LP3A SEKOLAH TINGGI TEKNIK ARSITEKTUR DI YOGYAKARTA BAB V KONSEP DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN PROYEK

CITY HOTEL BINTANG 3 DI PEKALONGAN

Tabel 5.1. Kapasitas Kelompok Kegiatan Utama. Standar Sumber Luas Total Perpustakaan m 2 /org, DA dan AS 50 m 2

SEKOLAH TINGGI ARSITEKTUR DI YOGYAKARTA DENGAN PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR MODERN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN PROYEK

BAB V PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANAGAN

BAB 5 PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO

Terminal Antarmoda Monorel Busway di Jakarta PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TERMINAL ANTARMODA

Bab V. PROGRAM PERENCANAAN dan PERANCANGAN MARKAS PUSAT DINAS KEBAKARAN SEMARANG. No Kelompok Kegiatan Luas

BAB V PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERANCANGAN FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB VII PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN GEDUNG KULIAH SISTEM KOMPUTER UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN & PERANCANGAN KOLAM RENANG INDOOR UNDIP

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RELOKASI PASAR IKAN HIGIENIS REJOMULYO SEMARANG

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN KAMPUS II PONDOK PESANTREN MODERN FUTUHIYYAH DI MRANGGEN

BAB IV PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RUMAH SUSUN SEDERHANA SEWA DI KELURAHAN KALIGAWE

BAB V. Tabel 5.1. Besaran Kebutuhan Ruang Kelompok Kegiatan Belajar-Mengajar (Sumber: Analisa Pribadi, 2016)

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN AGROBISNIS, KABUPATEN SEMARANG

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN PENGEMBANGAN ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN SMAN 54 JAKARTA

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN GEDUNG PROGRAM STUDI TEKNIK PERKAPALAN UNDIP

BAB V PROGRAMMING. Luas (m 2 ) (orang) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) KELOMPOK KEGIATAN MASJID

BAB V PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. Pelatihan

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TERMINAL TIPE B DI KAWASAN STASIUN DEPOK BARU

BAB V KONSEP DAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V KONSEP DASAR DAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V KONSEP. perencanaan Rumah Susun Sederhana di Jakarta Barat ini adalah. Konsep Fungsional Rusun terdiri dari : unit hunian dan unit penunjang.

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN MUSEUM BATIK INDONESIA

BAB VI PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

Tabel 5.1 Perhitungan Besaran Program Ruang Gelanggang a. Pengelola. No Ruang Kapasitas Standar Ruang Luas Ruang Sumber

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. dalam perancangan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Tata Boga.

BAB V LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR STASIUN KERETA API TAMBUN BEKASI

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

b. Kebutuhan ruang Rumah Pengrajin Alat Tenun

BAB V LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR STASIUN INTERMODA DI TANGERANG

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. menghasilkan keuntungan bagi pemiliknya. aktivitas sehari-hari. mengurangi kerusakan lingkungan.

BAB IV: KONSEP Pendekatan Aspek Kinerja Sistem Pencahayaan Sistem Penghawaan Sistem Jaringan Air Bersih

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL

LP3A SEKOLAH TINGGI TEKNIK ARSITEKTUR DI YOGYAKARTA BAB IV PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V. KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. Total keseluruhan luas parkir yang diperlukan adalah 714 m 2, dengan 510 m 2 untuk

BAB VI PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR. Aktivitas Utama Ruang Jumlah Kapasitas Luas (m 2 ) Entrance hall dan ruang tiket

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN SMK PARIWISATA DI KABUPATEN PEMALANG

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. dengan sesama mahasiswa. tinggal sementara yang aman dan nyaman. keberlanjutan sumber daya alam.

STADION AKUATIK DI SEMARANG

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V PROGRAM PERENCANAAN dan PERANCANGAN MUSEUM PALEONTOLOGI PATIAYAM

Tabel 5.1 : Rekapitulasi Program Ruang Depo Lokomotif

Jenis dan besaran ruang dalam bangunan ini sebagai berikut :

BAB 5 KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

REDESAIN RUMAH SAKIT ISLAM MADINAH TULUNGAGUNG TA-115

BAB 6 HASIL RANCANGAN. Konsep dasar rancangan yang mempunyai beberapa fungsi antara lain: 1.

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

TUGAS AKHIR 131/ BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP. Secara umum, arahan yang diberikan dalam rangka perencanaan Apartemen Di

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN BOUTIQUE HOSTEL

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

Lapas Kelas I A Kedungpane

Tabel 6.1. Program Kelompok Ruang ibadah

BAB V KONSEP. dasar perencanaan Asrama Mahasiswa Binus University ini adalah. mempertahankan identitas Binus University sebagai kampus Teknologi.

Tabel 2.7: Hasil Studi Banding Aspek Kampus Perkapalan Undip Kampus Perkapalan ITS Kampus Perkapalan UI Kesimpulan Aspek Kontekstual

LP3A REDESAIN TERMINAL BUS BAHUREKSO KENDAL TIPE B BAB V KONSEP DAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TERMINAL BUS BAHUREKSO KENDAL

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN BUDGET HOTEL

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TEMPAT ISTIRAHAT KM 166 DI JALAN TOL CIKOPO-PALIMANAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN PROYEK

46 Andhy Setiawan

TA-134 Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro 94

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL RESORT

BAB V Program Dasar Perencanaan dan Perancangan Arsitektur

BAB 5 KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. dengan lingkungannya yang baru.

BAB VI KONSEP DAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. V.1. Dasar Perencanaan dan Perancangan. Kostel. yang ada didalam. Pelaku kegiatan dalam Kostel ini adalah :

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN REST AREA TOL SEMARANG BATANG. Tabel 5.1. Besaran Program Ruang

STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR III DESTI RAHMIATI, ST, MT

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. V. 1 Konsep Dasar Perencanaan dan Perancangan. mengenai isu krisis energi dan pemanasan global.

STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR I DESTI RAHMIATI, ST, MT

BAB V KONSEP DAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN GELANGGANG RENANG

BAB V PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN PROYEK

BAB V KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI HASIL RANCANGAN. tema Sustainable Architecture yang menerapkan tiga prinsip yaitu Environmental,

BAB III GAMBARAN UMUM LOKASI PROYEK

Transkripsi:

BAB V KONSEP DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR 5.1 Program Dasar Perencanaan Program dasar perencanaan Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur Yogyakarta dapat diuraikan sebagai berikut : 5.1.1 Pelaku Aktivitas Berdasarkan analisa mengenai pelaku aktivitas pada Sekolah Tinggi Arsitektur di Yogyakarta, maka pelaku aktivitas ditentukan sebagai berikut: Tabel 5.1 Pelaku Aktifitas No. Pelaku Keterangan 1. Mahasiswa Terdiri dari D3,S1 dan S2 Penerimaan 310 mahasiswa/tahun dari total semua program studi 2. Pimpinan Program Studi 1 ketua dan 1 sekretaris dibantu oleh 2 kepala jurusan beserta staffnya 3. Staf Edukatif 25 dosen pengajar 5 dosen merangkap sebagai Kepala Laboratorium 4. Staf Non Edukatif 8 orang administrasi akademik 4 orang administrasi keuangan 4 orang staf perpustakaan 5 orang asisten laboratorium 5. Pelaksana Servis Petugas Kantin Petugas Fotokopi dan Stationary Petugas Kebersihan Petugas Keamanan Petugas Parkir Teknisi 6. Tamu Tamu perseorangan dan kelompok 5.1.2 Kelompok Aktivitas Berdasarkan analisa mengenai kelompok aktivitas pada Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur di Yogyakarta, maka pengelompokan aktivitas ditentukan sebagai berikut: 1. Kelompok Aktivitas Belajar Mengajar 2. Kelompok Aktivitas Non Belajar Mengajar 3. Kelompok Aktivitas Penunjang 4. Kelompok Aktivitas Luar 68

5.1.3 Program Ruang Berdasarkan analisa mengenai kebutuhan dan besaran ruang pada Gedung Program Studi Teknik Lingkungan UNDIP, maka program ruang ditentukan sebagai berikut: 1. Kelompok Kegiatan Belajar Mengajar (Teaching and Learning Activities) Table 5.2 Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Belajar mengajar No Jenis Ruang Jumlah Jumlah Luas (m²) 1 Ruang Kuliah Paralel 9 504 2 Studio Gambar prodi arsitektur bangunan4 studio 320 3 Studio Gambar prodi tata kota 4 studio 320 4 Lab.Struktur 1 128 5 Ruang Pamer 3 288 6 Lab.Perancangan 3 384 7 Lab.Tata Kota 1 128 8 Lab.Komputer 3 384 9 Ruang Audio Visual 2 256 10 Ruang Workshop 3 192 11 Toilet 6 9 12 Hall Kecil 1 210 13 Hall Besar/Auditorium 1 840 14 Ruang Sidang/Seminar 2 56 15 Gudang Ruang Kuliah 1 15 Perpustakaan 16 Loker 20 loker 12 17 Ruang Pelayanan dan Administrasi 1 20 18 Ruang Koleksi 1 31.25 19 Ruang Baca 1 156 20 Gudang Perpustakaan 1 9 Subtotal Sirkulasi 30 % Total Dibulatkan 4262.25 1278.675 5540.925 5550 69

2. Kegiatan Non-Belajar Mengajar (Non-Teaching and Learning Activities) Table 5.3 Besaran Ruang Kegiatan Non-Belajar Mengajar No Jenis Ruang Jumlah Jumlah Luas (m²) Ruang Pimpinan Sekolah Tinggi 1 Ruang Ketua Sekolah Tinggi dan 2 Kaprodi 3 60 2 Ruang Sekretaris Jurusan 2 40 3 Ruang Tunggu Tamu 1 9 4 Toilet Direksi 2 3 Ruang Dosen 5 Ruang Kerja Dosen 1 100 6 Ruang Bimbingan (Asistensi) 1 11.2 7 Ruang Diskusi Dosen 1 12.7 8 Ruang Tunggu Dosen 1 13.65 9 Toilet Dosen 4 6 Ruang Administrasi 10 Ruang Staf Administrasi Akademik 1 18 11 12 13 Ruang Staf Administrasi Keuangan 1 12 Loket Pelayanan Mahasiswa 1 9 Ruang Rapat 1 133 14 Ruang Himpunan 1 28 15 Mushola 1 44 16 Pantry 1 9 Kantin 17 Area Makan 1 56 18 Dapur 1 13 19 Stationary dan Fotokopi 1 30 20 Hot Spot Area 8 93.6 21 Ruang UKM 3 84 Subtotal Sirkulasi 30 % Total Dibulatkan 785.15 235.545 1020.695 1021 70

3. Kegiatan Penunjang Table 5.4 Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Penunjang No Jenis Ruang Jumlah Jumlah Luas (m²) 1 Ruang Genset 1 35 2 Ruang Panel 3 6.75 3 Ruang Pompa 1 12 4 Ruang Teknisi 1 16 5 Pos Satpam 1 2 6 Gudang 1 15 7 Janitor 3 4.5 Sub Total 91.25 Sirkulasi 30 % 27.375 TOTAL 118.625 Dibulatkan 99 4. Kegiatan Luar Table 5.5 Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Luar No Jenis Ruang Jumlah Jumlah Luas (m²) Area Lapangan 1 Lapangan Basket 1 Lapangan 280 2 Lapangan Futsal 1 Lapangan 364 Area Parkir 3 Parkir Mahasiswa 1 1950 4 Parkir Dosen dan Karyawan 1 570 Sub Total Sirkulasi 20 % TOTAL Dibulatkan 3164 632.8 3796.8 3797 71

5.1.4 Rekapitulasi Kebutuhan Ruang Berdasarkan analisa mengenai pendekatan kontekstual pada Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur Yogyakarta, maka rekapitulasi kebutuhan ruang ditentukan sebagai berikut: Table 5.6 Rekapitulasi Besaran Ruang No Jenis Ruang Luas (m 2 ) 1 Kelompok Kegiatan Belajar Mengajar (Pokok) 5550 2 Kelompok Kegiatan Non Belajar 1021 Mengajar 3 Kelompok Kegiatan Aktivitas 99 Penunjang Total 6670 4 Kelompok Kegiatan Aktivitas Penunjang Luar Ruangan 5.2 Program Dasar Perancangan Program dasar perancangan Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur Yogyakarta dapat diuraikan sebagai berikut : 3797 5.2.1 Tapak Terpilih Berdasarkan analisa mengenai pendekatan kontekstual pada Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur di Yogyakarta, maka lokasi dan tapak yang akan dibangun ditentukan sebagai berikut: Gambar 5.1 Alternatif Tapak 1 Sumber : Google Earth, diakses pada tanggal 25 Mei Lokasi : Desa Maguwoharjo, Kecamatan Depok, Kabupaten Sleman Luas : ± 9048 m 2 Batas-batas 72

Utara : Lahan Kosong Timur : Bangunan Industri Selatan : Jl.Ring Road Utara Barat : Kawasan Permukiman Gambar 5.2 Alternatif Tapak 1 Sumber: Hasil analisa,2014 Berdasarkan penghitungan di atas maka terlihat bahwa tapak yang lebih potensial adalah tapak alternatif 1. Berikut rincian peraturan penggunaan tapak: Luas Tapak : ± 9048 m 2 Garis Sempadan Bangunan (GSB) : 23 m Koefisien Dasar Bangunan (KDB) : 50 % Koefisien Lantai Bangunan (KLB) : 0,8-2,0 % (4 lantai) Luas bangunan : ± 6643 m 2 Luas area Luar : ± 3797 m 2 Luas area yang boleh dibangun : 50% x 9048 = 4524 ± 4524 m 2 Lahan yang tidak boleh dibangun : ±4524 m 2 ± 4524 m 2 Untuk memenuhi ketentuan tersebut maka pembangunan Sekolah Tinggi Arsitektur direncanakan setinggi 3 lantai, sesuai batas maksimal jumlah lantai pada Fakultas Teknik dengan 73

luas lantai dasar bangunan 2214,3 ± 2214 m 2. Sisa lahan sebesar 6834 m 2 digunakan untuk kebutuhan ruang luar, parkir, dan taman. 5.2.2 Aspek Teknis Berdasarkan analisa mengenai pendekatan aspek teknis pada Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur Yogyakarta, maka program dasar aspek teknis ditentukan sebagai berikut: Tabel 5.7 Program Dasar Aspek Teknis No. Aspek Teknis Keterangan 1. Sistem Modul Modul Vertikal minimum 3-3.5 m Modul Horizontal minimum 3 m tergantung jenis ruang 2. Sistem Struktur Menggunakan pondasi sumuran Sistem rangka kaku (rigid frame system) dengan bahan beton bertulang Kombinasi struktur atap beton bertulang dengan penutup atap berupa green roof 3. Bahan Bangunan 1. Lantai a. Penggunaan keramik atau tegel bongkaran untuk pelapis lantai dan dinding kamar mandi. b. Penggunaan material laminasi bambu untuk finishing lantai pada ruang sidang atau seminar dan perpustakaan. 2. Dinding a. Penggunaan kaca stopspol pada bukaan jendela atau boven sehingga dapat memasukkan cahaya alami tanpa radiasi panas yang berlebih b. Penggunaan cat yang tidak mengandung VOC untuk finishing dinding c. Mengganti penggunaan cat dengan modifikasi semen acian atau semen kamprot untu finishing dinding 3. Atap a. Penggunaan atap dak 74

5.2.3 Aspek Kinerja Berdasarkan analisa pendekatan aspek teknis pada Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur Yogyakarta, maka program dasar aspek teknis ditentukan sebagai berikut: Tabel 5.8 Program Dasar Aspek Kinerja No. Aspek Teknis Keterangan 1. Jaringan Listrik Sumber utama dari PLN Penyediaan tenaga listrik cadangan dengan genset 2. Jaringan Air Bersih Sumber utama sumur artetis 3. Jaringan Air Kotor Sistem Pembuangan Air Limbah Sistem Daur Ulang Air Bekas dan Air Hujan Sistem distribusi menggunakan down feed distribution system Sumber cadangan dari daur ulang air limbah dan grey water Ditampung dan diolah di dalam septic tank dengan Sewage Treatment Plant (STP) Limbah cair laboratorium diolah dalam mesin filter limbah sebelum dibuang ke lingkungan Menggunakan Instalasi pengolahan air limbah (IPAL) Pengelolaan air hujan menggunakan rainwater harvesting system 4. Jaringan Sampah Sistem pengelolaan mandiri Tempat sampah dibedakan organik dan anorganik 5. Sistem Penerangan Penerangan alami menggunakan glassblock, rooster, jendela, dan boven, dan skylight Penerangan buatan menggunakan lampu Florescent T5 6. Sistem Pengkondisian Udara 7. Sistem Pemadam kebakaran 8. Sistem Transportasi Vertikal Penghawaan alami menggunakan cross ventilation dengan bukaan silang berupa jendela dan boven yang dabat dibuka, kisi-kisi(lubang angin), dan rooster Penghawaan buatan menggunakan exhaust fan, AC, dan humidity defire tergantung jenis ruang Fire alarm menggunakan heat detector system Fire protection menggunakan sprinkler, fire extinguisher, dan hydrant boxcabinet Tangga lift ramp 75

9. Sistem Penangkal Petir E.F. Carrier System 10. Sistem Komunikasi Internal : intercom External : telepon PABX, internet, dan faximile 5.2.4 Aspek Arsitektural Berdasarkan analisa mengenai pendekatan arsitektural pada Sekolah Tinggi Teknik Arsitektur Yogyakarta, maka program dasar aspek arsitektural ditentukan sebagai berikut: Tabel 5.9 Program Dasar Aspek Arsitektural Aspek Keterangan Tampilan Bangunan a.terbentuk dari beberapa kombinasi geometri yang indah b. Menggunakan material kaca yang juga berfungsi sebagai elemen struktur bangunan c. Tidak banyak ornament pada fasad d. Bentuk bangunan mengikuti fungsi di dalamnya e. Adanya ekspos sistem struktur yang menambah nilai estetika dari bangunan itu sendiri Massa Bangunan a. Penciptaan massa bangunan yang luwes seperti penggunaan bentuk lengkung untuk merespon pergerakan angin b. Komposisi bangunan diselaraskan dengan arahan ruang terbuka dan pedestrian c. Tidak berupa massa yang padat di satu sisi Orientasi a.orientasi bangunan diarahkan untuk memanjang pada lintasan matahari yaitu arah timur-barat sehingga permukaan yang lebih luas berorientasi ke utara-selatan dimana efek radiasi panas lebih sedikit. Sumber: Hasil Analisa,2014 76