BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. fundamental terhadap harga saham pada sektor Textile dan Garment yang

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. kebijakan hutang terhadap para investornya terutama pada pemegang saham

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN. earning per share, book value per share, dan cash flow per share

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALIS PENGARUH VARIABEL-VARIABEL FUNDAMENTAL YANG MEMPENGARUHI HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI TAHUN

BAB V PENUTUP. Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan Price Earning Ratio (PER),

ANALISIS FUNDAMENTAL SEBAGAI DASAR PENENTUAN DALAM MEMILIH SAHAM PADA PT. GUDANG GARAM, TBK

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Perekonomian di Indonesia mengalami pertumbuhan yang cukup baik.

tingkat laba bersih sebelum bunga atau pajak.

BAB I PENDAHULUAN. Keadaan perekonomian suatu negara sangat dipengaruhi oleh banyak faktor.

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan sebagai organisasi berusaha untuk mencapai tujuan perusahaan UKDW

BAB I PENDAHULUAN. berharga yang berjangka panjang seperti saham, obligasi, waran, dan right

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Jatuhnya perekonomian di Indonesia akibat krisis moneter yang sempat

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. bab sebelumnya, maka peneliti mengambil kesimpulan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. untuk mengalami perbaikan. Hal tersebut dikarenakan perekonomian merupakan

BAB 1 PENDAHULUAN. pesat dan memegang peranan penting dalam memobilisasi dana dari investor

ANALISIS FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PT. ASTRA AGRO LESTARI, TBK UNTUK PERIODE

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Ketika Indonesia mengalami krisis ekonomi, naiknya suku bunga, dan

BAB V PENUTUP. Berdasarkan pembahasan pada bab-bab sebelumnya, maka terdapat beberapa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. bab sebelumnya, maka dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut:

BAB 1 PENDAHULUAN. Pasar modal Indonesia mengalami perkembangan yang pesat dari periode ke

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal dikatakan memiliki fungsi ekonomi karena pasar menyediakan

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pengaruh nilai tukar rupiah

BAB I PENDAHULUAN. dimanfaatkan oleh perusahaan-perusahaan yang memerlukan dana dalam jumlah

BAB 1 PENDAHULUAN. khususnya bagi pemegang saham sebagai pemilik perusahaan, dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di era globalisasi pada saat ini pertumbuhan perekonomian berkembang pesat

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan studi empiris yang telah dilakukan penulis, maka dapat

BAB I PENDAHULUAN. nilai investasi di masa yang akan datang. (Jones, 2004). Tujuan kegiatan investasi

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. modal didalam mendorong kinerja operasionalnya agar perusahaan tetap berjalan

BAB I PENDAHULUAN. bisa hanya mengandalkan kepada satu sumber pendanaan saja, yaitu hutang karena

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pasar modal dapat dijadikan salah satu alternatif bagi perusahaan untuk

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal merupakan sarana untuk melakukan investasi yaitu

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh return on

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. dana ke dalam lembaga investasi dan atau suatu benda dengan harapan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Semua perusahaan manufaktur di Indonesia dalam era globalisasi

BAB 1 PENDAHULUAN. yang pada akhir-akhir ini menarik minat para investor. Tujuan semua investasi

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Harga saham mencerminkan nilai dari suatu perusahaan. Jika perusahaan

BAB 1 PENDAHULUAN. investor dan perusahaan yang telah go public (emiten). Bagi emiten, pasar modal

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan akan mampu memberikan deviden kepada pemegang saham, kelangsungan hidup suatu perusahaan.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. A. current rasio PT. Ades Water Indonesia Tbk. meningkat dari yang di atas rata-rata industri.

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. 4.1 Deskripsi Objek Penelitian. mengenai pengaruh market capitalization (MC), debt to equity ratio (DE), dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Berkembangnya suatu perusahaan tergantung pada kinerja keuangan yang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan investasi atas aktiva keuangan dewasa ini telah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Penelitian ini dilakukan dengan menguji pengaruh Penilaian Kinerja

BAB I PENDAHULUAN. suatu Negara dapat dilihat dan diukur melalui berbagai cara, salah satunya dengan

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam, baik sumber

BAB I PENDAHULUAN. menjadikan perusahaan-perusahaan saling bersaing untuk dapat menyesuaikan

PENGARUH RETURN ON EQUITY, RETURN ON INVESTMENT DAN EARNING PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM PT FORTUNE INDONESIA, Tbk NENY HERAWATI

BAB I PENDAHULUAN. berbagai jenis tabungan di bank, digunakan untuk modal usaha sendiri maupun

BAB I PENDAHULUAN. Negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Kondisi ini didukung

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. masyarakat bisnis. Tujuan semua investasi dalam berbagai bidang dan jenis

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Pasar modal merupakan suatu bidang usaha perdagangan surat-surat berharga

BAB 1 PENDAHULUAN. yang bersumber dari masyarakat yang memiliki kelebihan dana ke berbagai sektor yang

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Berdirinya suatu perusahaan harus memiliki suatu tujuan yang

BAB I PENDAHULUAN. manajemen. Penilaian prestasi atau kinerja suatu perusahaan diukur karena dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. pembangunan ekonomi Indonesia. Hal ini dimungkinkan karena pasar modal

DAFTAR ISI ABSTRACT... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... xii. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. berpengaruh terhadap kesejahteraan suatu negara. Perkembangan ekonomi di

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan. Pergerakan harga saham industri farmasi di Bursa Efek Indonesia mulai

DAFTAR ISI. ABSTRACT... i ABSTRAK... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR GRAFIK...

BAB I PENDAHULUAN. Semua perusahaan makanan di Indonesia dalam era globalisasi selayaknya

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan banyaknya perusahaan real estate dan properti yang go

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian (Fahmi, 2012:52)

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Pembangunan suatu negara memerlukan dana investasi dalam jumlah

BAB I PENDAHULUAN. baik pemerintah, dan sebagai sarana bagi kegiatan berinvestasi. Pasar modal

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Berdasarkan uraian-uraian teori, hasil penelitian, dan analisis baik secara

BAB I PENDAHULUAN. Pada umumnya, pasar modal banyak dijumpai diberbagai negara.

Abstrak. Kata Kunci : PER, DER, EPS, Harga Saham. v Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia yang semakin bertumbuh dan berkembang di Indonesia. Hal ini ditandai

BAB I PENDAHULUAN. Sebelum pemodal melakukan transaksi di pasar modal, baik pasar perdana

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Administrasi Bisnis Pada FISIP UPN Veteran Jawa Timur OLEH :

BAB 1 PENDAHULUAN. profitabilitas yang tinggi. Profitabilitas adalah kemampuan perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. sangat berperan di dalam meningkatkan perekonomian dimana dana-dana yang

BAB I PENDAHULUAN. tertentu (Jogiyanto,2003). Investasi ke dalam produksi yang efisien dapat

BAB I PENDAHULUAN. Pemerintah telah memberikan beberapa kemudahan untuk dapat lebih

PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS) DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO (DPR) TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Kasus Pada PT. Astra International, Tbk)

BAB I PENDAHULUAN. pasar modal. Dengan adanya pasar modal para investor dapat melakukan

BAB I PENDAHULUAN. berjalan dengan lancar. Perusahaan tentu tidak hanya mengharapkan dana dari

BAB I PENDAHULUAN. debt to equity ratio, rasio profitabilitas yaitu return on equity, earning per

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpuan Dari hasil penelitian yang telah dilakukan mengenai analisis faktor fundamental terhadap harga saham pada sektor otomotif dan komponennya yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2009-2013, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Kondisi Return on Equity (ROE), Earning per share (EPS) dan Price earning ratio (PER) sebagai berikut : - Return on Equity (ROE) pada setiap perusahaan mengalami fluktuasi. Hal ini dikarenakan Return on Equity dipengaruhi oleh besarnya Earning Aftrer Tax dan Total Equity yang dimiliki oleh masingmasing perusahaan. Perusahaan yang memiliki nilai ROE tertinggi selama periode 2009-2013 adalah PT Indomobil Sukses Internasional Tbk sebesar 42.8% pada tahun 2010, sedangkan perusahaan yang memiliki nilai terendah adalah PT Multistrada Arah Sarana Tbk sebesar 0.09% pada tahun 2012. - Earning per share(eps) pada setiap perusahaan mengalami fluktuasi. Hal ini dikarenakan Earning per share dipengaruhi oleh besarnya Earning After Tax dan Total Shares yang dimiliki oleh masing-masing perusahaan. Perusahaan yang memiliki nilai EPS tertinggi selama

periode 2009-2013 adalah PT Astra Internasional Tbk sebesar Rp 5244 pada tahun 2011, sedangkan perusahaan yang memiliki nilai EPS terendah adalah PT Multistrada Arah Sarana Tbk sebesar Rp 2 pada tahun 2012 dan 2013 secara berturut-turut. - Price earning ratio (PER) pada setiap perusahaan mengalami fluktuasi. Hal ini dikarenakan Price earning ratio dipengaruhi oleh besarnya stock price dan EPS yang dimiliki oleh masing-masing perusahaan. Perusahaan yang memiliki nilai PER tertinggi selama periode 2009-2013 adalah PT Multistrada Arah Sarana Tbk sebesar 263.65 pada tahun 2012, sedangkan perusahaan yang memiliki nilai terendah adalah PT Indospring Tbk sebesar 0.6 pada tahun 2009. - Rata-rata harga saham perusahaan otomotif dan komponennya periode 2009-2013 relatif mengalami peningkatan pada setiap tahunnya. Hal ini dikarenakan kemampuan masing-masing perusahaan dalam menghasilkan laba dan ekspektasi investor terhadap perusahaan otomotif. Perusahaan yang memiliki nilai harga saham tertinggi adalah PT Astra Internasional Tbk sebesar Rp 74.000 pada tahun 2011, sedangkan perusahaan yang memiliki nilai harga saham terendah adalah PT Multistrada Arah Sarana Tbk sebesar Rp 205 pada tahun 2009. 2. Hasil penelitian secara parsial pengaruh Faktor Fundamental berdasarkan ROE, EPS dan PER terhadap Harga Saham sebagai berikut :

- Return on Equity (ROE) secara statistik tidak berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham dengan nilai signifikan 0.844. Dengan demikian H0 diterima yang berarti Return on Equity tidak memiliki pengaruh positif secara signifikan terhadap harga saham. - Earning per share (EPS) secara statistic berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham dengan nilai signifikan 0.000. Dengan demikian H0 ditolak yang berarti Earning per sharememiliki pengaruh positif secara signifikan terhadap harga saham. - Price earning ratio (PER) secara statistik tidak berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham dengan nilai signifikan 0.423. Dengan demikian H0 diterima yang berarti Price earning ratiotidak memiliki pengaruh positif secara signifikan terhadap harga saham. Hasil penelitian menunjukan bahwa Return On Equity (ROE), Earning Per Share (EPS) dan Price Earning Ratio (PER) secara bersama-sama memiliki pengaruh secara signifikan terhadap Harga Saham. Pada uji f angka signifikansi sebesar 0,000 yang memiliki nilai dibawah 0,05. 5.2 Saran Berdasarkan kesimpulan diatas, saran yang diharapkan dapat menjadi masukan yang berguna, sebagai berikut : 1. Bagi investor dan calon investor Para investor dan calon investor yang hendak melakukan investasi sebaiknya melihat dan menganalisis terlebih dahulu dalam memilih perusahaan dengan mempertimbangkan rasio Earning per share,

karena dalam penelitian ini rasio tersebut yang berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Para investor dapat membandingkan Earning Per Share perusahaan lain yang sejenis dan juga melihat data EPS tahun sebelumnya, dengan hal tersebut dapat terlihat perusahaan yang memiliki produktifitas paling kuat dan dapat menguntungkan di masa yang akan datang. Selain itu investor juga disarankan untuk mempertimbangkan faktor-faktor lain yang mempengaruhi harga saham seperti faktor makro ekonomi, nilai tukar mata uang dan lain-lain dan hendaknya mempertimbangkan psikologi harga pasar secara umum. 2. Bagi perusahaan Perusahaan-perusahaan Otomotif dan komponennya diharapkan dapat meningkatkan kinerja keungan perusahaan dan menjaga kestabilannya sehingga rasio ROE dan PER akan meninkat. Dengan meningkatnya rasio tersebut, maka diharapkan minat investor terhadap saham akan semakin meningkat. Meningkatnya minat investor terhadap saham suatu perusahaan cenderung akan meningkatkan harga saham perusahaan. 3. Bagi pengembang ilmu a. Bagi peneliti selanjutnya yang akan melakukan penelitian lebih dalam mengenai permasalahan ini disarankan agar periode penelitian lebih lama, misalnya 10 tahun. Karena dalam penelitian ini peneliti hanya mengambil jangka waktu

penelitian lima tahun dari tahu 2009-2013. Dengan jangka waktu penelitian yang lebih lama, akan memberikan hasil penelitian yang lebih maksimal. b. Memasukan variabel tambahan lain yang masih jarang diteliti sebagai variabel yang diduga mempengaruhi harga saham