DISTRIBUSI. Kegiatan untuk menyalurkan barang-barang yang dipasarkan secara efektif dan tepat kepada para konsumen

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II TINJAUAN PUSTAKA. oleh pengusaha untuk menyalurkan, menyebarkan, mengirimkan, serta menyampaikan

KEWIRAUSAHAAN III. Power Point ini membahas mata kuliah Kewirausahaan III ENDANG SUPARMAN SKOM,MM. Modul ke: Arissetyanto. Fakultas SISTIM INFORMASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. barangnya ke pemakai akhir. Perusahaan biasanya bekerja sama dengan perantara untuk

Merancang dan Mengelola Jaringan Nilai dan Saluran Pemasaran

Strategi Distribusi A. Pengertian Dan Arti Penting Saluran Distribusi

BAB XI MENDISTRIBUSIKAN BARANG DAN JASA. Strategi distribusi

KEWIRAUSAHAAN III. Power Point ini membahas mata kuliah Kewirausahaan III. Endang Duparman. Modul ke: Arissetyanto. Fakultas SISTIM INFORMASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SALURAN DISTRIBUSI MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PRODUK

Copyright Rani Rumita

BAB II URAIAN TEORITIS. Penelitian terdahulu yang dilakukan oleh Dewi (2006) dengan judul

Program Penjualan dan Distribusi

Materi 14 Mendistribusikan dan Mempromosikan Produk. by HJ. NILA NUROCHANI, SE., MM.

BAB II LANDASAN TEORI

b. Proses dan Saluran Distribusi Proses penyaluran produk akan memberikan dampak yang besar pada jumlah pembelian produk dan membawa keuntungan bagi

Strategi Promotion (Promosi)

Peran Saluran Pemasaran

FUNGSI PEMASARAN DALAM PERUSAHAAN.

Salah satu unsur dalam bauran pemasaran adalah place atau. saluran pemasaran yang merupakan perantara bagi produsen

BAB II BAHAN RUJUKAN

MENGELOLA ECERAN, PERDAGANGAN BESAR, DAN LOGISTIK PASAR BY : DIANA MA RIFAH

PENGELOLAAN RANTAI PASOK

margin pemasaran dapat dihitung dengan rumus matematis sebagai berikut:

BAB 2 LANDASAN TEORI

Makalah ini disusun untuk memenuhi tugas karya ilmiah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Minggu-10. Kebijakan Publik dan Penetapan Harga Di Tingkat Saluran (1) By : Ai Lili Yuliati, Dra, MM

PERAN DISTRIBUSI. Arlina Nurbaity Lubis Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

Struktur Dasar Bisnis Ritel

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

STRATEGI PENETAPAN HARGA DAN MEMILIH SALURAN PEMASARAN SERTA PENJUALAN ECERAN

TINJAUAN PUSTAKA. mall, plaza, pusat perdagangan maupun sebutan lainnya; Pasar Tradisional adalah

Pertemuan 10 STRATEGI DISTRIBUSI

KATA PENGANTAR. Kiranya cukup ini saja untuk kata pengantar dari penulis.terima kasih telah berkenan untuk membacanya. Yogyakarta, 2 April 2011,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Karya ilmiah. Peluang Bisnis. Dengan judul STRATEGI DISTRIBUSI DAN STRATEGI PROMOSI. STIMIK AMIKOM YOGYAKARTA. Disusun oleh.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

STRATEGI SALURAN DISTRIBUSI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini, industri informasi semakin penting keberadaannya

DASAR-DASAR MANAJEMEN PEMASARAN

TATANIAGA PERTANIAN OLEH : NOVINDRA DEP. EKONOMI SUMBERDAYA & LINGKUNGAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

MENGELOLA ECERAN, PERDAGANGAN BESAR, DAN LOGISTIK PASAR BY : DIANA MA RIFAH

BAB III KERANGKA PEMIKIRAN. individu dan kelompok dalam mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan

BAB II KERANGKA TEORETIS. pemasaran (yang sering disebut dengan istilah saluran distribusi). Saluran

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Peranan Saluran Distribusi Dalam Pemasaran Produk Dan Jasa

STRATEGI SALURAN DISTRIBUSI. MINGGU KE SEBELAS FE UNIVERSITAS IGM PALEMBANG BY. MUHAMMAD WADUD, SE., M.Si.

Pengembangan Marketing Mix untuk Mendukung Kinerja Pemasaran UKM

2016, No. -2- Negara Republik Indonesia Nomor 4866); 5. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indones

Setelah mempelajari bab ini

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS PEMASARAN PERTEMUAN PERTAMA. 6/11/2013

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI. dilakukan melalui pertukaran. Jadi dapat dikatakan bahwa pemasaran atau marketing

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Distribusi memegang peranan penting dalam kehidupan sehari-hari dalam masyarakat. Dengan adanya saluran distribusi yang baik dapat menjamin

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Fungsi saluran distribusi: Anggota Saluran Distribusi. a) Informasi, b) Promosi, c) Kontak, d) Penyesuaian, e) Negosiasi.

LANDASAN TEORI. Menurut Kotler dan Amstrong (2008 : 7) pemasaran dapat diartikan sebagai suatu proses

BAB II BAHAN RUJUKAN. Pemasaran merupakan salah satu kegiatan pokok yang dilakukan oleh

PENDEKATAN DALAM MENELAAH PEMASARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. dari produsen sampai ke konsumen atau pemakai industri. merupakan kelompok lembaga yang ada diantaranya lembaga-lembaga

MARKETING MANAGEMENT 12 th edition. Pertemuan 11 Strategi Distribusi

Lanjutan Pemasaran Hasil Pertanian

BAB 2 LANDASAN TEORI DAN KERANGKA PEMIKIRAN

TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, DAN KERANGKA PEMIKIRAN

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA

SUYANTO B

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB III TINJAUAN TEORI DAN PEMBAHASAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Secara umum pemasaran adalah proses aliran barang yang terjadi di dalam pasar.

INOVASI PADA STRATEGI PENETAPAN HARGA PERTEMUAN 13

PENGELOLAAN RANTAI PASOK SUPPLY CHAIN MANAGEMENT (SCM) HORTIKULTURA

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan zaman kerap kali diikuti dengan beranekaragamnya aktivitasaktivitas

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Berhasil tidaknya perusahaan dalam mencapai tujuan bukanlah semata-mata tergantung kepada

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

05FTPD. Marketing. Denta Mandra Pradipta Budiastomo, S.Ds, M.Si.

Bab I : Peramalan (Forecasting) Bab III : Manajemen Persediaan. Bab IV : Supply-Chain Management. Bab V : Penetapan Harga (Pricing)

Efektivitas Saluran Distribusi Dalam Meningkatkan Pencapaian Target Penjualan

BAB II KERANGKA TEORI. Kegiatan yang harus dijalankan dalam rangka pencapaian tujuan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Bisma, Vol 1, No. 10, Februari 2017 KEBIJAKAN SALURAN DISTRIBUSI PRODUK THE UNIVENUS PADA CV INDO PRIMA DI PONTIANAK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. diterima dan disenangi oleh pasar. Produk yang diterima oleh pasar berarti

Konsep Dasar dan Sejarah Singkat Perdagangan Internasional. Pertemuan ke-1

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Sunli Grafika Pekanbaru, yang berdiri dikota Teluk Kuantan Kabupaten

Workshop Selling and Financing BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan zaman kerap kali diikuti dengan beraneka ragamnya aktivitasaktivitas

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang lain, melainkan antara satu supply chain dengan supply

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI. baik yang bergerak dalam bidang barang atau jasa. Pemasaran juga merupakan suatu kegiatan

MERANCANG DAN MENGELOLA JARINGAN NILAI DAN SALURAN PEMASARAN BY : DIANA MA RIFAH

BAB I PENDAHULUAN. bermunculan perusahaan dagang yang bergerak pada bidang perdagangan barang

Transkripsi:

DISTRIBUSI Kegiatan untuk menyalurkan barang-barang yang dipasarkan secara efektif dan tepat kepada para konsumen Lembaga Tataniaga Badan-badan yang menyelenggarakan kegiatan atau fungsi tataniaga antar alain : - Produsen, agen penyalur, distributor, pedagang besar, pengecer, perwakilan dagang

Jenis-jenis Distribusi 1.Distribusi Intensif Distribusi dimana barang yang dipasarkan & diusahakan dapat tersebar seluas mungkin Misal : barang kebutuhan sehari-hari 2. Distribusi Selektif Distribusi dimana barang-barang hanya disalurkan oleh beberapa penyalur saja yang terpilih atau selektif Misal : Komputer 3. Distribusi Ekslusif Distribusi yg hanya menggunakan penyalur yang sangat terbatas jumlahnya. Misal : Mobil, alat-alat berat (barang mewah)

SALURAN DISTRIBUSI 1.Saluran Distribusi Langsung Pengusaha berusaha menyalurkan barang-barang yg dibeli oleh konsumen secara langsung ketempat konsumen tinggal 2. Saluran Distribusi Tak Langsung Pengusaha menggunakan pihak luar untuk membantu menyalurkan barang-barangnya kepada konsumen Misal : barang kebutuhan sehari-hari (konvension)

MACAM SALURAN DISTRIBUSI 1.Pedagang Perantara (Merchant Middlemen) Pedagang besar / eceran yg membeli suatu barang atau jasa kemudian menjualnya kembali 2. Agen Pengusaha Para agen broker komisioner, salesman dll yang mencari konsumen atas nama produsen untuk barang / jasa yang disalurkannya 3. Lembaga Pelayanan Lembaga yang bebas yang membantu penyaluran barang. Misal : biro iklan, pergudangan dll

TINGAKATAN MATA RANTAI DISTRIBUSI 1.Saluran Tingkat Nol (Zero Level Channel) Merupakan penjualan langsung melalui pos langsung ke rumah konsumen & melalui toko miliki sendiri Produsen Konsumen 2. Saluran Tingkat Satu (One Level Channel) Hanya ada satu lembaga perantara Produsen Pengecer Konsumen

3. Saluran Tingkat Dua (Two Level Channel) Ada dua lembaga perantara Pedagang Produsen Pengecer Konsumen Besar 4. Saluran Tingkat banyak (Multy Level Channel) Banyak menggunakan perantara (multi level marketing

Jenis-jenis Arus Saluran : Arus Fisik Pensuplai pengangkutan produsen dealer pengangkutan pensuplai pengangkutan 2. Arus Hak Milik Pensuplai produsen dealer pelanggan 3. Arus Pembayaran Pelanggan Bank dealer Bank Bank Pensuplai produsen

4. Arus Informasi Pensuplai Pengangkut, gudang, bank produsen Pengangkut, gudang, bank dealer dan sebaliknya 5. Arus Promosi Pensuplai Biro iklan Produsen Biro iklan Dealer Produsen

PEDAGANG ECERAN A.Menurut Bentuk Pelayanan Swalayan, pelayanan terbatas, pelayanan penuh B. Menurut Lini Produk Yang dijual : Jalur yang menunjukkan panjang pendeknya diversifikasi produk yang dilakukan oleh perusahaan

1.Toko Spesial (1 jalur produk) misal : toko pakaian wanita, toko sepatu, toko mebel 2.Toko Serba Ada (berbagai lini) misal : toko yang menjual berbagai lini, produk yang sangat luas variasinya 3.Pasar Swalayan : toko yang melayanisegala kebutuhan konsumen / yang swalayan 4.Toko konvenien : toko kecil, barang terbatas kebutuhan sehari-hari, perputaran barang tinggi

5. Super Store : toko besar, memenuhi segala kebutuhan pembeli, terutama barang-barang yang dibeli rutin 6. Hypermarket : gabungan antara usaha eceran pasar swalayan, toko murah sekaligus gudang 7. Toko Gudang (Warehouse Store) : toko beroperasi dengan pelayanan minimum tapi dengan harga murah biasanya partai besar

Bentuk Penjualan Bukan Toko Mail order Mesin penjual Jasa pembelian Penjual dari pintu ke pintu Pengendalian Toko Toko eceran independen (dimiliki 1 orang) Rantai gabungan (toko berantai) Koperasi konsumen (toko milik konsumen) Organisasi fransais (Franchise Organization) Konglomerat perdagangan

Keputusan-keputusan Pemasaran Pengecer Keputusan tentang batas sasaran Keputusan tentang ragam produk Keputusan tentang harga Keputusan tentang promosi Keputusan tentang tempat / lokasi

Perdagangan Grosir Adalah perdagangan yang menjual barang & jasa kepada mereka yang membeli dengan tujuan untuk dijual kembali / digunakan dalam bisnis Jenis-jenis Grosir Grosir pedagang Pialang (makelar) Agen

Distribusi Fisik (Logistik) Adalah Rangkaian tugas-tugas perencanaan implementasi serta pengawasan terhadap arus fisik barang dari suatu tempat lain untuk memenuhi kebutuhan konsumen agar memperoleh keuntungan Aspek-aspeknya : 1.Pengiriman / pengangkutan 2.Pergudangan / penyimpanan 3.Penerimaan barang 4.Pengemasan 5.Pengelolaan pesanan

Konsep Ruang dan Ongkos Transfer Ongkos B D C A Jarak ke Pusat Pasar

Hubungan Transfer Cost & Jarak Tipe A : Biaya transport konstan tak tergantung pada jarak jauh/dekatnya antara produsen & pasar Tipe B : Biaya bertambah dengan panjangnya jarak yang ditempuh Tipe C : Hubungan yg kontinyu & adanya biaya permulaan yg tak ada hubungannya dg jarak & ditambah fungsi garis lurus untuk biaya pengangkutan yang ada hubungannya dengan jarak Tipe D : Hubungan yang kontinyu tapi biaya bertambah dg rate yang berkurang dengan jarak

Hubungan Antara Harga Dengan Jarak Pf = Pm T = Pm f (D) Dimana : Pf : Harga di tingkat petani Pm : Harga di pusat pasar T : Ongkos transfer F (D) : Fungsi Jarak

The Law of Market Area (LOMA) Kalau petani berhasil memilih pasar dan petani memilih harga yang lebih tinggi maka batas antara dua pasar yang bersaing akan berada pada suatu titik batas, dimana harga dikurangi ongkos transfer akan sama pada dua pasar yang bersaing tersebut.

Pa Ta = Pb Tb atau Pa Pb = Ta Tb Dimana : Pa : Harga pada pusat pasar A Pb : Harga pada pusat pasar B Ta : Ongkos transfer per unit ke pasar A TB : Ongkos transfer per unit ke pasar B

Biaya Transfer Untuk Macam-macam Alat Angkut Truk KA A B C Jarak AB lebih efisien Truk Jarak AC lebih efisien KA