PENGARUH KEPRIBADIAN, KEMAMPUAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAS CITRA LESTARI CABANG SURAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, KOMPENSASI, MOTIVASI DAN TRAINING TERHADAP KINERJA PEGAWAI PLN CABANG SOLO

PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BATIK DI KAMPUNG BATIK KLIWONAN KECAMATAN MASARAN KABUPATEN SRAGEN

PENGARUH KOMUNIKASI DAN KOMITMEN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS PADA CV EQ TRANS SUKOHARJO)

PENGARUH MOTIVASI, KEPUASAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PT RUMPUN SARI MEDINI

PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KESETIAAN MEREK PADA RESTORAN STEAK MOEN-MOEN

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI ZONA STEAK & CHINESS FOOD KARTASURA SKRIPSI

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN HARGA DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Pada Pasien Rumah Sakit Karima Utama Surakarta)

PENGARUH HARGA, KUALITAS LAYANAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN JASA ANGKUTAN UMUM. (Studi Pelanggan Bus Batik Solo Trans)

PENGARUH MOTIVASI KERJA, STRESS KERJA, DAN KESELAMATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ROSALIA INDAH SOLO

ANALISIS PENGARUH EVALUASI MEREK, KEPUASAN PELANGGAN DAN KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK YANG DIMEDIASI HUBUNGAN MEREK

PENGARUH MOTIVASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN ( Studi Kasus pada PT. Centrepark Citra Corpora Area Solo Grand Mall ) SKRIPSI

DWI AGUS SURYANTO B

ANALISIS PENGARUH NILAI YANG DIPERSEPSIKAN (PERASAAN,

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Empiris Rumah Makan Sederhana Mbah Kromo Murah, Bulusari, Boyolali) SKRIPSI

PENGARUH TEKANAN KETAATAN, KOMPLEKSITAS TUGAS, PENGETAHUAN DAN PERSEPSI ETIS TERHADAP AUDIT JUDGMENT (Studi empiris pada KAP Surakarta dan Yogyakarta)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SISA HASIL USAHA KOPERASI SIMPAN PINJAM DI KABUPATEN SUKOHARJO SKRIPSI

PENGARUH HARGA, PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA TOKO OLI SUMBER REJEKI SUKOHARJO SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH IKLAN DAN PENJUALAN PRODUK DI INTERNET TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN (SURVEY PELANGGAN TOKO ONLINE AULIA SHOP)

SKRIPSI EKO B FAKULTAS. Disusun Oleh:

PENGARUH KONFLIK PEKERJAAN KELUARGA TERHADAP KINERJA PEGAWAI (STUDI KASUS RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA)

PENGARUH PROMOSI, POTONGAN HARGA, DAN PELAYANAN TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN RITEL ALFAMART (Study Kasus Alfamart : PT.

PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIFITAS KERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada PT. Aksara Solopos Surakarta)

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Studi Kasus Pada Rumah Sakit Ortopedi Prof. Dr. R. Soeharso.

PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada Karyawan PT Inti Sukses Garmindo Tbk Semarang)

PENGARUH HUMAN RELATION, LEADERSHIP DAN TRAINING TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Berkat Manunggal Jaya Di Semarang)

PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT DAN TRANSPARANSI KEBIJAKAN PUBLIK TERHADAP PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH DI KABUPATEN SUKOHARJO

(Studi kasus pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh. Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

PENGARUH TOTAL ASSET TURNOVER, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI BERWIRAUSAHA

( Studi Kasus pada KPP PRATAMA Sukoharjo ) SKRIPSI

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN DIKLAT DAN LITBANG PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SRAGEN

MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT COCA-COLA DISTRIBUTION SURAKARTA

PENGARUH FAKTOR PERSONALITY TERHADAP KEAHLIAN KARYAWAN DALAM MENGGUNAKAN KOMPUTER. (Survey Pada BPR di Kabupaten Wonogiri)

PENGARUH KOMITMEN RELASI, KUALITAS LAYANAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN JASA RENTAL MOBIL

ANALISIS BEBAN PAJAK TANGGUHAN DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SEBAGAI INDIKATOR KUALITAS LABA. (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA (Studi Pada Dealer Panorama Motor Cabang Kebakkramat)

ANALISIS PENGARUH TINGKAT KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi kasus pada RSUD dr. Moewardi di Surakarta)

PENGARUH TINGKAT KESEHATAN FINANSIAL PERUSAHAAN TERHADAP PERTUMBUHAN LABA MASA MENDATANG PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA

ANALISA PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PENGUSAHA MIKRO DI SURAKARTA (PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM LUMBUNG ARTHA)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOMITMEN KERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan Batik Brotoseno Sragen)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

(Survei Pada Perguruan Tinggi di Surakarta)

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PUBLIK TERHADAP TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT PADA PUSKESMAS DI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SRAGEN

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar. Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis

ANALISIS VARIABEL-VARIABEL YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MAHASISWA DALAM MEMILIH TEMPAT KOS (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK BAGI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MEMPUNYAI USAHA DAN PEKERJAAN BEBAS

STUDI EMPIRIK PADA INDUSTRI RUMAH TANGGA PENGUSAHA TEPUNG TAPIOKA DI DESA NGEMPLAK KIDUL KECAMATAN MARGOYOSO KABUPATEN PATI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI. (Studi Pada PT Angkasa Pura I Bandara Adi Sumarmo)

PENGARUH PENGENDALIAN INTERN, KEPATUHAN DAN KOMPENSASI MANAJEMEN TERHADAP PERILAKU ETIS PEGAWAI

PENGARUH MOTIVASI, KEPUASAN KERJA, DAN DISIPLIN KERJA. TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Empiris Pada Satuan Polisi Pamong. Praja Kabupaten Karanganyar)

PENGARUH INDEPENDENSI, KECAKAPAN PROFESIONAL, OBYEKTIVITAS, KOMPETENSI, DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT

PENGARUH HARGA, IKLAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PRODUK PT. DJARUM INDONESIA

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO ROSALIA INDAH

PENGARUH KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA HUBUNGAN PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN DENGAN KINERJA KARYAWAN

FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP EVALUASI KONSUMEN PADA PRODUK LAPTOP. (Studi Kasus Mahasiswa di Kota Yogyakarta)

PROGRAM STUDI EKONOMI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, PARTISIPASI ANGGARAN DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN

FADISA QUAMILA NIM : B

PENGARUH KOMUNIKASI DALAM ORGANISASI DAN KESEJAHTERAAN TERHADAP KINERJA ANGGOTA PUSAT PENDIDIKAN TOPOGRAFI KODIKLAT TNI AD SURAKARTA

ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN KACAMATA DI ALUN-ALUN KOTA SURAKARTA SKRIPSI

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA ORGANISASI PUBLIK

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI PADA KANTOR BAPPEDA KABUPATEN SUKOHARJO)

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO SEDYA MULYA DI WONOGIRI

PENGARUH UPAH DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT COCA-COLA BOTTLING INDONESIA CENTRAL JAVA UNGARAN SEMARANG

PENGARUH SIKAP MANDIRI DAN KESEJAHTERAAN TERHADAP ETOS KERJA KARYAWAN PT. NOHHI INDONESIA GROGOL SUKOHARJO SKRIPSI

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PENGADILAN NEGERI BOYOLALI

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. JAMU AIR MANCUR WONOGIRI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN KEDAI DIGITAL 10 DI SURAKARTA

AAN SETYAWAN B

Oleh: Yeni Prastiwi B

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN UNGGAS DI PASAR DEPOK SURAKARTA SKRIPSI

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada PT Putra Nugraha Sentosa Mojosongo)

ANALISIS PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK NATASHA SKIN CARE DI SOLO

PENGARUH KOMPENSASI, INSENTIF DAN JAMINAN SOSIAL TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN BANK MANDIRI SYARIAH SURAKARTA

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS KARYAWAN PDAM KOTA SURAKARTA

ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN KOPERASI PADA KOPERASI PEGAWAI REPUBLIK INDONESIA (KPRI) DI KABUPATEN SRAGEN

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat. Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK, WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN PEKERJAAN BEBAS

SKRIPSI. Disusun Oleh : ASEF SUDRAJAD B

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA HOTSPOT (WIFI)

PENGARUH DANA ALOKASI UMUM (DAU) DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) TERHADAP BELANJA PEMERINTAH DAERAH

(Studi Kasus Pada BUMD PD BPR Bank Daerah Karanganyar)

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA BATIK BROTOSENO SRAGEN

Disusun oleh : WAHYU TRI GUNADI B

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Gelar Sarjana Strata-1 Program studi Pendidikan Akuntansi.

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM MEMBELI PRODUK PERDANA TRI (Study Empiris Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta)

PELIMPAHAN WEWENANG DAN KOMITMEN ORGANISASI DALAM HUBUNGAN ANTARA PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN DAN KINERJA MANAJERIAL

Surakarta) SKRIPSI. Diajukan Untuk

FARIZ FAJAR ACHYADI B

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. TASPEN (PERSERO) SURAKARTA

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA SWALAYAN HARDJONO BATURETNO

: PUGUH BAYU RAHARJO B FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGENDALIAN DIRI AKUNTAN DAN PENGARUHNYA KEPADA KEKHAWATIRAN PERSEPSIAN MELALUI RESIKO PERSEPSIAN AKUNTAN DALAM SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi. Oleh RIZKY FERDIYANTI A

SKRIPSI Memenuhi Tugas Dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar. Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Transkripsi:

PENGARUH KEPRIBADIAN, KEMAMPUAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAS CITRA LESTARI CABANG SURAKARTA SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun Oleh: WAHYU AJI SANTOSO B 100 120 308 PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016

ii

iii

MOTTO Bacalah! Dan Tuhanmu yang paling murah, yang mengajar (manusia) dengan perantara kalam, Dia telah mengajarkan kepada manusia apa yang tidak diketahuinya (Q.S. Al Alaq: 3-5) Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagi kamu. Dan boleh jadi kamu mencintai sesuatu, padahal ia amat buruk bagi kamu. Allah Maha mengetahui sedangkan kamu tidak mengetahui (Qs. Al-Baqarah : 26) Jadikanlah sabar dan sholat dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu. Yaitu orang-orang yang meyakini, bahwa mereka akan kembali kepada-nya (Qs. Al-Baqarah : 45-46) Stay Hungry, Stay Foolish (Steve Jobs) Nothing is impossible, the word it self says, i m possible!! (Audrey Hepburn) Yang membuat hidup itu berarti karena hidup itu sendiri akan berakhir, lakukan apa yang kita kehendaki dalam meraih cita-cita selalu berusaha,berdoa dan berikhtiar karena apa ada cara lain selain itu?tidak (Anonim) iv

PERSEMBAHAN Dengan perasaan bahagia dan sujud syukurku persembahkan karya tulis ini kepada : Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya sehingga tulisan ini bermakna Ibu dan bapak tercinta Kakak-kakakku dan adikku beserta sanak saudara tercinta yang selalu memberi dukungan Rekan-rekan satu angkatan yang telah berjuang bersama selama ini. Jodohku yang masih dirahasiakan oleh Allah SWT. v

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepribadian, kemampuan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Populasi dari penelitian ini pada PT. Suryamas Citra Lestari cabang Surakarta. Pengolahan data dengan alat SPSS. Hasil uji t variabel kepribadian, kemampuan dan disiplin kerja mempunyai pengaruh terhadap kinerja karyawan. Uji f menunjukkan secara bersama-sama variabel kepribadian, kemampuan dan disiplin kerja berpengaruh terhadap kinerja. Koefisien determinasi sebesar 67,6 % artinya variabel kinerja karyawan mampu dijelaskan oleh variabel kepribadian, kemampuan dan disiplin kerja dan sisanya 32,4 % dijelaskan variabel lain diluar penelitian ini. Kata Kunci : Kinerja Karyawan, Kepribadian, Kemampuan, Disiplin Kerja vi

ABSTRACT The purpose of this study was to investigate the influence of personality, ability and discipline on employee performance. The population of this research at PT. Suryamas Citra Lestari Surakarta branch. Processing of data by means of SPSS. The results of the t test variable personality, ability and discipline have an influence on employee performance. Test f show together variable personality, ability and discipline affect the performance. The coefficient of determination of 67.6% means that employees are able to work variable explained by personality, ability and discipline of work and the remaining 32.4% is explained by other variables outside the study. Keywords: Employee Performance, Personality, Ability, Discipline vii

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Alhamdulillah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah serta inayah-nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul PENGARUH KEPRIBADIAN, KEMAMPUAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAS CITRA LESTARI CABANG SURAKARTA. Penyusunan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat dalam rangkaa menyelesaikan program pendidikan Sarjana Strata Satu ( S1 ) pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Selama penyusunan skripsi ini, penulis telah banyak menerima bantuan baik secara langsung maupun tidak langsung dari berbagai pihak, untuk itu tidak lupa penulis ucapkan terima kasih sebanyak-banyaknya kepadaa : 1. Bapak Dr. Triyono, M.Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Dr. Anton Agus Setyawan, SE, M.Si., selaku Ketua Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Rini Kuswati, SE, M.Si., selaku Pembimbing Skripsi dan Pembimbing Akademik yang dengan sabar dan tulus dalam memberikan masukan, arahan, bimbingan dan nasehat dalam penyusunan skripsi serta telah memberikan arahan, bimbingan, dan saran selama menempuh pendidikan di Fakultas Ekonomi dan Bisniss Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan dan ilmu agama selama menempuh pendidikan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. viii

5. Segenap karyawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 6. Bapak sutimin yang selalu memberikan informasi kehadiran dosen. 7. Ibu dan Bapak yang telah memberi kasih sayang serta semangat sehingga dapat menyelesaikan kuliah ini.. 8. Kakakku tersayang mas Eko Rohmad Santoso, Agung Jaelani Santoso, serta adikku Arie Wibowo Bhakti Santoso. 9. Semua pihak dari PT. Suryamas Citra Lestari Cabang Surakarta yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. 10. Kakak Anisa Nur Hayati, S.E dan Eko Santoso, S.E yang telah membantu dan memberi ilmu dalam menyusun skripsi. 11. Teman saya dari kecil Priyanto terima kasih atas waktunya yang telah diberikan untuk menjalin pertemanan sampai sekarang. 12. Teman-teman penikmat asap rokok, setiaji, muh.nurul, wahyu aditya, candra, lilik, wahyu utomo terima kasih atas dorongan dan semangatnya, kalian adalah teman yang bisa membuat lupa akan kerasnya hidup dan lupa akan rasa sakit karena CINTA. Canda tawa kalian luar biasa. 13. Teman-teman sekolah satu angkatan nilam, lilis, bebe, tina, desi, tiara, gresi, ayu, listya, andri, pendi, luki, haris, lilik, dodi, asep, nendi, nina, shintia, nova dan yang lain tidak bisa saya sebutkan terima kasih atas dorangan semangatnya. 14. Teman-teman kuliah satu angkatan trywah, rivan, rilo, hendi, arti, dina, mega, sekar, aldila, aris, nofin, kafen, adi, wisnu, riski, bayu, arif, agustian, wahyu, dito, henry, jefri, gogon, syerif, abi, andi, andro, diky, kamal, bangkit, dayat, ikhsan, budi, garcia, ganang dan yang lain tidak bisa saya sebutkan terima kasih atas perjuangan dan waktunya selama dalam mengejar gelar sarjana di kampus. Kenangan kalian akan selalu ku ingat. 15. Jodohku yang masih dirahasiakan oleh Allah SWT, terima kasih engkau telah mendoakan kesuksesanku dari jauh entah itu dimana. 16. Buat semua pihak yang telah ikut berpartisipasi yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. ix

Dengan selesainya penyusunanskripsi ini, Penulis berharap dapat memberikan manfaat yang baik, serta menjadi amanah dalam perjalanan pengetahuan. Penulis menyadari penyusunan ini masih jauh dari sempurna, maka penulis berterima kasih apabila di antara pembaca ada yang memberikan saran atau kritikan yang sifatnya membangun guna memperluas wawasan penulisan sebagai proses pembelajaran diri. Wassalamu alaikum Wr.Wb. Surakarta, 05 September 2016 Penulis WAHYU AJI SANTOSO x

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii HALAMAN MOTTO... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v ABSTRAKSI... vi ABSTRACT... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Manfaat Penelitian... 4 E. Sistematika Penulisan... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kinerja... 7 B. Kepribadian... 13 C. Kemampuan... 15 D. Disiplin Kerja... 17 E. Penelitian Terdahulu... 20 F. Pengembangan Hipotesis... 22 G. Kerangka Pemikiran... 23 BAB III METODE PENELITIAN xi

A. Populasi... 25 B. Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel... 25 C. Jenis dan Sumber Data... 26 D. Metode Pengumpulan Data... 26 E. Definisi Operasional Variabel... 28 F. Metode Analisis Data... 29 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Diskripsi Responden.... 34 B. Metode Analisis Data.... 36 C. Pembahasan... 47 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan... 50 B. Keterbatasan Penelitian... 50 C. Saran... 51 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin... 34 Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Umur... 35 Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan... 35 Tabel 4.4 Rangkuman Hasil Uji Validitas... 36 Tabel 4.5 Rangkuman Hasil Uji Reliabilitas... 37 Tabel 4.6 Hasil Uji Normalitas... 38 Tabel 4.7 Uji Regresi Linier Berganda... 39 Tabel 4.8 Hasil Uji Koefisien Determinasi... 47 xiii

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran... 24 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Kuesioner Penelitian Lampiran 2 Hasil Pengumpulan Data Lampiran 3 Hasil Pengolahan Data Lampiran 4 Hasil Uji Validitas Lampiran 5 Hasil Uji Reliabilitas Lampiran 6 Hasil Analisis Data xv