EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL KOOPERATIF TIPE PAIR CHECKS MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR

dokumen-dokumen yang mirip
EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PAIR CHECK DAN THINK PAIR SHARE MATERI SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL

STUDI KOMPARASI METODE PROBLEM SOLVING DAN PROBING PROMPTING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MTs NEGERI PURWOREJO

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PAIR CHECKS BERBANTUAN KARTU DOMINO DENGAN MELIHAT KEMAMPUAN AWAL SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN NHT, SNOWBALL THROWING TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATERI SEGITIGA SISWA KELAS VII

STUDI PERBANDINGAN ANTARA STRATEGI PEMBELAJARAN DISCOVERY DAN EKSPOSITORI TERHADAP KREATIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

STUDI PERBANDINGAN MODEL PEMBELAJARAN TGT DENGAN MODEL DISKUSI DALAM KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BROKEN TRIANGLE/SQUARE/HEART TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN STAD DENGAN TALKING STICK, STAD DAN EKSPOSITORI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN SAVI DAN AIR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

STUDI PERBANDINGAN COOPERATIVE SCRIPT TERHADAP PRESTASI DAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 2 PURING

STUDI KOMPARASI PRESTASI BELAJAR ANTARA SFE DAN MODEL KONVENSIONAL PADA KUBUS DAN BALOK SMP N 39 PURWOREJO

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIF LEARNING TIPE TAI DAN TUTOR SEBAYA BERBANTU LKS TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

EKSPERIMENTASI STRATEGI MAKE A MATCH DAN TAKE AND GIVE TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 ADIMULYO

STUDI KOMPARASI ANTARA MODEL PEMBELAJARAN PAIR CHECK DAN ARTIKULASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA

Mugiyanto Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Purworejo Abstrak

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN NHT DAN TPS TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN STHL BERBASIS PEMBERIAN TUGAS TERSTRUKTUR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP N 5 KEPIL

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW DAN CLASSROOM MEETING DIKOMBINASIKAN MAKE A MATCH TERHADAP PRESTASI BELAJAR

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER DAN THINK PAIR SHARE TERHADAP HASIL BELAJAR

STUDI KOMPARASI PRESTASI BELAJAR SISWA ANTARA METODE IMPROVE DAN METODE EKSPOSITORI PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Kata Kunci: model pembelajaran, Student Teams-Achievement Divisions (STAD), Kubus dan balok

EKSPERIMENTASI METODE PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR PADA SISWA SMP

KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII SMP NEGERI 17 PURWOREJO

PERBANDINGAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN HYPNOTEACHING DAN EKSPOSITORI TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATERI LIMIT FUNGSI

Abstrak. Kata kunci: Pembelajaran Think Pair Share, konvensional, prestasi belajar PENDAHULUAN

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN STAD DENGAN TGT MATERI OPERASI HIMPUNAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN TAI

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN GNT DILENGKAPI CRH DENGAN MENGENDALIKAN KEMAMPUAN AWAL

Abstrak. Kata kunci: model pembelajaran NHT, model pembelajaran TPS, fungsi, prestasi belajar matematika

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK TALK WRITE DAN THINK PAIR SHARE TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PENEMUAN TERBIMBING BERBANTUAN LKS KOMUNIKATIF DITINJAU DARI GAYA BELAJAR SISWA

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK TERHADAP PRESTASI BELAJAR

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN MODEL THINK PAIR SHARE (TPS) MATERI PERTIDAKSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL

Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Model CLS dengan Teknik Berkirim Salam dan Soal SMP Negeri 3 Gombong.

Eksperimentasi PMRI Berbantuan Alat Peraga dan Media Visual pada Materi Tabung dan Kerucut

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN SEGITIGA MELALUI STRATEGI THINK-PAIR-SQUARE DAN EXPLICIT INSTRUCTION

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE COOPERATIVE INTEGRADE READING AND COMPOTION TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MODEL SNOWBALL THROWING PADA MATERI OPERASI HITUNG BENTUK ALJABAR

EKSPERIMENTASI PENDEKATAN CTL BERBANTUAN SOFTWARE GEOGEBRA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PAIR CHECKS PADA MATERI POKOK SEGITIGA DITINJAU DARI GAYA BELAJAR PESERTA DIDIK

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH

EKSPERIMENTASI METODE DISKUSI TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP PADA MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN NHT DIKOMBINASIKAN MAKE A MATCH DAN STAD TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE COURSE REVIEW HORAY (CRH) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

ABSTRAK. Oleh: Wakhid Hidayat Program Studi Pendidikan Matematika Uiversitas Muhammadiah Purworejo

KEEFEKTIFAN PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TIM KUIS PADA KOMPETENSI BANGUN RUANG SISI TEGAK

PENGARUH METODE KUMON

STUDI KOMPARASI METODE PEMBELAJARAN GNT DAN RESITASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII

Eksperimentasi Model Pembelajaran RME, NHT, dan MPL Terhadap Hasil Belajar Siswa SMPN 3 Balikpapan

EKSPERIMEN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

Pendidikan Matematika, FPMIPA, IKIP PGRI Madiun

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TALKING STICK DAN TWO STAY-TWO STRAY TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN COOPERATIVE SCRIPT TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF

LENTERA Jurnal Ilmiah Kependidikan ISSN : Vol. 11 No. 2 (2016) 1-10

Kata Kunci : hasil belajar matematika, metode diskusi, metode individual

EKSPERIMENTASI PENDEKATAN OPEN-ENDED DAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN DAN PEMECAHAN MASALAH PROGRAM LINEAR

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X SMK N 1 SAPURAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

STUDI KOMPARASI MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA TIPE JIGSAW DAN TIPE STAD PADA SISWA KELAS VIII

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN CRH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA

METODE PENELITIAN. Bandarlampung Tahun Ajaran 2013/2014 dengan jumlah siswa sebanyak 200

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN TGT PADA MATERI BANGUN DATAR SEGITIGA

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN

HUBUNGAN NILAI UN MATEMATIKA SD DENGAN KEMAMPUAN HITUNG NUMERIK KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MODEL SNOWBALL THROWING DAN TGT TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH PADA MATERI LOGIKA MATEMATIKA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN MISSOURI MATHEMATICS PROJECT (MMP) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

Jurnal Buana Pendidikan Tahun XIII, No. 24. Oktober 2017

NASKAH PUBLIKASI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mancapai derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

III. METODE PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII semester ganjil SMP

Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Menggunakan Model Penemuan Terbimbing dan Model Pengajaran Langsung

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE JIGSAW DAN GROUP INVESTIGATIONN DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VII

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA

Oleh Tri Andari IKIP PGRI Madiun

NASKAH PUBLIKASI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Oleh: MAHFIATI A

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING PADA MATERI BANGUN RUANG TERHADAP PRESTASI BELAJAR

Institut Agama Islam Ma arif NU (IAIMNU) Metro Lampung

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw terhadap Prestasi Belajar Siswa pada Pelajaran Fisika SMK

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

Eksperimentasi Pembelajaran Matematika dengan Metode Quantum Learning Berbantuan Gambar Animasi Materi Lingkaran

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENGGUNAAN PEMBELAJARAN TAI DAN TSTS MATERI GEOMETRI SMP

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN GALAKSI DENGAN ALAT PERAGA ULAR TANGGA PADA MATERI HIMPUNAN

Universitas Lampung, Jl. Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No. 1 Bandar Lampung

Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika 2017 UIN Raden Intan Lampung 6 Mei 2017

BAB III METODE PENELITIAN. eksperimen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Quasi

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA TIPE TAI DAN TIPE TPS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 4 PURWOREJO TAHUN PELAJARAN

NASKAH PUBLIKASI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. DisusunOleh :

Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika 2017 UIN Raden Intan Lampung 6 Mei 2017

Kata kunci: Model Make a Match, prestasi belajar, motivasi belajar

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DAN RECIPROCAL TEACHING PADA MATERI BANGUN DATAR SISWA SMP

III. METODE PENELITIAN. SMPN 5 Bandar Lampung tahun pelajaran 2012/2013 yang terdiri dari enam kelas

III. METODOLOGI PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 8 Bandar

EKSPERIMENTASI METODE PEMBELAJARAN QSH DAN MODEL PEMBELAJARAN TGT TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri 1 Sribhawono.

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL KOOPERATIF TIPE PAIR CHECKS MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR Fuad Muwafig Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Purworejo Email: muwafig.fuad@gmail.com Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah hasil belajar matematika antara siswa yang diajar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe pair checks lebih baik daripada siswa yang diajar menggunakan model pembelajaran konvensional materi bangun ruang sisi datar kelas VIII SMP Negeri 3 Kutowinangun tahun ajaran 2013/2014. Populasi dari penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Kutowinangun yang terdiri dari 6 kelas. Sampel dari penelitian ini adalah kelas VIII C dan kelas VIII A yang diambil menggunakan teknik cluster random sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode dokumentasi dan metode tes. Instrumen penelitian yang digunakan adalah soal tes pilihan ganda. Data analisis menggunakan uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis menggunakan uji-t. Dari hasil analisis data uji hipotesis dengan uji-t pihak kanan diperoleh nilai t hitung = 1,704 dengan taraf signifikansi α = 5%, dan t tabel = 1,645. Nilai t hitung lebih besar dari t tabel (1,704 > 1,645) sehingga diperoleh keputusan ujinya H 0 ditolak. Sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa pada materi bangun ruang sisi datar yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks lebih baik daripada hasil belajar siswa yang menggunakan model pembelajaran konvensional. Kata kunci: model pembelajaran kooperatif tipe pair checks, hasil belajar, bangun ruang sisi datar PENDAHULUAN Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia serta ketrampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara. Peningkatan kualitas pendidikan di Indonesia merupakan masalah yang harus dipecahkan bersama-sama untuk mewujudkan tujuan pendidikan yang sudah ditetapkan. Berdasarkan observasi melalui wawancara dengan guru mata pelajaran matematika kelas VIII SMP N 3 Kutowinangun, hasil belajar siswa kelas VIII masih rendah. Hal ini dilihat dari nilai Ujian Tengah Semester Genap Tahun Pelajaran Ekuivalen: Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Dengan Model Kooperatif Tipe Pair Checks Materi Bangun Ruang Sisi Datar 87

2013/2014 dimana masih banyak siswa yang belum mencapai nilai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang ditetapkan sekolah yaitu 72,00. Oleh karena itu, guru sering memberikan perbaikan nilai untuk siswa yang belum mencapai nilai batas ketuntasan belajar. Dalam Permendiknas No. 41 Tahun 2007 disebutkan bahwa dalam kegiatan pembelajaran harus mengikuti standar proses yang telah ditetapkan yang mencakup kegiatan eksplorasi, elaborasi, dan konfirmasi. Salah satu model pembelajaran yang dapat diterapkan yaitu pembelajaran kooperatif. Model pembelajaran matematika dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif yang dapat memberikan ide bahwa siswa bekerjasama dalam belajar untuk mampu membuat diri mereka belajar sama baiknya dan lebih mudah untuk memahami suatu materi yaitu model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks. Model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks yaitu model pembelajaran yang di dalamnya terdapat kegiatan diskusi berpasangan. Dengan kegiatan berpasangan, siswa memiliki peran masing-masing dan bertanggung jawab atas perannya tersebut. Sehingga siswa akan fokus dalam pembelajaran, tanpa menghiraukan hal-hal yang tidak penting di luar pembelajaran. Pada model pembelajaran kooperatif tipe Pair Check, setiap pasang siswa dalam kelompok secara bergantian memiliki peran masing-masing, yaitu sebagai penyaji (pemecah masalah) dan sebagai coach (pelatih). Dalam kegiatan berpasangan, siswa yang berperan sebagai menyaji bertugas mengerjakan soal yang telah disediakan guru, sedangkan coach bertugas mengecek pekerjaan pasangannya. Penyaji yang mampu menjawab soal dengan benar akan mendapatkan pujian dari coach-nya setelah selesai mengecek pekerjaannya. Jika semuanya sudah berkumpul dan sepakat dilanjutkan perkelompok siswa untuk mempresentasikan kepada teman sekelas apa yang telah mereka kerjakan. Sebagai acuan dalam pelaksanaan penelitian ini, penelitian lain yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks yaitu Amelia Susanti (2013) dengan hasil penelitiannya yaitu hasil belajar dengan pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks menggunakan LKS lebih baik daripada pembelajaran konvensional. Selanjutnya, dari peneliti lain adalah penelitian yang dilakukan oleh Iin Belina Sari 88 Ekuivalen: Studi Perbandingan antara Strategi Pembelajaran Discovery dan Ekspositori terhadap Kreativitas dan Prestasi Belajar Matematika

(2013) dengan hasil penelitiannya yaitu pemahaman konsep matematis siswa yang menggunakan pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks lebih baik daripada pemahaman konsep matematis siswa dengan pembelajaran konvensional. Persamaan dalam penelitian ini adalah model pembelajarannya. METODE PENELITIAN Penelitian ini termasuk penelitian eksperimen semu (quasi experimental). Penelitian dilaksanakan di SMP Negeri 3 Kutowinangun pada bulan April-Mei 2014. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII semester II SMP Negeri 3 Kutowinangun tahun ajaran 2013/ 2014. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dengan menggunakan cluster random sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode dokumentasi dan metode tes. Instrumen dalam penelitian ini adalah tes objektif berjumlah 19 soal pilihan ganda. Teknik analisis penelitian ini adalah analisis data awal dan analisis data akhir. Analisis data awal meliputi uji normalitas, uji homegenitas, dan uji keseimbangan. Analisis data akhir meliputi uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis menggunakan uji-t. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran koopeatif tipe Pair Checks memberikan hasil belajar yang lebih baik daripada model pembelajaran konvensional pada materi bangun ruang sisi datar kelas VIII SMP Negeri 3 Kutowinangun Tahun Ajaran 2013/2014. Berdasarkan data awal yang diperoleh peneliti, data berasal dari kelompok yang normal dan homogen. Hasil uji normalitas data awal diperoleh pada kelas eksperimen dan kelas kontrol kurang dari. Dengan demikian, H 0 diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa sampel dalam penelitian ini berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Uji homogenitas data awal diperoleh nilai. Dengan demikian, H 0 diterima dan dapat disimpulkan bahwa kedua kelompok dari populasi yang mempunyai variansi yang sama. Pada uji keseimbangan menunjukkan bahwa kedua kelompok dalam keadaan seimbang. Berdasarkan hasil uji keseimbangan diperoleh = 0,858 dan untuk 5%, = 1,960. Dengan DK = {t t < -1,960} atau DK = {t t > 1,960}. Karena Ekuivalen: Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Dengan Model Kooperatif Tipe Pair Checks Materi Bangun Ruang Sisi Datar 89

DK, sehingga H 0 diterima yang berarti kelas eksperiman dan kelas kontrol memiliki kemampuan awal yang sama pada bidang matematika. Dengan kata lain, kedua kelas dalam keadaan seimbang. Pada kelas eksperimen yaitu kelas VIII C yang terdiri dari 32 siswa, diajar dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks. Sedangkan pada kelas kontrol, yaitu kelas VIII A yang terdiri dari 32 siswa, diajar menggunakan model pembelajaran konvensional. Setelah masing-masing kelas diberi perlakuan dengan model pembelajaran yang berbeda, keduanya diberi tes hasil belajar matematika dengan instrumen yang sama. Sebelumnya, instrumen tes tersebut telah diuji cobakan di kelas lain sebagai kelas uji coba yaitu kelas VIII B. Kemudian dilakukan uji validitas dan reliabilitas dan diperoleh bahwa instrumen tes memenuhi validitas dan reliabel. Hasil dari tes hasil belajar matematika kedua kelompok kemudian dilakukan uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis. Dari hasil uji hipotesis menggunakan uji-t untuk α = 0,05 diperoleh nilai uji-t (t hitung ) sebesar 1,704 dengan nilai t tabel = t 0.05;62 sebesar 1,645 dengan DK = {t t > 1,645}. Adapun rangkuman hasil uji hipotesis penelitian adalah sebagai berikut. Tabel 1. Tabel Rangkuman Uji Hipotesis Uji t X N (s) S p t hitung t tabel Kelas Eksperimen 2452,5 32 76,641 13,37 13,131 1,704 1,645 Kelas Kontrol 2273,65 32 71,048 12,89 Hasil perhitungan menunjukkan bahwa nilai t hitung DK maka H 0 ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil belajar matematika siswa pada materi bangun ruang sisi datar yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks lebih baik daripada model pembelajaran konvensional. Hal ini didukung dengan temuan selama proses belajar mengajar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks, siswa terlihat lebih aktif dan cenderung siap mengikuti kegiatan pembelajaran dengan mempelajari terlebih dahulu materi yang akan dibahas di kelas. Komunikasi antar siswa dalam kelompok masing-masing sangat aktif. Dengan demikian siswa yang belum dapat memahami materi dengan baik, mereka tidak malu menanyakan kepada pasangannya atau teman yang lain. Hal tersebut dapat menciptakan adanya kerjasama yang baik pada setiap pasangan. Selain itu, peran 90 Ekuivalen: Studi Perbandingan antara Strategi Pembelajaran Discovery dan Ekspositori terhadap Kreativitas dan Prestasi Belajar Matematika

setiap siswa sebagai pembimbing dan motivator bagi pasangannya juga terbangun yaitu pada saat siswa mengerjakan soal. Di sini, kemampuan setiap siswa juga dapat tergali yaitu kemampuan siswa dalam pengecekan hasil pengerjaan pasangannya (penyaji) dan secara tidak langsung setiap siswa dari pelatih (coach) juga mempelajari soal-soal yang dikerjakan oleh pasangannya (penyaji) sehingga siswa dapat mengasah seberapa besar kemampuannya dalam menyelesaikan persoalan yang ada secara bergantian. Dalam pembelajaran ini siswa dilatih untuk mempresentasikan kepada teman sekelas apa yang telah mereka kerjakan. Dari sinilah siswa memperoleh informasi maupun pengetahuan serta pemahaman yang berasal dari sesama teman dan guru. Peran guru dalam menjelaskan materi dengan ceramah dapat dikurangi karena guru lebih banyak berfungsi sebagai fasilitator dari pada pengajar. Berbeda dengan pengajaran matematika menggunakan model pembelajaran konvensional, selama proses belajar mengajar siswa terlihat kurang begitu aktif. Siswa hanya mendengarkan secara teliti serta mencatat poin-poin penting yang dikemukakanoleh guru. Hal ini mengakibatkan siswa pasif, karena siswa hanya menerima apa yang disampaikan guru sehingga siswa mudah jenuh, kurang inisiatif, dan bergantung kepada guru. Hal tersebut yang mengakibatkan terjadinya perbedaan hasil belajar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe pair checks lebih baik daripada model pembelajaran konvensional. SIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan data hasil penelitian, hasil pengolahan dan pembahasan data penelitian dapat disimpulkan bahwa hasil belajar matematika siswa yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Pair Checks lebih baik daripada hasil belajar matematika siswa yang menggunakan model pembelajaran konvensional pada materi bangun ruang sisi datar siswa kelas VIII semester II SMP Negeri 3 Kutowinangun tahun pelajaran 2013/2014. Berdasarkan kesimpulan yang diperoleh sebagaimana telah diuraikan sebelunya, maka dapat diberikan saran yaitu kepada guru dalam melaksanakan proses pembelajaran matematika sebaiknya dipilih model pembelajaran Ekuivalen: Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Dengan Model Kooperatif Tipe Pair Checks Materi Bangun Ruang Sisi Datar 91

yang tepat dan sesuai dengan pokok bahasan, bagi para siswa disarankan untuk selalu berlatih terlibat aktif dalam pembelajaran agar potensinya dapat berkembang. DAFTAR PUSTAKA Budiyono. 2004. Statistika Untuk Penelitian. Surakarta: Sebelas Maret University Press. Sanjaya, Wina. 2011. Metode Pembelajaran Pair Cheks. Diakses dari http://fisikaonline.webnode.com//. Pada 16 Maret 2014. Sari, Iin Belina. 2013. Pengaruh Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Pair Checks terhadap pemahaman konsep matematis siswa kelas VIII SMPN 3 Batang Kapas Kabupaten Pesisir Selatan. Skripsi: tidak dipublikasikan. STKIP PGRI Sumatra Barat. Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta. Susanti, Amelia. 2013. Pengaruh Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Pair Checks Menggunakan LKS Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII SMPN 4 X Koto Kabupaten Tanah Datar. Skripsi: tidak dipublikasikan. Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi. 92 Ekuivalen: Studi Perbandingan antara Strategi Pembelajaran Discovery dan Ekspositori terhadap Kreativitas dan Prestasi Belajar Matematika