BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL

dokumen-dokumen yang mirip
BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL BISNIS BINTANG 4

BAB VI PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL RESORT

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN GELANGGANG RENANG

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PROGRAM DASAR PERANCANGAN

Jumlah Luasan (m²) Ruang Nama Ruang Kapasitas Standart Kapasitas Sirkulasi. (260m²) 3 Bus. 30 m²/bus. (650 m²)

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PROGRAM DASAR PERANCANGAN

BAB V: ANALISA DAN PEMROGRAMAN

BAB V PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RESORT HOTEL

BAB VI LANDASAN PROGAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR Program Perencanaan Arsitektur Aspek Fungsional

BAB VI Konsep Perencanaan Dan Program Dasar Perancangan

Tabel Analisa Kebutuhan Ruang Berdasarkan Kegiatan dari Pengguna: Pengguna Kegiatan Ruang Sifat Ruang

BAB V PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

SPA Hotel di Semarang

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RESORT APUNG

BAB V KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

PURWOKERTO EXPO CENTER Oleh : Larasati Probosiwi,, Budi Sudarwanto, Agung Dwiyanto

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB III: DATA DAN ANALISA

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL RESORT

BAB V PROGRAM DASAR PERANCANGAN DAN PERENCANAAN ARSITEKTUR

Kebutuhan Ruang Ruang Aktifitas

LAMPIRAN 1 MORFOLOGI KOTA BATAVIA DARI TAHUN 1627 SAMPAI Peta Kota Batavia pada tahun

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN SEASIDE HOTEL DI KAWASAN PANTAI TIRTA SAMUDRA JEPARA

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN REDESAIN TERMINAL TERBOYO

BAB V. KONSEP dan PROGRAM DASAR PERENCANAAN dan PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V HASIL. Tabel 5.1 Program Ruang Unit Pengelola No Nama Ruang Jumlah Luas Kegiatan Utama (Administrasi) A. Pengelola Yayasan 1.

BAB V KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BOUTIQUE HOSTEL DI SOLO

LEISURE AND CULTURE PARK DI TASIKMALAYA BAB V LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TAMAN REKREASI DAN BUDAYA (LEISURE AND CULTURE PARK)

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PROGRAM DASAR PERANCANGAN

CITY HOTEL BINTANG TIGA DI SEMARANG

BAB IV: TINJAUAN KHUSUS PROYEK

BAB 6 LANDASAN PROGAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB 5 PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB VI LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RESORT DI PULAU SAMOSIR. Kegiatan Privat

BAB V PROGRAMMING. Luas (m 2 ) (orang) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) KELOMPOK KEGIATAN MASJID

BAB VI KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN CANDI IJO RESORT

BAB II PEMROGRAMAN. Perkotaan di Indonesia mengalami perkembangan yang cukup pesat,

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL RESORT SYARIAH

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB IV PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN & PERANCANGAN KOLAM RENANG INDOOR UNDIP

HOTEL BISNIS BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PROGRAM DASAR PERANCANGAN ARSITEKTUR

46 Andhy Setiawan

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PROGRAM DASAR PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN CITY HOTEL BINTANG TIGA DI SEMARANG

DAFTAR LAMPIRAN. Tabel luas ruangan bangunan fungsi campuran (mix use building)

BAB 5 KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB IV: KONSEP Konsep Dasar

TUGAS AKHIR 131/ BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

TUGAS 2 Fungsi Komersial Bercampur (Mixed Commercial Functions) Di Kawasan Konservasi Pada Pusat Kota

CITY HOTEL BINTANG TIGA SEMARANG

BAB V LANDASAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB IV PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN BUDGET HOTEL

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN GEDUNG KONVENSI DAN PAMERAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

Terminal Antarmoda Monorel Busway di Jakarta PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TERMINAL ANTARMODA

HOTEL RESORT DI KOTA BATU MALANG

CITY HOTEL BINTANG 4 DI SOLO TA-135

by N a d j m a A c h m a d _ Arena Olahraga (Sportainment) Dosen Pembimbing : Ir. HARI PURNOMO, M.BDG.SC

sebagai Pengembangan Kawasan Perumahan Graha Candi Golf BAB V KONSEP DAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN BOUTIQUE HOSTEL

DENAH ALTERNATIF 1 LANTAI 1

III.1 ANALISIS KONDISI LAHAN DAN LINGKUNGAN III.1.1 ANALISIS KONDISI LAHAN

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TRANS STUDIO SEMARANG. Keg. Penerima Gate / Main Entrance Disesuaikan Parkir Pengunjung 16.

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

1. Penumpang ANALISA LAHAN PABRIK KARET. 2. Pengunjung 3. Pengantar. 6. Pedagang / penyewa stan JEMBATAN SUTOYO JALAN SUTOYO PEMUKIMAN

KRITERIA PENENTU TIPOLOGI PROPERTI HOTEL TRANSIT BANDARA SOEKARNO HATTA

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. V.1. Dasar Perencanaan dan Perancangan. Kostel. yang ada didalam. Pelaku kegiatan dalam Kostel ini adalah :

BAB IV PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RESORT HOTEL DI KECAMATAN BOROBUDUR

BAB IV ANALISA PERANCANGAN

STADION AKUATIK DI SEMARANG

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. V. 1 Konsep Dasar Perencanaan dan Perancangan. mengenai isu krisis energi dan pemanasan global.

BAB V PROGRAM PERENCANAAN dan PERANCANGAN MUSEUM PALEONTOLOGI PATIAYAM

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB III DESKRIPSI PROYEK

SPA HOTEL DI SEMARANG DENGAN PENEKANAN DESAIN EKO ARSITEKTUR

BAB V ANALISA KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN SOLO MOVIES AREA

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TERMINAL TIPE B DI KAWASAN STASIUN DEPOK BARU

Bab II. Sumber Inspirasi. bernuansa natural. Bandara ini sangat jelas mengandung tema Neo-Vernakular

BAB V KONSEP. V. 1. Konsep Dasar. Dalam merancang Gelanggang Olahraga di Kemanggisan ini bertitik

BAB IV ANALISA PERENCANAAN

Bab III. Aspek Tanah dan Arsitektural Desain. : Puri Indah, Jakarta Barat

Epilogue. A Never Ending Story. dari awal sampai akhir. Smart mistakes, istilah yang dikenalkan oleh Raul

BAB III: DATA DAN ANALISA

CITY HOTEL BINTANG 3 DI PEKALONGAN

Transkripsi:

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL 6.1. Program Ruang Berdasarkan tapak terpilih, dilakukan perhitungan kembali untuk mengoptimalkan jumlah kamar. Perhitungan ini sama seperti perhitungan yang dilakukan pada tahap pendekatan besaran ruang. Dari perhitungan ini akan didapatkan jumlah kamar maksimal yang dapat ditampung oleh tapak terpilih. Berikut ini adalah tabel perhitungan optimalisasi jumlah kamar pada tapak terpilih: Jenis Ruang Tabel 6.1. Program Ruang Tapak Tepilih Kelompok Kegiatan Penerima Perhitungan Luas Hall Drop off Jumlah + Sirkulasi 30 % 235 m² Lobby 159 m² Lounge 63,6 m² Lavatory 15,3 m² Front Office 47.7 m² Rented Area 143,1 m² - Souvenir Shop - Tour agency - Money Changer - Butik Jumlah Keseluruhan+Sirkulasi 30% 795 m² Kelompok Kegiatan Utama Deluxe Room (90 Unit) 2.160 m² Executive Room (60 Unit) 1.920 m² Junior Suite Room (6 Unit) 288 m² Executive Suite Room (3 Unit) 216 m 2 Jumlah Keseluruhan+Sirkulasi 30% 5.959 m² Kelompok Kegiatan Penunjang Meeting Room - Besar - Kecil - Gudang Perabot Function Room - Function Room - Pre-function Room - Ruang Ganti - Pantry - Ruang Operator 478 m² 1.386 m²

Restoran - Main Dining Room - Mini bar & Coffe Shop - Dapur - Gudang - Lavatory - Cashier Sport Area - Swimming Pool - Fitness Center - Lavatory 1.018,93 m² 1.061 m² Mushola 58 m² Lavatory 38,35 m² Jumlah Keseluruhan+Sirkulasi 30% 3.935 m² Kelompok Kegiatan Pengelola Manager Office 59,8 m² Division Office 275,6 m² Meeting Room 60 m² Lavatory 837,72 m² Jumlah Keseluruhan+Sirkulasi 30% 1.376 m² Kelompok Kegiatan Pelayanan Housekeeping Office 111,3 m² Ruang Karyawan - R. Makan - R. Training - R. Istirahat - R. Loker 359,5 m 2 Mushola Lavatory Total + Sirkulasi 30% 154,43 m² Laundry & Dry Cleaning 100,17 m² Lost and Found 15,9 m² Loading Dock 111,3 m² Gudang - Gdg. Perabot - Gdg. Peralatan Ruang Keamanan - Pos Jaga - R.CCTV 209,88 m² 24 m² Ruang Kesehatan 20 m 2

Ruang Engineering - R. Genset - Gudang Bahan Bakar - R. Panel Listrik - R. Pompa Air - Lift - R. AHU - R. Shaft - R. Chiller - Lift Barang - Tangga Darurat 515,7 m² Jumlah Keseluruhan+Sirkulasi 30% 1.886 m² Parkir Parkir Mobil (Pengunjung) 1.574,1 m² Parkir Mobil (Pengelola) 99 m² Parkir Motor (Pengunjung) 157,41 m² Parkir Motor (Karyawan) 399 m² Bus 170 m² Truk Barang 42,5 m² Jumlah Keseluruhan+Sirkulasi 30% 4.884 m 2 Sumber: Analisa Pribadi Tabel 6.2. Jumlah Kebutuhan Ruang Tapak Terpilih No. Kelompok Kegiatan Total 1. Kelompok Kegiatan Publik 795 m² 2. Kelompok Kegiatan Utama 5.959 m² 3. Kelompok Kegiatan Penunjang 3.935 m² 4. Kelompok Kegiatan Pengelola 1.376 m 2 5. Kelompok Kegiatan Pelayanan 1.886 m 2 Jumlah Kelompok Kegiatan 13.951 m 2 Sumber: Analisa Pribadi, 2017

6.2. Tapak Terpilih Gambar 6.1. Tapak Terpilih Sumber: Google Maps Gambar 6.2. Kondisi Tapak Terpilih Sumber: Dokumen Pribadi Tapak terpilih merupakan tapak alternatif 2. Tapak alternatif 2 berada di Jalan Veteran. Luas tapak terpilih adalah ± 10.400,36 m 2. Ketentuan Koefisien Dasar Bangunan (KDB) maksimal 60%, KLB 4 dan maksimum tinggi bangunan 10 lantai. Perhitungan maksimum luas lantai : Maksimum Luas Lantai = KDB Maks x KLB x Luas Tapak = 60 % x 4 x 10.400,36 = 24.960,86 m 2 + 24.961 m 2 Dari perhitungan di atas didapat maksimum luas lantai sebesar + 24.961 m 2. Dengan melihat kebutuhan ruang 13.951 m 2, maka masimum luas lantai sebesar + 24.961 m 2 memenuhi kebutuhan ruang untuk bangunan City Hotel Bintang Empat di Semarang. Dengan uraian sebagai berikut: KDB yang digunakan 60% GSB 29 meter Tinggi bangunan 6 lantai dengan 2 basement Perkiraan luas bangunan sebagai berikut :

- Lantai basement terdiri dari 2 lantai yaitu area parkir dan kegiatan pelayanan (servis): Area parkir + servis = 4.884 m 2 + 1.886 m 2 = 6.770 m 2 = @lantai 3.385 m 2 - Bagian podium terdiri dari 2 lantai yaitu kegiatan penunjang, pengelola dan kegiatan publik: Kegiatan penunjang + pengelola + public = 3.935 m² + 1.376 m 2 + 795 m² = 6.106 m² = @lantai 3.053 m² - Luas lantai dasar = luas dasar podium + luas area parkir = 3.053 m² + 3.385 m2 = 6.438 m 2 - Luas lahan yang dibutuhkan = luas lantai dasar : KDB = 6.438 m² : 60 % = 10.730 m² - Kelompok kegiatan privat beserta kegiatan penunjang direncanakan akan terdiri dari 6 lantai. Sedangan pada lantai teratas akan direncanakan untuk function room. Potensi tapak: - Terletak di tengah Kota Semarang, akses dan pencapaian yang mudah karena dekat dengan Simpang Lima Semarang - Termasuk daerah yang padat aktivitas - Dekat dengan pusat keramaian - Termasuk daerah yang bebas banjir - Merupakan zona perdagangan, jasa dan juga pemerintahan.