BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PT BENTOEL INTER LAPORAN POSISI KE 200 KETERANGAN 2009 ASSET ASSET LANCAR kas dan setara kas 84,310,801,719 piutang usaha pihak ketiga

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT KALBE FARMA TBK. : DWI PRATIWI NPM : Jurusan : Akuntansi Pembimbing : Rino Rinaldo, SE.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

: Fernando Saroinsong NPM : : Bambang Darmadi, SE., MM

V. KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan penjelasan yang sudah dilakukan pada bab-bab sebelumnya bahwa

BAB I PENDAHULUAN. globalisasi ini menuntut perusahaan untuk terus meningkatkan kinerja

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA PADA PT. UNILEVER INDONESIA Tbk PERIODE

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis terhadap laporan keuangan PT. Astra Agro

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR GRAFIK DAFTAR LAMPIRAN

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii

Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Perusahaan Pada Pt. Holcim Indonesia Tbk

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

Latar Belakang Masalah. 1. Keuangan Perusahaan 2. Laporan Keuangan 3. Penilaian Kinerja Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Kas dan piutang merupakan pos penting karena merupakan elemen dari asset

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. saran yang sesuai dengan penelitian analisis data yang telah dilakukan.

BAB 3 METODE PENELITIAN Jenis Penelitian dan Gambaran Obyek Penelitian. Jenis penelitian yang digunakan adalah event study menurut Jogiyanto

BAB V PENUTUP. Ace Hardware Indonesia Tbk adalah sebagai berikut: 1. Rasio likuiditas PT Ace Hardware Indonesia Tbk bila dilihat dari current

ABSTRAK. Kata kunci: Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas, Rasio Solvabilitas, Rasio Profitabilitas, dan Kinerja Perusahaan. xiii

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Industri bidang pengolahan sektor makanan dan minuman (foods and

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i. KATA PENGANTAR... ii. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL... xi. DAFTAR GAMBAR... xiv. DAFTAR LAMPIRAN... xvi

SKRIPSI. PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTARA PT. HM. SAMPOERNA Tbk DAN PT. GUDANG GARAM Tbk PERIODE TAHUN

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. sebelumnya, maka dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan dunia usaha saat ini semakin pesat, menimbulkan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 5 PENUTUP. kinerja keuangan PT. Fastfood Indonesia, Tbk dan PT. Pioneerindo Gourmet

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. GUDANG GARAM TBK DENGAN MENGGUNAKAN METODE RASIO KEUANGAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. bab sebelumnya, maka dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan pada laporan keuangan PT.

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. berupa angka-angka dari transaksi yang terjadi selama satu periode. Informasi

ANALISIS RASIO KEUANGAN PADA PT.TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK NAMA : RATNA NURANI NPM : PEMBIMBING : RADI SAHARA, SE., MM

BAB I PENDAHULUAN. Industry) dan produk yang dihasilkan pun bermacam-macam dengan semakin

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka kesimpulan yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. berhasil memenangkan persaingan apabila dapat menghasilkan laba yang

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS SOVABILITAS DAN RENTABILITAS UNTUK MELIHAT KONDISI KEUANGAN PADA PT. BENTOEL INTERNASIONAL INVESTAMA Tbk.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Disusun Oleh: Nama: Dede Saripah NPM: Jurusan: Manajemen Pembimbing: Dr. Ir. Anita Wasutiningsih, MM

ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN ROKOK (Studi Pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI Periode )

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam perkembangan dunia usaha yang semakin pesat, bidang keuangan

V. SIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan penjelasan yang sudah dilakukan pada bab-bab sebelumnya bahwa

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dihasilkan di periode sebelumnya. Perubahan laba menjadi ukuran keberhasilan

V. KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Perkembangan profitabilitas perusahaan properti dan real estate

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. ANTAM Tbk. : Joko Prayitno NPM : Jurusan : Akuntansi Pembimbing :Dr. Emmy Indrayani

Laba Bersih ROE = x 100% Modal Sendiri

BAB IV. Analisis dan Pembahasan. dan 2012 terdapat analisis keuangan sebagai berikut :

BAB V SIMPULAN, KETERBATASAN DAN SARAN. 1. Profitabilitas (net profit margin) tidak berpengaruh signifikan terhadap dividend

PENGARUH KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia, hal ini dikarena industri tembakau mempunyai multiplier effect yang

BAB I PENDAHULUAN. dapat menjadi perusahaan yang mampu bersaing dengan perusahaan yang lain.

BAB 1 PENDAHULUAN. profitabilitas yang tinggi. Profitabilitas adalah kemampuan perusahaan

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. TOKO GUNUNG AGUNG, Tbk TAHUN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. refrensi penulisan pada penelitian sekarang. Berikut ini adalah uraian penelitian

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan penelitian yang dilakukan untuk mengetahui pengaruh

BAB 2 TINJAUAN TEORETIS DAN PERUMUSAN HIPOTESIS

PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN ANTARA PT. HM. SAMPOERNA, Tbk DAN PT. GUDANG GARAM, Tbk PADA BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ABSTRAK. Kata kunci: Current ratio, ROE, Profit Margin, Debt Ratio, Total Assets Turnover, harga saham

BAB I PENDAHULUAN. Pada umumnya masyarakat maupun investor mengukur sebuah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II TEORI DAN PERUMUSAN HIPOTESIS. tentang pengaruh kinerja keuangan terhadap harga saham.

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT KIMIA FARMA (PERSERO) TBK

ANALISIS RASIO KEUANGAN PT GARUDA INDONESIA TBK SEBELUM DAN SESUDAH MELEPAS SBU CITILINK MENJADI PT CITILINK INDONESIA

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

Nama : Martha Romadoni NPM : Kelas : 3EA13

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. seorang penganalisis untuk mengevaluasi tingkat earning dalam hubungannya

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN. dan pembahasan dapat disimpulkan kinerja keuangan PT Indofood Tbk adalah

MAKMUR Tbk Periode 2009, 2010 dan 2011)

ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN ROKOK. (Studi Pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI Periode )

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal memiliki peran besar bagi perekonomian suatu negara karena pasar

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN PROFITABILITAS PADA LAPORAN KEUANGAN PT. SIANTAR TOP (PERSERO) TBK. : Sovia Yohana Lumban : 1A214419

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS HASIL PENELITIAN Analisis Rasio ROI, ROE, NPM, DAR dan DER pada Perusahaan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. memenuhi target yang telah ditetapkan. Artinya besar keuntungan haruslah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. banyak diminati masyarakat saat ini. Menerbitkan saham merupakan salah

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Return on Assets, Return on Equity, Total Asset Turnover, Net Profit Margin dan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Keuangan Perusahaan Menggunakan Analisis Dupont pada PT. Hanjaya

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Berdasarkan uraian-uraian teori, hasil penelitian, dan analisis baik secara

BAB I PENDAHULUAN. dagang bertujuan untuk mencari laba, agar kelangsungan hidup dan

TINJAUAN PUSTAKA. Likuiditas merupakan suatu indikator yang mengukur kemampuan perusahaan

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian mengenai pengaruh likuiditas (current ratio), total asset turnover, dan total debt to total asset terhadap net profit margin pada industri rokok yang listing di BEI selama periode 2006 s.d 2010 yang telah dibahas sebelumnya pada bab empat serta berdasarkan perhitungan-perhitungan melalui Excel dan SPSS yang telah dilakukan, maka penulis menarik kesimpulan sebagai berikut: Perkembangan likuiditas (current ratio), total asset turnover, dan total debt to total asset pada industri rokok yang listing di BEI selama periode 2006 s.d 2010 1) Perkembangan current ratio mengalami keadaan yang berfluktuatif. Current ratio terbesar pada tahun 2007 yang dilakukan oleh PT Bentoel Internasional Investama Tbk sebesar 353%. Dan yang terendah adalah PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk pada tahun 2008 sebesar 144%. Secara keseluruhan perusahaan yang memiliki rata-rata current ratio terbesar adalah PT Bentoel Internasional Investama Tbk yaitu sebesar 244%. Dan yang memiliki rata-rata current ratio terkecil adalah PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk yaitu sebesar 167.8%. 2) Perkembangan total asset turnover mengalami keadaan yang tidak begitu berfluktuatif. Perusahaan yang memiliki total asset turnover terbesar berada pada tahun 2006 yang dilakukan oleh PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk sebesar 2.33X. Dan yang terendah adalah PT Gudang Garam Tbk pada tahun 2007 yang memiliki total asset turnover sebesar 1.15X. Perusahaan yang memiliki rata-rata total asset turnover terbesar adalah PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk yaitu sebesar 2.138X. Dan yang memiliki rata-rata total asset turnover terkecil adalah PT Gudang Garam Tbk yaitu sebesar 1.21X. 87

Bab V. Kesimpulan dan Saran 88 3) Perkembangan total debt to total asset sama seperti total asset turnover tidak terlalu berfluktuatif, lebih cenderung stabil dikisaran 40% sampai 60%. Total debt to total asset terbesar pada tahun 2008 yang dilakukan oleh PT Bentoel Internasional Investama Tbk sebesar 61%. Dan yang terendah adalah PT Gudang Garam Tbk pada tahun 2010 yang memiliki total debt to total asset sebesar 30%. Secara keseluruhan perusahaan yang memiliki rata-rata total debt to total asset terbesar adalah PT Bentoel Internasional Investama Tbk yaitu sebesar 57.2%. Dan yang memiliki rata-rata total debt to total asset terkecil adalah PT Gudang Garam Tbk yaitu sebesar 35.2%. Pada PT Gudang Garam Tbk selalu menjadi yang terendah dalam hal nilai total debt to total asset nya. Hal ini berarti PT Gudang Garam Tbk tidak menggunakan utang sebagai sumber dana utama dalam pemenuhuan kegiatan perusahaan, melainkan mengutamakan modal sendiri dalam pemenuhan kegiatan perusahaan. Perkembangan net profit margin pada industri rokok yang listing di BEI selama periode 2006 s.d 2010 Perkembangan net profit margin cenderung berfluktuatif, net profit margin terbesar pada tahun 2010 yang dilakukan oleh PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk yaitu sebesar 15%. Dan yang terendah adalah PT Bentoel Internasional Investama Tbk pada tahun 2009 yang mengalami kerugian sebesar -2%. Secara keseluruhan perusahaan yang memiliki rata-rata net profit margin terbesar adalah PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk yaitu sebesar 12%. Dan yang memiliki rata-rata net profit margin terkecil adalah PT Bentoel Internasional Investama Tbk yaitu sebesar 2.8%. Berdasarkan perhitungan dengan menggunakan SPSS, maka diketahui bahwa: Hubungan antara likuiditas (current ratio), total asset turnover, dan total debt to total asset tehadap net profit margin secara parsial pada industri rokok yang listing di BEI selama periode 2006 s.d 2010 :

Bab V. Kesimpulan dan Saran 89 1) Likuiditas (Current Ratio) terhadap Net Profit Margin Dari uji analisis regresi sederhana diperoleh persamaan regresi Y = 0.140 + (-0.30) X, menyatakan bahwa jika tidak ada Current Ratio maka NPM sebesar 0.140. 0.140 berarti keuntungan yang akan di dapat sebesar 14% bila Current Ratio 0. Koefisien regresi sebesar - 0.30 karena tandanya negatif menyatakan setiap penambahan 1% Current Ratio akan menurunkan NPM sebasar 30% begitupun sebaliknya. Pada uji koefisien korelasi Pearson diketahui bahwa terdapat nilai korelasi sebesar -0.214 ini berarti bahwa nilai korelasi variabel current ratio terhadap net profit margin adalah lemah. Serta didapat nilai koefisien determinasinya (R square) yaitu sebesar 0.046 artinya bahwa pengaruh antara variabel Current Ratio terhadap net profit margin adalah sebesar 4.6%. Kemudian sesuai hasil pengujian t hitung didapat hasil signifikasi yaitu sebesar (0,192 > 0,05), maka H a ditolak dan H o diterima sehingga didapat kesimpulan bahwa ternyata variabel current ratio secara parsial tidak mempunyai hubungan yang signifikan terhadap net profit margin pada industri rokok periode 2006-2010. 2) Total Asset Turnover terhadap Net Profit Margin Dari uji analisis regresi sederhana diperoleh persamaan regresi Y = (- 0.023) + 0.062 X, menyatakan bahwa jika tidak ada Total Asset Turnover maka Net Profit Margin sebesar -0.023. -0.023 berarti kerugian yang akan di dapat sebesar -2.3% bila Total Asset Turnover 0. Koefisien regresi sebesar 0.062 karena tandanya positif menyatakan setiap penambahan 1X TATO akan meningkatkan NPM sebesar 6.2%, begitupun sebaliknya. Pada uji koefisien korelasi Pearson menunjukan bahwa total asset turnover memiliki nilai korelasi sebesar 0.604 ini berarti bahwa nilai korelasi variabel total asset turnover terhadap net profit margin adalah kuat. Serta didapat nilai koefisien determinasinya (R square) adalah sebesar 0,365 artinya bahwa pengaruh antara

Bab V. Kesimpulan dan Saran 90 variabel total asset turnover terhadap net profit margin adalah sebesar 36.5%. Kemudian sesuai hasil pengujian t hitung didapat hasil signifikasi yaitu sebesar (0,017 < 0,05), maka H o ditolak dan H a diterima sehingga didapat kesimpulan bahwa ternyata variabel total asset turnover secara parsial mempunyai hubungan yang signifikan terhadap net profit margin pada industri rokok periode 2006-2010. 3) Total Debt to Total Asset terhadap Net Profit Margin Dari uji analisis regresi sederhana diperoleh persamaan regresi Y = 0.150 + (-0.157) X, menyatakan bahwa jika tidak ada TDTA maka NPM sebesar 0.150. 0.150 berarti keuntungan yang akan di dapat sebesar 15% bila Total Debt to Total Asset 0. Koefisien regresi sebesar -0.157 karena tandanya negatif menyatakan setiap penambahan 1% TDTA akan menurunkan NPM sebesar 15.7%, begitupun sebaliknya. Pada uji koefisien korelasi Pearson diketahui bahwa terdapat nilai korelasi sebesar -0.358 ini berarti bahwa nilai korelasi variabel Total Debt to Total Asset terhadap Net Profit Margin adalah lemah. Serta didapat nilai koefisien determinasinya (R square) adalah sebesar 0.128. Artinya bahwa pengaruh antara variabel Total Debt to Total Asset terhadap Net Profit Margin adalah sebesar 12.8%. Kemudian sesuai hasil pengujian t hitung didapat hasil signifikasi yaitu sebesar (0,190 > 0,05), maka H a ditolak dan H o diterima sehingga didapat kesimpulan bahwa ternyata variabel Total Debt to Total Asset secara parsial tidak mempunyai hubungan yang signifikan terhadap Net Profit Margin pada industri rokok periode 2006-2010. Hubungan Likuiditas (Current Ratio), Total Asset Turnover (TATO), dan Total Debt to Total Asset (TDTA) tehadap Net Profit Margin (NPM) pada Industri Rokok yang Listing di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2006-2010 Secara Simultan :

Bab V. Kesimpulan dan Saran 91 Berdasarkan hasil perhitungan korelasi variabel current ratio, total asset turnover, dan total debt to total asset tehadap net profit margin, secara simultan mempunyai korelasi yang sangat kuat yang ditunjukkan oleh besarnya angka R pada tabel model summary sebesar 0.827. Selain itu angka pada adjusted R square pada tabel model summary juga menunjukan angka sebesar 0.598 atau 59.8% dari nilai net profit margin bisa dijelaskan oleh variabel current ratio, total asset turnover, dan total debt to total asset, sedangkan sisanya 40.2% dapat dijelaskan oleh sebab-sebab lain. Kemudian sesuai hasil uji F, di dapat F hitung F tabel (7.942 3.59) dan di lihat dari hasil signifikasi yaitu sebesar (0,004 < 0,05), maka H o ditolak dan H a diterima sehingga didapat kesimpulan bahwa ternyata variabel current ratio, total asset turnover, dan total debt to total asset secara simultan mempunyai hubungan yang signifikan terhadap net profit margin pada industri rokok periode 2006-2010. 5.2 Saran Pada bagian akhir ini, penulis mengajukan beberapa saran yang dapat digunakan sebagai bahan masukan dan pertimbangan bagi perusahaan-perusahaan pada industri rokok dan juga para investor. Adapun saran-saran yang penulis ajukan antara lain: 1) Perusahaan pada industri rokok. a) Perusahaan rokok yang memiliki Current Asset terendah PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk dapat meningkatkan current ratio dengan mengurangi jumlah utang lancar bersama-sama dengan mengurangi aktiva lancar. Untuk PT Bentoel Internasional Investama Tbk yang memiliki current ratio terbesar untuk menjaga current ratio agar tidak terlalu melampaui current ratio yang telah ditetapkan perusahaan karena current ratio yang tinggi dapat mengindikasikan penimbunan kas, banyaknya piutang yang tidak tertagih, penumpukan persediaan ini berarti perusahaan

Bab V. Kesimpulan dan Saran 92 tidak mendayagunakan current asset secara baik dan efektif dan akan membuat profit yang didapatkan menurun. b) Perusahaan rokok yang memiliki total asset turnover terendah PT Gudang Garam Tbk dapat meningkatkan total asset turnover dengan peningkatan efisiensi operasional. Ini tidak dapat dilakukan jika perusahaan kendur atau memiliki manajemen yang buruk. Dan untuk PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk, agar tetap mempertahankan total asset turnover agar tetap stabil. c) Perusahaan rokok yang memiliki total debt to total asset terendah PT Gudang Garam Tbk agar tetap menjaga total debt to total asset. Karena dengan total debt to total asset yang rendah berarti perusahaan tidak menggunakan utang sebagai sumber dana utama dalam pemenuhuan kegiatan perusahaan, melainkan mengutamakan modal sendiri dalam pemenuhan kegiatan perusahaan. Ini berarti semakin rendah total debt to total asset, semakin baik. Dan untuk PT Bentoel Internasional Investama Tbk yang memiliki total debt to total asset tertinggi disarankan agar total debt to total asset tidak melewati 66% karena ini dianggap terlalu beresiko untuk perusahaan. Dengan mengurangi modal yang berasal dari utang, salah satunya membayar utang perusahaan yang digunakan untuk modal. Dengan begitu akan mengurangi tingkat rasio total debt to total asset. d) Perusahaan rokok yang memiliki net profit margin terendah PT Bentoel Internasional Investama Tbk, agar meningkatkan net profit margin, salah satunya dengan pengurangan operating expenses. Dengan mengurangi operating expenses relative lebih besar dibandingkan dengan berkurangnya pendapatan dari sales. Meskipun jumlah sales selama periode tertentu berkurang, tetapi oleh karena disertai dengan berkurangnya operating expense yang lebih sebanding maka akibatnya ialah bahwa net profit marginya makin besar. Dan untuk meningkatkan kepercayaan investor, selain menjaga likuiditas perusahaan secara konsisten, perusahaan juga dalam meningkatkan net profit margin harus menghasilkan tingkat profitabilitas dan tingkat leverage yang baik.

Bab V. Kesimpulan dan Saran 93 2) Bagi para investor agar melihat dengan lebih teliti dalam mengambil keputusan dalam berinvestasi, karena masih banyak variabel lain yang berpengaruh terhadap net profit margin.hal ini dibuktikan dengan variabel yang diteliti hanya mempengaruhi net profit margin sebesar 59.8% saja sedangkan variabel lain yang tidak diteliti mempengaruhi hingga 40.2%. 3) Disarankan kepada peneliti berikutnya yang ingin melanjutkan penelitian ini, agar mengembangkan penelitian ini karena penelitian ini mempunyai beberapa keterbatasan sebagai berikut yang dapat dijadikan gambaran untuk penelitian berikutnya yaitu : a) Data yang diambil hanya berkisar di satu industri saja, sehingga hasil yang diperoleh tidak terlalu memberikan gambaran yang lengkap dan komprehensif. b) Variabel yang digunakan hanya faktor internal saja, dapat ditambahkan atau diganti dengan faktor eksternal perusahaan. c) Selain itu indikator yang dipakai dalam Likuidias, Leverage, Aktifitas dan Profitabilitas dapat kita ubah atau ditambahkan seperti dalam likuiditas indikator yang digunakan bukan hanya Current Ratio tetapi juga disertakan Quick Ratio dan Cash Ratio. Dalam Leverage indikator yang digunakan bukan hanya Total Debt to Total Asset tetapi juga bisa disertakan Total Debt to Total Equity. Dalam aktifitas indikator yang digunakan bukan hanya Total Asset Turnover tetapi juga disertakan Inventory Turnover. Sehingga hasilnya lebih dapat memberikan gambaran karena datanya lebih komplek.