BAB V PEMBAHASAN Analisis Karakteristik Responden

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Skala Likert One on One Interviews Paper Prototyping BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Semakin pesatnya perkembangan teknologi, membuat lahirnya perangkat

ANALISIS PENGUKURAN FAKTOR USABILITY SISTEM INFORMASI KONFERENSI NASIONAL SISTEM DAN INFORMATIKA STIKOM BALI

USABILITY EVALUATION PADA WEBSITE STKIP PGRI PACITAN

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

ANALISIS USABILITAS APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KOPERASI (SIMK)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Bab ini berisikan latar belakang penelitian, pokok permasalahan yang

Pengukuran Web Sistem Informasi Diversifikasi Konsumsi Pangan Provinsi Riau menggunakan Usability Testing

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Tidak ada LMS (Learning Management System) Terdiri dari hanya developer dan pengguna. Ada LMS

MINGGU 5. Usability. Suzan Agustri

Analisis Aplikasi Berbasis Web Menggunakan Usability Testing (Studi Kasus : Aplikasi Proses Bisnis Pada AJB Bumiputera 1912)

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

Sistem operasi Windows 10 merupakan sistem operasi komputer pribadi yang dikembangkan oleh Microsoft. Windows 10

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Gambar 1.1. Grafik Pengguna Internet dalam Bentuk Presentase Populasi

Mengukur Tingkat Usability pada Sistem Informasi Akademik (Studi Kasus: Akademik Universitas XYZ)

USABILITY DINA UTAMI, M. SC. Di adaptasi dari User Interface Design and Implementation oleh Prof. Rob Miller

PERANCANGAN ANTARMUKA WEBSITE ANALISIS SENTIMEN MASYARAKAT PADA SOSIAL MEDIA DAN PORTAL BERITA

PENGUKURAN TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP WEB STUDENT PORTAL PALCOMTECH

EVALUASI WEBSITE SMK NEGERI KOTA PALEMBANG MENGGUNAKAN USABILITY TESTING

PENGUKURAN TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP WEB STUDENT PORTAL PALCOMTECH

Seminar Nasional IENACO ISSN: ADAPTASI KONSEP REVERSE ENGINEERING UNTUK MENGANALISIS USABILITAS OPERATING SYSTEM (OS) ANDROID DAN IOS

Analisis dan Perancangan User Interface Untuk Meningkatkan User Experience Menggunakan Metode Heuristic Evaluation Pada Website Celcofe.co.

BAB I PENDAHULUAN. ada di Palembang Sumatera Selatan, terdiri dari 9 (sembilan) fakultas, yaitu:

Evaluasi dan Perancangan Ulang Interactive Digital Learning Environment (IDE) UNPAR Berdasarkan Usability Testing dan Eye Tracking Analysis

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM SIMULASI LABORATORIUM SIMULASI DAN APLIKASI INDUSTRI

Gambar Grid 1200 px

Kebergunaan (Usability) Interaksi Manusia dan Komputer Materi 6

Tatyana Dumova Point Park University, USA. Kegunaan Kuis Online : Mengevaluasi Persepsi Mahasiswa

Lima (5) Langkah Membangun Website : 1. Merumuskan Tujuan Membuat Website

EVALUASI USABILITY UNTUK MENGUKUR PENGGUNAAN WEBSITE EVENT ORGANIZER

PEMANFAATAN E-LEARNING SEBAGAI MEDIA PELATIHAN KETERAMPILAN TENAGA KEPENDIDIKAN

BAB 5 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM SIMULASI LABORATORIUM SIMULASI DAN APLIKASI INDUSTRI JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

! " #!!! $ "!! % &! '!! (!! % " " #! "! $ " % ) " #$! " % * " +!% "!, " -!! #. $.! ). *. + - /.!

EVALUASI TINGKAT USABILITY WEBSITE PUBLIKASI GEOLOGI

PERBANDINGAN MODEL NIELSEN DAN PREECE UNTUK MENGEVALUASI USABILITY APLIKASI BERBASIS WEB (STUDI KASUS : CORPORATE PORTAL PALCOMTECH)

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN. menampilkan teks - teks serta terdapat kuis dengan animasi untuk melatih para

Pengembangan User Interface Aplikasi Guide Me! Berbasis Web dengan Pendekatan Human-Centered Design

BAB 1 PENDAHULUAN. langsung ke berbelanja melalui situs penjualan online. Hasil studi Nielsen (2014)

LAMPIRAN. 1. Apakah yang menjadi faktor kekuatan di RSB Asih? Jawab : Rsb asih masih punya pasar karena loyalitas mereka yg telah lama bekerja

PENERAPAN AUGMENTED REALITY UNTUK EKSPLORASI FASILITAS DI UNJANI BERBASIS HUMAN COMPUTER INTERACTION (HCI)

Tutorial Penggunaan E-Learning SIASTI (User Level Kepala Sekolah)

BAB 4 UJI COBA DAN ANALISA KINERJA APLIKASI PETA UI BERBASIS GOOGLE MAPS

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

USABILITY TESTING E-MUSRENBANG BAPPEDA KABUPATEN MUSI BANYUASIN

BAB I PENDAHULUAN. tersebut kadang kala di rasa belum cukup untuk memenuhi keingintahuan. Oleh

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Agar aplikasi berjalan, dalam kegiatan implementasi aplikasi. membutuhkan perangkat keras dan perangkat lunak.

Kemudahan Prosedur Praktikum di LPKE

Pembuatan Website. : Sistem Informasi. Nasional. : Danang Ibnu Anggoro NPM :

Buka website nya pada

BAB 4 HASIL DAN BAHASAN. Dibawah ini merupakan tampilan tampilan dari aplikasi yang telah dibuat. Aplikasi

INTERAKSI MANUSIA & KOMPUTER. Chalifa Chazar Modul :

ABSTRACT. Keywords: websites, e-government, WebQual 4.0, usability, quality of information, interaction services ABSTRAK

Analisis Dan Perbaikan Usability Aplikasi Mobile KAI Access Dengan Metode Usability Testing Dan Use Questionnaire

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Objek penelitian ini dilakukan penulis di salah satu usaha rumahan yang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. seluruh civitas kampus tersebut. Website sendiri merupakan salah satu bentuk

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

USER MANUAL SUB PORTAL PUBLIK BUMN

Rekayasa Daya Guna (Usability Engineering)

PERBANDINGAN HASIL ANALISIS MENGGUNAKAN SOFTWARE SPSS 17 DAN SMART PLS 2.0.

DAFTAR ISI... 1 PENDAHULUAN... 3 AKSES... 4 KOMPUTER... 4 TABLET DAN SMARTPHONE... 4 PENGGUNA... 35

Gambar 4.23 Halaman View Materi Umum ( Admin ) untuk menampilkan materi-materi yang telah diupload oleh admin. Materi dapat

Gambar 4.58 Halaman View Materi Sekolah Lain Setelah Pilih Nama Sekolah ( Siswa SMAK 1 )

BAB III METODOLOGI 3.1 Metodologi Penelitian Metode Pengumpulan Metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah sebagai berikut:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. Rancangan antarmuka pengguna atau yang biasa disebut User Interface

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Perangkat lunak adalah istilah umum untuk data yang diformat dan disimpan secara

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian. Perancangan tingkat usability. Analisis. Identifikasi Pola Interaksi

BAB I PENDAHULUAN. macam hal dan tujuan awal pembuatan website tersebut, bahkan ada yang

Evaluasi Website Pascasarjana Magister Teknik Informatika Universitas Bina Darma Palembang Menggunakan Usability Testing

Pengembangan Aplikasi Pemutakhiran Sistem Berkas dan Pelaporan Izin Usaha Pengangkutan Minyak dan Gas Bumi LOGO APLIKASI LAMA APLIKASI BARU

Bab 4 Hasil dan Pembahasan

BAB III PROSEDUR PELAKSANAAN

Gambar 4.22 Tampilan Halaman Semester

MANUAL BOOK USER SISWA JBCLASS

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI. Penerapan Model Human Computer Interaction (HCI) dalam Analisis Sistem

PANDUAN PENGELOLAAN WEBSITE

TUGAS KELOMPOK TECHNOLOGY MANAGEMENT AND VALUATION REVIEW: PERFORMANCE MEASUREMENT OF HIGHER EDUCATION INFORMATION SYSTEM USING IT BALANCED SCORECARD

Bab IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Standard Operating Procedure Praktikum Simulasi

BAB I. moderen. Banyak keputusan strategi yang bergantung kepada informasi. penting dalam suatu instasni sebagai media informasi.

PERANCANGAN ALAT UKUR TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA WEB STUDENT PORTAL PALCOMTECH

Gambar 4.2 Tampilan Layar Login

BAB III METODE PENELITIAN. Berdasarkan pemodelan Website Quality (WebQual), terdapat tiga dimensi

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

Transkripsi:

80 BAB V PEMBAHASAN 5.1. Analisis Karakteristik Responden Dalam hal ini karakteristik responden yang digunakan merupakan responden novice atau awam, dimana responden belum pernah atau < 3 bulan mengakses websitelaboratorium Statistika Industri dan Optimasi. Responden terdiri dari laki-laki dan perempuan dari angkatan 2015 dan 2016. Dipilih responden angkatan 2015 dan 2016 karena dalam waktu dekat, kedua angkatan tersebut yang akan menggunakan website untuk keperluan praktikum mata kuliah Analisis Keputusan dan Data Mining serta Statistika Industri 2. Sebelum melakukan pengujian Pilot Test, Performance Measurement serta Paper Prototyping responden diminta untuk mengisi kuesioner demografi terlebih dahulu. Pada tahap Pilot Testterdapat 2 orang responden, pada tahap Performance Measurementterdapat 11 orang responden, dan pada tahap Paper Prototyping 1 dan 2 terdapat 10 orang responden yang masing-masing memiliki 5 responden. Tidak terjadi pengulangan responden di setiap tahapnya karena di khawatirkan adanya proses learning dari responden yang sudah pernah melakukan pengujian sebelumnya. 5.2. Analisis Error Nielsen (1993) menjelaskan bahwa error merupakan jumlah kesalahan yang dilakukan oleh seseorang saat menggunakan suatu sistem. Hal ini dapat digunakan untuk melihat seberapa tingkat error atau kesalahan responden saat mengerjakan tugas. Pengukuran error dilakukan dengan menggunakan Performance Measurement, dimana responden diminta untuk mengerjakan 5 tugas yang sudah disediakan. Tugas yang diberikan, berdasarkan aktivitas atau kegiatan yang paling sering dilakukan pengguna saat mengakses website Laboratorium Statistika Industri dan Optimasi.

81 Dari 11 responden yang melakukan Performance Measurement terdapat 2 responden yang memiliki tingkat error paling tinggi yaitu 60% dimana hanya 2 tugas yang dapat diselesaikan dengan baik oleh responden. Sedangkan untuk tugas yang dilakukan, tingkat error yang paling tinggi adalah pada tugas 3 yaitu responden diminta untuk menuliskan beberapa data asisten laboratorium Daftar asisten angkatan 2015 Daftar asisten angkatan 2014 Gambar 5. 1TampilanSub-Menu OurCREW Kesalahan banyak terjadi karena user diharuskan untuk mengetahui terlebih dahulu data asisten yang akan dicari merupakan angkatan 2014 atau 2015. Selain itu beberapa responden mengira bahwa data asisten terdapat pada sub-menu CREWsehingga mereka melakukan beberapa kali klik yang menyebabkan banyaknya eror yang terjadi. Terdapat 9 dari 11 responden atau yang menyelesaikan tugas ini dengan benar, sehingga tingkat error pada menu our CREW hanyalah 81.81%. Tugas 5 memiliki tingkat error tertinggi setelah tugas 3, dimana pada tugas 5 responden diminta untuk menuliskan beberapa jenis studi kasus yang terdapat pada mata kuliah statistika industri 2. Dimana dari 11 responden terdapat 6 orang yang melakukan kesalahan sehingga tingka error pada tugas 5 adalah sebesar 45.45%.

82 Sub-menu studi kasus Gambar 5. 2 Sub-Menu pada Menu Praktikan Download Pilihan mata kuliah Gambar 5. 3Pilihan Mata Kuliah pada Studi Kasus Terdapat 2 faktor yang dilakukan oleh 5 responden yang tidak dapat melakukan tugas dengan benar. Faktor pertama adalah navigasi yang cukup panjang untuk menemui jenis studi kasus yang tedapat pada mata kuliah Statistika Industri 2, faktor kedua adalah karena kesalahpahaman responden dalam menangkap tugas yang diberikan atau informasi yang disajikan dalam website. Total nilai error pada website awal adalah sebesar 29.08%. 5.3. Analisis Efficiency Dalam Nielsen (1993) dijelaskan bahwa efisiensi merupakan waktu yang dihabiskan oleh pengguna untuk menggunakan suatu sistem. Tidak ada ketentuan waktu yang harus dihabiskan oleh responden dalam menyelesaikan tugasnya. Yang menjadi penilaian adalah apakah responden berhasil atau tidak, serta waktu yang dilakukan oleh responden-responden lainnya. Ketika suatu tugas berhasil dilakukan, maka waktunya adalah mulai dari responden mengerjakan suatu tugas, hingga tugas tersebut selesai.

83 Tetapi ketika suatu tugas tidak berhasil diselesaikan oleh responden, maka waktu yang dihitung adalah ketika responden mulai mengerjakan suatu tugas, hingga ia menyerah untuk menyelesaikan tugas tersebut. Karena tugas 3 memiliki tingkat keberhasilan paling rendah, maka tingkat efisiensinya pun akan rendah pula. Beberapa responden menghabiskan waktu lebih dari 36 detik dan tidak berhasil menyelesaikan tugas karena terdapat lebih dari 2 kali eror. 9 dari 11 orang gagal dalam menyelesaikan tugas 3 oleh karena itu tugas 3 memiliki nilai efisiensi sebesar 15.92%. Kemudian tugas 5 memiliki tingkat efisiensi dibawah 80% yaitu sebesar 58% dimana terdapat 5 dari 11 responden yang gagal dalam menyelesaikan tugas. Sedangkan tugas 1, 2, dan 4 sudah memiliki tingkat efisiensi cukup baik yaitu lebih dari 80%. Total nilai efisiensi untuk website awal adalah sebesar 68.69%. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan aplikasi perekam pada laptop dimana waktu yang dihabiskan oleh responden dalam menyelesaikan tugasnya dihitung dengan menggunakan stopwatch. Internet yang stabil juga dibutuhkan pada penelitian ini guna kesamaan loading atau Download konten yang diperlukan oleh responden sehingga waktu yang dihabiskan oleh masing-masing responden tidak dipengaruhi oleh kecepatan internet. 5.4. Analisis Learnability Dalam Nielsen (1993) kemudahan (learnability)merupakan tingkat kemudahan untuk dipelajari oleh pengguna sehingga pengguna dapat menyelesaikan tugas dengan cepat. Dengan memberikan kuesioner dengan menggunakan skala Likert dimana skala Likert mempunyai lima pilihan jawaban, mulai dari sangat tidak puas hingga sangat puas. Responden diminta untuk menyelesaikan 12 pertanyaan untuk mengetahui nilai dari masing-masing atribut. Dari hasil kuesioner dapat dilihat bahwa tingkat learnabilitypada website awal sebesar 78.70%.Dimana hal tersebut berarti bahwa navigasi pada website awal mudah untuk dipahami oleh pengguna yang bahkan baru pertama kali mengakses website.

84 5.5. Analisis Memorability Mudah diingat (memorability), yaitu tingkat kemudahan dan kecepatan pengguna dalam menggunakan website setelah beberapa lama tidak menggunakannya (Nielsen,1993). Dari hasil kuesioner usabilitas, didapatkan hasil bahwa tingkat memorability pada website awal adalah sebesar 71.61%. Hal tersebut berarti pengguna responden mudah untuk mengingat-ingat navigasi, tata letak, serta informasi yang terdapat pada website awal. Sehingga, ketika nantinya pengguna lama tidak mengakses website, kemudian akan mengkases lagi, pengguna akan mudah untuk mengingat kembali navigasi untuk memperoleh informasi yang diperlukan. 5.6. Analisis Satisfaction Satisfaction (Kepuasan), yaitu tingkat kepuasan pengguna terhadap penggunaan website (Nielsen, 1993). Dari hasil kuesioner usabilitas didapatkan hasil bahwa tingkat satisfaction pengguna terhadap website awal adalah sebesar 74.83%. Dengan nilai kepuasan yang cukup tinggi hal tersebut berarti bahwa secara garis besar responden sudah puas terhadap website awal, baik pada navigasi, warna, interface, dan lain sebagainya. Tetapi akan lebih baik lagi, jika terus dilakukan perbaikan terhadap website awal. 5.6. Analisis Usabilitas Menurut ISO 9241:11 (1998), usabilitas adalah sejauh mana suatu produk dapat digunakan oleh pengguna tertentu untuk mencapai target yang ditetapkan dengan efektivitas, efesiensi dan mencapai satisfaction penggunaan dalam konteks tertentu (Rahadi, 2014). Dalam Nielsen (1993) terdapat 5 atribut usabilitas, yaitu efektivitas, efisiensi, learnability, memorability, serta satisfaction. Pada penelitian ini, tingkat error dan efficiency didapat dengan menggunakan metode Performance Measurement dan didapatkan hasil sebesar 29.08% untuk tingkat efektivitas dan 68.69% untuk tingkat efisiensi. Sedangkan untuk ketiga atribut lainnya yaitu learnability, satisfaction, serta memorability diukur dengan menggunakan

85 kuesioner dan didapatkan hasil 78.70% untuk tingkat learnability, 74.83% untuk tingkat satisfaction, serta 71.61% untuk tingkat memorability. Dari kelima atribut tersebut kemudian dihitung dan dihasilkan bahwa tingkat usabilitas untuk website awal Laboratorium Statistika Industri dan Optimasi adalah sebesar 72.95%. 5.7. Analisis Paper Prototyping Terdapat beberapa keuntungan yang didapat jika menggunakan Paper Prototypingsebagai metode pengujian website. Menurut (Snyder, 2013) dengan menggunakan paper prototping penguji mendapatkan timbal balik dari responden di awal pengembangan website, sehingga website dapat diperbaiki terlebih dahulu sebelum website direalisasikan sehingga dapat menghemat biaya pengeluaran. Selain itu tidak dibutukan skill atau keahlian khusus untuk melakukan pengujian Paper Prototyping sehingga semua orang dapat melakukannya. Dari saran yang diberikan pada websiteawal, pada Paper Prototyping pertama dilakukan pada penataan halaman-halaman. Yang sebelumnya semua konten pada tiap menu hanya terdapat satu halaman, pada Paper Prototyping konten pada tiap menu dan sub-menu memiliki halamannya masing-masing. Hal tersebut membuat responden merasa lebih nyaman saat melakukan pencarian informasi yang dibutuhkan. Selain itu perbaikan juga dilakukan pada sub-menu our CREW. Pada sub-menu ini, daftar asisten tidak dipeta-petakan menjadi beberapa kategori berdasarkan angkatan lagi, tetapi hanya dijadikan satu halaman dan ditata dengan mengurutkan nomor asisten dari yang paling besar ke yang paling kecil secara mendatar. Penataan dibuat mendatar supaya memudahkan pengguna ketika akan mencari data asisten yang akan di cari sehingga pengguna tidak perlu banyak melakukan scroll. Pada Paper Prototyping juga ditambahkan beberapa menu yang sebelumnya belum ada di websiteawalan, yaitu menu Pengembangan dan E-Library. Penambahan menu didasarkan pada saran-saran dari stakeholder yang dirasa perlu ada dalam suatu website laboratorium. Pada menu pengembangan terdapat sub-menu artikel, penelitian, serta penghargaan yang pernah dilakukan oleh anggota dari Laboratorium Statistika Industri dan Optimasi, sedangkan pada menu E-Library akan di link menuju website daftar buku

86 yang terdapat pada Laboratorium Statistika Industri dan Optimasi serta Laboratorium Pemodelan Sistem. Setelah dilakukan perbaikan dan pengujian untuk Paper Prototyping tahap pertama, permasalahan yang muncul pada website awal sudah tidak ditemui lagi oleh responden. Tetapi muncul beberapa permasalahan baru, yaitu pada home dan menu praktikan Download. Pada menu home, button quick link serta laboratorium dirasa kurang cocok jika memiliki warna biru, alangkah lebih baik jika memiliki warna yang sama dengan background. Sedangkan pada menu praktikan Downloadterdapat masalah pembagian modul, studi kasus, dan format laporan yang dirasa tidak efisien karena harus membuka terlalu banyak halaman yang berbeda. Sehingga perbaikan dilakukan dengan membuat menu praktikan Download menjadi satu halaman saja dengan membagi 2 mata kuliah didalamnya yaitu Analisis Keputusan dan Data Mining serta Statistika Industri 2. Ketika pengguna memilih salah satu mata kuliah, kemudian akan muncul dibawahnya modul, studi kasus, serta format laporan terkait mata kuliah yang dapat di Download. Dari perbaikan Paper Prototypingtahap dua kemudian dilakukan pengujian kembali yang membuat lima responden lainnya tidak merasakan lagi masalah-masalah yang sebelumnya ada. Selain itu para responden yang sudah terbiasa menggunakan website awal merasa bahwa Paper Prototyping lebih nyaman dan mudah untuk digunakan responden dalam mencari informasi yang mereka butuhkan. Setelah tidak ditemukan masalah lagi, kemudian dibuatlah Paper Prototyping akhir dimana pada Paper Prototyping akhir dibuat berdasarkan pada website Universitas Islam Indonesia. Untuk menu, sub menu, dan konten pada Paper Prototyping akhir sama dengan Paper Prototyping tahap dua, hanya saja pada tahap ini dilakukan penambahan warna-warna dominan terkait dengan penyamaan semua website yang bernaung dibawah nama UII. Terkait warna, terdapat 3 warna dominan yaitu biru, kuning, serta putih dimana warna ini melambangkan warna dari UII. Dari BrandingGuidelines UII, kode untuk warna biru adalah Pantone : 287 C atau CMYK : 100/89/0/0 atau RGB 9/54/151. Sedangkan kode untuk warna kuning adalah Pantone : 116 C atau CMYK : 1/3/96/4 atau RGB 246/209/5.