PERANCANGAN SOLAR TRACKER DUAL AXIS YANG TERINTEGRASI SENSOR ARUS DENGAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI WIRELESS PADA PC

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN ALAT UKUR INTENSITAS CAHAYA MENGGUNAKAN LIGHT DEPENDET RESISTOR (LDR) BERBASIS ARDUINO UNO TUGAS AKHIR KARLINA

PERANCANGAN SISTEM PENGHITUNG VOLUME BAHAN BAKAR SEPEDA MOTOR DENGAN OUTPUT ALARM DAN SUARA BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535 SECARA SOFTWARE

RANCANG BANGUN PALANG PINTU PERLINTASAN KERETA API OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO UNO PROJEK AKHIR II IFFATUL JANNAH NIM :

PERANCANGANARGOMETER DIGITAL MENGGUNAKAN SENSOR OPTOCOUPLER BERBASIS ATMEGA 8535 PROJEK AKHIR II MUHD. NORMANSYAH KABAN

APLIKASI MIKROKONTROLLER AT89S51 UNTUK PEMBATASAN WAKTU DALAM PEMAKIAN KOMPUTER MENGGUNAKAN ALARM TUGAS AKHIR KHAIRULLAH HAKIM

PERANCANGAN ALAT UKUR KONDUKTIVITAS AIR (CONDUCTIVITY METER) DIGITAL DENGAN SENSOR RESISTIF TUGAS AKHIR MESTIKA INDAH ALI MANALU

SISTEM PENERANGAN RUMAH CERDAS MENGGUNAKAN SOLAR CELL BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA32 SKRIPSI VERDIAN ARIEF NIM :

PERANCANGAN LOADCELL UNTUK MONITOR PAKAN HEWAN BERBASIS AT MEGA 8535, DENGAN OUT PUT SUARA

ALAT UKUR KETINGGIAN TEMPAT DARI ATAS PERMUKAAN LAUT BERDASARKAN TEKANAN UDARA DENGAN SENSOR BMP 085 TUGAS AKHIR MUHAMMAD IRSAN

PENGGERAK PANEL SURYA MENGGUNAKAN SENSOR CAHAYA (LDR) DENGAN PENGENDALI MIKROKONTROLER ATMEGA8535. skripsi SUSIANA SILANGIT NIM.

IMPLEMENTASI MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 PADA PANEL SURYA STATIS DAN PANEL SURYA DINAMIS BERDASARKAN WAKTU MENGGUNAKAN REAL TIME CLOCK (RTC) DS1307

SISTEM PERANCANGAN PEMANTAU KAPASITAS TANGKI AIR MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIC DENGAN SMS GATEWAY BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 SECARA HARDWARE

NOVITA SARI LIMBONG NIM

PERANCANGAN ALAT KONTROL KRAN AIR WUDHU MENGGUNAKAN SISTEM SENSOR ULTRASONIK US-016 BERBASIS ATMega8535 SKRIPSI ABDUL HALIM

APLIKASI SENSOR PELAMPUNG PADA SISTEM PENGONTROLAN PINTU AIR OTOMATIS PADA BENDUNGAN BERBASIS MIKROKONTROLLER AT89S51 DEARNI PURBA

RANCANG BANGUN ALAT UKUR TINGKAT KEBISINGAN SUARASOUND SENSOR V2 BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16 TUGAS AKHIR NADIRA SYAHIA

PEMBUATAN SUMBER TENAGA LISTRIK CADANGAN MENGGUNAKAN SOLAR CELL, BATERAI DAN INVERTER UNTUK KEPERLUAN RUMAH TANGGA. Skripsi.

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT MONITORING CAIRAN INFUS DENGAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI WIRELESS PADA PC BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16 SKIRIPSI

RANCANGAN MONITORING SIRKULASI DAN STABILITAS SUHU RUANGAN MENGGUNAKAN SENSOR GAS DAN SENSOR SUHU DENGAN TAMPILAN PC BERBASIS ATMEGA 8535 SKRIPSI

PERANCANGAN ALAT UKUR KECEPATAN DAN ARAH ANGIN BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16A TUGAS AKHIR NURHAMIDAH RIZKI LUBIS

PERANCANGAN KULKAS MINI MENGGUNAKAN PELTIER SUPER COOLER BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA32 SKRIPSI SRI MAHYUNI

PENGGUNAAN LDR DAN SENSOR AIR PADA SIMULASI ALAT KONTROL ATAP OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51 LAPORAN TUGAS AKHIR SRI WULANDARI RITONGA

TUGAS AKHIR BANGKIT KESUMA WARDANA PROGRAM STUDI DIII FISIKA DEPARTEMEN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

DEPARTEMEN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN PROTOTYPE ALAT PENGAMAN KENDARAAN RODA DUA TERKONEKSI HANDPHONE BERBASIS MIKROKONTROLLER AT89S51 TUGAS AKHIR VISCA SYLVIA

PERANCANGAN SISTEM PENGUKUR DETAK JANTUNG SECARA JARAK JAUH BERBASIS ATMEGA 8535 DENGAN TAMPILAN PC

PENGENDALIAN BAK AIR SECARA OTOMATIS MELALUI HANDPHONE BERBASIS ATMEGA8535 SKRIPSI INNE STEFFI TAMBUNAN

PENGONTROLAN SUHU RUANGAN MEMAKAI LM35 BERBASIS ATMEGA8535 DENGAN TAMPILAN PC TUGAS AKHIR INNE STEFFI TAMBUNAN

DEPARTEMEN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

PERANCANGAN ALAT UKUR SUHU DAN KELEMBABAN BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16A DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR DHT11

PERANCANGAN ALAT PENGUKURAN DEBIT AIR MENGGUNAKAN WATER FLOW SENSOR G1/2 BERBASIS. MIKROKONTROLER ATMega 8535

PERANCANGAN INTELLIGENT POWER BANK SEBAGAI CHARGER HANDPHONE BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535 SKRIPSI YOMI SYAHFITRI NIM.

Pembuatan Alat Ukur Kecepatan Angin Dan Penunjuk Arah Angin Berbasis Mikrokontroller AT-Mega 8535 SKRIPSI MAYA AZLINA

STUDI PENGONTROL TEMPERATUR MOTOR DC UNTUK MEMPERTAHANKAN KESTABILAN KECEPATAN MOTOR BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52 SKRIPSI

SISTEM PENGAMAN SEPEDA MOTOR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMega 8535 MELALUI SHORT MESSAGE SERVICE (SMS) SKRIPSI JHON DALTON N

PEMANFAATAN SENSOR PIR (Passive Infra Red) UNTUK PENGONTROLAN SUHU RUANGAN SKRIPSI BUDI PRATAMA YANI NABABAN

SIMULASI ALAT KONTROL ATAP OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51 LAPORAN TUGAS AKHIR WIWIK SARASWATI

RANCANG BANGUN ALAT HITUNG JUMLAH KENDARAAN MEMANFAATKAN SENSOR INFRAMERAH SEBAGAI INPUT PADA GERBANG PARKIR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535

PERANCANGAN PROTOTYPE TRAFFIC LIGHT BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 TUGAS AKHIR ADISAPUTRA SEMBIRING

PERANCANGAN SISTEM PENGUKUR JARAK ANTARA 2 TITIK WIRELESS XBEE PRO BERDASARKAN NILAI RSSI SKRIPSI AHMAD DENY ANDIKA

PENYESUAI KADAR OKSIGEN DALAM RUANGAN BERBASIS MIKROKONTROLER

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UNTUK MENAIKAN SUHU PADA MINIATUR RUMAH KACA BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51 TUGAS AKHIR ASWAN AFIF

PERANCANGAN SISTEM RADAR PENDETEKSI OBJEK MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIK BERBASIS ARDUINO UNO TUGAS AKHIR RIDHO ABDULLAH SIPAHUTAR

INKUBATOR PENETAS TELUR OTOMATIS MEMAKAI LM35 BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 SECARA HARDWARE TUGAS AKHIR

PEMBUATAN ALAT UKUR TEKANAN UDARA (ATMOSFER) BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535 DI STASIUN METEOROLOGI POLONIA MEDAN SKRIPSI

ALAT UKUR KECEPATAN ARUS AIR MENGGUNAKAN SENSOR PROXIMITY BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16A TUGAS AKHIR CAHYA PUTRI NURLIZA

PERANCANGAN PENGAMANAN DAN PEMANTAU SEPEDAMOTOR MENGGUNAKAN KOMUNIKASI SELULAR BERBASIS ATMEGA 8535 TUGAS AKHIR JHONRISDO P SAMOSIR

SISTEM PENGENDALIAN INTENSITAS CAHAYA PADA RUMAH KACA MENGGUNAKAN FOTODIODA BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52 TUGAS AKHIR VIKRI

PENGGUNAAN TENAGA MATAHARI (SOLAR CELL) SEBAGAI SUMBER DAYA ALAT KOMPUTASI LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN SISTEM THERMOMETER DIGITAL BERBASIS MIKROKONTROLLER AVR ATmega8535 DENGAN OUTPUT SUARA DAN DISPLAY DIGITAL TUGAS AKHIR

MENGUKUR GETARAN MOBIL DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR ACCELEROMETER MPU6050 DENGAN INTERFACE GRAFIK PADA PC SKRIPSI ANNISA FITRI

RANCANG BANGUN TEMPAT SAMPAH OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR HC-SR04 BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 328 YOREZA HAMID BUTAR-BUTAR

SISTEM PERANCANGAN TIMBANGAN BUAH DIGITAL DENGAN KELUARAN HARGA DAN MASSA BERBASIS ATMEGA 32 TUGAS AKHIR ANNA MARIA NAIBAHO

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang

PERANCANGAN ALAT PENGUKUR TINGGI BADAN OTOMATIS DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIK TUGAS AKHIR LAIDY DIANA BR GINTING

KARAKTERISASI ELEMEN PELTIER TEC UNTUK KONVERSI ENERGI TERMAL MENJADI ENERGI LISTRIK SKRIPSI. Diajukan Oleh : BAGINDA HELBIN

TUGAS AKHIR PERANCANGAN TELEMETRI SUHU RUANG BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA

PEMBUATAN DAN PENGUJIAN KONVERTER TEKANAN KE MASSA PADA TABUNG GAS LPG MENGGUNAKAN SENSOR MPX SECARA DIGITAL

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

PERANCANGAN ALAT UKUR KECEPATAN DAN ARAH ANGIN BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52 SKRIPSI RIRI MAIITRIONO W

MONITORING KETINGGIAN AIR PADA BENDUNGAN MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIK BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535 TUGAS AKHIR

PERANCANGAN ALAT UKUR KADAR ALKOHOL MENGGUNAKAN SENSOR MQ-3 BERBASIS ATMEGA16 FADHLY SAKTI RITONGA

PERSETUJUAN. Yang bertanda tangan di bawah ini, Dosen Pembimbing Tugas Akhir menyatakan bahwa laporan tugas akhir dari:

LAPORAN AKHIR MAHASISWA ENERGI CADANGAN DENGAN SISTEM MONITORING BERBASIS MIKROKONTROLER

DEPARTEMEN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2010

APLIKASI SENSOR PIR DAN SENSOR ULTRASONIK SEBAGAI PENGENDALI SISTEM KRAN AIR OTOMATIS BERBASIS ATMEGA 8535

PEMROGRAMAN INFORMASI LAHAN PARKIR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMega8535 DENGAN MENGGUNAKAN BASCOM-AVR TUGAS AKHIR HESTI SUGIARTI

RANCANG BANGUN ALAT BANTU TUNA NETRA MENGGUNAKAN BAHASA C DENGAN MEMANFAATKAN MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 TUGAS AKHIR NOVA AVRILIA S

RANCANG BANGUN POMPA HIDRAULIK RAM (HIDRAM) SKRIPSI

RANCANG BANGUN MINIATUR SISTEM KENDALI MOTOR PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16

APLIKASI FUZZY LOGIC UNTUK PERANCANGAN ALAT PENGATURAN OTOMATIS INTENSITAS PENERANGAN RUANGAN BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 SKRIPSI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Diajukan guna melengkapi sebagian syarat Dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1)

RANCANG BANGUN PENJAGA JARAK MEMANFAATKAN BLUETOOTH HC-05 DAN BLUETOOTH HC-06 BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA328 SKRIPSI AFIF YUMNAA TINDAON

RANCANGAN ALAT PENGONTROL KECEPATAN PUTAR MOTOR LISTRIK BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52 SKRIPSI GILANG PERKASA RIZKI

PENGGUNAAN ADC (Analog to Digital Converter) 0804 PADA PERANCANGAN SENSOR INTENSITAS CAHAYA

RANCANGAN TONGKAT PINTAR (SMART STICK) TUNA NETRA BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535 SKRIPSI FATIMAH SRI HANDAYANI

SISTEM PENGAMANAN KEBOCORAN PADA SELANG TABUNG GAS LPG DENGAN SMS GATE WAY BERBASIS ATMEGA8535 TUGAS AKHIR RUDI ANSYAH

SISTEM OTOMATIS ON/OFF KRAN DAN LEVEL TANGKI AIR MENGGUNAKAN BAHASA C BERBASIS ATMEGA8535 TUGAS AKHIR TEUKU HENRY KURNIAWAN

PERANCANGAN ALAT UKUR KADAR OKSIGEN (O 2 ) MENGGUNAKAN Gs OXYGEN KE-25 SENSOR BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMega16 DENGAN TAMPILAN PC SKRIPSI

SISTEM TELEMETRI SUHU UDARA BERBASIS ATMEGA8535 MENGGUNAKAN INTERNET

PERANCANGAN PEMUTUS ALIRAN LISTRIK OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535 TUGAS AKHIR FAHRI MAHYUZAR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM PENGAMANAN SEPEDA MOTOR BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8 VIA PONSEL

PERANCANGAN BANGUN PEMBUAT INVERTER UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN

ALAT UKUR SENSOR JARAK MEMANFAATKAN SENSOR ULTRASONIK SRF-05 BERBASIS MIKROKONTROLER PADA DINDING PARKIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN JAM DIGITAL DILENGKAPI DENGAN PENUNJUK TERMOMETER BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM PENGONTROL RUANGAN MENGGUNAKAN SENSOR TSOP 1738 BERBASIS MIKROKONTROLER AT8535 SECARA HARDWARE TUGAS AKHIR

SENSOR OPTIK SEBAGAI SAKLAR OTOMATIS DALAM PENGISIAN SAMPEL GULA KEDALAM BOX DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER AT89S52

PERANCANGAN SISTEM PENGENDALIAN PINTU AIR PADA BENDUNGAN BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51 DAN PC

PERANCANGAN HARDWARE JAM DIGITAL DENGAN SISTEM KALENDER BERBASIS MIKROKONTROLLER DS1307 TUGAS AKHIR DIAN SAIFUL RAMADHAN NUR TANJUNG

PEMBUATAN ALAT UKUR KADAR ALKOHOL PADA MINUMAN MENGGUNAKAN SENSOR TGS822 BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMega8535 SKRIPSI AFNIZA

RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING LEVEL TANGKI BBM DENGAN SENSOR ULTRASONIK VIA SMARTPHONE ANDROID BERBASIS MIKROKONTROLER ATmega8 SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN HARDWARE ROBOT AVOIDER MENGGUNAKAN SENSOR SHARP GP2D12 DAN INFRAMERAH BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535 TUGAS AKHIR

RANGKAIAN DAN PENGUJIAN SISTEM KONTROL ALIRAN AIR DENGAN MIKROKONTROLER ATMEGA8535 DAN PEMROGRAMAN C

PERANCANGAN ALAT PENGONTROL PENYIRAMAN OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52 PADA TANAMAN STROBERI TUGAS AKHIR LINDA ROMAITO HAS

RANCANG SISTEM ABSENSI SISWA MENGGUNAKAN ID CARD DENGAN PEMBERITAHUAN SMS BERBASIS MIKROKONTROLLER AT MEGA 16 SKRIPSI

PENGATURAN VOLUME AIR MENGGUNAKAN WATER FLOW SENSOR DALAM BAHASA C BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535 TUGAS AKHIR DEAR PUTRASITO P

ALAT UKUR TEMPERATUR RUANGAN MENGGUNAKAN SENSOR. LM35 MELALUI DISPLAY BERBASIS MIKROKONTROLER ATmega8

Transkripsi:

PERANCANGAN SOLAR TRACKER DUAL AXIS YANG TERINTEGRASI SENSOR ARUS DENGAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI WIRELESS PADA PC SKRIPSI MUHAMMAD IQBAL NIM : 120821017 DEPARTEMEN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

PERANCANGAN SOLAR TRACKER DUAL AXIS YANG TERINTEGRASI SENSOR ARUS DENGAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI WIRELESS PADA PC SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi dan memenuhi syarat mencapai gelar sarjana sains MUHAMMAD IQBAL NIM : 120821017 DEPARTEMEN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

i PERSETUJUAN Judul : PERANCANGAN SOLAR TRACKER DUAL AXIS YANG TERINTEGRASI SENSOR ARUS DENGAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI WIRELESS PADA PC Kategori : Skripsi Nama : Muhammad Iqbal NIM : 120821017 Program Studi : Strata I ( S1) Fisika Departemen : Fisika Fakultas : Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA) Diluluskan di Medan, 29 Agustus 2014 Komisi Pembimbing : Pembimbing I, Pembimbing II, (DR. Marhaposan Situmorang) Drs. Takdir Tamba, M.Eng.Sc NIP.195510301980131003 NIP. 19600603 198601 1002 Diketahui/Disetujui oleh Ketua Departemen Fisika FMIPA USU (DR. Marhaposan Situmorang) NIP.195510301980131003

ii PERNYATAAN PERANCANGAN SOLAR TRACKER DUAL AXIS YANG TERINTEGRASI SENSOR ARUS DENGAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI WIRELESS PADA PC SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing- masing disebutkan sumbernya. Medan, 29 Agustus 2014 Muhammad Iqbal NIM. 120821017

iii PENGHARGAAN Alhamdulillah puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah Subhanahuwata ala, atas segala karunianya yang telah diberikan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Skripsi ini dengan baik. Shalawat dan Salam kepada Nabi Muhammad SAW semoga kita mendapatkan safa atnya di kemudian hari. Amin Dalam kesempatan ini penulis menyampaikan rasa hormat dan ucapan terima kasih yang sebesar- besarnya kepada keluarga serta orang- orang yang mendukung sehingga penulis dapat menyelesaikan proyek Skripsi ini. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih banyak kepada : 1. Ayahanda Basyaruddin dan Ibunda Marwiyah, terima kasih atas kasih sayang dan kepercayaan yang telah kalian berikan kepada anak kalian ini, serta adik-adiku Rizky Fakhrurazi dan Khairul Abdilah, terimakasih buat dukungannya, doa dan motivasi yang diberikan dari awal mulai perkuliahan sampai penulisan skripsi ini serta buat seluruh keluarga yang telah membantu, mendukung dan memberikan kelonggaran serta support terhadap pendidikan saya hingga bisa berkembang seperti sekarang. 2. Yth.Bapak Dekan Dr.Sutarman beserta jajarannya di lingkungan FMIPA USU 3. Bapak Dr. Marhaposan Situmorang, selaku Ketua Program Studi Fisika S1 Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam dan selaku dosen Pembimbing I penulis dalam penyelesaian skripsi ini. Penulis sangat berterima kasih untuk setiap bimbingan, masukan, saran bahkan waktu yang senantiasa diberikan kepada penulis sampai pada akhir penyelesaian skripsi ini. 4. Bapak Drs. Syahrul Humaidi, M.Sc, selaku Sekretaris Program Studi Fisika S1 Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam. 5. Bapak Drs Takdir Tamba,M.Eng.Sc selaku dosen Pembimbing II penulis yang telah memberikan banyak solusi, motivasi dan juga arahan nya. 6. Kepada Bapak Drs. Kurnia Brahmana M.Sc, ucapan terima kasih penulis sampaikan atas motivasi, wawasan, dan kesempatan untuk belajar lebih banyak di Lab mikrokontroller. 7. Seluruh Dosen dan Karyawan Program Studi Fisika SI Departemen Fisika FMIPA USU

iv 8. Jazakumullah khairan katsiran kepada saudara-saudara seperguruan ku, Muhammad habibie, Aswan Afif, Faisal Ari Fitra,. Semoga ALLAH terus meridhai kita dimanapun berada. 9. Teman teman seperjuangan Fisika Ekstensi 12, khususnya Aswan, Faisal, Habibie, Ardi, Timbul, dan Okto yang sama-sama merasakan pahit manisnya selama kuliah dan kerja sama selama masa perkuliahan. 10. Terima Kasih sebesar besarnya untuk Bg Oki Handinata yang banyak memberikan bantuan sehingga skripsi ini bisa diselesaikan. 11. dan kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam kehidupan penulis yang tidak mampu saya tuliskan satu persatu. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam pembuatan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang bersifat membangun dalam penyempurnaan skripsi ini. Semoga laporan ini menjadi ibadah yang baik bagi penulis dan menjadi ilmu yang bermanfaat bagi pembaca. Amin Yaa Rabbal alamin Medan, 29 Agustus 2014 Hormat Penulis, Muhammad Iqbal

v ABSTRAK Seiring dengan kemajuan teknologi sekarang ini banyak perangkat teknologi yang dapat menghasilkan energi alternatif guna mendukung penghematan pemakaian energi, salah satu teknologinya yaitu solar cell. Solar cell berpotensi sebagai konverter sumber energi alternatif. Salah satu sifat solar cell adalah menyerap energi maksimum ketika cahaya yang mengenai panelnya pada posisi tegak lurus. Tetapi saat ini masih banyak perangkat solar cell yang belum dapat menghasilkan energy maksimal dikarenakan posisinya masih statis. Oleh karena itu dibutuhkan perangkat Instrumentasi yang bisa mengatur posisi solar cell agar selalu tegak lurus dengan arah datang sinar matahari dengan dual axis pergerakan. Tujuan perancangan dan pembuatan solar tracker ini adalah sebagai pengatur posisi dari solar cell yang didukung dengan beberapa komponen seperti sensor LDR, servo motor, dan servo controller. Diharapkan dengan adanya sistem otomasi pengatur pergerakan dual axis ini membuat solar cell selalu mendapat paparan cahaya matahari serta dapat menghasilkan energi yang maksimal. Kata Kunci : Solar Tracker,Servo Motor,LDR,Solar Cell,

vi ABSTRACT Along with the advancement of technology today many technological devices that can produce alternative energy in order to support the efficient use of energy, one that is solar cell technology. Solar cell potential as an alternative energy source converter. One of the properties of the solar cell is absorbing the light energy is maximum when the panel is in the upright position. But now there are many solar cell devices that have not been able to produce maximum energy due to its position is static. It is therefore necessary instrumentation device which can adjust the position of the solar cell to be always perpendicular to the direction of sunlight comes with a dual axis movement. The purpose of the design and manufacturing of solar tracker is a regulator of the position of the solar cell is supported by several components such as the LDR sensors, servo motors, and servo controller. Hopefully, by the movement of the automation system controller is a dual axis make solar cell always gets exposure to sunlight and can produce maximum energy. Keywords: Solar Tracker, Servo Motors, LDR, Solar Cell,

vii DAFTAR ISI PERSETUJUAN... i PERNYATAAN... ii PENGHARGAAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT...v DAFTAR ISI... vii BAB I PENDAHULUAN...1 1.1. LATAR BELAKANG...1 1.2. RUMUSAN MASALAH...2 1.3. BATASAN MASALAH...3 1.4. TUJUAN PENELITIAN...4 1.5. MANFAAT...4 BAB II LANDASAN TEORI...5 2.1. Umum...5 2.1.1. Pengertian Matahari...5 2.2. Solar Cell Monocrystalin...6 2.2.1. Cara Kerja Solar Cell...6 2.3. Sensor Arus ACS712...7 2.4. Motor Servo...8 2.5. Modul Wireless... 10 2.5.1.Modul wireless KYL 1020-U... 12 2.6. Real Time Clock (RTC) DS1370... 12 2.7. Sensor Cahaya LDR... 14 2.8. Kontroller Motor Servo (SPC)... 15 2.9. Mikrokontroller ATmega8535... 16 2.9.1.Konfigurasi pin ATmega8535... 18 2.9.1.1.Port-Port Pada Atmega8535 Dan Fungsinya... 19 2.9.1.1.1.Port A... 19 2.9.1.1.2.Port B... 20 2.9.1.1.3.Port C... 20

viii 2.9.1.1.4.Port D... 21 2.9.1.1.5.RESET... 21 2.9.1.1.6.XTAL1... 21 2.9.1.1.7.XTAL2... 21 2.9.1.1.8.AVcc... 22 2.9.1.1.9.AREF... 22 2.9.1.1.10.AGND... 22 2.9.2.Peta Memori ATMega8535... 22 2.9.2.1.Program Memory... 22 2.9.2.1.1.Data Memory... 23 2.10. Komunikasi Serial... 23 2.10.1.Komunikasi Serial pada ATmega8535... 24 2.10.2.1.UDR (USART Data Register)... 24 2.10.2.2.UCSRA, UCSRB, UCSRC (Usart Control&Status Register).. 24 2.10.2.3.UBRR (Usart Baud Rate Register)... 25 BAB III PERANCANGAN ALAT DAN PEMBUATAN SISTEM... 27 3.1 Perancangan Blok Diagram sistem... 27 3.2 Fungsi Tiap Blok... 28 3.3 Rangkaian Mikrokontroller ATmega8535... 28 3.4 Rangkaian Perancangan Panel Surya... 29 3.5 Perancangan Pembagi Tegangan Panel Surya... 31 3.6 Perancangan Sensor Arus... 32 3.7 Rangkaian Motor Servo... 34 3.8 Perancangan Sistem RTC DS1307... 37 3.9 Perancangan Sistem Komunikasi Menggunakan RF Modul KYL10... 38 3.10 Flowchart Program... 40 BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA RANGKAIAN... 41 4.1 Pengujian Rangkaian Mikrokontroler ATMega8535... 41 4.2 Pengujian LDR Pada Panel Surya (Solar Cell)... 41 4.3 Pengujian Modul RF KYL 1020... 43 4.4 Pengujian Perbandingan Panel Surya Statis dan Dinamis... 46 4.5 Pengujian Rangkaian Pembagi Tegangan... 47 4.6 Pengujian Sensor Arus... 48

ix 4.7 Pengujian Rangkaian RTC DS1307... 49 4.8 Pengujian Rangkaian Motor Servo... 50 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 52 5.1 Kesimpulan... 52 5.2 Saran... 52 Daftar Pustaka... 53 LAMPIRAN A... 54 LAMPIRAN B... 56 LAMPIRAN C... 59

x DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman Gambar 2.1. Ilustrasi Cara Kerja Sel Surya Dengan Prinsip p-n Junction...7 Gambar 2.2. Sensor Arus ACS712...7 Gambar 2.3. Servo dengan Horn bulat...9 Gambar 2. 4. Pulsa PWM Servo Motor... 10 Gambar 2. 5 Diagram Pin RTC DS1307... 13 Gambar 2. 6 Rangkaian Sensor Cahaya LDR... 14 Gambar 2. 7 Blok Diagram Atmega8535... 17 Gambar 2. 8 Konfigurasi Pin Atmega8535... 18 Gambar 2. 9 Peta Memori... 23 Gambar 3.1. Diagram Blok Sistem... 27 Gambar 3.2 Rangkaian Sistem Minimum Mikrokontroller Atmega8535... 28 Gambar 3.3. Panel Surya/Solar Cell... 30 Gambar 3.4. Skematik Perancangan LDR dan Panel Surya... 30 Gambar 3.5. Tata Letak LDR dan Panel Surya... 31 Gambar 3.6. Rangkaian Pembagi Tegangan... 31 Gambar 3.7. Rangkaian Aplikasi Sensor Arus ACS 712, 5A... 33 Gambar 3.8. Konfigurasi Pin LM 321 dan Rangkaian Inverting Amplifier... 33 Gambar 3.9. Motor Servo 180 0... 35 Gambar 3.10. Gambar Rangkaian Motor Servo... 36 Gambar 3.11. Design Motor Servo Solar Tracker... 36 Gambar 3.12. Antarmuka Bagian RTC DS 1307... 37 Gambar 3.13. Rangkaian Aplikasi Modul RTC DS 1307 yg Dihub ke Mikro... 38 Gambar 3.14. Modul KYL 1020... 38 Gambar 3.15. Rangkaian Aplikasi Modul KYL 1020 yang dihub ke PC... 39 Gambar 3.16. Flowchart Cara Kerja Sistem... 40 Gambar 4.1. Jarak Antar LDR... 42 Gambar 4.2. Sumber Cahaya Tegak Lurus Panel Surya... 46 Gambar 4.3. Sumber Cahaya dari Berbagai Sudut... 46 Gambar 4.3. Sumber Cahaya dari Berbagai Sudut... 46 Gambar 4.3. Pergerakan Sudut Angular Servo... 50

xi DAFTAR TABEL Tabel Halaman Tabel 2.1 Keterangan Gambar Sensor Arus ACS 712...8 Tabel 2.2 Keterangan Untuk Pin Modul KYL 1020U... 12 Tabel 2.3 Fungsi Pin Port B... 20 Tabel 2.4 Fungsi Pin Port D... 21 Tabel 2.5 Rumus Perhitungan Nilai UBRR... 25 Tabel 4.1. Hasil Pengujian Menggunakan Senter... 43 Tabel 4.2. Pengujian Jarak dan Penerimaan Data Menggunakan KYL (outdoor)... 44 Tabel 4.3. Pengujian Jarak dan Penerimaan Data Menggunakan KYL (indoor)... 45 Tabel 4.4. Data Perbandingan Daya yang Dihasilkan Panel Statis dan Dinamis... 47 Tabel 4.5. Pengujian Sensor Tegangan... 48 Tabel 4.6. Data Pengujian Sensor Arus ACS 712... 49