KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM ACARA YUK KEEP SMILE DI TRANS TV (Suatu Kajian Pragmatik)

dokumen-dokumen yang mirip
TINDAK TUTUR EKSPRESIF DAN STRATEGI KESANTUNAN BERBAHASA DALAM ACARA TATAP MATA DI TRANS 7 (Suatu Tinjauan Pragmatik)

IMPLIKATUR PERCAKAPAN SEBAGAI UNSUR PENGUNGKAPAN HUMOR DALAM KOMEDI OKB DI TRANS 7 (Sebuah Tinjauan Pragmatik)

PELANGGARAN PRINSIP KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM TALK SHOW Ada Ada Aja di Global TV: Suatu Pendekatan Pragmatik

PELANGGARAN PRINSIP KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR DALAM ACARA TALK SHOW HITAM PUTIH DI TRANS 7 (Suatu Pendekatan Pragmatik)

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN STRATEGI KESANTUNAN BERBAHASA DAI PADA WACANA DAKWAH DIALOGIS. DI TELEVISI (Suatu Pendekatan Pragmatik)

PRINSIP KESANTUNAN DAN IRONI SERTA KELAKAR DALAM ACARA BUAYA SHOW DI INDOSIAR: Suatu Tinjauan Pragmatik

KAJIAN PRAGMATIK PADA WACANA POJOK HARIAN BALI POST : Sebuah Tinjauan Pragmatik

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN PRINSIP KESANTUNAN DALAM TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR DEPOK JAYA KOTA DEPOK (Suatu Tinjauan Pragmatik)

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN KESANTUNAN IMPERATIF PADA PAPAN PENGUMUMAN DAN INFORMASI DI WILAYAH SURAKARTA

TINDAK TUTUR EKSPRESIF DAN STRATEGI KESANTUNAN BERBAHASA DALAM DIALOG BERITA BEDAH EDITORIAL MEDIA INDONESIA DI METRO TV

PELANGGARAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESANTUNAN DALAM TALK SHOW SATU JAM LEBIH DEKAT DI TV ONE

TINDAK TUTUR DAN PRINSIP KESANTUNAN DALAM JUAL BELI ONLINE DI FACEBOOK

TINDAK TUTUR DAN STRATEGI KESANTUNAN

TINDAK TUTUR EKSPRESIF DAN PELANGGARAN PRINSIP KESANTUNAN PEMBAWA ACARA INSERT DI TRANS TV

PRINSIP KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR DALAM ACARA BIANG RUMPI NO SECRET TRANS TV

KETIDAKPATUHAN PRINSIP KERJA SAMA DAN IMPLIKATUR DALAM TALK SHOW SUDUT PANDANG DI METRO TV (Sebuah Pendekatan Pragmatik)

KRITIK SOSIAL DALAM NOVEL PERTEMUAN DUA HATI KARYA NH. DINI: Tinjauan Sosiologi Sastra Alan Swingewood

UNGKAPAN METAFORIS TENTANG CINTA DALAM ARTIKEL PADA LAMAN HIPWEE.COM

TINDAK TUTUR DAN STRATEGI KESANTUNAN DALAM KOMENTAR D ACADEMY ASIA

PELANGGARAN PRINSIP KERJA SAMA DAN IMPLIKATUR DALAM ACARA RAJA GOMBAL DI TRANS 7: (Suatu Pendekatan Pragmatik)

PROBLEMATIKA SOSIAL DALAM CERPEN KURMA KIAI KARNAWI KARYA AGUS NOOR (Pendekatan Sosiologi Sastra)

TINDAK TUTUR EKSPRESIF DAN STRATEGI KESANTUNAN DALAM RUBRIK SORAK SUPORTER DAN UMPAN BALIK

ANALISIS PELANGGARAN PRINSIP KERJA SAMA DAN IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM TALK SHOW MATA HATI DI KOMPAS TV

PELANGGARAN PRINSIP KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM ACARA PAS MANTAB DI TRANS 7 ( KAJIAN PRAGMATIK )

PROBLEMATIKA SOSIAL DALAM NOVEL SEKALI DALAM 100 TAHUN KARYA MARGA T.

PEMILIHAN BAHASA DALAM IKLAN KOSMETIK DI TELEVISI

TINDAK TUTUR PERLOKUSI PERNYATAAN - PERNYATAAN JOKOWI SELAKU KEPALA PEMERINTAH DKI JAKARTA DALAM SURAT KABAR DETIK.COM : Tinjauan Pragmatik

GAMBARAN TOKOH SINTA DALAM NOVEL SINTA OBONG KARYA ARDIAN KRESNA DAN CERITA RAMAYANA KARYA C. RAJAGOPALACHARI: Studi Sastra Bandingan

KARAKTERISTIK BAHASA TERJEMAHAN MANGA SHOUJO Kajian Sosiolinguistik

LIRIK LAGU RELIGI GRUP BAND UNGU DALAM ALBUM AKU DAN TUHANKU: Sebuah Pendekatan Stilistika

IMPLIKATUR PERCAKAPAN PADA WACANA PEMBUKA RAPAT DINAS DI TINGKAT KELURAHAN BERLATAR BELAKANG BUDAYA JAWA SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan

KLAUSA RELATIF BAHASA INDONESIA: Suatu Tinjauan Sintaksis

PENGAMBILAN GILIRAN BICARA DALAM JUST ALVIN DI METRO TV: Sebuah Tinjauan Pragmatik

PEMAKAIAN BAHASA DALAM JUAL BELI HANDPHONE DAN AKSESORIS HANDPHONE DI SURAKARTA: Suatu Pendekatan Sosiolinguistik

TINDAK KESANTUNAN BERBAHASA: STUDI KASUS PADA KOMUNIKASI PEMBANTU-MAJIKAN DI KECAMATAN GEMOLONG, KABUPATEN SRAGEN

PENYIMPANGAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESOPANAN PADA WACANA KARTUN DALAM KARTUN TOM AND JERRY KARYA OSCAR MARTIN (KAJIAN PRAGMATIK) SKRIPSI

PROBLEM-PROBLEM SOSIAL DALAM NOVEL TUHAN, IZINKAN AKU MENJADI PELACUR KARYA MUHIDIN M DAHLAN : Tinjauan Sosiologi Sastra

ISOGLOS DIALEK BAHASA JAWA DI PERBATASAN JAWA TENGAH-JAWA TIMUR (Studi Kasus di Kecamatan Giriwoyo, Punung, dan Pringkuku)

SYAIR IBADAT : Suntingan Teks, Analisis Ajaran Tauhid dan Konsep Ekskatologi

PELANGGARAN PRINSIP KESANTUNAN SERTA IMPLIKATUR DALAM FILM KOMEDI CAPRES, WAKIL RAKYAT, DAN KENTUT

GAMBARAN TOKOH SINTA DALAM NOVEL SINTA OBONG KARYA ARDIAN KRESNA DAN CERITA RAMAYANA KARYA C. RAJAGOPALACHARI: Studi Sastra Bandingan

IMPLIKATUR DAN KESANTUNAN POSITIF DALAM WACANA RAPAT DINAS DI LINGKUNGAN KELURAHAN BERLATAR BELAKANG BUDAYA JAWA

ANALISIS WACANA KRITIS TRILOGI NOVEL GADIS PANTAI, LARASATI, PANGGIL AKU KARTINI SAJA KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER

KESINONIMAN AJEKTIVA INSANI DALAM BAHASA INDONESIA: Sebuah Kajian Semantik

PENGUNGKAP PANDANGAN MASYARAKAT

ANALISIS PERAN: STUDI KASUS PERAN INSTRUMEN DALAM KLAUSA BAHASA INDONESIA

ANALISIS PENYIMPANGAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESOPANAN DALAM ACARA SENTILAN SENTILUN DI METRO TV

KOHESI DAN KOHERENSI WACANA PADA CATATAN MOTIVASI MARIO TEGUH DI PROFIL FACEBOOK

KARAKTERISTIK PENGGUNAAN BAHASA PADA TRANSAKSI JUAL BELI DI TOKO ONLINE: Tinjauan Sosiolinguistik

DAYA PRAGMATIK DI BALIK PERNYATAAN PEJABAT KPK vs POLRI

ASPEK-ASPEK TEMATIS DALAM BUKU KAMBING JANTAN KARYA RADITYA DIKA: Tinjauan Struktural Robert Stanton

ANALISIS WACANA IKLAN PRODUK KECANTIKAN PADA TABLOID WANITA NOVA

TINDAK TUTUR BERBAHASA INDONESIA DALAM INTERAKSI JUAL-BELI DI PASAR MINGGU TAMANAGUNG BANYUWANGI

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF DALAM ACARA HATI KE HATI BERSAMA MAMAH DEDEH DI ANTV: Sebuah Pendekatan Pragmatik

PENGGUNAAN DAN PENYIMPANGAN PRINSIP KESOPANAN DALAM ACARA HUMOR LENONG REMPONG DI TRANS 7

BAHASA JAWA DI KABUPATEN PURBALINGGA (KAJIAN GEOGRAFI DIALEK)

ISOGLOS DIALEK BAHASA JAWA DI PERBATASAN JAWA TENGAH-JAWA TIMUR (Studi Kasus di Kecamatan Giriwoyo, Punung, dan Pringkuku)

PROBLEM SOSIAL ANAK GENG DALAM FILM SERIGALA TERAKHIR KARYA UPI AVIANTO (Pendekatan Sosiologi Sastra)

KETIDAKADILAN GENDER DALAM NOVEL ISINGA KARYA DOROTHEA ROSA HERLIANY: Kajian Kritik Sastra Feminis

PROSEDUR PEMBUATAN DOKUMEN SURAT PERJALANAN REPUBLIK INDONESIA (SPRI) PADA KANTOR IMIGRASI KELAS I YOGYAKARTA

WASIAT NABI MUHAMMAD SAW : Suntingan Teks, Analisis Struktur, dan Fungsi

PANDANGAN TIGA TOKOH UTAMA WANITA TENTANG EMANSIPASI DALAM NOVEL TIGA ORANG PEREMPUAN KARYA MARIA A. SARDJONO

PEMAKAIAN BAHASA DALAM JUAL BELI HANDPHONE DAN AKSESORIS HANDPHONE DI SURAKARTA: Suatu Pendekatan Sosiolinguistik

NOVEL ZIARAH YANG TERPANJANG KARYA K.USMAN Sebuah Pendekatan Sosiologi Sastra

DIKSI DAN GAYA BAHASA TUTURAN MOTIVASI GURU BAHASA INDONESIA DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI SMA NEGERI 2 LUMAJANG SKRIPSI

MISTISISME MITOS PEWAYANGAN DALAM NOVEL RAHVAYANA KARYA SUJIWO TEJO: Analisis Strukturalisme Claude Lévi-Strauss

ANALISIS TINDAK TUTUR DALAM IKLAN PRODUK MINUMAN DI TELEVISI SKRIPSI

VERBA BERPREFIKS BER- DALAM BAHASA INDONESIA (Analisis Tata Bahasa Kasus)

MASALAH SOSIAL DALAM KUMPULAN CERPEN DALANG GALAU NGETWIT KARYA SUJIWO TEJO: Tinjauan Sosiologi Sastra

ANALISIS PEMANFAATAN PRINSIP KESANTUNAN BERBAHASA PADA KEGIATAN DISKUSI KELAS SISWA KELAS XI SMA N 1 SLEMAN SKRIPSI

KAJIAN STILISTIKA PARIKAN DALAM ACARA GUYON MATON RADIO SWIBA (Swara Intan Pari Membangun) KARANGANYAR

MITOS WANITA JAWA DALAM PROSA LIRIK PENGAKUAN PARIYEM KARYA LINUS SURYADI AG: Analisis Strukturalisme Claude Lévi-Strauss

PROSEDUR PENGADAAN SUKU CADANG MESIN PRODUKSI DI PT KUSUMAHADI SANTOSA JATEN, KARANGANYAR

KOHESI GRAMATIKAL DALAM WACANA PROSEDURAL PETUNJUK PENGGUNAAN OBAT

PROBLEM-PROBLEM SOSIAL DALAM MONOLOG MARSINAH MENGGUGAT KARYA RATNA SARUMPAET: Tinjauan Sosiologi Sastra

TUGAS AKHIR. Sebutan Vokasi Ahli Madya ( A.Md) dalam Bidang Manajemen Administrasi. Oleh : DWI PURWANTI D

EVALUASI PENGGUNAAN FAKTOR FAKTOR PRODUKSI DALAM RANGKA PERKEMBANGAN LABA PADA PT. PRATAMA MITRA AKSARA

KESANTUNA SKRIPSI. Persyaratan. Oleh: A

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF DALAM ACARA DRAMA REALITY SHOW TERMEHEK-MEHEKDI TRANS TV

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN SAVI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 ANGGASWANGI GROBOGAN TAHUN AJARAN 2012/2013

KELAS-KELAS DOMINAN PADA STRUKTUR EKONOMI INDONESIA DALAM NOVEL NEGERI PARA BEDEBAH KARYA TERE LIYE: Analisis Marxisme

KAJIAN STILISTIKA NOVEL PERAHU KERTAS KARYA DEWI LESTARI

PENGGUNAAN BAHASA REMAJA PADA PROVOKE MAGAZINE ONLINE

TEKNIK SLASHQUILT PADA BLAZER SEBAGAI PAKAIAN KERJA UNTUK WANITA

KESETARAAN GENDER DALAM NOVEL PEMENANG SAYEMBARA MENULIS NOVEL DKJ TAHUN 2003: Tinjauan Ginokritik

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL.. LEMBAR PENGESAHAN LEMBAR PERSEMBAHAN.. ABSTRAK... ABSTRACT. KATA PENGANTAR.. DAFTAR TABEL... DAFTAR SINGKATAN...

GAMBARAN BUDAYA TIMUR-BARAT DALAM CERPEN SERIBU KUNANG-KUNANG DI MANHATTAN KARYA UMAR KAYAM: Tinjauan Sosiologi Sastra

PENYUTRADARAAN AGUNG WIJAYANTO DALAM MARSINAH MENGGUGAT KARYA RATNA SARUMPAET

TINDAK TUTUR ASERTIF DALAM DIALOG TOKOH FILM DENIAS, SENANDUNG DI ATAS AWAN SKRIPSI. Oleh Dian Wardani Nafisah NIM

PELAKSANAAN ADMINISTRASI PENGADAAN BAHAN BAKU PRODUKSI (BENANG) PADA PT. KUSUMAHADI SANTOSA KARANGANYAR

REPRESENTASI IDEOLOGI PENGARANG DALAM NOVEL MARYAM KARYA OKKY MADASARI: Pendekatan Sejarah Intelektual

PARADIGMA MULTIKULTURAL DALAM NOVEL RAUMANNEN KARYA MARIANNE KATOPPO Tinjauan Sosiologi Sastra

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM WACANA STIKER ANGKUTAN UMUM ANGKOT DI WILAYAH KUDUS SKRIPSI

PENYIMPANGAN-PENYIMPANGAN MAKSIM PADA WACANA HUMOR AH...TENANE DALAM SURAT KABAR HARIAN SOLOPOS EDISI NOVEMBER S.D. DESEMBER 2011

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

STRATEGI PENGEMBANGAN POTENSI SENI PERTUNJUKAN SANGGAR SENI SEKAR JAGAD DUSUN KOTAKAN DESA BAKALAN KECAMATAN POLOKARTO KABUPATEN SUKOHARJO

PROSEDUR PERUBAHAN HAK ATAS TANAH NEGARA DI BADAN PERTANAHAN NASIONAL KABUPATEN SUKOHARJO

MANAJEMEN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN DAN PERKOTAAN (PBB-P2) DI KABUPATEN JEPARA

KONSTRUKSI PENDIDIKAN KARAKTER KERJA KERAS

Transkripsi:

KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM ACARA YUK KEEP SMILE DI TRANS TV (Suatu Kajian Pragmatik) SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi sebagian Persyaratan guna Melengkapi Gelar Sarjana Sastra Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Disusun oleh RATNA NURHAYATI C0210056 FAKULTAS SASTRA DAN SENI RUPA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit 2014 to user

KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM ACARA YUK KEEP SMILE DI TRANS TV (Suatu Kajian Pragmatik) Disusun oleh RATNA NURHAYATI C0210056 ii

KESANTUNAN DAN IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM ACARA YUK KEEP SMILE DI TRANS TV (Suatu Kajian Pragmatik) Disusun oleh RATNA NURHAYATI C0210056 Telah disetujui oleh Tim Penguji Skripsi Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Pada Tanggal 15 Desember 2014 iii

PERNYATAAN Nama : Ratna Nurhayati NIM : C0210056 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi berjudul Kesantunan dan Implikatur Percakapan dalam Acara Yuk Keep Smile di Trans TV (Suatu Kajian Pragmatik) adalah betul-betul karya sendiri, bukan plagiat, dan tidak dibuatkan oleh orang lain. Hal-hal yang bukan karya saya, dalam skripsi ini diberi tanda citasi (kutipan) dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti persyaratan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan skripsi dan gelar yang diperoleh dari skripsi tersebut. iv

MOTTO Sesungguhnya beserta (setelah) kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai (dari sesuatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain). Dan hanya kepada Tuhanmulah engkau berharap. (Terjemah Q.S. Al-Insyirah: 6-8) Terkadang, berhenti dan menyerah kelihatan sebagai pilihan yang terbaik. Tetapi aku tidak diciptakan untuk kalah. Aku harus bangkit lagi. Bukan jatuhku yang penting, tapi bangkitku. (Mario Teguh) Tidak mungkin tidak ada sesuatu yang tidak ada. Semua bisa menjadi ada. Jalan terbaik yakni selalu berdoa dan berusaha. (Penulis) v

PERSEMBAHAN Bapak dan ibuku, bapak Drs. Wakhidun AR, S.H., M. Hum. dan ibu Suharsih, B.A. Kakak dan adikku. Mas Nurul, Mbak Desti, Mbak Tina, dan Linda. Fachrizal Cahya Kurniawan. Sahabat Bossgenk: Esti, Ika, Rossida, Fredy, Dimas, Trian, Syafi i, Agung, dan Tegar. Teman-teman Sastra Indonesia 2010. Almamater. vi

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah Swt. atas segala limpahan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Kesantunan dan Implikatur Percakapan dalam Acara Yuk Keep Smile di Trans TV (Suatu Kajian Pragmatik) ini dengan lancar. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sastra di Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pada kesempatan ini perkenankan penulis menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih kepada pihak-pihak berikut: 1. Drs. Riyadi Santosa, M. Ed., Ph. D., selaku Dekan Fakultas Sastra dan Seni Rupa yang telah membero izin dalam penyusunan skripsi ini. 2. Drs. Ahmad Taufiq, M. Ag., selaku Ketua Jurusan Sastra Indonesia yang telah menyetujui penyusunan skripsi ini. 3. Dr. Dwi Purnanto, M. Hum., selaku dosen pembimbing yang telah dengan sabar membimbing dan mengarahkan penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. 4. Dra. Hesti Widyastuti, M. Hum., selaku dosen penelaah yang telah memberikan masukan, pengarahan, dan semangat kepada penulis sehingga memperlancar penyusunan skripsi ini. 5. Asep Yudha Wirajaya, S.S., selaku dosen pembimbing akademik penulis selama masa kuliah. 6. Segenap dosen Jurusan Sastra Indonesia yang telah memberikan banyak ilmu kepada penulis. vii

7. Staf perpustakaan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan staf Perpustakaan Fakultas Sastra dan Seni Rupa yang telah memberikan kemudahan dalam kemudahan pada peneliti dalam mendapatkan buku-buku referensi untuk penyusunan skripsi ini. 8. Kedua orang tuaku, bapakku Drs. Wakhidun AR, S.H., M. Hum. dan ibuku Suharsih, B.A., Kakakku (Mas Nurul, Mbak Desti, Mbak Tina), dan adikku (Linda) yang telah setia memberikan kasih sayang, perhatian, doa, bimbingan, dan dukungan bagi penulis. Terima kasih atas kepercayaan dan kesabarannya. 9. Fachrizal Cahya Kurniawan, lelaki yang tetap setia ada dalam suka dan duka bersama penulis. Terima kasih atas tawa, canda, dan airmata yang kita lalui. 10. Sahabat Bossgenk: Esti, Ika, Rossida, Fredy, Dimas, Trian, Syafi i, Agung, Tegar, Angga, dan Yuliana. Bentuk persahabatan yang sederhana telah kita jalani selama lebih dari 4 tahun, terima kasih telah menjadi bagian dari cerita hidupku. Semoga kita masih bisa diberikan waktu berkumpul, meskipun tidak selalu lengkap. 11. Teman-teman Linguistik angkatan 2010, terima kasih atas segala pengalaman dan pertemanan di kelas linguistik selama ini. 12. Teman-teman Sastra Indonesia angkatan 2010, terima kasih atas keceriaan dan kebersamaannya. 13. Semua kakak tingkat dan adik tingkat yang telah membantu penulis. 14. Teman-teman Saseru Study Club (SSC), terima kasih telah memberikan pengalaman dalam berorganisasi. viii

15. Sahabat kecilku: Peni Dwi Yarsi, Natalia Adining Tyas, dan Reni Nita Sari. Terima kasih atas pengalaman terhebat yang telah kita lalui bersama. Semoga tetap menjadi empat sekawan yang saling mendukung dan mendoakan. 16. Trouble is a friend-ku: Ellida Nur Rosyid, Fadhilah Fatmawati, dan Hilyatin Arin, yang masih tetap setia menjalin persahabatan. Terima kasih atas doa, motivasi, dan dukungannya. 17. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terima kasih atas segala bantuan dan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran sangat penulis harapkan demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi mahasiswa Sastra Indonesia pada khususnya dan pembaca pada umumnya. Surakarta, Penulis ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL....i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN.....iii HALAMAN PERNYATAAN......iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN......vi KATA PENGANTAR.....vii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR SINGKATAN....xiv ABSTRAK.....xv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Pembatasan Masalah... 7 C. Perumusan Masalah... 8 D. Tujuan Penelitian... 8 E. Manfaat Penelitian... 9 F. Sistematika Penulisan... 9 BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA PIKIR.....11 A. Kajian Pustaka.....11 B. Landasan Teori.....14 1. Pragmatik.....14 x

2. Situasi Tutur.....17 3. Tindak Tutur.....18 4. Prinsip Kesantunan.....25 5. Teori Kesantunan Brown dan Levinson.....26 6. Prinsip Kesantunan Leech.....28 7. Skala Kesantunan Leech.....40 8. Implikatur Percakapan.....43 C. Kerangka Pikir.....46 BAB III METODE PENELITIAN.....48 A. Jenis Penelitian dan Pendekatan.....48 B. Sumber data dan Data.....48 C. Metode Pengumpulan Data.....49 D. Klasifikasi Data.....50 E. Metode Analisis Data.....51 F. Metode Penyajian Hasil Analisis Data.....53 BAB IV ANALISIS DATA.....54 A. Bentuk Pematuhan Prinsip Kesantunan dalam acara YKS.....54 1. Pematuhan Maksim Kearifan.....54 2. Pematuhan Maksim Kedermawanan.... 61 3. Pematuhan Maksim Pujian.....65 4. Pematuhan Maksim Kerendahan hati.....70 5. Pematuhan Maksim Kesepakatan.....75 6. Pematuhan Maksim Simpati.....79 xi

B. Bentuk Pelanggaran Prinsip Kesantunan dalam acara YKS.....85 1. Pelanggaran Maksim Kearifan.....85 2. Pelanggaran Maksim Kedermawanan.....92 3. Pelanggaran Maksim Pujian.....98 4. Pelanggaran Maksim Kerendahan Hati... 104 5. Pelanggaran Maksim Kesepakatan... 109 6. Pelanggaran Maksim Simpati... 113 C. Implikatur Percakapan dalam acara YKS... 125 1. Implikatur Mengejek... 125 2. Implikatur Tidak setuju... 129 3. Implikatur Menyombongkan diri... 133 4. Implikatur Menghina... 137 5. Implikatur Menyindir... 140 6. Implikatur Menyumpah... 144 7. Implikatur Mengancam... 146 8. Implikatur Mengharapkan sesuatu... 151 BAB V PENUTUP... 155 A. Simpulan... 155 B. Saran... 156 DAFTAR PUSTAKA... 157 LAMPIRAN... 159 xii

DAFTAR TABEL Tabel 1 Pematuhan Prinsip Kesantunan.....82 Tabel 2 Pelanggaran Prinsip Kesantunan... 118 Tabel 3 Implikatur Percakapan... 154 xiii

DAFTAR SINGKATAN YKS : Yuk Keep Smile MK : Maksim Kearifan MKd : Maksim Kedermawanan MP : Maksim Pujian MKh : Maksim Kerendahan hati MKs : Maksim Kesepakatan MS : Maksim Simpati PMK : Pelanggaran Maksim Kearifan PMKd : Pelanggaran Maksim Kedermawanan PMKh : Pelanggaran Maksim Kerendahan hati PMP : Pelanggaran Maksim Pujian PMKs : Pelanggaran Maksim Kesepakatan PMS : Pelanggaran Maksim Simpati xiv

ABSTRAK Ratna Nurhayati. C0210056. 2014. Kesantunan dan Implikatur Percakapan dalam Acara Yuk Keep Smile di Trans TV (Suatu Kajian Pragmatik). Skripsi: Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret. Permasalahan yang dibahas dalam penelitian ini, yaitu (1) Bagaimanakah bentuk pematuhan prinsip kesantunan dalam acara Yuk Keep Smile di Trans TV? (2) Bagaimanakah bentuk pelanggaran prinsip kesantunan dalam acara Yuk Keep Smile di Trans TV? (3) Bagaimanakah bentuk implikatur percakapan yang digunakan untuk menciptakan kelucuan dalam acara Yuk Keep Smile di Trans TV?. Tujuan penelitian ini adalah (1) Mendeskripsikan bentuk pematuhan prinsip kesantunan dalam acara Yuk Keep Smile di Trans TV. (2) Mendeskripsikan bentuk pelanggaran prinsip kesantunan dalam acara Yuk Keep Smile di Trans TV (3) Mendeskripsikan bentuk implikatur percakapan dalam acara Yuk Keep Smile di Trans TV. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kualitatif. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan pragmatik. Sumber data dalam penelitian ini adalah percakapan atau dialog dalam tayangan humor YKS di Trans TV. Data dalam penelitian ini adalah tuturan beserta konteks yang mengandung prinsip kesantunan dan implikatur percakapan dalam acara Yuk Keep Smile di Trans TV, yang ditayangkan pada bulan Januari 2014. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan menggunakan metode simak, dengan beberapa teknik lanjutannya, yakni teknik simak bebas libat cakap, teknik rekam, dan teknik catat. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis cara-tujuan dan metode analisis kontekstual. Metode penyajian hasil analisis data dalam penelitian ini adalah penyajian secara informal. Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa (1) Bentuk pematuhan terhadap prinsip kesantunan yang terdapat dalam tuturan pengisi acara YKS terdiri dari enam maksim, yaitu maksim kearifan, maksim kedermawanan, maksim pujian, maksim kerendahan hati, maksim kesepakatan, dan maksim simpati. Tuturan yang mengandung pematuhan prinsip kesantunan terdapat dalam 30 data. Pematuhan kesantunan bahasa yang sering dilakukan ialah pada maksim pujian, khususnya submaksim kedua yakni penutur memaksimalkan pujiannya terhadap mitra tutur. Tuturan yang bermaksud pujian lebih banyak diungkapkan untuk menyenangkan perasaan dari mitra tutur agar humor tidak terkesan selalu harus menyinggung perasaan. (2) Bentuk pelanggaran terhadap prinsip kesantunan yang terdapat dalam tuturan pengisi acara YKS juga terdiri dari enam submaksim yaitu, maksim kearifan, maksim kedermawanan, maksim pujian, maksim kerendahan hati, maksim kesepakatan, dan maksim simpati. Jumlah data yang mengandung pelanggaran prinsip kesantunan berbahasa dalam penelitian ini adalah 139 data. Semua data terpenuhi dalam enam maksim, yang terdiri atas masing-masing dua submaksim. Pelanggaran yang terjadi dominan pada maksim pujian, tepatnya submaksim pertama yakni penutur tidak mengusahakan kecaman bagi mitra tutur xv

terjadi sedikit mungkin. Pelanggaran lain yang paling sering dilakukan penutur yaitu pada maksim kearifan karena tuturan penutur merugikan bagi mitra tutur. Penutur cenderung melakukan kecaman, hinaan, celaan terhadap mitra tutur sebagai bahan lelucon atau humor. Penutur akan merasa humornya berhasil ketika hinaan yang dilakukannya berhasil membuat penonton tertawa dan terhibur. (3) Implikatur percakapan yang ditemukan dari tuturan dalam acara YKS terdapat delapan macam implikatur, yaitu mengejek, tidak setuju, menyombongkan diri, menghina, menyindir, menyumpahi, mengancam, dan mengharapkan sesuatu. xvi