LEMBAR PENGESAHAN. Disusun oleh : Andi Ismanto L2A Dwi Prasetya Nugraha L2A Semarang, Juni 2008 Diperiksa / Disetujui,

dokumen-dokumen yang mirip
Kata Pengantar KATA PENGANTAR

ANALISA DAMPAK LALU LINTAS PEMBANGUNAN PARAGON CITY DI KOTA SEMARANG

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR ANALISA KELAYAKAN TEKNIS PEMBANGUNAN JALAN LAYANG (FLY OVER) JATINGALEH

(STRENGTH AND LIFE DESIGN ANALYSIS FOR SEMARANG-

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH KINERJA JEMBATAN TIMBANG KLEPU TERHADAP KONDISI RUAS JALAN SEMARANG - BAWEN (KM 17 KM 25)

BAB III METODOLOGI. Gambar 3.1 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH. Mulai. Inventarisasi permasalahan dan kebutuhan data. Survei

PENGARUH KINERJA JEMBATAN TIMBANG KATONSARI TERHADAP KONDISI RUAS JALAN DEMAK KUDUS (Km 29 Km 36)

LEMBAR PENGESAHAN. TUGAS AKHIR PERENCANAAN JALAN LINGKAR SELATAN SEMARANG ( Design of Semarang Southern Ringroad )

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN PENINGKATAN JALAN UNGARAN - CANGKIRAN. (Design Increasing Ungaran Cangkiran of Road)

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR STUDI KEBUTUHAN RUANG PARKIR RUMAH SAKIT PENDIDIKAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

JURUSAN SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG LEMBAR PENGESAHAN PENATAAN LALU LINTAS KAWASAN PEMUDA PANDANARAN GAJAHMADA SEMARANG

Kata kunci : Kinerja ruas jalan, Derajat kejenuhan, On street parking

ANALISA TARIKAN PERGERAKAN LALU LINTAS KAMPUS UNIVERSITAS DIPONEGORO TEMBALANG SEMARANG

UNIVERSITAS DIPONEGORO KINERJA DAN RANCANGAN SIMPANG BERSINYAL TOL KRAPYAK SAMPAI DENGAN SIMPANG BERSINYAL PASAR JRAKAH SEMARANG

LEMBAR PENGESAHAN. Disusun Oleh : ATIKA DARA PRAHITA L2A TITIN ENY NUGRAHENI L2A

LEMBAR PENGESAHAN PENATAAN LALU LINTAS KAWASAN PETERONGAN SEMARANG

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR EVALUASI DAN PERANCANGAN PENINGKATAN JALAN SELATAN-SELATAN CILACAP RUAS SIDAREJA - JERUKLEGI

ANALISIS KARAKTERISTIK PARKIR PINGGIR JALAN (ON STREET PARKING) DAN PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA JALAN (STUDI KASUS: JALAN LEGIAN)

DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN PERNYATAAN KATA PENGANTAR...

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR EVALUASI KEBUTUHAN RUANG PARKIR LANTAI DASAR PLAZA RAMAYANA

BAB I PENDAHULUAN I - 1

ANALISIS TINGKAT PELAYANAN DAN KINERJA RUAS JALAN PROF. DR. IR HERMAN YOHANES YOGYAKARTA

PERENCANAAN UNDERPASS SIMPANG TUJUH JOGLO SURAKARTA

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MERCU BUANA 2017

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN AKIBAT PARKIR PADA BADAN JALAN (Studi Kasus Jl. José Maria Marques, Dili)

LEMBAR PENGESAHAN REVISI

HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN JEMBATAN LAYANG PERLINTASAN KERETA API KALIGAWE DENGAN U GIRDER

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA RUAS JALAN RAYA SESETAN

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA JALAN

TUGAS AKHIR. ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL DAN RUAS JALAN (Studi Kasus: Jalan Penjernihan 1 Jalan KH. Mas Mansyur) Jakarta Pusat

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR. PERENCANAAN PERBAIKAN KALI BABON KOTA SEMARANG (Repair Planning of Babon River Semarang City)

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR PROSPEK PENGEMBANGAN KERETA API PENUMPANG JURUSAN TEGAL-PURWOKERTO

ANALISA KEPADATAN ARUS LALU LINTAS PADA RUAS JALAN RAYA MASTRIP STA KOTA SURABAYA DENGAN PENDEKATAN LINIER TUGAS AKHIR

PEMETAAN TINGKAT KEPADATAN VOLUME KENDARAAN PADA RUAS JALAN JETIS KARAH DENGAN METODE LINEAR TUGAS AKHIR

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN PENINGKATAN RUAS JALAN BLORA - CEPU

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN SULTAN SALEH PONTIANAK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK. Kata kunci: Kinerja Ruas Jalan, Nilai Waktu, Biaya Operasional Kendaraan (BOK), Biaya Perjalanan.

PERENCANAAN DERMAGA PETI KEMAS DI PELABUHAN TRISAKTI BANJARMASIN

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN PENINGKATAN JALAN CONGOT JALI WAWAR SISI SELATAN JAWA TENGAH. Disusun Oleh : Semarang, Nopember 2010

TUGAS AKHIR EVALUASI TARIF ANGKUTAN UMUM PENUMPANG KOTA SEMARANG (STUDI KASUS BUS PATAS AC RUTE BANYUMANIK PASAR JOHAR DAN PUCANG GADING NGALIYAN)

TUGAS AKHIR. PENGARUH PROYEK PEMBANGUNAN MRT JAKARTA TERHADAP KINERJA RUAS JALAN JENDRAL SUDIRMAN (Studi Kasus Jalan Jend.

ANALISIS BIAYA PERJALANAN AKIBAT TUNDAAN LALU LINTAS

HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR. STUDI IDENTIFIKASI DAERAH RAWAN KECELAKAAN (BLACK SPOT dan BLACKSITE) PADA JALAN TOL JAGORAWI

STUDI EFEKTIFITAS JEMBATAN PENYEBERANGAN ORANG (JPO) DIRUAS JALAN MERDEKA UTARA KOTA MALANG TUGAS AKHIR

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KAPASITAS JALAN DAN KECEPATAN KENDARAAN DI JALAN A.M. SANGAJI

Studi Pemindahan Lokasi Parkir dari On-street Parking Menjadi Offstreet. (Studi Kasus Jalan Dhoho Kediri)

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR PENGENDALIAN SEDIMEN SUNGAI SERAYU DI KABUPATEN WONOSOBO

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

ABSTRAK. : Biaya Perjalanan, Tundaan.

KINERJA LALU LINTAS JALAN DIPONEGORO JALAN PASAR KEMBANG TERHADAP PEMBANGUNAN JEMBATAN FLY OVER PASAR KEMBANG SURABAYA

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR ANALISA KEBUTUHAN ANGKUTAN BUS JURUSAN SEMARANG SUKOREJO. Disusun oleh : Semarang, November 2006 Disetujui :

ANALISA DAMPAK LALU LINTAS AKIBAT ADANYA MAL CIPUTRA WORLD SURABAYA TUGAS AKHIR

KAJIAN KINERJA LALU LINTAS SIMPANG CILEUNYI TANPA DAN DENGAN FLYOVER

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

EVALUASI KINERJA JALAN JENDRAL AHMAD YANI DEPAN PASAR KOSAMBI BANDUNG

Kata Kunci : Parkir di Pinggir Jalan, Kinerja Ruas Jalan, dan BOK.

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PERENCANAAN SALURAN PINTU AIR DI PERTEMUAN 3 SUNGAI

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

UCAPAN TERIMA KASIH. Bukit Jimbaran, Maret Penulis

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR EVALUASI RANCANGAN JALAN TOL KANCI - PEJAGAN

TUGAS AKHIR EVALUASI KINERJA JALAN CILEDUG RAYA-BLOK M UNTUK PENGEMBANGAN JALUR ANGKUTAN UMUM MASSAL

BAB V PENUTUP. Kesimpulan Evaluasi dibuat berdasarkan pada tujuan Evaluasi, pertanyaan

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR. PERENCANAAN JARINGAN DRAINASE SUB SISTEM BANDARHARJO BARAT (Drainage Design of West Bandarharjo Sub System)

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RSUD. SULTAN IMANUDDIN KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT KALIMANTAN TENGAH

LAPORAN TUGAS AKHIR. PERENCANAAN PEMENUHAN AIR BAKU DI KECAMATAN GUNEM KABUPATEN REMBANG ( Design Of Raw Water Supply In Gunem District, Rembang )

BAB III METODOLOGI 3.1 PENDEKATAN MASALAH

ABSTRAK. Kata Kunci: Evaluasi, pola pergerakan, efektivitas, ZoSS. iii

ANALISIS KEBUTUHAN RUANG PARKIR PASAR KLATEN KABUPATEN KLATEN JAWA TENGAH

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG BERTINGKAT MENGGUNAKAN SAP2000

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR ANALISIS TINGKAT KEPIPIHAN, KELONJONGAN DAN GRADASI AGREGAT BAHAN PERKERASAN HUBUNGANNYA DENGAN SETTING CRUSHER

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

ANALISA KEPADATAN ARUS LALU LINTAS DI RUAS JALAN HR. MUHAMMAD DENGAN METODE PENDEKATAN NON LINEAR

ANALISIS KEBUTUHAN RUANG PARKIR DI PASAR GOTONG ROYONG KOTA MAGELANG, JAWA TENGAH

EVALUASI KINERJA RUAS JALAN IR. H. JUANDA, BANDUNG

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

ANALISIS LALU LINTAS AKIBAT PARKIR DI BADAN JALAN (STUDI KASUS DI JALAN JENDERAL SUDIRMAN AMBARAWA) TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN RUAS JALAN SEMARANG GODONG DENGAN STABILISASI TANAH MENGGUNAKAN BAHAN KIMIA ASAM FOSFAT

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN

Langkah Perhitungan PERHITUNGAN KINERJA RUAS JALAN PERKOTAAN BERDASARKAN MKJI Analisa Kondisi Ruas Jalan. Materi Kuliah Teknik Lalu Lintas

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP TINGKAT PELAYANAN JALAN. (Studi Kasus : Jalan Mondorakan Utara Pasar Kotagede Yogyakarta)

LEMBAR PERNYATAAN. Universitas Medan Area (UMA). Semua sumber yang saya gunakan dalam

ABSTRAK. Kata kunci: keselamatan pengguna jalan, kecepatan pengemudi kendaraan, ZoSS

TUGAS AKHIR EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL PADA JALAN RAYA GEDANGAN JALAN LETNAN JENDERAL S. PARMAN JALAN RAYA KETAJEN JALAN KH.

JURNAL KARYA TEKNIK SIPIL, Volume 4, Nomor 1, Tahun 2015, Halaman Online di:

Evaluasi Kinerja Kapasitas dan Kebutuhan Ruang Parkir di Kantor Dinas Perhubungan kota Surabaya

Pengelola gedung perkantoran dan pusat perbelanjaan kurang memperhitungkan kebutuhan ruang parkir

Studi Pemindahan Lokasi Parkir dari On-street parking menjadi Off-street parking (Studi Kasus Jalan Dhoho Kediri)

TUGAS AKHIR ANALISIS TINGKAT PELAYANAN RUAS JALAN JOGJA - WATES AKIBAT PEMBANGUNAN JOGJA INLAND PORT (JIP)

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan Motto dan Persembahan ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Indonesia sebagai negara berkembang saat ini sedang giat melaksanakan

KATA PENGANTAR Perencanaan Pelabuhan Perikanan Glagah Kab. Kulon Progo Yogyakarta

BAB IV PENGOLAHAN DAN ANALISA DATA

STUDI PENATAAN TERMINAL TAMBAK OSOWILANGUN SURABAYA DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

TUGAS AKHIR. Kinerja Ruas Jalan Ir. H. Djuanda (Dago) Akibat On Street. Parking dari Keberadaan Factory Outlet (FO)

PERNYATAAN. Denpasar, Oktober Anak Agung Arie Setiawan NIM

Transkripsi:

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS KAPASITAS PARKIR PADA BADAN JALAN DI KAWASAN PUSAT BISNIS WILAYAH SEMARANG TENGAH SERTA PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA LALU LINTAS (Studi Kasus: Ruas Jalan KH. Agus Salim dan Jalan Pemuda) Disusun oleh : Andi Ismanto L2A 305 004 Dwi Prasetya Nugraha L2A 305 017 Semarang, Juni 2008 Diperiksa / Disetujui, Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II DR. Ir. Bambang Riyanto, DEA Ir. Djoko Purwanto, MS NIP.131 668 517 NIP.131 753 989 Mengetahui, Ketua Pelaksana Program S1 Ekstensi Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro Ir. Moga Narayudha, SPI NIP. 130 810 731

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah S.W.T atas segala berkah dan karunia-nya, sehingga penulis diberikan kesempatan untuk menyelesaikan penyusunan Laporan Tugas Akhir ini. Tugas Akhir merupakan salah satu persyaratan yang harus dipenuhi oleh setiap mahasiswa Fakultas Teknik Jurusan Teknik Sipil Universitas Diponegoro untuk menyelesaikan pendidikan tingkat sarjana. Tugas Akhir ini mempunyai bobot sebesar empat Satuan Kredit Semester ( 4 SKS ). Tugas Akhir ini dimaksudkan untuk meningkatkan pengetahuan di bidang perencanaan dengan menerapkan teori-teori dan pengetahuan yang telah didapatkan di bangku kuliah. Laporan Tugas Akhir ini penulis susun berdasarkan data-data yang ada baik data primer maupun data sekunder. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa hormat dan terima kasih atas segala bantuan yang telah diberikan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini, yaitu kepada : 1. Ibu Ir. Sri Sangkawati, MS., selaku Ketua Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro yang telah memungkinkan penulis untuk mengerjakan Tugas Akhir. 2. Bapak Ir. Moga Narayudha, SPI., selaku Ketua Pelaksana Program Ekstensi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro. 3. Bapak Dr. Ir. Bambang Riyanto, DEA., selaku Dosen Pembimbing I dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir yang telah memberikan masukan sehingga penulis dapat lebih menyempurnakan Laporan Tugas Akhir ini. 4. Bapak Ir. Djoko Purwanto, MS., selaku Dosen Pembimbing II dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir yang telah membimbing dan memberikan masukan sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini. 5. Bapak Ir. Himawan Indarto, MS., selaku Dosen Wali yang telah membantu memperlancar penulis untuk mengerjakan Tugas Akhir. 6. Seluruh Dosen, Staf, Karyawan Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro atas jasa-jasanya selama penulis menuntut ilmu. 7. Orang Tua, yang telah banyak memberikan bantuan dan dukungan dalam menuntut ilmu di Universitas Diponegoro. iii

8. Bapak Ir. Wibakso, selaku Kepala Dinas Unit Pelaksana Teknis Daerah Perparkiran Kota Semarang yang telah banyak memberikan data-data sekunder dan masukan tentang perparkiran di Kota Semarang. 9. Seluruh Juru Parkir di Wilayah Studi, yang telah membantu dan kerjasama kepada penulis dalam melakukan survei. 10. Semua pihak yang telah banyak memberikan bantuan yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu sehingga mengantarkan penulis untuk menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini. Dalam penyusunan laporan ini tentunya masih banyak terdapat kekurangan, kesalahan dan kekhilafan karena keterbatasan kemampuan penulis, untuk itu sebelumnya penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya. Penulis juga mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak demi perbaikan yang bersifat membangun atas laporan ini. Akhirnya dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih dan semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis maupun kita bersama. Semarang, Juni 2008 Penulis iv

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii KATAPENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR TABEL... x DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... I-1 1.2 Perumusan Masalah... I-2 1.3 Maksud dan Tujuan Studi... I-2 1.3.1 Sasaran Studi... I-2 1.3.2 Tujuan Studi... I-2 1.4 Ruang Lingkup... I-3 1.4.1 ruang Lingkup Materi... I-3 1.4.2 Ruang Lingkup Wilayah Studi... I-4 1.5 Sistemaatika Pembahasan... I-4 BAB II STUDI PUSTAKA 2.1 Parkir Dalam Sistem Transportasi...... II-1 2.2 Pengertian Dasar... II-1 2.2.1 Jenis Parkir... II-2 2.2.2 Satuan Ruang Parkir... II-7 2.3 Ketentan Penggunaan Parkir Pada Badan Jalan... II-8 2.4 Survei Survei Perparkiran... II-11 2.5 Pengendalian Parkir... II-12 2.5.1 Tujuan Dari Pengendalian Parkir.... II-13 2.5.2 Pengendalian Permintaan... II-14 2.6 Kapasitas dan Kinerja Lalu lintas pada Ruas Jalan... II-15 v

2.6.1 Arus dan Komposisi Lalu lintas... II-15 2.6.2 Kapasitas... II-16 2.6.3 Derajat Kejenuhan... II-20 BAB III METODOLOGI 3.1 Inventarisasi Permasalahan dan Kebutuhan Data... III-2 3.1.1 Tahap Pendekatan Studi... III-2 3.1.2 Tahap Pelaksanaan Studi... III-2 3.2 Metode Pengumpulan Data... III-3 3.2.1 Data Skunder... III-3 3.2.2 Data Primer... III-3 3.3 Metode Analisis... III-7 3.3.1 Analisis Pola Parkir Pada Daerah Pemanfaatan Lahan... III-8 3.3.2 Analisis Kapasitas Tempat Parkir Pada Badan Jalan... III-8 3.3.3 Analisis Kapasitas dan Kinerja Lalu lintas Pada Ruas Jalan... III-8 3.3.4 Evaluasi... III-8 3.4 Hasil Analisis... III-9 BAB IV PENGOLAHAN DATA 4.1 Perhitungan Akumulasi Kendaraan, Lama Waktu Parkir dan Jumlah Jam Kendaraan Parkir... IV-1 4.2 Perhitungan Jumlah Satuan Ruang Parkir... IV-6 4.3 Pengolahan Data Ruas Jalan dengan Adanya Kegiatan Parkir Pada Sebagian Badan Jalan... IV-7 4.4 Pengolahan Data LHR, Jumlah Penduduk dan PDRB... IV-10 BAB V ANALISIS DATA 5.1 Analisis Pola Parkir Pada Daerah Pemanfaatan Lahan... V-1 5.2 Analisis Kapasitas Tempat Parkir... V-6 5.2.1 Analisis Tingkat Penggunaan Tempat Parkir... V-6 5.2.2 Analisis Pengguanaan Tiap Satuan Ruang Parkir (SRP) atau Tingkat Pergantian Parkir (Parking Turnover)... V-9 vi

5.2.3 Analisis Fasilitas Parkir... V-10 5.3 Analisis Kapasitas dan Kinerja Lalu lintas Pada Ruas Jalan... V-15 5.3.1 Perhitungan Volume Lalu lintas... V-15 5.3.2 Analisa Kapasitas... V-19 5.3.3 Analisa Kinerja Lalu lintas Pada Ruas Jalan... V-20 5.4 Evaluasi... V-23 5.4.1 Evaluasi Pada Jalan Pemuda... V-23 5.4.2 Evaluasi Pada Jalan KH. Agus Salim... V-27 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan... VI-1 6.2 Saran... VI-3 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vii

DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1 Gambar 3.2 Gambar 3.3 Gambar 3.4 Gambar 3.5 Gambar 4.1 Gambar 4.2 Gambar 4.3 Gambar 4.4 Gambar 4.5 Gambar 4.6 Gambar 4.7 Gambar 4.8 Gambar 5.1 Gambar 5.2 Gambar 5.3 Gambar 5.4 Gambar 5.5 Metodologi Pemecahan Masalah... III-1 Blok Pengamatan Jalan. KH. Agus Salim... III-5 Blok Pengamatan Jalan Pemuda... III-5 Grafik Akumulasi Kendaraan... III-6 Kurva Lama Waktu Parkir... III-7 Kurva Jumlah Kendaraan Parkir per Waktu Pencatatan Pada Waktu Pengamatan 1 (Pagi)... IV-3 Kurva Jumlah Kendaraan Parkir per Waktu Pencatatan Pada Waktu Pengamatan 2 (Siang)... IV-3 Kurva Jumlah Kendaraan Parkir per Waktu Pencatatan Pada Waktu Pengamatan 3 (Sore)... IV-4 Kurva Lama Waktu Parkir (Durasi Parkir)... IV-6 Kondisi Eksisting Keadaan Parkir Pada Badan Jalan (Jalan KH. Agus Salim)... IV-7 Kondisi Eksisting Keadaan Parkir Pada Badan Jalan (Jalan Pemuda)... IV-7 Tipikal Potongan Melintang Jalan KH. Agus Salim... IV-8 Tipikal Potongan Melintang Jalan Pemuda... IV-9 Kurva Pola Parkir Berdasarkan Akumulasi Kendaraan Parkir Pada Sebagian Badan Jalan Selama Pengamatan... V-3 Sketsa Perubahan Pola SRP Pada Jalan Pemuda Dari Sejajar Satu Lapis Menjadi 45 0... V-23 Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengan Pola Parkir Menyudut 45 0 Pada Jalan Pemuda... V-24 Tipikal Potongan Melintang Pada Jalan Pemuda Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengan Pola Menyudut 45 0... V-24 Sketsa Perubahan Pola SRP Pada Jalan KH. Agus Salim Dari Menyudut 45 0 Menjadi Sejajar Satu Lapis... V-27 viii

Gambar 5.6 Gambar 5.7 Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengan Pola Parkir Sejajar Satu Lapis Pada Jalan KH. Agus Salim... V-28 Tipikal Potongan Melintang Jalan KH. Agus Salim Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengan Pola Sejajar Satu Lapis... V-28 ix

DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Kebutuhan Data Dalam Pelaksanaan Studi... I-3 Tabel 1.2 Ruang Lingkup Lokasi Studi... I-4 Tabel 2.1 Penentuan Satuan Ruang Parkir... II-8 Tabel 2.2 Penggunaan Sebagian Badan Jalan Sebagai Tempat Parkir... II-10 Tabel 2.3 Lebar Minimum Jalan Kolektor Satu Arah Untuk Parkir Pada Badan Jalan... II-11 Tabel 2.4 Lebar Minimum Jalan Lokal Sekunder Satu Arah Untuk Parkir Pada Badan Jalan... II-11 Tabel 2.5 Emp Untuk Jalan Perkotaan Tidak Terbagi... II-15 Tabel 2.6 Emp Untuk Jalan Perkotaan Terbagi dan Satu Arah... II-16 Tabel 2.7 Kapasitas Dasar Jalan Perkotaan... II-17 Tabel 2.8 Penyesuaian Kapasitas Untuk Pengaruh Lebar Jalur Lalu lintas Untuk Jalan Perkotaan (FCW)... II-17 Tabel 2.9 Faktor Penyesuaian Kapasitas Untuk Pemisahan Arah... II-18 Tabel 2.10 Kelas Hambatan Samping Untuk Jalan Perkotaan... II-18 Tabel 2.11 Faktor Penyesuaian Kapasitas Untuk Pengaruh Hambatan Samping dan Lebar Bahu (FC SE ) Pada Jalan Perkotaan dengan Bahu... II-19 Tabel 2.12 Faktor Penyesuaian Kapasitas Untuk Pengaruh Hambatan Samping dan Jarak Kerb-Penghalang Pada Jalan Perkotaan dengan Kerb... II-20 Tabel 2.13 Faktor Penyesuaian Kapasitas Untuk Ukuran Kota Pada Jalan Perkotaan... II-13 Tabel 3.1 Pencatatan Survei Parkir pada Badan Jalan... III-4 Tabel 3.2 Akumulasi Kendaraan... III-6 Tabel 3.3 Lama Waktu Parkir... III-7 Tabel 4.1.1 Jumlah Kendaraan Parkir per Waktu Pencatatan Pada Jalan KH.Agus Salim... IV-2 Tabel 4.1.2 Jumlah Kendaraan Parkir per Waktu Pencatatan Pada Jalan Pemuda... IV-2 Tabel 4.2.1 Lama Waktu Parkir Selama Pencatatan Pada Jalan KH. Agus Salim... IV-5 x

Tabel 4.2.2 Lama Waktu Parkir Selama Pencatatan Pada Jalan Pemuda... IV-5 Tabel 4.3 Jumlah SRP Hasil Pengamatan... IV-6 Tabel 4.4 Data LHR Tahun 2003-2007... IV-10 Tabel 4,5 Data Jumlah Penduduk dan PDRB Th 2003-2007 Kota Semarang IV-10 Tabel 5.1 Rata-rata Kendaraan Parkir Pada Badan Jalan per Jam... V-2 Tabel 5.2 Potensi Akumulasi Kendaraan Parkir Pada Badan Jalan... V-2 Tabel 5.3 Prosentase Kendaraan Parkir Pada Badan Jalan Berdasarkan Lama Waktu Parkir (Durasi Parkir)... V-5 Tabel 5.3 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 15 Menit... V-6 Tabel 5.4 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 30 Menit... V-7 Tabel 5.5 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 45 Menit... V-7 Tabel 5.6 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 1 Jam... V-7 Tabel 5.7 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 1 Jam 15 Menit... V-8 Tabel 5.8 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 1 Jam 30 Menit... V-8 Tabel 5.9 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 1 Jam 45 Menit... V-8 Tabel 5.10 Tingkat Penggunaan Tempat Parkir Selama Jam Operasi Dengan Lama Waktu Parkir 2 Jam... V-9 Tabel 5.11 Tingkat Penggunaan 1 SRP atau Tingkat Pergantian Parkir... V-10 Tabel5.12 Perhitungan Rata-rata Durasi Penggunaan Parkir... V-10 Tabel 5.13 Tingkat Pemenuhan Kebutuhan Parkir Pada JL. KH. Agus Salim... V-12 Tabel 5.14 Tingkat Pemenuhan Kebutuhan Parkir Pada Jalan Pemuda... V-13 Tabel 5.15 LHR dan Laju Pertumbuhan Lalu lintas Hasil Regresi Linier... V-16 Tabel 5.16 Perhitungan Kapasitas Jalan... V-19 Tabel 5.17 Perhitungan Kapasitas Jalan dengan Adanya Kegiatan Parkir... V-20 xi

Tabel 5.18 Perhitungan Kinerja Lalu lintas Tahun 2008... V-21 Tabel 5.19 Perhitungan Kinerja Lalu lintas Tahun 2012... V-21 Tabel 5.20 Perhitungan Analisa Kinerja Lalu lintas Tahun 2008 Dengan Adanya Kegiatan Parkir Pada Badan Jalan... V-22 Tabel 5.21 Perhitungan Analisa Kinerja Lalu lintas Tahun 2012 Dengan Adanya Kegiatan Parkir Pada Badan Jalan... V-22 Tabel 5.22 Perhitungan Kapasitas Jalan Pemuda Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengan Pola Parkir Menyudut 45 0... V-25 Tabel 5.23 Analisa Kinerja Lalu lintas Tahun 2008 JL. Pemuda Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengan Pola Parkir Menyudut 45 0... V-25 Tabel 5.24 Analisa Kinerja Lalu lintas Tahun 2012 JL. Pemuda Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengan Pola Parkir Menyudut 45 0... V-25 Tabel 5.25 Evaluasi Kinerja Lalu lintas Pada Jalan Pemuda Dengan Pola Parkir Menyudut 45 0... V-26 Tabel 5.26 Perhitungan Kapasitas Jalan KH. Agus Salim Kondisi Parkir Pada Badan Jalan Dengam Pola Sejajar Satu Lapis... V-29 Tabel 5.27 Analisa Kinerja Lalu lintas Tahun 2008 JL.KH. Agus Salim Kondisi Parkir Pada Bdan Jalan Dengan Pola Sejajar Satu Lapis. V-29 Tabel 5.28 Analisa Kinerja Lalu lintas Tahun 2012 JL.KH. Agus Salim Kondisi Parkir Pada Bdan Jalan Dengan Pola Sejajar Satu Lapis. V-29 Tabel 5.29 Evaluasi Kinerja Lalu lintas Pada Jalan Pemuda Dengan Pola Parkir Sejajar Satu Lapis... V-31 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Surat-surat Dan Admistrasi Hasil Perhitungan Hasil Survei Data Primer dan sekunder xiii