Daya Tekan Akar dan Daya Isap Daun.

dokumen-dokumen yang mirip
Sistem Transportasi Tumbuhan L/O/G/O

BIOLOGI UMUM SEMESTER GASAL 2014/2015 PRODI PENDIDIKAN FISIKA OLEH TIM LAYANAN BIOLOGI

PENGANGKUTAN AIR MELALUI XILEM PADA TANAMAN Allamanda cathartica

Transportasi Air, Nutrisi, dan Unsur Hara

Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan Pertemuan : Minggu ke 1 Estimasi waktu : 150 menit Pokok Bahasan : Rumah tangga air pada tumbuhan Sub pokok

RESUME FISIOLOGI TUMBUHAN PERTEMUAN KE 2

MEKANISME AIR PADA TUMBUHAN

BIOLOGI PERTANIAN II

Modul 1 Keseimbangan Air pada Tumbuhan

Perhatikan skema penampang melintang batang dikotil muda berikut! Yang berlabel nomor 3 dan 5 berturut-turut adalah.

Jaringan Tumbuhan. SMA Regina Pacis Jakarta Ms. Evy Anggraeny. August

Kegiatan Belajar 2 Jaringan Pada Akar

STRUKTUR & FUNGSI TUMBUHAN

Panduan Praktikum. Botani. Tahun Akademik 2015/2016. Oleh : Nurcahyo Widyodaru Saputro, S.Si., M.Sc

STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN

ORGAN DAN SISTEM ORGAN PADA TUMBUHAN

Latar belakang Seperti layaknya makhluk hidup yang lain tumbuhan pun memiliki organ-organ penyusun tubuh seperti akar, batang, daun, dan bunga.

DUNIA TUMBUHAN. - Eukariot(dapat membuat makan sendiri), Multiseluler, dan Fotosintetik

PERTEMUAN X: STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN. Program Tingkat Persiapan Bersama IPB 2011

LEMBARAN SOAL. Sat. Pendidikan

3. KISI-KISI INSTRUMEN SOAL JARINGAN TUMBUHAN. Jenis sekolah. Kurikulum : 2013

Praktikum Fisiologi Tumbuhan

Mekanisme Serapan Hara oleh Akar: Transport Jarak Dekat AGH 322

Proses Pengangkutan Pada Tumbuhan

MAKALAH STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN SERTA PEMANFAATANNYA DALAM TEKNOLOGI

BIOLOGI UMUM (MIP612112)

STRUKTUR PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TUMBUHAN

ORGAN DAN SISTEM ORGAN PADA TUMBUHAN. Pertemuan Ke-5

REVISI DAN PROPOSISI MIKRO TEKS DASAR

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

FISIOLOGI TUMBUHAN 1 Transportasi pada Tumbuhan. Delayota Science Club April 2011

LAPORAN PRAKTIKUM BOTANI ANATOMI AKAR BATANG DAN DAUN

STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN

SMP kelas 7 - FISIKA BAB 2. Klasifikasi BendaLatihan Soal 2.3

F. MATERI PEMBELAJARAN 1. Organ-organ tumbuhan 2. Proses pengangkutan pada tumbuhan

LAPORAN PRAKTIKUM PEMBUATAN PREPARAT DAN PENGAMATAN STRUKTUR TUMBUHAN. DisusunOleh: Tribuana Maharani Muria XI MIPA 3 / 23 SMA NEGERI 2 WONOSARI

Tekanan. Mempelajari. Gaya tekan. Hidrostatis. contoh. contoh. Tekanan pada penyelam

ORGANISASI KEHIDUPAN. Sel

ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS) GASAL TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENGHALUSAN TEKS DASAR

POKOK BAHASAN 8. ORGAN AKAR

Distribusi Hara dalam Tanaman: Transport Jarak Jauh dalam Xylem dan Phloem AGH 322

JARINGAN PADA AKAR DAN BATANG DIKOTIL DAN MONOKOTIL PRAKTIKUM ANATOMI DAN FISIOLOGI TUMBUHAN

Representasi teks makro *teks dasar* Ria mahardika

Ujung akar dilindungi oleh tudung akar (root cap) yang menutupi meristem apikal akar yg. terus menerus membelah.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

REVISI PROPOSISI MIKRO DAN PROPOSISI MAKRO TEKS DASAR

STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN

Gambar : Struktur Tubuh Tumbuhan Dikotil

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 11. BAGIAN TUBUH TUMBUHAN/HEWAN DAN FUNGSINYA SERTA DAUR HIDUP HEWAN Latihan soal 11.1

LEMBARAN SOAL. Mata Pelajaran : BIOLOGI Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA )

LAPORAN PENGAMATAN TUMBUHAN MONOKOTIL DAN DIKOTIL

LAPORAN PRAKTIKUM ANATOMI DAN FISIOLOGI TUMBUHAN. Jaringan pada Daun Monokotil dan Dikotil

ANATOMI FISIOLOGI TUMBUHAN

JARINGAN TUMBUHAN. Delayota Science Club Maret 2011

TRANSPIRASI TUMBUHAN. Tujuan : - Mengukur laju transpirasi pada dua jenis tumbuhan, yaitu Acalypha sp. dan Bauhemia sp.

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2017 MATA PELAJARAN/PAKET KEAHLIAN BIOLOGI BAB IX STRUKTUR DAN FUNGSI ORGAN TUMBUHAN

I. JARINGAN. A.Pengertian Jaringan

Bab. Peta Konsep. Gambar 6.1 Tumbuhan di taman. Jaringan meristem. Jaringan pada tumbuhan. Jaringan dewasa. terdiri dari. menyusun.

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 11. Organisasi KehidupanLatihan Soal 11.2

FUNGSI ALAT TUBUH TUMBUHAN

TATA TERTIB PRAKTIKUM BIOLOGI DASAR 2

9/19/2011 KONSEP JARINGAN -*ALGAE (GANGGANG) KOLONI - FUNGI (JAMUR) PLECTENCHYM, PROSENCHYM, PSEUDOPARENCHYM

Antiremed Kelas 7 Fisika

KUNCI JAWABAN BIOLOGI SOAL BIOLOGI KELAS : XI IPA

POKOK BAHASAN 7. ORGAN BATANG. Organ yang paling penting pada tumbuhan adalah batang, akar, daun, buga dan buah yang di dalamnya terdapat biji.

PENYERAPAN AIR OLEH AKAR TANAMAN

A. Rumusan Masalah 1. Bagaimana pengaruh konsentrasi larutan sukrosa terhadap perubahan panjang potongan jaringan umbi ubijalar? 2.

Fungsi Air dan Perannya pada Tingkat Selular dan Tumbuhan secara Utuh

OSMOSIS & PENYERAPAN ZAT PADA TUMBUHAN 1 Oleh : Drs. Suyitno Al. MS. 2

Deskripsi Anatomi Tanaman Katuk dan Patah Tulang

Keanekaragaman Organisme Kehidupan

EFEKTIVITAS KONSENTRASI GIBERELIN (GA3) PADA PERTUMBUHAN STEK BATANG KOPI (Coffea canephora) DALAM MEDIA CAIR

GLOSSARIUM. Ilmu Pengetahuan Alam - Kelas VII SMP/MTs

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 20. FUNGSI JARINGAN, ORGAN TUMBUHAN DAN FOTOSINTESISLatihan Soal 20.1

A. Struktur Akar dan Fungsinya

Peta Konsep. Kata Kunci. fotosintesis. klorofil autothrof. 126 IPA SMP/MTs Kelas VIII. Proses fotosintesis. Reaksi terang. Reaksi gelap.

PENYERAPAN ZAT & TRANSPORTASI PADA TUMBUHAN 1 Oleh : Drs. Suyitno Al. MS. 2

Kuliah II AIR DAN TUMBUHAN

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 10. SISTEM ORGANISASI KEHIDUPANLatihan Soal Jaringan darah. Jaringan limfa. Jaringan saraf.

TRANSPORTASI ZAT HARA JURNAL OLEH : GEO JUANDORO AGROEKOTEKNOLOGI II B

Gambar 2. Meristem apeks pucuk pada Coleus

P E T A K O N S E P. Zat dan Wujudnya. Massa Jenis Zat Wujud Zat Partikel Zat. Perubahan Wujud Zat Susunan dan Gerak Partikel Zat

sumber : Encarta Encyclopedia Photo.Inc/Walker/Science Source

LEMBARAN SOAL. Mata Pelajaran : BIOLOGI Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA )

KAPILARITAS MATERI POKOK

Struktur dan Fungsi Tubuh Tumbuhan. membahas. Struktur dan fungsi organ tumbuhan. Proses pengangkutan pada tumbuhan. Sistem jaringan pada tumbuhan

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TUMBUHAN

INDIKTOR 14: Menjelaskan sifat, ciri-ciri, dan fungsi jaringan pada tumbuhan dan hewan

A : JHONI ILMU PENGETAHUAN ALAM IV IPA SD KELAS IV

Bagian aerial tumbuhan terdiri atas batang dengan organ-organ lateral. Pada umumnya tegak, tetapi bisa juga horizontal atau plagiotrop.

REVISI DAN PROPOSISI MIKRO LAMPIRAN

II. TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Pengaruh Penambahan Konsentrasi Sukrosa Terhadap Jumlah dan Ukuran Pseudobulb Dendrobium antennatum

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 22

SYLLABUS. 1. Memahami struktur dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan. Material Activities Indicator Evaluation Time Resource

Sistem dalam Kehidupan Tumbuhan

CHAPTER 2. MATTERS & THEIR PHASE BAB 2. ZAT DAN WUJUDNYA

KULIAH V TRANSPOR LARUTAN

Lecture 3 Tatap Muka 4

Transkripsi:

Daya Tekan Akar dan Daya Isap Daun. I. Tujuan Adapun tujuan dari dilakukannya praktikum ini, yaitu agar mahasiswa mampu mengamati, dan membuktikan adanya daya tekan akar dan daya hisap daun dalam proses pengangkutan air dari akar sampai ke daun. II. Dasar Teori Pengangkutan air dan mineral dari dalam tanah melalui akar hingga dapat dimanfaatkan oleh tumbuhan berlangsung dalam dua sistem pengangkutan yaitu pengangkutan ekstravaskules dan pengangkutan intravaskuler. 1. Pengangkutan Ekstravaskules. Pengangkutan ekstravaskuler adalah pengangkutan di luar berkas pembuluh, pengangkutan ini bergerak dari permukaan akar menuju berkas pembuluh. Cara trasportasi air dan mineral di luar berkas pembuluh ada dua macam, yaitu apoplas dan simplas. a. Transportasi Apoplas. Transportasi apoplas adalah penyusupan air tanah secara difusi bebas atau transpor pasif melalui ruang-ruang antar sel. Dengan transportasi apoplas, ar tidak dapat masuk ke xylem karena adanya pita caspary pada sel-sel endodermis. Pita caspari dapat terbentuk dari zat suberin (gabus), lignin, atau keduanya. Meskipun terhalang oleh pita caspary, namun dinding tangensial sel-sel endodermis, yaitu dinding sel yang sejajar dengan permukaan akar, tidak mengandung suberin lignin. Oleh karena itu air dapat masuk melalui dinding tangensial ke dalam sel-sel endodermis secara osmosis. b. Transportasi Simplas. Transportasi simplas adalah bergeraknya air dan garam mineral dari sel ke sel melalui bagian hidup dari sel tumbuhan, misalnya sitoplasma dan vakuola kemudian bergerak dari satu sel ke sel lainnya melalui plasmodesmata. Pada sistem simplas ini perpindaha terjadi secara osmosis dan transportaktif melalui plasmodesmata. plasmodesmata merupakan penjuluran atau benang-benang protoplasma yang menghubungkan isi sel yang satu dengan isi sel yang lain. Transprtasi simplas dimulai dari sel rambut akar ke sel-sel

parenkima korteks yang berlapis-lapis, sel-sel endodermis, sel-sel perisikel, dan akhirnya ke berkas pembuluh kayu atau xylem. Meskipun pengangkutan air dan mineral melewati lintasan akhir yang sama, namun mineral mampu masuk ke dalam akar melawan gradien konsentrasi, yaitu dari daerah konsentrasi zat terlarut rendah ke daerah konsentrasi zat terlarut tinggi dengan bantuan transportasi aktif. 2. Pengangkutan Intravaskuler. Pengangkutan intravaskuler adalah pengangkutan yang berlangsung di dalam pembuluh angkut, yaitu di dalam xylem dan floem. Proses pengangkutan terjadi secara vertikal. Air dan mineral dalam tanah masuk melalui buluh akar epidermis korteks endodermis perisikel dan akhirnya masuk ke dalam xylem. Di dalam xylem air dan garam mineral diedarkan ke seluruh bagian tumbuhan. Adapun faktor yang menyebabkan air di dalam xylem dapat bergerak ke atas melawan gravitasi adalah : a. Daya Kapilaritas Pembuluh xylem pada tumbuhan dianggap sebagai pembuluh pipa kapiler karena tersusun seperti rangkaian pipa-pipa kapiler. Denga kata lain pengangkutan air melalui xylem akan mengikuti prinsip kapilaritas, dimana air akan naik melalui pembuluh kayu sebagai akibat dari gaya kohesi antar molekul air dengan air lebih yang kecil dibanding gaya adhesi antar molekul air dengan dinding pembuluh kayu. b. Daya Tekan Akar Epidermis akan menyerap air dari dalam tanah secara terus-menerus yang mengakibatkan kadar air dan tekanan turgor meningkat. meningkatnya kadar air pada ujung akar menyebabkan perbedaan konsentrasi atara sel pada ujung akar dan sel-sel yang berada di atasnya. Karena meningktanya konsentrasi air dan tekanan turgor sel akar menyebabkan terjadinya dorongan air ke atas di dalam pembuluh xylem. Tekanan akar pada setiap tumbuha berbeda-beda. Besarnya tekanan akar dipengaruhi oleh besar kecilnya dan tinggi rendahnya

tumbuhan. Bukti adanya tekanan akar adalah pada batang yang dipoting, maka air tampak menggenang di permukaan tunggaknya. c. Daya Hisap Daun Karena adanya penguapan (transpirasi) air dari daun yang besarnya berbanding lurus dengan dengan luas bidang penguapan (intensitas penguapan). Oleh karena itu konsentrasi sel yang berada di daun lebih tinggi dibanding pada bagian tumbuhan yang lainnya. Perbedaan konsentrasi ini yang mendorong perpindahan air dari sel-sel yang berda dibawahnya naik ke daun. d. Pengaruh Se- Sel yang Hidup Perjalanan air dari akar hingga daun dibantu oleh sel-sel hidup disekitar xylem yaitu sel-sel parenkim kayu dan sel-sel empulur. III. Alat dan Bahan Alat 1. Gelas kimia 4 2. Toples plastik 1 3. Penggaris 1 4. Pisau 1 Bahan 1. Tumbuhan pacar air 4 batang 2. Pewarna makanan merah secukupnya 3. Air secukupnya 4. Isolasi secukupnya IV. Langkah Kerja 1. Siapkan alat dan bahan yang diperlukan. 2. Isi gelas geas kimia dengan air dan pewarna makanan dengan volume yang sama. 3. Masukkan tanaman pacar air utuh (akar dan daun masih utuh) pada gelas kimia pertama. 4. Masukkan tanaman pacar air yang akarnya teah dihilangkan (dipotong pada batang diatas perakaran) pada gelas kimia kedua. 5. Masukkan tanaman pacar air yang batang dan daunnya telah dihilangkan pada gelas kimia ketiga. 6. Masukkan tanaman pacar air yang batang dan daun telah dihilangkan dan bekas tangkai daun pada batang ditutp dengan isolasi pada gelas kimia keempat.

7. Amati hasil percobaan setiap 20 menit sekali, ukur kenaikan air pada batang dan cata hasil pengamatan yang telah dilakukan. V. Hasil Pengamatan No Tinggi Air Pada Gelas Kimia Menit ke- 1 2 3 4 1 15 menit 20 cm 17 cm 12 cm 11 cm 2 30 menit 26 cm 20 cm 12,5 cm 13 cm 3 45 menit 34 cm 23 cm 12,7 cm 13,5 cm 4 60 menit 39 cm 27 cm 14 cm 13,8 cm VI. Pembahasan Berdasarkan data hasil praktikum didapat,diperoleh bahwa tanaman pacar air yang dalam keadaan utuh pada rentan waktu 15 menit kenaikan air pada batang selisihnya 29,75 cm,pada tanaman pacar air yang akarnya dihilangkan selisih kenaikan airnya yaitu 21,75 cm,sedangakan untuk tanaman pacar air yang daun dan akarnya dihilangkan selisih kenaikan airnya yaitu 12,8 cm dan untuk tanaman pacar air yang daunnya sudah dihilangkan dan ditutup dengan vaselin selisih kenaikan airnya yaitu 12,825 cm. Hasil percobaan diatas tumbuhan pacar air pada gelas kimia yang nomor 1 dan 2 bahwa daya tekan tekan akar lebih tinggi dibandingkan pada gelas kimia nomor 3 dan 4 karena pada gelas kimia 3 daun dan akarnya dihilangkan dan pada gelas kimia nomor 4 akar dan daunnya dihilangkan dan daunnya ditutup dengan vaselin. Sesuai dengan teori akar dan daun dapat menyerap air mengakibatkan akar semakin kuat sehingga air lebih cepat. Namun jika dilihat dari teori yang benar bahwa tanaman yang masih utuh yang paling cepat daya tekan akarnya. Peningkatan kadar air pada ujung akar menyebabkan perbedaan konsentrasi antar sel pada ujung akar dan sel-sel yang berada diatasnya. Tekanan akar pada masing-masing tanaman pacar air tersebut berbeda-beda. Besarnya tekanan akar dipengaruhi oleh besar kecil dan tinggi rendahnya tumbuhan, maka semakin tinggi dan lengkap akar tumbuhan semakin tinggi pula tekanan air yang ditimbulkan. Jika dibandingkan dengan daya isap, tanaman pacar air yang masih memiliki daun memiliki daya isap yang lebih tinggi yaitu pada gelas kimia 1 dan 2. Dalam transportasi air pada tumbuhan memerlukan penyerapan air dan

akar. Semakin lengkap organ tanaman maka semakin besar kebutuhan air dan zat lainnya. Pada percobaan kami tanaman pacarr air yang memiliki daun dan akar yang utuh memiliki daya tekan dan daya isapnya paling tinggi dibandingkan gelas kimia nomer 2,3 dan 4. VII. Kesimpulan Dari hasil percobaan dapat disimpulkan bahwa dalam percobaan kami tidak sesuai dengan teori, dilihat dari teori daya isap daun yang lebih besar yakni pada tanaman yang lengkap dengan akar dan daunnya, VIII. Lampiran Pewarna dan air Air tercampur pewarna Pacar air dimasukkan ke gelas kimia Hasil pada gelas pertama

Hasil pada gelas kedua Hasil pada gelas ketiga Hasil pada gelas keempat