KATA PENGANTAR Assalamu alaikum wr. wb. Kurikulum dan Pembelajaran merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan dalam proses pendidikan.

dokumen-dokumen yang mirip
STANDAR ISI PEMBELAJARAN

Kuliah Kerja Nyata (KKN) Berbudaya Akademik Islami - i

Universitas Islam Sultan Agung

STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI Oleh : Nisa Muktiana/ Nisamuktiana.blogs.uny.ac.id

Visi Universitas Almuslim: Visi Universitas Almuslim adalah menjadi universitas unggul, professional, dan islami

Standar Nasional Pendidikan Tinggi

KANTOR PENJAMINAN MUTU INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI Berdasarkan Permendikbud no. 49/2014

STANDAR NASIONAL PERGURUAN TINGGI

Standar Kompetensi Lulusan STIKES HARAPAN IBU

STANDAR ISI PEMBELAJARAN STIKES HARAPAN IBU JAMBI

Standar Nasional Pendidikan Tinggi dan Capaian Pembelajaran

STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI DAN CAPAIAN PEMBELAJARAN Berdasarkan Permendikbud no. 49/2014

Kuliah Kerja Nyata (KKN) Berbudaya Akademik Islami - i

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

BAB I STANDAR PENDIDIKAN STANDAR 1 : STANDAR KOMPETENSI LULUSAN NO. KATEGORI ISI 1. Visi, Misi dan Tujuan Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran

STANDAR ISI PEMBELAJARAN

WORKSHOP RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) USAHID. Agustina Zubair

PROGRAM KERJA PUSAT PENGEMBANGAN PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN (P4)

UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM

RENCANA STRATEGIS No: PV/AT/UMY/RS/5.2/03

Standar Kompetensi Lulusan Acuan Standar Lain

BUKU STANDAR MUTU SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

BAB IV GAMBARAN UMUM PENELITIAN

STANDAR 2 : STANDAR ISI PEMBELAJARAN

MANUAL SPMI POLITEKNIK NEGERI BALIKPAPAN

STANDAR DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

MONITORING DAN EVALUASI Silabus dan SAP

1 DESEMBER Tim P

/SK/ADD/UKM/I/2017 Pengangkatan Tim Pendamping Akreditasi Program Studi Universitas Kristen Maranatha

KURIKULUM SHINTA DORIZA & AENG MUHIDIN

STANDAR PROSES PEMBELAJARAN

PANDUAN PROGRAM HIBAH PENYUSUNAN KURIKULUM PENDIDIKAN TINGGI TAHUN 2017

KANTOR PENJAMINAN MUTU INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

KETUA SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) PONOROGO

TIM PENYUSUN BUKU SAKU VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN UNISSULA SERTA RENCANA STRATEGIS UNISSULA

INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

RENCANA STRATEGIS No : FKIK-UMY/RS/01

TINGKAT KESADARAN PEGAWAI DALAM MEMBAYAR ZAKAT PROFESI DI LINGKUNGAN KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA PEKANBARU SKRIPSI

Ketua Program Studi Akuntansi STIE MURA

SURAT KEPUTUSAN REKTOR INSTITUT TEKNOLOGI DEL No. 024/ITDel/Rek/SK/III/18. Tentang PEDOMAN KESESUAIAN BIDANG KEILMUAN DOSEN INSTITUT TEKNOLOGI DEL

DIREKTORAT KELEMBAGAAN DAN KERJA SAMA DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI 2015

Manual Prosedur Rekonstruksi Kurikulum

STANDAR ISI PEMBELAJARAN

Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia. Penetapan Bahan Kajian dan Mata Kuliah dari Capaian Pembelajaran (CP) Disusun dari Beberapa Sumber.

UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

PEDOMAN Monitoring dan Evaluasi Proses Pembelajaran FOR/SPMI-UIB/PED

Bab I Pengertian Umum

Kurikulum Berbasis KKNI

SURAT KETERANGAN PENDAMPING IJAZAH SKPI

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

PERATURAN MENTERI RISTEK DAN DIKTI NO 44 TAHUN 2015

KOMPETENSI SARJANA BIOLOGI

MONITORING DAN EVALUASI PERKULIAHAN

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN UNIVERSITAS ISLAM MALANG

STANDAR PENILAIAN PEMBELAJARAN UNIVERSITAS ISLAM MADURA

INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

SKL: Pasal 5 26/03/2015

Pentingnya EXPECTED LEARNING OUTCOME DALAM PENYUSUNAN KURIKULUM MENGACU KKNI

LAPORAN KINERJA TAHUN AKADEMIK

STANDAR PENILAIAN PEMBELAJARAN

STANDAR 2 STANDAR ISI

KEPEMIMPINAN BERBASIS Nilai-Nilai Islami

Kode Dokumen Revisi 0 Tanggal 29 Juli Manual Prosedur Layanan Evaluasi Pembukaan Program Studi Baru

UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM

PANDUAN PROGRAM HIBAH REVITALISASI LEMBAGA PENDIDIKAN TENAGA KEPENDIDIKAN

Kebijakan Pengembangan Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi

Standar Operasional Prosedur (SOP) STIE INABA

MANUAL PROSEDUR PENGEMBANGAN DAN PENINJAUAN KURIKULUM TINGKAT PROGRAM STUDI

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

A. IDENTITAS PROGRAM STUDI

Proses Evaluasi. Keterbatasan mampuan Negara. imo Masyarakat PRUDEN

IMPLEMENTASI SPMI SEBAGAI STRATEGI PENERAPAN KKNI DAN SN DIKTI DI IPDN

FORUM SILATURRAHIM PONDOK PESANTREN ( FSPP )

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 12 TAHUN 2012 TENTANG PENDIDIKAN TINGGI

BAB IV GAMBARAN UMUM

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

LEARNING OUTCOME S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

PEDOMAN Peninjauan dan Penyusunan Visi Misi di Lingkungan UIB FOR/SPMI-UIB/PED.01-00

UNIVERSITAS ISLAM MALANG

STANDAR ISI PEMBELAJARAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURAKARTA

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURAKARTA

STANDAR ISI PEMBELAJARAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

STANDAR DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

MONITORING DAN EVALUASI PENYUSUNAN TESIS

KURIKULUM YANG MEMENUHI KEBUTUHAN STAKEHOLDER

PRAKTIK KERJA LAPANG PEMBIMBING

STANDAR INTERNASIONAL UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM

SAMBUTAN MEWAKILI DIRJEN DIKTI DALAM PENGANUGERAHAN EMPU SENI BATIK BAGI H. SANTOSA DOELAH

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

KEBIJAKAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL (SPMI) UNIVERSITAS ISLAM MALANG PUSAT PENJAMINAN MUTU UNIVERSITAS ISLAM MALANG

Manual Mutu Akademik Perguruan Tinggi Alma Ata AA-PJM-MM.09.1

ENDANG POERWANTI

PENERAPAN KURIKULUM BERBASIS KKNI DAN PERMENPAN RB UNTUK MENINGKATKAN MUTU DAN DAYA SAING MAHASISWA PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA FIK UNIMED

STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN DAN KEBIJAKAN AKADEMIK OLEH: SYAHNUR SAID

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

STANDAR ISI PEMBELAJARAN

Transkripsi:

BIRO ADMINISTRASI DAN PENGEMBANGAN AKADEMIK UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG 2015

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum wr. wb. Kurikulum dan Pembelajaran merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan dalam proses pendidikan. Kurikulum memiliki peran dalam menentukan berhasil tidaknya pendidikan, karena kurikulum merupakan pedoman dalam pelaksanaan program pengajaran, serta penentu jenis dan kualifikasi lulusan. Oleh karena itu penyusunan kurikulum sangat diperlukan bagi semua institusi pendidikan termasuk Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA). Prinsip penyusunan kurikulum yang bersifat terbuka, fleksibel, dan respon terhadap perkembangan dan tuntutan masyarakat adalah prinsip yang harus ada dan dikembangkan dalam pengembangan kurikulum di UNISSULA, demikian juga didalam hal internalisasi nilai-nilai Islam, evaluasi terhadap kurikulum yang ada harus selalu dilakukan untuk memelihara proses pembelajaran sesuai dengan Visi, Misi, dan Tujuan UNISSULA. Dalam menghadapi tuntutan kebutuhan masyarakat, kurikulum di UNISSULA, saat ini mengalami perkembangan dengan mengikuti kebijakan pemerintah, yakni tuntutan pada globalisasi maka kurikulum harus mengacu pada Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) serta Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) yang merupakan kerangka penjenjangan kualifikasi kompetensi yang dapat menyandingkan, menyetarakan, dan mengintegrasikan antara bidang pendidikan dan bidang pelatihan kerja serta pengalaman kerja dalam rangka pemberian pengakuan kompetensi kerja sesuai dengan struktur pekerjaan di berbagai sektor. menjadi Demikian pengantar, semoga dengan pedoman ini diharapkan dapat petunjuk pelaksanaan dalam peninjauan dan pengembangan kurikulum program studi di lingkungan Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA). Akhirnya, dengan memohon petunjuk dan pertolongan dari Allah SWT marilah kita laksanakan program pengembangan kurikulum ini dengan sebaik-baiknya dengan satu tujuan menjadikan UNISSULA menjadi lebih baik.

Wassalamu alaikum wr. wb. Semarang, 28 Desember 2015 Ka.BAPA, Dr.H.Amin Purnawan,SH, Sp.N,,M.Hum NIK.210391027.

I. LATAR BELAKANG Dalam Visi UNISSULA dimana untuk mewujudkan UNISSULA sebagaiuniversitas Islam terkemuka dalam membangun generasi khaira ummah, mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi atas dasar nilai-nilai Islam, dan membangun peradaban Islam menuju masyarakat sejahtera yang dirahmati Allah SWT dalam kerangka rahmatan lil ālamīn. Maka UNISSULA menyelenggarakan misi pendidikan tinggi Islam dalam rangka dakwah Islamiyah yang berorientasi pada kualitas dan kesetaraan universal dengan: 1. Merekonstruksi dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) atas dasar nilai-nilai Islam. 2. Mendidik dan mengembangkan sumber daya insani yang Islami pada semua strata pendidikan pada berbagai bidang ilmu dalam rangka membangun generasi khaira ummah, dan kader-kader ulama tafaqquh fiddin, dengan mengutamakan kemuliaan akhlak, dengan kualitas kecendekiawanan dan kepakaran standar tertinggi, siap melaksanakan tugas kepemimpinan umat dan dakwah. 3. Mengembangkan pengabdian kepada masyarakat dalam membangun peradaban Islam menuju masyarakat sejahtera yang dirahmati Allah SWT dalam kerangka rahmatan lil ālamīn. 4. Mengembangkan gagasan dan kegiatan agar secara dinamik senantiasa siap melakukan perbaikan kelembagaan sesuai dengan hasil rekonstruksi dan pengembangan IPTEK, dan perkembangan masyarakat. Selain itu, berdasarkan Permendikbud No.49 Tahun 2014 tentang Standard Nasional Pendidikan Tinggi, Standard isi pembelajaran dan proses pembelajaran perlu memperhatikan kedalaman dan keluasaan pembelajaran sesuai capaian pembelajaran (CP) lulusan yang sesuai dengan Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Tingkat keluasan dan kedalaman

pembelajaran tersebut harus bersifat kumulatif dan/atau integratif. Untuk mencapai standard isi pembelajaran tersebut perlu disusun perencanaan proses pembelajaran dalam bentuk Kurikulum dan Rencana Pembelajaran Semester (RPS). Evaluasi merupakan bagian dari sistem manajemen yaitu perencanaan, organisasi, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi. Kurikulum juga dirancang dari tahap perencanaan, organisasi kemudian pelaksanaan dan akhirnya monitoring dan evaluasi. Tanpa evaluasi, maka tidak akan mengetahui bagaimana kondisi kurikulum tersebut dalam rancangan, pelaksanaan serta hasilnya. Evaluasi merupakan salah satu komponen kurikulum. Dalam pengertian terbatas, evaluasi kurikulum dimaksudkan untuk memeriksa tingkat ketercapaian tujuan-tujuan pendidikan yang ingin diwujudkan melalui kurikulum yang bersangkutan. Untuk itu maka perlu dilakukan penyempurnaan terhadap kurikulum yang ada di setiap program studi di lingkungan Unissula. Dari peninjauan awal yang dilakukan, dirasa perlu dilakukan beberapa perubahan seperti pembuatan Capaian Pembelajaran (CP) tiap program studi, melakukan revisi Rencana Pembelajaran Semester (RPS) tiap mata kuliah agar tidak terjadi tumpang tindih (overlapping), dan memasukkan Islamic Worldview sebagai bahan rekonstruksi ilmu. II. DASAR HUKUM 1. UU No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. UU No.12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi.

3. Peraturan Pemerintah No.4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi. 4. Peraturan Presiden No.18 Tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia. 5. Permendikbud No.49 Tahun 2014 tentang Standard Nasional Pendidikan Tinggi. 6. Permendikbud No.73 Tahun 2013 tentang Penerapan Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia. 7. Sk No. 156/SK/YBW-SA/XII/2014tentang Rencana Strategis Universitas Islam Sultan Agung 2014-2024 M/ 1435-1445 h III. TUJUAN 1. Menghasilkan kurikulum sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan belajar dan mengajar di program studi untuk mencapai capaian pembelajaran sesuai standar pendidikan nasional dan KKNI. 2. Mengevaluasi kurikulum agar sesuai dengan kebutuhan dan regulasi saat ini IV. PELAKSANAAN Pelaksanaan dilakukan: 1. Workshop pengembangan Kurikulum Program Studi berbasis KKNI dan SN-DIKTI. Waktu : Senin, 28 Desember 2015 Tempat : R.Pertemuan Lt.3 Gedung Kuliah Bersama. V. PESERTA Seluruh Ketua Program Studi dan Sekretaris Program Stud sejumlah 72 orang, dan seluruh Dekan beserta Wakil Dekan 1 sejumlah 24 orang. Total peserta adalah 96 orang.

VI. HASIL KEGIATAN Pada pelaksanaan workshop kali ini menghasilkan beberapa dokumen yang terkait dengan penyusunan dan pengembangan kurikulum, antara lain (Terlampir) : 1. Dokumen SOP Penyusunan dan Pengembangan Kurikulum 2. Instrumen Pembentukan Profil Lulusan 3. Instrumen Perumusan Capaian Pembelajaran 4. Instrumen Penyusunan Struktur Kurikulum 5. Instrumen Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester 6. Profil Lulusan Universitas 7. Capaian Pembelajaran untuk 21 program studi : - Program Vokasi : D3 Akuntansi, D3Keperawatan, D3Kebidanan - Program Sarjana : Sastra Inggris, Teknik Informatika, Akuntansi, Manajemen, Pendidikan Bahasa Inggris, Teknik Sipil, Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik Lingkungan, Ilmu Komunikasi, Ilmu Hukum - Program Profesi: NERS - Program Magister : Manajemen, Teknik Sipil, Teknik Elektro, Ilmu Hukum - Program Doktoral: Teknik Sipil, Ilmu Hukum VII. PENUTUP Demikianlah Laporan Pelaksanaan ini disusun sebagai upaya pelaksanaan rencana kerja Bagian Pengembangan Akademik Biro Administrasi dan Pengembangan Akademik (BAPA) UNISSULA. Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan dikoreksi seperlunya.