BAB IV PENGUJIAN SISTEM. Gambar 4.1 Maket Area Parkir. Mobil yang masuk ke area parkir akan melalui sensor (pptocoupler)

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA ALAT

PENGISI BAK PENAMPUNGAN AIR OTOMATIS MENGGUNAKAN KERAN SELENOID BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535 Di Susun Oleh: Putra Agustian

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING PARKIR BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52. Laporan Tugas Akhir. Oleh: Aditya Ari Murdani J0D007004

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

BAB IV HASIL PENGUJIAN DAN PENGAMATAN. pengujian perangkat lunak (software) dan kinerja keseluruhan sistem, serta analisa

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi instrumentasi elektronika sekarang mengalami

BAB IV PENGUJIAN DAN PENGUKURAN ALAT

Timer : teori dan aplikasi. Handy Wicaksono Jurusan Teknik Elektro Universitas Kristen Petra

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. maju, seperti adanya perangkat wireless yang dapat menggantikan peranan kabel

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS. pengukuran sensor yang sudah diolah oleh arduino dan dibandingkan dengan

BAB III PERENCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN ALAT. elektrikal dan sipil dapat dikontrol melalui PLC sebagai kontrollernya.

RANGKAIAN OTOMATISASI RUANGAN BERBASISKAN MIKROKONTROLER ATMEGA8535

ini merupakan nilai asli yang didapat oleh mikrokontroler tanpa perkalian

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SIMULASI SISTEM PEGENDALI LAMPU JARAK JAUH DAN DEKAT PADA KENDARAAN SECARA OTOMATIS

ABSTRAK. Kata kunci: komunikasi data serial, ATMega 32. Universitas Kristen Maranatha

BAB IV PENGUJIAN DAN EVALUASI SISTEM. Pengujian dan evaluasi sistem pada tugas akhir ini meliputi perangkat

PERANCANGAN SISTEM KONTROL LAMPU LALU LINTAS OTOMATIS BERBASIS LOGIKA FUZZY MENGGUNAKAN SENSOR KAMERA

BAB 1 PENDAHULUAN. yang ada sekarang ini baik di perkantoran, gedung-gedung bertingkat dan tempattempat

PURWARUPA SISTEM PARKIR CERDAS BERBASIS ARDUINO SEBAGAI UPAYA MEWUJUDKAN SMART CITY

BAB IV PENGUJIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III PERANCANGAN ALAT

ANALISA RANGKAIAN ALAT PENGHITUNG JUMLAH MOBIL PADA PELATARAN PARKIR. Noveri Lysbetti Marpaung

BAB III RANCANG BANGUN ALAT

RANCANG BANGUN SISTIM PARKIR MOBIL BERBASIS MIKROKONTROLER

AMIK MDP. Program Studi Teknik Komputer Tugas Akhir Ahli Madya Komputer Semester Ganjil Tahun 2008/2009

TIMER DAN COUNTER. ERI SETIADI NUGRAHA, S.Pd. 2012

BAB III METODE PENELITIAN DAN PERANCANGAN SISTEM. secara otomatis. Sistem ini dibuat untuk mempermudah user dalam memilih

BAB III PERANCANGAN ALAT

SISTEM INFORMASI AREA PARKIR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16

BAB III PERANCANGAN ALAT

Oleh : Pembimbing : Rachmad Setiawan, ST.,MT. NIP

Rancang Bangun Sistem Informasi Parkir Mobil Otomatis Pada Gedung Bertingkat Berbasis Arduino Mega 2560

SISTEM KENDALI RUMAH BERBASIS MIKROKONTROLER MELALUI SHORT MESSAGE SERVICE (SMS) Oleh: Hary Kurniawan

Dalam pengoperasiannya ada tiga jenis pengoperasian yang harus dilakukan pada stasiun bumi pemantau gas rumah kaca ini, yaitu :

SISTEM TAMPILAN INFORMASI PARKIR MOBIL BERBASIS MIKROKONTROLER

PROTOTYPE MONITORING AREA PARKIR MOBIL BERBASIS ARDUINO UNO UNTUK MENDETEKSI KETERSEDIAAN SLOT PARKIR SECARA OTOMATIS

PETUNJUK TEKNIS PENGAJARAN MENGGUNAKAN LCD TV

SISTEM PENGAMAN BRANKAS UANG MESIN ATM BANK OTOMATIS BERBASIS ATMega 8535

BLOK DIAGRAM DAN GAMBAR RANGKAIAN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kurun waktu singkat perkembangan teknologi melaju dengan sangat pesat.

Fakta.

BAB III PERANCANGAN ALAT

PROTOTIPE SISTEM KENDALI PENGGUNAAN PERALATAN LISTRIK BERBASIS SUARA

PENDAHULUAN. Traffic Light adalah suatu lampu indikator pemberi sinyal yang di tempatkan di

Politeknik Negeri Sriwijaya

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Aplikasi pintu otomatis ini menggunakan spesifikasi perangkat keras dan

RANCANG BANGUN KENDALI SISTEM PARKIR OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR LDR BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

Jurnal Rancang Bangun Prototype Palang Parkir Menggunakan Mikrokontroler ATmega 8535

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL AKHIR DAN PENGUJIAN

Praktikum II LED dan PUSH BUTTON

BAB I PENDAHULUAN. membantu kita dalam kehidupan sehari hari, Sehingga dapat berguna bagi banyak

TUGAS AKHIR SISTEM INFORMASI AREA PARKIR MENGGUNAKAN SENSOR CAHAYA

BAB III PERANCANGAN SOFTWARE. Dalam pengerjaan atau pembuatan suatu alat tahapan awal yang harus

BAB III PERENCANAAN DAN REALISASI SISTEM

III. METODE PENELITIAN. Teknik Elektro Universitas Lampung dilaksanakan mulai bulan Desember 2011

RANCANG BANGUN TEMPAT PARKIR BERTINGKAT YANG TEROTOMATISASI DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER DAN RFID (RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION)

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA HASIL PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

PENGHITUNG SETPOINT DOWN COUNTER OTOMATIS PADA LAMPU LALU LINTAS DENGAN MENGGUNAKAN PANEL LED DOT MATRIX

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA ALAT

BAB III PERANCANGAN DAN REALISASI SISTEM. menggunakan sensor gas MQ-2 yang ditampilkan pada LCD 16x2 diperlukan

BAB III PERENCANAAN. operasi di Rumah Sakit dengan memanfaatkan media sinar Ultraviolet. adalah alat

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. kejahatan yang muncul dapat langsung dideteksi lebih awal. Oleh karena itu

2. Prinsip dan aplikasi Relay

BAB III PERANCANGAN. Pada bab ini akan dibahas mengenai beberapa hal dasar tentang bagaimana. simulasi mobil automatis dirancang, diantaranya adalah :

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS HASIL PENGUJIAN

COOLING PAD OTOMATIS BERBASIS ATMEGA328

PENGEMBANGAN PROTOTYPE SENSOR PARKIR 4 SISI BERBASIS MIKROKONTROLER

RANCANG BANGUN SISTEM PENENTUAN TARIF TOL BERDASARKAN JENIS KENDARAAN MENGGUNAKAN SENSOR INFRARED DAN MIKROKONTROLER AT89S51

PRESENTASI SIDANG PENULISAN ILMIAH

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

H2i. s u p p o r f i n g e r t e c. c o m. H2i. Panduan Mulai Cepat

BAB IV HASIL DAN PENGUJIAN. menganalisa hasil alat yang telah dibuat. Dalam pembuatan alat ini terbagi

TUGAS AKHIR ALAT PENGUKUR TINGGI BADAN PORTABLE BERBASIS ARDUINO. Disusun Oleh : : SOUMAN SANI :

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. : Penghitung Detak Jantung

BAB V ANALISIS DAN UJI COBA. Pada bab ini akan dibahas mengenai pengujian dan analisa pada hardware

PETUNJUK TEKNIS PENGAJARAN MENGGUNAKAN LCD TV (MERK TOSHIBA REGZA)

BAB I PENDAHULUAN. Provinsi Jawa Timur termasuk 10 provinsi penjualan motor terbesar di

BAB IV PENGUJIAN. b. GSM Modem sudah terhubung dengan Mikrokotroller melalui kabel serial. port PC sehingga dapat berkomunikasi dengan mikrokontroler

BAB III PERENCANAAN. 3.1 Perencanaan Secara Blok Diagram

( Sistem Pengairan Sawah Berbasis Arduino dengan Mempertimbangkan Umur Padi dan Debit Air) NAMA : Dwiky Pradibyo Wibowo NPM : KELAS : 3DC01

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

BAB I PENDAHULUAN. chip mikrokontroler dengan jenis AVR dari perusahaan Atmel.

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA

BAB IV PENGUJIAN ALAT

Transkripsi:

. fcctalritr^- *] BAB IV Lam pu Indikator I P intu M asuk PENGUJIAN SISTEM Sensor/ Counter y E 0) 0) I Sensor Pintu Keluar Mlkroswttch Gambar 4.1 Maket Area Parkir. 4.1 Cara Kerja Alat Secara Keseluruhan. Mobil yang masuk ke area parkir akan melalui sensor (pptocoupler) terlebih dahulu. Setelah itu mobil akan menuju ke tempat parkiran yang telah tersedia, lalu mobil akan menekan atau mendorong saklar (limit switch) yang berada di tempat parkir tersebut. Input atau data yang diterima oleh optocoupler dan switch akan dikirimkan dan diolah atau diproses oleh mikrokontroller AT89C51. Hasil proses pengolahan data oleh mikrokontroller AT89C51 akan dikeluarkan dan ditampilkan ke layar LCD dan lampu indicator (Led). 37

38 Pada layar LCD inilah akan ditampilkan informasi kapasitas area parkir yang masih tersisa dan jumlah banyaknya mobil yang telah masuk ke area parkir. Sedangkan pada lampu indikator, jika Led hijau menyala berarti masih terdapat sisa parkiran yang masih kosong. Jika area parkiran sudah penuh, maka lampu Led merah akan menyala dan Led hijau akan mati. Demikian seterusnya sistem ini akan bekerja secara berulang-ulang. 4.2 Pengujian Sistem. Pada kondisi awal, sebelum ada mobil yang masuk, area parkir dalam keadaan kosong, maka informasi yang ditunjukkan adalah lampu indikator yang menyala adalah Led wama hijau dan tampilan di LCD seperti pada gambar 4.2. Lt 1 tersisa : 4 Lt 2 tersisa : 4 Gambar 4.2 Informasi Parkir dalam keadaan kosong Setelah ada mobil yang masuk dan melewati sensor (optocoupler), maka secara otomatis jumlah kapasitas parkir akan berkurang. Mobil-mobil tersebut betas memilih parkir yang diinginkan yang telah disediakan. Misalnya, jika dalam keadaan parkiran kosong, ada mobil pertama yang akan menuju tempat parkir pada lantai 1 dan menekan atau mendorong saklar yang sudah terpasang pada tempat parkiran tersebut, maka tampilan LCD akan seperti pada gambar 4.3. Lt 2 tersisa : 4 Gambar 4.3 Informasi Parkiran yang masih tersisa.

39 Dalam keadaan seperti pada gambar 4.3, jika ada sebuah mobil lainnya yang akan menuju tempat parkir pada lantai 2 kemudian menekan atau mendorong akan seperti pada gambar 4.4. Lt 2 tersisa : 3 Gambar 4.4 Informasi Parkiran yang masih tersisa. Dalam keadaan seperti pada gambar 4.4, jika ada sebuah mobil lainnya yang akan menuju tempat parkir pada Iantai 2 kemudian menekan atau mendorong akan seperti pada gambar 4.5. Lt 2 tersisa : 2 Gambar 4.5 Informasi Parkiran yang masih tersisa. Dalam keadaan seperti pada gambar 4.5, jika ada 2 buah mobil lainnya yang akan menuju tempat parkir pada lantai 1 dan lantai 2 kemudian menekan atau mendorong saklar yang sudah terpasang pada tempat parkiran tersebut, maka tampilan LCD akan seperti pada gambar 4.6. Lt 1 tersisa : 2 Gambar 4.6 Informasi Parkiran yang masih tersisa.

40 Dalam keadaan seperti pada gambar 4.6, jika ada sebuah mobil lainnya yang akan menuju tempat parkir pada lantai 1 kemudian menekan atau mendorong akan seperti pada gambar 4.7. Gambar4.7Informasi Parkiran yangmasih tersisa. Jika kapasitas area parkir sudah penuh, maka informasi yang ditunjukkan adalah lampu indikator yaitu Led warna merah akan menyala dan Led wama hijau akan matt. Tetapi jika ada mobil yang keluar dari area parkir, maka Led wama hijau akan menyala kembali dan Led warna merah akan mati. Demikian seterusnya sistem ini beroperasi secara berulang-ulang. Pada LCD akan terlihat seperti pada gambar 4.8. Lt 1 tersisa : 0 Lt 2 tersisa : 0 Gambar 4.8 Informasi Parkir dalam keadaan sudah penuh. Dalam keadaan seperti pada gambar 4.8, jika ada sebuah mobil lainnya yang akan keluar dari tempat parkir pada lantai 1 dan kemudian melepaskan saklar yang sudah terpasang pada tempat parkiran tersebut, maka lampu Led hijau akan kembali menyala dan lampu Led merah akan mati serta tampilan LCD akan seperti pada gambar 4.9.

41 Lt 2 tersisa : 0 Gambar 4.9 Infonnasi Parkir dalam keadaan tersisa 1. Dalam keadaan seperti pada gambar 4.9, jika ada sebuah mobil lainnya yang akan keluar dari tempat parkir pada lantai 2 dan kemudian melepaskan saklar yang sudah terpasang pada tenipat parkiran tersebut, maka tampilan LCD akan seperti pada gambar 4.10. Gambar 4.10. Informasi Parkir yang masih tersisa. Pada maket terdapat sebuah tombol. Tombol ini berfungsi untuk mengetahui infonnasi jumlah total mobil yang sudah masuk ke dalam area parkir. Jika tombol ditekan, maka di layar LCD akan tampil jumlah total banyaknya mobil yang sudah masuk ke dalam area parkir, seperti yang ditunjukkan pada gambar 4.11. Total 008 Parkir Gambar 4.11. Informasi Jumlah Total Yang Sudah Parkir,