Entropi Spektral Resting State Sinyal Electroencephalogram pada Penderita Skizofrenia

dokumen-dokumen yang mirip
EMOTIV EPOC SOP. BRAIN COMPUTER INTERFACE & SCIENTIFIC CONTEXTUAL EEG Laboratorium Biofisika Institut Teknologi Bandung

Wahana Fisika, 2(2), e-issn :

Analisis Data EEG pada Beberapa Kondisi menggunakan Metode Dekomposisi dan Korelasi berbasis Wavelet (Dekorlet)

EKSTRAKSI FITUR SINYAL ELEKTROENSEFALOGRAF (EEG) UNTUK IDENTIFIKASI UNSPOKEN-SPEECH MENGGUNAKAN EEGLAB

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Menghitung Frekuensi Gelombang Permukaan dengan Menggunakan Simulator Sederhana Pembangkit Gelombang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KLASIFIKASI DAN EKSTRAKSI SINYAL EEG-P300 MENGGUNAKAN SUPPORT VECTOR MACHINE

DETEKSI EPILEPSI DARI SINYAL EEG MENGGUNAKAN AUTOREGRESSIVE DAN ADAPTIVE BACKPROPAGATION

IDENTIFIKASI KONDISI RILEKS DARI SINYAL EEG MENGGUNAKAN WAVELET DAN LEARNING VECTOR QUANTIZATION

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA BAB I PENDAHULUAN

ANALISIS KINERJA SPEKTRUM SENSING MENGGUNAKAN METODE ENERGY DETECTION PADA COGNITIVE RADIO

OPTIMASI RANCANGAN FILTER BANDPASS AKTIF UNTUK SINYAL LEMAH MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIK Studi Kasus: Sinyal EEG

Nama : Ricky Shonda Sanjaya NRP :

SISTEM TELECARDIAC MONITORING EKSTRAKSI DAN TRANSMISI PARAMETER TEMPORAL SINYAL JANTUNG MELALUI KANAL RADIO

Klasifikasi Sinyal EEG Terhadap Tiga Kondisi Pikiran Menggunakan Autoregressive dan Adaptive Backpropagation

PENGENALAN POLA EEG PADA KEMAMPUAN KONSENTRASI DAN MENGHITUNG

PEMODELAN ALIRAN LISTRIK PADA SEL SARAF MANUSIA

Rancangan Sistem Monitoring ph Berbasis Mikrokontroller Arduino dan Wifi Node ESP8266

PENGKLASIFIKASIAN TINGKAT DANGEROUS DRIVING BEHAVIOR MENGGUNAKAN DATA ELEKTROENSEFALOGRAFI (EEG) DENGAN PENDEKATAN MACHINE LEARNING

EKSTRASI CIRI SINYAL EPILEPSI MENGGUNAKAN FAST FOURIER TRANSFORM

Gambar 1 : Sistem Penempatan Elektoda [1]

ABSTRAK Pada tugas akhir ini dibuat sistem pengidentifikasi sinyal EEG, yaitu komponen gelombang alpha, beta dan theta dengan menggunakan transformasi

Jaringan Syaraf Tiruan pada Robot

IDENTIFIKASI SINYAL EEG MENGGUNAKAN KOEFISIEN REGRESI DAN JARINGAN SYARAF TIRUAN

ABSTRAK. Pemodelan Kecerdasan Buatan Untuk Pengenalan Citra Elektrokardiografi (EKG) Oleh: Imam Tazi, M.Si

Algoritma Mendeteksi Ketidaknormalan Premature Atrial Contractions(PACs) Berdasarkan Kombinasi RR Interval dan Correlation Coefficient

BAB 2 LANDASAN TEORI. Pengenalan suara (voice recognition) dibagi menjadi dua jenis, yaitu

Modifikasi Algoritma Pengelompokan K-Means untuk Segmentasi Citra Ikan Berdasarkan Puncak Histogram

OPTIMASI RANCANGAN FILTER BANDPASS AKTIF UNTUK SINYAL LEMAH MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIK

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

2) Staf Pengajar Jurusan Fisika, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

POLA GELOMBANG OTAK ABNORMAL PADA ELEKTROENCEPHALOGRAPH. Yudiansyah Akbar ( )

ANALISIS KINERJA SPECTRUM SENSING MENGGUNAKAN METODE MATCHED FILTER PADA COGNITIVE RADIO

Rancang Bangun Sistem Pemantauan Aktivitas Gelombang Otak Secara Real Time Menggunakan Bio Sensor

listrik Gaya fundamental Berkas Elektron Sinar - X Hukum Coloumb Induksi Tabung Katoda Tabung Televisi Isolator dan konduktor Sistem Syaraf

KLASIFIKASI SINYAL EEG TERHADAP RANGSANGAN SUARA MENGGUNAKAN POWER SPECTRAL DENCITY DAN MULTILAYER PERCEPTRON

Pengantar Biopsikologi

Desain Alat Ukur Kekeruhan Air Menggunakan Metode Transmisi Cahaya dengan Lock-In Amplifier

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. baik yang berhubungan dengan fisik, maupun dengan mental. Masalah gangguan kesehatan jiwa menurut data World Health

BIOFISIKA SEL KULIAH SMT IVA FAKULTAS KEDOKTERAN UWKS Paul S. Poli/Biofisika/2006 1

Identifikasi Tingkat Perhatian Produk Berdasarkan Sinyal EEG Sebagai Neuro Marketing

Sistem Instrumentasi Sinyal Electrocardiography untuk Analisa Dinamika Jantung

BAB III METODE PENELITIAN. Pemotong an Suara. Convert. .mp3 to.wav Audacity. Audacity. Gambar 3.1 Blok Diagram Penelitian

PENDAHULUAN. Latar Belakang

BIOLISTRIK PADA SISTEM SARAF A. Hasil

EMOSI merupakan salah satu fitur penting dan kompleks

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN PROTOTIPE BAND PASS FILTER UNTUK OPTIMASI TRANSFER DAYA PADA SINYAL FREKUENSI RENDAH; STUDI KASUS : SINYAL EEG

Identifikasi Neuropsikologis Terhadap Video Iklan Secara Real-Time Menggunakan Fast Fourier Transform dan Support Vector Machine

BAB III METODE PENELITIAN. Alam Universitas Lampung pada bulan Februari 2014 sampai Mei 2014.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. dicolokan ke komputer, hal ini untuk menghindari noise yang biasanya muncul

DETEKSI OTOMATIS KELAINAN JANTUNG MENGGUNAKAN HIDDEN MARKOV MODEL (HMM)

Neuromuskulator. Laboratorium Fisiologi Veteriner PKH UB 2015

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Frekuensi Dominan Dalam Vokal Bahasa Indonesia

Deteksi Sinyal Elektromyogram (EMG) Saat Kontraksi Dan Relaksasi Dengan Personal Komputer

Rabiner L, Juang BH Fundamental of Speech Recognition. New Jersey: PTR Prentice-Hall, Inc. Reynolds D.A An Overview of Automatic

PREDIKSI CURAH HUJAN DI KOTA MEDAN MENGGUNAKAN METODE BACKPROPAGATION NEURAL NETWORK

ISSN : e-proceeding of Engineering : Vol.4, No.3 Desember 2017 Page 3395

IDENTIFIKASI SPEKTRUM FREKUENSI ISYARAT ELEKTROKARDIOGRAF MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN KOMPETISI PENUH

Kata kunci Brain Computer Interface; Learning Vector Quantization; Sinyal EEG; Spektral Daya; Video Game. I. PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. PSD Bab I Pendahuluan 1

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada dua tempat yaitu di Laboratorium

Implementasi Teori Graf Dalam Masalah Fingerprint Recognition (Pengenalan Sidik Jari)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

A364. JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print)

BAB I PENDAHULUAN. bagi setiap individu manusia yang ada dimuka bumi. Tidak mengherankan jika

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini telah dilaksanakan di Laboratorium Elektronika Dasar Jurusan

EEG NORMAL PADA ANAK DAN DEWASA

Perancangan Simulator EKG (Elektronik Kardiogra) Menggunakan Software Proteus 8.0

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM PENGENAL SUARA

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan dari penelitian ini adalah Ilmu Kesehatan Telinga

Deteksi Respon Konsentrasi Terhadap Rangsangan Suara Secara Real-Time Menggunakan Wavelet dan Support Vector Machine

Aplikasi Metoda Random Walks untuk Kontrol Gerak Robot Berbasis Citra

Perbandingan Spektral Musik Klasik dengan Musik Etnik Jawa menggunakan Analisis MFCC dan Beat Strength

Perancangan Perangkat Lunak untuk Ekstraksi Ciri dan Klasifikasi Pola Batik

Aplikasi Artificial Neural Network (ANN) untuk Memprediksi Perilaku Sumur Geotermal

Rancang Bangun Data Logger Massa Menggunakan Load Cell

INSOMNIA DAN DIAGNOSIS PSIKIATRI PADA PASIEN DI INSTALASI RAWAT DARURAT (IRD) RSUP SANGLAH

DAFTAR PUSTAKA. Barlow, H.D., & Durand, V.M. (1995). Abnormal Psychology. Amerika. Serikat: Brook/Cole Publishing Company.

PENGEMBANGAN ALAT BANTU PEMODELAN TERAPI LENGAN PASCA STROKE DENGAN MEMANFAATKAN SINYAL ELECTROENCEPHALOGRAPHY (EEG) MENGGUNAKAN EMOTIV

I. PENDAHULUAN. Jantung merupakan salah satu organ tubuh yang sangat vital, karena jantung

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Sistem Pencari Lokasi Sumber Manusia Menggunakan Metode ITD

SISTEM IDENTIFIKASI STRUKTUR DENGAN MENGGUNAKAN METODE FREQUENCY DOMAIN DECOMPOSITION-NATURAL EXCITATION TECHNIQUE

BAB II PENJALARAN IMPULS SARAF. Ganglia basalis merupakan bagian dari otak yang memiliki peranan penting antara lain

IMPLEMENTASI SISTEM PENGENALAN KATA MENGGUNAKAN SINYAL ELECTROMYOGRAPHY BERBASIS RASPBERRY PI

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Fisika, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Airlangga.

Pengaruh Latar Belakang Warna pada Objek Gambar terhadap Hasil Ekstraksi Sinyal EEG

ANALISIS HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGENALAN JARINGAN SYARAF TIRUAN DENGAN BANYAKNYA JUMLAH KELAS POLA YANG DIKENALI DAN TINGKAT KERUMITAN POLANYA

BAB III METODE PENELITIAN. Elekto Medis, Politeknik Kesehatan Surabaya, dan Sekolah Luar Biasa (SLB) Tuna Rungu mulai bulan Januari 2012-Juli 2012.

ALGORITMA TDOA UNTUK PENGUKUR JARAK ROKET MENGGUNAKAN TEKNOLOGI UHF

Artikel Penelitian Majalah Kesehatan Pharmamedika 2013, Vol 5 No. 1 15

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. syaraf pusat yang mengkoordinir, mengatur seluruh tubuh dan pemikiran manusia.

ANALISA HASIL PERBANDINGAN IDENTIFIKASI CORE POINT PADA SIDIK JARI MENGGUNAKAN METODE DIRECTION OF CURVATURE DAN POINCARE INDEX

Ekstraksi Parameter Temporal Sinyal ECG Menggunakan Difference Operation Method

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini mulai dilaksanakan pada bulan April 2015 sampai dengan Mei 2015,

Transkripsi:

PROSIDING SNIPS 016 Entropi Spektral Resting State Sinyal Electroencephalogram pada Penderita Skizofrenia Yudiansyah Akbar 1,a), Nita Handayani 1,b), Idam Arif 1,c), Siti Nurul Khotimah 1,d) dan Freddy Haryanto 3,e) 1 Laboratorium Biofisika, Kelompok Keilmuan Fisika Nuklir dan Biofisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Institut Teknologi Bandung, Jl. Ganesha no. 10 Bandung, Indonesia, 4013 a) yudiansyahakbar1@gmail.com (corresponding author) b) nitahandayani@yahoo.com c) idam@fi.itb.ac.id d) nurul@fi.itb.ac.id e) freddy@fi.itb.ac.id Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk menginvestigasi perbedaan aktivitas kelistrikan otak sinyal Electroencephalogram (EEG) pada penderita skizofrenia dan kelompok kontrol menggunakan teknik analisis spektral entropi. Sampel pada penelitian ini sebanyak 8 orang, terdiri dari 4 orang penderita skizofrenia dan 4 orang subjek normal sebagai kelompok kontrol. Subjek direkam menggunakan EEG Wireles 1 elektroda yaitu AF3, F7, FC5, T7, P7, O1, O, P8, T8, FC6, F8, AF4 dan elektroda referensi pada kondisi resting state (menutup mata). Pengambilan data dilakukan di Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat. Data hasil perekaman diolah dan dinalisis dengan teknik centering, filtering, estimasi spektral dengan menggunakan Periodogram Welch, Window diaplikasikan pada analisis spektral ini yaitu window Hamming, kemudian dilakukan analisis entropi spektral. Hasil analisis spektral entropi menunjukan penurunan selisih nilai ratarata spektral entropi penderita skizofrenia pada lobus AF3 sebesar 0.045, F7 sebesar 0.004, T7 sebesar 0.0016, T8 sebesar 0.0313, FC6 sebesar 0.009, F8 sebesar 0.0441, dan AF4 sebesar 0.001. Kata-kata kunci: : entropi spektral, resting state, EEG, skizofrenia PENDAHULUAN Salah satu tantangan dalam mengekstraksi sinyal Electroenchepalogram (EEG) adalah sifat sinyal EEG yang random, non-stationer, non-linear, dan komplek. Oleh karena itu, diperlukan suatu teknik analisis yang dapat mengkarakterisasi tingkat kompleksitas sinyal berdasarkan ciri tertentu, salah satu nya menggunakan teknik analisis spektral berbasis Pwelch dengan window Hamming. Nilai Power Spectral Density (PSD) yang dihasilkan, kemudian dianalisis dengan menggunakan entropi spektral. Pada penelitian sebelumnya spektral entropi digunakan untuk membedakan gerak regular dan irregular pada sistem Hamiltonian [1], analisis sinyal pernapasan dan hubungannya dengan pola cyclic saat tidur [], ekstraksi fitur sinyal EEG pada Brain-Computer Interfaces (BCI) [3] dan ekstraksi sinyal untuk pengenalan suara [4]. Pada penelitian ini, sinyal EEG dikarakterisasi menggunakan teknik analisis spektral entropi untuk membedakan tingkat irregularitas dan level chaos pada studi kasus penderita skizofrenia dan subjek normal. ISBN: 978-60-61045-0- 806

PROSIDING SNIPS 016 TEORI DAN METODE Skizofrenia Skizofrenia adalah penyakit atau gangguan mental yang ditandai dengan adanya gejala halusinasi dan delusi, gangguan pikiran, dan tanggapan emosi yang lemah. Seseorang yang memiliki gangguan ini kesulitan dalam membedakan antara realita dan khayalan atau alam pikiran. Skizofrenia ditandai dengan terdapatnya perpecahan (schism) antara pikiran, emosi dan perilaku pasien. Perpecahan pada pasien digambarkan dengan adanya gejala fundamental (primer) spesifik, yaitu gangguan pikiran yang ditandai dengan gangguan asosiasi. Gejala fundamental lainnya adalah gangguan afektif, autisme, dan ambivalensi. Sedangkan gejala sekundernya adalah waham dan halusinasi [5] Aktivitas kelistrikan otak Skizofrenia berasal dari ketidakseimbangan kimiawi otak yang disebut neurotransmiter, yaitu kimiawi otak yang memungkinkan neuron-neuron berkomunikasi satu sama lain. Beberapa ahli mengatakan bahwa skizofrenia berasal dari aktivitas neurotransmiter dopamine yang berlebihan di bagian-bagian tertentu pada otak [6]. Otak manusia bekerja dengan sistem kelistrikan, yaitu memindahkan ion dari satu sisi ke sisi yang lain pada sel saraf (neuron). Sel mempunyai lapisan yang disebut membran sel, di dalam sel ini terdapat ion Na, K, Cl dan protein A-. Bila kita memberikan suatu rangsangan yang cukup kuat hingga melewati suatu titik yang disebut dengan nilai ambang, maka akan terjadi proses depolarisasi membran yang berkelanjutan dan irreversible. Ion-ion Na+ akan mengalir ke dalam sel secara cepat dalam jumlah yang banyak. Pada keadaan ini potensial membran akan naik dengan cepat. Terjadinya depolarisasi membran secara tiba-tiba ini disebut dengan potensial aksi. Potensial aksi yang terbentuk melalui perambatan impuls dapat melalui suatu sinaps. Sinaps merupakan persambungan antar neuron. Neuron yang mentransmisikan informasi adalah neuron presynaptic, sedangkan neuron yang berada di luar sinaps merupakan neuron postsynaptic. Penjumlahan potensial aksi yang terjadi pada dendrit di postsynaptic inilah yang terukur oleh EEG. Electroencephalograph (EEG) EEG yang digunakan pada penelitian ini adalah Neuroheadset Emotiv Epoc (Brain Computer Interface and Scientific Contextual EEG). Gambar 1. Perangkat Neuroheadset Emotiv Epoc (BCI) and Scientific Contextual EEG). Gambar 1 menunjukkan Neuroheadset Emotiv Epoc yang memiliki lima perangkat utama, terdiri dari perangkat headset yang memiliki 14 elektroda dan referensi, USB Transceiver Dongle, Hydration Sensor Pack 4. Saline solution, dan USB charger. dengan 16 Unit Sensor Pada EEG Emotiv ini, transmisi sinyal ke display tidak menggunakan kabel (wireless). Prosedur perekaman EEG bersifat non-invasif, aman dan tidak menyakitkan. Rekaman sinyal ditransmisikan ke sistem EEG yang terdiri dari elektroda-elektroda, amplifier, filter dan alat perekaman yang mengukur dan mencatat aktivitas listrik otak (bagan kertas atau monitor komputer). Setiap elektroda dihubungkan ke differential amplifier (satu amplifier untuk sepasang elektroda). Amplifier memperkuat tegangan antara elektroda aktif dan acuan. Tegangan yang keluar dari differential amplifier lalu menuju chanel display melalui kumpulan filter terlebih dahulu. Filter yang tepat dipilih agar dapat menentukan komponen frekuensi dari gelombang otak yang sesuai dalam mendiagnosa penyakit. ISBN: 978-60-61045-0- 807

PROSIDING SNIPS 016 Metode Penelitian Metode yang digunakan pada penelitian ini disajikan pada diagram berikut ini: Gambar. Diagram Blok Metode Penelitian Gambar menunjukkan alur pengambilan dan pengolahan data yang dilakukan pada penelitian ini. Pengambilan data dilakukan dengan pengukuran langsung pada subjek normal dan pasien skizofrenia di Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat. Sampel pada penelitian ini sebanyak 8 orang, yang terdiri dari 4 pasien skizofrenia (selanjutnya disebut SZ1, SZ, SZ3, SZ4) yang telah didiagnosa berdasarkan kriteria Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorder, 4th edition (DSM-IV) dan 4 orang normal sebagai kelompok control (selanjutnya disebut N1, N, N3, N4). Data hasil perekaman adalah data dalam format.edf (European Data Format). Data ini kemudian dikonversi menjadi data.txt dengan menggunakan software Emotiv TestBench v.1.5.1., frekuensi sampling perekaman adalah 18 Hz, sehingga perekaman selama 3 menit menghasilkan sebanyak 3040 data. Data yang didapatkan dari hasil perekaman ini kemudian dilakukan preprocessing melalui teknik centering sehingga akan dihasilkan sinyal yang berada pada baselinenya, yaitu nilai rata-rata dari suatu sinyal pada elektroda tertentu berada pada titik nol. Data yang sudah dicentering kemudian difilter dengan bandpass filter dari noise dan artefak, agar data yang kita olah adalah data gelombang otak. Untuk estimasi spektral dilakukan dengan memanfaatkan metode periodogram Welch. Estimasi spektral pada periodogram Welch dilakukan dengan cara segmentasi data menjadi P bagian, panjang segmen D dan overlap satu segmen terhadap segmen lainnya tergeser sepanjang S data (S D). Untuk melakukan estimasi periodogram untuk setiap data ke-p menggunakan persamaan 1: dengan: ~ ( p) 1 p Pxx T x ( k)exp( j fkt ) (1) UDT D 1 k 0 D 1 k0 U T w ( k) () Kemudian diperoleh estimasi akhir berikut: p 1 ~ 1 ~ ( p) P w ( f i ) Pxx ( f ) P (3) p0 dengan: (p) : Spektral; P w(f i ) : Spektral rata-rata P xx x (p) (k) : Fungsi sinyal dalam bentuk data yang terbagi dalam sejumlah kelompok data (P) dengan panjang tertentu (D) yang mengalami overlap dengan panjang pergesaran (S) lebih kecil atau sama dengan panjang kelompok data (S D). ISBN: 978-60-61045-0- 808

U T : Faktor untuk mengurangi bias : Periode pencacahan PROSIDING SNIPS 016 Untuk menghitung nilai entropi spektral dilakukan dengan cara normalisasi nilai spektral daya yang sudah dihasilkan (persamaan 4), kemudian dilakukan perhitungan nilai spektral entropi untuk melihat tingkat iregularitas sinyal HASIL PENELITIAN n ~ Pw ( f i ) ( f ) ~ P ( f ) PSD (4) w i E PSD ( f )log PSD ( f ) (5) n Hasil analisis spektral daya dengan menggunakan periodogram Welch pada penderita skizofrenia dan subjek normal dalam kondisi resting state ditunjukkan pada gambar 3: n Gambar 3. Grafik distribusi spektral daya (a) penderita skizofrenia, (b) subjek normal Berdasarkan gambar 3 di atas, kita dapat mengamati beberapa perbedaan antara penderita skizofrenia dan subjek normal. Perbedaan yang paling mendasar adalah terjadinya peningkatan gelombang delta ( 4 Hz) dan gelombang teta (4 8 Hz) pada penderita skizofrenia. Hal ini menunjukkan pada kondisi resting state penderita skizofrenia mengalami pergeseran spektral daya menuju rentang frekuensi rendah. Pergeseran spektral daya menuju rentang frekuensi rendah pada kondisi resting state mengindikasikan abnormalitas serta menunjukkan aktivitas mental yang semakin rendah pula, Nissl, J (006) [7]. Selain itu, pada gelombang alfa, ditemukan penurunan spektral daya yang signifikan pada penderita skizofrenia. Berbeda dengan subjek normal, pada kondisi resting state dominasi gelombang otak justru berada pada rentang frekuensi gelombang alfa (8-13 Hz). Gelombang alfa merepresentasikan kondisi mental yang relaks, ketenangan, kewaspadaan, dan integrasi pikiran/ tubuh, mata tertutup, mulai mengantuk [8]. Penurunan gelombang alfa pada kondisi resting state menunjukkan abnormalitas aktivitas kelistrikan, turunnya tingkat relaksasi kondisi mental, kesadaran dan disintegrasi pikiran (Merrin EL, 199) [9]. Hal ini diduga yang menyebabkan gangguan terpecahnya pikiran dan lemahnya respon emosional pada penderita skizofrenia. Temuan ini didukung oleh penelitian Clementz dkk. (1994) [10], Locatelli dkk. (1993) [11], Miyauchi dkk. (1991) [1], Omori dkk. (199) [13] dan Gasser dkk. (199) [14] yang melaporkan terdapat peningkatan gelombang delta dan teta serta penurunan gelombang alfa pada penderita skizofrenia. Adapun hasil analisis entropi spektral disajikan pada tabel 1 berikut ini: ISBN: 978-60-61045-0- 809

PROSIDING SNIPS 016 Tabel 1 perbandingan nilai rata-rata entropi spektral Entropi Spektral Elektroda Skizofrenia Normal ǀSelisihǀ AF3 0.79 0.774 0.045 F7 0.790 0.794 0.004 FC5 0.857 0.803 0.054 T7 0.844 0.845 0.00 P7 0.893 0.796 0.097 O1 0.859 0.766 0.093 O 0.834 0.737 0.096 P8 0.80 0.753 0.067 T8 0.784 0.816 0.031 FC6 0.789 0.810 0.01 F8 0.770 0.814 0.044 AF4 0.779 0.799 0.00 Tabel 1 menunjukkan nilai rata-rata entropi spektral daya subjek normal dan penderita skizofrenia untuk seluruh elektroda. Berdasarkan tabel tersebut, terlihat bahwa nilai entropi spektral menunjukkan angka yang bervariasi. Penurunan nilai entropi spektral pada penderita skizofrenia dapat terlihat pada elektroda AF3, F7, T7, T8, FC6, F8, dan AF4. Rendahnya nilai entropi spektral mengindikasikan derajat keacakan dan kompleksitas sinyal yang rendah [15]. Pada penderita skizofrenia ditemukan penurunan nilai entropi spektral lobus frontal. Lobus frontal berkaitan dengan proses berfikir, tingkah laku, perhatian, berfikir kreatif, emosi, dan intelektual. Dengan demikian, temuan ini menunjukkan bahwa level chaos dan derajat keacakan sinyal otak lobus frontal pada penderita skizofrenia lebih rendah dibandingkan subjek normal yang dibuktikan dengan nilai entropi yang lebih rendah pula. Hasil penelitian ini relevan dengan penelitian Jeong J (1998) [16] yang mengungkapkan terdapat penurunan level chaos lobus frontal dan temporal kiri pada penderita skizofrenia. Otak manusia merupakan sebuah sistem neural spasial-temporal non-linier yang kompleks sehingga menunjukkan adanya dinamika chaos. Penurunan level chaos pada penderita skizofrenia berkaitan dengan kompleksitas EEG. Ying et al. (005) melaporkan bahwa kompleksitas EEG subjek normal lebih tinggi dibandingkan dengan EEG penderita skizofrenia berdasarkan analisis entropi simbolis [17]. Hal ini dikarenakan pada penderita skizofrenia mengalami abnormalitas konektivitas fungsional otak berdasarkan analisis data fmri [18]. Konektivitas fungsional otak merupakan kopling temporal dari aktivitas neural dari area otak yang berbeda. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa penurunan derajat keacakan sinyal pada lobus frontal terjadi karena terjadi penurunan konektivitas dari area frontal. Bohlken et al. (015) menyatakan bahwa penurunan konektivitas pada area frontal dan subcortical untuk pasien skizofrenia mengindikasikan adanya kerusakan konektivitas struktural akibat hilangnya integritas sepanjang white matter fibers dalam area tersebut [19]. KESIMPULAN Hasil analisis spektral daya gelombang otak pada penderita skizofrenia dan subjek normal menunjukkan terjadinya peningkatan spektral daya gelombang delta dan teta pada seluruh penderita skizofrenia. Selain itu, Penderita skizofrenia mengalami penurunan spektral daya pada gelombang pada gelombang alfa. Adapun hasil analisis spektral entropi menunjukan penurunan selisih nilai rata-rata spektral entropi penderita skizofrenia pada lobus AF3 sebesar 0.045, F7 sebesar 0.004, T7 sebesar 0.0016, T8 sebesar 0.0313, FC6 sebesar 0.009, F8 sebesar 0.0441, dan AF4 sebesar 0.001 UCAPAN TERIMA KASIH Penulis mengucapkan terima kasih kepada Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat yang telah bekerja sama dalam pengambilan data. Makalah ini secara parsial didanai oleh RIK ITB 016 (006p/I1.C01/PL/016) dan PUPT Ristekdikti 016. ISBN: 978-60-61045-0- 810

PROSIDING SNIPS 016 REFERENSI 1. G. E. Powell dan I. C. Percival, A spectral entropy method for distinguishing regular and irregular motion of Hamiltonian systems, Journal of Physics A: Mathematical and General, 1 (11), 1979 pp. 053-071. E. Reyes-Sanchez et al, Spectral entropy analysis of the respiratory signal and its relationship with the cyclic alternating pattern during sleep, Int. J. Mod. Phys. C 10, 016 p.114 3. Aihua Zhang et al, Feature Extraction of EEG Signals Using Power Spectral Entropy, Int. Conf on BioMed Eng. and Infrmtcs,, 008, pp. 435 439 4. A. M. Toh, R Togneri dan S Nordholm, Spectral Entropy as Speech Features for Speech Recognition, The University of Western Australia 01, 005 5. Kaplan, H.I. dan Sadock, Synopsis of Psychiatry, Behavioral Sciences, & Clinical Psyciatry, New York: Williams & Wilkins, 1991. 6. Durand, V. M, Barlow, D.H., Essentials of Abnormal Psychology, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 007. 7. Nissl, J Electroencephalogram (EEG). Brain and Nervous System Health Center, 006 8. Lavelle, Christina et.al. Brainwaves. Brainworks, UK, 007 9. Merrin EL, Negative symptoms and EEG alpha activity in schizophrenic patients Schizophr Res. 199 Oct;8(1):11-0. 10. Clementz dkk., Resting EEG in first-episode schizophrenia patients, bipolar psychosis patients, and their first-degree relatives., Psychophysiology, vol. 5, no. 31, pp. 486-494, 1994. 11. Locatelli M, Factor analysis and computerized EEG: preliminary data on schizophrenic patients., Int J Neurosci., vol. 7, no. 3-4, pp. 65-70, 1993. 1. Miyauchi, Computerized EEG in schizophrenic patient, Biol psychiatry, vol. 8, no. 6, pp. 3-19, 1990. 13. Omori, Quantitative EEG of elderly schizophrenic patients, Jurnal psychiatry neuro, vol. 38, no. 5, pp. 305-309, 199. 14. Gasser, deletarious effect of ocular artefacts on the quantitative EEG, Clinical Neuroscience, vol. 41, no. 6, pp. 35-356, 199. 15. N. Kannathal, M. L. Choo, U. R. Acharya, dan P. K. Sadasivan. Entropies for detection of epilepsy in EEG. Comput. Methods Prog. Biomed., 80(3):187-194, 005. 16. Jeong J Kim DJ, Chae JH, Kim SY, Ko HJ, dan Paik IH. Nonlinear analysis of the EEG of schizophrenics with optimal embedding dimension. Med Eng Phys. 1998 Nov-Dec;0(9):669-76. 17. Ying Liu, Lisha Sun, Yisheng Zhu, dan Patch Beadle. Novel Method for Measuring the Complexity of Schizophrenic EEG Based on Symbolic Entropy Analysis. Proceedings of the 005 IEEE Engineering in Medicine and Biology 7th Annual Conference Shanghai, China, September 1-4, 005. 18. Mary-Ellen Lynall, Danielle S. Bassett, Robert Kerwin, Peter J. McKenna, Manfred Kitzbichler, Ulrich Muller, dan Ed Bullmore. Functional Connectivity and Brain Networks in Schizophrenia. The Journal of Neuroscience, 30(8):9477 87, 010. 19. Marc M. Bohlken, Rachel M. Brouwer, René C. W. Mandl, Martijn P. Van den Heuvel, Anna M. Hedman, Marc De Hert, MD, Wiepke Cahn, MD, René S. Kahn, MD, dan Hilleke E. Hulshoff Pol. Structural Brain Connectivity as a Genetic Marker for Schizophrenia. JAMA Psychiatry. 5, 015. ISBN: 978-60-61045-0- 811