UH : ELEKTROLISIS & KOROSI KODE SOAL : A

dokumen-dokumen yang mirip
LEMBAR AKTIVITAS SISWA

LATIHAN-1 SEL ELEKTROLISIS

Soal-soal Redoks dan elektrokimia

Mengubah energi kimia menjadi energi listrik Mengubah energi listrik menjadi energi kimia Katoda sebagi kutub positif, anoda sebagai kutub negatif

Hand Out HUKUM FARADAY. PPG (Pendidikan Profesi Guru) yang dibina oleh Pak I Wayan Dasna. Oleh: LAURENSIUS E. SERAN.

REDOKS DAN ELEKTROKIMIA

MODUL SEL ELEKTROLISIS

Redoks dan Elektrokimia Tim Kimia FTP

K13 Revisi Antiremed Kelas 11 Kimia

Elektrokimia. Sel Volta

Review II. 1. Pada elektrolisis larutan NaCl dengan elektroda karbon, reaksi yang terjadi pada katoda adalah... A. 2H 2

Elektrokimia. Tim Kimia FTP

TES AWAL II KIMIA DASAR II (KI-112)

LEMBAR AKTIVITAS SISWA ( LAS )

Kegiatan Belajar 3: Sel Elektrolisis. 1. Mengamati reaksi yang terjadi di anoda dan katoda pada reaksi elektrolisis

3. ELEKTROKIMIA. Contoh elektrolisis: a. Elektrolisis larutan HCl dengan elektroda Pt, reaksinya: 2HCl (aq)

II Reaksi Redoks dan Elektrokimia

Sulistyani, M.Si.

Antiremed Kelas 11 Kimia

2. Logam Mg dapat digunakan sebagai pelindung katodik terhadap logam Fe. SEBAB Logam Mg letaknya disebelah kanan Fe dalam deret volta.

Contoh Soal & Pembahasan Sel Volta Bag. I

4. Sebanyak 3 gram glukosa dimasukkan ke dalam 36 gram air akan diperoleh fraksi mol urea sebesar.

BAB 8. ELEKTROKIMIA 8.1 REAKSI REDUKSI OKSIDASI 8.2 SEL ELEKTROKIMIA 8.3 POTENSIAL SEL, ENERGI BEBAS, DAN KESETIMBANGAN 8.4 PERSAMAAN NERNST 8

ELEKTROKIMIA. VURI AYU SETYOWATI, S.T., M.Sc TEKNIK MESIN - ITATS

MODUL KIMIA SMA IPA Kelas 12

SEL VOLTA SEL ELEKTROLISA

SOAL Latihan ELEKTROKIMIA dan ELEKTROLISA

KIMIA ELEKTROLISIS

PRODUKSI GAS HIDROGEN MELALUI PROSES ELEKTROLISIS SEBAGAI SUMBER ENERGI

REDOKS DAN SEL ELEKTROKIMIA. Putri Anjarsari, S.Si., M.Pd

1. Tragedi Minamata di Jepang disebabkan pencemaran logam berat... A. Hg B. Ag C. Pb Kunci : A. D. Cu E. Zn

Sel Volta KIM 2 A. PENDAHULUAN B. SEL VOLTA ELEKTROKIMIA. materi78.co.nr

Hubungan koefisien dalam persamaan reaksi dengan hitungan

Review I. 1. Berikut ini adalah data titik didih beberapa larutan:

REAKSI REDOKS DAN ELEKTROKIMIA

LATIHAN ULANGAN TENGAH SEMESTER 2

MODUL KIMIA KELAS XI SEMESTER GANJIL

LATIHAN SOAL KIMIA KELAS XII

YAYASAN PEMBINA UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA SMA LABSCHOOL KEBAYORAN

STOIKIOMETRI. Oleh. Sitti Rahmawati S.Pd.

PAKET UJIAN NASIONAL 8 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

REAKSI REDOKS DAN ELEKTROKIMIA

MODUL KIMIA SMA IPA Kelas 10

SIMULASI UJIAN NASIONAL 3

SKL 2 RINGKASAN MATERI. 1. Konsep mol dan Bagan Stoikiometri ( kelas X )

APLIKASI REAKSI REDOKS DALAM KEHIDUPAN SEHARI HARI Oleh : Wiwik Suhartiningsih Kelas : X-4

Bab 2. Reaksi Redoks dan Elektrokimia. A. Penyetaraan Reaksi Redoks B. Sel Elektrokimia C. Sel Elektrolisis D. Korosi dan Pengendaliannya

STOKIOMETRI BAB. B. Konsep Mol 1. Hubungan Mol dengan Jumlah Partikel. Contoh: Jika Ar Ca = 40, Ar O = 16, Ar H = 1, tentukan Mr Ca(OH) 2!

TES PRESTASI BELAJAR

SIMULASI UJIAN NASIONAL 2

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM KIMIA BEDA POTENSIAL SEL VOLTA

TES PRESTASI BELAJAR. Hari/tanggal : Senin/7 Mei 2012 Mata Pelajaran: Kimia Waktu : 90 menit

Sel Volta (Bagian I) dan elektroda Cu yang dicelupkan ke dalam larutan CuSO 4

Pembahasan Soal-soal Try Out Neutron, Sabtu tanggal 16 Oktober 2010

BAB III TATA NAMA SENYAWA DAN PERSAMAAN REAKSI

Reaksi Dan Stoikiometri Larutan

Dalam 1 golongan dari atas ke bawah energi ionisasi bertambah kecil ionisasi K < ionisasi Na.


Reaksi dan Stoikiometri Larutan

D. 3 dan 4 E. 1 dan 5

LOGO. Stoikiometri. Tim Dosen Pengampu MK. Kimia Dasar

Soal-Soal. Bab 7. Latihan Larutan Penyangga, Hidrolisis Garam, serta Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan. Larutan Penyangga

SIMULASI UJIAN NASIONAL 1

D. 2 dan 3 E. 2 dan 5

berat yang terkandung dalam larutan secara elektrokimia atau elektrolisis; (2). membekali mahasiswa dalam hal mengkaji mekanisme reaksi reduksi dan

KIMIA SMA/MA PROGRAM STUDI IPA Waktu 120 menit. Berdasarkan Lampiran Permendiknas Nomor 77 Tahun 2008 Tanggal 5 Desember 2008

PAKET UJIAN NASIONAL 7 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

LEMBARAN SOAL 4. Mata Pelajaran : KIMIA Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA )

No. BAK/TBB/SBG201 Revisi : 00 Tgl. 01 Mei 2008 Hal 1 dari 8 Semester I BAB I Prodi PT Boga BAB I MATERI

UN SMA 2012 IPA Kimia

D. 4,50 x 10-8 E. 1,35 x 10-8

Stoikiometri. OLEH Lie Miah

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Nilai Indikator. Sifat Koligatif Larutan

Bab IV Hasil dan Pembahasan

Chapter 7 Larutan tirtawi (aqueous solution)

PAKET UJIAN NASIONAL 5 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI

Hukum Dasar Kimia Dan Konsep Mol

BAB 2. Tahukah Anda mengapa logam besi dapat mengalami korosi atau karat? Reaksi Redoks, Elektrokimia, dan Elektrolisis. Kata Kunci.

Sumber: Silberberg, Chemistry: The Molecular Nature of Matter and Change

POTENSIOMETRI & ELEKTROGRAVIMETRI

PAKET UJIAN NASIONAL 14 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

30 Soal Pilihan Berganda Olimpiade Kimia Tingkat Kabupaten/Kota 2011 Alternatif jawaban berwarna merah adalah kunci jawabannya.

STOIKIOMETRI. STOIKIOMETRI adalah cabang ilmu kimia yang mempelajari hubungan kuantitatif dari komposisi zat-zat kimia dan reaksi-reaksinya.

UN SMA IPA Kimia. Kode Soal 305

Antiremed Kelas 10 KIMIA

2. Pada senyawa berikut yang mengandung jumlah atom paling banyak terdapat pada... A. CO(NH 2 ) 2 B. Ca(NO 3 ) 2 C. Pb(NO 3 ) 2

LAPORAN PENELITIAN PROSES PENYEPUHAN EMAS

Bab 4 KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN

SOAL SELEKSI NASIONAL TAHUN 2006

SOAL KIMIA 1 KELAS : XI IPA

MODUL STOIKIOMETRI 1

MODUL SEL ELEKTROKIMIA

PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL KIMIA TAHUN 2006

BAB II PEMBAHASAN. II.1. Electrorefining

1. Bilangan Oksidasi (b.o)

1. Gejala yang tidak menyertai reaksi kimia, adalah perubahan A. warna B. bau C. suhu D. massa E. struktur

LEMBARAN SOAL 11. Mata Pelajaran : KIMIA Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : X ( SEPULUH )

Soal ini terdiri dari 10 soal Essay (153 poin)

PAKET UJIAN NASIONAL 9 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

Transkripsi:

UH : ELEKTROLISIS & KOROSI KODE SOAL : A Selesaikan dengan cara!!! 1. Reduksi 1 mol ion SO 4 2- menjadi H 2S, memerlukan muatan listrik sebanyak A. 4 F D. 6 F B. 8F E. 16 F C. 20 F 2. Proses elektrolisis magnesium sulfat ( MgSO 4), sejumlah arus tertentu dalam waktu 2 jam dapat dibebaskan 0,0625 gram gas hydrogen ( Ar H=1 ).Banyaknya gas oksigen ( Ar O =16 ) yang dapat di bebaskan oleh arus yang sama dalam waktu yang sama adalah.. A. 0,4 gr D. 0,3 gr B. 0,2 gr E. 0,1 gr C. 0,5 gr 3. Larutan AgNO 3 dielektrolisis dengan arus listrik 2A, selama 25 menit.massa perak yang mengendap adalah ( Ar Ag = 108 ) A. 336 gr D. 33,6 gr B. 3,36 gr E. 3360 gr C. 33600 gr 4. Arus listrik 965 ma dialirkan melalui larutan asam sulfat selama 5 menit.mol gas hydrogen yang ter bentuk adalah A. 0,001 mol D. 0,0025 mol B. 0,0015 mol E. 0,003 mol C. 0,002 mol 5. Pada elektrolisis larutan kalsium sulfat dengan listrik 19,30 10 2 C, volume gas yang terbentuk di katode pada 0 o C, 1 atm. dimana 1 liter gas oksigen ( Ar O = 16 ) bermassa 1,6 gram adalah A. 0,15 liter D. 0,2 liter B. 0,25 liter E. 0,3 liter C. 0,35 liter 7. Muatan listrik sebesar 3860 coulomb ke dalam 2 liter larutan KCl dengan elektroda grafit.besarnya ph larutan setelah elektrolisis adalah... ( 1 F = 96.500 C/mol ) A. 5 + log 2 D. 13 + log 2 B. 12 + log 2 E. 13 + log 4 C. 12 + log 4 8. Pada elektrolisis larutan LSO 4 pada katode terbentuk 0,28 gram logam L.Larutan hasil elektrolisis dapat dinetralkan oleh 50 ml larutan KOH 0,2 M.Massa atom relatif unsur L adalah... A. 84 D. 42 B. 70 E. 28 C. 56 9. Perhatikan gambar elektrolisis berikut: Jika pada sel I dihasilkan 11,2 g besi, maka massa nikel yang dihasilkan pada sel II sebanyak.... (A r Fe = 56, Ni = 59) A. 56,0 g D. 47,2 g B. 23,6 g E. 11,8 g C. 5,9 g 10. Perhatikan gambar tentang percobaan korosi besi berikut: 6. Pernyataan di bawah ini yang tepat, jika lelehan AlCl 3 dielektrolisis dengan elektroda Zn, adalah A. Pada katode dihasilkan gas hidrogen B. pada anode dihasilkan gas oksigen C. Reaksi katode :Al 2+ + 2e Al D. Reaksi anode : 2Cl - Cl 2 + 2e E. pada anode di hasilkan Zn 2+ Berdasarkan percobaan di atas, korosi besi memerlukan.... A. oksigen D. air B. oksigen dan air E. oksigen dan minyak UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 1

C. air dan minyak 11. Berbagai cara penceganah korosi besi: (1).pengecatan (2).ditempeli plat logam tembaga (3).ditempeli plat logam zink (4).dibungkus dengan plastik Cara yang digunakan untuk mencegah perkaratan pada badan kapal yang terendalm dalam air laut adalah... A. (1), (2) dan (3) D. (1) dan (3) B. (2) dan (4) E. (4) saja C. (1), (2), (3) dan (4) 12. Logam berikut yang dapat mencegah korosi pipa besi yang ditanam di dalam tanah adalah.... A. Cu D. Sn B. Pb E. Mg C. Ni 13. Pada elektrolisis larutan CuSO 4 yang menggunakan elektroda platina terbentuk endapan logam Cu sebanyak 3,175 gram pada katoda.volume gas yang terjadi pada anoda, jika diukur pada keadaan dimana 5 dm 3 gas N 2 massanya 7 gram adalah... ( Ar Cu = 63,5 ; N = 14 ) A. 0,05 dm 3 D. 0,5 dm 3 B. 1 dm 3 E. 1,12 dm 3 C. 2 dm 3 14. Pada elektrolisis leburan Barium klorida dengan elektroda karbon digunakan muatan listrik sebanyak 0,02 F. Volume gas klorin yang dihasilkan di anoda jika diukur pada suhu dan tekanan dimana 1 liter gas N 2 ( Mr = 28 ) massanya 1,4 gram adalah... A. 100 ml D. 400 ml B. 200 ml E. 448 ml C. 224 ml 15. Reaksi yang terjadi di anoda, pada reaksi elektrolisis larutan NaOH adalah... A. 4 OH - 2H 2O + O 2 + 4e B. 2H 2O 4H + + O 2 + 4e C. 2H 2O + 2e 2OH - + H 2 D. Na + + e Na E. 2H + + 2e H 2 16. Pada elektrolisis CdSO4 menggunakan elektroda karbon terbentuk endapan Cd sebanyak 2 gram di katoda ( Ar Cd = 112 ). Volume gas oksigen terbentuk di anoda pada STP adalah... A. 0,2 L D. 0,6 L B. 0,4 L E. 0,8 L C. 0,5 L 17. Dua buah sel masing-masing berisi larutan NiCl 2 dan AgNO 3 dihubungkan secara seri. Jika selama elektrolisis pada sel kedua terbentuk 0,54 gram perak ( Ar Ag = 108 ) maka massa nikel ( Ar Ni = 59 ) yang terbentuk pada sel pertama adalah... A. 737,5 mg D. 442,5 mg B. 590,0 mg E. 147,5 mg C. 295,0 mg 18. Pelapisan dengan plastik merupakan salah satu proses pencegahan korosi yang paling tepat digunakan untuk.... A. lampu lalu lintas B. dalam kilang minyak C. kerangka mobil D. kemasan makanan E. rak piring 19. Pada elektrolisis leburan CaCl 2 dengan elektrode karbon digunakan muatan listrik sebanyak 0,01 F. Volum gas klorin yang dihasilkan pada anode, jika diukur pada suhu dan tekanan yang setara dengan 0,5 liter gas Nitrogen (Ar = 14 ) mempunyai massa 0,7 g, adalah... A. 100 ml D. 200 ml B. 224 ml E.400 ml C. 448 ml 20. Perhatikan percobaan berikut: Besi paling cepat berkarat pada percobaan nomor. A. (1) D.(2) B. (3) E.(4) C. (5) UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 2

UH : ELEKTROLISIS & KOROSI KODE SOAL : B Selesaikan dengan cara!!! 1. Pada elektrolisis larutan perak nitrat dengan electrode karbon, reaksi yang terjadi di anode adalah A. Ag + (aq) + e Ag (s) D. 2H 2O (aq) + 2e 2OH - (aq) + H 2O (g) B. 2H 2O (aq) 4 H + (aq)_ + O 2(g) + 4e E. Ag (s) Ag + (aq) + e C. 2NO 3-2NO 2(g) + O 2(g) + 2e 2. Pada elektrolisis leburun PbSO 4, dihasikan gas oksigen di anode. Jika gas O 2 yang dihasilkan 2,24 liter ( STP ). Jumlah arus yang dialirkan adalah A. 2 F D. 4 F B. 0,4 F E. 0,2 F C. 0,5 F 3. Suatu arus listrik dialirkan melalui larutan Cu 2+ menghasilkan endapan 15,9 gram logam Cu ( Ar = 63,5, Ag = 108 ). Dengan jumlah arus listrik yang sama, berapa massa Ag yang dapat di hasilkan dari larutan Ag? A. 8 g D. 16 g B. 27 g E. 54 g C. 81 g 4. Pada elektrolisis larutan garam LSO 4 dengan menggunakan electrode platina, di hasilkan 0,295 gram endapan logam di katode. Larutan elektrolisis di anode dapat di netralkan oleh 50 ml larutan KOH 0,2 M. Massa atom relative ( Ar ) L adalah A. 200 D. 150 B. 59 E. 100 C. 25 5. ph larutan hasil elektrolisis 100 ml Ag NO 3 dengan muatan 0,04 F adalah A. 1-log 4 D. 2-log 2 B. 3-log 4 E. 4-log1 C. 5-log 4 6. Sejumlah arus listrik dipasang secara seri ke dalam dua jenis larutan dalam wadah yang berbeda, menurut gambar berikut: Jika pada wadah 1 dihasilkan 5,4 gram perak (A r Ag = 108), maka massa aluminium yang dihasilkan pada wadah 2 adalah. gram (A r Al = 27) A. 0,45 D. 2,22 B. 4,50 E. 64,8 C. 180,0 7. Pernyataan di bawah ini yang tepat, jika lelehan AlCl 3 dielektrolisis dengan elektroda Zn, adalah A. Pada katode dihasilkan gas hidrogen B. pada anode dihasilkan gas oksigen C. Reaksi katode :Al 2+ + 2e Al D. Reaksi anode : 2Cl - Cl 2 + 2e E. pada anode di hasilkan Zn 2+ 8. Untuk menetralkan larutan yang terbentuk di katoda pada elektrolisis larutan Na 2SO 4 diperlukan 50 ml larutan HCl 0,2 M. Banyaknya muatan listrik yang digunakan adalah A. 5 x 10-4 F D. 1 x 10-2 F B. 2 x 10-2 F E. 5 x 10-2 F C. 1 x 10-1 F 9. Bila pada elektrolisis larutan CuSO 4 dan X 2(SO 4) 3 dengan jumlah yang sama di dapatkan endapan masing masing 1,6 gram dan 0, 8 gram. Maka Ar X adalah.. A. 108 D. 96 B. 72 E. 65 C. 48 UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 3

C. 2 10. Perhatikan gambar proses korosi berikut ini: Proses korosi yang paling cepat terjadi pada tabung.... A. 1 D. 2 B. 3 E. 4 C. 5 11. Diketahui potensial reduksi beberapa ion logam sebagai berikut: Zn 2+ (aq) + 2e Zn(s) Fe 2+ (aq) + 2e Fe(s) Cu 2+ (aq) + 2e Cu(s) Mg 2+ (aq) + 2e Mg(s) Sn 2+ (aq) + 2e Sn(s) Eº = 0,76 volt Eº = 0,44 volt Eº = +0,34 volt Eº = 2,37 volt Eº = 0,13 volt Logam berikut yang dapat memberi perlindungan katodik terhadap besi, yaitu.... A. Zn dan Cu D. Zn dan Mg B. Cu dan Sn E. Cu dan Mg C. Sn dan Zn 12. Berikut ini adalah metode untuk mencegah korosi: 1. Proteksi katodik 2. Dicat 3. melumuri dengan oli 4. Galvanisasi 5. Disalut dengan plastik Metode yang tepat untuk pencegahan korosi pada pipa bawah tanah adalah.... A. 1 dan 2 D. 1 dan 4 B. 2 dan 4 E. 2 dan 5 C. 4 dan 5 13. Kedalam 500 ml laruan AgNO 3 0,1 M dialirkan arus listrik 10A selama 965 detik.ph larutan tersebut adalah... A. 1 log 1 D. 1 log 2 B. 2 log 1 E. 2 log 2 C. 3 log 1 14. Jumlah Faraday yang diperlukan untuk mereduksi satu mol Fe 3+ menjadi Fe 2+ adalah... A. 0 D. 3 B. 1 E. 5 15. Pada elektrolisis leburan Al 2O 3 ( Ar O=16 ;Al = 27 ), diperoleh 0,225 gram Al. Jumlah muatan listrik yang diperlukan adalah... ( 1 F = 96500 C ). A. 221,9 coulomb D. 2412,5 coulomb B. 804,0 coulomb E. 8685,0 coulomb C. 1025,9 coulomb 16. Elektrolisis suatu larutan natrium klorida menghasilkan 11,2 liter ( STP) gas klorin pada anoda. Banyak muatan listrik yang lewat adalah... A. 2 F D. 0,5 F B. 1,5 F E. 0,25 F C. 1 F 17. Diketahui massa atom relatif (A r) Ag = 108; Cu = 64; Fe = 56; Ti = 48, dan Zn = 65. Apabila larutan yang mengandung ion Ag + ; Cu 2+ ; Fe 3+ ; Ti 4+, dan Zn 2+ dialiri listrik dengan kuat arus yang sama sehingga semuanya menghasilkan 1 g endapan logam, maka yang memerlukan waktu paling lama adalah.... A. Ag + D.Cu 2+ B. Fe 3+ E.Ti 4+ C. Zn 2+ 18. Larutan Cu(NO 3) 2 dielektrolisis dengan elektroda platina dan diperoleh tembaga 12,7 gram. Volume oksigen yang dihasilkan pada STP adalah.. ( Ar Cu = 63,5 ) A. 1,12 liter D. 4,48 liter B. 2,24 liter E. 5,60 liter C. 3,36 liter 19. Muatan listrik 193 coulomb dialirkan melalui 200 cm 3 larutan tembaga (II) sulfa. Harga ph setelah dielektrolisis adalah... A. 1 D. 4 B. 2 E. 5 C. 3 20. Perhatikan percobaan berikut: Besi paling cepat berkarat pada percobaan nomor. A. (1) D.(2) B. (3) E.(4) C. (5) UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 4

UH : ELEKTROLISIS & KOROSI KODE SOAL : C 1. Oksidasi 1 mol ion sianida ( CN-) menjadi ion sianat ( CNO- ) memerlukan muatan listrik sebanyak... Faraday A. 1 D. 4 B. 2 E. 6 C. 3 2. Pernyataan di bawah ini yang tepat, jika lelehan AlCl3 dielektrolisis dengan elektroda Zn, adalah A. Pada katode dihasilkan gas hydrogen B. pada anode dihasilkan gas oksigen C. Reaksi katode : 2H 2O + 2e 2H + + 2OH - D. Reaksi anode : 2Cl - Cl 2 + 2e E. pada anode di hasilkan Zn 2+ 3. Muatan listrik sebesar 3860 coulomb ke dalam 2 liter larutan KCl dengan elektroda grafit.besarnya ph larutan setelah elektrolisis adalah...( 1 F = 96.500 C/mol ) A. 5 + log 2 D. 13 + log 2 B. 12 + log 2 E. 13 + log 4 C. 12 + log 4 4. Proses elektrolisis larutan ASO 4 terdapat endapan 3a gram logam A.jika arus listrik yang sama di 4 alirkan kedalam larutan AgNO 3 dan dihasilkan 2a gram endapan perak ( Ar Ag = 108 ).Maka Ar A adalah A. 50 D. 81 B. 55 E. 85 C. 75 5. Pada elektrolisis larutan LSO 4 pada katode terbentuk 0,28 gram logam L.Larutan hasil elektrolisis dapat dinetralkan oleh 50 ml larutan KOH 0,2 M.Massa atom relatif unsur L adalah... A. 84 D. 42 B. 70 E. 28 C. 56 6. Perhatikan gambar elektrolisis berikut: Jika pada sel I dihasilkan 11,2 g besi, maka massa nikel yang dihasilkan pada sel II sebanyak.... (A r Fe = 56, Ni = 59) A. 56,0 g D. 47,2 g B. 23,6 g E. 11,8 g C. 5,9 g 7. Perhatikan gambar proses korosi berikut ini: Proses korosi yang paling cepat terjadi pada tabung A. 1 D. 2 B. 3 E. 4 C. 5 8. Berbagai cara penceganah korosi besi: (1).pengecatan (2).ditempeli plat logam tembaga (3).ditempeli plat logam zink (4).dibungkus dengan plastik Cara yang digunakan untuk mencegah perkaratan pada badan kapal yang terendalm dalam air laut adalah... A. (1), (2) dan (3) D. (1) dan (3) B. (2) dan (4) E. (4) saja C. (1), (2), (3) dan (4) 9. Logam berikut yang dapat mencegah korosi pipa besi yang ditanam di dalam tanah adalah.... A. Cu D. Sn B. Pb E. Mg C. Ni 10. Pada elektrolisis larutan CuSO 4 yang menggunakan elektroda platina terbentuk endapan logam Cu sebanyak 3,175 gram pada katoda.volume gas yang terjadi pada anoda, jika diukur pada keadaan dimana 5 dm 3 gas N 2 massanya 7 gram adalah..(ar Cu = 63,5 ; N = 14 ) A. 0,05 dm 3 D. 0,5 dm 3 B. 1 dm 3 E. 1,12 dm 3 C. 2 dm 3 UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 5

11. Pada elektrolisis leburan Barium klorida dengan elektroda karbon digunakan muatan listrik sebanyak 0,02 F. Volume gas klorin yang dihasilkan di anoda jika diukur pada suhu dan tekanan dimana 1 liter gas N 2 (Mr = 28 ) massanya 1,4 gram adalah... A. 100 ml D. 400 ml B. 200 ml E. 448 ml C. 224 ml 12. Pada elektrolisis seperti gambar di bawah ini persamaan yang menunjukkan reaksi pada elektroda X adalah. 16. Pada elektrolisa 100 ml larutan NaCl diperoleh ph larutan 12. Jika arus mengalir 1,93 A. Maka waktu yang diperlukan adalah... A. 20 detik D. 50 detik B. 30 detik E. 60 detik C. 40 detik 17. Perhatikan percobaan berikut: Besi paling cepat berkarat pada percobaan nomor. A. (1) D.(2) B. (3) E.(4) C. (5) 18. Perhatikan sel elektrolisis berikut: A. H 2O(l) 2H + (ag) + ½O 2 + 2e - B. Cu 2+ (ag) + 2e - Cu(s) C. Cu(s) Cu 2+ (ag) + 2e - D. 2H 2O(l) + 2e - H 2(g) + 2OH - (ag) E. 2H 2O(l) + O 2(l) + 4e - 4OH - (ag 13. Pada elektrolisis CdSO 4 menggunakan elektroda karbon terbentuk endapan Cd sebanyak 2 gram di katoda ( Ar Cd = 112 ). Volume gas oksigen terbentuk di anoda pada STP adalah... A. 0,2 L D. 0,6 L B. 0,4 L E. 0,8 L C. 0,5 L 14. Pada elektrolisis larutan tembaga (II) sulfat diperoleh 500 ml gas, dimana pada (T,P) yang sama massa 2,5 liter gas nitrogen = 14 gram.maka massa logam tembaga yang diendapakan adalah... ( Ar Cu = 64 ; N= 14 ) A. 3,2 g D. 49,6 g B. 24,8 g E. 12,8 g C. 6,4 g 15. Pelapisan dengan plastik merupakan salah satu proses pencegahan korosi yang paling tepat digunakan untuk.... A. lampu lalu lintas D. dalam kilang minyak B. kerangka mobil E. kemasan makanan C. rak piring Jika massa elektrode 1 bertambah 1 g, maka massa elektrode nomor 4.. (A r Cu = 64; Ag = 108) A. berkurang 1 g D. bertambah 1 g B. berkurang 0,6 g E. bertambah 0,3 g C. berkurang 0,3 g 19. Untuk menetralkan larutan yang terbentuk di katoda pada elektrolisis larutan Na 2SO 4 diperlukan 50 ml larutan HCl 0,2 M. Banyaknya muatan listrik yang digunakan adalah A. 5 x 10-4 F D. 1 x 10-2 F D. 2 x 10-2 F E. 5 x 10-2 F E. 1 x 10-1 F 20. Seorang siswa melakukan proses elektroplating sebuah sendok besi dengan beberapa logam berikut: (1). Perak (Ar = 108) (2). Timah (Ar= 119) (3). Krom (Ar = 52) (4). Tembaga (Ar = 63,5) (5). Emas (Ar = 197) Waktu dan besarnya arus yang digunakan untuk masing masing proses elektrolisis sama, maka lapisan paling tebal/banyak diperoleh bila menggunakan logam.... A. 1 D. 2 B. 3 E. 4 C. 5 UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 6

UH : ELEKTROLISIS & KOROSI KODE SOAL : D Selesaikan dengan cara!!! 1. Pada elektrolisis larutan perak nitrat dengan electrode karbon, reaksi yang terjadi di anode adalah A. Ag + (aq) + e Ag (s) B. 2H 2O (aq) + 2e 2OH - (aq) + H 2O (g) C. 2H 2O (aq) 4 H + (aq)_ + O 2(g) + 4e D. Ag (s) Ag + (aq) + e E. 2NO 3-2NO 2(g) + O 2(g) + 2e 2. Pada elektrolisis leburan PbSO 4, dihasikan gas oksigen di anode. Jika gas O 2 yang dihasilkan 2,24 liter ( STP ). Jumlah arus yang dialirkan adalah A. 2 F D. 4 F B. 0,4 F E. 0,2 F C. 0,5 F 3. Suatu arus listrik dialirkan melalui larutan Cu 2+ menghasilkan endapan 15,9 gram logam Cu ( Ar = 63,5, Ag = 108 ). Dengan jumlah arus listrik yang sama, berapa massa Ag yang dapat di hasilkan dari larutan Ag? A. 8 g D. 16 g B. 27 g E. 54 g C. 81 g 4. Pada elektrolisis larutan garam LSO 4 dengan menggunakan electrode platina, di hasilkan 0,295 gram endapan logam di katode. Larutan elektrolisis di anode dapat di netralkan oleh 50 ml larutan KOH 0,2 M. Massa atom relative ( Ar ) L adalah A. 200 D. 150 B. 59 E. 100 C. 25 5. ph larutan hasil elektrolisis 100 ml Ag NO 3 dengan muatan 0,04 F adalah A. 1- log 4 D. 2- log 2 B. 3 - log 4 E. 4 - log1 C. 5 - log 4 6. Sejumlah arus listrik dipasang secara seri ke dalam dua jenis larutan dalam wadah yang berbeda, menurut gambar berikut: Jika pada wadah 1 dihasilkan 5,4 gram perak (A r Ag = 108), maka massa aluminium yang dihasilkan pada wadah 2 adalah. gram (A r Al = 27) A. 0,45 D. 2,22 B. 4,50 E. 64,8 C. 180,0 7. Pernyataan di bawah ini yang tepat, jika lelehan AlCl 3 dielektrolisis dengan elektroda Zn, adalah A. Pada katode dihasilkan gas hidrogen B. pada anode dihasilkan gas oksigen C. Reaksi katode :Al 2+ + 3e Al D. Reaksi anode : 2Cl - Cl 2 + 2e E. pada anode di hasilkan Zn 2+ 8. Perhatikan sel elektrolisis berikut. Reaksi yang terjadi di anode adalah.... A. Ni 2+ (aq) + 2e Ni(s) B. Fe 2+ (s) + 2e Ag(s) + e C. Fe(s) Fe 2+ (aq) + 2e D. Ni(s) Ni 2+ (aq) + 2e E. 2H 2O(l) 4H + (aq) + O 2(g) + 4e 9. Bila pada elektrolisis larutan CuSO 4 dan X 2(SO 4) 3 dengan jumlah yang sama di dapatkan endapan masing masing 1,6 gram dan 0, 8 gram. Maka Ar X adalah.. A. 108 D. 96 B. 72 E. 65 C. 48 UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 7

10. Perhatikan gambar proses korosi berikut ini: Proses korosi yang paling cepat terjadi pada tabung.... A. 1 D. 2 B. 3 E. 4 C. 5 11. Diketahui potensial reduksi beberapa ion logam sebagai berikut: Zn 2+ (aq) + 2e Zn(s) Fe 2+ (aq) + 2e Fe(s) Cu 2+ (aq) + 2e Cu(s) Mg 2+ (aq) + 2e Mg(s) Sn 2+ (aq) + 2e Sn(s) Eº = 0,76 volt Eº = 0,44 volt Eº = +0,34 volt Eº = 2,37 volt Eº = 0,13 volt Logam berikut yang dapat memberi perlindungan katodik terhadap besi, yaitu.... A. Zn dan Cu D. Zn dan Mg B. Cu dan Sn E. Cu dan Mg C. Sn dan Zn 12. Berikut ini adalah metode untuk mencegah korosi: 1. Proteksi katodik 2. Dicat 3. melumuri dengan oli 4. Galvanisasi 5. Disalut dengan plastik Metode yang tepat untuk pencegahan korosi pada pipa bawah tanah adalah.... A. 1 dan 2 D. 1 dan 4 B. 2 dan 4 E. 2 dan 5 C. 4 dan 5 13. Kedalam 500 ml laruan AgNO 3 0,1 M dialirkan arus listrik 10A selama 965 detik.ph larutan tersebut adalah... A. 1 log 1 D. 1 log 2 B. 2 log 1 E. 2 log 2 C. 3 log 1 C. berkurang 0,3 g 15. Pada elektrolisis leburan Al 2O 3 ( Ar O=16 ;Al = 27 ), diperoleh 0,225 gram Al. Jumlah muatan listrik yang diperlukan adalah... ( 1 F = 96500 C ). A. 221,9 coulomb D. 2412,5 coulomb B. 804,0 coulomb E. 8685,0 coulomb C. 1025,9 coulomb 16. Elektrolisis suatu larutan natrium klorida menghasilkan 11,2 liter ( STP) gas klorin pada anoda. Banyak muatan listrik yang lewat adalah... A. 2 F D. 0,5 F B. 1,5 F E. 0,25 F C. 1 F 17. Diketahui massa atom relatif (A r) Ag = 108; Cu = 64; Fe = 56; Ti = 48, dan Zn = 65. Apabila larutan yang mengandung ion Ag + ; Cu 2+ ; Fe 3+ ; Ti 4+, dan Zn 2+ dialiri listrik dengan kuat arus yang sama sehingga semuanya menghasilkan 1 g endapan logam, maka yang memerlukan waktu paling lama adalah.... A. Ag + D.Cu 2+ B. Fe 3+ E.Ti 4+ C. Zn 2+ 18. Larutan Cu(NO 3) 2 dielektrolisis dengan elektroda platina dan diperoleh tembaga 12,7 gram. Volume oksigen yang dihasilkan pada STP adalah.. ( Ar Cu = 63,5 ) A. 1,12 liter D. 4,48 liter B. 2,24 liter E. 5,60 liter C. 3,36 liter 19. Muatan listrik 193 coulomb dialirkan melalui 200 cm 3 larutan tembaga (II) sulfa. Harga ph setelah dielektrolisis adalah... A. 1 D. 4 B. 2 E. 5 C. 3 20. Perhatikan percobaan berikut: 14. Perhatikan sel elektrolisis berikut: Jika massa elektrode 1 bertambah 1 g, maka massa elektrode nomor 4....(A r Cu = 64; Ag = 108) A. berkurang 1 g D. bertambah 1 g B. berkurang 0,6 g E. bertambah 0,3 g Besi paling cepat berkarat pada percobaan nomor. A. (1) D.(2) B. (3) E.(4) C. (5) UH: Elektrolisis & Korosi 2014 Page 8