BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I. PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. (images), suara (audio), maupun video. Situs web (website) yang kita jumpai

1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. penting di abad ini. Seiring dengan perkembangan aktifitas manusia yang semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. melakukan komunikasi. Salah satu media komunikasi yang berkembang pesat

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini perkembangan teknologi berkembang sangat cepat. Penyimpanan

BAB I PENDAHULUAN. bit serta kualitas warna yang berbeda-beda. Semakin besar pesat pencuplikan data

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan teknologi informasi saat ini berdampak pada perkembangan ilmu

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bidang teknologi informasi, komunikasi data sangat sering

BAB I PENDAHULUAN. Sekarang ini teknologi sudah beralih dari teknologi yang berbasiskan teks

STMIK GI MDP. Program Studi Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011


BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. oleh Allah swt di dalam Al Qur annya pada Surah At-Tin Ayat 4, yaitu: bentuk yang sebaik-baiknya. (QS. At-Tin:4).

1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. ukuran yang besar. Lebih-lebih jika file yang kita punya merupakan file image

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KOMPRESI JPEG 2000 PADA CITRA DIGITAL DENGAN TRANSFORMASI WAVELET DISKRIT

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

APLIKASI KOMPRESI FILE MENGGUNAKAN KOMBINASI ALGORITMA LZ77 DAN HUFFMAN SKRIPSI. Oleh : YUSUF FERYANTO

BAB I PENDAHULUAN. dalam storage lebih sedikit. Dalam hal ini dirasakan sangat penting. untuk mengurangi penggunaan memori.

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KOMPRESI CITRA. lain. Proses mengubah citra ke bentuk digital bisa dilakukan dengan beberapa perangkat,

BAB I PENDAHULUAN. negatif terutama bagi pemilik asli citra digital. Sisi positif dari kemudahan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Penerapan Kohonen Self Organized Map Dalam Kuantisasi Vektor Pada Kompresi Citra Bitmap 24 Bit

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia modern sekarang ini kebanyakan aktivitas manusia selalu

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 2 LANDASAN TEORI

PENERAPAN METODE HUFFMAN DALAM PEMAMPATAN CITRA DIGITAL

SKRIPSI KOMPRESI DATA TEKS MENGGUNAKAN ALGORITMA PPM (PREDICTION BY PARTIAL MATCHING)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KOMPRESI CITRA. Pertemuan 12 Mata Pengolahan Citra

Pemampatan Citra. Esther Wibowo Erick Kurniawan

IMPLEMENTASI DAN ANALISIS KINERJA ALGORITMA ARIHTMETIC CODING DAN SHANNON-FANO PADA KOMPRESI CITRA BMP

BAB I PENDAHULUAN. halaman khusus untuk pengaksesan dari handphone. Semakin baik informasi akan

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Komunikasi memegang suatu peranan yang sangat penting di abad ini

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IMPLEMENTASI ALGORITMA RUN LENGTH ENCODING UNTUK PERANCANGANAPLIKASI KOMPRESI DAN DEKOMPRESI FILE CITRA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

KOMPRESI CITRA RGB DENGAN METODE KUANTISASI. Krisnawati Dosen STMIK AMIKOM Yogyakarta. Abstraksi

BAB I PENDAHULUAN I-1

NASKAH PUBLIKASI KOMPRESI IMAGE MENGGUNAKAN VECTOR QUANTIZATION

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Implementasi Metode HUFFMAN Sebagai Teknik Kompresi Citra

BAB 1 PENDAHULUAN Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. keamanan data sangatlah penting, terutama dalam bisnis komersil maupun. mengakses atau mendapatkan data tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. Meningkatnya penggunaan komputer dalam kegiatan sehari hari, secara

BAB I PENDAHULUAN. Masalah kompresi data merupakan salah satu aspek penting perkembangan

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.2 Rumusan Masalah 1.3 Batasan Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

PROGRAM STUDI S-1 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN ILMU KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Pengenalan Citra

BAB I PENDAHULUAN. semakin berkembang terutama telepon pintar dengan platform Android (Yusuf,

BAB 2 LANDASAN TEORI

Implementasi Metode Run Length Encoding (RLE) untuk Kompresi Citra

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan digital watermarking. Watermarking bekerja dengan menyisipkan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

TUGAS AKHIR KOMPRESI CITRA BERWARNA DENGAN PENERAPAN DISCRETE COSINE TRANSFORM ( DCT )

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan untuk komunikasi dan penyampaian informasi juga data.

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk mengirimkan pesan, tetapi juga bisa menggunakan layanan yang tersedia di

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Pemampatan citra dengan menggunakan metode pemampatan kuantisasi SKRIPSI. Oleh : Sumitomo Fajar Nugroho M

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN Pada bab ini akan dibahas mengenai hal-hal yang menjadi latar belakang pembuatan tugas akhir, rumusan masalah, tujuan, manfaat, dan metodologi penelitian serta sistematika penulisan dari tugas akhir yang akan dikerjakan. 1.1 Latar Belakang Saat ini banyak orang yang sangat hobi membuat dokumentasi perjalanan hidup mereka. Biasanya dokumentasi tersebut tersimpan dalam bentuk gambar. Saat ini media penyimpanan data yang berkapasitas besar sudah banyak ditemukan, sehingga bukan suatu masalah yang besar lagi jika kita ingin menyimpan file yang berkapasitas besar. Apalagi file gambar dokumentasi yang ingin kita simpan sebagai kenangan. Terkadang masalah bukan berasal dari media penyimpanan tersebut. Tapi, masalah akan muncul ketika kita ingin berbagi file dengan rekan kita secara elektronik. Misalnya dengan berkirim e-mail. Mengingat, masalah koneksi internet yang dimiliki Indonesia tidak begitu baik. Di Indonesia, kita cukup sulit menemukan koneksi internet yang memiliki kecepatan yang baik dan stabil. Hal inilah yang menjadi masalah pokok ketika kita ingin saling berbagi file dengan teman kita. Karena, akan sangat sulit jika kita ingin mengirim file gambar yang berukuran besar mengingat koneksi internet yang kecepatannya kurang baik. Satu-satunya solusi dari masalah tersebut adalah, kita bisa memperkecil ukuran file gambar kita sebelum kita mengirim dengan rekan kita. Ukuran citra yang besar dapat diperkecil dengan operasi pengolahan citra agar mudah diinterpretasi oleh manusia maupun komputer. Salah satu operasi pengolahan citra yaitu kompresi citra. Kompresi citra bertujuan untuk meminimalkan kebutuhan memori untuk merepresentasikan citra digital dan bertujuan untuk mengurangi duplikasi data di dalam citra sehingga memori yang dibutuhkan

untuk merepresentasikan citra menjadi lebih sedikit daripada representasi citra semula [2] serta mempercepat proses pengiriman citra pada saluran komunikasi [1]. Kompresi merupakan salah satu cara yang efektif untuk mengatasi masalah dalam penyimpanan data ataupun pengiriman suatu data (dalam hal ini citra). Banyak metode untuk kompresi citra, salah satunya metode kuantisasi. Pada Penelitian terdahulu, yaitu pada penelitian Ginting, Andrew Menovita [4] yang berjudul Implementasi Algoritma Huffman Pada Kompresi Citra BMP menghasilkan Aplikasi yang dapat mengkompresi citra berformat BMP dengan jenis kompresi lossless yaitu dengan metode huffman. Pada penelitian Lestari, Rima [9], digunakan jenis kompresi lossy dengan menggunakan metode Fast Fourier Transform (FFT) untuk penelitiannya yang berjudul Analisis dan Perancangan Perangkat Lunak Kompresi Citra Menggunakan Algoritma Fast Fourier Transform (FFT). Sedangkan pada penelitian Krisnawati [8]. Penelitian tersebut betujuuan untuk mengetahui kompresi citra RGB (Red Green Blue) dengan metode kuantisasi dan mengethaui rata-rata rasio citra yang dihasilkan dari kompresi citra dengan metode kuantisasi. Metode kuantisasi merupakan salah satu metode kompresi citra. Metode kuantisasi bekerja dengan mengurangi jumlah intensitas (tingkatan) warna, sehingga jumlah bit yang merepresentasikan (mewakili) citra akan berkurang menyebabkan ukuran file menjadi berkurang [8]. Dengan berkurangnya intensitas warna maka tentu saja akan ada informasi dari citra yang hilang. Karena adanya informasi yang hilang dari citra tersebut maka metode kuantisasi termasuk dalam golongan lossy compression. Karena termasuk dalam lossy compression, citra yang telah dikompresi akan sulit didekompresi kembali karena terdapat informasi yang hilang dari citra tersebut. Meskipun ada informasi yang hilang dari citra tersebut, hal itu tidak akan mempengaruhi kualitas dari citra tersebut. Karena informasi yang hilang dari citra tersebut tidak akan tampak dalam pandangan manusia.

Berdasarkan hal yang telah diuraikan di atas, maka penulis berniat menulis penelitian dengan judul Implementasi Metode Kuantisasi pada Kompresi dan Dekompresi Citra Bitmap dan JPEG. 1.2 Rumusan Masalah Yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Bagaimana efisiensi citra setelah dikompresi dengan metode kuantisasi. 2. Bagaimana implementasi metode kuantisasi pada kompresi citra dapat memperkecil ukuran citra. 1.3 Batasan Masalah Adapun batasan masalah dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Parameter perbandingan yang digunakan adalah hasil rasio antara kedua format citra dan lama waktu kompresi. 2. File citra yang digunakan adalah file citra RGB yang berformat *.BMP dan *.JPEG. 3. Tools bahasa pemrograman yang digunakan adalah matlab R2007b. 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah : 1. Mengetahui efisiensi sebuah citra setelah dikompresi dengan metode kuantisasi. 2. Membuat aplikasi untuk implementasi metode kuantisasi dalam kompresi dan dekompresi file citra. 3. Mengetahui rasio kompresi dari file citra berformat *.BMP dan *.JPEG dengan menggunakan metode kuantisasi. 4. Mengetahui lama waktu yang dihabiskan untuk mengkompresi dan mendekompresi citra dengan metode kuantisasi.

1.5 Manfaat Penelitian Manfaat dari penelitian ini diharapkan dapat membantu sebagai bahan untuk refrensi dalam bidang kompresi khususnya metode kuantisasi, mengetahui kelebihan dan kekurangan dari metode kuantisasi dalam kompresi citra dan dapat mempermudah proses pengiriman citra. 1.6 Metodologi Penelitian Penelitian ini dilakukan dengan metodologi sebagai berikut : 1. Studi literatur Pada tahapan ini dipelajari tentang citra digital, teknik kompresi dan metode kuantisasi. 2. Analisis dan Perancangan Sistem Pada tahapan ini dilakukan analisis dan proses kerja kompresi file citra menggunakan metode kuantisasi dan perancangan sistem yang meliputi perancangan proses kerja sistem, perancangan interface dan UML (Unified Modelling Language), serta algoritma pemrograman yang meliputi flowchart. 3. Implementasi Sistem Pada tahapan ini dilakukan implementasi dari perancangan sistem yang telah dilakukan pada tahap sebelumnya ke dalam bahasa pemrograman agar bisa digunakan untuk kompresi file citra (coding). 4. Pengujian Sistem Pada tahapan ini digunakan untuk menguji coba sistem hasil rasio kompresi yang dibuat untuk mengetahui apakah program sudah berjalan sesuai dengan tujuan penelitian atau tidak, serta kelebihan dan kelemahan dari program tersebut. 5. Dokumentasi Pada tahapan ini dilakukan penyusunan laporan dari hasil analisis dan perancangan sistem yang telah dilakukan pada tahapan sebelumnya dalam format penulisan penelitian.

1.7 Sistematika Penulisan Dalam penyusunan skripsi ini penulis menggunakan sistematika yang membagi skripsi menjadi beberapa bagian utama, yaitu : BAB 1: PENDAHULUAN Pada bab ini berisi penjelasan mengenai latar belakang masalah, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metodeologi penelitian dan sistematika penulisan. BAB 2: LANDASAN TEORI Pada bab ini berisi penjelasan mengenai teori teori yang terkait dengan penelitian ini diantaranya adalah membahas tentang pengolahan citra, citra digital, kompresi dan dekompresi citra, dan metode kuantisasi. BAB 3: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Bab ini berisi analisis terhadap fokus permasalahan penelitian dan perancangan terhadap sistem kompresi citra digital. BAB 4: IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM Bab ini membahas tentang implementasi dan pengujian sistem. BAB 5: KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini akan memuat kesimpulan isi dari keseluruhan uraian bab-bab sebelumnya dan saran-saran dari hasil yang diperoleh yang diharapkan dapat bermanfaat untuk pengembangan selanjutnya.