S I L A B U S. II. Deskripsi Mata Kuliah

dokumen-dokumen yang mirip
DIKTAT PERKULIAHAN GITAR DASAR LANJUT. Disusun Oleh: 1. Herwin Yogo Wicaksono 2. Hanna Sri Mudjilah 3. Ayu Niza Machfauzia

SILABUS PIANO II SM 401

BAB I PENDAHULUAN. Banoe, Pono. Kamus Musik. Yogyakarta, 409 2

PIP PIANO 1 PIP PIANO 1

SILABUS INSTRUMEN PILIHAN WAJIB IV (GITAR) SM 416

SILABUS. Instrumen Pilihan Wajib IV (Tiup Logam) SM 416

INSTRUKSI KERJA PEMBUATAN SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

SILABUS PERKULIAHAN MATA KULIAH PRAKTEK INDIVIDUAL MAYOR (PIM) I VIOLA

SILABUS. Instrumen Pilihan Wajib II (Tiup Kayu) SM 414

BAB 1 PENDAHULUAN. cara-cara yang sesuai untuk mengkombinasikan pola-pola nada, misalnya angkaangka.


PEMBELAJARAN ETUDE 80 GRADED STUDIES PADA SISWA KLARINET KELAS X DI SMKN II KASIHAN, BANTUL, YOGYAKARTA TAHUN AJARAN (2015/2016)

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Makalah. Teori Dasar Musik. Riko Repliansyah Anisa Purnama Sari. Riski Okta Mayasari. Dosen Pengampu: Pebrian Tarmizi,M.Pd Mata Kuliah : Seni Musik

SILABUS. Instrumen Pilihan Wajib IV (Tiup Kayu) SM 416

Penerapan Pohon dan Modulo untuk Menentukan Akor Triad

DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PERNYATAAN... KATA PENGANTAR... UCAPAN TERIMA KASIH... ABSTRACT...

SENI MUSIK NON KLASIK

SILABUS INSTRUMEN PILIHAN WAJIB II (PIANO) SM 414

LAPORAN PENELITIAN CONDUCTOR ORCHESTRA DALAM KONSER JANUARY OVERTURE

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

HARMONI MODERN. UNTUK SMK Semester 2. Drs. Heri Yonathan, M.Sn. iii

Oleh : Teguh Budiawan. Mengenal dasar. not balok. modul pengantar belajar awal tahun ajaran hingga ujian tengah semester

BAB I PENDAHULUAN. beliau ciptakan, seperti halnya lagu Tuhan adalah kekuatanku yang diciptakan

MATERI AJAR. Ansambel berasal dari kata Ensemble (Perancis) yang berarti bersama-sama. Musik

FIXED DOH SEBAGAI METODE MEMBACA NOTASI BALOK YANG EFEKTIF BAGI PEMULA

DAFTAR KEBUTUHAN MODUL

PENGETAHUAN DASAR TEORI MUSIK

Silabus MATA KULIAH : PIM 2 Perkusi

INSTRUKSI KERJA PEMBUATAN SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

BAB III ANALISIS DATA

NOTASI BALOK. Oleh: Inggit Sitowati

DIKTAT. DIKTAT PIM I Cello Suwarta Zebua PIM I - CELLO. Oleh : Suwarta Zebua

BAB III ANALISIS KARYA

BAB III ANALISIS DATA

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

Teknik Permainan Gitar Pada Karya Musik Spirito Con Grazia Ed Espressivo

INDIKATOR ESENSIAL Menjelaskan karakteristik peserta. didik yang berkaitan dengan aspek fisik,

SILABUS MATA KULIAH GITAR I

ULANGAN KENAIKAN KELAS VII Semester 2

Silabus MATA KULIAH : PIM 1 Perkusi

BAB III ANALISIS KARYA

YAYASAN WIDYA BHAKTI SEKOLAH MENENGAH ATAS SANTA ANGELA TERAKREDITASI A

ELEMEN-ELEMEN MUSIK & TEKNIK PERMAIN MUSIK

INSTRUKSI KERJA PEMBUATAN SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

TEORI MUSIK. Karena nada selalu berulang untuk tiap oktaf yang ada, maka istilah tangga nada kromatik sering dipakai untuk ke-12 nada dari tiap oktaf.

Musik dan Lagu Anak Usia Dini

BAB V TEKNIK PERMAINAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS BAHASA DAN SENI SILABUS MATA KULIAH

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERMAIN PIANO MELALUI SIGHT READING DI GILANG RAMADHAN STUDIO BAND SURAKARTA SKRIPSI

TEKNIK PERMAINAN PIANO PADA BAGIAN SONATA DALAM KARYA MUSIK JOURNEY TO THE SECRET ISLAND

LAPORAN PENELITIAN CONDUCTOR ORCHESTRA DALAM KEGIATAN DIES NATALIS UNY KE 47

MUSIK ANSAMBEL. A. Pengertian dan Jenis Musik Ansambel. Musik ansambel adalah bermain musik secara. bersama-sama dengan menggunakan beberapa

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

PEMBELAJARAN ETUDE 80 GRADED STUDIES PADA SISWA KLARINET KELAS X DI SMKN II KASIHAN, BANTUL, YOGYAKARTA TAHUN AJARAN (2015/2016)

BAB I PENDAHULUAN. tersembunyi yang tersimpan dalam karya musik itu. makna tersirat yang ingin disampaikan oleh komponis dalam karya musik itu.

JUDUL PEMBELAJARAN MAYOR PIANO DI PROGRAM STUDI MUSIK GEREJA UNIVERSITAS KRISTEN IMMANUEL YOGYAKARTA.

ANALISIS STRUKTUR DAN TEKNIK PERMAINAN PIANO CONCERTO POUR LA MAIN GAUCHE EN RE MAJEUR KARYA MAURICE RAVEL RINGKASAN SKRIPSI

Oleh: Dr. A. M. Susilo Pradoko, M.Si dan Dr. Ayu Niza Machfauzia, M.Pd. dan Pendidikan Seni Musik FBS UNY.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Secara umum, rencana dapat diartikan sebagai suatu garis-garis besar haluan

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

Aplikasi Tree Dalam Penulisan Notasi Musik Dengan Notasi Angka yang Disederhanakan

PEMBELAJARAN PIANO ANAK USIA 6 SAMPAI 8 TAHUN DI MELODI MUSIC SCHOOL SOLO

BAB I PENDAHULUAN. secara spesifikasi. Tindakan tersebut dinamakan dengan analisis.

Francisca Xaveria Diah K. Jurusan Pendidikan Seni Musik, FBS, Universitas Negeri Yogyakarta ABSTRAK

S I L A B U S I. Identifikasi Mata kuliah II. Deskripsi Mata Kuliah

DAFTAR LAMPIRAN. Gambar 1. Guru Melakukan Pre Test Dengan Materi Fingering dan Tangga Nada (Dokumentasi pribadi)

January 1 HARMONI MANUAL DIKTAT KULIAH. Oleh: HANNA SRI MUDJILAH HENI KUSUMAWATI. JURUSAN PENDIDIKAN SENI MUSIK FBS, UNY

: Jurusan Pendidikan Seni Musik. : Apakah keterampilan membaca notasi penting bagi. : Sangat penting, membaca notasi sangat perlu dimiliki

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

METODE PEMBELAJARAN PIANO KLASIK PADA ANAK USIA 7-10 TAHUN DI SEKOLAH MUSIK PURWACARAKA YOGYAKARTA

PEMBELAJARAN TEKNIK BERMAIN TRUMPET PADA REPERTOAR THE DEBUTANTE KARYA HERBERT L. CLARKE DI JURUSAN MUSIK FSP INSTITUT SENI INDONESIA YOGYAKARTA

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN. Setelah penulis mengerjakan BAB I sampai BAB III, dapat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pembelajaran memiliki pengertian tersendiri bagi orang-orang yang

BAHAN AJAR MATA KULIAH SENI ANAK USIA DINI I. Oleh INDRA YENI, S.Pd., M.Pd. NIP

UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta BAB IV PENUTUP. A. Kesimpulan. Berdasarkan pembahasan dan analisis pada bab III dapat disimpulkan.

BAB III METODE PENELITIAN. dianalisis dan dijabarkan secara kualitatif. Sasaran akhir yang diharapkan yaitu

BAB II LANDASAN TEORI

SENI MUSIK SMK. I. Budi Linggono

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

Silabus MATA KULIAH : PIM 3 Perkusi

Bentuk Penyajian Karya Musik Follow Me, Sebuah Karya Musik Pada Ujian Akhir Karya Musik Jurusan Sendratasik Tahun 2013

BAB III ANALISIS KOMPOSISI

BAB II LANDASAN TEORI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1

Kompetensi Dasar : 1. mampu mendeskripsikan tentang sumber-sumber bunyi 2. mampu mendeskripsikan tentang penalaan

PEMBELAJARAN TROMBONE KELAS X DI SMKN II KASIHAN BANTUL (SMM) YOGYAKARTA TAHUN AJARAN (2014/2015) JURNAL Program Studi S-1 Seni Musik

UNTUK SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN Semester 1

BAB I PENDAHULUAN. Musik adalah suatu susunan tinggi rendah nada-nada yang berjalan dalam

BAB III ANALISIS BENTUK LAGU. Wonderful Slippery Thing merupakan lagu hits Guthrie Govan yang berdurasi

SILABUS. Instrumen Pilihan Wajib IV (TIUP) SM 416

Cermat dan teliti dalam mendengar dan menirukan unsur-unsur musik

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PROGRAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DAN KETRAMPILAN SEKOLAH DASAR KELAS III SEMESTER 1

MODEL 3 IN 1 PADA PEMBELAJARAN PIANO BAGI SISWA TINGKAT PEMULA DI SEKOLAH MUSIK INDONESIA YOGYAKARTA JURNAL. Program S-1 Seni Musik.

KISI-KISI MATERI PLPG MATA PELAJARAN SENI MUSIK NON KLASIK

Penerapan Akord Bebas Pada Lagu Nusantara Studi Kasus Pada Aransemen Lagu Sarinande

SILABUS. Instrumen Pilihan Wajib II (TIUP) SM 414

Aplikasi Metode Suzuki Dengan Media Lagu Anak Nusantara

Transkripsi:

S I L A B U S I. Identifikasi Mata kuliah 1. Mata Kuliah : Piano Dasar 2. Kode mata kuliah : PSM 207 3. SKS : 2 sks 4. Semester : Ganjil (1) 5. Jurusan/Prodi : Pendidikan Seni Musik 6. Jumlah Pertemuan : 16 kali 7. Dosen Pengampu : F. Xaveria Diah K., S.Pd 8. Sifat Mata Kuliah : Wajib lulus 9. Mata kuliah Prasyarat/ kode : - 10. Jumlah Mahasiswa : 20 II. Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini bertujuan memberikan dasar bermain instrumen piano meliputi keterampilan bermain dan membaca notasi secara baik dan benar dalam bentuk bahasan teknik, etude dan lagu. Kegiatan kuliah berupa praktek individu dan kelas repertoar. Evaluasi dilakukan setiap kali tatap muka praktek individu.

III. Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar, Materi Pokok dan Uraian Materi No. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Materi Pokok Sub. Materi 1. Mahasiswa dapat memahami dan mempraktekkan sikap dasar dalam bermain instrumen piano. Sikap dasar bermain instrumen piano. 2. Mahasiswa dapat membaca notasi balok 1. Mahasiswa dapat memahami posisi duduk yang baik saat memainkan instrumen piano. 2. Mahasiswa dapat memahami posisi tangan yang baik saat memainkan instrumen piano. 3. Mahasiswa dapat memahami posisi penjarian yang benar saat memainkan instrumen piano. 1. Mahasiswa dapat membaca notasi balok dalam kunci G 2. Mahasiswa dapat membaca notasi balok dalam kunci F. 3. Mahasiswa dapat membaca nada-nada kromatis. Membaca notasi balok. 1. Posisi duduk. 2. Posisi tangan 3. Posisi penjarian tangan kanan 4. Posisi penjarian tangan kiri 1. Latihan membaca notasi balok dalam kunci G dengtan tangan kanan. 2. Latihan membaca notasi balok dalam kunci F dengan tangan kanan. 3. Latihan membaca notasi balok dalam kunci G dengan tangan kiri 4. Latihan membaca notasi balok yang diberi tanda kres (#), mol (b) dan pugar ( ).

3. Mahasiswa dapat memainkan tangga nada 1. Mahasiswa dapat memainkan tangga nada diatonis mayor 2 oktaf. 2. Mahasiswa dapat memainkan tangga nada diatonis minor harmonis 2 oktaf. Tangga nada diatonis mayor dan minor. Pengertian tangga nada mayor. 1. Tangga nada C Mayor 2. Tangga nada G Mayor 3. Tangga nada D Mayor 4. Tangga nada A Mayor 5. Tangga nada F Mayor 6. Tangga nada Bes Mayor 7. Tangga nada Es Mayor Pengertian tangga nada minor 1. Tangga nada a minor 2. Tangga nada e minor 3. Tangga nada b minor 4. Tangga nada fis minor 5. Tangga nada d minor 6. Tangga nada g minor 7. Tangga nada c minor 4. Mahasiswa dapat memainkan etude 1. Mahasiswa dapat memainkan etude dengan teknik legato 2. Mahasiswa dapat memainkan etude dengan frasering. 3. Mahasiswa dapat memainkan teknik slur 4. Mahasiswa dapat memainkan etude dengan menggunakan tanda dinamik 5. Mahasiswa dapat memainkan etude berdasarkan tanda sukat Etude 1. Pengertian legato 2. Latihan teknik legato 3. Pegertian frasering 4. Latihan frasering 5. Pengertian slur 6. Latihan teknik slur 7. Pengertian tanda dinamik yang meliputi crescendo, decresendo, ritardando, piano dan forte. 8. Latihan dengan menggunakan

6. Mahasiswa dapat memainkan etude berdasarkan tanda tempo. tanda-tanda dinamik 9. Pengertian tanda sukat yang meliputi sukat 2/4, sukat 4/4, sukat ¾ dan sukat 6/8. 10. Latihan sesuai tanda sukat. 11. Pengertian tanda tempo yang meliputi moderato, andante, allegretto dan allegro. 12. Latihan sesuai dengan tanda tempo. 5. Mahasiswa dapat memainkan lagu 1. Mahasiswa dapat memainkan lagu dengan teknik legato 2. Mahasiswa dapat memainkan lagu dengan frasering. 3. Mahasiswa dapat memainkan lagu dengan menggunakan tanda dinamik 4. Mahasiswa dapat memainkan lagu berdasarkan tanda sukat 5. Mahasiswa dapat memainkan lagu berdasarkan tanda tempo Lagu 1. Latihan teknik legato 2. Latihan frasering 3. Latihan dengan menggunakan tanda dinamik crescendo, decresendo, ritardando, piano dan forte. 4. Latihan sesuai tanda sukat 2/4, 4/4, ¾ dan 6/8 5. Latihan sesuai dengan tanda tempo moderato, andante, allegretto dan allegro.

IV. Skema Hubungan antara Materi Pokok (Bentuk dan Struktur skema Mata Kuliah) Sikap dasar bermain piano Membaca notasi balok Tangga nada diatonis mayor dan minor harmonis Etude Lagu V. Sumber bahan/referensi. 1. A. Schmitt : Exercises Preparatoris Op. 16 2. Latifah Kodijat-Marzuki : Tangganada dan Trinada 3. John Thompson : Modern Course for the Piano, 1th 4.a) JC. Beuk : 50 Kleine Etuden voor eerstbeginnenden b) JC. Beuk : 40 beekende melodion voor eerstbeginnenden in het pianospeel 5.a) Leila Fletcher : The Leila Fletcher Piano Course Book One b) Leila Fletcher : The Leila Fletcher Piano Course Book Two 6. Howard Kasschau : Piano Course Book One 7. F. Beyer : Vorschule im Klavierspiel Op. 101

VI. Matrik Kegiatan Perkuliahan Tatap muka I Standar kompetensi Memahami dan mempraktekk an sikap dasar dalam bermain instrumen piano. Kompetensi dasar ke Indikator pencapaian Materi pembelajaran Strategi Media Penilaian Jenis Instrumen Bentuk instrumen.1. Posisi duduk. Tanya Piano Tugas Praktek.2. Posisi tangan jawab individu.3. Posisi penjarian Demontrasi tangan kanan.4. Posisi penjarian tangan kiri 1,2,3 dan 4 1. Dapat memahami dan mepraktekkan posisi duduk yang baik saat memainkan instrumen piano. 2. Dapat memahami dan mempraktekkan posisi tangan yang baik saat memainkan instrumen piano. 3. Dapat memahami dan mempraktekkan posisi penjarian yang benar saat memainkan instrumen piano Contoh Referensi 1, 4(a)

II, III Dapat membaca notasi balok 1,2 dan 3 1.Dapat membaca notasi balok dalam kunci G 2.Dapat membaca notasi balok dalam kunci F. 3.Dapat membaca nadanada kromatis.1 Latihan membaca notasi balok dalam kunci G dengan tangan kanan..2 Latihan membaca notasi balok dalam kunci F dengan tangan kanan..3 Latihan membaca notasi balok dalam kunci G dengan tangan kiri.4 Latihan membaca notasi balok yang diberi tanda kres (#), mol (b) dan pugar ( ). Tanya jawab Demontrasi Piano Tugas individu Praktek 1, 4 (a)

IV, V, VI Dapat memainkan tangga nada 1 dan 2 1. Dapat memainkan tangga nada diatonis mayor 2 oktaf. 2.Dapat memainkan tangga nada diatonis minor harmonis 2 oktaf. Pengertian tangga nada mayor. 1. Tangga nada C Mayor 2. Tangga nada G Mayor 3. Tangga nada D Mayor 4. Tangga nada A Mayor 5. Tangga nada F Mayor 2. Tangga nada Bes Mayor 3. Tangga nada Es Mayor Pengertian tangga nada minor 1. Tangga nada a minor 2. Tangga nada e minor 3. Tangga nada b minor 4. Tangga nada fis minor 5. Tangga nada d minor 6. Tangga nada g minor 7. Tangga nada c minor Tanya jawab Demontrasi Piano Tugas Individu Praktek 2

VII, VIII, IX, X, XI Dapat memainkan etude 1, 2, 3, 4 dan 5 1.Dapat memainkan etude dengan teknik legato 2.Dapat memainkan etude dengan frasering. 3. Dapat memainkan teknik slur 4.Dapat memainkan etude dengan menggunakan tanda dinamik 5.Dapat memainkan etude berdasarkan tanda sukat 6.Dapat memainkan etude berdasarkan tanda tempo. 1. Pengertian legato 2. Latihan teknik legato 3. Pengertian frasering 4. Latihan frasering 5. Pengertian slur 6. Latihan teknik slur 7. Pengertian tanda dinamik yang meliputi crescendo, decresendo, ritardando, piano dan forte. 8. Latihan dengan menggunakan tandatanda dinamik 9. Pengertian tanda sukat yang meliputi sukat 2/4, sukat 4/4, sukat ¾ dan sukat 6/8. 10. Latihan sesuai tanda sukat. 11. Pengertian tanda tempo yang meliputi moderato, andante, allegretto dan allegro. 12. Latihan sesuai dengan tanda tempo. Tanya jawab Demontrasi Piano Tugas Individu Praktek 4(b), 6 dan 7

XII, XIII, XIV, XV, XVI Dapat memainkan lagu 1, 2, 3, 4 dan 5 1. Mahasiswa dapat memainkan lagu dengan teknik legato 2. Mahasiswa dapat memainkan lagu dengan frasering. 3. Mahasiswa dapat memainkan lagu dengan menggunakan tanda dinamik 4. Mahasiswa dapat memainkan lagu berdasarkan tanda sukat 5. Mahasiswa dapat memainkan lagu berdasarkan tanda tempo 1. Latihan teknik legato 2. Latihan frasering 3. Latihan dengan menggunakan tanda dinamik crescendo, decresendo, ritardando, piano dan forte. 4. Latihan sesuai tanda sukat 2/4, 4/4, ¾ dan 6/8 5. Latihan sesuai dengan tanda tempo moderato, andante, allegretto dan allegro. Tanya jawab Demontrasi Piano Tugas Individu Praktek 3, 5(a) dan 5(b)

VII. Evaluasi Nilai akhir diambil dari beberapa indikator : 1. Prosentase mengikuti kuliah : 5 % 2. Tugas Individu : 35 % 3. Tes Mith Semester : 10 % 4. Tes Semester : 50 %

S I L A B U S I. Identifikasi Mata kuliah 1. Mata Kuliah : Piano Dasar Lanjut 2. Kode mata kuliah : PSM 208 3. SKS : 2 sks 4. Semester : Genap (2) 5. Jurusan/Prodi : Pendidikan Seni Musik 6. Jumlah Pertemuan : 16 kali 7. Dosen Pengampu : F. Xaveria Diah K., S.Pd 8. Sifat Mata Kuliah : Wajib tempuh 9. Mata kuliah Prasyarat/ kode : Piano Dasar / PSM 207 10. Jumlah Mahasiswa : 20 II. Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini merupakan kelanjutan dari mata kuliah piano dasar. Bertujuan meningkatkan kemampuan dasar bermain instrumen piano, meningkatkan kemampuan membaca notasi balok dalam bentuk bahasan teknik, etude dan lagu, dan sekaligus mengembangkan kemampuan bermain instrumen piano sebagai instrumen pengiring untuk vokal atau instrumen lainnya dalam bentuk pola irama yang sederhana. Kegiatan kuliah berupa praktek individu dan kelas repertoar. Evaluasi dilakukan setiap kali tatap muka praktek individu.

III. Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar, Materi Pokok dan Uraian Materi No. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Materi Pokok Sub. Materi 1. Mahasiswa dapat meningkatkan keluwesan dan independensi tiap-tiap jari dalam bermain instrumen piano. 1. Mahasiswa dapat memainkan tangga nada diatonis mayor searah 2 oktaf 2. Mahasiswa dapat memainkan tangga nada minor harmonis searah 2 oktaf. Tangga nada diatonis mayor dan minor harmonis Tangga nada mayor. 1. Tangga nada E Mayor 2. Tangga nada B Mayor 3. Tangga nada Fis Mayor 4. Tangga nada Cis Mayor 5. Tangga nada As Mayor 6. Tangga nada Des Mayor 7. Tangga nada GesMayor 8. Tangga nada CesMayor Tangga nada minor 1. Tangga nada c minor 2. Tangga nada gis minor 3. Tangga nada dis minor 4. Tangga nada ais minor 5. Tangga nada f minor 6. Tangga nada bes minor 7. Tangga nada es minor 8. Tangga nada ges minor 2. Mahasiswa dapat meningkatkan kemampuan membaca notasi balok dan penguasaan nada Mahasiswa dapat membaca notasi balok dengan lebih cepat dan menempatkan serta memainkan dengan piano secara tepat. Etude 1. Etude Beyer Op. 101 2. Etude Jc. Beuk

3. Mahasiswa dapat meningkatkan penguasaan dinamik. 4. Mahasiswa dapat menginterpretasikan lagu sesuai dengan kemampuan 5. Mahasiswa dapat memainkan bentuk pola irama yang sederhana untuk mengiringi lagu atau instrumen lain berdasarkan akord. Dapat memainkan ekspresi musikal yang tercantum pada materi dengan baik. Dapat memainkan materi dengan disertai intepretasi berdasarkan bentuk dan gaya musik. 1. Mahasiswa dapat memainkan bentuk pola irama sederhana untuk mengiringi lagu sederhana 2. Mahasiswa dapat memainkan iringan lagu berdasarkan akord. Etude Lagu Lagu 1. Etude Czerny Op.139 2. Etude Duvernoy Op.176 1. Piano Pieces of the Romantic Period 2. Easiest Piano Course by John Thompson 1. Modern Course by John Thompson 2. Complete Piano Player by Kenneth Baker 3. Love Sounds Piano

IV. Skema Hubungan antara Materi Pokok (Bentuk dan Struktur skema Mata Kuliah) Teknik tangga nada (keluwesan) Kemampuan cepat membaca Etude Kemampuan memainkan etude dengan dinamik Kemampuan interpretasi lagu Mengiringi lagu sederhana

V. Sumber bahan/referensi. 1. Latifah Kodijat-Marzuki : Tangganada dan Trinada 2.a) John Thompson : Modern Course for the Piano, 1 st b) John Thompson : Modern Course for the Piano, 2 nd c) John Thompson : Easiest Piano Course Part Three d) John Thompson : Easiest Piano Course Part Six 3 JC. Beuk : 50 Kleine Etuden voor eerstbeginnenden 4. JB. Duvernoy : Elementary Studies Opus 176 5. Kenneth Baker : The Complete Piano Player Book 4 6. Love Sounds Piano 100 7. F. Beyer : Vorschule im Klavierspiel Op. 101 8. Carl Czerny : 100 Ubungstucke Opus 139 9. a) Yamaha Piano Library : Piano Pieces of the Romantic Period 1 st b) Yamaha Piano Library : Piano Pieces of the Romantic Period 2 nd

VI. Matrik Kegiatan Perkuliahan Tatap muka I, II, III Standar kompetensi Mahasiswa dapat meningkatkan keluwesan dan independensi tiap-tiap jari dalam bermain instrumen piano. Kompetensi dasar ke Indikator pencapaian 1 dan 2 1. Mahasiswa dapat memainkan tangga nada diatonis mayor searah 2 oktaf 2. Mahasiswa dapat memainkan tangga nada minor harmonis searah 2 oktaf. Materi pembelajaran Strategi Media Penilaian Jenis Instrumen Bentuk instrumen Contoh Referensi Tangga nada mayor. Tanya Piano Tugas Praktek 1 1. Tangga nada E Mayor jawab individu 2. Tangga nada B Mayor Demontrasi 3. Tangga nada Fis Mayor 4. Tangga nada Cis Mayor 5. Tangga nada As Mayor 6. Tangga nada Des Mayor 7. Tangga nada GesMayor 8. Tangga nada CesMayor Tangga nada minor 1. Tangga nada c minor 2. Tangga nada gis minor 3. Tangga nada dis minor 4. Tangga nada ais minor 5. Tangga nada f minor 6. Tangga nada bes minor 7. Tangga nada es minor 8. Tangga nada ges minor

IV, V, VI Mahasiswa dapat meningkatka n kemampuan membaca notasi balok dan penguasaan nada 1 Mahasiswa dapat membaca notasi balok dengan lebih cepat dan menempatkan serta memainkan dengan piano secara tepat. 1. Etude Beyer Op. 101 2. Etude Jc. Beuk Tanya jawab Demontrasi Piano Tugas individu Praktek 3 dan 7 VII, VIII, XI Mahasiswa dapat meningkatka n penguasaan dinamik. 1 Dapat memainkan ekspresi musikal yang tercantum pada materi dengan baik. 1. Etude Czerny Op.139 2. Etude Duvernoy Op.176 Tanya jawab Demontrasi Piano Tugas Individu Praktek 4 dan 8 X, XI, XII Mahasiswa dapat menginterpre tasikan lagu sesuai dengan kemampuan 1 Dapat memainkan materi dengan disertai intepretasi berdasarkan bentuk dan gaya musik. 1. Piano Pieces of the Romantic Period 2. Easiest Piano Course by John Thompson Tanya jawab Demontrasi Piano Tugas Individu Praktek 2 (C), (D) dan 9 (A), (B)

XIII, XIV, XV, XVI Mahasiswa dapat memainkan bentuk pola irama yang sederhana untuk mengiringi lagu atau instrumen lain berdasarkan akord. 1 dan 2 1. Mahasiswa dapat memainkan bentuk pola irama sederhana untuk mengiringi lagu sederhana 2. Mahasiswa dapat memainkan iringan berdasarkan akord. lagu 1. Modern Course by John Thompson 2. Complete Piano Player by Kenneth Baker 3. Love Sounds Piano Tanya jawab Demonstra si Piano Tugas Individu Praktek 2 (A), (B), 5 dan 6

VII. Evaluasi Nilai akhir diambil dari beberapa indikator : 1. Prosentase mengikuti kuliah : 5 % 2. Tugas Individu : 35 % 3. Tes Mith Semester : 10 % 4. Tes Semester : 50 %