LAPORAN TUGAS AKHIR DESAIN MEJA LAPTOP PORTABLE MELALUI PENDEKATAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

dokumen-dokumen yang mirip
TUGAS AKHIR PERANCANGAN ALAT BANTU PENGENCANG SENAR RAKET MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

LAPORAN TUGAS AKHIR. PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN MEJA BELAJAR LIPAT MULTIFUNGSI YANG ERGONOMIS MENGGUNAKAN METODE QFD (Quality Function Deployment)

NASKAH PUBLIKASI DESAIN MEJA LAPTOP PORTABLE MELALUI PENDEKATAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

LAPORAN TUGAS AKHIR. DESAIN PERANCANGAN SARUNG TANGAN PENGOLAHAN TAHU SECARA ERGONOMIS (Studi Kasus:Sentra Industri Tahu, Kartosuro)

PERBAIKAN KEMASAN KEJU GOUDA MUDA DENGAN MENGGUNAKAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

LAPORAN TUGAS AKHIR REDESAIN GEROBAK USAHA MARTABAK MENGGUNAKAN ANTROPOMETRI DAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MARS TEKNIK INDUSTRI MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

TUGAS AKHIR. EVALUASI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGANMENGGUNAKAN METODE QFD (QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT) (Kantor Pos Cabang Wonogiri)

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH PELAYANAN PERPUSTAKAAN TERHADAP KEPUASAN PENGUNJUNG DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGUJIAN DAN OPTIMASI KALOR PADA TOOL BOX STERILISASI

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGUKURAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA FISIK DAN MENTAL PENGEMUDI BUS AKDP RUTE SOLO- SEMARANG

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN MEJA PRAKTIKUM PENGUKURAN WAKTU KERJA PADA STASIUN PENGAMATAN KERJA LABORATORIUM PTI

LAPORAN TUGAS AKHIR. Tugas Akhir untuk Skripsi S-1

TUGAS AKHIR PERANCANGAN MEJA KERJA LAS DENGAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (STUDI KASUS PT DWI GADING WIJAYA MANDIRI)

LAPORAN TUGAS AKHIR PENENTUAN PEMESANAN BAHAN BAKU JAMU ANGKUR PUTIH MENGGUNAKAN METODE SILVER MEAL. (Studi Kasus Di PT. Putro Kinasih, Sukoharjo)

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS PENGUKURAN BRANDING IMAGE SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PEMASARAN PRODUK TENUN IKAT TROSO

LAPORAN TUGAS AKHIR PEMILIHAN PRIORITAS ASPEK PENUNJANG KEBERLANJUTAN USAHA PADA INDUSTRI KREATIF KERAJINAN DAUR ULANG KERTAS KORAN DENGAN METODE AHP

BAB I PENDAHULUAN. hiburan. Laptop juga sudah menjadi barang pribadi yang sangat penting

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN LAYANAN JASA MELALUI METODE SERVICE QUALITY

ANALISIS PENGUKURAN KINERJA PERUSAHAAN MENGGUNAKAN KONSEP BALANCED SCORECARD

PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN MEJA BELAJAR LIPAT MULTIFUNGSI YANG ERGONOMIS MENGGUNAKAN METODE QFD (Quality Function Deployment)

Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

LAPORAN TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Menempuh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN ULANG ALAT PENANAM KACANG TANAH DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI (Studi Kasus Desa Krendowahono, Gondangrejo, Karanganyar)

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGEMBANGAN DESAIN FASILITAS KAMAR KOS MAHASISWA MENGGUNAKAN METODE KANSEI ENGINEERING DAN ASSOCIATION RULE SYSTEM

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH WARNA WEBSITE TERHADAP KECEPATAN RESPON MANUSIA

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN AKUNTANSI DI AMIDA TOUR AND TRAVEL, SURAKARTA

TUGAS AKHIR EVALUASI BEBAN KERJA MENTAL DAN FISIK DALAM SHIFT YANG BERBEDA DI DIVISI FINISHING PRINTING PT. DANLIRIS

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

TUGAS AKHIR. (Studi Kasus: BPU. ROSALIA INDAH)

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

TUGAS AKHIR ANALISIS TINGKAT PRODUKTIVITAS DENGAN PENDEKATAN ANGKA INDEKS MODEL MARVIN E. MUNDEL

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT PENCETAK ROKOK DITINJAU DARI KEINGINAN KONSUMEN

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS DAMPAK PEREKONOMIAN INDUSTRI BATIK MENGGUNAKAN METODE SWOT DI KECAMATAN PASAR KLIWON SURAKARTA

ANALISIS HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN METODE VARIABLE COSTING (Studi Kasus di CV. Sumber Mulyo. Klaten)

TUGAS AKHIR. ANALISIS RESIKO BEBAN KERJA BERDASARKAN BIOMEKANIKA DAN FISIOLOGI (Studi kasus Angkat Beban Karung Beras di Gudang BulogKartasura)

AKHMAD MUSTOLIH NIM : X

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEBSITE

PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT DAN TRANSPARANSI KEBIJAKAN PUBLIK TERHADAP PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH DI KABUPATEN SUKOHARJO

PERANCANGAN TANGGA KERETA API DAN RAMP YANG ERGONOMIS DAN AKSESIBEL UNTUK PENGGUNA KURSI RODA PADA KERETA API PRAMEKS

ANALISIS PENINGKATAN LABA PENJUALAN BANTAL ANGIN MENGGUNAKAN VARIABLE COSTING DAN THEORY OF CONSTRAINT

Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Surakarta Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Teknik Industri

PENGARUH HARGA, PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA TOKO OLI SUMBER REJEKI SUKOHARJO SKRIPSI

PERANCANGAN ULANG DASHBOARD DAN LAYOUT KONTROL DRIVER SERTA KURSI PENUMPANG BUS DAMRI AC BERDASARKAN DATA ANTHROPOMETRI

PERANCANGAN ALAT UKUR ANTROPOMETRI (STUDI KASUS: LABORATORIUM APK TEKNIK INDUSTRI UIN SUSKA RIAU) LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT CETAK CERIPING SINGKONG

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN UNGGAS DI PASAR DEPOK SURAKARTA SKRIPSI

Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta.

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN TOOL BOX STERILISASI ALAT MEDIS DENGAN MEMANFAATKAN BUSI PIJAR SEBAGAI PEMANAS DENGAN METODE REVERSE ENGINEERING

LAPORAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN DISTRIBUSI PRODUK AIR MINERAL DENGAN PENDEKATAN DISTRIBUTION REQUIREMENT PLANNING

TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA INSTITUSI DENGAN METODE PERFORMANCE PRISM DAN ANALYTICAL HIERARCHY PROSES (AHP)

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PEER LESSON

PERBEDAAN PERSEPSI MAHASISWA PRIA DAN WANITA TENTANG KINERJA DAN KOMITMEN PROFESI AUDITOR

PENGARUH PELATIHAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta)

ANALISIS FAKTOR VOLUME PENJUALAN JASA BIS PARIWISATA PO. ARDIAN TRANSPORT

PERENCANAAN PEMELIHARAAN MESIN POMPA GILINGAN SAUS DENGAN METODE MARKOV CHAIN

LAPORAN TUGAS AKHIR. Surakarta. Diajukan Oleh: D

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S1 Program Studi Pendidikan Biologi.

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS BEBAN KERJA MENTAL MASINIS DENGAN METODE RNASA-TLX (Studi Kasus: PT. KAI DAOP 6 YOGYAKARTA)

LAPORAN TUGAS AKHIR EVALUASI PELAKSANAAN SMK3 DENGAN PENDEKATAN MANAJEMEN RISIKO

PERANCANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INSTALASI PERANGKAT JARINGAN LOKAL UNTUK SMK BERBASIS FLASH ( Studi Kasus Kelas XI SMK Muhammadiyah 4 Sragen )

TUGAS AKHIR. Rancang Bangun Produk Pembersih dan Pelumas Rantai Motor Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH DENGAN BANK KONVENSIONAL

TUGAS AKHIR. Diajukan guna melengkapi sebagian syarat dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh :

HALAMAN PENGESAHAN. Tugas Akhir ini telah diterima dan disahkan sebagai salah satu syarat untuk

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai Derajat S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Untuk memenuhi

LAPORAN TUGAS AKHIR APLIKASI KONSEP ERGONOMI PADA FASILITAS KERJA BAKSO DI CAKRA GAJAH MUNGKUR CABANG 1 CIPUNAGARA

STRATEGI PEMASARAN POTENSI WISATA ARUNG JERAM SERAYU ADVENTURE INDONESIA DI KABUPATEN BANJARNEGARA DENGAN METODE ANALISIS SWOT DAN BENCHMARKING

TUGAS AKHIR. PENGEMBANGAN STRATEGI INDUSTRI KREATIF MENGHADAPI PERSAINGAN (Studi kasus: Sangkar Burung Kecamatan Jebres)

TUGAS AKHIR. PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN APOTIK (Studi Kasus: Apotik Anugerah Farma)

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. SURAT PERNYATAAN... ii. SURAT KETERANGAN PENELITIAN... iii. HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING... iv

UPAYA PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE COOPERATIVE LEARNING

OPTIMALISASI KEKUATAN BENDING DAN IMPACT KOMPOSIT BERPENGUAT SEKAM PADI BERMATRIK UREA FORMALDEHYDE TERHADAP FRAKSI VOLUM DAN TEBAL CORE

Oleh: DESSY DWI JAYANTI A

TUGAS AKHIR SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DI PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM SURAKARTA

ANALISIS KELAYAKAN WARALABA DAN PEMASARAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE BCG

Diajukan oleh: HANIFAH

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI MASTERY LEARNING WITH QUIZ TEAM ( PTK

ANALISIS PENERAPAN AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN BIAYA PADA DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN PRODUK SEPEDA MOTOR HONDA SUPRA DI KECAMATAN BANYUDONO BOYOLALI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana S-I Program Studi Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah

STRATEGI PENGEMBANGAN KLASTER INDUSTRI GENTENG DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT

PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SMP NEGERI 2 JUWIRING TAHUN PELAJARAN 2010/2011

Disusun Oleh : AGENG APRIANTO NIM : D

APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DASAR UNTUK PERCAKAPAN SEHARI HARI MENGGUNAKAN REFERENSI KITAB BAINA YADAIKA DENGAN FLASH

CHRISTINA INDAH PUSPITA SARI A

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS PENGUKURAN KINERJA PERUSAHAAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE BALANCE SCORECARD DI PENGECORAN LOGAM PT

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM PEMASARAN BATIK TULIS BERBASIS E-COMMERCE MENGGUNAKAN CMS (Studi Kasus: Samudra Art Lasem Rembang)

ANALISIS PENGARUH MEDIA PROMOSI PAMFLET, SELEBARAN, PAPAN IKLAN, SPANDUK TERHADAP PERILAKU KONSUMEN DI TOKO DOORSTECH DI PABELAN, KARTASURA

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, LOKASI DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA DI DELAER SUMBER BARU REZEKI

TUGAS AKHIR PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERSEDIAAN BARANG PADA UD SUMBER REJEKI KLATEN MENGGUNAKAN PROGRAM VISUAL DATABASE FOXPRO

ANALISIS PENGARUH ADVERTISING

KESIAPSIAGAAN SISWA KELAS X DI SMA BERBUDI KECAMATAN GANTIWARNOKABUPATEN KLATEN DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI SKRIPSI

HALAMAN PENGESAHAN. Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca usulan penelitian dengan judul: ANALISIS KEMAMPUAN KEUANGAN DAERAH PEMERINTAH KOTA

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK OPEN POSITION PADA COMMODITY MARKET BERDASARKAN PIVOT HARIAN DENGAN METODE NAIVE BAYES SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH OTORITER DENGAN AGRESIVITAS PADA REMAJA

ANALISIS PENGARUH HARGA, LOKASI, DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Pada Warung Kopi ZONA KOPI di Tahunan Jepara)

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN ULANG TATA LETAK FASILITAS PRODUKSI UNTUK EFISIENSI SISTEM PRODUKSI STUDI KASUS: PT.

Transkripsi:

LAPORAN TUGAS AKHIR DESAIN MEJA LAPTOP PORTABLE MELALUI PENDEKATAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun oleh: TRI HARTANTO D 600070026 JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014

HALAMAN PERSETUJUAN DESAIN MEJA LAPTOP PORTABLE MELALUI PENDEKATAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) Tugas Akhir ini telah disetujui dan disyahkan sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan Studi Strata I (SI) untuk memperoleh gelar sarjana Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. Pada hari / tanggal : Disusun oleh: Nama NIM Jurusan Fakultas : Tri Hartanto : D600070026 : Teknik Industri : Teknik Menyetujui: Pembimbing I Pembimbing II (Etika Muslimah, ST.MM. MT) (Siti Nandiroh, ST. M.Eng) ii

LEMBAR PENGESAHAN DESAIN MEJA LAPTOP PORTABLE MELALUI PENDEKATAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) Telah disidangkan pendadaran tugas akhir Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. Hari : Tanggal : Mengesahkan: Tim Penguji: Tanda Tangan: 1. Etika Muslimah, ST. MM, MT., Pembimbing I 2. Siti Nandiroh, ST. M.Eng., Pembimbing II 3. Much. Djunaidi, ST. MT., Penguji 4. Dr. Suranto, MM., Penguji Mengetahui: iii

HALAMAN PERSEMBAHAN Kupersembakan karya ini untuk : Ayah dan ibu tercinta, yang selalu mengisi langkahku dengan doa, cinta, kasih sayang, dan pengorbanan yang sungguh mulia. Kakak-kakakku yang selalu memberi Do a dan semangat. Rekan-rekan dan teman-teman teknik industri 2007. Crew Kawul Custom yang selalu membantu. Almamaterku Teknik Industri 07 UMS. iv

MOTTO Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat kecuali bagi orang-orang yang khusyu ( Q.S. Al-Baqarah 45) Dari semua hal, pengetahuan adalah yang paling baik, karena tidak kena tanggung jawab maupun tidak dapat dicuri, karena tidak dapat dibeli, dan tidak dapat dihilangkan (Hitopadesa) Keberhasilan adalah kemampuan melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa kehilangan semangat (Robert H. Schuller) Man Jadda Wa Jadda ( Siapa yang bersungguh-sungguh, akan berhasil ) v

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr.Wb Alhamdulillahirabbil lamin, segala puji bagi allah SWT atas segala rahmat dan petunjuknya, penulis dapat menyelesaikan laporan tugas akhir ini. Penulis menyadari tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak, penulis tidak akan dapat menyelesaikan laporan ini dengan baik, oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Ir. Sri Sunarjono, MT, Ph.D, selaku Dekan Fakultas Teknik UMS 2. Bapak Hafidh Munawir ST.M.Eng, selaku ketua jurusan teknik industri UMS. 3. Ibu Etika Muslimah, ST.MT, MM Selaku pembimbing pertama yang telah memberikan saran kepada penulis untuk mengerjakan laporan tugas akhir. 4. Siti Nandiroh, ST. M.Eng selaku pembimbing kedua yang telah memberikan saran kepada penulis untuk mengerjakan laporan tugas akhir. 5. Orang tua yang ada dirumah dan saudara-saudara penulis yang tidak ada hentinya memberikan dukungan baik dalam bentuk do a dan materil. 6. Team Kawul Custom yang menjadi penyemangat dan selalu membantu yaitu Dhimas (Kawul), Mugi Lestari (Mules). 7. Buat semua teman2 TI 07 khususnya Mas Khentus, Sinyo, Lucky, Phe, Cosmos, Bang Bros dan Lek Andri terimakasih atas semua dukungan nya, dan tetap kompak..!!!! 8. Bapak-bapak pengrajin kayu yang telah memberikan bantuan dan saran yang sangat membantu dalam pengerjaan laporan tugas akhir ini. vi

9. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu secara langsung maupun tidak langsung dalam penyusunan laporan ini. Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan Rahmat-Nya atas semua kebaikan dan bantuan yang telah diberikan kepada penulis. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan laporan ini masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan didalamnya. Semoga isi yang terkandung dalam laporan tugas akhir ini dapat memberikan manfaat dan tambahan khususnya bagi penulis dan pembaca pada umumnya. Wasalamu alaikum Wr,Wb. Sukoharjo, februari 2014 Penulis vii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... PERSEMBAHAN... MOTTO... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... ABSTRAKSI... i ii iii iv v vi viii xii xiii xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Perumusan Masalah... 3 1.3 Batasan Masalah... 3 1.4 Tujuan Penelitian... 4 1.5 Manfaat Penelitian... 4 1.6 Sistematika Penulisan... 5 viii

BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Pengertian Produk..... 7 2.2 Perancangan dan Pengembangan Produk... 9 2.3 Tahap dalam Merancang Produk dengan Metode QFD... 13 2.3.1. Pengertian QFD...... 13 2.3.2. Proses QFD... 15 2.3.3. Manfaat QFD... 17 2.3.4. Matrik HOQ... 18 2.3.5. Tahap implementasi QFD... 24 2.4 Uji validitas dan Reabilitas butir... 30 2.4.1. Uji Validitas butir... 30 2.4.2. Uji Reabilitas butir... 30 2.5 Pengertian Antropometri... 31 2.5.1. Cara Pengukuran Antropometri... 33 2.5.2. Antropometri yang dipakai dalam Perancangan... 34 2.6 Tinjauan Pustaka.... 35 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Pengertian Metodologi Penelitian... 37 3.2 Objek Penelitian... 37 3.3 Teknik Pengumpulan Data... 37 3.3.1. Studi Lapangan... 37 3.3.2. Studi Pustaka... 44 3.4 Analisa dan Pengolahan Data... 45 ix

3.4.1 Aspek Teknis... 45 3.4.2 Aspek Ergonomis... 46 3.4.3 Perancangan dan Pembuatan Alat... 50 3.5 Kerangka Pemecahan Masalah... 50 BAB IV PENGUMPULAN PENGOLAHAN DAN ANALISA DATA 4.1 Pengumpulan Data Kuisoner... 51 4.1.1. Data Hasil Kuisoner... 52 4.2 Uji Kecukupan Data... 57 4.3 Uji Validitas dan Reabilitas... 58 4.3.1. Uji Validitas... 58 4.3.2. Uji Reabilitas... 59 4.4 Pengolahan Data kuisioner Menggunakan (QFD)... 59 4.4.1. Kinerja Atribut Meja Laptop Portable... 59 4.4.2. Nilai target... 61 4.4.3. Rasio Perbaikan... 62 4.4.4. Sales Point... 63 4.4.5. Bobot Atribut Jasa... 65 4.4.6. Normalisasi Bobot... 66 4.4.7. Parameter Teknik... 67 4.4.8. Matrik Interaksi... 68 4.4.9. Interaksi Antara Parameter Teknik... 69 4.4.10. House of Quality... 70 4.5 Pengumpulan Data Antropometri... 71 x

4.5.1. Data Antropometri... 71 4.5.2. Pengolahan Data Antropometri Meja Laptop... 72 4.5.3. Pengolahan Data Dimensi Meja Laptop Portable... 77 4.6 Analisa Spesifikasi Produk... 80 4.7 Perancangan Produk Akhir... 81 4.7.1. Desain Produk... 81 4.7.2. Waktu Pengerjaan Produk... 84 4.8 Rencana Anggaran Biaya (RAB)... 86 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan... 87 5.2 Saran... 88 DAFTAR PUSTAKA......89 LAMPIRAN......90 xi

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Sales Point... 21 Tabel 2.2 Simbol dan Nilai Matrik Interaksi... 23 Tabel 2.3 Simbol Interaksi Parameter Teknik... 23 Tabel 2.3 Tinjauan Pustaka... 35 Tabel 3.1 Nilai Presentil... 49 Tabel 4.1 Hasil Kuisoner 1... 52 Tabel 4.2 Hasil Kuisoner 2... 55 Tabel 4.3 Hasil Kecukupan Data dari Kuisoner 2... 57 Tabel 4.4 Uji Validitas... 58 Tabel 4.5 Derajat Kepentingan Meja Laptop... 60 Tabel 4.6 Nilai Target... 61 Tabel 4.7 Rasio Perbaikan... 63 Tabel 4.8 Sales Point... 64 Tabel 4.9 Nilai Sales Point... 64 Tabel 4.10 Bobot Atribut... 65 Tabel 4.11 Normilasi Bobot... 66 Tabel 4.12 Parameter Teknik... 68 Tabel 4.13 Dimensi Tubuh pada Operator... 71 Tabel 4.14 Keseragaman Data Tinggi Mata Duduk (TMD)... 73 Tabel 4.15 Data Ukur Tinggi Siku Duduk... 74 Tabel 4.16 Data Ukur Siku ke Jari... 74 Tabel 4.17 Data Ukur Tebal Paha Duduk... 75 Tabel 4.18 Rekapitulasi Keseragaman Data Antropometri Responden... 75 xii

Tabel 4.19 Rekapitulasi Perhitungan Persentil pada Responden... 77 Tabel 4.20 Rekapitulasi Dimensi pada Meja Laptop Portable... 79 Tabel 4.21 Spesifikasi Desain Produk Meja Laptop Portable... 82 Tabel 4.22 Rekapitulasi Waktu Pengerjaan Part Pada LRP... 84 Tabel 4.23 Rancangan Anggaran Biaya Meja Laptop Portable... 86 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Meja Laptop yang paling Sederhana... 8 Gambar 2.2 Meja Laptop lipat model 1... 8 Gambar 2.3 Meja Laptop lipat model 2... 9 Gambar 2.4 Proses QFD Satu Siklus Komplit... 16 Gambar 2.5 The House Quality... 18 Gambar 3.1 Kerangka Pemecahan Masalah... 50 Gambar 4.1 Hasil House of Quality... 70 Gambar 4.2 Rumus Phitagoras... 79 Gambar 4.3 Assembly Chart Meja Laptop Portable... 85 xiv

ABSTRAKSI Perkembangan teknologi saat ini semakin meningkat seiring dengan semakin bertambah banyaknya keinginan manusia. Laptop sudah menjadi teman dekat sewaktu belajar, bermain, dan mendapatkan hiburan. Laptop juga sudah menjadi barang pribadi yang sangat penting keberadaannya bagi yang memerlukan dukungan pekerjaan, baik dalam hal presentasi, membuat laporan, mendesain, chating, dan mengerjakan tugas. Kadang kala kita juga sering menggunakan laptop di tempat tidur atau memangkunya dalam jangka waktu yang lama. Dalam kegiatan tersebut ada beberapa faktor yang sangat potensial menimbulkan kerusakan atau ketidak nyamanan sewaktu kita menggunkan laptop, maka diperlukan spesifikasi alat pembantu atau meja laptop portable yang bisa memenuhi keinginan konsumen. Melalui pendekatan QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) perancang bisa mendapatkan informasi mengenai keinginan konsumen dan kemudian menterjemahkan kedalam spesifikasi desain produk, serta faktor tambahan dari data Antopometri yang bisa digunakan minimal dalam dua aspek dari meja tersebut untuk menyesuikan desain dari meja laptop yang akan dirancang. Hasil dari QFD serta penambahan data Antopometri diperolehlah rancangan desain meja laptop portable sebagai berikut : tinggi maksimal kaki meja yang bisa disesuaikan/ distel adalah 36 cm dan tinggi minimalnya adalah meja 24 cm dan lebar meja 35 cm, panjang 60cm. Sedangkan tebal daun meja 2 cm yang diberi warna biru donker yang diberi gambar/ tulisan dan putih untuk bagian kaki, lalu untuk memudahkan dalam pembawaan meja ini diberi gantungan dan meja bisa dilipat seperti buku dan sebagai assesoris tambahan meja laptop portable ini dilengkapi dengan laci, port USB external, dan coolpad/ kipas pendingin berjumlah 3 buah. Kata Kunci: Antopometri, Meja Laptop, QFD xv

LAMPIRAN xvi