Biaya Produksi : Semua biaya yang timbul dalam hubungannya dengan kegiatan untuk mengolah barang dan jasa menjadi produk selesai.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah. Menurut Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 pasal 1 ayat 1, 2,

METODE HARGA POKOK PESANAN

METODE HARGA POKOK PESANAN (JOB ORDER COST METHOD) FULL COSTING - Oleh : Ani Hidayati

BAB II KERANGKA TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

AKUNTANSI BIAYA KA2083. Modul Praktek. Hanya dipergunakan di lingkungan Fakultas Ilmu Terapan

BAB I PENDAHULUAN. baku menjadi produk jadi yang siap untuk dijual. Keseluruhan biaya yang dikeluarkan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. UMKM memiliki peran yang cukup penting dalam hal penyedia lapangan. mencegah dari persaingan usaha yang tidak sehat.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

PENGERTIAN BIAYA DAN AKUNTANSI BIAYA

AKUNTANSI MANAJEMEN PREPARED BY YULI KURNIAWATI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II BAHAN RUJUKAN

Bab 1. PENDAHULUAN

BAB II BAHAN RUJUKAN

METODE HARGA POKOK PESANAN

BAB II HARGA POKOK PRODUKSI

METODE HARGA POKOK PESANAN FULL COSTING

METODE HARGA POKOK PESANAN (FULL COSTING) A K U N T A N S I B I A Y A T I P F T P UB

BAB II BIAYA PRODUKSI PADA CV. FILADELFIA PLASINDO SURAKARTA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI. Menurut Carter dan Usry (2009:58) menjelaskan bahwa biaya produksi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Perhitungan Harga Pokok Pesanan Pada Perusahaan Konveksi CV Sinar Jaya. Hardi Setiawan

BAB VIII AKUNTANSI BIAYA OVERHEAD PABRIK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Perhitungan Harga Pokok Produksi þÿ P a d a P a b r i k T a h u B u G i t o D e n Metode Process Costing

Analisis Perhitungan Harga Pokok Pesanan Untuk Menentukan Harga Jual Dengan Metode Full Costing Pada PD. Karya Jaya

MET ME ODE P ODE ENOU EN MP OU ULAN U LAN HAROA POKOK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Manajemen perusahaan mempunyai kewajiban memperoleh pendapatan

BAB VI METODE HARGA POKOK PROSES

BAB II LANDASAN TEORITIS. A. Pengertian dan Fungsi Akuntansi Biaya. 1. Pengertian Akuntansi Biaya

ANALISIS AKUNTANSI DIFFERENSIAL DALAM KEPUTUSAN MENJUAL LANGSUNG ATAU MEMPROSES LEBIH LANJUT PADA LIMA SAUDARA FURNITURE. Dwi Mulia Septiani

BIAYA OVERHEAD PABRIK

PENGANTAR AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR (DENGAN METODE HARGA POKOK PESANAN)

BAB II PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI

BAB I HARGA POKOK PRODUKSI

PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI SEBAGAI DASAR UNTUK MENENTUKAN HARGA JUAL PRODUK PAKAIAN POLISI PADA UD. BINTANG MAHARANI

BAB II BAHAN RUJUKAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. industri tersebut membuat para pengusaha melakukan berbagai cara untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II BAHAN RUJUKAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Perhitungan Harga Pokok Produksi dalam Menentukan Harga Jual pada

PERANAN ANALISIS SELISIH BIAYA OVERHEAD PABRIK SEBAGAI SALAH SATU ALAT PENGENDALIAN BIAYA

Perhitungan Harga Pokok Pesanan Dengan Metode Full Costing (Studi Kasus Bengkel Las Rizki)

SISTEM AKUNTANSI BIAYA. Endang Sri Utami, S.E., M.Si., Ak., CA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Definisi akuntansi biaya dikemukakan oleh Supriyono (2011:12) sebagai

VII. SIKLUS AKUNTANSI USAHA MANUFAKTUR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Perbedaan Metode Harga Pokok Pesanan dengan Harga Pokok Proses. Keterangan Harga Pokok Pesanan Harga Pokok Proses Pengumpulan Biaya Produksi

Biaya Overhead Pabrik

ANALISIS DIFFERENSIAL PENGAMBILAN KEPUTUSAN MENJUAL LANGSUNG PRODUK ATAU PROSES LEBIH LANJUT PADA CV. SHAFA MANDIRI YANDRA PRATAMA

BAB II BAHAN RUJUKAN. 2.1 Akuntansi Biaya

BAB II BAHAN RUJUKAN. Biaya merupakan pengorbanan sumber ekonomi, yang diukur dalam

BAB II LANDASAN TEORI. dari biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung dan biaya overhead pabrik

PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI UNTUK PESANAN KHUSUS PADA JATISARI FURNITURE

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI SOAL KASUS METODE HARGA POKOK PESANAN PRAKTIKUM AKUNTANSI BIAYA

Sistem Akuntansi Biaya

Materi: AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR

BAB II BAHAN RUJUKAN. Akuntansi biaya melengkapi manajemen dengan perangkat akuntansi untuk

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perumusan Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. perhitungan biaya produksi dan mengambil beberapa referensi yang diperoleh dari

BAB II BAHAN RUJUKAN. Dalam menjalankan fungsinya, manajemen membutuhkan informasi untuk

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERHITUNGAN HARGA POKOK PESANAN ETALASE PADA SUMBER JAYA ALUMMUNIUM. Ramona Nur Rachmatika

HARGA POKOK PESANAN. Kasus:

Biaya Overhead Pabrik

Akuntansi Biaya. Sistem Biaya & Akumulasi Biaya (Cost System & Cost Accumulation) Rista Bintara, SE., M.Ak. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

BIAYA OVERHEAD PABRIK TARIP TUNGGAL

COST ACCOUNTING (Akuntansi Biaya) Metode Harga Pokok Pesanan

PERHITUNGAN HARGA POKOK PESANAN UNTUK MENENTUKAN HARGA JUAL PRODUK PADA PD ABADI KITCHEN

BAB II HARGA POKOK PRODUKSI DAN INDUSTRI KECIL MENENGAH

Pengelompokan Biaya. 1-konsep akuntansi biaya 04/01/14

BAB IV HASIL PENELITIAN. Setelah melakukan penelitian pada Tunas Den s yang berlokasi di jalan

MODUL I AKUNTANSI BIAYA BAHAN BAKU

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II BAHAN RUJUKAN

Gaji merupakan pembayaran kepada tenaga kerja/karyawan yg didasarkan pada rentang waktu seperti gaji mingguan, bulanan dan lain sebagainya.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Penentuan Harga Jual Berdasarkan Perhitungan Harga Pokok Pesanan Dengan Menggunakan Metode Full Costing Pada Cyber Advertising

PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN METODE HARGA POKOK PESANAN (Studi pada UD. GALIH JATI Semarang)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

1. PENDAHULUAN SELF-PROPAGATING ENTREPRENEURIAL EDUCATION DEVELOPMENT LATAR BELAKANG

Penganggaran Perusahaan

BIAYA OVERHEAD PABRIK

COST ACCOUNTING (Akuntansi Biaya) Metode Harga Pokok Pesanan

Transkripsi:

AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR Perusahaan Manufaktur : Perusahaan yang kegiatan utamanya adalah memperoleh barang dan jasa untuk diolah menjadi produk selesai dan menjual produk selesai yang dihasilkan tersebut. Kegiatan Perusahaan Manufaktur : 1. Memperoleh barang (bahan baku dan bahan penolong dan jasa (tenaga kerja) untuk diolah menjadi produk selesai. 2. Menyimpan barang (Menunggu Pemakaian) 3. Mengolah barang dan jasa menjadi produk selesai 4. Menyimpan produk selesai untuk menunggu penjualan 5. Menjual produk selesai yang dihasilkan Biaya Produksi : Semua biaya yang timbul dalam hubungannya dengan kegiatan untuk mengolah barang dan jasa menjadi produk selesai. Terdiri dari ; 1. Biaya Bahan Baku : Harga perolehan dari bahan baku yang dipakai didalam proses produksi.

Contoh : Kayu, pipa besi, spon (perusahaan mebel) 2. Biaya Tenaga Kerja Langsung (BTKL) Balas jasa yang diberikan kepada tenaga kerja yang manfaatnya dapat dihubungkan dengan pembuatan produk selesai. 3. Biaya Overhead Pabrik (BOP) Meliputi semua biaya produksi selain biaya bahan baku dan biaya tenaga kerja langsung. Terdiri dari : a. Bahan Penolong Bahan yang dipakai didalam proses produksi yang nantinya tidak menjadi bagian dari produk selesai. Contoh : Dempul, plamir, paku, plitur (Perusahaan Mebel) b. Biaya Tenaga Kerja Tidak Langsung (BTKTL) Semua balas jasa yang diberikan kepada tenaga kerja (karyawan) pabrik yang manfaatnya tidak dapat dihubungkan dengan produk selesai c. Penyusutan dan Amortisasi Aktiva Tetap Pabrik

d. Biaya Reparasi dan Pemeliharaan Aktiva Tetap Pabrik e. Biaya Listrik dan Air Pabrik f. Biaya Asuransi Pabrik g. Biaya Departemen Pembantu h. BOP Lain-lain Metode Penentuan/Pengumpulan Harga Pokok Produksi : 1. Metode Harga Pokok Proses/Massa (Process Cost Method) Melaksanakan pengolahan produk untuk memenuhi persediaan di gudang. Contoh : Semen, pupuk, susu, bumbu masak, dll 2. Metode Harga Pokok Pesanan (Job Order Cost Method) Melaksanakan proses produksi atas pesanan yang diterima dari pihak luar. Contoh : Percetakan, mebel

Tingkah Laku Biaya : 1. Biaya Variabel Biaya yang bervariasi langsung (proporsional) dengan kuantitas produk yang dibuatnya. Contoh : Biaya bahan baku, BTKL, Biaya bahan penolong (dempul, pernis) dll 2. Biaya Tetap Biaya yang dikeluarkan dalam jumlah yang sama, walaupun jumlah unit yang diproduksi atau dijual berubah-ubah dalam kepastian normal. Contoh : Biaya sewa, BTKTL 3. Biaya Semi Variabel Biaya yang jumlahnya berubah-ubah dalam hubungannya dengan perubahan kuantitas yang diproduksi, tetapi perubahannya tidak proposional. Contoh : Biaya Pengawas (Insentif), Biaya telepon, Biaya listrik, air.

Metode Perhitungan Harga Pokok Produk : 1. Variabel Costing : Perhitungan biaya produksi yang memperhitungkan hanya biaya yang bersifat variable saja. (Biaya Bahan Baku + BTKL + BOP Variabel) 2. Full Costing : Perhitungan harga pokok produksi yang memperhitungan seluruh unsur biaya, baik yang bersifat variable maupun tetap. {(Biaya Bahan Baku + BTKL + BOP Tetap + Variabel)} 3 Macam Persediaan Pada Perusahaan Manufaktur 1. Persediaan bahan baku dan bahan penolong (Gbr.1) 2. Persediaan produk dalam proses (Gbr.2) 3. Persediaan produk selesai (Gbr 3) Metode Penentuan Persediaan 1. Sistem Fisik atau periodik (Physical/Periodic system) 2. Sistem Perpetual (Perpetual System)

Jurnal Penyesuaian Untuk Biaya bahan baku, terdiri atas : 1. Untuk memindahkan pembelian bersih ke persediaan bahan baku Persediaan bahan baku Potongan Pembelian Bh.Baku Retur Pembelian Bahan Baku Pembelian Bahan Baku Biaya Angkut Pembelian 2. Untuk Mencatat dan Memindahkan biaya bahan baku ke persediaan produk dalam proses Persediaan Produk Dalam Proses Persediaan Bahan Baku Jurnal Penyesuaian untuk biaya tenaga kerja langsung, yaitu untuk memindahkan ke persediaan produk dalam proses Persediaan Produk Dalam Proses Biaya Tenaga Kerja Langsung

Jurnal Penyesuaian Untuk Biaya Overhead Pabrik, terdiri dari : 1. Untuk mencatat BOP yang belum dicatat. Penyusutan Mesin Penyusutan Peralatan Pabrik Biaya Asuransi Pabrik BOP Lain-lain Macam-macam rekening 2. Untuk Mengumpulkan BOP BOP Biaya Bahan Penolong BTKTL Penyusutan Mesin Penyusutan Peralatan Pabrik BOP Lain-lain 3. Untuk Memindahkan BOP ke Persediaan Produk Dalam Proses Persediaan Produk Dalam Proses BOP

Jurnal Penyesuaian Untuk Harga Pokok Produk Selesai Persediaan Produk Selesai Persediaan Produk Dalam Proses Jurnal Penyesuaian Untuk Harga Pokok Penjualan Harga Pokok Penjualan Persediaan Produk Selesai Jurnal Pada Saat Penjualan Kas/Piutang Dagang Harga Pokok Penjualan