Lampiran 1. Lembar Permohonan Menjadi Responden PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

DATA DEMOGRAFI RESPONDEN

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN

LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang

Lembar Persetujuan. dalam menyelesaikan tugas akhir Program Diploma III Keperawatan Universitas



KINERJA PERAWAT TERHADAP KEPUASAN PASIEN PENGGUNA KARTU JAMKESMAS DALAM PELAYANAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT CENGKARENG JAKARTA BARAT

LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN. : Fak. Keperawatan USU Medan

Atas perhatian dan kesediaannya, saya ucapkan terima kasih.

SURAT PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Sehubungan dengan penelitian yang akan dilakukan pada. Saudara/saudari di RSU Kardinah Kota Tegal, oleh :

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Yang bertandatangan dibawah ini saya Mamik Setyaningrum mahasiswi program

DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA. Muhammadiyah Yogyakarta sudah sesuai dengan undang-undang nomor 25 tahun 2009?

Lampiran 1 PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Responden Uji Validitas dan Reliabilitas Pasien/ Keluarga Pasien Preoperasi atau Postoperasi

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Saya sebagai mahasiswa program studi keperawatan Universitas

Lampiran 1. PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Koping Pasien Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta.

Lampiran 1. Lembar Informasi Penelitian

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

BAB III METODE PENELITIAN. yang sedang dilakukan secara obyektif dengan desain penelitian cross sectional

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Muhammadiyah Ponorogo, bermaksud melaksanankan penelitian dengan

DATA RESPONDEN. Laki-laki. Perempuan. 2. Berapakah usia Bapak/ Ibu/ Saudara saat ini : Tahun. 3. Apakah pendidikan tertinggi Bapak/ Ibu/ Saudara :

LEMBAR INFORMASI PENELITIAN

LEMBARAN PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Penelitian Di Tempat Dengan Hormat,

A. Data Demografi Responden

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN


BAB I PENDAHULUAN. otak secara akut dan dapat menimbulkan kematian (World Health Organization

KUESIONER PENELITIAN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo, bermaksud melaksanakan

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. atau sebagai responden pada penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa Prodi D-

Lampiran I. Permohonan Menjadi Responden. Dengan Hormat,

LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN

Lembar Persetujuan Menjadi Responden. Saat ini saya sedang melakukan penelitian tentang Analisis Faktor-faktor yang

LEMBAR PENJELASAN TENTANG PENELITIAN. : penjelasan penelitian : Yth. Bapak/ Ibu/ Sdr/I. Calon reponden

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Universitas Sumatera Utara. Lampiran 1

LAMPIRAN JADWAL KEGIATAN PEMBUATAN SKRIPSI PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN LANSIA BERDASARKAN KEAKTIFAN MENGIKUTI SENAM

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI PESERTA PENELITIAN. Sumatera Utara Medan. Penelitian ini dilaksanakan sebagai salah satu kegiatan

Lembar Persetujuan Menjadi Responden. Gambaran perubahan perilaku remaja pada masa pubertas menurut keluarga di. lingkungan 15 Pekan Labuhan

LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN

Atas perhatian dan kesediaannya, saya ucapkan terima kasih.

FORMULIR PERMOHONAN PENELITIAN HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LANSIA DI BLUD PUSKESMAS KECAMATAN KEBON JERUK JAKARTA BARAT

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI PESERTA PENELITIAN. Peserta JamKesMas di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provsu Medan

LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN

LEMBAR INFORMASI DAN PERMOHONAN PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN

49

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN


PENJELASAN PENELITIAN. : Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perawatan Diri Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 di Kecamatan Medan Johor

INFORMED CONSENT. Medan, September Sri Wulandari. Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN Lampiran 1. Surat Permohonan

Lampiran 1. Surat Izin Penelitian

Lembar Permohonan Menjadi Responden

LAMPIRAN. Hubungan Komunikasi Terapeutik..., Wildan Akhmad A.Y, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Lampiran 1. Ponorogo, Maret : Permohonan Pengisian Kuesioner. Kepada Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i. di Tempat

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN DAN PARTISIPAN. Kepada YTH: Bapak / Ibu Pasien Klinik Kitamura Pontianak Di Tempat

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1. Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Yogyakarta. Ahmad Dahlan No. 20 Yogyakarta

INFORMED CONSENT LEMBAR PERSETUJUAN KEIKUTSERTAAN DALAM PENELITIAN. Setelah mendapatkan penjelasan mengenai Hubungan Persepsi Mutu

Lampiran 1 LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Saya sebagai mahasiswa Prodi D-III Keperawatan Fakultas Ilmu. Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo, bermaksud melaksanakan

Atas perhatian dan kesediaannya saya ucapkan terimakasih

Permohonan Menjadi Responden. Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Yogyakarta.

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERMOHONAN RESPONDEN

Lampiran 1 LEMBAR INFORMASI PASIEN Kepada Yth. Calon Responden Penelitian Pasien di Unit Hemodialisis RS PKU Muhammadiyah Gamping Dengan hormat, Saya

LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN

Lampiran 1 SURAT IJIN SURVEI AWAL PENELITIAN

Lembar Persetujuan Menjadi Responden Penelitian. ( Informed Concent ) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Skabies pada Santri di

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN Kepada

Daftar Kuesioner Penelitian

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. penelitian tentang Perawatan Lansia dengan Demensia oleh Keluarga di

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Ponorogo, bermaksud melaksanankan penelitian dengan judul Perilaku

( Rahmad Edi Sembiring) ( )

LAMPIRAN 1 DAFTAR KUESIONER. : Permohonan Pengisian Kuesioner

SURAT PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN SETELAH MENDAPATKAN PENJELASAN (INFORMED CONCENT)

Lampiran 1 LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN. NIM : No. HP : : Fak. Keperawatan USU Medan

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

OLEH: IMA PUSPITA NIM:

1 KUESIONER PENELITIAN UNTUK PERAWAT

Lampiran 1. Surat Izin Penelitian

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Terima kasih atas waktu dan kerjasama ibu. Nama Peneliti Tanda tangan Hari/tgl. (Hidayatna Husni) ( ) ( ) Tanda tangan partisipan ( )

Lembar Persetujuan Menjadi Responden Penelitian. Hubungan Status Fungsional dengan Konsep Diri Pasien Stroke. di RSUP Haji Adam Malik Medan

Lembar Persetujuan Menjadi Responden. Motivasi Masyarakat Memanfaatkan Posyandu di Posyandu Binaan Puskesmas Padang Bulan Medan.

dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang akan melaksanakan penelitian dengan judul Gambaran Pelaksanaan Discharge

LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

( ) (Diana Margaretha Br Karo- Karo)

Transkripsi:

Lampiran 1. Lembar Permohonan Menjadi Responden PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN Kepada Yth. Seluruh Calon Responden Di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta dan Gamping Dengan hormat, Saya yang bertanda tangan di bawah ini adalah Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Program Studi Ilmu Keperawatan : Nama : Lia Nurul Latifah NIM : 20120320001 akan mengadakan penelitian dengan judul Pemenuhan Kebutuhan Activities Daily Living (ADL) oleh Perawat Pada Pasien Stroke di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta dan Gamping. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implemantasi perawat dalam pemenuhan kebutuhan aktivitas sehari-hari pasien stroke yang menjalani rawai inap di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Unit Yogyakarta dan Gamping. Penelitian ini tidak akan menimbulkan akibat yang merugkan bagi siapapun. Kerahasiaan seluruh informasi yang didapatkan akan dijaga dan hanya digunakan untuk kepentingan penelitian. Tidak ada paksaan dalam keikutsertaan menjadi responden penelitian. Untuk itu saya mohon kesediaan Bapak/Ibu sebagai responden dalam penelitian ini, jika Bapak/Ibu bersedia menjadi responden saya mohon Bapak/Ibu menandatangani lember persetujuan dan menjawab pertanyaan pada lembar identitas responden yang telah disediakan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan wawancara yang dilakukan oleh peneliti. Atas perhatian dan partisipasi Bapak/Ibu, saya ucapkan terima kasih. Peneliti, Lia Nurul Latifah

Lampiran 2. Lembar Persetujuan Menjadi Responden PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN Setelah mendapat penjelasan dan saya memehami bahwa penelitian yang berjudul Pemenuhan Kebutuhan Activities Daily Living (ADL) oleh Perawat Pada Pasien Stroke di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta dan Gamping ini tidak merugikan saya dan telah dijelaskan secara jelas tentang tujuan penelitian, manfaat penelitian, cara pengisisn kuesioner dan kerahasiaan data. Oleh karena itu, saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Usia : Alamat : Menyatakan bersedia turut berpartisipasi sebagai responden dalam penelitian yang akan dilakukan oleh Lia Nurul Latifah, Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Demikian lembar persetujuan ini saya isi dengan sebenar-benarnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya. Yogyakarta,.. Responden (.)

Lampiran 3. Lembar Kuesioner LEMBAR KUESIONER PEMENUHAN KEBUTUHAN ACTIVITIES DAILY LIVING (ADL) OLEH PERAWAT PADA PASIEN STROKE DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA DAN GAMPING A. DATA DEMOGRAFI RESPONDEN Isilah dengan benar dan jujur biodata berikut ini dan berikan tanda centang ( ) pada kolom yang telah disediakan. Nama Responden : Jenis Kelamin : ( ) Laki-laki ( ) Perempuan Usia : Alamat : Pendidikan : ( ) SD ( ) SMP ( ) SMA ( ) Perguruan Tinggi Tingkat Kemandirian* : ( ) Tergantung total ( ) Tergantung berat ( ) Tergantung sedang ( ) Tergantung ringan ( ) Mandiri Jenis Stroke* : ( ) Stroke Iskemik ( ) Stroke Hemoragik Kelemahan* : ( ) hemiparesis ( ) hemiplegia Hari pengambilan data* : Identitas Perawat* a. Pendidikan : b. Lama bekerja : *) diisi oleh peneliti

B. KUISIONER PERAN PERAWAT Petunjuk pengisian: Jawablah pertanyaan berikut ini dengan memberikan tanda centang ( ) pada kolom yang telah disediakan. Gunakan pilihan dbawah ini untuk menjawab pertanyaan nomor 1-8 Selalu, jika perawat melakukan 3 kali dalam 1 hari Sering, jika perawat melakukan 2 kali dalam 1 hari Jarang, jika perawat melakukan 1 kali dalam 1 hari Tidak Pernah, jika perawat tidak melakukan dalam 1 hari Tidak Selalu Sering Jarang No. PERTANYAAN Pernah 4 3 2 1 Mengkaji Aktivitas sehari-hari Pasien 1 Apakah Perawat menanyakan tentang kemampuan pasien BAK / BAB, mengontrol BAK sendiri 2 Apakah Perawat menanyakan tentang kemampuan pasien berpindah dan menggerakkan anggota tubuh sendiri 3 Apakah Perawat menanyakan tentang kemampuan pasien dalam toileting Membantu Aktivitas sehari-hari Pasien 4 Apakah Perawat membantu pasien makan 5 Apakah Perawat membantu pasien dalam kebutuhan berpindah dan menggerakkan anggota tubuh 6 Apakah Perawat membantu pasien dalam kebutuhan toileting pasien

Gunakan pilihan dibawah ini untuk menjawab pertanyaan noor 9 12 Selalu, jika perawat melakukan 4-5 kali selama menjalani rawat inap Sering, jika perawat melakukan 2-3 kali selama menjalani rawat inap Jarang, jika perawat melakukan 1 kali selama menjalani rawat inap Tidak Pernah, jika perawat tidak melakukan selama menjalani rawat inap Tidak Selalu Sering Jarang No. PERTANYAAN Pernah 4 3 2 1 Mengajarkan Aktivitas sehari-hari pada Keluarga Pasien 7 Apakah Perawat mengajarkan aktivitas sehari-hari: mandi, berdandan, dan berpakaian 8 Apakah Perawat mengajarkan aktivitas sehari-hari: BAK / BAB dan mengontrol BAK 9 Apakah Perawat mengajarkan aktivitas sehari-hari: berpindah dan menggerakkan anggota tubuh 10 Apakah Perawat mengajarkan aktivitas sehari-hari: toliteting