ABSTRAK. Kata kunci: controller, peranan controller, persediaan bahan baku, kelancaran produksi. iii. Universitas Kristen Maranatha

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK PERANAN CONTROLLER TERHADAP PENGENDALIAN PENJUALAN GUNA MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PENJUALAN (STUDI KASUS PADA PT.

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Objek penelitian dalam penelitian ini adalah peranan controller dalam

ABSTRACT. Key words : Controller Role, Controlling, Sales Effectiveness. vii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN CONTROLLER DALAM PENGENDALIAN PENJUALAN GUNA MENUNJANG EFEKTIVITAS PENJUALAN (STUDI KASUS PADA PT SAYAP MAS UTAMA BANDUNG)

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN BAHAN BAKU DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PRODUKSI

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Key words: Controller, Raw materials, the smooth production process. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN CONTROLLER DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL GAJI PADA PEMERINTAH KOTA CIMAHI

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci: Perencanaan Pajak, Penghematan Pajak. vi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN KAS DALAM MENDUKUNG KETEPATAN PENERIMAAN KAS

DAFTAR ISI. 1.2 Rumusan Masalah Maksud dan Tujuan Kegunaan Penelitian Lokasi dan Waktu... 10

ABSTRACT FUNCTION CONTROLLER IN REGIONAL INTERNAL CONTROL BUDGET INCOME (Case Study In Cimahi Regional Revenue Agency)

Adapun masalah yang penulis kemukakan adalah:

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN CONTROLLER DALAM PENGENDALIAN KUALITAS GUNA MEMINIMALKAN PRODUK YANG CACAT (STUDI KASUS PADA PT. M BANDUNG)

PERANAN ANGGARAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI (STUDI KASUS PADA DIVISI MESIN INDUSTRI DAN JASA DI PT PINDAD, BANDUNG)

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: controller rule, controlling sales, sales effectiveness. vii. Universitas Kristen Maranatha

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR ISI SAMPUL DALAM... PRASYARAT GELAR... PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENETAPAN PANITIA PENGUJI... iv UCAPAN TERIMA KASIH... ABSTRACT...

DAFTAR ISI. repository.unisba.ac.id

DAFTAR ISI Yunik Trianti, 2013

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Kepada Yth. Bapak/Ibu. Dalam rangka penyelesaian tugas akhir program Strata 1 (S1) jurusan

ABSTRAK PERANAN CONTROLLER DALAM PENGENDALIAN PRODUKSI GUNA MEMPERTAHANKAN SERTIFIKASI ISO 9001:2000

ABSTRAK PERANAN AUDIT OPERASIONAL DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS FUNGSI PERSONALIA

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN PENJUALAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENJUALAN (STUDI KASUS PADA PT. X DI BANDUNG).

DAFTAR ISI... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN Rumusan Masalah...

ABSTRAK jika audit intern sebagai alat bantu manajemen dilaksanakan secara memadai maka akan menunjang pengendalian intern penjualan.

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN INTERNAL DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS FUNGSI PERSEDIAAN BARANG JADI

ABSTRAK PERANAN ANGGARAN BIAYA PROMOSI SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN DALAM MENUNJANG PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

ABSTRAK. Peranan Internal Audit Dalam Mengendalikan Sistem Pembelian Dan Penerimaan Peralatan Rumah Sakit

ABSTRACT. Keywords: perception, auditor work environment, career choice. vii. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN... SURAT PERNYATAAN... ii. PERNYATAAN ORIGINALITAS... iii. KATA PENGANTAR... iv. DAFTAR ISI... vi. DAFTAR TABEL...

ABSTRAK PERANAN ANGGARAN BIAYA PROMOSI SEBAGAI ALAT BANTU PENGENDALIAN MANAJEMEN DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN

ABSTRAK AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN MANAJEMEN TERHADAP PENILAIAN PRESTASI KERJA

KUESIONER Peranan Controller dalam Pengendalian Penjualan Guna Menunjang Efektivitas Penjualan A. PERTANYAAN UMUM

DAFTAR TABEL. Variable Dependen dan Skala Pengukuran. yang memadai dalam akuntansi. dan pengetahuan yang memadai dalam akuntansi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. PT. Angkasa Pura II (Persero) adalah salah satu badan usaha milik negara

ABSTRAK. Analisis Peranan Controller Dalam Sistem Pengendalian Internal Gaji Guna Menunjang Efektifitas Pembayaran Gaji

KUESIONER I UNTUK VARIABEL INDEPENDEN "SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENJUALAN KREDIT DAN PENAGIHAN PIUTANG"

Universitas Kristen Maranatha

KUESIONER PERANAN ANGGARAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN BIAYA PEMASARAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN... 1

ABSTRAK. PERANAN PENGENDALIAN PRODUKSI DALAM MENUNJANG TERPENUHINYA PESANAN (Studi kasus pada PT. Sari Keramik Indonesia)

ABSTRAK PERANAN AUDIT OPERASIONAL TERHADAP FUNGSI PENJUALAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS DAN EFISIENSI PENJUALAN

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan mempunyai tujuan yang akan dicapai, baik berupa laba yang

ABSTRAKSI. Metode yang digunakan dalam melakukan penelitian ini adalah deskriptif analisis, yaitu dengan cara mengumpulkan dan menganalisa data.

ABSTRAK PERANAN AUDIT INTERNAL DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL PIUTANG (PDAM KABUPATEN BANDUNG)

ABSTRACT. The Influence of Internal Audit s Existence to Effectiveness Inventory Control of. Raw Material

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN... 1

Universitas Kristen Maranatha ABSTRAK

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN KAS DALAM MENDUKUNG KETEPATAN PENERIMAAN KAS

ABSTRAK PERANAN ANGGARAN BIAYA MATERIAL DALAM MENUNJANG EFISIENSI BIAYA MATERIAL

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Kuesioner Peranan Controller Dalam Pengelolaan Persediaan Bahan baku Guna Menunjang Kelancaran Proses Produksi. No Variabel independen Ya Ragu-ragu

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

PERANAN AUDIT INTERNAL DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL PERSEDIAAN BARANG JADI (STUDI KASUS PADA PT. MODERN INTERNASIONAL, TBK)

Lampiran 1 PR 1 PR 2 PR 1. Membuat P0 P0 3 P0 1 5 LP 1 P0 1 P0 2. Bahan Baku LPB 2 LPB 1. Invoice 1. Membuat LP LPB 1 5. Purchase journal LP 1

ABSTRAK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRAK. PERANAN PENGENDALIAN KREDIT GUNA MENUNJANG EFEKTIVITAS PEMBERIAN KREDIT (Studi Kasus pada PT. BPR KERTAMULIA)

DAFTAR ISI. A. Latar Belakang Masalah 1. B. Batasan Masalah 6. C. Rumusan Masalah 7. D. Luaran Penelitian 7. E. Kerangka Pikir Penelitian 8

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

HAK CIPTA LEMBAR PENGESAHAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI...

DAFTAR PERTANYAAN. Sesuai dengan judul skripsi yaitu Peranan Pengendalian Produksi Dalam

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... iv. DAFTAR GAMBAR... xi. DAFTAR TABEL... xii. DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN...

SKRIPSI. Diajukan sebagai Syarat Untuk Menyelesaikan Program Sarjana (S1) Pada Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... xiv. DAFTAR GAMBAR... xvii BAB I PENDAHULUAN... 1

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Marantha

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS

ABSTRAK. Pada perusahaan dagang, persediaan barang memegang peranan yang

ABSTRAK PERANAN AUDIT INTERNAL DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA PT. QUTY KARUNIA

ABSTRAK. iv Universitas Kristen Maranatha

LAMPIRAN 1 STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN POWER SPEED RACING PIMPINAN PERUSAHAAN MANAJER KEUANGAN ADMINISTRASI (PEMBUKUAN) STAF PRODUKSI STAF GUDANG

ABSTRACT. Role of Internal Audit of Operational Activity to Overcome Leakage in PDAM Tirtawening Bandung Cit

PENGARUH KARAKTERISTIK INDIVIDU TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) CABANG JEMBER SKRIPSI

DAFTAR ISI. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Keguanaan Penelitian...

ABSTRACT. Keywords: Restaurant tax, internal control structure, and the restaurant tax billing. vii. Universitas Kristen Maranatha

iii UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata-kata kunci : Sistem administrasi perpajakan modern, Kelancaran pelayanan Wajib Pajak. vii. Universitas Kristen Maranatha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRACT. Key words : Job duties and responsibilities, advancement training and supervisor, and personal concern. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Key words: operational audit, effectiveness, credit. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAM PENGESAHAN... HALAM MOTTO DAN PERSEMBAHAN... viii. KATA PENGANTAR... x. DAFTAR TABEL...

DAFTAR ISI. repository.unisba.ac.id

ABSTRACT. Key words: sales budget, sales effectiveness, and going concern. vii. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. HALAMAN SAMPUL... i. HALAMAN JUDUL... ii. HALAMAN BERITA ACARA... iii. LEMBAR PENGESAHAN... iv. SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI...

Daftar Kuesioner. Peranan Perencanaan Pajak. ( Variabel X ) Menerapkan Peraturan Perpajakan. Dengan Benar

DAFTAR ISI BAB II KAJIAN PUSTAKA, PENELITIAN TERDAHLU,

DAFTAR ISI. Halaman Judul... Halaman Pernyataan... Lembar Pengesahan... Abstrak... Kata Pengantar... Ucapan Terima Kasih...

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan menerbitkan serangkaian

DAFTAR ISI. Kata Pengantar... i Ucapan Terima Kasih... ii Daftar Isi... v Daftar Tabel... ix Daftar Gambar... xi Daftar Lampiran...

Transkripsi:

ABSTRAK PERANAN CONTROLLER DALAM PENGELOLAAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU GUNA MENUNJANG KELANCARAN PROSES PRODUKSI (STUDI KASUS PADA PT. DIRGANTARA INDONESIA) Pada sebagian besar perusahaan, baik perusahaan industri maupun perusahaan dagang, persediaan bahan baku merupakan salah satu aktiva penting dalam perusahaan industri karena berhubungan erat dengan proses produksi yang dilaksanakan.. Pengelolaan persediaan bahan baku yang tidak tepat dapat menyebabkan kerugian pada perusahaan. Tingkat persediaan yang terlalu besar dapat menyebabkan meningkatnya biaya penanganan persediaan serta kemungkinan hilangnya persediaan. Sebaliknya, jika tingkat persediaan yang terlalu rendah dapat menyebabkan terganggunya kelancaran proses produksi. Untuk itu diperlukan suatu pengelolaan persediaan yang baik sehingga persediaan yang ada dapat optimal. Saat ini peranan controller dalam perusahaan tidak hanya terbatas dalam menyelenggarakan kegiatan akuntansi saja. Controller selayaknya memperluas fungsi-fungsi controllership, yaitu fungsi perencanaan, pengendalian, pelaporan, akuntansi dan tanggung jawab utama lainnya. Controller mempunyai peranan yang sangat besar dalam menangani masalah pengelolaan persediaan bahan baku. Objek dalam pembahasan skripsi ini adalah peranan controller dalam pengelolaan persediaan bahan baku guna menunjang kelancaran proses produksi pada perusahaan pesawat terbang yang menghasilkan berbagai macam pesawat terbang dan helikopter yang berlokasi di Bandung. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif analisis, yaitu suatu metode yang dilakukan dengan menguraikan terlebih dahulu kondisi objek penelitian yang diteliti berdasarkan fakta dan data yang ada, untuk menguji hipotesis yang dilakukan dengan cara menghitung jumlah seluruh jawaban Ya yang ada pada jawaban kuisioner. Dari hasil penelitian yang dilakukan, frekuensi jawaban responden sebesar 93,91% yang mendukung bahwa controller berperan dalam pengelolaan persediaan bahan baku, sedangkan frekuensi jawaban responden yang mendukung kelancaran proses produksi sebesar 60,57%. Hasil persentase dari variabel dependen 75%, dengan demikian dapat dikatakan controller tidak berperan dalam pengelolaan persediaan bahan baku guna menunjang kelancaran produksi. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, terdapat sedikit kelemahan pada controller dalam menjalankan fungsi pelaporan, terutama dalam mengaplikasikan fungsi-fungsi koordinasi antara bagian produksi dengan bagian penyediaan bahan baku dan kondisi likuiditas perusahaan sehingga controller sebaiknya lebih meningkatkan kinerjanya, terutama hal-hal yang terkait dengan fungsi-fungsi koordinasi antara bagian produksi dengan bagian penyediaan bahan baku serta dalam meningkatkan proses penjualan dan penagihan piutang agar kondisi likuiditas perusahaan menjadi tersedia untuk mengadakan bahan baku yang diperlukan oleh bagian produksi. Kata kunci: controller, peranan controller, persediaan bahan baku, kelancaran produksi iii

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... iii KATA PENGANTAR... iv DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 3 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian... 3 1.4 Kegunaan Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Peranan... 5 2.2 Controller sebagai Suatu Fungsi... 5 2.2.1 Pengertian Controllership dan Controller... 5 2.2.2 Fungsi Controller... 7 2.2.3 Kualifikasi Controller... 9 2.2.4 Karakteristik Controller yang Kuat... 10 2.3 Persediaan... 13 2.3.1 Pengertian Persediaan... 13 2.3.2 Klasifikasi Persediaan... 14 2.3.3 Sistem Pencatatan Persediaan... 15 vii

2.3.4 Metode Penilaian Persediaan... 17 2.3.5 Manfaat Perusahaan Mengadakan Persediaan... 18 2.4 Pengelolaan Persediaan... 19 2.4.1 Perencanaan Persediaan... 19 2.4.2 Pengendalian Persediaan... 21 2.4.3 Prasyarat Pengelolaan Persediaan yang Efektif... 27 2.4.4 Manfaat Pengelolaan Persediaan yang Efektif... 28 2.5 Proses Produksi... 29 2.5.1 Pengertian Proses Produksi... 29 2.5.2 Jenis-jenis Proses Produksi... 30 2.5.3 Kelancaran Proses Produksi... 30 2.6 Kontribusi Controller dalam Pengelolaan Persediaan Bahan Baku... 31 2.7 Hubungan Peranan Controller dalam Pengelolaan Persediaan Bahan Baku dengan Kelancaran Proses Produksi... 33 2.8 Kerangka Pemikiran... 36 2.9 Pengembangan Hipotesis... 38 BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN 3.1 Objek Penelitian... 39 3.2 Metode Penelitian... 39 3.2.1 Operasionalisasi Variabel... 40 3.2.2 Sumber Data Penelitian... 40 3.2.3 Teknik Pengumpulan Data... 41 viii

3.2.4 Variabel dan Skala Pengukuran... 42 3.2.5 Pengembangan Instrumen... 46 3.2.6 Pengolahan Data... 46 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Perusahaan... 49 4.1.1 Sejarah Singkat Perusahaan... 49 4.1.2 Struktur Organisasi Perusahaan... 54 4.1.3 Uraian Tugas dan Wewenang... 56 4.1.4 Bidang Usaha... 66 4.2 Peranan Controller dalam Pengelolaan Persediaan Bahan Baku dan Kelancaran Proses Produksi... 66 4.2.1 Karakterisitik Controller pada PT. Dirgantara Indonesia... 67 1. Kualitas Personal... 67 2. Kemampuan Teknis... 68 3. Pertimbangan Bisnis... 69 4. Keahlian Berkomunikasi... 70 5. Kemampuan Interpersonal... 71 6. Pertanggungjawaban Ganda... 72 4.2.2 Berfungsinya Controller Secara Normatif... 73 1. Fungsi Perencanaan... 73 2. Fungsi Pengendalian... 74 3. Fungsi Pelaporan... 75 4. Fungsi Akuntansi... 76 ix

5. Tanggung Jawab Utama Lainnya... 77 4.2.3 Kontribusi Controller dalam Pengelolaan Persediaan Bahan Baku... 78 4.2.4 Kelancaran Proses Produksi... 79 1. Tercapainya Target Produksi yang Direncanakan... 79 2. Kelancaran Produksi... 80 BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan... 86 5.2 Saran... 87 DAFTAR PUSTAKA... 88 LAMPIRAN-LAMPIRAN... 89 x

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Skema Peranan Controller dalam Pengelolaan Persediaan Bahan Baku dengan Kelancaran Proses Produksi... 35 xi

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Karakteristik Controller yang Kuat... 10 Tabel 3.1 Indikator Variabel Bebas dan Skala Pengukuran... 43 Tabel 3.2 Indikator Variabel Tidak Bebas dan Skala Pengukuran... 45 Tabel 4.1 Kualitas Personal... 67 Tabel 4.2 Kemampuan Teknis... 68 Tabel 4.3 Pertimbangan Bisnis... 69 Tabel 4.4 Keahlian Berkomunikasi... 70 Tabel 4.5 Kemampuan Interpersonal... 71 Tabel 4.6 Pertanggungjawaban Ganda... 72 Tabel 4.7 Fungsi Perencanaan... 73 Tabel 4.8 Fungsi Pengendalian... 74 Tabel 4.9 Fungsi Pelaporan... 75 Tabel 4.10 Fungsi Akuntansi... 76 Tabel 4.11 Tanggung Jawab Utama Lainnya... 77 Tabel 4.12 Kontribusi Controller dalam Pengelolaan Persedian Bahan Baku... 78 Tabel 4.13 Tercapainya Target Produksi yang Direncanakan... 79 Tabel 4.14 Anggaran Biaya Produksi Tahun 2006... 80 Tabel 4.15 Anggaran Biaya Produksi Tahun 2007... 81 Tabel 4.16 Anggaran Biaya Produksi Tahun 2008... 82 Tabel 4.19 Resume... 83 xii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 Struktur Organisasi PT. Dirgantara Indonesia. 89 Lampiran 2 Contoh Kuesioner 90 Lampiran 3 Jawaban Hasil Kuesioner 95 Lampiran 4 Surat Keterangan. 100 Lampiran 5 Curriculum Vitae. 101 xiii