KORELASI ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN HARAPAN SERTA PERSEPSI PASIEN DALAM PELAYANAN KEFARMASIAN DI APOTEK X DI DAERAH SEMINYAK

dokumen-dokumen yang mirip
INTISARI GAMBARAN KUALITAS PELAYANAN DISTRIBUSI OBAT PT.TRI SAPTA JAYA TERHADAP APOTEK DI WILAYAH BANJARMASIN TENGAH

Evaluasi Kepuasan Konsumen terhadap Pelayanan (Farida Baroroh) 135

BAB III METODE PENELITIAN. A. Identifikasi Variabel-variabel Penelitian. membuktikan secara empiris hipotesis tersebut maka variabel yang diteliti:

TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP PELAYANAN RESEP DI APOTEK KIMIA FARMA 286 PADANG ASRI

UPAYA PENINGKATAN KUALITAS LAYANAN FARMASI RSK. ST VINCENTIUS A PAULO SURABAYA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SERVQUAL DAN QFD

Pengaruh Mutu Pelayanan Terhadap Tingkat Kepuasan Konsumen Apotek Non Praktek Dokter di Kuta Utara

Diarti, et al, Studi Kualitas Pelayanan Apotek Ditinjau dari Tingkat Kepuasan Konsumen...

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN INSTALASI FARMASI DI RSUD PARE MENGGUNAKAN METODE SERVQUAL

ABSTRAK KUALITAS PELAYANAN RESEP DI APOTEK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH HADJI BOEDJASIN PELAIHARI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Desain Penelitian. Penelitian ini termasuk dalam desain penelitian non eksperimental deskriptif

Inpatient Satisfaction of Nursing Services in RSUP Dr. Kariadi Semarang

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KAMAR OBAT PUSKESMAS KABUPATEN JEPARA TAHUN 2017

Farmaka Volume 15 Nomor 3 96

HUBUNGAN ANTARA PELAYANAN DOKTER DENGAN KEPUASAN PASIEN DI INSTALASI RAWAT INAP A BADAN LAYANAN UMUM RUMAH SAKIT UMUM PUSAT PROF. DR. R. D. DR. R.

*Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Sam Ratulangi

Ekuilibrium : Jurnal Ilmiah Bidang Ilmu Ekonomi P-ISSN X Volume 11, No 2, September 2016 E-ISSN

ANALISA TINGKAT KEPUASAN PASIEN BPJS TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN UNIT RAWAT JALAN DI IFRS SERANG

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PELAKSANAAN SISTEM PELAYANAN FARMASI SATU PINTU

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI BP.GIGI PUSKESMAS KELAYAN DALAM KOTA BANJARMASIN

GAMBARAN KUALITAS PELAYANAN OBAT PADA PASIEN BPJS DI DEPO FARMASI BLUD RSUD BALANGAN PERIODE MEI-JUNI TAHUN 2016

ANALISI KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI INSTALASI FARMASI RSIA CICIK PADANG. Oleh: KHARISMA ROSA BP

HUBUNGAN ANTARA MUTU PELAYANAN DENGAN PEMANFAATAN APOTEK RUMAH SAKIT PANCARAN KASIH GMIM MANADO Margreit I. Musak*

* Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi

BAB III KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS PENELITAN. semakin ketat yang membuat berbagai rumah sakit berlomba-lomba dalam

ANALISIS IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (IPA) TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI APOTEK PONTJOL SEMARANG

USULAN PERBAIKAN KUALITAS LAYANAN MENGGUNAKAN METODE SERVICE QUALITY

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI MAHASISWA TENTANG MUTU PELAYANAN POLIKLINIK DIAN NUSWANTORO DENGAN KEPUTUSAN PEMANFAATAN ULANG DI UPT POLIKLINIK DIAN

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan di bidang bisnis merupakan kegiatan yang komplek dan beresiko

HUBUNGAN TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN DENGAN STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN APOTEK DI KABUPATEN REMBANG KOTA REMBANG NASKAH PUBLIKASI

yang akan datang (Anderson et al.,1994). Menurut Hoffman dan Bateson (1997) kepuasan pelanggan dipengaruhi oleh kualitas layanan dari suatu

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS PELAYANAN PASIEN RAWAT JALAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN DI APOTEK INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT ISLAM SITTI MARYAM KOTA MANADO

LAPORAN KEMAJUAN. Ketua : Dr. rer.nat. I.M.A.G Wirasuta,M.Si.,Apt.

SIDANG TESIS MANAJEMEN INDUSTRI MAGISTER MANAJEMEN TEKNOLOGI INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2011

Kata kunci : Kualitas pelayanan, Instalasi Farmasi, GAP, RSUD Ratu Zalecha Martapura

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KUALITAS ASUHAN IBU NIFAS DAN KEPUASAN PASIEN DI RSUD SURAKARTA

* Agus Mansur, ** Intan Wahyu WD Jurusan Teknik Industri, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta * **

BAB III METODELOGI PENELITIAN

HUBUNGAN KNOWLEDGE DAN PERCEPTION GAP DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP RS SEMEN GRESIK

HUBUNGAN MUTU PELAYANAN GIZI DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT PANTI WALUYO SURAKARTA SKRIPSI

The Relationship between Inpatient Expectations of Staff Responsiveness and Empathy with Inpatient Satisfaction at Wangaya District Hospital Denpasar

BAB II LANDASAN TEORI. terlebih dahulu dasar-dasar yang akan digunakan nantinya. Dasar-dasar teori

MUTU PELAYANAN KEFARMASIAN DI KLINIK TELKOM MEDAN SKRIPSI

: Dimensi Kualitas, Kepuasan Pasien, Askes Sosial, Pelayanan Rawat Jalan, Rumah Sakit

VOLUME II No 1 Januari 2014 Halaman 51-62

BAB III METODE PENELITIAN

Medula Vol. 2 No. 1 Oktober 2014 ISSN

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA L AMORE CAFE DI DENPASAR. Oleh Ni Kadek Yuliastina 1 Made Jatra 2

TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN PADA PROGRAM RUJUK BALIK JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DI APOTEK-APOTEK PROGRAM

Kata Kunci: Kualitas, Pelayanan Obat, Assurance

SKRIPSI. oleh Dita Dityas Hariyanto NIM

HUBUNGAN KARAKTERISTIK SOSIO DEMOGRAFI, STATUS KEPESERTAAN DENGAN KEPUASAAN PASIEN DALAM PELAYANAN KIA DI PUSKESMAS III DENPASAR SELATAN

ANALISIS KESENJANGAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PENGUNJUNG PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENDAHULUAN INTISARI MUFLIH

HUBUNGAN KINERJA PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN RUANG RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT PANTI WALUYA MALANG ABSTRAK

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah correlation study yaitu penelitian yang

Optimalisasi Penggunaan Layanan Komunikasi 147 Oleh Pelanggan Indihome Optimization of Communications Service Care 147 by Customer Indihome

BAB III METODE PENELITIAN

(Submited : 6 Maret 2018, Accepted : 31 Maret 2018)

ANALISIS TINGKAT PELAYANAN PASIEN POLIKLINIK RUMAH SAKIT ABDUL RIVAI DI KABUPATEN BERAU

GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PERAWATAN GIGI DAN MULUT DI PUSKESMAS BAHU

INTISARI TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DI PUSKESMAS GADANG HANYAR BANJARMASIN

PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP PELAYANAN APOTEK DI KOTA RANAI KECAMATAN BUNGURAN TIMUR KABUPATEN NATUNA NASKAH PUBLIKASI

BAB I PENDAHULUAN. nasional, mengakibatkan suatu perusahaan yang ingin berkembang atau paling tidak

ANALISA KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN SEMEN PADANG MENGGUNAKAN MODEL KANO BERDASARKAN DIMENSI SERVQUAL

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP LOYALITAS PASIEN DI RUMAH SAKIT BHAKTI KARTINI. Rosmawati

PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT PADA KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN KLATEN TESIS

BAB 1 PENDAHULUAN. pelayanan kesehatan kepada masyarakat dan memiliki peran sangat strategis dalam

Jurnal Keperawatan, Volume VIII, No. 2, Oktober 2012 ISSN MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN DENGAN METODE TIM

DESKRIPSI MUTU PELAYANAN DAN KEPUASAN PASIEN HIPERTENSI PESERTA PROLANIS BPJS DI PUSKESMAS PATARUMAN III KOTA BANJAR

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SURAKARTA. Juni Trisnowati Fakultas Ekonomi Universitas Surakarta

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survey

PENGARUH PELATIHAN TERHADAP PELAYANAN OBAT DENGAN RESEP OLEH APOTEKER DI APOTEK WILAYAH KOTA DENPASAR

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA RIAS DAN KECANTIKAN JURUSAN KESEJAHTERAAN KELUARGA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI PADANG

IDENTIFIKASI HARAPAN PELANGGAN TERHADAP MUTU PELAYANAN DAN MUTU PROSES PRODUKSI OLAHAN IKAN DI CV. MINA UTAMA

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGUKURAN KEPUASAN PELANGGAN COMLABS INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG (ITB)

SKRIPSI HUBUNGAN PENERAPAN KOMUNIKASI EFEKTIF PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RSUD DR. ADNAAN WD PAYAKUMBUH TAHUN 2016

201 Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes. ISSN (elektronik)

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian eksplanatori dengan desain cross

HUBUNGAN PERSEPSI MUTU PELAYANAN LABORATORIUM PATOLOGI KLINIK DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT SANGLAH DENPASAR TAHUN 2015

BAB I PENDAHULUAN. produk atau harapan-harapannya. Kotler (1997: 36). Meningkatnya derajat

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN 1 HASIL UJI RELIABILITAS DAN VALIDITAS 116

KEPUASAN PASIEN BPJS (BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL) TERHADAP PELAYANAN DI UNIT RAWAT JALAN (URJ) RUMAH SAKIT PERMATA MEDIKA SEMARANG TAHUN 2014

ABSTRAK KUALITAS PELAVANAN RESEP DI APOTEK KIMIA FARMA ULIN KOTA BANJARMASIN MENURUT PERSEPSI PASIEN

BAB II METODE PENELITIAN

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UMUM CIBITUNG RAYNA DALINTA GINTING

Nora Tristiana Abstrak

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. termasuk dalam kriteria inklusi pada penelitian ini, 15 responden untuk

BAB II STUDI PUSTAKA 2.1. Tinjauan Pustaka Kepuasan Pasien Kepuasan merupakan persepsi atau perasaan pasien yang timbul terhadap pelayanan

Arista Noviyanti*), Dr. dr. Sri Andarini, M.Kes**), Retno Astuti S, SS.MM**) ABSTRACT PENDAHULUAN

Usulan Peningkatan Kualitas Pelayanan di Perguruan Tinggi X Dengan Menggunakan Metode Service Quality (Servqual) *

Gambaran Kepuasan Pelanggan Berdasarkan Kualitas Pelayanan Hema Resto Kemang Pratama di Bekasi

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan desain penelitian observasional. analitik dengan pendekatan cross sectional untuk mempelajari

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang dapat menghasilkan barang atau jasa berkualitas yang mampu

ANALISIS KESENJANGAN ANTARA EKSPEKTASI KONSUMEN TERHADAP PERSEPSI JASA PELAYANAN (Studi Kasus pada Bengkel Cat dan Las Mobil Warna Indah di Kediri)

Transkripsi:

KORELASI ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN HARAPAN SERTA PERSEPSI PASIEN DALAM PELAYANAN KEFARMASIAN DI APOTEK X DI DAERAH SEMINYAK (CORELATION OF EDUCATION DEGREE AND PATIENT EXPECTATION-AND-PATIENT PERCEPTION OF PHARMACEUTICAL CARE IN PHARMACY X IN SEMINYAK) NI PUTU UDAYANA ANTARI*, FITRIA MEGAWATI*, I PUTU TANGKAS SUWANTARA* *Akademi Farmasi Saraswati Denpasar, Jalan Kamboja No.11A, Denpasar, Bali Abstrak: Apotek selaku penyedia jasa dituntut untuk dapat memberikan pelayanan kefarmasian yang terbaik. Apotek dituntut untuk dapat memenuhi harapan pasien sehingga pasien puas terhadap pelayanan yang diberikan. Tingkat pendidikan seseorang mempengaruhi tingkat pengetahuan pasien, Pengetahuan seseorang mempengaruhi sudut pandangnya dalam menilai suatu pelayanan kefarmasian yang diperoleh. Dengan demikian penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara tingkat pendidikan pasien dan harapan serta persepsi antara pasien terhadap pelayanan kefarmasian yang dilakukan oleh Apotek X di daerah Seminyak. Penelitian ini menggunakan rancangan cross sectional yang dilaksanakan melalui penyebaran kuesioner yang memuat harapan dan persepsi kepada pasien yang berkunjung ke Apotek X di daerah Seminyak. Kuesioner memuat pernyataan yang terbagi dalam 5 dimensi yaitu: reliability, responsiveness, assurance, tangibles, dan empathy. Kuesioner yang diisi responden diberi skor menggunakan skala Likert. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada korelasi signifikan antara tingkat pendidikan dan harapan terhadap pelayanan kefarmasian dengan arah korelasi positif dan. Korelasi antara tingkat pendidikan terhadap pelayanan kefarmasian dan persepsi menunjukkan hasil yang signifikan dengan arah korelasi positif dan. Kata kunci : harapan, persepsi, tingkat pendidikan, kualitas pelayanan kefarmasian. Abstract: Pharmacy as service providers are required to provide the best pharmacy service. Pharmacy required to meet the expectations of patients so that the patients are satisfied with the services provided. A person's education level affects the patient's level of knowledge, knowledge of a person influences his perspective in assessing pharmaceutical services obtained. Thus, this study aims to determine the relationship between education levels and expectations of patients and the perception among patients to pharmacy services conducted by the Pharmacy "X '' in the Seminyak area. This study used cross sectional design conducted through questionnaires containing expectations and perceptions of patients who visit pharmacies "X" in the Seminyak area. The questionnaire contains statements that are divided into five dimensions: reliability, responsiveness, assurance, tangibles and empathy. Questionnaires filled respondents were scored using a Likert scale. The results showed that there was a significant correlation between level of education and the expectations of pharmacy services with a positive correlation direction and degree of correlation is weak. The correlation between level of education to pharmacy services and the perception of a significant result with a positive correlation direction and degree of correlation is weak. Keywords: expectations, perceptions, level of education, the quality of pharmaceutical services. PENDAHULUAN Harapan pelanggan adalah keyakinan tentang pemberian pelayanan yang berfungsi sebagai standar dalam menilai kinerja. Karena pelanggan membandingkannya dengan persepsi pada saat menilai kualitas pelayanan, mengetahui harapan konsumen menjadi sangat penting bagi pemasar. Kesalahan dalam menilai keinginan pelanggan dapat mengakibatkan kehilangan pelanggan. Pelanggan biasanya mempersepsikan pelayanan berdasarkan kualitas pelayanan dan seberapa besar produk tersebut memuaskan keinginannya dibandingkan dengan pengalamannya secara keseluruhan (Zeithaml dan Bitner, 1996). 17

NI PUTU UDAYANA ANTARI Menurut Robbins (2003) dideskripsikan bahwa persepsi merupakan kesan yang diperoleh oleh individu melalui panca indera kemudian dianalisa (diorganisir), diintepretasi dan kemudian dievaluasi, sehingga individu tersebut memperoleh makna. Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehataan No. 35 Tahun 2014, apotek adalah sarana pelayanan kefarmasian tempat dilakukan praktik kefarmasian oleh Apoteker dimana standar pelayanan kefarmasian adalah tolak ukur yang dipergunakan sebagai pedoman bagi tenaga kefarmasian dalam menyelenggarakan pelayanan kefarmasian. Pelayanan Kefarmasian adalah suatu pelayanan langsung dan bertanggung jawab kepada pasien yang berkaitan dengan sediaan farmasi dengan maksud mencapai hasil yang pasti untuk meningkatkan mutu kehidupan pasien. Persepsi konsumen terhadap pelayanan apotek yang buruk akan merugikan apotek dari aspek bisnis karena konsumen akan beralih ke apotek lain. Dampak yang timbul tidak saja kepada konsumen yang bersangkutan tetapi kesan buruk ini akan diceritakan kepada orang lain sehingga citra apotek, terutama para petugasnya, termasuk apoteker, akan negatif atau buruk. Oleh karena itu, persepsi konsumen yang baik terhadap layanan kefarmasian di apotek harus ditumbuhkan terus menerus dan berkesinambungan dengan orientasi kepada pelanggan itu sendiri. Menurut Parasuraman et al., (1991), ada lima dimensi pokok kualitas pelayanan jasa yang dapat digunakan untuk mengukur tingkat kepuasan pelanggan yaitu responsiveness (ketanggapan), reliability (kehandalan), assurance (jaminan), emphaty (empati), tangibles (bukti langsung). Menurut Tjiptono (2008) Banyak faktor yang mempengaruhi persepsi kepuasan terhadap suatu prodak atau jasa, diantaranya faktor pendapatan, faktor budaya, faktor status sosial, faktor tingkat pendidikan, faktor tingkat usia, faktor demografis dan masih banyak faktor yang lain. Menurut Undang-Undang No. 20 Tahun 2003, indikator tingkat pendidikan terdiri dari jenjang pendidikan dan kesesuaian jurusan. Jenjang pendidikan adalah tahapan pendidikan yang ditetapkan berdasarkan tingkat perkembangan peserta didik, tujuan yang akan dicapai, dan kemampuan yang dikembangkan, terdiri dari Pendidikan dasar, pendidikan menengah, dan pendidikan tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara tingkat pendidikan dengan harapan dan persepsi pasien. rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : Apakah tingkat pendidikan berhubungan signifikan dengan harapan dan persepsi pasien di apotek X di daerah seminyak? METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian cross sectional. Populasi dan Sampel. Populasi adalah seluruh pasien di apotek X di Seminyak. Jumlah sampel penelitian diperoleh melalui perhitungan rumus menurut Lemeshow dkk. (1997) sebagai berikut: n Keterangan: : jumlah sampel minimal : derajad kepercayaan 95% (1,96) p : proporsi populasi 50% (0,5) d : tingkat presisi/penyimpangan terhadap populasi 14% (0,14) Menurut rumus di atas, sampel penelitian minimal berjumlah 49 orang sehingga dalam penelitian ini diambil masing-masing 50 orang untuk responden yang berpendidikan terakhir pendidikan dasar, 50 orang responden yang berpendidikan terakhir pendidikan menengah dan 50 orang responden yang berpendidikan tinggi. Pengambilan sampel dilakukan dengan sistem purposive sampling dengan kriteria inklusi dan eksklusi sebagai berikut : Kriteria Inklusi : 1. Pasien yang membeli obat ke apotek dengan biaya sendiri. 2. Pasien dengan umur minimal 17 tahun. 3. Pasien bisa berkomunikasi, membaca, dan menulis dengan baik. 4. Pasien yang bersedia mengisi kuesioner. Kriteria Eksklusi : 1. Pasien atau keluarga yang berasal dari pegawai apotek tersebut. 2. Pasien Jamkesmas, askes, dan asuransi swasta lainnya. Instrumen Penelitian. Penelitian dilakukan dengan menyebarkan kuesioner yang dirancang dalam bentuk pernyataaan dengan jawaban 18

tertutup. Pernyataan dibuat sesuai pengukuran kualitas pelayanan menurut Dari setiap pernyataan tersebut dirancang pernyataan dengan jawaban mendukung (favourable) dan untuk jawaban yang tidak mendukung (unfavorable). Skoring dilakukan menggunakan skala Likert. Kuesioner yang digunakan telah teruji validitas dan reliabilitasnya. Uji validitas dan reliabilitas dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 30 orang responden menggunakan metode one shot (sekali ukur).uji validitas yang digunakan adalah tekhnik korelasi Product Moment Pearson. Kriteria pengujian adalah nilai r hitung melebihi nilai r tabel yaitu >0,361. Jika nilai r hitung telah melebihi 0,361 maka kuesioner tersebut dinyatakan telah valid. Kriteria pengujian reliabilitas adalah jika nilai Cronbach Alpha hitung > 60, maka instrumen yang diuji tersebut dapat dinyatakan telah reliabel. Pengolahan dan Analisis data. Pengambilan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner pada total 150 responden yang telah memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Data yang telah diperoleh dilakukan proses Coding yang selanjutnya dilakukan analisis data dengan mencari total skor dari nilai yang telah diperoleh di setiap kuesioner. Untuk mencari hubungan antara tingkat pendidikan dengan harapan dan persepsi pasien, digunakan uji Spearman. 19 HASIL DAN PEMBAHASAN Dalam pola interaksi sosial, persepsi pasien sangat berperan dalam menggambarkan tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan kefarmasian di apotek. Berdasarkan persepsi ini akan timbul kesan pasien terhadap apotek, yang selanjutnya dapat disebut sebagai kualitas pelayanan apotek. Kesan yang didapat dibangun atas persepsi masing-masing individu yang berelasi.persepsi seseorang dapat berbeda satu sama lainnya, meskipun dihadapkan pada suatu situasi dan kondisi yang sama. Hal ini dipandang dari suatu gagasan bahwa semua menerima suatu objek rangsangan melalui penginderan, penglihatan, pendengaran, pembauan dan perasaan. Persepsi dan harapan pasien berkaitan dengan kepuasan terhadap mutu pelayanan kesehatan. Berdasarkan teori bahwa makin tinggi tingkat pendidikan seseorang makin mudah menerima informasi sehingga makin banyak pula pengetahuan yang dimiliki. Sebaliknya pendidikan yang kurang akan menghambat perkembangan sikap seseorang terhadap nilai-nilai yang baru diperkenalkan (Nursalam, 2001). Tabel 1. Hasil Uji Spearman Terhadap Korelasi dan Persepsi Pasien Tingkat r = 0,231 pendidikan korelasi terhadap harapan positif,tingkat korelasi Tingkat pendidikan terhadap persepsi r = 0,351 Berdasarkan hasil penelitian secara umum yang ditunjukkan pada tabel 1. setelah diuji menggunakan uji Spearman, ada korelasi yang signifikan antara tingkat pendidikan dengan harapan pasien terhadap pelayanan kefarmasian di Apotek X Daerah Seminyak. Korelasi tersebut menunjukkan arah positif yang menunjukkan semakin tinggi tingkat pendidikan maka harapan pasien terhadap pelayanan kefarmasian di Apotek X di Daerah Seminyak semakin tinggi. Namun, tersebut termasuk karena ada banyak faktor yang mempengaruhi korelasi tersebut. Menurut Zeithaml etal., (2003), terdapat empat faktor yang mempengaruhi persepsi dan ekspektasi pasien,yaitu sebagai berikut: 1. Apa yang didengar pasien dari pasien lainnya (worth of mouthcommunication). 2. Karakteristik individu yang dipengaruhi kebutuhan pribadi (personnel needs). 3. Pengalaman masa lalu (past experience) dalam menggunakan pelayanan. 4. Komunikasi dengan pihak eksternal (external communication) dari pemberi layanan memainkan peranan kunci dalam membentuk ekspektasi pelanggan. Hasil uji Spearman menunjukkan ada korelasi yang signifikan antara tingkat pendidikan dengan persepsi pasien terhadap pelayanan kefarmasian di Apotek X Daerah Seminyak. Korelasi tersebut menunjukkan arah positif yang menunjukkan

NI PUTU UDAYANA ANTARI semakin tinggi tingkat pendidikan maka persepsi pasien terhadap pelayanan kefarmasian di Apotek X di Daerah Seminyak semakin tinggi. Namun, tersebut termasuk karena ada banyak faktor yang mempengaruhi korelasi tersebut. Menurut Miftah Thoha (2003), faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi seseorang adalah sebagai berikut : 1. Faktor Internal: Perasaan, sikap dan kepribadian individu, prasangka, keinginan atau harapan, perhatian (fokus), proses belajar, keadaan fisik, gangguan kejiwaan, nilai dan kebutuhan juga minat, serta motivasi. 2. Faktor Eksternal: Latar belakang keluarga, informasi yang diperoleh, pengetahuan dan kebutuhan sekitar, intensitas, ukuran, keberlawanan, pengulangan gerak, hal-hal baru dan familiar atau ketidakasingan suatu objek. Tabel 2. Hasil Uji Spearman Terhadap Korelasi yang terbagi dalam Lima Dimensi Pelayanan signifikan arah r = 0,287 reliability responsiveness assurance tangibles empathy r = 0,182 r = 0,129 p = >0,05 r = -0,058 p = >0,05 r = 0,369 sangat sangat signifikan ian, arah korelasi negatif, tingkat korelasi sangat Tabel 3. Hasil Uji Spearman Terhadap Korelasi yang terbagi dalam Lima Dimensi Pelayanan signifikan arah r = 0,511 p = >0,05 reliability sedang cresponsiveness assurance empathy tangibles r = 0,258 p =<0,05 r = 0,302 r = 0,214 r = 0,191, arah Tabel 2 menunjukkan korelasi yang signifikan antara tingkat pendidikan dan harapan terdapat pada dimensi reliability, responsiveness dan empathy. Tabel 3 menunjukkan korelasi yang signifikan antara tingkat pendidikan dan harapan terdapat pada dimensi responsiveness, assurance, tangible dan empathy. SIMPULAN Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa: 1. signifikan antara tingkat pendidikan dan harapan terhadap pelayanan kefarmasian di apotek x daerah Seminyak dengan arah korelasi positif dan. 2. Korelasi antara tingkat pendidikan dan persepsi terhadap pelayanan kefarmasian di apotek x daerah Seminyak menunjukkan hasil yang signifikan dengan arah korelasi positif dan. 20

DAFTAR PUSTAKA Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2014. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 1027 Tahun 2004 tentang Standar Pelayanan di Apotek.(1-6). Miftah Thoha. 2003. Perilaku Organisasi. Edisi Pertama, Cetakan Keempatbelas. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada. Nursalam, 2001, Metodologi Riset Keperawatan, CV Sagung Seto : Jakarta Parasuraman, A. Zeithaml, Valerie A., dan L. Berry. 1991. DeliveringQuality Service. New York : The Free Press A Divission of Mac Millan inc. Tjiptono. F, 2008, Service Management Mewujudkan Layanan Prima, Penerbit ANDI: Yogjakarta 21