BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
diarahkan untuk memenuhi tujuan tersebut.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. perjalanan yang dilakukan untuk rekreasi atau liburan. Sedangkan menurut

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. wisata alam, wisata fashion, namun juga wisata kuliner semakin menarik banyak

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Objek Penelitian Profil Perusahaan Sejarah Perusahaan 1.2 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi menjanjikan suatu peluang dan tantangan bisnis baru bagi

BAB I PENDAHULUAN. maksimal guna mempertahankan keberadaan perusahaan di tengah persaingan.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. kota Bandung di akhir pekan dan hari libur. Hal ini dapat dilihat dari pusat perbelanjaan

BAB I PENDAHULUAN. sekarang ini perekonomian Indonesia mengalami masa yang cukup sulit. Seiring

BAB I PENDAHULUAN. Jaman era globalisasi sekarang ini, tingkat kesibukan dalam bekerja semakin

BAB I PENDAHULUAN UKDW. pendidikan. Pertumbuhan pendidikan dan pariwisata yang semakin meningkat dari

I. PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan dunia bisnis semakin pesat, ditandai dengan makin

BAB I PENDAHULUAN. perlu mencermati perilaku konsumen dan faktor-faktor yang mempengaruhi

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN. juga di Kota Payakumbuh, terutama di bidang kuliner begitu banyaknya muncul cafecafe

BAB I PENDAHULUAN ,68% ,61% ,89% ,8% ,2%

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. ketat. Kondisi ini menuntut setiap perusahaan untuk mampu bersaing dengan perusahaan yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. salah satunya adalah cafe and resto.saat ini sudah banyak produsen cafe and

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

UKDW BAB I. Pendahuluan Latar Belakang Masalah. Dunia bisnis retail saat ini mengalami persaingan yang sangat ketat, dimana

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. tempat pariwisata yang menarik. Berdasarkan data. Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung, hingga bulan September 2011 sudah

BAB I PENDAHULUAN. disebabkan oleh adanya perkembangan ekonomi global yang bergerak di bidang

BAB 1 PENDAHULUAN. Suatu hal yang banyak menarik perhatian manusia dewasa ini adalah

BAB I PENDAHULUAN. dibidang ini, semakin banyak pula pesaing yang dihadapi. Pada zaman sekarang ini

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Dalam laju pertumbuhan perekonomian yang sangat ketat di Indonesia,

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat menjadi semakin penting. Hal ini disebabkan karena

BAB I PENDAHULUAN. komposisi produk buku dengan Focal Point meliputi 68 persen buku dan 32

BAB I PENDAHULUAN. Pengembangan sektor pariwisata merupakan salah satu upaya yang

BAB V PENUTUP. tersebut adalah untuk mengetahui hubungan antara variabel Store Atmosphere dan Store

BAB I PENDAHULUAN. konsumennya akan mengakibatkan perubahan-perubahan yang terjadi pada

BAB I PENDAHULUAN. Sektor jasa dewasa ini telah mengalami peningkatan yang cukup pesat. Dinamika

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan sektor jasa di seluruh dunia dewasa ini telah mengalami

Jumlah Restoran dan Kafe

BAB 1 PENDAHULUAN. Sejak dulu Bandung merupakan kota yang mampu menarik perhatian para

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Gaya hidup masyarakat Indonesia di Era modern ini mengalami peningkatan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB V PENUTUP. 1. Variabel store exterior, general interior, dan interior display berpengaruh. pembelian pada Uda Espresso Cafe Payakumbuh.

BAB V. Berdasarkan hasil penelitian, pembahasan dan analisis yang telah. dikemukakan pada bab bab terdahulu mengenai hubungan rancangan suasana toko

BAB I PENDAHULUAN. memberikan keuntungan dan menghidupi banyak orang. Pada saat krisis UKDW

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu industri retail yang berkembang saat ini adalah restaurant dan cafe. Pemilik bisnis

BAB I PENDAHULUAN. persaingan antar produsen untuk dapat memenuhi kebutuhan konsumen serta. pelayanan kepada konsumen dengan sebaik-baiknya.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian (Info Bisnis, Maret 2007:30 ( 8/10/2009).

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. diminati oleh masyarakat perkotaan saat ini adalah hiburan perfilman.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Kepuasan konsumen diduga muncul dikarenakan harga dan store atmosphere

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian ( Philip Kotler (2010;153)

BAB I PENDAHULUAN. Setiap hari penduduk yang terdiri dari laki-laki dan perempuan, usia anak

I. PENDAHULUAN. memasuki situasi dimana persaingan telah menjadi menu utama yang harus

BAB I PENDAHULUAN. pengertian atmosfer toko adalah gambaran suasana keseluruhan dari sebuah toko yang

1.1 DATA KUNJUNGAN WISATAWAN KE KOTA BANDUNG PADA TAHUN

Kuesioner Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. sampai besar seperti cafe, rumah makan maupun restoran. Jawa Barat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Kondisi persaingan yang semakin ketat menuntut setiap perusahaan untuk mampu

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN. dalam keadaan pembuatan keputusan secara cepat tanpa memikirkan akibat

Tabel 1.1 Jenis Industri Kreatif Fashion di Kota Bandung

BAB I PENDAHULUAN TABEL 1.1 JUMLAH KUNJUNGAN WISATAWAN MANCANEGARA DAN NUSANTARA KE KOTA BANDUNG TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. keinginan yang tidak menjadi sederhana lagi, begitu pula dengan bisnis kuliner yang

BAB I PENDAHULUAN. perkotaan yang semakin dinamis, meningkatnya aktivitas yang. berkembang, sejalan dengan makin berkembangnya pasar.

BAB I PENDAHULUAN. Kepariwisataan di Indonesia telah tumbuh dan berkembang menjadi

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia kuliner baik yang berorientasi pada makanan, roti

BAB I PENDAHULUAN. dalam dunia usaha kuliner. Banyak para pengusaha berpikir kreatif dan inovatif

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Observasi Profil Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan Retailing (eceran) adalah kegiatan menyalurkan barang dan jasa

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Barat, 2013.

BAB I PENDAHULUAN. minuman salah satu kebutuhan pokok yang harus dipenuhi oleh semua orang.

BAB I PENDAHULUAN. sebagai distribusi dan saluran terakhir dari distribusi adalah pengecer (retailer).

BAB I PENDAHULUAN. Usaha retail atau eceran (retailing) dapat dipahami sebagai semua kegiatan yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada saat ini bisnis kuliner khususnya restoran, menjadi bisnis yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. menjangkiti aspek kehidupan setiap orang di berbagai belahan dunia. Penyebaran

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Termasuk dalam bidang ritel yang saat ini tumbuh dan berkembang pesat seiring

BAB I PENDAHULUAN. dimiliki kota ini, kota perjuangan, kota kebudayaan, kota pelajar, kota pariwisata dan

BAB I PENDAHULUAN. Pada zaman sekarang ini banyak sekali kemajuan dan perubahan yang

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini Indonesia sedang berada pada sistem perekonomian yang

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi Indonesia. Menurut Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU),

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. bisnis di Indonesia sudah semakin berkembang. Perkembangan bisnis tersebut

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perkembangan industri saat ini mengalami peningkatan yang cukup

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1.1 Jumlah Restoran dan Kafe di Kota Bandung dari tahun TAHUN PERTUMBUHAN (%) , , ,33

BAB I PENDAHULUAN. henti-hentinya bagi perusahaan-perusahaan yang berperan di dalamnya. Banyaknya

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tingkat persaingan yang terjadi di dunia usaha dan industri saat ini berkembang semakin ketat. Hal tersebut terutama disebabkan oleh adanya perkembangan teknologi yang semakin canggih sehingga memicu pertumbuhan industri baik secara kualitas maupun kuantitas. Perkembangan teknologi dan arus informasi yang sangat cepat melalui teknologi seperti e-mail, internet, dan handphone mendorong timbulnya persaingan di dunia usaha dan industri. Masyarakat akan lebih selektif dalam menanggapi segala informasi yang ada. Keadaan ini memaksa perusahaan untuk lebih agresif terhadap perubahan pasar yang sangat cepat terjadi dan perusahaan harus dapat melaksanakan strategi pemasaran yang tepat. Usaha bidang jasa merupakan salah satu bidang usaha yang memegang peranan penting dalam suatu sistem perekonomian, karena bidang jasa bertujuan untuk melayani kebutuhan dan keinginan seluruh masyarakat yang memerlukannya. Salah satu kota di Indonesia yang memiliki tingkat pertumbuhan ekonomi yang berkembang cukup pesat dalam bidang jasa adalah kota Bandung. Dalam kurun lima tahun terakhir pertumbuhan perekonomian kota Bandung terus terdongkrak naik, terutama dari bisnis Hotel dan Restoran atau cafe-cafe. 1

2 Gambar 1.1 Pertumbuhan Hotel dan Restoran di Kota Bandung Periode 2006-2010 45 40 35 30 25 20 15 Restoran Hotel 10 5 0 2010* 2009 2008 2007 2006 Sumber : BPS Kota Bandung,2010 Persentase (%) Meningkatnya wisatawan lokal maupun mancanegara yang datang ke kota Bandung setiap tahun mendorong para perusahaan jasa untuk membangun hotel dan restoran-restoran karena memiliki pangsa pasar yang baik. Tabel diatas menunjukkan pertumbuhan perusahaan jasa di bidang hotel dan restoran mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Hal ini sebagai suatu konsekuensi dibukannya jalur Tol Jakarta-Bandung, sehingga menyebabkan jarak waktu tempuh menjadi sangat singkat. Kondisi ini banyak dimanfaatkan oleh para wisatawan untuk berkunjung ke kota Bandung, terutama di akhir pekan. Imbas dari kondisi tersebut, julukan business and leisure di Bandung menjadi sangat kondang. Kehadiran sektor perdagangan dan jasa mengalami peningkatan cukup signifikan dibandingkan sektor lain. (Pikiran Rakyat, Bisnis Hotel di Bandung Masih Menjanjikan, 30 Maret 2010). Bermunculannya restoran-restoran baru di Indonesia yang semakin banyak, membuat persaingan menjadi ketat, yang akan bertahan adalah mereka

3 yang paling baik dalam memberikan pelayanan kepada konsumen. Dengan munculnya restoran baru justru menjadi tantangan untuk berpacu agar bisa bertahan di tengah ketatnya persaingan dalam bisnis restoran. (Suara Merdeka, September 2007). Setiap perusahaan dituntut untuk memiliki keunggulan bersaing (competitive advantage) sehingga dapat memenangkan persaingan. Dan itu berarti akan mendorong perusahaan untuk terus melakukan inovasi dan diferensiasi produk yang dihasilkan maupun dalam pengembangan sistemnya. Dalam usaha di bidang kuliner yang paling utama untuk diperhatikan adalah kualitas jasa. Menurut Lovelock-Wright (2007;96) Kualitas jasa adalah evaluasi kognitif jangka panjang pelanggan terhadap penyerahan jasa suatu perusahaan. Macam-macam kualitas pelayanan jasa adalah Reliability (Keandalan), Responsiveness (Daya Tanggap), Assurance (Jaminan), Empathy (Empati), dan Tangibles (Berwujud). Sehingga kualitas jasa sangat penting dalam bisnis di bidang restoran dan cafe. Pada dekade terakhir, peningkatan kualitas jasa yang ditawarkan semakin banyak mendapatkan perhatian perusahaan. Hal ini disebabkan karena kualitas jasa dapat digunakan sebagai alat untuk mencapai keunggulan kompetitif. Dengan adanya peningkatan kualitas jasa yang baik maka dapat menimbulkan niat beli ulang konsumen. Konsumen yang melakukan pembelian secara berulang-ulang terhadap produk jasa juga dapat diartikan konsumen tersebut merasa terpuaskan kebutuhan sehingga melakukan pembelian lebih dari sekali. Implementasi kualitas jasa yang dilakukan oleh suatu perusahaan yang bergerak di bidang jasa adalah dengan memberikan kualitas pelayanan (service) yang terbaik bagi konsumen dengan tujuan untuk menciptakan kepuasan kepada konsumen. Kualitas yang diberikan perusahaan, akan memberikan persepsi konsumen terhadap kualitas yang diberikan kepadanya. Sering kali terdapat perbedaan antara harapan konsumen dengan persepsi konsumen terhadap kualitas yang diberikan oleh perusahaan. Menurut Nani Cesimariani, 2012 didalam jurnalnya yang berjudul Pengaruh Kualitas Pelayanan Jasa Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada

4 CV. Hapsari palembang mengemukakan: Pengaruh kualitas pelayanan jasa terhadap kepuasan pelanggan ini berpengaruh sangat besar dimana pelanggan menilai seberapa baik pelayanan yang diterima dengan membandingkan apa yang diharapkan atau yang diinginkan dari pelanggan tersebut. Keberhasilan dalam memberikan layanan yang prima kepada pelanggan akan menimbulkan pandangan yang baik dari pelanggan tersebut terhadap masing-masing perusahaan dalam memberikan pelayanan. Dengan bemunculannya restoran-restoran baru tersebut mendorong restoran-restoran yang sudah ada untuk melakukan inovasi agar dapat bertahan dan berkembang di masa yang semakin sulit ini. Untuk dapat memenangkan persaingan, restoran-restoran yang sudah berjalan maupun pendatang baru, seakan terus dituntut untuk memberikan penawaran penawaran yang paling menguntungkan bagi konsumen dalam program-program pemasarannya. Dalam mengembangkan strategi pemasaran, perusahaan harus berorientasi pada konsumen (costumer oriented) sehingga perusahaan dapat mengidentifikasi kebutuhan-kebutuhan konsumen. Menurut Kotler (2005;201) tujuan pemasaran adalah memenuhi dan memuaskan kebutuhan dan keinginan pelanggan sasaran. Jadi konsumen adalah faktor utama yang harus diperhatikan oleh produsen dan perusahaan untuk mencapai tujuannya. Dewasa ini menjalankan usaha bisnis tidak cukup hanya dengan menyajikan kualitas jasa yang baik, restoran-restoran dan cafe di kota Bandung khususnya sangat mengutamakan segi keunikan dengan memperhatikan suasana toko yang memiliki ciri khasnya masing-masing. Hal itu bertujuan untuk meningkatkan jumlah wisatawan yang datang ke Bandung. Store atmosphere (suasana toko) merupakan suatu karakteristik fisik yang sangat penting dimiliki oleh suatu bisnis ritel untuk dapat mempertahankan konsumen agar merasa nyaman dan ingin berlama-lama di toko yang dikunjungi, sehingga konsumen dapat dengan tenang memilih produk yang dibutuhkan dan juga dapat merangsang keinginan membeli yang tidak direncanakan. Dengan aktifitas yang padat, dibutuhkan suatu tempat yang menyegarkan kembali pikiran sekaligus mendapatkan ketenangan batin. Restoran

5 dengan kualitas pelayanan jasa, suasana lingkungan dan kepuasan pelayanan jasa adalah salah satu yang bisa ditawarkan ke konsumen. Restoran dan tempat-tempat makan banyak berdiri di kota-kota besar maupun di daerah. Setiap restoran dan tempat-tempat makan tersebut, menawarkan keunggulannya masing-masing yang bisa menarik minat konsumen. Restoran atau tempat makan sudah banyak berdiri dengan ciri khas dan keunikannya tersendiri. Dengan restoran yang memiliki ciri khas tersebut membuat restoran tersebut banyak dikunjungi karena pelayanan yang unik dan ramah. Menurut Levy dan Weitz (2007;491) Suasana toko adalah rancangan dari suatu design lingkungan melalui komunikasi visual, pencahayaan, warna, musik, dan penciuman untuk merangsang persepsi dan emosi dari pelanggan dan akhirnya mempengaruhi perilaku pembelian. Macam-macam dari suasana toko (Store Atmosphere) adalah Exterior, General Interior, Store Layout, dan Interior Display. Menurut Rifki Septian Fernata dan Sri Purwantini: 2013 didalam jurnalnya yang berjudul Pengaruh Kualitas Produk, Suasana Toko (Store Atmosphere), dan Lokasi Terhadap Keputusan Memilih Coffee Shop mengemukakan : Suasana toko berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan membeli di kopikita coffee and pop. Adanya pengaruh positif menunjukkan bahwa baiknya penataan layout, adanya ruangan yang dilengkapi dengan suara musik, ruangan yang beraroma wangi, adanya meja dan kursi yang nyaman dan menarik akan meningkatkan keputusan membeli konsumen Kopikita coffee and pop. Keberadaan wisata kuliner atau tempat makanan di kota Bandung yang kian populer diakui Manager Food and Beverage Hotel Horison, Sugiharta yang akrab dipanggil Chef Ugi menyaingi jumlah wisatawan yang makan di hotel-hotel kota Bandung. Hal itu terlihat dari jumlah pengunjung yang makan siang di hotel. Para wisatawan datang ke kota Bandung mencari tempat makan dengan suasana baru dengan harga yang murah dan tidak formal. Chef Ugi menilai makanan di kota Bandung saat ini sudah sangat bervariatif. Beragam jenis makanan ada di kota Bandung baik makanan tradisional, makanan khas China, Eropa, Thailand,

6 atau modifikasi. Tetapi untuk makanan aslinya akan sulit ditemui karena disesuaikan dengan lidah masyarakat kota Bandung. (Bandung.detik.com). Usaha restoran dan cafe saat ini banyak diminati karena biasanya bisnis yang berkaitan dengan penyediaan makanan dan minuman dibutuhkan oleh banyak bidang jasa penyediaan makanan dan minuman untuk menyediakan tempat khusus dan memadai. Selain itu juga diikuti dengan pemberian jasa yang memuaskan pada konsumen dan memberikan bentuk hiburan yang berbeda dengan restoran dan cafe lainnya. Konsumen dapat lebih menikmati makanan dan minuman yang beraneka ragam dengan ditunjang oleh berbagai atribut jasa yang menyertainnya. KAMBING SOON Resto & Cafe berdiri pada tahun 2009 yang terletak di kota Bandung, tepatnya di daerah Dago. Mereka menawarkan tempat makan dengan tema film dan bioskop. Dimulai dari pelayanan jasa yang baik yang dilakukan oleh KAMBING SOON Resto & Cafe yang sangat mengutamakan kepuasan konsumen agar konsumen akan kembali ke KAMBING SOON Resto & Cafe. Para pelayan yang ada di KAMBING SOON Resto&Cafe melayani para konsumennya dengan ramah dan penampilan yang rapi. Kecepatan para pelayan dalam melayani kosumennya pun menjadi nilai lebih yang diberikan dari pelayanan KAMBING SOON Resto&Cafe. Selain itu KAMBING SOON Resto & Cafe juga menawarkan konsep toko yang sesuai dengan tema perfilman. Mulai dari poster-poster film yang dipajang di dinding-dinding restorannya, karpet merah yang menyerupai bioskop-bioskop pada umumnya, dengan adanya TV sebesar 42 Inch yang dipasang dekat pintu masuk ditambah satu layar proyektor besar yang ditata di tengah restoran dengan disuguhkannya film-film yang menghibur dengan sound system yang bersuara besar membuat kita semakin merasa sedang ada di sebuah gedung bioskop. Tempat duduk di KAMBING SOON Resto&Cafe membuat para pengunjung merasa nyaman, terlihat dari mereka yang datang sangat menikmati dan senang apabila sedang bersama keluarga atau teman-teman untuk berkumpul di KAMBING SOON Resto&Cafe ini. Konsep toko yang outdoor juga membuat para pengunjung pun dapat menikmati udara segar dan dapat melihat suasana kota Bandung yang indah dari

7 atas. Karena lokasi KAMBING SOON resto & Cafe yang berada di daerah Dago., maka pengunjung dapat dimanjakan dengan suasana alami yang diberikan oleh KAMBING SOON Resto & Cafe. Namun, ternyata konsep yang dilakukan oleh KAMBING SOON Resto & Cafe tidak sesuai dengan apa yang harusnya diwujudkan. Dari beberapa tanggapan, KAMBING SOON Resto & Cafe ini memiliki kelemahan dari kualitas pelayanan jasa dan store atmosphere (suasana toko) yang kurang baik yang membuat niat beli ulang konsumen menurun. Hal tersebut dapat dilihat dari jumlah pendapatan KAMBING SOON Resto & Cafe pada tahun 2013 periode Januari-Agustus 2013. Tabel 1.1 Data Pendapatan KAMBING SOON Resto & Cafe Periode Januari-Agustus 2013 Januari-Agustus BULAN JUMLAH JANUARI 59.985.360 FEBRUARI 61.789.500 MARET 60.869.050 APRIL 55.689.145 MEI 46.754.063 JUNI 39.562.310 JULI 34.356.000 AGUSTUS 20.456.800 Total 379.462.228 Sumber : Data penjualan KAMBING SOON Resto & Cafe tahun 2013 periode

8 Permasalahannya berdasarkan fakta yang didapat dari data penjualan KAMBING SOON Resto & Cafe mengalami penurunan sejak bulan Maret- Agustus 2013.di bulan Maret 2013 dari jumlah pendapatan sebesar 60.869.050 menurun hingga di bulan Agustus 2013 dengan pendapatan 20.456.800. Hal ini dilihat dari hasil pra survey yang dilakukan kepada 30 konsumen diduga karena kualitas jasa yang kurang baik terutama hasil yang paling kurang adalah dari bagian daya tanggap (Responsiveness),dari bagian Store Atmosphere ( suasana toko) yaitu dari bagian General Interior dan dari niat beli yaitu dari bagian niat eksploratif. Adapun susunan diagram dari ketiga sub variabel yang memiliki nilai yang paling rendah. Gambar 1.2 Hasil Pra Survey di KAMBING SOON Resto&Cafe Indikator Responsiveness (Daya Tanggap) Kualitas Jasa : Responsiveness (daya tanggap) Abstain 10% Puas 25% Tidak Puas 65% Resto&Cafe Sumber: hasil Pra Survey kepada 30 konsumen di KAMBING SOON Hasil pra survey diatas menunjukkan bahwa sebanyak 65% responden menyatakan tidak puas atas responsiveness (daya tanggap) pelayanan yang diberikan KAMBING SOON Resto&Cafe, 25% menyatakan puas, dan sisanya 10% abstain. Hal yang paling rendah dari responsiveness (daya tanggap) adalah dari pernyataan kecepatan pramusaji dalam menyampaikan jasa di KAMBING SOON Resto&Cafe adalah masalah yang dikeluhkan oleh konsumen.

9 Gambar 1.3 Hasil Pra Survey di KAMBING SOON Resto&Cafe Indikator General Interior Store Atmosphere (Suasana Toko) : General Interior Abstain 15% Tidak Puas 50% Puas 35% Resto&Cafe Sumber: hasil Pra Survey kepada 30 konsumen di KAMBING SOON Hasil pra survey diatas menunjukkan bahwa sebanyak 50% responden menyatakan tidak puas atas general interior suasana toko yang diberikan KAMBING SOON Resto&Cafe, 35% menyatakan puas, dan sisanya 15% abstain. Hal yang paling rendah dari general interior adalah dari pernyataan aroma ruangan di KAMBING SOON Resto&Cafe tidak nyaman bagi konsumen.

10 Gambar 1.4 Hasil Pra Survey di KAMBING SOON Resto&Cafe Indikator niat eksploratif Niat Beli Ulang : Niat Eksploratif Abstain 5% Puas 40% Tidak Puas 55% Resto&Cafe Sumber: hasil Pra Survey kepada 30 konsumen di KAMBING SOON Hasil pra survey diatas menunjukkan bahwa sebanyak 55% responden menyatakan tidak puas atas niat eksploratif konsumen untuk membeli ulang di KAMBING SOON Resto&Cafe, 40% menyatakan puas, dan sisanya 5% abstain. Hal yang paling rendah dari niat eksploratif adalah dari pernyataan untuk mencari informasi kembali tentang KAMBING SOON Resto&Cafe menjadi hasil yang paling rendah bagi konsumen. Dari permasalahan tersebut penulis tertarik untuk melakukan penelitian mengenai Pengaruh Kualitas Jasa dan Store Atmosphere (Suasana Toko) Terhadap Niat Beli Ulang di KAMBING SOON Resto & Cafe. 1.2. Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang diatas, maka peneliti mencoba mengidentifikasikan masalah sebagai berikut : 1 Bagaimana tanggapan konsumen atas kualitas jasa, store atmosphere, dan niat beli ulang di KAMBING SOON Resto & Cafe?

11 2 Bagaimana pengaruh kualitas jasa terhadap niat beli ulang di KAMBING SOON Resto & Cafe? 3 Bagaimana pengaruh store atmosphere terhadap niat beli ulang di KAMBING SOON Resto & Cafe? 1.3. Maksud dan Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui tanggapan konsumen atas kualitas jasa, store atmosphere, dan niat beli ulang di KAMBING SOON Resto & Cafe. 2. Untuk mengetahui pengaruh kualitas jasa terhadap niat beli ulang di KAMBING SOON Resto & Cafe. 3. Untuk mengetahui store atmosphere terhadap niat beli ulang di KAMBING SOON Resto & Cafe. 1.4. Kegunaan Penelitian Selain sebagai syarat kelulusan untuk menempuh gelar sarjana (S1) Jurusan Manajemen Fakultas Bisnis dan Manajemen Universitas Widyatama Bandung, peneliti juga berharap hasil penelitian ini bermanfaat bagi : 1. Penulis. Untuk memperoleh pengetahuan yang luas dalam bidang pemasaran khususnya tentang kualitas pelayanan jasa, store atmosphere, serta niat beli ulang konsumen. 2. Perusahaan Hasil penelitian ini diharapkan mampu memberikan informasi yang bermanfaat dan dapat dijadikan masukan dalam melaksanakan kegiatankegiantan perusahaan dimasa sekarang maupun dimasa yang akan datang, serta informasi yang dihasilkan dapat diimplementasikan dalam menyusun strategi perusahaan dalam meningkatkan niat beli ulang konsumennya. 3. Pihak Lain Penelitian ini diharapkan bermanfaat dalam memberikan bahan bacaan atau referensi tentang pengaruh kualitas pelayanan jasa dan store atmosphere terhadap niat beli ulang.

12 1.5. Waktu dan Tempat Penelitian Di dalam melaksanakan penelitian, untuk mengumpulkan data-data sebagai pelengkap dalam menyusun skripsi ini penulis mengadakan penelitian di KAMBING SOON Resto & Cafe Bandung yang berlokasi di Jalan Ir. H. Djuanda ( Dago ) No. 420 Bandung. Waktu pengerjaan skripsi ini dilakukan pada bulan Oktober 2013 hingga selesai.