No Alur Proses Jenis Bahaya Cara Pencegahan 1.Bahaya Fisik segar 2 Bahan baku Sering adanya pencucian yang tidak bersih

dokumen-dokumen yang mirip
Lezat & Praktis Tahu Pedas Manis Kontributor: Odilia Winneke; Foto: dok.g-shot

Kumpulan Resep Sup ( Baru )

ANEKA RUJAK DAN ASINAN NAN SEGAR

SOTO BANJAR. Elly Lasmanawati

Resep Kastengel Bawang Merah

BAB I PENDAHULUAN. C. Prasyarat Modul 42

HIDANGAN SULAWESI SELATAN

Serba Pepes dan Botok

ONDE-ONDE GURIH CARA MEMBUAT : 1 Campur udang dengan ayam, bawang putih, garam, merica dan gula pasir, aduk rata.

Masakan Pedas Penambah Nafsu Makan

PELUANG BISNIS USAHA MIE AYAM. Oleh : NAMA : YATIMAN KELAS : S1 SI 2C NIM :

GULAI REBUNG TUNJANG. HeHeader

HeHeader

tips: Menyimpan Tahu Segar

tips: Menyimpan Tahu Segar

CARA MEMBUAT: -Potong ayam menjadi 2 bagian atau belah membujur dadanya dan tekan hingga terbuka lebar. -Lumuri bumbu halus hingga rata

TUMIS DAGING sayuran. Kembang Tahu CAH SAYURAN

Calzone. Selera Mancanegara. HeHeader

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. aroma spesifik dan mempunyai nilai gizi cukup tinggi. Bagian kepala beratnya

Quaker Apple Cinnamon Bahan: Cara Membuat:

ABON IKAN 1. PENDAHULUAN

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

OLAHAN TAHU - TEMPE. Tahu goreng panir. Tahu pedas manis. Tahu siram daging. Orak arik tahu. Steak tofu. Tahu acar ayam

Menerapkan Teknik Pengolahan Menggunakan Media Penghantar Panas. KD 1. Melakukan Proses Pengolahan Abon Ikan

4 Resep Masakan Rumahan Sehari Hari Yang Wajib Anda Coba

Cara membuat steak tenderloin mudah dan sederhana.hasilnya pun sangat mantap dan gurih

Resep masakan ikan kembung

Aneka Resep Masakan Sayur

Bahan Baku daging ikan 500 g. tepung tapioka 50 g. merica halus 1/2 sendok teh. bawang merah 7,5 g. bawang putih 1,5 g. jahe 0,5 g.

LAPORAN PRAKTEK TEKNOLOGI MAKANAN PEMBUATAN NUGGET AYAM

Pembuatan Sosis Ikan

Kue Kering Tradisional yang Selalu Hadir saat Lebaran

Resep Masakan Daging Babi

LAPORAN MODIFIKASI RESEP DI INSTALASI GIZI RSU SUNAN KALIJAGA DEMAK SUP AYAM FANTASI

MENU MAKAN PAGI. Talas dan ubi yang sudah digiling halus. Di aduk kemudian ditambahkan santan dan garam

TIM MI AYAM TIM MAKARONI. Bahan: Bahan:

Penuntun Praktikum Teknologi Pengolahan Hasil Ternak Islami

PECEL. Dra.Elly Lasmanawati.MSi

KECAP KEDELAI 1. PENDAHULUAN

TUGAS CHARACTER BUILDING RESEP MAKANAN

Usaha Cireng Isi yang Lagi Booming

BISNIS MAKANAN LEZAT BEBAS KOLESTEROL

Menu sehat selama Ramadhan BADRANINGSIH LASTARIWATI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB III JENIS, CARA PEMBUATAN, DAN MANFAAT DONBURI. Oyakodon merupakan makanan yang mirip dengan katsudon dan

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

Sup Jagung Kepiting Kontributor: Odilia Winneke

CONTOH TEKNOLOGI PENGOLAHAN PANGAN PADA KELOMPOK BAHAN PANGAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

' ( 0*! 2 5 % 3%-6%4! * %*5 /= / " " %!

DEMO MASAK DIES NATALIS KE-35 UNIKA SOEGIJAPRANATA 2017

BUKU KOMPILASI RESEP

MODUL 2 NUGGET IKAN. Indikator Keberhasilan: Mutu nugget ikan yang dihasilkan memiliki tekstur yang kenyal dan rasa khas ikan.

3. Tim Jamur Bahan - 1/2 kg jamur tiram segar - 1/4 kg daging ayam kampung

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Pada proses penggolahan stick singkong, singkong yang digunakan yaitu

25 RESEP KUE PALING LAKU DIJUAL. Variasi. Risoles. Indriani

PEMBUATAN SAOS CABE MERAH Nurbaiti A. Pendahuluan Cabe merah merupakan salah satu komoditas hortikultura yang mempunyai nilai ekonomis cukup tinggi

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BISNIS MARTABAK

Resep nasi goreng - 5 cara membuat nasi goreng paling enak

: Plantae (Tumbuhan) Subkingdom : Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh) Super Divisi : Spermatophyta (Menghasilkan biji)

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian Jenis pelitian ini adalah jenis penelitian eksperimen di bidang Ilmu Teknologi Pangan.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAKSO POPULER DI MASYARAKAT

Berbagi Kehangatan Masakan Kambing Bango

PEMANFAATAN DAUN KELOR (Moringa oleifera Lamk.) SEBAGAI BAHAN CAMPURAN NUGGET IKAN TONGKOL (Euthynnus affinis C.)

MADURA. Dra. Elly lasmanawati.msi

Resep Persembahan Indosiar.com seluruh resep yang ditampilkan diambil dari transkripsi program tayang Indosiar

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM TOKOL (PENTOL BROKOLI) SEBAGAI JAJANAN KAYA GIZI BIDANG KEGIATAN: PKM KEWIRAUSAHAAN

METODE Waktu dan Tempat Alat dan Bahan Metode Penelitian Penelitian Pendahuluan

TEKNOLOGI PENGOLAHAN CABE MERAH. Oleh: Gusti Setiavani, STP

ANEKA OLAHAN MIE UNTUK PENGEMBANGAN USAHA

III. MATERI DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret 2014 di Laboratorium

PENGOLAHAN UBI KAYU. Kue Pohong Keju

Resep Puding - Cara Membuat Puding Istimewa

RESEP KUE TALAM BESERTA TIPS dan VARIASINYA

III BAHAN DAN METODE PENELITIAN. Cobb umur 55 minggu yang di ambil bagian dadanya dan dipisahkan dari

UBI JALAR. Bahan Pangan Alternatif SERI BACAAN ORANG TUA

SISTEM PRODUKSI DAN PENGAWASAN MUTU KERUPUK UDANG BERKUALITAS EKSPOR

Resep Masakan Soto-Bakso-Sate

TEKNOLOGI PASCA PANEN DAN PENGOLAHAN JAMUR TIRAM

III. METODE PELAKSANAAN. bulan April 2013 sampai dengan pertengahan Juni 2013.

MODUL 5 PIZZA IKAN. Indikator Keberhasilan: Mutu pizza ikan yang dihasilkan memiliki tekstur yang lembut, rasa dan aroma khas ikan.

TUGAS KARYA ILMIAH E-BISNIS MARTABAK

Kumpulan Resep Serba Seafood

PENGOLAHAN JAGUNG SEBAGAI BAHAN PANGAN. Agus Sutanto

MODUL 7 STICK IKAN. Indikator Keberhasilan: Mutu stick ikan yang dihasilkan berwarna kekuningan dan memiliki tekstur yang renyah.

JAGUNG. Bahan Pangan Alternatif SERI BACAAN ORANG TUA

KULINER DAERAH Kabupaten Pandeglang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PELATIHAN UNTUK PENGOLAHAN PASCAPANEN PRODUK JAMUR TIRAM PUTIH

KERUPUK UDANG ATAU IKAN

INOVASI PEMBUATAN SUSU KEDELE TANPA RASA LANGU

Peluang Usaha Ayam Bakar

PELUANG BISNIS AYAM GORENG PRESTO. Tugas Kuliah Lingkungan Bisnis

PENGARUH BIMBINGAN PENYUSUNAN MENU

Bisnis Kerupuk Udang, Renyah Menguntungkan

Peluang Bisnis Mie Ayam

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang

>> PENDAHULUAN >> TUJUAN >> MANFAAT

23. HASlL OLAHAN TEPUNG UBI JALAR

COOKING CLASS MASAKAN TRADISIONAL JAWA

Transkripsi:

Tabel 1. Identifikasi Bahaya dan Cara Pencegahannya Nama Produk : Bakso Tahu Kuah Deskripsi Produk : Produk yang kami hasilkan adalah bakso tahu kuah, makanan yang merupakan kombinasi dari bakwan, tahu, pangsit yang di kukus, dan disajikan siraman bumbu kuah special. Bakso tahu kuah yang mempunyai komponen utama sama dengan bakso tahu biasa, namun sambal kacangnya diganti dengan kuah kaldu ayam/sapi. Untuk tambahan rasa pedas disediakan sambal khas tersendiri. No Alur Proses Jenis Bahaya Cara Pencegahan 1 Pemilihan ikan yang 1.Bahaya Fisik 1.Bahaya Fisik segar - Sering adanya ikan tenggiri Pada saat membeli ikan 2 Bahan baku yang sudah busuk tenggiri pilahlah ikan 3 4 Sortasi dan pembersihan Pencucian ikan dan - Sering adanya pencucian yang tidak bersih dengan kualitas fisik ikan yang masih terlihat 5 penggilingan Pengupasan - Sering terdapatnya tulang ikan tenggiri yg belum baik untuk konsumsi, di antaranya : 6 Pencucian bahan bumbu terbuang - Lihat kedua 7 8 Pengirisan bumbu Pengadonan - Kulit ikan sudah berubah warna mata ikan yang masih cembung 9 10 11 Pencetakan Pengukusan penyajian - insangnya sudah tidak cemerlang. - Kulit ikan yang masih cemerlang - Insang yang masih berwarna merah terang - Kulit yang tidak mudah robek 2. Bahaya Kimiawi - Baunya sudah tidak segar lagi - Bahan baku dapat mengandung bahan kimia yang berbahaya 2. Bahaya Kimia. Pada saat membeli ikan coba cium terlebih dahulu ikan tersebut apakah bau ikan tersebut telah mengeluarkan bau yang menyengat atau masih segar

Mengurangi pengguanaan Vetcin 3. Bahaya Biologis - Terdapat lendir pada ikan tenggirir - Terdapat mikroba - Bahan baku telah mengandung mikroba patogen berkaitan dengan kontaminasi 3.bahaya biologis. Memilih ikan yang masih segar Memilih bahan baku yang masih belum lewat kadaluarsanya Memilih bahan baku yang terbuat dari bahan yang alami dan tidak banyak mngeandung bahan kimia. Tabel 2. Analisa Resiko Bahaya Nama Produk : BAkso Tahu Kuah Bahan Baku : # Bahan A Ikan tenggiri # Bahan B - air es - maggie blok kecil (maggie bruhe) - garam halus - vetsin sasa - merica - gula pasir - bawang daun dirajang halus # Bahan C

- tepung aci - poly powder (di Asia shop merknya ACCORD) - tepung terigu - air biasa - putih telur (dari 2 butir telur) - minyak ayam - minyak wijen (sesame oil) # Bahan D - Kuah yang sudah disediakan - Kecap & jeruk nipis pilihan - Sambal untuk kuah Cara Penyimpanan : disimpan di suhu yang rendah.agar tetap terjaga kualitas bakso tahu baik yang mentah maupun yang matang Untuk bahan baku, seperti ikan tenggiri sebaiknya disimpan di dalam freezer agar tetap terjaga kesegaran ikannya dan tidak membusuk. Untuk bahan yang lain, cukup disimpan di dalam lemari es. Cara Distribusi Cara Mengkonsumsi : sebagian produk dijual kepada konsumen langsung di café bakso tahu kuah yang didirikan mandiri dan sebagian produk di pasarkan dan dijual bagi orang yang ingin membuka franchise dengan harga per paket yang telah tersedia. Menjual produk dengan membungkus produk ke dalam steroform dengan dibalut plastic. Tahan hingga satu hari apabila tidak dimasukkan ke dalam lemari es, tahan sekitar satu minggu apabila dimasukkan ke dalam lemari es. Untuk menjaga kualitas sebaiknya selalu simpan produk di dalam lemari es karena produk yang dihasilkan tidak menggunakan bahan pengawet. : pertama siapkan bakso tahu yang sudah matang di dalam mangkuk kemudian siapkan kuah yang panas, dan siramkan ke dalam mangkuk yang berisi bakso tahu tadi. Beri goreng bawang dan irisan daun bawang di atasnya, kemudian sajikan bersama saus, sambal atau kecap dan tambahkan jeruk nipis untuk menambah aroma segar. Proses Pengolahan :

Tahap 1 : - Bahan A+B+C diuleni satu arah sampai benar-benar rata, kalo perlu gunakan mixer. Bahan bakso siap dibungkus dengan kulit pangsit (wonton pastry), dimasukkan ke dalam tahu dan kol. - Tahu dipotong-potong bentuk segitiga setebal 1-2 cm, kemudian direndam dalam air panas yang telah diberi garam selama sekitar 1-2 jam. Angkat dan tiriskan, iris bagian tengah sisi miringnya. Tahu siap diisi dengan bahan bakso. Tahap 2 - Kol utuh dimasukkan dalam panci berisi air mendidih sampai agak layu. Kemudian diambil lembar demi lembar daunnya, bagian pangkal daun yang agak tebal diiris/dibuang. Lipat kedua sisi daun ke arah tengah, kemudian gulung, dan tusuk-tusuk gulungan dengan garpu. Kol siap diisi dengan bahan bakso. - Kukus bakso yang telah dibungkus kulit pangsit, tahu dan kol yang telah diisi bahan bakso, telur dan kentang sampai matang. Tahap 3 Bumbu Kuah - kuah kaldu ayam yang telah disiapkan, kemudian diberi bumbu seperti garam, vetsin, merica, bawang goreng, daun bawang yang teah dirajam, minyak ayam. Dstnya No. Kelompok Bahaya Kategori Resiko Bahan/Ingredien A B C D E F 0/I/II/III/IV/V/VI Vetsin xx xx II Poly powder xx xx II Keterangan : 1. Kelompok Bahaya A = Makanan untuk konsumen beresiko tinggi (a.l. pasien & gol. Resti) B = Mengandung bahan yang sensitif thd bahaya biologis/kimia/fisik C = Tidak ada tahap untuk mencegah/menghilangkan bahaya

D = Kemungkinan mengalami kontaminasi kembali setelah pengolahan E = Kemungkinan penanganan yang salah selama distribusi /konsumsi F = Tidak ada cara mencegah/menghilangkan bahaya oleh konsumen 2. Kategori Bahaya Kategori Resiko Karakteristik Bahaya Keterangan 0 0 (Tidak Ada Bahaya) Tidak mengandung bahaya A s/d F I (+) Mengandung satu bahaya B s/d F II (++) Mengandung dua bahaya B s/d F III (+++) Mengandung tiga bahaya B s/d F IV (++++) Mengandung empat bahaya B s/d F V (+++++) Mengandung lima bahaya B s/d F VI A+ (kategori Khusus) Kategori resiko paling tinggi (semua makanan yang mengandung bahaya A, baik dengan atau tanpa bahaya B s/d F Pilah ikan segar ALUR PROSES BAKSO TAHU KUAH Bahan baku sortasi Pencucian 2 Pengupasan bumbu Pencucian ikan Pengirisan bumbu Pengadonan Pencetakan penyajian pengukusan