RASIO PROFITABILITAS SEBAGAI DASAR PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PT.PEGADAIAN (persero) KANTOR PUSAT JAKARTA : ENDRA NOFITARIA NPM :

dokumen-dokumen yang mirip
Analisis Kinerja Keuangan Dengan Metode Profitabilitas Terhadap Laba Perusahaan Pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk

Nama : Martha Romadoni NPM : Kelas : 3EA13

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT. KIMIA FARMA (PERSERO) Tbk PERIODE 31 DESEMBER

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN PROFITABILITAS PADA LAPORAN KEUANGAN PT. MAYORA INDAH (PERSERO) Tbk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

ANALISIS DU PONT SYSTEM TERHADAP PENGGUNAAN RASIO KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA PERUSAHAAN PADA PT. NIPPON INDOSARI CORPINDO Tbk.

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN PROFITABILITAS PADA PT SEPATU BATA TBK PERIODE

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGETAHUI KINERJA KEUANGAN PT.ASTRA INTERNATIONAL, Tbk

Analisa Rasio Keuangan Untuk Meningkatkan Kinerja Keuangan Pada PT. Bukit Asam, Tbk

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian yang telah penulis lakukan berkaitan dengan

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT KALBE FARMA TBK. : DWI PRATIWI NPM : Jurusan : Akuntansi Pembimbing : Rino Rinaldo, SE.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. memperhatikan kemampuan perusahaan dalam menghasilkan dan. meningkatkan profit, hal ini daya tarik bagi investor dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. prediksi kinerja ekonomi di masa depan. Bisa dikatakan bahwa informasi

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN PROFITABILITAS PADA LAPORAN KEUANGAN PT. SIANTAR TOP (PERSERO) TBK. : Sovia Yohana Lumban : 1A214419

: Muhammad Fahruroji NPM : Dosen Pembimbing : Sri Sapto Darmawati, SE., MMSI

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN PROFITABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT MUSTIKA RATU, Tbk

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. XL Axiata Tbk DENGAN MENGGUNAKAN ANALISA RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN PROFITABILITAS (Periode )

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era perdagangan bebas ini, perubahan dan mobilitas keuangan

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA PADA PT. UNILEVER INDONESIA Tbk PERIODE

BAB I PENDAHULUAN. dagang bertujuan untuk mencari laba, agar kelangsungan hidup dan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Umumnya perusahaan didirikan dengan maksud untuk mendapatkan keuntungan.

BAB I PENDAHULUAN. adalah iuran rakyat kepada kas negara berdasarkan undang undang (yang dapat

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Perusahaan Pada Pt. Holcim Indonesia Tbk

Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan Pada PT. Hanjaya Mandala Sampoerna, Tbk

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA PERUSAHAAN PADA PT. PLN (PERSERO) PERIODE Ma ruf Nanda Wijaya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dalam Perkembangan perekonomian yang pesat serta kemajuan

ANALISIS LAPORAN ARUS KAS PADA PT. NIPPON INDOSARI CORPINDO Tbk

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan pembahasan di atas, maka dapat di ambil kesimpulannya

BAB I PENDAHULUAN. menanamkan modalnya, tanpa melihat return perusahaan maupun

ANALISIS KINERJA KEUANGAN MENGGUNAKAN SYSTEM DU PONT PADA PT. MANDOM INDONESIA TBK PERIODE

PENGGUNAAN ANALISIS RASIO KEUANGAN DENGAN METODE TIME SERIES UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. terbukti dengan meningkatnya jumlah perusahaan yang listing di Bursa Efek

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT KIMIA FARMA (PERSERO) TBK

BAB III METODE PENELITIAN. Malang yang terletak di Jl. Raya Karanglo No. 25 Singosari Malang.

ANALISIS PENGARUH JUMLAH MODAL TERHADAP TINGKAT KEUNTUNGAN YANG DIPEROLEH PT. BANK DANAMON INDONESIA Tbk

ANALISIS PENGARUH JUMLAH MODAL TERHADAP TINGKAT KEUNTUNGAN PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK. PERIODE

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu cara yang dapat dilakukan perusahaan agar perusahaan tetap

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam suatu penelitian, metode penelitian memegang peranan penting. Metode

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB 1 PENDAHULUAN. Kondisi dunia bisnis sekarang ini menuntut perusahaan-perusahaan yang ada

BAB V PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN

Waktu efektif yang digunakan dalam melakukan penelitian ini dimulai. pada bulan September 2015 sampai dengan selesainya skripsi ini.

By Muhammad Luthfi, M.Si. ; HP ; Luthfi2008.wordpress.com

LAPORAN KEUANGNAN DAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN. Febriyanto, S.E., M.M.

ANALISIS RASIO KEUANGAN SEBAGAI ALAT UKUR KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PADA PT. MANDOM INDONESIA TBK.

BAB 1 PENDAHULUAN. diukur karena dapat dipakai sebagai dasar pengambilan keputusan baik bagi pihak. internal maupun pihak eksternal perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. dilihat dari laporan keuangan yang dapat diperoleh dari manajer perusahaan

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA PT. HERO SUPERMARKET TBK DENGAN MENGGUNAKAN RATIO PROFITABILITAS DAN ECONOMIC VALUE ADDED

: Ratna Fajar Wulansari NPM : Pembimbing : Sri Sapto Darmawati, SE., MMSI

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. GUDANG GARAM TBK DENGAN MENGGUNAKAN METODE RASIO KEUANGAN

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia sangat dipengaruhi oleh krisis ekonomi yang sedang terjadi. dalam menanam modalnya di Indonesia.

Shantylana Butar-butar

: Ahmad Zaky Mubarok NPM : Jurusan : Akuntansi Pembimbing : Dr. Sigit Sukmono, SE., MM FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA JAKARTA 2015

PENGARUH PERPUTARAN PEREDIAAN TERHADAP PROFITABILITAS PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR, Tbk. DAN ENTITAS ANAK

BAB I PENDAHULUAN. penjualan efek ini dilaksanakan berdasarkan satu lembaga resmi yang disebut

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan pada laporan keuangan PT.

BAB I PENDAHULUAN. nantinya dapat dijadikan sebagai dasar pengambilan keputusan baik pihak internal

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB IV ANALISA HASIL DAN PEMBAHASAN. Untuk mengetahui kinerja keuangan PT.Indo Citra Finance Tbk

BAB I PENDAHULUAN. dan kebijakan yang dibuat oleh pemerintahan. Dalam menjalankan pemerintahan, peran pajak semakin terlihat jelas

Hasil akhir dari proses pencatatan keuangan adalah laporan keuangan. Laporan keuangan merupakan cerminan dari prestasi manajemen pada satu periode

BAB I PENDAHULUAN. Pemenuhan dana sebuah perusahaan dapat berasal dari sumber dana

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi dan dampak globalisasi dapat. menciptakan peluang bagi koperasi untuk meningkatkan kemampuan guna

BAB I PENDAHULUAN. Setiap perusahaan yang telah go public di Bursa Efek Indonesia

III. METODE PENELITIAN

Analisis Rasio Keuangan pada PT Citra Tubindo Tbk.

BAB III METODE PENELITIAN. melakukan pengkajian kinerja keuangan PDAM Kabupaten Kudus, yang meliputi 4

ANALISIS RASIO KEUANGAN PADA PT.TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK NAMA : RATNA NURANI NPM : PEMBIMBING : RADI SAHARA, SE., MM

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

MEET 05 FOR E LEARNING ANALISA RASIO

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. mulai pada tahun Pada awal bulan tahun 1998, Indonesia dilanda krisis

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi saat ini, banyak sekali persaingan yang terjadi. Dalam hal ini suatu

BAB I PENDAHULUAN. tersebut melalui suatu analisis yang dapat dijadikan pedoman untuk menilai

BAB I PENDAHULUAN. dalam kegiatan perekonomian. Peranan strategis disebabkan oleh fungsi utama

ANALISIS KINERJA KEUANGAN BERDASARKAN RASIO PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN UD. DINAR SURAKARTA

MODUL ANALISIS LAPORAN KEUANGAN

NAMA : Muhammad Muchlis Febrianto NPM : JURUSAN : AKUNTANSI JENJANG : S1 PEMBIMBING : Anne Dahliawati, SE., MM

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan pada saat ini membuat dunia usaha mengalami perubahan

Analisis Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, dan Aktivitas pada PT. Kimia Farma (Persero), Tbk

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian atas Pengukuran profitabilitas perusahaan ini adalah jenis penelitian

DAFTAR ISI. Hal HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN SURAT PERNYATAAN ABSTRAK KATA PENGANTAR

BAB III METODE PENELITIAN. Syariah Dau Kabupaten Malang Jl. Raya Sengkaling No. 293 Dau Malang Telp.

ANALISIS FAKTOR YANG MENENTUKAN PROFITABILITAS PERUSAHAAN EKSPORTIR KOPI DI JEMBER SKRIPSI

1. Rasio keuangan dapat terlalu tinggi atau terlalu rendah. dalam industri. Dalam laporan keuangan, angka-angka yang berdiri sendiri sulit

MEGA AKTIVA Jurnal Ekonomi dan Manajemen Volume 18, Edisi II, Agustus 2017 ISSN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam melaksanakan tugas sehari-hari perusahaan, seorang manajer harus

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN

BAB I PENDAHULUAN. disediakan oleh bank, sedangkan perusahaan yang membutuhkan dana untuk

BAB III METODE PENELITIAN. Untuk dapat mengetahui sejauh mana efektifitas perusahaan dalam

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

Transkripsi:

RASIO PROFITABILITAS SEBAGAI DASAR PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PT.PEGADAIAN (persero) KANTOR PUSAT JAKARTA NAMA : ENDRA NOFITARIA NPM : 23214575 JURUSAN : AKUNTANSI DOSEN PEMBIMBING : RIYANTI.,SE.MM

Latar Belakang Masalah Setiap perusahaan pasti ingin mengetahui perkembangan kegiatan usahanya apakah mengalami kemajuan sesuai target yang diharapkan atau mengalami kemunduran. Pimpinan perusahan memerlukan laporan keuangan untuk mengukur kinerja keuangan pada saat tertentu. Laporan keuangan umum mencangkup laporan yang mencerminkan laba yang diperoleh perusahaan dalam suatu periode. Laporan keuangan merupakan alat yang sangat penting untuk memperoleh informasi sehubungan dengan posisi keuangan dan hasil-hasil yang telah dicapai perusahaan yang bersangkutan. Data keuangan tersebut akan lebih berarati bagi pihak-pihak yang berkepentingan apabila data tersebut diperbandingkan untuk dua periode atau lebih, dan dianalisis lebih lanjut sehingga dapat diperoleh data yang dapat mendukung keputusan yang akan diambil. Untuk menilai atau menganalisis kinerja keuangan suatu perusahaan dapat digunakan berbagai rasio keuangan. Rasio merupakan alat yang dinyatakan dalam artian relatif maupun absolut untuk menjelaskan hubungan tertentu antara faktor yang satu dengan faktor yang lain dari suatu laporan finansial.

Rumusan Masalah Dari uraian latar belakang masalah di atas, dapat diambil rumusan masalah dalam penulisan ini adalah bagaimana kinerja keuangan PT.Pegadaian dinilai dari rasio profitabilitasnya? Batasan Masalah Dalam penulisan ilmiah ini, penulis membatasi masalah pada laporan keuangan PT.Pegadaian periode 2012-2014. serta rasio yang digunakan untuk menganalisis yakni rasio profitabilitas yang meliputi : gross profit margin, net profit magin, ROA,ROI Tujuan Masalah Maksud dan tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui kinerja keuangan PT.Pegadaian dinilai dari rasio profitabilitas

METODE PENELITIAN Objek Penelitian Dalam penelitian ilmiah ini, yang menjadi objek adalah PT.Pegadaian (persero) kantor pusat yang beralamat di Jl. Kramat Raya 162 Jakarta Pusat 10430 Indonesia Jenis dan Sumber Data 1. Jenis data yang digunakan dalam penulisan ini adalah: a. Data Kuantitatif Berupa informasi data laporan keuangan 2012-2013 b. Data Kualitatif Berupa profil dan struktur organisasi perusahaan 2. Sumber data Untuk memperoleh data, penulis menggunakan data sekunder. Data diperoleh dari web resmi PT.Pegadaian

Teknik Pengumpulan Data teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penulisan ini melalui studi pustaka dengan mempelajari buku referensi serta penulisan yang terkait. Serta melakukan studi pada web resmi pegadaian dan berbagai web resmi lainya. Teknik Analisis Data Dalam penulisan ini data akan disajikan berupa data diskriptif dengan disertai tabel dan grafik. Terkait analisis pada laporan keuanganya penulis menggunakan rasio profitabilitas untuk mengolah data, yang terdiri dari : Rasio gross profit margin Rasio net profit margin Rasio return on assets Rasio return on investment

Hasil dan Pembahasan Analisis Laporan Sumber dan Penggunaan Dana Gross profit Margin Laba kotor Gross Profit Margin = X100% Penjualan 2.244.242.678.357 2014 = X 100% = 28,76% 7.800.893.551.438 2.536.978.229.487 2013 = X 100% = 32,25% 7.864.767.123.402 1.865.963.118.278 2012 = X 100% =31,98% 5.833.074.679.677 Gross Profit Margin bahwa tahun 2012-2014 gross profit margin pegadaian terus mengalami penurunan nilai presentasenya jika dilihat dari segi perolehan pendapatan terus mengalami kenaikan tetapi presentasi nya mengalami penurunan ini dikarenakan adanya kenaikan beban yang cukup besar pada setiap tahunnya bisa dilihat pada laporan keuangan yang telah dicantumkan tahun 2012 sebesar Rp.3.967.111.561.399 ditahun 2013 sebesar Rp.5.327.788.893.915 karena dengan beban yang semakin besar akan semakin besar pula mengurangi jumlah laba kotor yang diperoleh perusahaan. Selanjutnya pada tahun 2014 kembali mengalami penurunan presentase gross profit margin dikarenakan pendapatan usaha mengalami penurunan sebesar Rp.63.873.571.964 lalu pada beban usaha mengalami kenaikan pada tahun tersebut sebesar Rp.228.861.979.166.

Net Profit Margin Laba bersih setelah pajak Net Profit Margin = X100% 1.708.501.714.840 Penjualan bersih 2014 = X 100% = 21,90% 7.800.893.551.438 1.907.303.558.303 2013 = X 100% = 24,25% 7.864.767.123.402 Net Profit Margin Selanjutnya pada bagian net profit margin untuk mencari presentasi net profit margin terdapat dua akun yang akan membentuk yakni laba setelah pajak dan pendapatan usaha. pada tahun 2012-2013 mengalami kenaikan pada pada pendapatan setelah pajak tetapi hasil presentasinya mengalami penurunan hal ini dikarenakan adanya kenaikan pada beban usaha sebesar Rp.1.360.677.332.552 dan masih harus dikurangi beban pajak yang mengalami kenaikan juga sebesar Rp.136.847.466.205 kedua akun inilah yang kemudian menyebabkan penurunan di tahun 2012-2013 pada tahun 2014 pun terjadi hal yang sama mengalami penurunan pada pendapatan setelah pajak dan pendapatan usaha dan ini otomatis akan mengurangi presentase secara signifikan. 1.444.704.906.438 2012 = X 100% = 24,92% 5.833.074.679.677

Return on Investment Laba setelah Pajak ROI = X100% Total Asset 1.708.501.714.840 2014 = X100% = 4,83% 35.344.988.022.176 1.907.303.558.303 2013 = X100% = 5,69% 33.469.356.625.345 ROI ( Return on Investment) Berikutnya adalah analisis untuk return on invesment ( ROI) pada grafik 4.2 dapat dilihat hasil untuk ROI berfluktuatif. Yang membentuk dari rasio ini terdiri dari akun EAT dan total aktiva perusahaan pada tahun 2012-2013 mengalami kenaikan presentase dikarena adanya kenaikan jumlah pada kedua akun diatas yakni pada EAT mengalami kenaikan sebesar Rp.462.598.651.865 dan untuk total aktiva sebesar Rp.4.157.458.612.778 pada tahun 2014 mengalami penurunan presentase dikarenakan mengalami penurunan EAT walaupun total asset perusahaan mengalami kenaikan karena inilah presentasenya menurun. 1.444.704.906.438 2012 = X 100% = 4,92 % 29.311.898.012.567

Return On Assets EBIT ROA = X100% Total Asset 4.492.020.346.864 2014= X100% = 12,71 % 35.344.988.022.176 4.738.221.502.695 2013 = X100% = 14,15% 33.469.356.625.345 3.512.808.699.192 2012 = X 100% = 11,98% 29.311.898.012.567 ROA ( Return on Assets ) Selanjutnya untuk rasio yang terakhir yaitu return on assets (ROA) yang mempengaruhi hasil presentase rasio ini adalah EBIT dan total aktiva dapat dilihat hasil yang diperoleh selama 3 tahun tersebut ROA berfluktuatif pada tahun 2012-2013 mengalami kenaikan disebabkan adanya kenaikan pendapatan usaha yang signifikan walaupun beban yang ditanggung juga bertambah tetapi jumlah kenaikan pendapatan lebih besar sehingga besaran dari beban tidak menyebabkan penurunan. Dilihat dari data diatas terdapat kenaikan EBIT sebesar Rp.599.446.118.070 dan pada total aktiva Rp. 4.157.458.612.778. di tahun 2014 presentase ROA mengalami penurunan disebabkan karena adanya penurunan pada pendapatan usaha perusahaan sebesar Rp. 254.344.815.489 hal inilah yang menyebabkan presentase ROA 2014 mengalami penurunan

KESIMPULAN Berdasarkan pembahasan yang telah diuraikan pada bab sebelumnya sebelumnya maka dapat ditarik kesimpulan bahwa rasio profitablitas dijadikan dasar pengukuran kinerja keuangan pada PT.Pegadaian ( persero ) diperoleh hasil yang kurang baik. Dalam rasio profitabilitas sangat dipengaruhi oleh laporan laba rugi dan laporan posisi keuangan perusahaan. Pada PT.Pegadaian ini diperoleh rasio profitabilitas yang terus menurun dan berfluktuatif. Hal ini dipengaruhi oleh adanya beban usaha yang semakin meningkat pada setiap tahunnya serta beban pajak yang harus ditanggung juga mengalami peningkatan, kedua hal inilah yang akan mempengaruhi kinerja keuangan pada PT.pegadaian bila dinilai dari rasio profitabilitasnya