PERANCANGAN INTERIOR PEPITO RESTO DI NUSA DUA BALI

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN INTERIOR LOBBY, RESTAURANT, POOL AREA DAN MEETING ROOM HOTEL TARA, YOGYAKARTA

REDESAIN INTERIOR PYRAMID RESTORAN DAN KARAOKE DI YOGYAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR CIP AIRPORT LOUNGE DI BANDARA INTERNASIONAL NGURAH RAI BALI

PERANCANGAN INTERIOR LOBBY, LOUNGE DAN RESTAURANT HOTEL COURTYARD MARRIOTT, UBUD, BALI

PERANCANGAN INTERIOR

PERANCANGAN INTERIOR LOBBY, RESTAURANT DAN MEETING ROOM HOTEL LOTUS GARDEN KEDIRI

PERANCANGAN INTERIOR LOBBY

PERANCANGAN INTERIOR GEDUNG PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR

PERANCANGAN INTERIOR CLUBHOUSE MERAPI GOLF YOGYAKARTA

PERANAN ELEMEN DESAIN DALAM MEMBENTUK ATMOSFER INTERIOR RESTORAN DI KAWASAN SEMINYAK, BALI

PERANCANGAN INTERIOR LIQUID KARAOKE YOGYAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR QUEEN GARPHIC HOUSE PADANG PANJANG SUMATERA BARAT

PERANCANGAN INTERIOR HOTEL PANEMBAHAN SENOPATI YOGYAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR ART SHOP YANA ART GALLERY DI GIANYAR, BALI

PERANCANGAN INTERIOR TK BUDI MULIA DUA SETURAN YOGYAKARTA PENCIPTAAN/PERANCANGAN. Diah Septiana Angreini NIM

PERANCANGAN EXHIBITION MERCEDES BENZ DI IIMS JIEXPO KEMAYORAN JAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR LOBBY, RESTAURANT, DAN GUESTROOM (PRESIDENTIAL DAN ROYAL SUITE) HOTEL SURYA YUDHA BANJARNEGARA

PERANCANGAN INTERIOR PERPUSTAKAAN DAERAH JAWA TENGAH SEMARANG

PERANCANGAN INTERIOR PERPUSTAKAAN KOTA YOGYAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR LOBI DAN FASILITAS USIA DINI PERPUSTAKAAN GRHATAMA PUSTAKA YOGYAKARTA DENGAN GAYA POP - MODERN PERANCANGAN

PERANCANGAN. Singgih Tri Kamanto NIM

PERANCANGAN INTERIOR THE GOLDEN STAIRS BALI DENGAN PENDEKATAN PRINSIP GREEN DESIGN

PERANCANGAN INTERIOR GALERI, TOKO DAN CAFE SELASAR SUNARYO ART SPACE BANDUNG

DESAIN INTERIOR RESTAURANT SEBAGAI PENDUKUNG DI PUSAT KEBUDAYAAN YOGYAKARTA DI JAKARTA

REDESAIN INTERIOR SHOWROOM DAN KANTOR SUZUKI SUMBER BARU MOBIL YOGYAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KARANGANYAR

PENERAPAN KONSEP UGAHARI PADA INTERIOR BANGUNAN KARYA YOSHI FAJAR

-BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

REDESAIN INTERIOR LANGGENG ART FOUNDATION YOGYAKARTA

REDESAIN INTERIOR KANTOR PT DIGINET MEDIA YOGYAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR LOBBY, RESTAURANT, HONEYMOON, DAN SPA. HOTEL RESORT SANUR, BALI

PERANCANGAN BOOTH MITSUBISHI MOTOR CORPORATION (MMC) INDONESIA INTERNATIONAL MOTOR SHOW 2012 JAKARTA INTERNATIONAL EXPO JAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR TOKO BUKU GRAMEDIA EXPO SURABAYA PERANCANGAN. Sri Handariatul M NIM PROGRAM STUDI S-1 DESAIN INTERIOR JURUSAN DESAIN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

EVALUASI KENYAMANAN RUANG TIDUR PENUMPANG DI KM. DOBONSOLO PT. PELNI DITINJAU DARI ASPEK ERGONOMI SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... iv DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR TABEL...

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Latar Belakang Pemilihan Project

PERANCANGAN INTERIOR RESTORAN DAN BAR BLACK CANYON COFFEE DI BALI

PERANCANGAN INTERIOR UB SPORT CENTER MALANG, JAWA TIMUR

PERANCANGAN INTERIOR DE KOSMO FACTORY OUTLET & CAFÉ YOGYAKARTA

PERENCANAAN DAN PERANCANGAN INTERIOR ASIAN FOOD CENTRE DI SURABAYA

perencanaan dan perancangan interior gedung perhelatan pernikahan di surakarta

3.6. Analisa Program Kegiatan Sifat Kegiatan Konsep Rancangan Konsep Perancangan Tapak Konsep Tata Ruang 75

Beachwalk Mall di Tanjung Pandan, Belitung

PERANCANGAN VERTIKAL GARDEN UNTUK KANTOR PLN AJP SURAKARTA (DP3A)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

GEDUNG SEKRETARIAT ASEAN

FAKULTAS SASTRA DAN SENI RUPA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PERENCANAAN DAN PERANCANGAN IDENTITAS LOKAL JAWA PADA INTERIOR MANYARAN HILLS GOLF CLUB SEMARANG, JAWA TENGAH PERANCANGAN. Oleh : Marina Semboor

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERANCANGAN INTERIOR TERMINAL BANDARA INTERNASIONAL LOMBOK (BIL), PRAYA, NUSA TENGGARA BARAT (NTB)

LAPORAN PERANCANGAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN INTERIOR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK HERMINA DAAN MOGOT, JAKARTA BARAT

PERANCANGAN INTERIOR RESTORAN MAYANG TIRTA GEMBIRA LOKA ZOO DI YOGYAKARTA

PENCIPTAAN. Fitri Lestari

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Pemerintah Indonesia sedang mengembangkan sektor wisata yang terdapat di alam

PERANCANGAN INTERIOR MUSEUM ARKEOLOGI AIRLANGGA KOTA KEDIRI, JAWA TIMUR

TATA RUANG DAN FUNGSI RUMAH KENTHOL DI BAGELEN PURWOREJO JAWA TENGAH SKRIPSI DISUSUN OLEH: ANUGRAH AJI PRATAMA

WOMAN S BEAUTY CLINIC AND SPA KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. TUGAS AKHIR Semester Genap Tahun 2011/2012

TUGAS AKHIR PERANCANGAN RUMAH SAKIT PENDIDIKAN JATISAMPURNA, KOTA BEKASI

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perancangan

PERANCANGAN INTERIOR SHOWROOM DAN KANTOR PT NASMOCO BAHANA MOTOR ( NASMOCO BANTUL )

TUGAS AKHIR PERANCANGAN INTERIOR SPA AND FITNESS CENTRE (LIFESPA FITNESS)

PERANCANGAN INTERIOR KEDAI KEBUN FORUM TIRTODIPURAN YOGYAKARTA

LAPORAN PERANCANGAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN INTERIOR CAFE DAN CO-WORKING SPACE BLENDOEK DENGAN PENERAPAN BATIK BELANDA DI KOTA LAMA SEMARANG PENCIPTAAN

YOGYAKARTA CULINARY CENTER 2013

BAB I PENDAHULUAN. dalam ataupun luar negeri datang untuk menikmati objek-objek wisata tersebut.

PENGEMBANGAN RS HARUM

PENERAPAN MATERIAL REUSE PADA RUMAH KAPALPARI KARYA LINDU PRASEKTI

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia yang belum terlalu terpublikasi. dari potensi wisata alamnya, Indonesia jauh lebih unggul dibandingkan

HOTEL ATLET DAN PUSAT PELATIHAN OLAHRAGA DI YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

PERANCANGAN INTERIOR MUSEUM WAYANG KEKAYON DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. diusulkan oleh: RADEN EFREM HADYAN ADHIWIJNA GANDHI NIM:

PERANCANGAN INTERIOR GEDUNG MUSEUM WAYANG JAKARTA

PERANCANGAN INTERIOR LOBI, GALERI DAN KAFE LAWANGWANGI BANDUNG

BAB 1 PENDAHULUAN. di perkotaan-perkotaan salah satunya adalah kota Yogyakarta. Ini

PERANCANGAN INTERIOR KANTOR PT. COCA-COLA AMATIL INDONESIA DI SEMARANG

WISATA ALAM DI KAWASAN DANAU BUYAN, BULELENG, BALI

Hotel Resor dan Wisata Budidaya Trumbu Karang di Pantai Pasir Putih Situbondo

HOTEL SATYA GRAHA DENGAN PENDEKATAN PRINSIP GREEN DESAIN

EVALUASI PASCA HUNI PADA RUANG PAMER MUSEUM H. WIDAYAT PENGKAJIAN. Oleh: Aisyah Intan Savitri PROGRAM STUDI DESAIN INTERIOR JURUSAN DESAIN

TAMAN BUDAYA SUNDA DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI PERSAYARATAN MATA KULIAH TUGAS AKHIR DESAIN INTERIOR (DI 40Z0) SEMESTER II 2006/2007

LATAR BELAKANG MASALAH

Pasar Seni Parangtritis Dengan Pendekatan Fungsi Ruang dan Hemat Energi untuk Mencapai Kenyamanan Termal Melalui Pendinginan Pasif

PERANCANGAN INTERIOR TK SANGGAR ANAK ALAM YOGYAKARTA

PERANCANGAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH JAKARTA SELATAN (KELAS B)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN CATATAN DOSEN PEMBIMBING HALAMAN PENGANTAR PERNYATAAN ABSTRAK DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL

LANDASAN KONSEPTUAL PERANCANGAN GREEN HOTEL DI DESA PEMUTERAN KABUPATEN BULELENG

BAB 1 PENDAHULUAN. tinggal, seperti ruang tidur, ruang makan, dan kamar mandi. Karena bersifat

banyaknya peninggalan sejarah dan kehidupan masyarakatnya yang memiliki akar budaya yang masih kuat, dalam kehidupan sehari-hari seni dan budaya

BAB VI HASIL RANCANGAN. dalam perancangan yaitu dengan menggunakan konsep perancangan yang mengacu

BAB 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

ABSTRAKSI. SPA Grha Candi Golf adalah salah satu SPA yang direncanakan terletak di

Transkripsi:

PERANCANGAN INTERIOR PEPITO RESTO DI NUSA DUA BALI KARYA DESAIN Oleh Dwi Agung Wicaksono TUGAS AKHIR PROGRAM STUDI S-1 DESAIN INTERIOR JURUSAN DESAIN FAKULTAS SENI RUPA INSTITUT SENI INDONESIA 2015

PERANCANGAN INTERIOR PEPITO RESTO DI NUSA DUA BALI KARYA DESAIN Dwi Agung Wicaksono NIM : 101 1716 023 Tugas Akhir ini Diajukan kepada Fakultas Seni Rupa Institut Seni Indonesia Yogyakarta Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana S-1 dalam Bidang Desain Interior 2015 i

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang Merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar kesarjanaan Desain Interior, Jurusan Desain, Fakultas Seni rupa, Institut Seni Indonesia Yogyakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penyelesaian dan penyusunan Tugas Akhir ini tidak terlepas dari dorongan, bimbingan, dan bantuan dari berbagai pihak. Dengan rasa hormat, pada kesempatan ini disampaikan juga ucapan terima kasih kepada; 1. Dr. Dra. Suastiwi, M.Des, Dekan Fakultas Seni Rupa, Institut Seni Indonesia Yogyakarta. 2. M. Sholahuddin, S. Sn., MT., Ketua Jurusan Desain, Fakultas Seni Rupa, Institut Seni Indonesia Yogyakarta. 3. Martino Dwi Nugroho, S.Sn., M.A., Ketua Program Sudi Desain Interior, Jurusan Desain, Fakultas Seni Rupa, Institut Seni Indonesia Yogyakarta. 4. Yulyta Kodrat Prasetyaningsih., S.T.,M.T, Dosen Pembimbing I. 5. Ivada Ariyani, S.T., M.Des., Dosen Pembimbing II. 6. Dony Arsetyasmoro, SSn., M.Ds., Cognate. 7. Setya Budi Astanto, S.Sn., M.Sn., Dosen Wali. 8. Seluruh Dosen dan Staff Program Studi Desain Interior, Jurusan Desain, dan seluruh Staff Akmawa Fakultas Seni Rupa, dan Perpustakaan Institut Seni Indonesia Yogyakarta. 9. Ibu Etty Suprapti, Bapak Suharno selaku orang tua dan keluarga besarku. 10. Manajemen Pepito Resto Nusa Dua, Bali. 11. Teman teman Kontrakan Nyo-Nyo House, Karangkajen House, Blue House. iii

12. Teman teman Desain Interior Sangkar Labirin dan semua angkatan. 13. Seluruh pihak yang belum terdaftar satu persatu yang telah membantu baik secara moral maupun spiritual dalam penyusunan karya Tugas Akhir ini. Yogyakarta, Januari 2015 Penulis Dwi Agung Wicaksono iv

ABSTRAK Nusa Dua merupakan sebuah daerah pariwisata berisi restoran, hotel, dan resort besar internasional berbintang 5 di tenggara pulau Bali. Terletak 40 kilometer dari Denpasar, ibukota provinsi Bali. Nusa Dua yang sudah terkenal sebagai daerah industri pariwisatanya dimata dunia tentu memiliki sejuta pesona yang sangat diminati para wisatawan khususnya kulinernya. Salah satu sarana wisata kuliner di Bali yang berpotensi dikembangkan adalah restoran. Oleh karena itu, Pepito Resto akan mencoba menghadirkan atmosphere yang berbeda dengan restoran-restoran tropis pada umumnya, merancang bangunan yang harmonis dengan sifat-sifat dan sumber alam yang ada di sekelilingnya. Penggunaan bahan bangunan yang dikembangkan dari bahan alam dan bahan bangunan yang dapat diperbaharui. Perancangan interior Pepito Resto di Nusa Dua Bali meliputi area Receptionist, restaurant indoor, restaurant outdoor, bar,dan Restaurant VIP. Pada Perancangan Interior Pepito Resto, konsep Natural Splash diterapkan pada rancangan desain yang dibuat agar pengunjung merasakan kesegaran secara menyeluruh dan dapat mengubah suatu kebiasaan masyarakat yang saat ini kurang baik dalam merawat dan memanfaatkan sumber daya alam. Diharapkan dengan pengaplikasian konsep Natural Splash dapat menimbulkan artikulasi desain interior restoran yang sustainable dengan estetika yang unik. Kata kunci : Nusa Dua, Desain Interior, Restoran x

DAFTAR ISI Halaman Judul... i Lembar Pengesahan... ii Kata Pengantar... iii Daftar Isi... v Daftar Gambar...vii Daftar Tabel... ix Abstrak... x BAB I PENDAHULUAN... 1 A. JUDUL... 1 B. LATAR BELAKANG... 1 BAB II LANDASAN PERANCANGAN... 3 A. DESKRIPSI PROYEK... 3 1. Tujuan Perancangan... 3 2. Sasaran Perancangan... 3 3. Manfaat... 4 4. Lingkup dan Cakupan Tugas... 4 5. Tinjauan Data... 5 B. PROGRAM PERANCANGAN... 14 1. Pola Pikir Perancangan... 14 2. Tinjauan Umum... 15 3. Tinjauan Khusus... 25 BAB III PERMASALAHAN DESAIN... 29 v

BAB IV KONSEP DESAIN... 31 A. KONSEP PROGRAM PERANCANGAN... 31 1. Tema Perancangan... 31 2. Penjabaran Konsep... 32 3. Kriteria Desain... 36 4. Prinsip Desain... 37 5. Analisis Konsep... 38 6. Keterangan Analisis Konsep... 39 7. Elemen Pembentuk Ruang... 48 8. Referensi Desain... 49 9. Programming... 50 a. Program Kebutuhan Ruang dan Furniture... 50 b. Hubungan Antar Ruang... 55 c. Zona dan Sirkulasi... 56 d. Lay-out Terpilih... 57 e. Elemen Pembentuk Ruang... 58 f. Deskripsi Perabot... 70 g. Alternatif Fasilitas Ruang... 72 h. Fasilitas Ruang Terpilih... 76 i. Gambar Perspektif 3D... 80 j. Gambar Perspektif Manual... 83 k. Aksonometri 1... 85 l. Aksonometri 1... 86 m. Katalog... 87 n. Poster... 88 o. Bill Of Quantity... 89 BAB V PENUTUP... 90 A. KESIMPULAN... 90 B. SARAN... 91 DAFTAR PUSTAKA... 92 vi

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Logo Pepito... 5 Gambar 2. Struktur Organisasi Pepito Resto di Nusa Dua, Bali... 6 Gambar 3. Pola aktifitas pengelola Pepito Resto di Nusa Dua, Bali... 9 Gambar 4. Pola aktifitas pengunjung Pepito Resto di Nusa Dua, Bali... 9 Gambar 5. Denah Lay Out LANTAI 1 Pepito Resto di Nusa Dua, Bali... 11 Gambar 6. Denah Lay Out LANTAI 2 Pepito Resto di Nusa Dua, Bali... 12 Gambar 7. Denah Site Plan Pepito Resto di Nusa Dua, Bali... 13 Gambar 8. Pola Pikir Perancangan... 14 Gambar 9. Green Design... 25 Gambar 10. Permakultur pada interior... 26 Gambar 11. Karakter umum kesegaran air... 32 Gambar 12. Karakter garis kesegaran air... 33 Gambar 13. Karakter bidang kesegaran air... 33 Gambar 14. Karakter warna air... 34 Gambar 15. Konsep, Karakter, Material, Warna, dan Transformasi... 35 Gambar 16. Prinsip Desain... 37 Gambar 17. Analisis Konsep... 38 Gambar 18. Pepito Recylate... 39 Gambar 19. Vertical Garden... 40 Gambar 20. Vertical Garden... 41 Gambar 21. Vertical Garden... 42 Gambar 22. Panel Surya... 43 Gambar 23. Aplikasi panel surya pada Pepito Resto... 43 Gambar 24. Atap Hijau... 44 Gambar 25. Aplikasi atap hijau pada Pepito Resto...44 Gambar 26. Water Collection... 45 Gambar 27. Aplikasi Water Collection pada Pepito Resto... 45 vii

Gambar 28. Green Materials... 46 Gambar 29. Buffer Facade... 47 Gambar 30. Aplikasi Buffer Facade pada Pepito Resto... 47 Gambar 31. Referensi Desain... 49 Gambar 32. Hubungan Antar Ruang... 55 Gambar 33.Zona dan Sirkulasi... 56 Gambar 34. Layout Terpilih... 57 viii

DAFTAR TABEL Tabel 1. Aktivitas dan jenis ruang pengelola Pepito Resto... 5 Tabel 2. Jenis Sumber dan Kontrol Noise... 21 Tabel 3. Metode dan Karakteristik Material untuk Kontrol Akustik... 22 Tabel 4. Metode Penanggulangan Bahaya Kebakaran... 22 Tabel 5. Standarisasi Faktor Higienis... 24 Tabel 6. Program Kebutuhan Ruang dan Furniture... 50 Tabel 7. Elemen Pembentuk Ruang... 59 Tabel 8. Fasilitas Ruang Terpilih... 76 ix

BAB I PENDAHULUAN A. JUDUL Perancangan Interior Pepito Resto di Nusa Dua, Bali B. LATAR BELAKANG Pulau Bali yang sudah terkenal sebagai daerah industri pariwisatanya dimata dunia tentu memiliki sejuta pesona yang sangat diminati para wisatawan. Selain untuk menikmati wisata alam, salah satu tujuan wisatawan datang ke Bali adalah untuk menikmati wisata kulinernya. Salah satu sarana wisata kuliner di Bali yang berpotensi dikembangkan adalah restoran. Restoran saat ini bukan lagi hanya sekedar tempat untuk menikmati makanan dan minuman saja, tetapi juga dipakai untuk tempat berkumpul keluarga dan bertemu rekan bisnis sambil menikmati makanan dan minuman yang tersedia. Dari segi restoran pada umumnya, mensyaratkan keindahan bentuk dan elemen estetis menjadi prioritas yang ditekankan, sehingga mengesampingkan dekorasi dan perabotan yang tidak perlu berlebihan, saniter lebih baik, desain hemat energi, kemudahan air bersih, luas dan jumlah ruang sesuai kebutuhan, bahan bangunan berkualitas, dan berkelanjutan. Oleh karena itu, Pepito Resto akan mencoba menghadirkan atmosphere yang berbeda dengan restoran-restoran tropis pada umumnya, merancang bangunan yang harmonis dengan sifat-sifat dan sumber alam yang ada di sekelilingnya. Penggunaan bahan bangunan yang dikembangkan dari bahan alam dan bahan bangunan yang dapat diperbaharui. 1

Pada perancangan interior dengan judul Perancangan Interior Pepito Resto di Nusa Dua, Bali kali ini merupakan desain awal atau baru. Alasan pemilihan lokasi ini karena memiliki keluasan tanah yang sesuai dengan kebutuhan restoran dan juga memiliki akses yang baik karena berada di jalur pariwisata yaitu daerah Nusa Dua sehingga memiliki prospek yang sangat cerah untuk ke depannya. Desain interior saat ini sedang mengalami tekanan yang kuat untuk melakukan perubahan besar dalam metode merancang dan juga melakukan absorbsi teknologi yang cepat agar dapat menghasilkan rancangan yang kontemporer yang berorientasi pada desain hijau (green design), yang lebih tanggap pada isu-isu lingkungan. Desain yang baik selalu dikaitkan dengan estetika dalam mengantisipasi pemanasan global, penghematan energi, dan pengelolaan lingkungan yang lebih bertanggung jawab. 2