PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

dokumen-dokumen yang mirip
KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CARPAL TUNNEL SYNDROME (CTS) DEXTRA DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS DROP HAND DEXTRA e.c LESI SARAF RADIALIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI ISCHIALGIA SINISTRA et causa HERNIA NUKLEUS PULPOSUS (HNP) DI RUMKITAL DR.

KARYA TULIS ILMIAH. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi. Disusun Oleh :

Oleh: J FAKULTAS

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS STIFFNESS ELBOW DEXTRA POST FRAKTUR 1/3 PROXIMAL RADIUS ULNA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CAPSULITIS ADHESIVA DEXTRA DI RST DR SOEDJONO MAGELANG

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI NYERI PUNGGUNG BAWAH MIOGENIK DI RSUD SRAGEN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA NYERI PUNGGUNG BAWAH MYOGENIC DI PUSKESMAS II KARTASURA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI FROZEN SHOULDER SINISTRA DI RSUD SRAGEN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI CERVICAL ROOT S SYNDROME DI RSUD KARANGANYAR

Di susun oleh : LUFHI TIARANITA J

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA TENDINITIS PATELLARIS DEKSTRA DI RST DR SOEDJONO MAGELANG

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA SUBACROMIALIS BURSITIS DI RST. dr. SOEDJONO MAGELANG

KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat-syarat untuk Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CAPSULITIS ADHESIVA DEXTRA DI RS. ANGKATAN LAUT dr. RAMELAN SURABAYA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PASCA OPERASI FRAKTUR 1/3 PROKSIMAL ANTEBRACHII DEXTRA DI. RSUD. Dr. HARDJONO S. PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS HERNIA NUCLLEUS PULPOSUS LUMBAL 3 5 DAN SACRUM 1 DI RSUD SUKOHARJO

KARYA TULIS ILMIAH. PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI FROZEN SHOULDER SINISTRA e.c CAPSULITIS ADHESIVA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA DROP HAND DEXTRA DI RSUD SALATIGA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CARPAL TUNNEL SYNDROME SINISTRA DI RSUD DR.MOEWARDI SURAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI FROZEN SHOULDER DEXTRA DI RSUD SUKOHARJO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS PARAPARESE DI RSUD KARANGANYAR

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST FRAKTUR 1/3 DISTAL FIBULA SINISTRA DENGAN PEMASANGAN WIRE DI RSUD SUKOHARJO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI LOW BACK PAIN ETCAUSA SPONDYLOLISTHESIS DI RSUP SARDJITO YOGYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST OPERASI FRAKTUR CAPUT RADIUS SINISTRA DENGAN PEMASANGAN SCREW

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS OSTEOARTHRITIS GENU SINISTRA DI RSO Prof. Dr SOEHARSO SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FRAKTUR OS RADIUS 1/3 DISTAL SINISTRA DI PUSKESMAS KARTASURA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA STIFFNESS ELBOW JOINT DEXTRA DI RSUP Dr. SARDJITO YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KASUS HERNIA NUCLEUS PULPOSUS L4-L5 DI RSO PROF. DR. SOEHARSO SURAKARTA

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA POST OPERASI FRAKTUR COLLES SINISTRA di RS. ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI POST ORIF CLOSE FRACTURE METACARPAL V DEXTRA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CARPAL TUNNEL SYNDROME BILATERAL DI RSU AISYIYAH PONOROGO KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI POST FRAKTUR COLLES DEXTRA DI R.S PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS OSTEOARTHRITIS KNEE DEXTRA DI RSUD SUKOHARJO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI PIRIFORMIS SYNDROME SINISTRA DI RSUD SARAS HUSADA PURWOREJO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CLOSE FRAKTURE 1/3 DISTAL HUMERUS SINISTRA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

Di susun oleh: J

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST ORIF FRAKTUR 1/3 ULNA DISTAL SINISTRA DI RSUD SRAGEN KARYA TULIS ILMIAH

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA LOW BACK PAIN MIOGENIK DI RST. Dr. SOEJONO MAGELANG

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS OSTEOARTHRITIS GENU DEXTRA DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS BELL S PALSY DEXTRA DI RSU PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI POST OPERASI PEMASANGAN PLATE AND SCREW FRAKTUR COLLUM HUMERUS DEXTRA DI RS.PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI PASKA. OPERASI MEDIAL COLLATERAL LIGAMENT KNEE DEXTRA di RS AL. Dr. RAMELAN SURABAYA

PENGARUH CORE STABILITY EXERCISE SECARA KELOMPOK DAN INDIVIDU TERHADAP LOW BACK PAIN MYOGENIK PADA PEMBUAT BATU BATA DI DESA MARON

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KASUS POST OPERASI SECTIO CAESAREA KARENA PLASENTA PREVIA DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PASCA OPERASI PEMASANGAN PLATE AND SCREWS FRAKTUR CLAVICULA DEXTRA 1/3 DISTAL DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI MYALGIA SUBSCAPULARIS DEXTRA DI BBRSBD SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST PEMASANGAN OPEN REDUCTION INTERNAL FIXATION FRAKTUR 1/3 DISTAL HUMERUS SINISTRA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST OPERASIFRAKTUR RADIUS 1/3 DISTAL DEXTRA DI RST. Dr.SOEDJONO MAGELANG

BAB I PENDAHULUAN. mencapai hasil yang optimal. Upaya kesehatan yang semula dititikberatkan pada

PENATALAKSANAAN INFRA RED DAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI POST OPRASI FRACTURE PATELLA DEXTRA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST DISLOKASI ELBOW DEXTRA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI DENGAN TERAPI LATIHAN DAN INFRA RED (IR) PADA KONDISI POST DISLOKASI SENDI ACROMIOCLAVICULAR DEXTRA

Naskah Publikasi. Diajukan guna melengkapi tugas-tugas dan memenuhi syarat-syarat untuk menyelesaikan program Pendidikan Diploma III fisioterapi

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CERVICAL ROOT SYNDROME DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI PARAPLEGI

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA OSTEOARTHRITIS LUTUT DEKSTRA. DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST PINNING FRAKTUR RADIUS 1/3 DISTAL DEXTRA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS PASCA OPERASI FRAKTUR KRURIS 1/3 DISTAL SINISTRA DI RSUD SALATIGA

: ELVIRA LUCKINDA KRISNIAJATI J100

Disusun oleh: LINA IRENA J KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI HERNIA NUCLEUS PULPOSUS (HNP) PADA L5-S1 DI RSUD SALATIGA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI CERVICAL ROOT SYNDROME e.c SPONDYLOSIS CERVICAL 4-6 DI PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI OSTEOARTHRITIS GENU DEXTRA DI RSUD SRAGEN

Karya Tulis Ilmiah Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi

BAB I PENDAHULUAN. pertambahan usia dan atau mengalami gangguan akibat dari injuri atau sakit.

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI NYERI PUNGGUNG BAWAH MYOGENIK DI RSUD SRAGEN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST STROKE HEMORAGE DEXTRA STADIUM RECOVERY DI RS. Dr. RAMELAN SURABAYA

Oleh : WAHYU TRI SUDARYANTO J KARYA TULIS ILMIAH

BAB I. punggung bawah. Nyeri punggung bawah sering menjadi kronis, menetap atau. sehingga tidak boleh dpandang sebelah mata (Muheri, 2010).

PENGARUH LATIHAN FLEKSIBILITAS STATIS TERHADAP PENINGKATAN RANGE OF MOTION SENDI PADA WANITA LANJUT USIA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST FRAKTUR COLLES DEXTRA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL KARYA TULIS ILMIAH

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA LOW BACK PAIN SPONDYLOSIS LUMBALIS 4-5 DENGAN MWD ULTRA SOUND DAN WILLIAM FLEXION EXERCISE DI RSUD SRAGEN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA SCOLIOSIS VERTEBRA THORACAL 7 LUMBAL 1 DI RSAL DR.RAMELAN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS RHEUMATOID ARTHRITIS ANKLE BILLATERAL DI RSUD SARAS HUSADA PURWOREJO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS. FROZEN SHOULDER e / c Ca MAMAE. DI RSUP. Dr SARDJITO YOGYAKARTA

PERBEDAAN PENGARUH PENAMBAHAN WILLIAM S FLEXION EXERCISES PADA INTERVENSI SHORT WAVE DIATHERMY DAN TRANSCUTANEUS ELECTRICAL NERVE STIMULATION PADA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN (LBP) AKIBAT SPONDYLOSIS DENGAN MODALITAS TENS DAN WILLIAM FLEXION EXERCISE

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : DRAJAT WAHYU UTOMO J

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI HERNIA NUCLEUS PULPOSUS L4-L5 DI RST Prof. Dr. SOEDJONO MAGELANG

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CERVICAL ROOT S SYNDROME DI RSU AISYIYAH PONOROGO

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan termasuk salah satunya bidang kesehatan. Pembangunan di bidang

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI DROP FOOT ec. LESI NERVUS PERONEUS SINISTRA DI RSUD KABUPATEN SRAGEN

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI PASKA SECTIO CAESARIA AKIBAT PRE EKLAMPSIA BERAT DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIS (PPOK) DI BBKPM SURAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT (ISPA) DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CARPAL TUNNEL SYNDROME DI RUMAH SAKIT DR. MOEWARDI SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH Diajukan Untuk Melengkapi Syarat Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi

Disusun untuk Memenuhi Persyaratan dalam Pengambilan Gelar Sarjana Fisioterapi

BAB I PENDAHULUAN. bahwa prevalensi LBP dalam 1 tahun, adalah dari 3,9% hingga 65% (Andersson,

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI NYERI PUNGGUNG BAWAH MIOGENIK DI RSUD SRAGEN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA PLEXUS BRACHIALIS INJURY SINISTRA DI RS ORTHOPEDI PROF DR SOEHARSO KARYA TULIS ILMIAH

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA LESI PLEXUS BRACHIALIS DEXTRA. di RSAL RAMELAN SURABAYA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST TRANSFER TENDON ACHILES DEXTRA DI RSUD SALATIGA

Oleh: ANANG RAFIK SETIYANTO J

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST FRAKTUR CLAVICULA 1/3 MEDIAL SINISTRA DI RST Dr. SOEDJONO MAGELANG

PENATALAKSANAAN STIMULASI ELEKTRIS DAN TERAPI LATIHAN PADA HEMIPARESE SINISTRA POST STROKE NON HEMORAGIK DI RSUA PONOROGO. Karya Tulis Ilmiah

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST DISLOKASI SHOULDER DEXTRA DI RSUD SUKOHARJO

Transkripsi:

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL Diajukan Guna Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Sebagian Persyaratan Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi Oleh : Muhammad Said Abdullah J100120030 PROGRAM STUDI DIPLOMA III FISIOTERAPI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2015

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL Diajukan Guna Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Sebagian Persyaratan Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi Oleh : Muhammad Said Abdullah J100120030 PROGRAM STUDI DIPLOMA III FISIOTERAPI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2015 ii

HALAMAN PERSETUJUAN Karya Tulis Ilmiah dengan judul PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL telah disetujui dan disahkan oleh pembimbing untuk dipertahankan di depan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Jurusan Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. iii

iv

v

KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami ucapkan pada Allah SWT atas rahmat dan karunia- Nya sehingga dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah yang berjudul PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL. Saya ucapkan terimakasih kepada pihak-pihak yang telah mendukung terselesaikannya dengan tepat waktu Karya Tulis Ilmiah ini antara lain: 1. Dr. Suwaji, M. Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Isnaini Herawati, SSt.Ft, S.Pd, M.Kes selaku Ketua Program Studi Fisioterapi Univesitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Yulisna Mutia Sari., SSt. FT, Msc. (GRS) selaku dosen pembimbing KTI yang telah memberikan arahan dan bimbingan. 4. Semua dosen-dosen Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmunya kepada penulis. 5. Kedua orang tua yang selalu memberikan dukungan dan dorongan dalam mengerjakan Karya Tulis Ilmiah ini. 6. Adik saya yang selalu memberikan dukungan, saran, dan kritik selama penyusunan Karya Tulis Ilmiah. vi

7. Teman-teman seperjuangan Diploma III Fisioterapi Universitas Muhammadiyah Surakarta Angkatan 2012. Penulis menyadari Karya Tulis Ilmiah Akhir ini masih ada kekurangan, dan keterbatasan penulis baik itu dalam segi ilmu pengetahuan maupun wawasan penulis. Oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik untuk peningkatan penelitian dan karya ilmiah lainnya yang lebih baik lagi pada masa yang akan datang. Semoga bermanfaat dan dapat menambah wawasan bagi para pembaca. Surakarta, Juni 2015 Penulis vii

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL (Muhammad Said Abdullah, 2015, 38 halaman) ABSTRAK Latar Belakang: Nyeri pada area vertebra lumbalis pada umumnya disebut dengan low back pain atau nyeri pinggang bawah. Nyeri pada area ini menyebabkan otot menjadi spasme dan kemudian menyebabkan penurunan luas gerak sendi. Dalam hal ini, yang disebut dengan low back pain myogenic yaitu low back pain yang hanya menyebabkan gangguan pada unsur musculoskeletal tanpa disertai gangguan neurologist. Tujuan: Untuk mengetahui pelaksanaan fisioterapi dalam penurunan nyeri, spasme otot, peningkatan lingkup gerak sendi, dan peningkatan kemampuan fungsional pada kasus Low back pain myogenic e.c. lumbar strain. Hasil: Setelah dilakukan terapai selama tujuh kali diperoleh hasil yaitu penurunan nyeri tekan T1: mild pain menjadi T7: no pain, spasme otot T1: 100% menjadi T7: 30%, lingkup gerak sendi trunk fleksi T1: 2 cm menjadi T7: 2,5 cm, side fleksi kanan T1: -50 cm menjadi T7: -47 cm, side fleksi kiri T1: 51 cm menjadi T7: 48,5 cm, kemampuan fungsional T1: -32% menjadi T7: -30 cm. Kesimpulan: Modalitas SWD, stretching, massage, core stability exercise dapat mengurangi nyeri, spasme, meningkatkan lingkup gerak sendi, dan meningkatkan kemampuan fungsional. Kata Kunci: Lumbar strain, Short Wave Diathermy (SWD), massage, stetching, core stability exercise. viii

PHYSICAL THERAPY MANAGEMENT ON MYOGENIC LOW BACK PAIN E.C. LUMBAR STRAIN AT RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL (Muhammad Said Abdullah, 2015, 38 pages) ABSTRACT Backgound: Pain at lumbar spine region commonly described as low back pain.. Pain at this region will cause muscle spasm that wil cause ROM restriction. In this case, myogenic low back pain described as back pain that only caused by muscle disorder without neurological disorder. Aims: To evaluate physical therapy management to pain, muscle spasm, improvement range of motion, and functional activity on low back pain myogenic e.c. lumbar strain. Result: After 7 times of physical therapy management. We found decresing of pain T1: mild pain to T7: no pain, muscle spasm T1: 100% to T7: 30%, flexion tunk range of motion T1: 2 cm to T7: 2,5 cm, right side flexion T1: -50 cm menjadi T7: -47 cm, left side flexion T1: 51 cm to T7: 48,5 cm, functional activity T1: -32% to T7: -30 %. Conclusion: Physical Therapy management with SWD, stretching, massage, core stability exercise can decrease pain, spasm, improve ROM, and enhance functional activity. Keywords: Lumbar strain, Short Wave Diathermy (SWD), massage, stetching, core stability exercise. ix

DAFTAR ISI Halaman Judul Luar... Halaman Judul Dalam... Halaman Persetujuan... Halaman Pengesahan... Halaman Pernyataan... Halaman Kata Pengantar... Halaman Abstrak (Bahasa Indonesia)... Halaman Abstract (Bahasa Inggris)... Halaman Daftar Isi... Daftar Tabel... Daftar Gambar... Daftar Grafik... Daftar Singkatan... i ii iii iv v vi viii ix x xiii xiv xv xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 5 A. Deskripsi Kasus... 5 1. Definisi Kasus... 5 x

2. Anatomi Fisiologi... 5 3. Etiologi... 9 4. Patofisiologi... 10 B. Tindakan Fisioterapi... 11 1. Short Wave Diathermy (SWD)... 11 2. Stretching... 11 3. Massage... 12 4. Core Stability Exercise... 13 BAB III PROSES FISIOTERAPI... 15 A. Pengkajian Fisioterapi... 15 B. Problematik Fisioterapi... 22 C. Tujuan Fisioterapi... 23 D. Pelaksanaan Fisioterapi... 23 E. Evaluasi Akhir... 30 BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN... 31 A. Hasil... 31 B. Pembahasan... 34 BAB V. PENUTUP... 38 A. Simpulan... 38 B. Saran... 38 DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN A. Laporan Status Klinis xi

B. Persetujuan Tindakan/Inform Consent C. Daftar Riwayat Hidup/Circulum Vitae Penulis xii

DAFTAR TABEL Tabel 3.1. Informasi gerak aktif trunk... 18 Tabel 3.2. Informasi gerak pasif trunk... 18 Tabel 3.3 Kriteria penilaian dengan VDS... 20 Tabel 3.4. Kriteria penilaian dengan MMT... 20 Tabel 3.5. Hasil pemeriksaan MMT trunk... 21 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Vertebra lumbal... 6 Gambar 2.2 Otot-otot vertebra lumbal... 7 Gambar 2.3. Sistem otot penegak lumbal... 8 Gambar 2.4 Ilustrasi perbaikan otot skeletal... 10 xiv

DAFTAR GRAFIK Grafik 4.1. Evaluasi tingkat nyeri... 31 Grafik 4.2. Spasme otot paravertebra... 32 Grafik 4.3. Evaluasi LGS bidang sagital... 32 Grafik 4.4. Evaluasi LGS bidang frontal... 33 Grafik 4.5. Evaluasi tingkat disability... 34 xv

DAFTAR SINGKATAN LBP SWD MMT LGS VDS Low Back Pain Short Wave Diathermy Manual Muscle Testing Lingkup Gerak Sendi Verbal Descriptive Scale xvi