KUISIONER PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
KUESIONER PENELITIAN

Petunjuk pengisian kuesioner:

PERILAKU REMAJA PUTERI TENTANG DIET SEHAT DI SMU DHARMAWANGSA MEDAN TAHUN 2008 SKRIPSI. Oleh : DEBBY INDA SARI

KUESIONER PENELITIAN PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG NUTRISI BAGI KESEHATAN DI SMA KEMALA BHAYANGKARI 1 MEDAN TAHUN 2009

KUESIONER PENELITIAN

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI PESERTA PENELITIAN

BAB II KERANGKA TEORI DAN HIPOTESIS

Lampiran 1 LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Perilaku Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara terhadap Pola Makan Vegetarian Tahun 2011

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Di Indonesia, masalah gizi perlu mendapatkan perhatian dari

Contoh Penghitungan BMI: Obesitas atau Overweight?

Mengatur Berat Badan. Mengatur Berat Badan

BAB I PENDAHULUAN. atrofi otot karena kurang bergerak. Atrofi (penyusutan) otot menyebabkan otot

8 Langkah Diet Sehat secara Alami

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

No.Responden FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. merupakan fokus perhatian dan titik intervensi yang strategis bagi

Lampiran 1. Kusioner Penelitian

Cara Melangsingkan Tubuh

PENGETAHUAN, SIKAP, PRAKTEK KONSUMSI SUSU DAN STATUS GIZI IBU HAMIL

BAB I PENDAHULUAN. Remaja merupakan kelompok peralihan dari masa anak-anak. menuju dewasa dan kelompok yang rentan terhadap perubahanperubahan

Hal hal yang tidak akan membantu anda dalam melangsingkan badan

BAB I PENDAHULUAN. lum masa dewasa dari usia tahun. Masa remaja dimulai dari saat pertama

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

7. Lampiran Formulir Kuisioner

BAB I PENDAHULUAN. Remaja merupakan masa transisi dari masa anak anak menuju masa

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. pacu tumbuh (growth spurt), timbul ciri-ciri seks sekunder, tercapai fertilitas dan

Petunjuk : Dibawah ini terdapat beberapa pertanyaan dengan 4 item jawaban. Berikan tanda (X ) pada salah satu jawaban yang paling benar.

KUESIONER PERILAKU MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN USU TENTANG KONSUMSI MAKANAN SIAP SAJI (FAST FOOD) MEDAN TAHUN /../..

BAB I PENDAHULUAN. berbagai bahan makanan yang mengandung berbagai macam zat yang dibutuhkan

LAPORAN PENDAHULUAN GANGGUAN PEMENUHAN KEBUTUHAN NUTRISI DI RS ROEMANI RUANG AYUB 3 : ANDHIKA ARIYANTO :G3A014095


BAB I PENDAHULUAN. Keberhasilan pembangunan suatu bangsa sangat tergantung kepada

BAB I PENDAHULUAN. akhirnya diserap oleh sel dan dioksidasi untuk menghasilkan energi. Bahan

KUISIONER PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Diet merupakan hal yang tidak asing lagi bagi remaja di era moderen seperti saat ini.

LEMBAR PENJELASAN KEPADA RESPONDEN. Saya bernama Devi Yunani Nasution adalah mahasiswa di Program Studi S2

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini masalah kegemukan ( overweight) merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN. mereka dalam dekade pertama kehidupan. Masa remaja merupakan jembatan

BAB IV LAPORAN PENELITIAN. tempat penelitian di SMK PL Tarcisius I Semarang, dikarenakan SMK

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Lampiran 2. Kuesioner Penelitian

Inilah 10 Gejala Serangan Jantung di Usia Muda

BAB I PENDAHULUAN. Serikat pada tahun 1891 dari sebuah sekolah pelatihan fisik (Young Men s

BAB I PENDAHULUAN. gemuk adalah anak yang sehat merupakan cara pandang yang telah dibangun sejak lama oleh

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. bentuk variabel tertentu atau perwujudan dari nutritute dalam bentuk. variabel tertentu ( Istiany, 2013).

HUBUNGAN SIKAP TENTANG PENGATURAN MENU SEIMBANG DENGAN STATUS GIZI PADA REMAJA DI SMU NEGERI 2 SUKOHARJO

BAB I PENDAHULUAN. lemak, karena itu agar energi tercukupi perlu pemasukan makanan. serta tumbuh kembang anak (Anggaraini, 2003:11).

DIABETES MELITTUS APAKAH DIABETES ITU?

KUESIONER SAKIT GULA (DIABETES MELITUS/DM)

BAB I PENDAHULUAN. ISPA(Infeksi Saluran Pernapasan Akut) ( Dedeh,2010). Masa remaja. buruk serta kurangnya pengetahuan gizi ( Benun dan Ani,2014).

BAB I PENDAHULUAN. anak menjadi lemah dan cepat lelah serta berakibat meningkatnya angka absensi serta

BAB I PENDAHULUAN. sebagai generasi penerus bangsa yang potensi dan kualitasnya masih perlu

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Makanan merupakan sesuatu hal yang tidak dapat dipisahkan dengan

LEMBARAN PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Sebagai persyaratan tugas akhir mahasiswi Program D-IV Bidan Pendidik pada

BAB I PENDAHULUAN. Pada kelompok anak usia sekolah, termasuk remaja usia 16-18

1 KUESIONER PENELITIAN KEPATUHAN SISWA MENGONSUMSI BUAH DAN SAYUR DALAM PROGRAM STUDENT LEARNING OUTCOME

BAB I PENDAHULUAN. Tingkat keadaan gizi normal tercapai bila kebutuhan zat gizi optimal terpenuhi.

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN

PEDOMAN PENGISIAN SKALA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

2016 GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG KEBUTUHAN NUTRISI PADA ANAK USIA PRA SEKOLAH (3-6 TAHUN) DI PAUD WILAYAH SUKAJADI KOTA BANDUNG.

Lampiran 1. Kuesioner Penelitian

LEMBAR PERSETUJUAM SEBAGAI RESPONDEN (INFORM CONSENT)

LEMBAR PERSETUJUAN...

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. tidak saja masalah kekurangan zat-zat esensial, tetapi juga masalah gizi lebih

Rumus IMT (Index Massa Tubuh) sendiri sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. dan keserasian antara perkembangan fisik dan perkembangan mental. Tingkat. lampau, bahkan jauh sebelum masa itu (Budiyanto, 2002).

BAB I PENDAHULUAN. gaya hidup dan kebiasan makan remaja mempengaruhui baik asupan

LEMBAR KESEDIAAN DALAM PENELITIAN. Penelitian yang berjudul : Hubungan status gizi dengan tingkat kebugaran pada siswa kelas XI SMAN 1 Palimanan.

BAB I PENDAHULUAN. Olahraga merupakan aktivitas untuk meningkatkan stamina tubuh yang

BAB I PENDAHULUAN. usia dini sangat berdampak pada kehidupan anak di masa mendatang. Mengingat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Indonesia adalah Negara beriklim tropis dengan sumber daya alam yang

METODOLOGI Desain, Tempat, dan Waktu Jumlah dan Cara Penarikan Sampel Jenis dan Cara Pengumpulan Data

BAB I PENDAHULUAN. dewasa yang ditandai dengan pubertas. Remaja yang sehat adalah remaja

LEMBAR PERSETUJUAN PENELITI. Alamat: Jln Patra Raya Kp.Guji Rt 03/02 Kelurahan Duri Kepa Kecamatan Kebon

KUESIONER PENELITIAN SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN PENDERITA TENTANG TUBERKULOSIS PARU DENGAN PERILAKU KEPATUHAN MINUM OBAT

Hubungan Antara Tingkat Konsumsi Energi, Protein dan Daya Beli Makanan dengan Status Gizi pada Remaja di SMP Negeri 2 Banjarbaru

Bagan Kerangka Pemikiran "##

Specific Dynamic Action

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Afrian Dhea Fahmi, 2015 HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN GIZI ATLET SQUASH DENGAN POLA MAKAN PASCA KOMPETISI

BAB I PENDAHULUAN. zat-zat gizi. Oleh karena itu, manusia dalam kesehariannya tidak terlepas dari

kekurangan energi kronik (pada remaja puteri)

PENDAHULUAN. tahun 2004, konsumsi protein sudah lebih besar dari yang dianjurkan yaitu

PROGRAM STUDI ILMU GIZI UNIVERSITAS ESA UNGGUL

AWAL YANG SEGAR: KIAT-KIAT POLA MAKAN YANG SEHAT

BAB I PENDAHULUAN. terjadi pada berbagai kalangan, terjadi pada wanita dan pria yang berumur. membuat metabolisme dalam tubuh menurun, sehingga proses

No. Responden : Tanggal wawancara: Kuesioner Penelitian Gambaran Peran Keluarga Terhadap Penderita TBC di wilayah kerja Puskesmas Kota Datar

GIZI KESEHATAN MASYARAKAT. Dr. TRI NISWATI UTAMI, M.Kes

PROSES ASUHAN GIZI TERSTANDAR (PAGT) INSTALASI GIZI RSU HAJI SURABAYA

PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL KUISIONER PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Ramadani (dalam Yolanda, 2014) Gizi merupakan bagian dari sektor. baik merupakan pondasi bagi kesehatan masyarakat.

FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG. Identitas Responden

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

C. Variabel Penelitian Dalam penelitian ini terdapat 2 variabel, yaitu: 1. Variabel independen : body image 2. Variabel dependen : perilaku diet

Transkripsi:

113 Lampiran 1 : KUISIONER PENELITIAN GAMBARAN PERILAKU SISWI SMA DALAM UPAYA MENDAPATKAN BERAT BADAN IDEAL DI SMA NEGERI 1 BABALAN PANGKALAN BERANDAN TAHUN 2016 Oleh : Felany Rizky A. (NIM. 111000280) Mahasiswa (S1-Reguler) Departemen Pendidikan Kesehatan Perilaku Fakultas Kesehatan Masyarakat dan Ilmu Isilah pertanyaan dengan sebenar-benarnya dan pilih salah satu jawaban dengan memberikan tanda centang ( ) atau silang (X) pada kotak isian A. KARAKTERISTIK RESPONDEN 1. Nomor kuisioner : Waktu Wawancara : 2. Nama :.... 3. Kelas :... 4. Umur saat ini :... Tahun 5. Berat badan saat ini :... Kg. 6. Tinggi badan saat ini :... cm. Jawablah pertanyaan-pertanyan berikut dengan memberikan silang (X ) pada pilihan jawaban yang tersedia dengan jawaban yang menurut anda paling tepat dan sesuai B. POLA MAKAN RESPONDEN 1. Berapa kali kamu makan dalam sehari? a. 3 kali/sehari b. Kurang dari 3 kali/sehari c. Lebih dari 3 kali/sehari

114 2. Apakah kamu memiliki kebiasaan mengemil? a. Ya b. Tidak 3. Apakah kamu membatasi zat makanan ke masuk ke tubuh kamu? a. Ya b. Tidak 4. Jika Ya zat makanan apa yang kamu batasi untuk kamu konsumsi? a. Karbohidrat b. Protein c. Lemak 5. Menurut kamu, apakah selama ini kamu sudah memiliki pola makan yang baik? a. Ya b. Tidak C. INTENSITAS RESPONDEN BEROLAHRAGA 1. Seberapa sering kamu berolahraga? a. Sekali dalam sehari b. Minimal sekali dalam seminggu c. Minimal sekali dalam sebulan 2. Apakah di rumahmu terdapat fasilitas untuk berolahraga? a. Ya b. Tidak 3. Apakah di sekolahmu terdapat fasilitas untuk berolahraga? a. Ya b. Tidak 4. Jika Ya seberapa sering kamu menggunakannya? a. Sekali dalam sehari b. Minimal sekali dalam seminggu c. Minimal sekali dalam sebulan 5. Menurut kamu, apakah kamu sudah memiliki kebiasaan olahraga yang baik? a. Ya b. Tidak D. Aktivitas Diet 1. Apakah saat ini kamu sedang melaksanakan diet? a. Ya b. Tidak 2. Seperti apa bentuk diet yang kamu lakukan? a. Mengatur pola makan b. Berolahraga c. Mengonsumsi obat pelangsing 3. Jika bentuk diet yang kamu lakukan ialah dengan mengatur pola makan, zat makanan apa yang kamu kurangi untuk kamu konsumsi? a. Karbohidrat b. Protein c. Lemak

115 4. Apakah kamu pernah mengalami gangguan kesehatan karena aktvitas Diet yang kamu lakukan? a. Ya b. Tidak 5. Jika Ya gangguan kesehatan apa yang kamu rasakan? a. Anemia (Lemas dan lesu) b. Bulimia dan Anoreksia Nervosa (Muntah dan kehilangan nafsu makan) c. Kekurangan gizi (kurus yang berlebihan) E. PENGETAHUAN RESPONDEN TENTANG BERAT BADAN IDEAL 1. Menurut kamu yang dimaksud berat badan ideal adalah : a. Apabila bentuk tubuhnya tidak terlalu kurus atau terlalu gemuk dan kelihatan serasi antara berat badan dan tinggi badan b. Apabila jumlah lemak dalam tubuhnya sangat sedikit c. Bila bentuk tubuhnya kurus, langsing dan menarik 2. Menurut kamu bagaimana cara mendapatkan berat badan ideal yang benar? a. Mengkonsumsi asupan energi sesuai dengan jumlah yang dibutuhkan tubuh b. Makan sehari sekali c. Mengkonsumsi obat pelangsing 3. Menurut kamu yang dimaksud dengan diet adalah : a. Suatu usaha yang menurunkan berat badan dengan mengurangi atau membatasi konsumsi makanan atau bahkan tidak mengkonsumsi makanan yang dianggap sangat mempengaruhi kenaikan berat badan b. Mengurangi atau membatasi frekuensi makan untuk mencegah kegemukan c. Segala usaha yang dilakukan agar lemak di tubuh menjadi sedikit 4. Apa yang kamu ketahui tentang diet sembarangan? a. Diet yang rendah kalori karbohidrat yang menyebabkan hilangnya cairan tubuh

116 b. Diet yang cepat menurunkan berat badan c. Diet yang hanya mengkonsumsi sayur saja 5. Apa kaitannya diet dalam mendapatkan berat badan ideal? a. Karena diet adalah upaya seseorang untuk mengurangi dan membatasi makanan, maka dari itu berat badan seseorang akan turun dengan sendirinya ketika melakukan diet b. Diet adalah upaya menghabiskan lemak dalam tubuh dengan tidak mengkonsumsi sama sekali makanan tertentu sehingga berat badan dapat berkurang c. Diet mempengaruhi berat badan seseorang 6. Menurut kamu apa yang dimaksud dengan olahraga? a. Aktivitas untuk melatih tubuh seseorang, tidak hanya secara jasmani tetapi juga rohani b. Usaha untuk menggerakkan badan c. Cara terbaik untuk menurunkan berat badan seseorang 7. Menurut kamu apa saja manfaat olahraga? a. Mengatur berat badan serta meningkatkan kebugaran dan daya tahan otot serta menjaga kebugaran tubuh seseorang b. Banyak mengeluarkan keringat dari dalam tubuh c. Dapat terhindar dari penyakit 8. Menurut kamu sebaiknya olahraga dilakukan berapa kali dalam seminggu? a. 2-3 kali b. Lebih dari 3 kali c. Cukup 1 kali 9. Menurut kamu, sebaiknya olahraga itu dilakukan berapa lama? a. 20-45 menit b. Lebih 1 jam c. Cukup 15 menit

117 10. Apa kaitannya berolahraga dengan memperoleh berat badan ideal? a. Karena dengan berolahraga, kita dapat membakar lemak di tubuh kita sehingga kita tidak gemuk b. Olahraga baik untuk kesehatan c. Olahraga membuat nafsu makan berkurang, sehingga membuat berat badan menurun 11. Menurut kamu apa yang dimaksud dengan obat pelangsing? a. Obat-obatan yang berfungsi untuk menurunkan berat badan agar berat badan menyusut yang bekerja dengan cara memacu orang untuk berkemih sehingga cairan tubuh banyak yang keluar b. Obat yang dapat membuat kita merasa kenyang dan malas makan sehingga konsumsi makan bisa dikurangi c. Obat yang mempunyai kemampuan mengurangi jumlah lemak yang ada di dalam tubuh 12. Apa pengaruh obat pelangsing sehingga dapat membuat kita memperoleh berat badan ideal? a. Karena cara kerja obat pelangsing yang menekan nafsu makan seseorang, sehingga membuat berat badan seseorang turun dengan sendirinya b. Obat pelangsing membuat seseorang selalu merasa kenyang sehingga membuat seseorang tidak ingin makan c. Obat pelangsing dapat secara langsung membuat berat badan kita turun tanpa melakukan upaya yang lainnya 13. Menurut kamu dampak apa yang di timbulkan oleh obat pelangsing? a. Mual, muntah dan tubuh sering gemetar b. Susah makan c. Bibir kering dan pecah-pecah 14. Apakah menurut kamu obat pelangsing mempunyai pengaruh besar dalam mendapatkan berat badan ideal?

118 a. Sangat mempengaruhi b. Sedikit mempengaruhi c. Tidak berpengaruh sama sekali 15. Menurut kamu, penurunan berat badan yang baik yaitu : a. ½-1 kg per minggu b. 2 kg per minggu c. 3 kg per minggu

119 F. SIKAP RESPONDEN TERHADAP UPAYA DALAM MENDAPATKAN BERAT BADAN IDEAL Pilihlah jawaban dengan cara menceklis/contreng ( ) atau memberikan tanda silang (X) pada kolom yang telah disediakan Keterangan : SS = Sangat Setuju S TS STS = Setuju = Tidak Setuju = Sangat Tidak Setuju NO Pernyataan Sikap Positif SS S TS STS 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Cara terbaik untuk membentuk berat badan ideal ialah dengan mengatur pola makan dan berolahraga secara teratur Ketika seseorang tidak memiliki lemak yang berlebihan ditubuhnya, berarti dia bisa dikatakan mempunyai berat badan ideal Diet baik dilakukan asalkan sesuai dengan anjuran dari ahli/pakar kesehatan Boleh mengonsumsi obat pelangsing, namun harus atas dasar dosis dari dokter/tenaga ahli gizi Segera menghentikan diet apabila terjadi gangguan atau masalah kesehatan Diet dalam upaya mendapatkan berat badan ideal juga harus dibarengi dengan pikiran positif untuk hidup sehat Dengan memiliki berat badan ideal, akan mengurangi berbagai resiko terkena gangguan penyakit Seseorang akan terlihat sehat dan cantik apabila memiliki berat badan yang ideal Salah satu indikator bahwa seseorang dikatakan sehat ialah dengan memiliki berat badan yang ideal Dengan memiliki berat badan yang ideal maka akan menambah semangat dan kepercayaan diri seseorang

120 NO Pernyataan Sikap Negatif SS S TS STS 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Cara terbaik untuk membentuk berat badan ideal ialah hanya dengan mengonsumsi obat pelangsing Lemak tidak begitu berperan dalam tubuh seseorang sehingga tidak jadi masalah jika dihilangkan Untuk mendapatkan berat badan ideal sebaiknya olahraga dilakukan 5-6 kali dalam seminggu Tidak masalah jika saya tidak memiliki berat badan yang ideal Wajar jika remaja mengalami kegemukan, karena masih dalam masa pertumbuhan Saya akan melakukan apapun untuk mendapatkan berat badan ideal Tetap melakukan kegiatan diet, walaupun saya mengalami permasalahan kesehatan karena kegiatan diet yang dilakukan Tidak apa mengalami permasalahan kesehatan karena melakukan diet untuk mendapatkan berat badan ideal Tidak apa melakukan diet tanpa konsultasi dengan petugas kesehatan Tidak apa mengonsumsi obat pelangsung tanpa anjuran atau konsultasi dengan petugas kesehatan G. TINDAKAN RESPONDEN DALAM UPAYA UNTUK MENDAPATKAN BERAT BADAN IDEAL No. 1 2 3 4 5 Pertanyaan Apakah kamu selalu berusaha untuk mendapatkan berat badan ideal? Apakah kamu pernah melakukan diet dengan mengurangi porsi makan untuk mendapatkan berat badan ideal? Apakah kamu membatasi asupan jenis makanan tertentu seperti karbohidrat, protein atau lemak untuk mendapatkan berat badan ideal? Apakah kamu mengkonsumsi obat pelangsing demi mendapatkan berat badan ideal? Apakah kamu melakukan aktivitas olahraga secara teratur untuk mendapatkan berat badan yang ideal? Jawaban Ya Tidak

121 H. KEPERCAYAAN RESPONDEN PADA KELOMPOK ACUAN UNTUK MENDAPATKAN BERAT BADAN IDEAL No. 1 2 3 4 5 Pertanyaan Apakah keluarga dan temanmu merekomendasikan kamu untuk memiliki berat badan yang ideal? Apakah keluarga dan temanmu menyuruhmu untuk berdiet agar mendapatkan berat badan yang ideal? Apakah keluarga dan temanmu menyuruhmu untuk berolahraga secara teratur agar memiliki berat badan yang ideal? Apakah keluarga dan temanmu pernah merekomendasikan atau membawamu ke petugas kesehatan untuk berkonsultasi mengenai cara yang baik untuk mendapatatkan berat badan ideal? Apakah keluarga dan temanmu pernah mencontohkan mengenai cara yang baik untuk mendapatkan berat badan ideal? Jawaban Ya Tidak I. NIAT RESPONDEN UNTUK MENDAPATKAN BERAT BADAN IDEAL No. 1 Pertanyaan Apakah kamu memiliki motivasi atau keinginan yang kuat untuk mendapatkan berat badan ideal? Jawaban Ya Tidak 2 Apakah kamu yakin kamu bisa mendapatkan berat badan ideal? 3 4 5 Apakah kamu sudah berusaha keras untuk mendapatkan berat badan ideal? Apakah kamu akan merasa lebih percaya diri jika memiliki berat badan ideal? Apakah kamu akan merasa lebih dihargai dan lebih diperhatikan jika memilki berat badan ideal? TERIMA KASIH ATAS WAKTU DAN PARTISIPASI KAMU UNTUK MENGISI KUISIONER YANG DIBERIKAN

122 Lampiran 2 : A. Karakteristik Responden Hasil Pengolahan Data Penelitian Kelas responden Frequency Valid Valid XI 30 49.2 49.2 49.2 XII 31 50.8 50.8 100.0 Umur responden saat ini Frequency Valid Valid 15 12 19.7 19.7 19.7 16 28 45.9 45.9 65.6 17 19 31.1 31.1 96.7 18 2 3.3 3.3 100.0 Berat badan responden Frequency Valid Valid 35-39 Kg 2 3.3 3.3 3.3 40-44 Kg 14 23.0 23.0 26.2 45-49 Kg 14 23.0 23.0 49.2 50-54 Kg 6 9.8 9.8 59.0 55-59 Kg 11 18.0 18.0 77.0 60-64 Kg 12 19.7 19.7 96.7 >64 Kg 2 3.3 3.3 100.0

123 Tinggi badan responden Frequency Valid Valid 145-149 cm 4 6.6 6.6 6.6 150-154 cm 7 11.5 11.5 18.0 155-159 cn 36 59.0 59.0 77.0 160-164 cm 10 16.4 16.4 93.4 165-169 cm 4 6.6 6.6 100.0 Kriteria berat badan responden Frequency Valid Valid Berat badan kurang (kurus) 20 32.8 32.8 32.8 Berat badan ideal 29 47.5 47.5 80.3 Berat badan berlebih (gemuk) 12 19.7 19.7 100.0 B. Pola Makan Responden Banyaknya makan dalam sehari Frequency Valid Valid 3 kali/sehari 43 70.5 70.5 70.5 Kurang dari 3 kali/sehari 12 19.7 19.7 90.2 Lebih dari 3 kali/sehari 6 9.8 9.8 100.0

124 Memiliki kebiasaan mengemil Frequency Valid Valid Ya 54 88.5 88.5 88.5 Tidak 7 11.5 11.5 100.0 Membatasi zat makanan ke masuk ke tubuh Frequency Valid Valid Ya 51 83.6 83.6 83.6 Tidak 10 16.4 16.4 100.0 Zat makanan apa yang dibatasi untuk dikonsumsi Frequency Valid Valid Karbohidrat 19 31.1 31.1 31.1 Protein 16 26.2 26.2 57.4 Lemak 26 42.6 42.6 100.0 Memiliki pola makan yang baik Frequency Valid Valid Ya 23 37.7 37.7 37.7 Tidak 38 62.3 62.3 100.0

125 C. Intensitas Berolahraga Responden Seberapa sering berolahrga Frequency Valid Valid Sekali dalam sehari 18 29.5 29.5 29.5 Minimal sekali dalam seminggu 34 55.7 55.7 85.2 Minimal sekali dalam sebulan 9 14.8 14.8 100.0 Terdapat fasilitas berolahraga di rumah Frequency Valid Valid Ya 14 23.0 23.0 23.0 Tidak 47 77.0 77.0 100.0 Terdapat fasilitas olahraga di rumah Frequency Valid Valid Ya 61 100.0 100.0 100.0 Seberapa sering menggunakan fasilitas olahraga Frequency Valid Valid Minimal sekali dalam seminggu 61 100.0 100.0 100.0

126 Sudah memiliki kebiasaan olahraga yang baik Frequency Valid Valid Ya 11 18.0 18.0 18.0 Tidak 50 82.0 82.0 100.0 D. Aktivitas Diet Responden Sedang melaksanakan diet Frequency Valid Valid Ya 39 63.9 63.9 63.9 Tidak 22 36.1 36.1 100.0 Bentuk diet yang dilakukan Frequency Valid Valid Mengatur Pola Makan 31 50.8 50.8 50.8 Berolahraga 13 21.3 21.3 72.1 Mengonsumsi obat pelangsing 17 27.9 27.9 100.0 Zat makanan apa yang dibatasi untuk dikonsumsi Frequency Valid Valid Karbohidrat 20 32.8 32.8 32.8 Protein 16 26.2 26.2 59.0 Lemak 25 41.0 41.0 100.0

127 Pernah mengalami gangguan kesehatan karena aktvitas Diet yang kamu lakukan Frequency Valid Valid Ya 48 78.7 78.7 78.7 Tidak 13 21.3 21.3 100.0 Gangguan kesehatan yang dirasakan karena diet Frequency Valid Valid Anemia (Lemas dan lesu) 34 55.7 55.7 55.7 Bulimia dan Anoreksia Nervosa (Muntah dan kehilangan nafsu makan) Kekurangan gizi (kurus yang berlebihan) 13 21.3 21.3 77.0 5 8.2 8.2 85.2 Tidak ada 9 14.8 14.8 100.0 E. Pengetahuan Responden tentang Berat Badan Ideal Yang dimaksud berat badan ideal Frequency Valid Valid Apabila bentuk tubuhnya tidak terlalu kurus atau terlalu gemuk dan kelihatan serasi antara berat badan dan tinggi badan Apabila jumlah lemak dalam tubuhnya sangat sedikit Bila bentuk tubuhnya kurus, langsing dan menarik 32 52.5 52.5 52.5 18 29.5 29.5 82.0 11 18.0 18.0 100.0

128 Cara mendapatkan berat badan ideal yang bena Frequency Valid Valid Mengkonsumsi asupan energi sesuai dengan jumlah yang dibutuhkan tubuh 35 57.4 57.4 57.4 Makan sehari sekali 13 21.3 21.3 78.7 Mengkonsumsi obat pelangsing 13 21.3 19.7 100.00 Yang dimaksud dengan diet Frequency Valid Valid Suatu usaha yang menurunkan berat badan dengan mengurangi atau membatasi konsumsi makanan atau bahkan tidak mengkonsumsi makanan yang dianggap sangat mempengaruhi kenaikan berat badan Mengurangi atau mencegah frekuensi makan untuk mengurangi kegemukan Segala usaha yang dilakukan agar lemak di tubuh menjadi sedikit 34 55.7 55.7 55.7 21 34.4 34.4 90.2 6 9.8 9.8 100.0

129 Yang dimaksud dengan diet sembarangan Frequency Valid Valid Diet yang rendah kalori karbohidrat yang menyebabkan hilangnya cairan Diet yang cepat menurunkan berat badan Diet yang hanya mengkonsumsi sayur saja 35 57.4 57.4 57.4 19 31.1 31.1 88.5 7 11.5 11.5 100.0 Kaitannya diet dalam mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Karena diet adalah upaya seseorang untuk mengurangi dan membatasi makanan, maka dari itu berat badan seseorang akan turun dengan sendirinya ketika melakukan diet Diet adalah upaya menghabiskan lemak dalam tubuh dengan tidak mengkonsumsi sama sekali makanan tertentu sehingga berat badan dapat berkurang Diet mempengaruhi berat badan seseorang 41 67.2 67.2 67.2 18 29.5 29.5 96.7 2 3.3 3.3 100.0

130 Yang dimaksud dengan olahraga Frequency Valid Valid Aktivitas untuk melatih tubuh seseorang, tidak hanya secara jasmani tetapi juga rohani Usaha untuk menggerakkan badan Cara terbaik untuk menurunkan berat badan seseorang 37 60.7 60.7 60.7 21 34.4 34.4 95.1 3 4.9 4.9 100.0 Manfaat Olahraga Frequency Valid Valid Mengatur berat badan serta meningkatkan kebugaran dan daya tahan otot serta menjaga kebugaran tubuh seseorang Banyak mengeluarkan keringat dari dalam tubuh 41 67.2 67.2 67.2 14 23.0 23.0 90.2 Dapat terhindar dari penyakit 6 9.8 9.8 100.0 Berapa kali olahraga sebaiknya dalam seminggu Frequency Valid Valid 2-3 kali 45 73.8 73.8 73.8 Lebih dari 3 kali 14 23.0 23.0 96.7 Cukup 1 kali 2 3.3 3.3 100.0

131 Berapa lama sebaiknya olahraga dilakukan Frequency Valid Valid 20-45 menit 42 68.9 68.9 68.9 Lebih dari 1 jam 15 24.6 24.6 93.4 Cukup 15 menit 4 6.6 6.6 100.0 Kaitan berolahraga dengan memperoleh berat badan ideal Frequency Valid Valid Karena dengan berolahraga, kita dapat membakar lemak di tubuh kita sehingga kita tidak gemuk Olahrga baik untuk kesehatan 46 75.4 75.4 75.4 15 24.6 24.6 100.0 Yang dimaksud dengan obat pelangsing Frequency Valid Valid Obat-obatan yang berfungsi untuk menurunkan berat badan agar berat badan menyusut yang bekerja dengan cara memacu orang untuk berkemih sehingga cairan tubuh banyak yang keluar Obat yang dapat membuat kita merasa kenyang dan malas makan sehingga konsumsi makan bisa dikurangi 43 70.5 70.5 70.5 18 29.5 29.5 100.0

132 Pengaruh obat pelangsing sehingga dapat membuat memperoleh berat badan ideal Frequency Valid Valid Obat yang mempunyai kemampuan mengurangi jumlah lemak yang ada di dalam tubuh Obat pelangsing membuat seseorang selalu merasa kenyang sehingga membuat seseorang tidak ingin makan Obat pelangsing dapat secara langsung membuat berat badan kita turun tanpa melakukan upaya yang lainnya 44 72.1 72.1 72.1 16 26.2 26.2 98.4 1 1.6 1.6 100.0 Dampak yang di timbulkan oleh obat pelangsing Frequency Valid Valid Mual, muntah dan tubuh sering gemetar 42 68.9 68.9 68.9 Susah makan 12 19.7 19.7 88.5 Bibir kering dan pecah-pecah 7 11.5 11.5 100.0 Obat pelangsing mempunyai pengaruh besar dalam mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Sangat memengaruhi 39 63.9 63.9 63.9 Sedikit memengaruhi 17 27.9 27.9 91.8 Tidak berpengaruh sama sekali 5 8.2 8.2 100.0

133 Penurunan berat badan yang baik Frequency Valid Valid ½-1 kg per minggu 43 70.5 70.5 70.5 2 kg per minggu 16 26.2 26.2 96.7 3 kg per minggu 2 3.3 3.3 100.0 Skor pengetahuan responden Frequency Valid Valid Baik 27 44.3 44.3 44.3 Cukup Baik 29 47.5 47.5 91.8 Kurang Baik 5 8.2 8.2 100.0

134 F. Sikap Responden terhadap Upaya dalam Mendapatkan Berat Badan Ideal 1) Sikap Positif Cara terbaik untuk membentuk berat badan ideal ialah dengan mengatur pola makan dan berolahraga secara teratur Frequency Valid Valid Sangat Setuju 20 32.8 32.8 32.8 Setuju 26 42.6 42.6 75.4 Tidak Setuju 7 11.5 11.5 86.9 Sangat Tidak Setuju 8 13.1 13.1 100.0 Ketika seseorang tidak memiliki lemak yang berlebihan ditubuhnya, berarti dia bisa dikatakan mempunyai berat badan ideal Frequency Valid Valid Sangat Setuju 29 47.5 47.5 47.5 Setuju 31 50.8 50.8 98.4 Sangat Tidak Setuju 1 1.6 1.6 100.0 Diet baik dilakukan asalkan sesuai dengan anjuran dari ahli/pakar kesehatan Frequency Valid Valid Sangat Setuju 25 41.0 41.0 41.0 Setuju 13 21.3 21.3 62.3 Tidak Setuju 14 23.0 23.0 85.2 Sangat Tidak Setuju 9 14.8 14.8 100.0

135 Boleh mengonsumsi obat pelangsing, namun harus atas dasar dosis dari dokter/tenaga ahli gizi Frequency Valid Valid Sangat Setuju 26 42.6 42.6 42.6 Setuju 18 29.5 29.5 72.1 Tidak Setuju 12 19.7 19.7 91.8 Sangat Tidak Setuju 5 8.2 8.2 100.0 Segera menghentikan diet apabila terjadi gangguan atau masalah kesehatan Frequency Valid Valid Sangat Setuju 22 36.1 36.1 36.1 Setuju 19 31.1 31.1 67.2 Tidak Setuju 16 26.2 26.2 93.4 Sangat Tidak Setuju 4 6.6 6.6 100.0 Diet dalam upaya mendapatkan berat badan ideal juga harus dibarengi dengan pikiran positif untuk hidup sehat Frequency Valid Valid Sangat Setuju 30 49.2 49.2 49.2 Setuju 21 34.4 34.4 83.6 Tidak Setuju 8 13.1 13.1 96.7 Sangat Tidak Setuju 2 3.3 3.3 100.0

136 Dengan memiliki berat badan ideal, akan mengurangi berbagai resiko terkena gangguan penyakit Frequency Valid Valid Sangat Setuju 27 44.3 44.3 44.3 Setuju 20 32.8 32.8 77.0 Tidak Setuju 13 21.3 21.3 98.4 Sangat Tidak Setuju 1 1.6 1.6 100.0 Seseorang akan terlihat sehat dan cantik apabila memiliki berat badan yang ideal Frequency Valid Valid Sangat Setuju 37 60.7 60.7 60.7 Setuju 13 21.3 21.3 82.0 Tidak Setuju 9 14.8 14.8 96.7 Sangat Tidak Setuju 2 3.3 3.3 100.0 Salah satu indikator bahwa seseorang dikatakan sehat ialah dengan memiliki berat badan yang ideal Frequency Valid Valid Sangat Setuju 25 41.0 41.0 41.0 Setuju 16 26.2 26.2 67.2 Tidak Setuju 17 27.9 27.9 95.1 Sangat Tidak Setuju 3 4.9 4.9 100.0

137 Dengan memiliki berat badan yang ideal maka akan menambah semangat dan kepercayaan diri seseorang Frequency Valid Valid Sangat Setuju 33 54.1 54.1 54.1 Setuju 23 37.7 37.7 91.8 Tidak Setuju 1 1.6 1.6 93.4 Sangat Tidak Setuju 4 6.6 6.6 100.0 2) Sikap Negatif Cara terbaik untuk membentuk berat badan ideal ialah hanya dengan mengonsumsi obat pelangsing Frequency Valid Valid Sangat Setuju 3 4.9 4.9 4.9 Setuju 8 13.1 13.1 18.0 Tidak Setuju 22 36.1 36.1 54.1 Sangat Tidak Setuju 28 45.9 45.9 100.0 Lemak tidak begitu berperan dalam tubuh seseorang sehingga tidak masalah bila dihilangkan Frequency Valid Valid Sangat Setuju 13 21.3 21.3 21.3 Setuju 21 34.4 34.4 55.7 Tidak Setuju 9 14.8 14.8 70.5 Sangat Tidak Setuju 18 29.5 29.5 100.0

138 Untuk mendapatkan berat badan ideal sebaiknya olahraga dilakukan 5-6 kali dalam seminggu Frequency Valid Valid Sangat Setuju 7 11.5 11.5 11.5 Setuju 17 27.9 27.9 39.3 Tidak Setuju 18 29.5 29.5 68.9 Sangat Tidak Setuju 19 31.1 31.1 100.0 Tidak masalah jika saya tidak memiliki berat badan yang ideal Frequency Valid Valid Sangat Setuju 7 11.5 11.5 11.5 Setuju 17 27.9 27.9 39.3 Tidak Setuju 12 19.7 19.7 59.0 Sangat Tidak Setuju 25 41.0 41.0 100.0 Wajar jika remaja mengalami kegemukan, karena masih dalam masa pertumbuhan Frequency Valid Valid Sangat Setuju 4 6.6 6.6 6.6 Setuju 15 24.6 24.6 31.1 Tidak Setuju 17 27.9 27.9 59.0 Sangat Tidak Setuju 25 41.0 41.0 100.0

139 Saya akan melakukan apapun untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Sangat Setuju 4 6.6 6.6 6.6 Setuju 18 29.5 29.5 36.1 Tidak Setuju 17 27.9 27.9 63.9 Sangat Tidak Setuju 22 36.1 36.1 100.0 Tetap melakukan kegiatan diet, walaupun saya mengalami permasalahan kesehatan karena kegiatan diet yang dilakukan Frequency Valid Valid Sangat Setuju 8 13.1 13.1 13.1 Setuju 19 31.1 31.1 44.3 Tidak Setuju 13 21.3 21.3 65.6 Sangat Tidak Setuju 21 34.4 34.4 100.0 Tidak apa mengalami permasalahan kesehatan karena melakukan diet untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Sangat Setuju 8 13.1 13.1 13.1 Setuju 21 34.4 34.4 47.5 Tidak Setuju 12 19.7 19.7 67.2 Sangat Tidak Setuju 20 32.8 32.8 100.0

140 Tidak apa melakukan diet tanpa konsultasi dengan petugas kesehatan Frequency Valid Valid Sangat Setuju 2 3.3 3.3 3.3 Setuju 11 18.0 18.0 21.3 Tidak Setuju 16 26.2 26.2 47.5 Sangat Tidak Setuju 32 52.5 52.5 100.0 Tidak apa mengonsumsi obat pelangsung tanpa anjuran atau konsultasi dengan petugas kesehatan Frequency Valid Valid Sangat Setuju 4 6.6 6.6 6.6 Setuju 12 19.7 19.7 26.2 Tidak Setuju 17 27.9 27.9 54.1 Sangat Tidak Setuju 28 45.9 45.9 100.0 Skor Sikap Responden Frequency Valid Valid Baik 25 41.0 41.0 41.0 Cukup Baik 32 52.5 52.5 93.4 Kurang Baik 4 6.6 6.6 100.0

141 G. Tindakan Responden dalam Upaya Untuk Mendapatkan Berat Badan Ideal Selalu berusaha untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 48 78.7 78.7 78.7 Tidak 13 21.3 21.3 100.0 Pernah melakukan diet dengan mengurangi porsi makan untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 31 50.8 50.8 50.8 Tidak 30 49.2 49.2 100.0 Membatasi asupan jenis makanan tertentu seperti karbohidrat, protein atau lemak untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 38 62.3 62.3 62.3 Tidak 23 37.7 37.7 100.0 Mengkonsumsi obat pelangsing demi mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 49 80.3 80.3 80.3 Tidak 12 19.7 19.7 100.0

142 Melakukan aktivitas olahraga secara teratur untuk mendapatkan berat badan yang ideal Frequency Valid Valid Ya 41 67.2 67.2 67.2 Tidak 20 32.8 32.8 100.0 Skor Tindakan Responden Frequency Valid Valid Baik 25 41.0 41.0 41.0 Cukup Baik 28 45.9 45.9 86.9 Kurang Baik 8 13.1 13.1 100.0 H. Kepercayaan Responden pada Kelompok Acuan untuk Mendapatkan Berat Badan Ideal Keluarga dan teman merekomendasikan untuk memiliki berat badan yang ideal Frequency Valid Valid Ya 46 75.4 75.4 75.4 Tidak 15 24.6 24.6 100.0 Keluarga dan teman menyuruh untuk berdiet agar mendapatkan berat badan yang ideal Frequency Valid Valid Ya 41 67.2 67.2 67.2 Tidak 20 32.8 32.8 100.0

143 Keluarga dan teman menyuruh untuk berolahraga secara teratur agar memiliki berat badan yang ideal Frequency Valid Valid Ya 43 70.5 70.5 70.5 Tidak 18 29.5 29.5 100.0 Keluarga dan teman pernah merekomendasikan atau membawamu ke petugas kesehatan untuk berkonsultasi mengenai cara yang baik untuk mendapatatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 41 67.2 67.2 67.2 Tidak 20 32.8 32.8 100.0 Keluarga dan teman pernah mencontohkan mengenai cara yang baik untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 44 72.1 72.1 72.1 Tidak 17 27.9 27.9 100.0 Skor kepercayaan responden Frequency Valid Valid Baik 16 26.2 26.2 26.2 Cukup Baik 33 54.1 54.1 80.3 Kurang Baik 12 19.7 19.7 100.0

144 I. Niat Responden untuk Mendapatkan Berat Badan Ideal Memiliki motivasi atau keinginan yang kuat untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 47 77.0 77.0 77.0 Tidak 14 23.0 23.0 100.0 Yakin bisa mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 47 77.0 77.0 77.0 Tidak 14 23.0 23.0 100.0 Sudah berusaha keras untuk mendapatkan berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 48 78.7 78.7 78.7 Tidak 13 21.3 21.3 100.0 Akan merasa lebih percaya diri jika memiliki berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 48 78.7 78.7 78.7 Tidak 13 21.3 21.3 100.0

145 Akan merasa lebih dihargai dan lebih diperhatikan jika memilki berat badan ideal Frequency Valid Valid Ya 47 77.0 77.0 77.0 Tidak 14 23.0 23.0 100.0 Skor Niat Responden Frequency Valid Valid Baik 11 18.0 18.0 18.0 Cukup Baik 38 62.3 62.3 80.3 Kurang Baik 12 19.7 19.7 100.0

146

147