Hati ke Hati Andreas Pratama

dokumen-dokumen yang mirip
book Dharma From Movie

Pupuklah terus cinta dalam keluarga Anda. Pastikan buku di atas dan di bawah ini menjadi bacaan Anda sekeluarga, sebelum, sesudah, dan selamanya...

Tidak Ada Ajahn Chan. Kelahiran dan Kematian

Mari berbuat karma baik dengan mendanai cetak ulang buku ini sebagai derma Dharma kepada sesama dan pelimpahan jasa kepada leluhur.

Hengky. book. Teguh Tahan Terpa KISAH NYATA

Mari berbuat karma baik dengan mendanai cetak ulang buku ini sebagai derma Dharma kepada sesama dan pelimpahan jasa kepada leluhur, agar ajaran

BAB I PENDAHULUAN. Ibu adalah wanita yang telah melahirkan seseorang. Sebutan ibu mungkin

Buddha berkata keinginan itu seperti air asin. Makin banyak diminum, semakin haus

SEKOLAH SESUDAH INI. "Dan mereka akan melihat wajah-nya dan nama-nya akan tertulis di dahi mereka."

Bab 2 Data Dan Analisa. Si Cacing dan Kotoran Kesayangannya. Pandita Sasanadhaja Dr. Ratna Surya Widya, Sp.K.J.

Ade Novitania. What IS Love? Book Making. Penerbit

Kumpulan Motto Hidup

Edypekalongan Home Publishing. kalacakra. buku puisi seorang yogi. edypekalongan

Someone! Susi Retno Juwita. Penerbit Nulisbuku.com

Ordinary Hope. Timothy Athanasios

book keuletan H KISA A NYAT keteguhan

Rangkuman Kata Mutiara Tentang Waktu

Dua Jenis Tangisan. oleh: Andi Kusnadi

Mentari Pagi. Penulis Selfy Parkit. Penyunting Vina Swarnadhita Handaka Vijjànanda. Penata Letak & Sampul Vidi Yulius

Karya Kreatif Tanah Air Beta. Karya ini diciptakan untuk menuturkan isi hati Mama Tatiana di dalam buku hariannya. Karya

NH MAYA. PETUNJUK KEBENARAN TUHAN Tahun 2010 Jilid 1 (September-Oktober) Diterbitkan secara mandiri. melalui Nulisbuku.com

Muslimah Keren _MUSLIMAH KEREN_RM pdf 1 5/17/2017 5:29:17 PM

GPIB Immanuel Depok Minggu, 21 Agustus 2016 TATA IBADAH HARI MINGGU XIV SESUDAH PENTAKOSTA

GKI MENGALAMI PEMBARUAN BUDI Roma 12:1-2

pesimis, tidak percaya diri, bahkan tidak ikut andil dalam kegiatan apa pun. Perbedaan itulah yang membuatnya merasa minder.

Seri Kitab Wahyu Pasal 14, Pembahasan #11 oleh Chris McCann

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Wanita adalah makhluk perasa, sosok yang sensitif dari segi perasaan, mudah

HARI MINGGU Iv SESuDAH PASKAH

EKSPRESI MAKNA BERSYUKUR UNTUK HIDUP DALAM PERJANJIAN ANUGERAH

SURAT CINTA UNTUK ADRIANE

LEUSER MODAL YANG TERGADAIKAN

Ketika Anda memutuskan untuk mendaftar di sebuah perguruan tinggi, berarti Anda sudah tahu konsekwensi yang mesti Anda hadapi. Anda telah memilih

The Power of Walking with God. Ditulis oleh Manati I. Zega Kamis, 26 November :28

ABSTRAK KONFLIK DALAM NOVEL DAUN PUN BERZIKIR KARYA TAUFIQURRAHMAN AL AZIZY DAN KELAYAKANNYA SEBAGAI BAHAN AJAR SASTRA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA)

Pikirlah tentang Allah Bila. Saudara Berdoa

PENILAIAN PELAKSANAAN PENGAWASAN PAJAK TERHADAP PENERIMAAN PAJAK DAERAH PEMERINTAH KOTA SURAKARTA (Studi Kasus pada Inspektorat Kota Surakarta)

BAB I PENDAHULUAN. lebih dikenal di Indonesia dengan nama Lao Tzu memiliki nama asli Li Er, hidup pada abad

László Hankó: Kebahagiaan Marina

Merenungkan/Membayangkan Penderitaan Neraka

SHAINA BARENO. 9 Butterflies. (9 Kupu-kupu) Diterbitkan secara mandiri. melalui Nulisbuku.com

Pelajaran untuk Murid STUDENT LESSON SUATU HAL TENTANG WAKTU

Budi Mulyanto. Hati Bicara

Jangan Menyerah, Andalah Pemenangnya

Sketsa Kata Fraulein

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Selama ini selain bulan Mei, kita mengenal bulan Oktober adalah bulan Maria yang diperingati setiap

Rp ,- Daftar Isi

Manfaatkan Waktu. Semaksimal Mungkin

"Jika saya begitu takut maka biarlah saya mati malam ini". Saya takut, tetapi saya tertantang. Bagaimanapun juga toh akhirnya kita harus mati.

GPIB Immanuel Depok Minggu, 23 Juli 2017 TATA IBADAH HARI MINGGU VII SESUDAH PENTAKOSTA PERSIAPAN : Doa Pribadi Umat Latihan Lagu-lagu baru Doa para

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE KUIS MULTIPLAYER TENTANG BUDAYA INDONESIA MEMANFAATKAN BLUETOOTH DAN NEAR FIELD COMMUNICATION TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. verbal maupun non verbal. Komunikasi verbal adalah komunikasi yang

FANATISME SUPORTER SEPAK BOLA UNTUK MENANAMKAN SOLIDARITAS SOSIAL. (Studi kasus pada suporter Pasoepati Kartasura) SKRIPSI

Tiga Sumpah Agung. Hal 1.

KARYA TULIS ILMIAH PROFIL PENERAPAN FARMASI KLINIK DI RUMAH SAKIT AMAL USAHA MILIK MUHAMMADIYAH DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Kuesioner Tentang Keefektivitasan Bulletin Ehipassiko dalam Meningkatkan Pemahaman dan Membangun Komitmen Donatur di Wilayah Duri Kepa, Jakarta Barat

Dhamma Inside. Bersikap Ramah. Standar. Berada di luar Kata-kata : Alamilah Sendiri. Vol Oktober 2015

ONIMUSHA Written by REZA FAHLEVI ( )

ALKITAB. Alkitab The Bible Halaman 1

DIMIN BANSAI MENJADI PENYEMBAH SEJATI. Penerbit DIMIN BANSAI 2

BAB I PENDAHULUAN. Karya sastra tidak akan terlepas dari imajinasi pengarang. Karya sastra

GPIB Immanuel Depok Minggu, 09 April 2017

Mengukir Masa dengan Tulisan

Liturgi Minggu. Jadilah Penurut-Penurut Allah. GKI Bintaro Utama 9 Agustus 2015 Pukul 06.30, 09.00, dan WIB

KELUARGAKU. Etty S. Kawilarang

DHARMA CHARACTER BUILDING

Pratityasamutpada: Sebuah Pujian Buddha (Dependent Arising: A Praise of the Buddha) oleh Je Tsongkhapa

KEBAIKAN RAHASIA (Perbuatan-perbuatan Tersembunyi), 10 November 2012

[AMNESIA] Back to Future La Makkuraga

CHARLES KUMAR. Fakir Sang Pencari

mata sembab nan berat,, ditimpal idingin sisa hujan tadi sore sungguh pas jika menarik selimut taulah kau jika sudah dalam selimut,, he he he

Aktivitas untuk Belajar tentang Doa

MENANTI DIA DENGAN BERJAGA DAN BERDOA

MELAWAN KETERBATASAN MELAWAN KETERBATASAN

5. Kisah-kisah dan Sejarah 5.11 Nabi Dawud AS. dan Nabi Sulaiman AS.

PEMBERDAYAAN PEREMPUAN MELALUI KELOMPOK PEMBUDIDAYA IKAN (POKDAKAN) MINASARI DI DUSUN BEJI, SUMBERAGUNG, JETIS, BANTUL SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Seri Iman Kristen (3/10)

TATA IBADAH HARI MINGGU III PRAPASKAH

Sukacita atas ciptaan Allah

Jiwa yang sukses adalah jiwa yang selalu siap menghadapi semua hal yang akan menghadangnya di dalam belantara kehidupannya.

PENINGKATAN AKTIVITAS SISWA PADA PENDEKATAN SAINTIFIK PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS IV SD NEGERI 3 GROGOL

Ha??? Serius kita mau ngambil jurusan itu??? Mau jadi apa ke depannya??? Mau makan apa kita???

Bulan Penuh Rahmat itu Telah Meninggalkan Kita. Written by Mudjia Rahardjo Friday, 15 November :41 -

Musa menulis kitab Ayub dan kitab Kejadian ketika ia tinggal di Midian. Dengan demikian kitab Ayub adalah salah satu buku paling awal dalam Alkitab. B

Penelaahan yang Bersifat Ibadah

Good Person. By : Mentari Puteri Utami

KATA PENGANTAR. Dr. Eng. Yunus Daud, Dipl.Geotherm.Tech., M.Sc.

RELASI GURU-MURID-BIDANG STUDI BAGI GURU SEJATI

2. NYANYIAN JEMAAT Carilah Dulu Kerajaan Allah PKJ 103:1,3,4

Revelation 11, Study No. 33 in Indonesian Language. Seri kitab Wahyu pasal 11, Pembahasan No. 33, oleh Chris McCann

SISTEM INFORMASI AKADEMIK NILAI SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) MA ARIF KEMUNING SAMBIT BERBASIS WEB

MENTOR SPIRITUAL MS Club Publishing

LITURGI MINGGU GEREJA KRISTEN INDONESIA JATIMURNI MINGGU, 3 SEPTEMBER 2017 Tema: MENYELAMI PEMIKIRAN ALLAH JEMAAT BERHIMPUN

Pertemuan Kedua KABAR GEMBIRA BERHADAPAN DENGAN MATERIALISME

Tujuh Tips Hidup Bahagia

PENGELOLAAN PENDIDIKAN KARAKTER DI TAMAN KANAK- KANAK PERTIWI KEBAK I DESA KEBAK KECAMATAN KEBAKKRAMAT KABUPATEN KARANGANYAR SKRIPSI

THE WARRIOR S CALL #1 - PANGGILAN PAHLAWAN #1 THE MIGHTY MEN REVIVAL KEBANGKITKAN PARA PAHLAWAN

SENIN, 01 JANUARI 2018 PK & WIB

Skripsi FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN PROFESI SEBAGAI AKUNTAN PUBLIK DAN NON AKUNTAN PUBLIK

Transkripsi:

1 book

2

SERI DHARMA PUTRA INDONESIA 6 Hati ke Hati Andreas Pratama Anda boleh mengunduh, mencetak, menyalin, dan membagi buku ini selama tidak dijual.

Hati ke Hati Penulis Andreas Pratama Penggambar Andreas Pratama Penyunting Handaka Vijjànanda Perancang Sampul Andreas Pratama Penata Letak Vidi Yulius Copyright 2010 Andreas Pratama Cetakan I, Mei 2010 Pusat Pelayanan Ehipassiko Foundation, 085888503388 ehipassikofoundation@gmail.com www.ehipassiko.net Dengan mendanai buku ini, Anda membantu kelangsungan perjuangan penerbit dalam menyediakan buku Dharma di Indonesia. Dana dapat disalurkan melalui: BCA KCP Taman Permata Buana Yayasan Ehipassiko, 4900333833

Kata Pengantar Sebagian dari kita berpikir bahwa harta kekayaan adalah sumber kebahagiaan sejati, hingga pada suatu saat kita sadar betapa kedamaian batin kita telah tergadaikan oleh perasaan yang tak pernah terpuaskan. Sebagian lagi menganggap kecantikan sebagai harta yang paling berharga, sampai tiba saat tatkala ia menitipkan salam perpisahannya lewat sang cermin, tinggallah rasa kehilangan menemani kita. Beberapa juga menganggap bahwa kecerdasan pikiran adalah hal yang paling utama, namun saat batin kita menderita, tak sedikit pun dari logika itu yang mampu membantu; saat penderitaan datang, kita lebih sering mengusirnya. Kedua puluh tokoh yang saya tampilkan dalam buku ini adalah sosok-sosok yang telah menemukan harta sejati dalam kehidupan, yaitu suara hati. Suara hati yang selalu setia menuntun dan mendamaikan diri kita, walau terkadang tanpa kata-kata, namun kita hanya perlu untuk lebih mendengarkannya. Melalui petikan suara hati dalam buku ini, mereka mencoba bersentuhan dengan kita secara heart to heart, hati ke hati.

Penyajian tokoh dan suara hati -nya dalam buku mungil ini semata-mata diurutkan secara alfabetis untuk memudahkan penelusuran. Akhir kata, suara hati mereka yang akan terus menggema dalam keabadian ini, semoga dapat memberikan tuntunan, inspirasi, dan motivasi bagi kita yang mendengarnya, dalam menemukan harta sejati dalam hidup ini. Love You... Waisak 2010, Bekasi Andreas Pratama

7

9 Apa pun yang kamu lakukan, pintu hatiku akan selalu terbuka untukmu. -Ajahn Brahm

11 Meditasi adalah napasmu. Mengapa kamu punya waktu untuk bernapas, tapi tidak punya waktu untuk bermeditasi? -Ajahn Chah

13 Hanya ada satu jalan bagiku. Aku harus bertempur sampai mati dengan segenap kekuatanku demi kemenangan atas kotoran batin. Tidak ada pilihan lain. -Ajahn Mun

15 Keseluruhan ilmu pengetahuan tidak ada apa-apanya dibanding perbaikan cara berpikir sehari-hari. -Albert Einstein

17 Mana yang lebih ingin Anda miliki: harta melimpah atau kemampuan untuk menikmati hidup? -Anthony de Mello

19 Jika kamu mempelajari realita dengan menggunakan pikiranmu, kamu tidak akan memahami realita maupun pikiranmu sendiri. Jika kamu mempelajari realita tanpa menggunakan pikiranmu, maka kamu akan memahami keduanya. -Bodhidharma

21 Sungguh sulit menemukan satu makhluk saja yang belum pernah menjadi ibu kita pada kehidupan yang lampau. -Buddha

23 Inilah agamaku yang sangat sederhana. Tidak memerlukan biara maupun filosofi yang rumit. Pikiran dan hatiku adalah kuilnya, dan kebaikan hati adalah filosofinya. -Dalai Lama XIV

25 Kedewasaan seseorang diukur dari: seberapa jauh ia mengalahkan dirinya sendiri dan seberapa jauh ia membawa manfaat bagi pihak lain. -Handaka Vijjananda

27 Jika engkau hanya berbuat baik kepada orang yang berbuat baik kepadamu, apakah jasamu? Orang-orang berdosa pun berbuat demikian. -Isa Almasih

29 Jika saja setiap orang lebih menginginkan kedamaian ketimbang seperangkat televisi, maka akan ada kedamaian. -John Lennon

31 Sebuah doktrin layaknya kaca jendela: kita bisa melihat kebenaran melaluinya, namun ia memisahkan kita dari kebenaran itu sendiri. -Kahlil Gibran

33 Melalui tiga cara kita bisa belajar tentang kebijaksanaan: pertama, dengan merenung, ini adalah cara paling mulia; kedua, dengan meniru, ini paling mudah; dan ketiga, dengan mengalami sendiri, ini yang paling menyakitkan. -Kong Zi

35 Pohon tinggi besar bermula dari sebutir bibit kecil, pagoda sembilan tingkat dibangun mulai dari setumpuk tanah, perjalanan ribuan mil dimulai dari satu langkah pertama. -Lao Zi

37 Kebahagiaan adalah ketika apa yang kita pikirkan, apa yang kita ucapkan, dan apa yang kita lakukan, selaras dalam harmoni. -Mohandas Gandhi

39 Orang lain memarahi saya, salah paham terhadap saya, memfitnah saya, dan saya bersyukur. Saya berterima kasih kepada mereka karena telah memberi saya kesempatan untuk mengembangkan diri. -Master Cheng Yen

41 Janganlah berpikir bahwa cinta sejati haruslah cinta yang luar biasa. Apa yang kita butuhkan adalah cinta yang tak kenal lelah. -Mother Teresa

43 Aku selalu melakukan hal-hal yang belum mampu kulakukan, semata-mata agar aku bisa belajar bagaimana cara melakukannya. -Pablo Picasso

45 Aku belum pernah gagal. Aku hanya telah menemukan 10.000 cara yang tak akan berhasil. -Thomas Alva Edison

47 Jika kamu mendengar suara dari dalam dirimu yang mengatakan Kau tak bisa melukis!, bagaimanapun caranya, tetaplah melukis, dan suara itu pun akan mereda. -Vincent van Gogh

Profil Penulis Andreas Pratama, atau yang akrab dipanggil Andre, lahir di Bekasi, 20 April 1988. Saat ini ia sedang menyelesaikan tugas akhir S1-nya di Fakultas Multimedia BINUS University Jakarta, Jurusan Desain Komunikasi Visual. Ia berkarya sebagai ilustrator untuk produk-produk terbitan Ehipassiko Foundation seperti Si Lilin, Seri DPI Nasi Basi, Majalah Mamit, dan beberapa seri buku terbitan Elex Media Komputindo. Dalam kesehariannya, Andre mengisi waktu dengan membaca, menggambar, dan bermain game. Penggila sepak bola ini sudah mulai menggambar sejak pertama kali memegang pensil, dan terus berlanjut hingga menjadi profesi seperti saat ini. Karya-karyanya dapat diakses di instagram: @andre.illustration dan bisa dihubungi melalui kong.ehipassiko@gmail.com.