERSEMBAHAN Puji syukur Alhamdulillah saya panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan sebuah karya yang penulis persembahkan kepada : 1. Orang tua dan keluarga besarku yang senantiasa memberikan doa, dukungan, pengorbanan, cinta dan kasihnya, semoga Allah SWT selalu memberi kenikmatan dan kesehatan kepada engkau serta membalas semua kebaikan yang telah engkau berikan. 2. Pembimbingku bu Dwi Sarbini dan bu Endang Nur W terimakasih atas semua bimbingan, masukan, ilmu yang telah engkau berikan sehingga selesai karya kecilku ini, semoga Allah SWT membalas semua kebaikan Ibu. 3. Semua teman seperjuangan Gizi S1 angkatan 2009, serta semua pihak yang telah memberikan bantuan dan calon pasangan hidup sekaligus sahabat, saudara, teman terbaik, tersayang, teristimewa Cintia Okta Lestarining Yuska terimakasih atas dukungannya selama ini. 4. Almamaterku vi

KATA PENGANTAR Puji dan syukur peneliti haturkan kehadirat Allah SWT, karena atas berkat dan rahmat-nya peneliti dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini yang berjudul Hubungan Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium dengan Fungsi Kognitif dan Prestasi Belajar Anak Sekolah Dasar Penderita GAKY di Sd Negeri Ngargoyoso 2 Kabupaten Karnganyar. Peneliti menyadari banyak memiliki keterbatan dalam hal kemampuan dan pengalaman, namun berkat bantuan dan arahan dari semua pihak sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. Oleh sebab itu pada kesempatan ini peneliti juga menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada yang terhormat: 1. Dwi Sarbini, SST., M.Kes., selaku pembimbing I yang selalu meluangkan waktu untuk membimbing, mengarahkan, dan senantiasa mengingatkan peneliti untuk menyelesaikan tugas akhir ini sesuai target waktu yang ditentukan. 2. Endang Nur W, SST., M.Si Med., selaku pembimbing II yang selalu meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan arahan terutama pada bagian metodologi dan analisis data hasil penelitian. 3. Setia Asyanti, S.Psi., M.Si., selaku penguji I pada sidang ujian proposal dan sidang skripsi yang telah banyak memberikan masukan dan arahan dalam penyusunan skripsi ini 4. Dr. Mutalazimah, SKM., M.Kes., selaku penguji II pada sidang ujian skripsi yang telah banyak memberikan masukan dan arahan dalam penyusunan skripsi ini. 5. Dr. Suwadji, M.Kes., selaku dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 6. Setyaningrum Rahmawaty, A., M.Kes, PhD., selaku Ketua Program Studi Ilmu Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 7. Kepala Sekolah SD Negeri Ngargoyoso 2 Kabupaten Karanganyar yang telah memberikan ijin kepada peneliti untuk melaksanakan penelitian dari pengambilan data awal hingga selesainya penelitian ini. 8. Seluruh Staf pengajar Program Studi Ilmu Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta dan seluruh staf akademik yang telah membantu peneliti. 9. Keluarga besarku atas dukungan moral, spiritual maupun material. vii

10. Mahasiswa Program Studi S.1 Gizi Angkatan 2009. 11. Semua pihak yang telah membantu peneliti dan tidak bisa peneliti sebutkan satu-persatu. Peneliti juga menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh sebab itu kritik dan saran yang sifatnya membangun sangat peneliti harapkan untuk perbaikan skripsi ini. Semoga Allah SWT memberikan balasan dengan pahala yang berlipat ganda kepada semua pihak yang telah membantu peneliti dalam menyelesaikan skripsi ini. Surakarta, 10 Desember 2014 Peneliti viii

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL DEPAN... ii HALAMAN JUDUL... iii PERNYATAAN KEASLIAN... iv HALAMAN PERSETUJUAN... v HALAMAN PENGESAHAN... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii ABSTRAK... xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Anak Sekolah Dasar... 6 1. Definisi... 6 2. Masalah Gizi... 6 B. Gangguan Akibat Kekurangan Yodium 1. Definisi GAKY... 7 2. Epidemiologi dan Parameter Pengukuran Status GAKY... 8 3. Penyebab dan Dampak GAKY... 10 C. Yodium... 11 1. Definisi Yodium... 11 2. Sifat dan Struktur Yodium... 11 3. Metabolisme Yodium... 11 4. Kebutuhan Yodium... 12 5. Sumber Yodium... 13 D. Fungsi Kognitif... 14 1. Definisi Fungsi Kognitif... 14 2. Faktor yang Mempengaruhi Fungsi Kognitif... 15 3. Pengukuran Fungsi Kognitif... 16 4. Tingkat Intelegensi... 17 5. Norma... 18 E. PrestasiBelajar... 19 1. Definisi Prestasi Belajar... 19 2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar... 20 ix

F. Hubungan Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium dengan Fungsi Kognitif... 23 G. Hubungan Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium dengan Prestasi Belajar... 24 H. Internalisasi Nilai-Nilai Islam dengan Bidang Gizi dan Kesehatan... 25 I. Kerangka Teori... 29 J. Kerangka Konsep... 29 K. Hipotesis... 29 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian dan Rancangan Penelitian... 30 B. Lokasi dan Waktu Penelitian... 30 C. Populasi dan Sampel... 31 D. Variabel Penelitian... 34 E. Jenis dan Pengumpulan Data... 35 F. Langkah-Langkah Penelitian... 36 G. Pengolahan Data... 38 H. Analisis Data... 40 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum SD N 2 Ngargoyoso... 42 1. Keadaan Demografi Sekolah... 42 2. Jumlah Siswa dan Staf Sekolah... 42 3. Sarana dan Prasarana... 43 B. Karakteristik Subjek Penelitian... 43 1. Jenis Kelamin Subjek... 43 2. Umur Subjek... 44 3. Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium... 44 4. Fungsi Kognitif... 46 5. Prestasi Belajar... 47 C. Hubungan Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium dengan Fungsi Kognitif... 48 D. Hubungan Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium dengan Prestasi Belajar... 51 E. Keterbatasan Penelitian... 53 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan... 54 B. Saran... 54 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1. Spektrum GAKY... 8 2. Klasifikasi Tingkat Pembesaran Kelenjar Tiroid... 9 3. Angka Kecukupan Yodium... 13 4. Norma CPM... 18 5. Jadwal Penelitian... 27 6. Definisi Operasional Variabel... 30 7. Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium... 34 8. Fungsi Kognitif... 35 9. Prestasi Belajar... 35 10. Distribusi Jenis Kelamin Subjek Penelitian... 43 11. Karakterisitik Subjek Menurut Umur... 44 12. Distribusi Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium... 44 13. Distribusi Fungsi Kognitif... 45 14. Distribusi Prestasi Belajar... 46 15. Hasil Uji Hubungan Fungsi Kognitif... 47 16. Hasil Uji Hubungan Prestasi Belajar... 50 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1. Kerangka Teori... 29 2. Kerangka Konsep... 29 3. Grafik Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium... 45 4. Scatterplot Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium dengan Funsi Kognitif... 49 5. Scatterplot Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium dengan Prestasi Belajar... 52 xii

DAFTAR LAMPIRAN 1. Pernyataan Kesediaan Menjadi Responden 2. Formulir Data Identitas Responden 3. Formulir Food Frequency Quesionary (FFQ) 4. Formulir Identitas, Fungsi Kognitif dan Prestasi Belajar 5. Formulir Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium 6. Formulir Skor Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium 7. Hasil Uji Statistik 8. Surat Keterangan Sudah Melakukan Penelitian xiii

PROGRAM STUDI GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI ABSTRAK YOGA PRATAMA ERLANGGA. J 310 090 046 HUBUNGAN KONSUMSI BAHAN MAKANAN SUMBER YODIUM DENGAN FUNGSI KOGNITIF DAN PRESTASI BELAJAR ANAK SD PENDERITA GANGGUAN AKIBAT KEKURANGAN YODIUM (GAKY) DI SD NEGERI 02 NGARGOYOSO KARANGANYAR Pendahuluan : Prevalensi GAKY di SD Negeri 02 Ngargoyoso sebesar 43,18% (endemik berat). Pertumbuhan dan perkembangan anak yang teridentifikasi GAKY terhambat. Kondisi tersebut mengakibatkan IQ dan prestasi belajar lebih rendah dari anak normal, Hal ini disebabkan salah satunya adalah konsumsi bahan makanan sumber yodium rendah. Tujuan : Mengetahui hubungan antara konsumsi bahan makanan sumber yodium dengan fungsi kognitif dan prestasi belajar anak SD penderita GAKY di SD Negeri 02 Ngargoyoso Karanganyar. Metode Peneitian : Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan pendekatan cross sectional. Jumlah sampel GAKY 30 siswa sesuai kriteria inklusi dan eksklusi. Fungsi kognitif diukur menggunakan tes IQ metode CPM sedangkan prestasi belajar diambil dari nilai raport. Uji statistik menggunakan pearson product moment. Hasil Penelitian : Karakteristik umur responden yang terindentifikasi GAKY sebagian besar berumur 11 tahun sebanyak 14 orang (46,7%). Jenis kelamin responden yang teridentifikasi GAKY sebagian besar adalah laki-laki (56,7%). Frekuensi konsumsi bahan makanan sumber yodium responden yang teridentifikasi GAKY dengan kategori cukup (63,3%). Fungsi kognitif responden yang teridentifikasi GAKY sebagian besar di atas rata-rata (53,3%). Prestasi belajar responden yang teridentifikasi GAKY dengan kategori baik (60%). Hubungan konsumsi bahan makanan sumber yodium dengan fungsi kognitif dan prestasi belajar yang teridentifikasi GAKY memiliki nilai p yaitu p=0,254 dan p=0,961. Kesimpulan : Tidak ada hubungan antara konsumsi bahan makanan sumber yodium dengan fungsi kognitif dan prestasi belajar anak SD penderita GAKY di SD Negeri 02 Ngargoyoso Karanganyar. Saran : Perlu dilakukan kajian lebih lanjut tentang faktor penyebab GAKY serta dilakukan kajian lebih lanjut faktor-faktor yang mempengaruhi fungsi kognitif dan prestasi belajar siswa di daerah endemik berat selain dari status GAKY. Kata kunci : Anak SD, Frekuensi Konsumsi Bahan Makanan Sumber Yodium, Fungsi Kognitif, Prestasi Belajar, GAKY Kepustakaan : 48 : 1974-2012 xiv

NUTRITION SCIENCE PROGRAM HEALTHY SCIENCE FACULTY MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF SURAKARTA THESIS ABSTRACT YOGA PRATAMA ERLANGGA. J 310 090 046 RELATIONSHIP OF FOOD CONSUMPTION FREQUENCY SOURCE WITH IODINE COGNITIVE FUNCTION AND PRIMARY LEARNING ACHIEVEMENT IN STUDENT SUFFER IODINE DEFICIENCY DISORDER (IDD) IN NGARGOYOSO 2 ELEMENTARY SCHOOL KARANGANYAR Background : The prevalence of IDD in SD Negeri 02 Ngargoyoso of 43.18% (by weight endemic). The growth and development of people with IDD become hampered. These conditions resulted lower IQ and learning achievement compared to normal children, This is because of the consumption of food sources of iodine is low. Objective : Knowing the relationship between consumption of food sources of iodine with cognitive function and learning achievements of elementary school children people with IDD in Ngargoyoso 2 Elementary School Karanganyar. Method : This study was an observational study with cross sectional method. Total sample of 30 students according to the criteria undernourishment. Cognitive function was measured using IQ tests CPM method while learning achievement is taken from the value of report cards. Statistical test used was Pearson product moment. Results : Characteristics of respondents who identified IDD age mostly 11-yearold total of 14 persons (46.7%). Gender of respondents who identified IDD predominantly male (56.7%). The frequency of consumption of food sources of iodine respondents identified IDD with sufficient category (63.3%). Cognitive function respondents who identified IDD mostly above average (53.3%). Learning achievement of respondents who identified IDD with good category (60%). Relationship consumption of food sources of iodine with cognitive function and learning achievements identified undernourishment has a p-value is p = 0.254 and p = 0.961. Conclusion : There is no relationship between consumption of food sources of iodine with cognitive function and learning achievements of elementary school children patients with IDD in Ngargoyoso 2 Elementary School Karanganyar. Suggestion : Need to do further study on the causes of undernourishment and carried out further study the factors that affect cognitive function and student achievement in heavy endemic areas apart from IDD status. Keywords: Child SD, Frequency Sources Iodine in Food Consumption, Cognitive Function, Learning Achievement, IDD Bibliography: 48: 1974-2012 xv