III. METODE PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
III. METODE PENELITIAN. Penelitian dan perancangan tugas akhir dilaksanakan mulai Agustus 2015

I. PENDAHULUAN. misalnya teknologi elektronik dengan keluarnya smartphone ataupun gadget

3 METODE PENELITIAN. c. Perangkat lunak Mission Planner. f. First Person View (FPV) Camera BOSCAMM

I. PENDAHULUAN. UAV (Unnmaned Aerial Vehicle) secara umum dapat diartikan sebuah wahana udara

BAB I PENDAHULUAN. sangat penting karena dengan spektrum inilah data dapat ditransmisikan.

1 PENDAHULUAN. minum, sarana olahraga, sebagai jalur trasportasi, dan sebagai tempat PLTA

III. METODE PENELITIAN. Perancangan sistem dilakukan dari bulan Juli sampai Desember 2012, bertempat di

I. PENDAHULUAN. Akhmad (2000) diartikan sebagai adanya bahan-bahan atau zat zat asing

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah (Austin, 2010).

3 METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan pada bulan Januari 2015 hingga Juni 2015 di

BAB III IMPLEMENTASI ALAT

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

2 TINJAUAN PUSTAKA. Unmanned Surface Vehicle (USV) atau Autonomous Surface Vehicle (ASV)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV ANALISA DAN PENGUJIAN ALAT

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Parrot AR. Drone

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

III. METODE PENELITIAN. Universitas Lampung yang dilaksanakan mulai dari bulan Maret 2014.

Rancang Bangun Wahana Udara Tanpa Awak VTOL-UAV Sebagai Wahana Identifikasi Dini Kondisi Udara Berbasis Video Sender

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pada bab ini akan dibahas mengenai perancangan dalam implementasi Passive

TUGAS AKHIR - TE

PENDAHULUAN Latar Belakang Parrot AR.Drone

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan dan perkembangan sistem tracking antena pada komunikasi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan dari bulan Desember 2008 sampai dengan bulan Mei

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi data telah menjadi layanan utama pada sistem telekomunikasi.

BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan teknologi yang sangat pesat. Teknologi tersebut didukung dengan adanya

I. PENDAHULUAN. Wahana udara tanpa awak (WUT) merupakan alternatif dari pesawat berawak

ANALISIS SINYAL RADIO ROBOT QUADCOPTER BERDASARKAN MODE TERBANG ROBOT MENGGUNAKAN 3DR RADIO TELEMETRI 915 MHz

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN PERANGKAT TELEMETRI RADIO 433 MHZ UNTUK TRANSMISI DATA GAMBAR. Oleh. Rhobby Maulana NIM :

III. METODE PENELITIAN. Perancangan sistem dilakukan dari bulan Maret sampai Juni 2014, bertempat di

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret 2015 sampai dengan Agustus 2015.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Gambar 1.1

PLATFORM UNMANNED AERIAL VEHICLE UNTUK AERIAL PHOTOGRAPHY AEROMODELLING AND PAYLOAD TELEMETRY RESEARCH GROUP (APTRG)

KENDALI QUADCOPTER MENGGUNAKAN REMOTE CONTROL DENGAN FREKUENSI RADIO 2,4 GHZ

PURWA RUPA UNMANNED AERIAL VEHICLE (UAV) SEBAGAI ALAT BANTU TIM PENYELAMAT DALAM PENCARIAN KORBAN HILANG DI HUTAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM PEMANTAU RUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN DUA KAMERA WIRELESS LAPORAN TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang dan Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN Tujuan. Merancang dan merealisasikan pesawat terbang mandiri tanpa awak dengan empat. baling-baling penggerak.

Pengembangan OSD (On Screen Display) dengan Penambahan Menu untuk Aplikasi pada Semi Autonomous Mobile Robot dengan Lengan untuk Mengambil Objek

II. TINJAUAN PUSTAKA. tanpa awak yang saat ini banyak diteliti dibelahan dunia tak terkecuali

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

III. METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

terhadap gravitasi, sehingga vektor gravitasi dapat diestimasi dan didapatkan dari pengukuran. Hasil akselerasi lalu diintregasikan untuk mendapatkan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini mulai dilaksanakan pada bulan Juli 2014 sampai Februari 2015.

III. METODE PENELITIAN. Penelitian mengenai analisis pola interferensi pada interferometer Michelson

KATA PENGANTAR. Cikeas, Januari Penulis

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. xvi

SEMINAR TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM KOMUNIKASI DATA PADA MARITIM BUOY WEATHER UNTUK MENDUKUNG KESELAMATAN TRANSPORTASI LAUT

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Terpadu Teknik Elektro Universitas

PEMBUATAN TELEMETRI SUHU NIRKABEL MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER HALAMAN JUDUL

BAB I PENDAHULUAN. ulang dan memerlukan ketelitian lebih tinggi dari kemampuan manusia. dan mengurangi tingkat kecelakaan pada saat bekerja.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. adalah kamera CCTV (Closed Circuit Television). Perangkat CCTV dapat

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pertemuan 10 PRINSIP KOMUNIKASI LISTRIK. Dahlan Abdullah Website :

III. METODE PENELITIAN. 1. Dua unit laptop, dengan spesifikasi sebagai berikut: a. Transmitter, ACER Aspire 5622WLCi dengan spesifikasi Intel Core 2

III. METODE PENELITIAN. menggunakan matlab. Kemudian metode trial dan error, selalu mencoba dan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah: b. Memori : 8192 MB. c. Sistem Model : Lenovo G40-45

BAB III DESAIN DAN IMPLEMENTASI SISTEM

metode pengontrolan konvensional yaitu suatu metode yang dapat melakukan penalaan secara mandiri (Pogram, 2014). 1.2 Rumusan Masalah Dari latar

BAB I PENDAHULUAN. Kebakaran hutan dan lahan gambut di Kalimantan pada awal November 2006,

III. METODE PENELITIAN

PANDUAN PENYUSUNAN LAPORAN UNTUK EVALUASI TAHAP 2 KRTI 2015

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN September 2015 bertempat di Laboratorium Terpadu Jurusan Teknik. Alat dan bahan tugas akhir ini, diantaranya :

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

SISTEM KENDALI POSISI DAN KETINGGIAN TERBANG PESAWAT QUADCOPTER A S R U L P

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

SINGLE PROPELLER DRONE (SINGRONE): INOVASI RANCANG BANGUN DRONE SINGLE PROPELLER SEBAGAI WAHANA PEMETAAN LAHAN BERBASIS UNMANED AERIAL VEHICLE (UAV)

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada dua tempat yaitu di Laboratorium

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. terjadi pada suatu wilayah tertentu dalam kurun waktu tertentu misalnya bencana

PANDUAN PENYUSUNAN LAPORAN UNTUK EVALUASI TAHAP II KRTI 2017

PEMANFAATAN KAMERA WIRELESS SEBAGAI PEMANTAU KEADAAN PADA ANTICRASH ULTRASONIC ROBOT

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Antena merupakan suatu bagian yang mutlak diperlukan dalam sistem

1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM SENSING DAN GROUND SEGMENT UNTUK QUADROTOR APTRG

Sistem Video Streaming dengan Server Mini Personal Computer (Mini Pc) pada Jaringan Ad-Hoc

Pius Yozy Merucahyo*, dan 2) Andreas Bagus Sadewo Teknik Elektro, Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta 1) 2)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

III. METODE PENELITIAN 3.1 Waktu dan Tempat Penelitian dan perancangan tugas akhir dilaksanakan mulai Agustus 2015 sampai November 2015, bertempat di Laboratorium Teknik Digital, Laboratorium Terpadu Teknik Elektro, Jurusan Teknik Elektro Universitas Lampung dan jadwal penelitian terlampir. 3.2 Alat dan Bahan Peralatan yang digunakan dalam penelitian dan perancangan tugas akhir ini antara lain : a. 1 Unit VTOL Unmaned Aerial Vehicle. b. 1 Unit Audio Video Receiver Boscam 5,8 Ghz 32 Ch. c. 1 Unit Audio Video Transmitter Boscam RC805. d. 1 Unit USB Stick TV Tuner. e. Baterai Lithium-Polimer 7.4v 2000mAh 40~80C. f. Laptop. g. Software MATLAB. h. 1 Unit Kamera CMOS 380 TVL. i. 1 Unit GPS Ublox NEO-M8N.

22 3.3 Spesifikasi Alat Spesifikasi alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : a. Video Sender yang digunakan adalah Boscam RC805 dengan frekuensi pengiriman 5,8 Ghz 32 Ch yang digunakan sebagai pengirim data gambar atau vidio. b. Menggunakan USB Stick TV Tuner untuk menangkap hasil gambar ke Laptop. c. Menggunakan Wahana VTOL Unmaned Aerial Vehicle sebagai pengangkut dari perangkat penangkap gambar. d. Menggunakan kamera CMOS 380 TVL yang digunakan sebagai media penangkap gambar. e. Laptop dan software MATLAB sebagai media pemrogaman dan pengolah citra. f. Menggunakan GPS ublox NEO-M8N sebagai alat penentu koordinat lokasi yang akan di ambil citranya. g. Menggunakan Mission planer sebagai software untuk GCS Wahana VTOL Unmaned Aerial Vehicle. 3.4 Spesifikasi Sistem Spesifikasi sistem adalah sebagai berikut : 1. Mampu memantau keadaan udara sungai dengan bantuan Unmanned Aerial Vehicle, hasil pemantauan akan dikirim menggunakan komunikasi video sender dan ditampilkan pada personal komputer berupa GUI (Graphical User Interface) dengan sofware MATLAB.

23 2. Dapat melakukan pengiriman data nirkabel menggunakan video sender 5,2 Ghz. 3. Dapat melakukan penyimpanan lokasi koordinat dengan GPS. 4. Perangkat lunak MATLAB sebagai software pengolahan citra. 3.5 Metode Penelitian Pada penelitian dan perancangan tugas akhir ini, langkah-langkah kerja yang dilakukan adalah sebagai berikut : 3.5.1 Studi Literatur Studi literatur dilakukan untuk mempelajari berbagai sumber referensi atau teori yang berkaitan dengan penelitian ini. Diantaranya melalui buku, jurnal ilmiah, internet maupun juduljudul skripsi yang berkaitan, antara lain : a. Sistem transmisi data b. Sistem video sender c. UAV d. Parameter kualitas udara e. Pengolahan citra f. GPS

24 3.5.2 Diagram AlirPenelitian Mulai Konsep Perancangan Dan studi literatur Perancangan model sistem Pemilihan Komponen Komponen Tersedia Perancangan perangkat keras Uji coba perangkat Berhasil Pembuatan program Uji coba program dan penggabungan dengan hardware Berhasil Realisasi perancangan Pengujian seluruh sistem Berhasil Selesai Gambar 3.1. Diagram Alir Penelitian

25 3.6 Perancangan Perangkat Keras (hardware) Perancangan blok diagram perangkat keras dibuat untuk mempermudah dalam realisasi alat yang akan dibuat. Audio Vidio Transmiter GPS Dari Wahana Telemetri Antena Telemetri Antena USB Stick TV Tunner Audio Vidio Receiver Gambar 3.2 Blok Diagram Sistem Dari blok diagram diatas terlihat bahwa rancangan dari sistem pengiriman gambar menggunakan sebuah kamera yang akan ditransmisikan menggunakan video sender melalui wahana quadcopter VTOL yang selanjutnya akan diintegrasikan menggunakan GPS untuk melihat titik koordinat dari citra yang akan diambil. Ada dua macam antena yang digunakan yaitu antena video sender yang digunakan sebagai perangkat pengambilan gambar dan antena telemetri yang digunakan sebagai perangkat pengambilan koordinat lokasi menggunakan GPS.

26 3.7 Perancangan Perangkat Lunak (software) Perancangan perangkat lunak dibutuhkan untuk menangkap gambar menggunakan software MATLAB yang sekaligus akan mengambil dan mengolah data citra dari gambar. Untuk software GCS sendiri digunakan software mission planer untuk melihat data terbang dari pesawat VTOL. Gambar 3.3 Software Ground Control Station Gambar 3.4 View Software MATLAB

27 3.8 Analisa dan Kesimpulan Analisa dilakukan dengan cara membandingkan hasil pengujian sistem ini baik per bagian maupun secara keseluruhan dengan nilai yang diharapkan dari literatur yang ada. 3.9 Pembuatan Laporan Akhir dari tahap penelitian ini adalah pembuatan laporan dari semua kegiatan penelitian yang telah dilakukan.