BAB III METODE PENELITIAN. variabel dengan variabel lain yang ada pada suatu objek

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODA PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif korelasi yaitu suatu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis / Rancangan Penelitian dan Metode Pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. metode survei dengan pendekatan Cross Sectional. Cross Sectional adalah data

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian yang mengkaji hubungan antara variabel dengan melibatkan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang akan digunakan adalah deskriptif korelasi yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. correlative (hubungan) dengan menggunakan pendekatan cross sectional.

BAB III METODE PENELITIAN. deskriptif korelasional dengan metode pendekatan cross sectional, yaitu suatu

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini kuantitatif

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan adalah metode deskriptif yaitu suatu metode penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskritif korelasi, yaitu. menggambarkan suatu kejadian pada variabel dan

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. adalah penelitian yang mengkaji hubungan antara variable dengan

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah correlation study yaitu penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. adalah cross sectional yaitu suatu penelitian dengan cara pendekatan,

BAB III METODE PENELITIAN. Desain yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu korelasi, karena menjelaskan hubungan antara dua variabel yaitu

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan cross sectional, untuk mempelajari hubungan tingkat

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan penelitian ini adalah descriptive correlation yaitu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODA PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

= 141,1 dibulatkan menjadi 141 siswa

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah deskriptif korelasional yaitu penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN. kuantitatif dengan menggunakan desain penelitian deskriptif. analitik Comparative Study dengan pendekatan cross sectional.

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang akan digunakan adalah dengan menggunakan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan desain penelitian deskriptif korelatif yaitu untuk

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian dan Metode Penelitian. variabel. Peneliti dapat mencari, menjelaskan suatu hubungan,

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan penelitian ini adalah Descriptive Correlation yaitu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian merupakan wadah untuk menjawab pertanyaan

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian dan Metode Penelitian. Demak, sedangkan pendekatan yang digunakan adalah cross sectional

BAB III METODELOGI PENELITIAN

BAB III METODA PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian non eksperimental yang bersifat

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODA PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif analitik.

BAB III METODA PENELITIAN. A. Jenis / Rancangan Penelitian dan Metode Pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. kemandirian personal higiene pada anak usia 6-12 tahun di panti asuhan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif korelasi, dengan rancangan

BAB III METODE PENELITIAN. analitik dengan pendekatan cross sectional yaitu suatu penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah descriptive correlation yaitu

BAB III METODE PENELITIAN. dengan rancangan cross sectional (belah lintang), yaitu menganalisis

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan 15 Maret-28 Mei tahun akan dikumpulkan dalam waktu bersamaan (Notoatmodjo, 2010).

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. diangkakan (Sugiyono, 2003). Maka jenis penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. analitik dengan pendekatan Cross-Sectional. Deskriptif

BAB III METODA PENELITIAN. korelasional karena peneliti mencoba menggambarkan dan. indepeden dan variabel dependen (Notoatmodjo, 2002).

BAB III METODA PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan yaitu kuantitatif, dengan rancangan

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian dan Rancangan Penelitian. pendekatan yang digunakan adalah pendekatan cross sectional yaitu suatu

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian non-eksperimen dengan rancangan cross sectional. Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan penelitian ini menggunakan studi diskriptif kolelaxional untuk

BAB III METODE PENELITIAN. metode deskriptif analitik, dengan pendekatan cross sectional yang dilakukan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan cross sectional yang dilakukan sesaat dan waktu bersamaan.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif yaitu suatu metode

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. adalah analitik, dengan menggunakan rancangan penelitian cross sectional yaitu mengukur

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. yaitu penelitian yang dilakukan untuk mengembangkan hubungan antar

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan cross sectional (Nursalam, 2003). Metode penelitian dengan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan penelitian ini adalah descriptive colerational yaitu

BAB III METODE PENELITIAN. eksperimental dengan metode diskriptif korelasional dan dengan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian yang dilakukan adalah kuantitatif. Jenis penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN. bertujuan untuk menjelaskan hubungan antara variabel independent dan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif yaitu penelitian yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan desain penelitian analitik korelasi yaitu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang gunakan adalah dengan menggunakan metode analitik,

Transkripsi:

72 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian Metode penelitian yang digunakan yaitu kuantitatif dengan jenis desain penelitian korelasi yaitu penelitian yang dilakukan untuk melihat hubungan atau korelasi atau suatu variabel dengan variabel lain yang ada pada suatu objek (Notoatmodjo, 2005). Penelitian ini menggunakan pendekatan cros-sectional karena pengukuran variabel bebas dan variabel terikat dilakukan sekali dalam waktu yang sama (Nursalam, 2003). Dalam hal ini peneliti ingin mengetahui hubungan tingkat efektifitas informasi HIV/AIDS yang diberikan oleh orang tua dan sekolah dengan keinginan melakukan hubungan seks pranikah di SMA Kristen 1 Salatiga. 3.2 Identifikasi variabel penelitian Variabel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari dua variabel, yaitu variabel bebas (independent variabel) dan variabel terikat (dependent variabel). Menurut Sugiyono (2009) definisi variabel sebagai berikut: 72

73 3.2.1 Variabel Independen (Variabel bebas) Variabel independen adalah variabel yang mempengaruhi atau menjadi sebab perubahannya atau timbulnya variabel dependent. Dalam penelitian ini, yang menjadi variabel bebas adalah tingkat efektifitas pemberian informasi HIV/AIDS oleh sekolah dan orangtua 3.2.2 Variabel dependen (variabel tergantung) Variabel dependen adalah variabel yang dipengaruhi atau menjadi akibat karena adanya variabel bebas. Dalam penelitian ini, yang menjadi variabel terikat adalah keinginan remaja melakukan hubungan seks pranikah di SMA Kristen 1 Salatiga. 1.3 Definisi operasional variabel penelitian Tabel 3.1 Definisi Operasional Penelitian Variabel Definisi operasional Alat Ukur Hasil Ukur Skala Efektifitas Sebagai hasil Kuesioner Skor untuk Ordinal informasi HIV/AIDS dari komunikasi mengenai SS = 4

74 oleh HIV/AIDS yang S = 3 orangtua dan diberikan sekolah oleh dan TS = 2 sekolah orangtua STS = 1 sehingga dapat menghasilkan, membuahkan dan mengakibatkan. Kategori : Tinggi 49,5-58,5 Sedang 40,5-49,0 Rendah X <31,5 Hubungan Perilaku yang Kuesioner Favourabel seks pranikah dilakukan sepasang individu karena adanya dorongan seksual dalam bentuk SS=4 S=3 TS=2 STS=1 Unfavourabel

75 penetrasi penis kedalam vagina. Perilaku ini disebut juga SS=1 S=2 TS=3 koitus, ada penetrasi mulut tetapi juga ke (oral) STS=4 Kategori Tinggi = 60 atau ke anus (anal). Koitus secara moralitas hanya Sedang = 42-59,5 Rendah= dilakukan sepasang individu oleh yang 41,05 telah menikah. 3.4 Partisipan Penelitian 1. Populasi Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas obyek / subyek yang mempunyai kuantitas dan karakteristik tertentu

76 yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian di ambil kesimpulannya (Sugiyono, 2005). Menurut Arikunto (2006) populasi adalah keseluruhan partisipan penelitian yang diteliti. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas 1 SMA Kristen 1 Salatiga yang berjumlah 191 siswa. 2. Sampel Sampel adalah sebagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut dan dianggap mewakili seluruh populasi (Sugiyono, 2006). Cara mengambil sampel dalam penelitian ini adalah simple random sampling yakni mengambil sampel secara acak sederhana dengan asumsi bahwa karakteristik tertentu dimiliki oleh populasi tidak dipertimbangkan dalam penelitian.

77 = 65,6 dibulatkan menjadi 66 partisipan Keterangan : n = besar sampel N = besar populasi d² = tingkat kepercayaan / ketepatan yang diinginkan (0,1) a. Kriteria Sampel 1) Kriteria Inklusi Kriteria inklusi adalah karakteristik umum setiap penelitian dari satu populasi target dan terjangkau yang diteliti atau karakteristik sampel yang layak diteliti (Nursalam,2003). Adapun yang termasuk kriteria inklusi adalah sebagai berikut: a) Siswa SMA Kristen 1 Salatiga kelas X b) Tinggal bersama dengan orang tua c) Berumur 14-16 tahun,

78 d) Laki-laki dan perempuan e) Bersedia menjadi partisipan 2) Kriteria Eksklusi Kriteria eksklusi adalah hal-hal yang menyebabkan sampel yang memenuhi kriteria tidak diikutsertakan dalam penelitian (Nursalam,2003). Adapun yang termasuk kriteria eksklusi adalah sebagai berikut: a) Tidak bersedia menjadi partisipan b) Siswa yang tidak tinggal bersama orang tua c) Partisipan yang tidak mengisi kuesioner dengan lengkap. 3.5 Uji Validitas dan Reabilitas 1. Uji validitas Uji validitas menunjukkan sejauh mana ketepatan dan kecermatan suatu alat ukur dalam melakukan fungsi pengukurannya. Dalam penelitian ini menggunakan uji validitas pearson product moment, yaitu dengan menkorelasikan skor yang diperoleh dari masing-masing pernyataan atau pertanyaan dengan skor total. Apabila skor korelasi antara skor

79 butir pertanyaan dengan skor total signifikan menurut statistik, dapat dikatakan alat ukur tersebut mempunyai validitas konstruk. Apabila terdapat item yang tidak valid dalam kuesioner, maka item tersebut dapat dihapus dari kuesioner (Hidayat,2007). Keterangan : x= skor rata-rata dari x y= skor rata-rata dari y r= koefisien korelasi N= jumlah responden Validitas alat ukur dengan menghitung korelasi antara masing-masing item pertanyaan dengan skor total dengan menggunakan rumus korelasi product moment. Kuesioner dinyatakan valid jika masing-masing butir pertanyaan didapatkan nilai r hitung lebih besar dari nilai r tabel. Nilai r tabel pada N =30 sebesar 0,361 (Sugiyono, 2010).

80 2. Uji reliabilitas Pengujian reliabilitas menunjuk pada satu pengertian bahwa instrumen cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrumen tersebut sudah baik. Reliabel menunjuk pada tingkat keterandalan sesuatu (Arikunto 2006). Uji reliabilitas dalam penelitian ini menggunakan rumus alpha cronbach: Keterangan : r11 = reliabilitas instrumen k = banyaknya butir pertanyaan atau banyaknya soal = jumlah varians butir = varians total Kriteria yang digunakan untuk menentukan reliabilitas instrument digunakan pedoman George dan malley yang didasarkan pada nilai koefisien Alpha croncbach (a) sebagai berikut:

81 α 0,7 = Tidak dapat diterima 0,7 < α 0,8 = Dapat diterima 0,8 < α 0.9 = Reliabilitas bagus α > 0,9 =Reliabilitas memuaskan 3.6 Teknik pengumpulan data Pada penelitian ini data akan diolah melalui tahap sebagai berikut (Arikunto, 2003): a. Mengedit (Editing) Melakukan pengecekan ulang data yang telah diperoleh dalam formulir observasi yang telah tersedia, diantaranya kelengkapan identitas pengisian, lembar kuesioner, dan kelengkapan pengisian. b. Mengkode (Coding) Dilakukan dengan memberi tanda pada masing-masing jawaban dengan kode berupa angka, sehingga memudahkan proses pemasukan data di komputer. c. Memasukkan data ( Data Etering)

82 Data yang didapat dari penelitian kemudian dimasukkan ke dalam komputer dengan program SPSS 16.0 d. Tabulasi (Tabulating) Data dimasukkan ke dalam tabel sesuai dengan pernyataan karakteristik partisipan agar mudah di baca 3.7 Analisa Data Analisa data adalah tahapan proses data diolah dan dianalisa dengan teknik tertentu (Notoatmodjo, 2005). Analisa data dalam penelitian ini menggunakan alat bantu komputer program SPSS 16. Langkah-langkah analisa data yang dilakukan adalah: 1. Analisa univariat Analisa univariat dilakukan secara universal yaitu untuk mengetahui distribusi, frekuensi dan proporsi masing-masing variabel yang akan diteliti. Analisis ini akan dilakukan dengan prosentase sebagai berikut (Sugiyono, 2006). Dengan rumus : 100% Keterangan : P = prosentase

83 x = jumlah jawaban n =jumlah seluruh item soal 2. Analisa bivariat Analisa bivariat ini dapat berfungsi untuk mencari hubungan 2 variabel. Menggunakan uji statistik spearman rank (rho), yaitu uji korelasi dua variabel apabila datanya dalam bentuk ordinal atau skala interval dan rasio namun datanya tidak memenuhi prasyarat analisis parametric, yaitu kenormalan data dan linieritas hubungan (Syarifudin,2010). Dalam penelitian ini analisa bivariat digunakan untuk mengetahui hubungan tingkat efektifitas pemberian informasi HIV/AIDS oleh orang tua dan sekolah dengan keinginan remaja melakukan hubungan seks pranikah di SMA Kristen 1 Salatiga. Untuk mengetahui hubungan antara dua variabel maka digunakan nilai probabilitas dengan tingkat kemaknaan 95% ( α = 0,05 ), dengan ketentuan sebagai berikut : a. Jika P < α (0,05) maka Ho di tolak, yang artinya ada hubungan yang bermakna secara statistik

84 b. Jika P α (0,05), maka Ho diterima, yang artinya tidak ada hubungan yang bermakna secara statistik 3.8 Etika Penelitian Menurut Notoatmodjo (2003) masalah etika dalam penelitian keperawatan dapat meliputi: 1. Informed Concent (persetujuan) Merupakan cara persetujuan antara peneliti dengan responden penelitian dengan memberikan lembar persetujuan (Informed Concent). Informed Concent tersebut diberikan sebelum penelitian dilakukan dengan memberikan lembar persetujuan untuk menjadi partisipan. Tujuan Informed Concent adalah agar partisipan mengerti maksud dan tujuan penelitian, mengetahui dampaknya, jika subjek bersedia maka mereka harus menandatangani lembar persetujuan dan jika responden tidak bersedia maka peneliti harus menghormati hak responden. 2. Anonymity (tanpa nama) Untuk menjaga kerahasiaan diri partisipan, peneliti tidak mencantumkan nama responden tetapi cukup dengan memberikan kode nomor atau insisal nama.

85 3. Confidentiality (kerahasiaan) Kerahasiaan informasi yang diberikan oleh partisipan dijamin oleh peneliti (Hidayat, 2007). Menurut Hidayat (2007) kerahasiaan mengacu pada tanggung jawab untuk melindungi semua data yang dikumpulkan. Seluruh informasi yang diberikan oleh responden dijamin kerahasiaannya dan hanya digunakan untuk kepentingan penelitian, dan jika sudah tidak dibutuhkan lagi, maka seluruh data akan dimusnahkan setelah 5 tahun berlakunnya waktu penelitian (Hidayat, 2007).