PIAGAM MADINAH DAN PRAKTEK POLITIK NABI MUHAMMAD SAW. Oleh: Ulya Fuhaidah

dokumen-dokumen yang mirip
RASULULLAH SAW DALAM MEMBINA UMMAT PERIODE MADINAH

KISI-KISI SOAL UAMBN MADRASAH IBTIDAIYAH TAHUN PELAJARAN 2011/2012

WD8013 Sejarah Pendidikan Islam I (Minggu 2) Pensyarah: Ustazah Dr Nek Mah Batri PhD

PERSATUAN DAN KERUKUNAN

Ajwa Publishing ABDULLA SANG NABI MENGUNGKAP FAKTA KENABIAN, PERANG DAN POLIGAMI MUHAMMAD ADNAN ABDULLAH

Sebagai contoh, anda boleh lihat Piagam Madinah di bawah.

PIAGAM MADINAH. Pasal 1 Sesungguhnya mereka adalah satu bangsa negara (ummat), bebas dari (pengaruh dan kekuasaan) manusia lainnya.

Perjuangan Nabi di Kota Madinah dalam Menegakan Agama Islam

Dakwah Nabi Muhammad SAW. Rachmad Syarul Hidayat (X- Ipa1/32)

Materi PAI. Bab IX Meneladani Perjuangan Rasulullah Saw di Madinah. Oleh Yuliandre

(a) Apakah tujuan Nabi Muhammad membuka semula kota Makkah? ( 4 markah ) (b) Jelaskan kepentingan pembukaan semula kota Makkah?

KISI KISI SOAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS UTS GENAP KELAS VII (TUJUH) (untuk memperkaya wawasan WAJIB BACA BUKU PAKET)

TUGAS SEJARAH PERADABAN ISLAM PADA MASA NABI MUHAMMAD SAW ISNAINI NURJANNAH NIM: PAI 1-D

KELAS X SMAN 5 PADANG. Pilihlah Jawaban Yang Paling Tepat Pada Soal di Bawah Ini!

Ali : Mereka juga mempunyai identiti dan peraturannya sendiri.

BAB I PENDAHULUAN. dengan baik oleh penduduk kota tersebut. Dukungan ini tidak diperoleh secara

Persatuan Dalam al-quran dan Sunnah

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Tinggal di kawasan Semenanjung Tanah Arab Terdapat wilayah seperti Syam, Nadz,Yaman, Oman Mekah, Madinah dan Thaif merupakan ibu kota penting

Kelompok 4. Sadri wahyudi Siti cholifah Sarah haikal

KERTAS SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN 2005

19/03/ Digubal oleh Nabi Muhammad s.a.w pada tahun 622M

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia adalah salah satu negara yang dilihat dari letak geografis

UNIT KEGIATAN BELAJAR (UKB PABP ) a. Nama Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti b. Semester : Genap c. Kompetensi Dasar :

Perjanjian Aqabah I. Pada tahun ke-12 kenabian, bertepatan dengan tahun 621 M, Nabi. Muhammad saw. menemui rombongan haji dari Yatsrib.

MENGENAL ISLAM. Disampaikan pada perkuliahan PENDIDIKAN AGAMA ISLAM kelas PKK H. U. ADIL, SS., SHI., MH. Modul ke: Fakultas ILMU KOMPUTER

PIAGAM MADINAH AHMAD NZRYSHAH B. MOHAMED KHALID

Pendidikan Agama Islam

BAB V IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH

MASARIAH MISPARI SEKOLAH SULTAN ALAM SHAH PUTRAJAYA

PN. MASARIAH BINTI MISPARI MAKTAB TENTERA DIRAJA

KISI-KISI SOAL SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2012/ Pengertian Sejarah Kebudayaan Islam

Isra Mi'raj dan Makna Fundamental Shalat

Naskah Piagam Madinah

Surah Al- Alaq, ayat 1-5. Surah Al-Fatihah. Surah Al-Mudatsir, ayat 1-4. Bismillah. Manna Al-Qattan (Mabahith fi Ulum al-quran)

E٤٨٤ J٤٧٧ W F : :

(a) Nyatakan bentuk penentangan yang dilakukan oleh orang Arab Quraisy terhadap dakwah Islamiyah di Makkah.

Persatuan Islam dalam Perspektif Imam Shadiq

3.10 menganalisis substansi, strategi, dan penyebab keberhasilan dakwah Nabi Muhammad saw. di Makkah

Tauhid untuk Anak. Tingkat 1. Oleh: Dr. Saleh As-Saleh. Alih bahasa: Ummu Abdullah. Muraja ah: Andy AbuThalib Al-Atsary. Desain Sampul: Ummu Zaidaan

KHILAFAH DAN KESATUAN UMAT

Nag2oO9. Item Objektif. M.S Rajah berikut menunjukkan suasana di Madinah sebelum hijrah Nabi Muhammad s.a.w. ke Madinah.

Kejayaan Umat Dalam Berhijrah. Dr. Tajuddin Pogo, Lc.MH

BAB I PENDAHULUAN. dengan petunjuk-petunjuk, keterangan-keterangan dan konsep-konsep, baik

PERJANJIAN HUDAIBIYAH AHMAD NZRYSHAH B. MOHAMED KHALID

BAB I PENDAHULUAN. Kota Makkah merupakan kota yang sangat bersejarah sepanjang lahirnya

Bab 2. Bab. Bab 3 Bab 8. Bab 1. Bab. 5 Bab Bab 9. Tingkatan 4. Bab. Bab

KERTAS SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN 2006

IMAMAH DALAM PANDANGAN POLITIK SUNNI DAN SYI AH

KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA KELOMPOK 4 ANANDA MUCHAMMAD D N AULIA ARIENDA HENY FITRIANI

Masyarakat Arab Jahiliyah Periode Mekah Objek dakwah Rasulullah SAW pada awal kenabian adalah masyarakat Arab Jahiliyah, atau masyarakat yang masih

Menggapai Ridha Allah dengan Birrul Wâlidain. Oleh: Muhsin Hariyanto

BAB 2 ISLAM DAN SYARIAH ISLAM OLEH : SUNARYO,SE, C.MM. Islam dan Syariah Islam - Sunaryo, SE, C.MM

PN. MASARIAH BINTI MISPARI MAKTAB TENTERA DIRAJA

BAB X SEJARAH NABI MUHAMMAD SAW DI MADINAH 9. Memahami sejarah Nabi Muhammad SAW.

KARAKTERISTIK HUKUM ISLAM DALAM MENGHADAPI PERKEMBAGAN ZAMAN. Pendahuluan

BAB I PENDAHULUAN. diterima Nabi Muhammad dengan perantaraan malaikat Jibril, sebagai petunjuk

POTRET MANAJAMEN RASULULLAHSAW KETIKA BERDAKWAH DI MADINAH AL-MUNAWWARAH

Sumber Ajaran Islam. Informatika. DR. Rais Hidayat.

C. Sekolah Menengah Atas/Sekolah Menengah Kejuruan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P ) KELAS KONTROL

BAB V PENUTUP Kesimpulan

Standar Kompetensi : 3. Membiasakan perilaku terpuji.

Sifat-Sifat Orang Munafik

Dakwah Rasulullah Pada Periode Makkah

BAB I PENDAHULUAN. Syaamil Cipta Media, 2005, hlm. 281.

Dr. Munawar Rahmat, M.Pd.

Referensi: Ar-Rahiq al-makhtum (Perjalanan Hidup Rasul yang Agung Muhammad s) oleh Syaikh Syafiyurrahman al-muabarakfuri

Standar Kompetensi : 4. Membiasakan perilaku terpuji.

Sejarah Dakwah Rasulullah SAW Pada Periode Mekkah dan Madinah

UMMI> DALAM AL-QUR AN

BAB II TINJAUAN UMUM TENTANG PEMIMPIN. 1) Mengetahui atau mengepalai, 2) Memenangkan paling banyak, 3)

Oleh: Hafidz Abdurrahman, Lajnah Tsaqafiyah DPP HTI

SEKOLAH MENENGAH ATAS/SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Tafsir Surat Al-Fil: Ketika Gajah pun Enggan Memaksiati Allah

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)

PEMBUKAAN KOTA MEKAH

BAB I PENDAHULUAN. sendi kehidupan manusia termasuk masalah ekonomi. Kegiatan perekonomian

BAB 4 : KEMUNCULAN TAMADUN ISLAM DAN PERKEMBANGANNYA DI MAKKAH

KELAS BIMBINGAN KANAK-KANAK PEPERIKSAAN PERTENGAHAN TAHUN 2015 SIRAH KBK 4 NAMA:

PIAGAM MADINAH. Kandungan piagam ini terdiri daripada 47 fasal.

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)

KISI-KISI SOAL UJIAN AKHIR MADRASAH BERSTANDAR NASIONAL (UAMBN) MADRASAH ALIYAH (MA) TAHUN PELAJARAN 2015/2016

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMA TAHUN 2013/2014

Cat Steven, Masuk Islam Saat di Puncak Ketenaran

Membuka Kembali Lembaran Sejarah Ghadir Khum

Kekeliruan Sebagian Umat Islam di Bulan Rajab

BAB III MENGANALISIS SURAT ABASA AYAT diturunkan kepada Nabi Muhammad Saw. Surat ini di turunkan sesudah surat

MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM ( SKI ) KELAS V SEMESTER II

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P ) KELAS EKPERIMEN DI MADINAH. (KI-1) Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya;

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SEKOLAH DASAR TAHUN PELAJARAN 2015/2016

MENDAMAIKAN PERSAUDARAAN SEIMAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SEKOLAH DASAR TAHUN PELAJARAN 2015/2016

BAB IV MEWARISKAN IMAN DENGAN TELADAN SUATU REFLEKSI TEOLOGIS TERHADAP TRADISI PIRING NAZAR

Perjalanan Kenabian Muhammad SAW dalam al-qur'an

Mendidik anak. Jangan takut.

Pengantar Ulumul Quran. (Realitas Al-Quran)

MUZAKKI DI KALANGAN SAHABAT RASULULLAH SAW. Oleh: M. Yakub Amin

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

Transkripsi:

PIAGAM MADINAH DAN PRAKTEK POLITIK NABI MUHAMMAD SAW Oleh: Ulya Fuhaidah

BIOGRAFI SANG NABI - Nabi Muhammad lahir pada 12 Rabiul Awal tahun Gajah atau bertepatan dengan April 571 M. - Ayahnya bernama Abdullah dan Ibunya bernama Aminah - Sejak lahir sudah ditinggal wafat ayahnya dan saat usianya 7 tahun ibunya juga wafat - Nabi Muhammad kemudian diasuh kakek dan pamannya - Sebelum era kenabian, Muhammad sudah mengasingkan diri dari kebiasaan buruk masyarakan Makkah dan bergelar al-amin.

SETTING SOSIO POLITIK MAKAH - Struktur sosial masyarakat Makah didominasi suku Quraisy sebagai kelas bangsawan dan memegang kedudukan penting di masyarakat - praktek perbudakan, riba, dan penindasan kepada perempuan mewarnai kehidupan sosial (pembunuhan bayi-bayi perempuan) - kepercayaan masyarakat adalah menyembah berhala (lata, uza, manat,hubal, dll) - memiliki budaya sastra yang tinggi (pekan syair di pasar Ukaz) - memiliki sifat kesukuan yang tinggi

KERASULAN MUHAMMAD SAW - Saat bertahanuz di gua Hira, Rasulullah dijumpai malaikat Jibril yang memeluknya dengan erat dan menyuruhnya membaca Iqra - turunlah wahyu yang pertama QS Al-Alaq ayat 1-5 - wahyu pertama disusul oleh wahyu berikutnya dalam kurun waktu yang tidak beraturan - Kenabian Muhammad baru disampaikan kepada keluarga dekat dan sahabat - berimanlah tujuh orang sahabat dan keluarga dikenal dengan asabiqunal awalun - sesudah beberapa waktu, perintah berdakwah secara luas baru diperintahkan Allah

PEMBOIKOTAN SUKU QURAISY - Konsep ketauhidan Islam sangat mengancam kepercayaan suku Quraisy terutama penyembahan berhala yang memiliki dampak langsung terhadap aspek ekonomi, dimana mata pencaharian mereka sebagai pemahat patung - persamaan derajat manusia dalam Islam juga bertentangan dengan konsep perbudakan yang dipraktekan oleh bangsawan Quraisy - ajaran Islam banyak yang bertentangan dengan tradisi suku Quraisy - pemboikotan terhadap Nabi Muhammad dan pengikutnya oleh bangsawan Quraisy dengan cara melarang masyarakat melakukan perdagangan, pernikahan, dan interaksi sosial

HIJRAH UMAT ISLAM - hijrah pertama umat Islam ke Negeri Habasyah -hijrah kedua ke Yatsrib yang berganti menjadi Madinah dimotivasi oleh perjanjian Aqobah I dan Aqobah II yang menyatakan bahwa penduduk Madinah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan akan membela segenap jiwa dan raga keselematan Nabi Muhammad dan para pengikutnya.

SETTING SOSIO POLITIK MADINAH Madinah adalah kota yang memiliki keragaman baik suku maupun agama yang terdiri dari: - kaum muhajirin dan anshor - kaum yahudi - pemeluk kepercayaan nenek moyang

KEBIJAKAN NABI SAW Membangun masjid sebagai tempat ibadah, muamalah, maupun pendidikan Mempersaudarakan kaum Anshar dan Muhajirin Menyusun perjanjian antar warga masyarakat sebagai dasar persatuan politik

PIAGAM MADINAH Dikenal shahifah, dustur maupun Al ahd Madinah Piagam ini sebagai peletak dasar politik Nabi dalam pembentukan umat Terdapat dua opini tentang apakah piagam Madinah sebagai konstitusi Islam pertama? Teks piagam Madinah diriwayatkan oleh Ibn Ishaq (w.151h) dan Ibnu Hisyam (w.213h) Dalam teks aslinya, piagam Madinah tidak terdapat pasal-pasal. Pembagian pasal diberikan oleh AJ Wensink dalam karyanya Mohammed en joden to Madinah Sedangkan pembagian bab-bab dilakukan oleh Zainal Abidin Ahmad menjadi 10 bab

PREAMBULE (MUKADIMAH) Dengan nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang. Ini adalah piagam dari Muhammad rasulullah SAW di kalangan mukminin dan muslimin yang berasal dari Quraisy dan Yatsrib, dan yang mengikuti mereka, menggabungkan diri dan berjuang bersama mereka

ISI PIAGAM MADINAH. pembentukan Umat (pasal 1-10). Persatuan seagama (pasal 11-15). persatuan segenap warganegara (pasal 16-23). golongan minoritas (pasal 24-35). Tugas warga Negara (pasal 36-37). Melindungi Negara (pasal 39-41).pimpinan Negara (pasal 42-44). Politik perdamaian (pasal 45-46). Penutup (pasal 47)

PRAKTEK POLITIK MASA NABI - Piagam Madinah menjadi dasar konsolidasi politik pembentukan warganegara dan dianggap sebagai konstitusi tertulis pertama di dunia - Nabi Muhammad bertindak sebagai pemimpin agama maupun politik - Ahlul halli wal aqdi menjadi lembaga permusyawaratan yang para anggotanya adalah sahabat senior. - secara umum dapat disimpulkan bahwa praktek politik pada masa Nabi sudah mengenal pembagian kekuasaan pemerintahan, walaupun Nabi bertindak sebagai pemegang otoritas tunggal.

APAKAH NABI MUHAMMAD MENDIRIKAN NEGARA ISLAM? Terdapat dua pendapat tentang hal ini 1. Pendapat pertama mengemukakan bahwa Nabi Muhammad SAW adalah seorang rasul sekaligus negarawan yang mempraktekan sebuah system politik dan pemerintahan Islam yang bersumber pada Al-Quran 2. Pendapat kedua menyatakan bahwa kerasulan Muhammad tidak ada kaitannya dengan politik. Langkah yang ditempuh Nabi bukan mendirikan sebuah negara Islam, namun desakan sosio politik masyarakat. 3. bagaimana menurut Anda?

SEKIAN TERIMAKASIH