PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENINGKATAN MOTIVASI DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TEBAK KATA PADA MATA PELAJARAN IPS DI SMP N 3 SEWON SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

ANALISIS AUDIT OPERASIONAL ATAS KINERJA INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagai Prasyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Disusun oleh : Ika Candra Nugraheni

SKRIPSI. Disusun Oleh: Dian Puspita Cahyaningsih

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK PAIR SHARE (TPS)

PENGUKURAN KINERJA DENGAN PENDEKATAN BALANCED SCORECARD PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KEBUMEN SKRIPSI

PENGARUH CARA MENGAJAR GURU DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 3 BANTUL TAHUN AJARAN 2011/2012

PERSEPSI NASABAH BANK PERKREDITAN RAKYAT SWADHARMA ARTHA NUSA YOGYAKARTA TENTANG CORPORATE GOVERNANCE

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENERAPAN MODEL CARD SORT UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DAN KREATIVITAS SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 3 GEDANGSARI, GUNUNGKIDUL

PROPOSAL SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENGGUNAAN METODE COLLEGE BALL DALAM UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS KELAS VIIIB SMP N 1 REBAN BATANG SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sekolah Dasar

JURUSAN PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PERSEPSI SISWA TERHADAP PEMANFAATAN FASILITAS PERPUSTAKAAN SEKOLAH DALAM PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 3 PAKEM

SKRIPSI. oleh Yuni Nur Isneni NIM

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PERKALIAN CARA SUSUN PELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL THINK PAIR AND SHARE (TPS)

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII DENGAN MENGGUNAKAN METODE SNOWBALL THROWING DI SMP N 4 SATUATAP BAWANG BANJARNEGARA SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk memenuhi Sebagian Persyaratan Guna memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

STRATEGI INTEGRASI SOFT SKILLS DALAM PEMBELAJARAN KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI 1 YOGYAKARTA SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KERJASAMA SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS MELALUI METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS VIII D SMP NEGERI 3 DEPOK SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: YUGO SETIAWAN

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BICARA ANAK MELALUI PENGGUNAAN GAMBAR KARYA ANAK DI TK KARTIKA IV-38 DEPOK SLEMAN SKRIPSI

PADA KELAS X AKUNTANSI SMK YPKK 3 SLEMAN SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJASAMA PESERTA DIDIK MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK MAKE A MATCH

PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V SD DI GUGUS 1 KECAMATAN WATES TAHUN AJARAN 2011/ 2012 SKRIPSI

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VII A MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE GUIDED NOTE TAKING DI SMP N 1 MLATI SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun oleh: Esti Wulandari

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagai persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1. Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah SITI LATHIFAH

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN SNOWBALL DRILLING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII A SMP N I KALIKAJAR KABUPATEN WONOSOBO

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK TWO STAY TWO STRAY

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Keefektifan Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif. Tipe Team Assisted Individualization (TAI) dalam Meningkatkan

SKRIPSI. Oleh Astri Risdiana NIM

SKRIPSI PENINGKATAN PEMBELAJARAN MENGAWASI MUTU BUSANA MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER DI SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika.

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI METODE STRUKTURAL ANALITIK SINTETIK (SAS) SISWA KELAS I DI SD NEGERI 1 GEBANGSARI KEBUMEN

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL. HALAMAN PENGESAHAN.. HALAMAN PERNYATAAN. HALAMAN MOTTO.. HALAMAN PERSEMBAHAN.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI...

UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SOSIOLOGI MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN VCD PADA SISWA KELAS X3 SMA NEGERI 1 IMOGIRI BANTUL TAHUN PELAJARAN 2010/2011

SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 SEWON TAHUN AJARAN 2011/2012 SKRIPSI

Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, Vol. X, No. 1, Tahun 2012 Hana Kurniawan & Andian Ari Istiningrum Halaman

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE PERTANYAAN REKAYASA (PLANTET QUESTIONS)

SKRIPSI. Oleh: Anisa Septi Edi Riandani

SKRIPSI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE (STAD) BERBANTUAN MEDIA POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI MEMBERI BANTUAN UNTUK

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MELALUI METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS VIII A SMP N 4 KALASAN

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN MOTIVASI BELAJAR BIOLOGI SISWA KELAS VII

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF PADA SISWA KELAS IV SD KARANGTENGAH BARU DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR SKRIPSI

KINERJA GURU MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SMP NEGERI YANG BERSERTIFIKAT PENDIDIK DI KABUPATEN KULON PROGO SKRIPSI

PELAKSANAAN PROGRAM PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP (LIFE SKILL) PADA PROGRAM KEAHLIAN PEMASARAN SMK NEGERI 1 YOGYAKARTA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA MELALUI METODE PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Oleh Feri Sofiyantiningsih

Skripsi. Oleh: Oleh Noviana Sari NIM

PENGGUNAAN ALAT PERAGA PERMAINAN BEKEL DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI FAKTOR DAN PERSEKUTUAN

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Siti Handayani

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI UPW SMK NEGERI 1 JEMBER MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

Skripsi. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Ani Tantina

Toni Setiyawan (Konsentrasi Manajemen Keuangan)

Skripsi. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

PERSETUJUAN. Disetujui pada tanggal 22 Oktober Menyetujui, NIP NIP

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA DENGAN PENERAPAN METODE GUIDED NOTE TAKING PADA MATA DIKLAT MEMILIH BAHAN BAKU BUSANA DI SMK NEGERI 4 YOGYAKARTA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA KARTU KATA BERGAMBAR PADA ANAK KELOMPOK B DI TK MASYITHOH KEDUNGSARI KULON PROGO SKRIPSI

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAME TOURNAMENT

SKRIPSI. Oleh Susi Purwandari NIM

MOTIVASI SISWA KELAS X PESERTA EKSTRAKURIKULER OLAHRAGA SEPAKBOLA DI SMA NEGERI 1 SEDAYU TAHUN AJARAN 2010/ 2011

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI DAUR AIR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING PADA SISWA KELAS V DI SEKOLAH DASAR

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA SEKOLAH DASAR

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh RIANA NUGRAENI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh VINSENSIA ERIANA

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Oleh Heny Fariyanti NIM

Disusun Oleh : HIDAYAT PRABAWA A54B

PENGGUNAAN MEDIA GEOLOGIC EXPLORATIONS ON DISK

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN METODE THINK PAIR SHARE

PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK BADAN DAN PELAYANAN PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SLEMAN

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi PersyaratanGuna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING

SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION PADA SISWA KELAS IVB SD NEGERI GAMOL SKRIPSI

PEMBELAJARAN DI LUAR KELAS DENGAN MENGUNAKAN METODE DISCOVERY LEARNING

Transkripsi:

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI KOMPETENSI DASAR MENGHITUNG MUTASI DANA KAS KECIL SISWA KELAS X AKUNTANSI 2 SMK NEGERI 7 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2011/2012 SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Oleh: HANA KURNIAWAN 08403244039 JURUSAN PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2012 i

MOTTO Dan kami anugerahi dia (dengan mengumpulkan kembali) keluarganya dan (kami tambahkan) kepada mereka sebanyak pula. Sesungguhnya kami dapati ia (Ayub) seorang yang sabar. Dialah yang sebaik-baiknya hamba. Sesungguhnya dia amat taat (kepada Tuhannya). (Q. S. Shaad: 43-44) Berbahagialah ketika Tuhan menggagalkan rencanamu karena itu adalah cara Tuhan menunjukkan kepada kita jalan kesuksesan kita. (Mario Teguh) PERSEMBAHAN Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, karya sederhana ini penulis persembahkan kepada: 1. Ibu dan bapakku yang selalu membersamaiku dengan doa dan kasih sayangnya. 2. Kedua kakakku yang banyak memberikan inspirasi bagiku untuk membangun motivasi agar selalu memberikan manfaat bagi sesama. BINGKISAN Untuk keluarga HIMA DIKSI, teman, kakak dan adik angkatan mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi yang senantiasa semangat menghadapi kesulitan dan berani menjawab tantangan. DISKI The Real Family. v

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI KOMPETENSI DASAR MENGHITUNG MUTASI DANA KAS KECIL SISWA KELAS X AKUNTANSI 2 SMK NEGERI 7 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2011/2012 Oleh : HANA KURNIAWAN 08403244039 ABSTRAK Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) yang bertujuan untuk meningkatkan Motivasi Belajar Akuntansi Kompetensi Dasar Menghitung Mutasi Dana Kas Kecil siswa kelas X Akuntansi 2 SMK Negeri 7 Yogyakarta Tahun Ajaran 2011/2012 melalui penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share (TPS). Penelitian ini dilaksanakan dalam bentuk kolaboratif yang dilaksanakan selama dua siklus. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan observasi, angket dan wawancara. Analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif dan analisis kuantitatif. Analisis kualitatif dilakukan dengan mereduksi data, menyajikan data dan menarik kesimpulan, sedangkan analisis kuantitatif dilakukan dengan membandingkan perolehan skor Motivasi Belajar Akuntansi dengan skor maksimum kemudian dipersentasekan. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share (TPS) dapat meningkatkan Motivasi Belajar Akuntansi Kompetensi Dasar Menghitung Mutasi Dana Kas Kecil siswa kelas X Akuntansi 2 SMK Negeri 7 Yogyakarta tahun ajaran 2011/2012 yang dibuktikan dengan adanya peningkatan persentase skor Motivasi Belajar Akuntansi sebesar 16,28% dari sebelum penerapan Pembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share (TPS) sebesar 53,31% meningkat menjadi 69,60% di siklus 1. Selanjutnya dari siklus 1 ke siklus 2 juga terjadi peningkatan sebesar 11,47% atau diperoleh skor sebesar 81,07%. Selain itu berdasarkan angket yang didistribusikan kepada siswa dapat disimpulkan pula bahwa terjadi peningkatan skor Motivasi Belajar Akuntansi siswa sebesar 4,18% dari skor siklus 1 sebesar 70,86% ke siklus 2 sebesar 75,04%. Dengan cross check yang dilakukan melalui wawancara diperoleh pula hasil bahwa sebagian besar data yang diperoleh konsisten dengan data observasi dan data angket. vi

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SwT atas segala limpahan nikmat-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir Skripsi yang berjudul Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share untuk meningkatkan Motivasi Belajar Akuntansi Kompetensi Dasar Menghitung Mutasi Dana Kas Kecil siswa kelas X Akuntansi 2 SMK Negeri 7 Yogyakarta Tahun Ajaran 2011/2012 dengan lancar. Penulis menyadari sepenuhnya, tanpa adanya bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak, Tugas Akhir Skripsi ini tidak dapat diselesaikan dengan baik. Untuk itu penulis mengucapkan terimakasih kepada: 1. Prof. Dr. Rochmat Wahab, M. Pd., Rektor Universitas Negeri Yogyakarta. 2. Dr. Sugiharsono, M. Si., Dekan Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta. 3. Sukirno, Ph. D., Ketua Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta. 4. Andian Ari Istiningrum, M. Com., dosen pembimbing yang telah dengan sabar memberikan bimbingan dan arahan selama penyusunan skripsi. 5. Sukanti, M. Pd, dosen narasumber yang telah memberikan masukan dan saran demi kesempurnaan skripsi ini. 6. Dra. Titik Komah Nurastuti, Kepala SMK Negeri 7 Yogyakarta yang telah memberikan ijin penelitian di kelas X Akuntansi 2 SMK Negeri 7 Yogyakarta. vii

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 9 C. Pembatasan Masalah... 10 D. Perumusan Masalah... 11 E. Tujuan Penelitian... 11 F. Manfaat Penelitian... 11 BAB II KAJIAN PUSTAKA... 14 A. Kajian Teori... 14 1. Motivasi Belajar Akuntansi... 14 2. Metode Pembelajaran Kooperatif... 26 3. Teknik Think Pair Share (TPS)... 33 4. Kompetensi Dasar Menghitung Mutasi Dana Kas Kecil... 36 B. Penelitian yang Relevan... 42 C. Kerangka Berpikir... 43 D. Paradigma Penelitian... 46 E. Hipotesis Tindakan... 46 BAB III METODE PENELITIAN... 47 A. Desain Penelitian... 47 B. Tempat dan Waktu Penelitian... 48 C. Subjek dan Objek Penelitian... 48 D. Definisi Operasional... 48 E. Teknik Pengumpulan Data... 49 F. Instrumen Penelitian... 52 G. Rancangan Penelitian... 59 H. Teknik Analisis Data... 64 I. Kriteria Keberhasilan Tindakan... 65 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 67 A. Gambaran Umum Tempat Penelitian... 67 B. Deskripsi Data Penelitian... 68 1. Observasi Awal... 68 2. Laporan Siklus 1... 71 3. Laporan Siklus 2... 75 ix

x 4. Data Angket Siklus 1 dan Siklus 2... 79 5. Data Wawancara... 80 C. Pembahasan Hasil Penelitian... 83 D. Keterbatasan Penelitian... 92 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 93 A. Kesimpulan... 93 B. Saran... 94 DAFTAR PUSTAKA... 96 LAMPIRAN... 99

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1. Pedoman Observasi... 52 2. Skor Alternatif Jawaban... 57 3. Kisi-Kisi Angket Motivasi Belajar Akuntansi... 57 4. Pedoman Wawancara... 58 5. Prosedur Penelitian Tindakan Kelas... 60 6. Kompetensi Keahlian SMK Ngeri 7 Yogyakarta... 67 7. Skor Motivasi Belajar Akuntansi Siswa Sebelum Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share (TPS)... 68 8. Skor Motivasi Belajar Akuntansi Siswa Siklus 1... 74 9. Skor Motivasi Belajar Akuntansi Siswa Siklus 2... 78 10. Data Angket Motivasi Belajar Akuntansi Siswa Siklus 1 dan Siklus 2... 79 11. Perbandingan Skor Motivasi Belajar Akuntansi Berdasarkan Observasi pada Siklus 1 dan Siklus 2... 83 12. Perbandingan Data Angket Motivasi Belajar Akuntansi Pada Siklus 1 dan Siklus 2... 84 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1. Skema Kerangka Berpikir... 46 2. Proses Penelitian Tindakan Model Kemmis dan Taggart... 60 3. Pembelajaran Sebelum Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share (TPS)... 149 4. Tahap Think... 149 5. Tahap Pair... 150 6. Tahap Share... 150 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)... 99 2. Hand Out Materi... 103 3. Soal Siklus 1... 112 4. Kunci Jawaban Soal Siklus 1... 113 5. Soal Siklus 2... 116 6. Kunci Jawaban Soal Siklus 2... 119 7. Peta Daftar Pasangan Siklus 1... 122 8. Peta Daftar Pasangan Siklus 2... 123 9. Lembar Observasi Motivasi Belajar Akuntansi... 124 10. Data Hasil Observasi Awal... 129 11. Data Hasil Observasi Siklus 1... 131 12. Data Hasil Observasi Siklus 2... 133 13. Angket Motivasi Belajar Akuntansi... 135 14. Data Hasil Angket Motivasi Belajar Akuntansi 1... 137 15. Data Hasil Angket Motivasi Belajar Akuntansi 2... 139 16. Pedoman Wawancara... 142 17. Data Hasil Wawancara... 143 18. Catatan Lapangan Siklus 1... 147 19. Catatan Lapangan Siklus 2... 148 20. Dokumentasi Foto... 149 21. Surat Ijin... 151 xiii