BAB I PENDAHULUAN. Zaman modern seperti ini masyarakat mulai membutuhkan internet, internet

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Tingkat taraf hidup manusia mempengaruhi gaya hidup yang dijalankan selain itu

DAFTAR ISI. Halaman KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... vi DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR LAMPIRAN... ix

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB II LANDASAN TEORI. pemasaran dan biaya lainnya yang terkait dengan delivery layanan.

BAB I PENDAHULUAN. interaksi baru, market place baru, dan sebuah jaringan bisnis dunia yang tanpa

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. oleh perusahaan. Persoalan tersebut menuntut manajemen untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. kemudian melihat apakah rencana yang dipilih cocok dan dapat digunakan untuk

BAB I PENDAHULUAN Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I. PENDAHULUAN. Perkembangan perekonomian yang terus meningkat mengakibatkan semakin

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat, mempermudah proses pengambilan keputusan selanjutnya.

BAB I PENDAHULUAN Gambaran Umum Profil Umum Perusahaan GAMBAR 1.1 Logo Telkom Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN. atas dasar harga berlaku triwulan terhadap triwulan tumbuh 5,01

BAB I PENDAHULUAN. bersosialisasi adalah dengan mengikuti organisasi. Dengan berorganisasi manusia dapat

BAB I PENDAHULUAN. sarana jasa pengiriman. Bisnis jasa pengiriman di dalam negeri beberapa tahun

BAB I PENDAHULUAN. Terdapat strategi baru bagi perusahaan untuk mempertahankan pelanggan dan untuk

I. PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan dunia bisnis semakin pesat, ditandai dengan makin

BAB 1 PENDAHULUAN. keinginan dan kebutuhan konsumen. nilai lebih tinggi dibanding pesaing kepada konsumen, seperti harga yang

BAB I PENDAHULUAN. jumlah penduduk. Seiring dengan pesatnya daya beli masyarakat dalam bidang

BAB I PENDAHULUAN UKDW. (tangible) kinerjanya pada dasarnya tidak nyata (intangible) dan biasanya

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang pesat. Dengan berkembangnya teknologi informasi dan semakin

PENGANTAR BISNIS MINGGU KE-6. Pemasaran. Disusun oleh: Nur Azifah., SE., M.Si

BAB I PENDAHULUAN. kebijakan bisnisnya dari layanan dengan portofolio POTS (Plain Ordinary

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Tinjauan terhadap Obyek Studi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Di era globlisasi saat ini telekomunikasi dan informasi sudah menjadi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Di era perkembangan zaman seperti ini telah terjadi perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Become a Dominant Infocom Player in the Region, bergerak dalam bisnis

BAB I PENDAHULUAN. maksimal serta dapat mempertahankan kelangsungan usahanya. Tuntutan kerja

METODE PENELITIAN. Dalam hal ini yang menjadi objek penelitian adalah konsumen yang pernah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai gaya yang diinginkan masyarakat Indonesia. Kebutuhan masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Era perdagangan bebas dewasa ini, menuntut perusahaan untuk

BAB I PENDAHULUAN. tersebut tidak dapat melayani semua pelanggan. Hal ini dikarenakan jumlah. menuntut untuk dilayani secara efektif dan efisien.

BAB I PENDAHULUAN. alternatif yang baik terhadap perubahan tersebut. Perubahan pola persaingan

METODOLOGI PENULISAN

BAB I PENDAHULUAN. ini menyebabkan perubahan tatanan bisnis secara global. Perubahan

BAB I PENDAHULUAN Gambaran Umum Objek Studi Gambar 1.1 Logo Perusahaan PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk.

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. Pelayanan dan promosi yang berkualitas dan bermutu tinggi menjadi

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan hubungan antar perusahaan dan pelanggan secara permanen. Untuk

BAB VI KESIMPULAN & SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Indonesia. Hubungan bauran...,rahmi Yuningsih, FKM UI, 2009

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, KETERBATASAN PENELITIAN DAN SARAN. 1. Variabel product secara langsung tidak berpengaruh terhadap loyalitas

BAB I PENDAHULUAN. 80% pengguna internet Indonesia adalah remaja berusia tahun. dengan total

LANDASAN TEORI. memberikan informasi mengenai barang atau jasa dalam kaitannya dengan. memuaskan kebutuhan dan keinginan manusia.

PENDAHULUAN. modal kerja dan usaha, perdagangan, dan distribusi banyak ditentukan oleh ada

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. 2.1 Sejarah PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (PT Telkom Access)

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan-perusahaan yang sebelumnya menguasai pasar. Bermacam-macam

II. LANDASAN TEORI. pertukaran peroduksi yang bernilai satu sama lain. berhubungan dengan kehidupan sehari-hari, baik manusia secara individual,

I. PENDAHULUAN. kepemilikan. Kebutuhan adalah keadaan merasa tidak memiliki kepuasan dasar dan

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian. Dalam penelitian ini subjeknya adalah nasabah yang menerima fasilitas

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan perbankan dan situasi bisnis di pasar saat ini berubah dengan

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini persaingan yang terjadi pada perusahaan yang bergerak dalam

BAB I PENDAHULUAN UKDW. alat pemasaran yang disebut dengan bauran pemasaran(marketing mix). Marketing

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. informasi-informasi mengenai konsumen secara keseluruhan agar perusahaan

1. Pengertian Pemasaran Menurut H. Nystrom Pemasaran merupakan suatu kegiatan penyaluran barang atau jasa dari tangan produsen ke tangan konsumen. 2.

BAB I. A. Latar Belakang. terbatas pada kebutuhan biologis, tetapi juga pada kebutuhan psikologis seperti

BAB 1 PENDAHULUAN. memenuhi kebutuhan dan keinginan para konsumen sangat tergantung pada

BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi telah melanda berbagai aspek kehidupan manusia, dimana

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Saat ini, kemajuan teknologi merupakan kebutuhan yang tidak

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Chan (2003) mendefinisikan relationship marketing sebagai pengenalan

LAPORAN AKHIR KEGIATAN GELADI PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA WILAYAH TELEKOMUNIKASI JAWA BARAT SELATAN UNIT CONSUMER SERVICE

BAB V ANALISA. terbanyak dalam segmen ini adalah sebagai wiraswasta dengan pendapatan

BAB I PENDAHULUAN. persaingan yang sangat ketat terutama pada sektor jasa. Semakin maju suatu

BAB II LANDASAN TEORI. memenuhi kebutuhan dan keinginan melalui proses pertukaran. Tujuan

Strategi Pemasaran Dalam Usaha Meningkatkan Jumlah Pelanggan Pada Derkei Futsal. Muhammad Hapriansyah

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini pertumbuhan jumlah perguruan tinggi semakin pesat. Tidak

BAB I PENDAHULUAN. telah mendorong permintaan yang tinggi akan layanan telekomunikasi.

BAB V PENUTUP. pelayanan mancakup Bukittinggi, Padang Panjang, Agam, Simpang Empat. Unsur-unsur bauran pemasaran jasa di PLN :

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Cafe merupakan suatu tipe restoran yang biasa menyediakan tempat duduk di dalam dan

I. PENDAHULUAN. tetapi juga menjadi ladang bisnis yang menjanjikan. Dengan adanya

BAB II LANDASAN TEORI. masa dan merupaka salah satu bidang paling dinamis dan manajemen, Pemasaran

BAB I PENDAHULUAN. yang kian dinamis, maka timbul tujuan-tujuan lain orang menggunakan jasa bank.

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. makanan dan minuman yang dimulai dari skala kecil seperti warung-warung

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan di Indonesia adalah seluruh pendidikan yang diselenggarakan di

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Melalui hasil observasi yang di lakukan oleh penulis pada hotel mahkota graha kota

BAB 1 PENDAHULUAN. Peranan sektor jasa semakin lama semakin luas dan canggih dalam kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. informasi mulai dikenal oleh masyarakat, mulai dari radio, televisi, faximile, hand

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan usaha bisnis dalam era globalisasi saat ini semakin pesat

I. PENDAHULUAN. Pemasaran merupakan salah satu dari kegiatan-kegiatan pokok yang harus

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

II. LANDASAN TEORI. Pemasaran merupakan faktor yang penting dalam siklus yang bermula dan

BAB II URAIAN TEORITIS. Dalam Upaya Meningkatkan Jumlah Nasabah pada PT. Bank Sumut Cabang

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini perhatian terhadap kepuasan pelanggan atau ketidakpuasan UKDW

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. bermunculan baik usaha dagang dalam penyediaan barang maupun UKDW

BAB I PENDAHULUAN. (funding) dalam bentuk Giro, Tabungan dan Deposito yang dana tersebut. disalurkan kembali kepada masyarakat dalam bentuk kredit.

BAB I PENDAHULUAN UKDW. banyak bermunculan perusahaan dagang yang bergerak dibidang

ANALISIS FAKTOR HARGA, LOKASI, PELAYANAN, PROMOSI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA SUPERMARKET LESTARI GEMOLONG SRAGEN 2008/2009 SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan harus mampu memberikan kepuasan kepada konsumen, misalnya

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Zaman modern seperti ini masyarakat mulai membutuhkan internet, internet adalah jaringan komputer yang terhubung secara internasional dan tersebar diseluruh dunia. Jaringan ini meliputi jutaan pesawat komputer yang terhubung satu dengan yang lainnya dengan memanfaatkan jaringan telepon. Jaringan jutaan komputer ini memungkinkan berbagai aplikasi dilaksanakan antar komputer dalam jaringan internet dengan dukungan software dan hardware yang dibutuhkan. Untuk bergabung dalam jaringan ini, satu pihak harus memiliki program aplikasi serta bank data yang dapat diakses oleh pihak yang terhubung dalam internet. Internet di indonesia itu sendiri sudah sangat familiar di sebagian masyarakat dan sangat dibutuhkan oleh masyarakat dikalangan anak muda zaman sekarang bahkan anak dibawah umur, karena dengan adanya internet, masyarakat dapat mengetahui informasi-informasi yang lebih mendalam. Internet juga berguna sebagai : 1.) Media informasi artinya ini merupakan fungsi internet yang paling banyak digunakan dimana setiap pengguna internet dapat berkomunikasi dengan pengguna internet yang lain di seluruh dunia, 2.) Media untuk mencari informasi atau data artinya dengan menggunakan jaringan internet yang telah pesat perkembangannya menjadikan www sebagai salah satu sumber

2 informasi yang penting dan akurat, 3.) fungsi komunitas artinya internet membentuk masyarakat baru yang beranggotakan para pengguna internet dari seluruh dunia, dalam komunitas ini pengguna internet dapat berkomunikasi, mencari informasi, melakukan transaksi bisnis dan lain-lain, internet juga kerab disebut dunia maya karena sifatnya yang sangat mirip dengan kehidupan seharihari, 4.) media pertukaran data artinya dengan menggunakan email,newsgroup ataupun jaringan web-web lainnya para pengguna internet diseluruh dunia dapat saling bertukar informasi dengan cepat, mudah, dan murah. Salah satu perusahaan yang identik dengan produk internet adalah PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung, perusahaan ini adalah perusahaan jaringan telekomunikasi terbesar di Indonesia, PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk menyediakan layanan telepon tidak bergerak kabel (fixed wireline), telpon tidak bergerak nirkabel (fixed wireless), layanan telepon seluler data dan internet, serta data interkoneksi baik secara langsung maupun melalui anak perusahaan. PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung, ini adalah salah satu perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terbesar di Indonesia, tidak hanya bergerak di bidang jasa layanan telekomunikasi dan jaringan wilayah Indonesia saja bahkan sudah mulai bergerak dibidang internet. Adapun visi dan misi dari PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung yaitu :

3 Visi : Menjadi perusahaan yang unggul dalam penyelenggaraan telecommunication, information, media, edutainment dan services (times) di kawasan regional. Misi : Menyediakan layanan TIMES yang berkualitas tinggi dengan harga kompetitif dan menjadi model pengelolaan korporasi terbaik di indonesia. PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung ini tidak hanya memperkenalkan telpon rumah, dan internet saja, tetapi mereka telah memperkenalkan produk terbaru yaitu Indihome, banyak masyarakat belum mengetahui tentang Indihome, Indihome merupakan bundling dari produk-produk PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk yang menyediakan layanan telepon rumah, akses internet berkecepatan tinggi, layanan tv interaktif sekaligus dengan berbagai konten seperti layanan portal musik digital dan home automation. Strategi produk dan harga pada Indihome sangat penting dalam usaha untuk memperkenalkan produk terbaru yang dikeluarkan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung, pada dasarnya strategi produk dan harga merupakan aktivitas dari pemasaran produk Indihome yang dikeluarkan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung. Jika strategi produk dan harga dapat menarik keinginan pelanggan untuk menggunakan produk Indihome maka strategi produk dan harga yang di lakukan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung telah berhasil, dan sebaliknya jika strategi produk dan harga kurang menarik keinginan pelanggan untuk menggunakan produk Indihome maka strategi produk dan harga yang dilakukan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung mengalami kegagalan, oleh karena itu strategi produk dan harga yang

4 dilakukan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung harus efektif dan semaksimal mungkin untuk menentukan strategi produk dan harga sehingga pelanggan tertarik terhadap produk baru yang dikeluarkan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung yaitu produk Indihome. Menurut Sutojo ( 2005:78 ) Ada beberapa faktor penting wajib diperhatikan oleh perusahaan dalam menyusun strategi produk : 1.) Strategi pemilihan segmen pasar yang pernah mereka tentukan sebelumnya, 2.) Pengertian tentang hakekat produk di mata pembeli, 3.) Strategi produk pada tingkat kombinasi secara individual, pada tingkat seri produk dan pada tingkat kombinasi produk secara keseluruhan, 4.) Titik berat strategi pemasaran pada tiap tahap siklus kehidupan produk. Pengertian harga menurut Kotler (2008:62) harga adalah jumlah uang yang harus dibayar pelanggan untuk memperoleh produk.. PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung dalam memasarkan produk dan jasanya tidak terlepas dari kegiatan pemasaran sebagai pokok untuk menganalisa, merencanakan, mengawasi kegiatan-kegiatan terhadap program-program yang telah di rencanakan berupa strategi atau kegiatan product, price, place, promotion, people, physical eviden, dan proces Berkaitan dengan strategi produk dan harga pada produk Indihome PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung, maka berikut bauran pemasaran yang dilakukan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung :

5 a. Product Indihome Menurut Chandra (2002 : 149) produk adalah segala sesuatu (barang, jasa, orang, tempat, ide, informasi, organisasi) yang dapat di tawarkan untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan. Produk yang telah dijalankan PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung tentunya mengikuti pola kebijaksanaan yang telah ditentukan oleh perusahaan itu sendiri dan dalam jaringan nasional yang di tetapkan. Mutu dan kualitas produk yang telah dikeluarkan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung sama dengan baik kualitas produknya yang ada di PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk di seluruh Indonesia b. Price Indihome Menurut Chandra (2002 : 149) definisi harga adalah jumlah uang (satuan moneter) atau aspek lain (non moneter) yang mengandung kualitas atau kegunaan tertentu yang diperlakukan untuk mendapat suatu produk. Bagi perusahaan, penetapan harga akan memberikan hasil dengan menciptakan pendapatan dan keuntungan bagi perusahaan. Penempatan harga produk Indihome yang dijual PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung didasari lama kontrak, dan uang pertanggungan. Agar harga produk Indihome yang ditawarkan oleh perusahaan mampu dijangkau konsumen cara pembayaran dapat dilakukan melalui pembayaran Bulanan.

6 c. Promotion Indihome Menurut Swastha dan Sukotjo W (2002 : 237) definisi promosi adalah arus informasi atau persuasi satu arah yang dibuat untuk mengarahkan seseorang atau organisasi kepada tindakan untuk menciptakan pertukaran dalam pemasaran. Promosi merupakan salah satu aspek pemasaran yang sangat penting dalam kegiatan jasa. Promosi sangat berpengaruh dalam menginformasikan, mengingatkan, dan membujuk calon konsumen serta pihak lainnya dalam proses pengguna produk. Promosi yang dilakukan oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung adalah melalui : Periklanan Dalam melakukan periklanan, PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung telah memanfaatkan media cetak dan media elektonik dengan memasang webside di internet (www.telkom.co.id) untuk mempublikasikan mengenai profil perusahaan maupun produk yang dikeluarkan termasuk produk terbaru yaitu Indihome d. Place Indihome Place merupakan gabungan antara lokasi dan keputusan atas saluran distribusi yang tepat dan efektif. Sehingga proses penyampaian customer service kepada pelanggan dapat dilakukan sesuai dengan kebutuhan dan keinginan konsumen. PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung dilihat dari lokasinya berada di tempat yang strategis.

7 e. People Menurut Chandra (2002 : 150) Orang (people) adalah semua orang yang terlibat dalam kegiatan memproduksi produk serta memberikan pelayanan produk kepada konsumen. Orang yang memproduksi dan memasarkan suatu produk juga memiliki penilaian dimata konsumen. Secara garis besar, karyawan yang dimiliki oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung terbagi kedalam empat garis besar, yaitu bagian seksi pertanggungan, seksi administrasi dan logistik dan seksi oprasional. Masing-masing bagian dipimpin oleh kepala seksi kantor perwakilan. f. Physical Evidence Menurut Sabran (2009 : 23) Physical Evidence adalah lingkungan fisik dimana perusahaan dan konsumennya berinteraksi dan setiap konsumen memfasilitasi penampilan atau komunikasi produk atau jasa tersebut. PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung menyediakan fasilitas berupa tempat parkir, ruang tunggu yang nyaman, dan lingkungan yang bersih. g. Process Menurut Chandra (2002 : 150) Process adalah serangkaian tindakan yang diperlukan untuk memberikan produk atau jasa dengan pelayanan yang terbaik kepada konsumen. Suatu proses bisa berisi tentang metode atau prosedur yang diberlakukan untuk memperoleh produk yang dibutuhkan

8 konsumen. Proses pelayanan yang cepat, mudah dan ramah memberikan nilai lebih konsumen terhadap suatu produk. PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk cabang Majapahit Bandar Lampung memberikan pelayanan yang baik, melakukan proses penjualan yang cepat dan tidak merugikan atau berusaha tidak mengecewakan konsumen. Berdasarkan latar belakang yang telah di kemukakan, maka peneliti mengambil judul Strategi Produk dan Harga pada Produk Indihome PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk di Bandar Lampung 1.2. Perumusan Masalah Berdasarkan uraian serta penjelasan yang telah dikemukakan pada latar belakang maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Apakah strategi produk dan harga pada produk Indihome PT.Telekomunikasi Indonesia di Bandar Lampung sudah dilakukan dengan baik. 1.3. Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini untuk mengetahui strategi produk dan harga pada produk Indihome yang dilakukan oleh PT. Telekomunikasi Indonesia cabang Majapahit Bandar Lampung.

9 1.4 Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat : 1. Manfaat bagi Perusahaan : Sebagai sumbangan pemikiran bagi perusahaan untuk meningkatkan strategi produk dan harga pada produk Indihome 2. Manfaat bagi Peneliti : Salah satu syarat kelulusan dan mendapatkan gelar Ahli Madya (A.Md) 3. Manfaat bagi Pembaca : Memberikan sumber referensi bagi para pembaca dan mempermudah bagi pembaca untuk mengerjakan laporan akhir