BAB 1 PENDAHULUAN. dikarenakan teknologi informasi yang dapat memfasilitaskan dan mendukung proses

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. Penggunaan teknologi informasi di dalam perusahaan merupakan suatu elemen

BAB I PENDAHULUAN. Organisasi dituntut untuk dapat mengembangkan sistem informasi dan teknologi

Satu yang terkenal diantaranya adalah metode OCTAVE.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. menggunakan teknologi informasi sebagai basis dalam menciptakan layanan yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Informasi adalah suatu sistem buatan manusia yang secara umum terdiri atas

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pengambilan keputusan. Salah satu peran teknologi informasi dalam

BAB I PENDAHULUAN. sangat penting bagi perusahaan-perusahaan yang ingin menjadi market leader.

BAB 1 PENDAHULUAN. PT. Andika Buana Lines yang membidangi jasa bongkar muat barang.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam era globalisasi saat ini, peranan teknologi informasi sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. Saat ini dunia telah berada dalam sebuah era baru yang disebut era. politik, teknologi, sistem informasi, dan lain-lain.

BAB 1 PENDAHULUAN. merupakan hal yang tidak dapat dihindari oleh semua perusahaan. Maka. agar perusahaan dapat bersaing dengan perusahaan lainnya.

BAB 1 PENDAHULUAN. tujuan (uneffective, tidak efektif) dan tidak hemat (inefficient, tidak efisien)

BAB 1 PENDAHULUAN. proses bisnis dalam mempertahankan diri dari persaingan bisnis yang semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. request dar i client setiap saat sangatlah penting. Komputer-komputer server

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat, kemungkinan terjadinya

BAB 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam era globalisasi saat ini, peranan teknologi sudah meluas dan

BAB 1 PENDAHULUAN. secara lebih efektif dan efisien. Salah sat u teknologi yang berperan besar dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. merupakan suatu hal yang memainkan peranan yang vital dan sangat membantu dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. suatu tuntutan untuk menciptakan layanan yang berkualitas ataupun dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. hanya menggunakan kertas dan alat tulis dalam memproses data. Proses kerja secara

Bab I Pendahuluan I.1 Latar Belakang

MENGUKUR INDEKS KEAMANAN INFORMASI DENGAN METODE OCTAVE BERSTANDAR ISO PADA UNIVERSITAS ALMUSLIM-BIREUEN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Peranan teknologi informasi saat ini sudah menjadi bagian yang sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi informasi dalam kegiatan bisnisnya. Penggunaan teknologi informasi dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. dimasukkan dalam pelajaran ekstrakulikuler. ini adalah Bahasa Jepang. Salah sat u survey pada tahun 2010

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Semakin berkembangnya teknologi dan sistem informasi yang pesat saat ini,

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan era globalisasi dewasa ini, teknologi informasi juga ikut

BAB 1 PENDAHULUAN. dihindari lagi, contohnya: , world wide web, chat rooms, e-forums dan lain

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Seiring dengan arus kemajuan teknologi informasi yang semakin pesat di

BAB I PENDAHULUAN. persaingan semakin ketat. Banyak perusahaan tumbuh dengan berbagai

BAB I PENDAHULUAN. penting bagi perusahaan di bidang apapun. Dengan menguasai teknologi dan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam memasuki era informasi, perkembangan dunia bisnis semakin pesat.

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN(MAHASISWA) TERHADAP KUALITAS PELAYANAN BIRO ADMINISTRASI UMUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

BAB 1 PENDAHULUAN. biasa dipakai dalam percakapan sehari-hari oleh kebanyakan orang.risiko dikaitkan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Bab I Pendahuluan I. 1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. psikologi memiliki suatu perilaku (behavior) tertentu yang melekat pada dirinya,

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan yang tidak dapat dipisahkan dalam kehidupan sehari-hari. Perkembangan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di era globalisasi ini, informasi merupakan hal yang sangat penting dan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin banyak diterapkan. Hal ini merupakan salah satu yang dapat memicu semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan manusia, salah satunya dalam dunia bisnis. Perusahaan perlu

BAB I PENDAHULUAN. saing perusahaan. Pemanfaatan teknologi sistem informasi dapat meningkatkan

Gambar L.24 Tampilan keamanan pada TP-LINK TL-WR841ND. menggunakan WPA Personal Gambar L.25 Konfirgurasi keamanan Mac Filtering.

BAB I PENDAHULUAN. dimana perguruan tinggi dalam memasuki era globalisasi dihadapkan pada

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Situasi globalisasi yang tidak menentu memberikan dampak hampir pada semua

PERANCANGAN KONSTRUKSI RAK BAJA DALAM MENINGKATKAN EFISIENSI PENYIMPANAN MATERIAL DI GUDANG BAHAN BAKU PADA PT. UNITED TRACTOR PANDU ENGINEERING

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di dalam era zaman sekarang ini, sebuah Informasi merupakan suatu

BAB 1 PENDAHULUAN. maupun dalam sektor organisasi perusahaan. Hal ini dapat mengakibatkan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada era teknologi dan informasi yang berkembang pesat saat ini tak

BAB 1 PENDAHULUAN. begitu cepat, menyebabkan setiap perusahaan baik yang bergerak di bidang barang atau

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan akan fasilitas alat kesehatan di Indonesia semakin hari semakin

Prosiding Seminar Nasional Manajemen Teknologi XVIII Program Studi MMT-ITS, Surabaya 27 Juli 2013

BAB 1 PENDAHULUAN. competitive advantage dalam persaingan bisnis. Penerapan sistem teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN. harus bersaing secara ketat dengan perusahaan lain. Berbagai tantangan dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada zaman dimana teknologi informasi semakin berkembang dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. terutama dalam hal pemenuhan kebutuhan sehari-hari. Dengan semakin banyaknya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada zaman global sekarang, pendidikan merupakan sesuatu yang penting. Karena

BAB I PENDAHULUAN. Dalam Sistem Informasi yang baik, tidak akan pernah ada tanpa database.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat penting dalam perkembangan suatu perusahaan. Dengan bantuan

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. penerapan dengan menggunakan teknologi informasi adalah e-customer

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan semakin canggihnya teknologi perangkat keras (hardware) seperti

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, Software

BAB 1 PENDAHULUAN. Kondisi perekonomian di Indonesia terus menunjukan perkembangan ke

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi informasi adalah sarana dan prasarana (hardware, software,

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam dunia usaha akhir-akhir ini semakin ketat dan kemajuan di bidang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Bab 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 3 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Evaluasi Pengelolaan Risiko Teknologi Informasi pada Bank Kesejahteraan Ekonomi Berbasis Peraturan Bank Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. bersaing. Dalam dunia bisnis yang dinamis dan penuh persaingan. Seiring dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. seperti Mainframe, CPU, Monitor dan juga peralatan pendukung lainnya. dalam suatu sistem manajemen aset yang tepat.

Bab 3 METODE PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan teknologi informasi merupakan salah satu alternatif

BAB 1 PENDAHULUAN. investasi di bidang teknologi informasi. adalah produk yang harus dibuat sesuai dengan SOP (Standard Operation

BAB 1 PENDAHULUAN. kemampuan analisis permasalahan beserta dengan pemecahannya.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. sistem elektronis di era globalisasi saat ini. Peralihan ke sistem elektronis ini

repository.unisba.ac.id BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Meningkatnya kebutuhan terhadap data dan informasi dalam fungsi bisnis

BAB 1 PENDAHULUAN. adalah perairan dan terletak pada lokasi yang strategis karena berada di. dalam menjalankan roda perekonomian negara.

Transkripsi:

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Seiring dengan globalisasi jaman yang berkem bang, banyak perusahaanperusahaan saat ini yang berdiri menggunakan sistem teknologi informasi. Hal tersebut dikarenakan teknologi informasi yang dapat memfasilitaskan dan mendukung proses pengumpulan, pengelolaan, penyimpanan dan pertukaran informasi. Saat ini, teknologi informasi menjadi salah sat u komponen penting unt uk mencapai tujuan bisnis perusahaan, baik unt uk peningkatan layanan maupun untuk optimalisasi proses bisnis dalam perusahaan. Dunia bisnis saat ini telah masuk dalam tahap era globalisasi, dimana setiap bisnis bersaing ketat dalam mencapai keunggulan kompetitif. Oleh karena it u, perusahaan harus dapat menerapkan strategis-strategis tertentu. Teknologi informasi pun dirancang berdasarkan rencana strategi dengan t ujuan agar teknologi informasi senantiasa dapat mendukung bisnis perusahaan. Dalam menghadapi situasi bisnis saat ini yang semakin maju, perusahaan harus dapat memanfaatkan peluang yang ada, salah satunya dengan melihat potensi risiko yang ada pada perusahaan. Hal tersebut menjadi sangat penting karena risiko dapat berpengaruh negatif terhadap pencapaian target-target perusahaan. Salah satu risiko

2 yang timbul akibat dari penerapan sistem teknologi informasi yang kurang memadai akan menyebabkan proses bisnis yang tidak optimal, kerugian keuangan, menurunnya reputasi perusahaan, atau bahkan hancurnya bisnis perusahaan. Ditengah persaingan yang semakin mengglobal di segala bidang, tantangan akan risiko dalam dunia bisnis pun semakin besar sehingga risiko yang ada tidak dapat dihilangkan tetapi hanya dapat diminimalkan dan dihindari dengan pengendalian yang baik. Oleh karena itu, perusahaan dit untut untuk menerapkan manajemen risiko, dimana manajemen risiko merupakan suat u pengelolaan yang melihat potensi-potensi atau halhal apa saja yang harus dilakukan agar risiko yang dapat terjadi sewaktu-waktu dapat diminimalkan sekecil mungkin. Potensi-potensi risiko tersebut dapat dilihat dari berbagai aspek baik itu secara sengaja maupun tidak sengaja, sehingga perusahaan diharapkan untuk mengelola berbagai risiko teknologi informasi yang mungkin tidak terpikirkan sebelumnya. Sangat penting untuk memahami dimensi risiko teknologi informasi dan menentukan bagaimana cara terbaik dalam mengelolanya agar mendapatkan keuntungan yang kompetitif, salah satunya dengan melakukan pengukuran terhadap risiko yang dihadapi dalam penerapan teknologi informasi. Pengukuran risiko teknologi informasi dibut uhkan karena pengukuran tersebut menjadi salah satu standard dalam mengidentifikasi risiko-risko yang mungkin terjadi. Adapun salah sat u standard/framework pengukuran risiko teknologi informasi yang cukup dikenal luas secara global, yait u OCTAVE (Operationally Critical Threat, Asset, and Vulnerability

3 Evaluation). OCTAVE merupakan sebuah pendekatan terhadap pengukuran resiko keamanan informasi yang komprehensif, sistematik, terarah. Pembahasan dalam penyusunan skripsi ini adalah mengenai risiko dan sistem keamanan terhadap penerapan teknologi informasi dengan judul Pengukuran Risiko Teknologi Infomasi dengan Metode OCTAVE pada PT Esham Dima Mandiri. PT Esham Dima Mandiri merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang distribusi dan sudah memiliki sistem komputerisasi yang cukup complex. 1.2 Ruang Lingkup Untuk memberikan suatu pembahasan yang lebih terarah, maka diperlukan adanya suatu pembatasan ruang lingkup dari kebutuhan yang akan dibahas. Dalam penelitian ini, penulis membatasi ruang lingkup penelitian sebagai berikut: 1. Penelitian hanya dilakukan pada kantor pusat PT Esham Dima Mandiri. 2. Penelitian dilakukan pada sistem keamanan teknologi informasi yang berkaitan dengan software, hardware dan jaringan pada PT Esham Dima Mandiri. 3. Pengukuran risiko teknologi informasi dilakukan dengan menggunakan metode Operationally Critical Threat, Asset, and Vulnerability Evaluation (OCTAVE). 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan dalam penulisan ini adalah:

4 1. Identifikasi dan mengukur risiko-risiko dalam penerapan teknologi informasi yang sewaktu-wakt u dapat terjadi pada PT Esham Dima Mandiri. 2. Memberikan informasi mengenai risiko-risiko yang berkaitan dengan keamanan sistem teknologi informasi pada PT Esham Dima Mandiri. Manfaat dalam penulisan ini adalah : 1. Menghasilkan berbagai usulan atau saran yang dapat dipertimbangkan oleh perusahaan unt uk mencegah atau menanggulangi risiko-risiko yang mungkin terjadi pada PT Esham Dima Mandiri. 2. Mempermudah manajemen dalam mengam bil tindakan unt uk menangani risikorisiko yang ditemukan dari hasil penelitian. 1.4 Metodologi Metode yang dipakai dalam penyusunan skripsi ini yaitu bersifat kualitatif. Teknik yang dipakai untuk melengkapi metode penelitian ini adalah: 1. Teknik Pengumpulan Data Dalam penyusunan skripsi ini, data-data yang diperlukan diperoleh dari metode pengumpulan data yaitu sebagai berikut: a. Metode Studi Pustaka Dalam metode ini, penulis mengumpulkan data-data yaitu berupa buku-buku yang berhubungan dengan topik dimana merupakan panduan dalam penyusunan skripsi ini serta membantu dalam memecahkan masalah dalam skripsi ini. Perpustakaan tempat

5 penulis melakukan riset yaitu berlokasi di Perpustakaan Universitas Bina Nusantara. Selain it u penulis juga menem ukan data tambahan dari sum ber informasi lainnya yait u data-data dari internet. Dari riset yang dilakukan, penulis menemukan beberapa metode yang dapat digunakan dalam mengukur risiko yaitu OCTAVE, COBIT, COSO dan NIST. b. Metode Studi Kasus Dalam metode ini, penulis melakukan studi kasus yang ada kaitannya dengan penyusunan skripsi ini, yaitu dengan membandingkan hasil penelitian ini dengan hasil penelitian sebelumnya. c. Metode St udi Lapangan Dalam metode ini, cara-cara yang digunakan dalam pengumpulan data secara langsung adalah sebagai berikut: i. Wawancara Proses wawancara dilakukan dengan mengadakan tanya jawab secara langsung dengan pihak-pihak yang terlibat dan berhubungan dengan topik skripsi. ii. Pengamatan (Observasi) Metode ini dilakukan dengan melakukan pengamatan dan peninjauan secara langsung terhadap objek penelitian, untuk mendapatkan gam baran umum perusahaan serta kondisi TI yang diterapkan dalam perusahaan yang mencakup hardware, software, jaringan dan aplikasi-aplikasi yang dipakai dalam perusahaan. 2. Teknik Analisis

6 Dalam melakukan pengukuran manajemen risiko teknologi informasi pada PT Esham Dima Mandiri, penulis menggunakan metode OCTAVE dari beberapa metode yang ditemukan, karena metode OCTAVE lebih menyajikan secara rinci langkahlangkah unt uk mengukur tingkat risiko yang berkaitan dengan keamanan teknologi informasi yang ada di perusahaan. 1.5 Sistematika Penulisan Sistematika Penulisan skripsi yang disajikan dalam penulisan skripsi ini terdiri dari lima bab dan secara garis besar dapat diuraikan sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Pada bab 1 akan dibahas mengenai latar belakang penulisan, ruang lingkup penelitian, tujuan dan manfaat penelitian, metodologi yang digunakan selama penelitian yang berlangsung dan sistematika penulisan. BAB II LANDASAN TEO RI Pada bab ini akan diuraikan teori-teori yang relevan yang mendasari pem buatan skripsi ini. Pada bagian ini akan dideskripsikan teori-teori yang berhubungan dengan teori teknologi informasi, sistem informasi, manajemen, risiko, risiko teknologi informasi, dan berbagai teori pendukung lainnya. BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN Pada bab ini akan dibahas mengenai sejarah perusahaan, visi dan misi perusahaan, strukt ur ogranisasi dan uraian tugas, serta gambaran teknologi informasi

7 yang ada di dalam perusahaan saat ini yang terdiri dari topologi jaringan dan aset-aset teknologi informasi. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PENG UKURAN RES IKO TEKNO LOGI INFO RMASI Pada bab ini akan dibahas mengenai pengukuran dan analisis risiko dari penerapan teknologi informasi dalam perusahaan serta ditemukannya berbagai risiko yang ada di dalam perusahaan. BAB V SIMPULAN DAN SARAN Pada bab ini akan disimpulkan hasil dari pengukuran dan analisis r isiko dar i penerapan teknologi informasi yang ada di perusahaan, serta memberikan saran-saran yang berupa masukan bagi keamanan teknologi informasi di perusahaan.